28
Setelah mengikuti perkuliahan ini, mahasiswa diharapkan dapat mengetahui, memahami , dan mempraktekkan berbagai metode penelitian linguistik dalam bentuk proposal penelitian untuk penulisan skripsi.

Setelah mengikuti perkuliahan ini, mahasiswa diharapkan ......Setelah mengikuti perkuliahan ini, mahasiswa diharapkan dapat mengetahui, memahami , dan mempraktekkan berbagai metode

  • Upload
    others

  • View
    4

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

  • Setelah mengikuti perkuliahan ini, mahasiswa diharapkan dapat mengetahui, memahami , dan mempraktekkan berbagai metode penelitian linguistik dalam bentuk

    proposal penelitian untuk penulisan skripsi.

  • Perkuliahan ini terdiri atas tiga bagian. Bagian pertama berupa pengantar kajian, yang membahas gambaran umum tentang prinsip-prinsip dasar penelltian linguistik, proses

    penelitian linguistik yang ilmiah. Bagian kedua berupa fokus kajian, yang membahas tahapan strategi, metode, dan teknik penelitian linguistik dan berupa isu-isu yang relevan dalam

    proyek penelitian linguistik. Bagian ketiga bimbingan praktikum penyusunan proposal penelitian linguistik untuk penulisan skripsi.

  • •gambaran umum tentang prinsip-prinsip dasar penelitian

    linguistik

    •proses penelitian linguistik yang ilmiah

    pengantar

    kajian

    •tahapan strategi, metode, dan teknik penelitian linguistik

    •isu-isu yang relevan dalam proyek penelitian linguistikfokus kajian

    •bimbingan praktikum penyusunan proposal penelitian

    linguistik untuk penulisan skripsi.

    bimbingan

    praktikum

  • 1. Metode Penelitian

    Bahasa. Mahsun .

    2005. Rajawali:

    Jakarta.

    2. Project in

    Linguistics. Alison

    Wray cs. 1998.

    Arnold: New York.

    3. The Craft of Research. Wayne

    C. Booth cs. 1995. The

    University of Chicago Press:

    Chicago & London.

    4. Prinisip-prinsip Dasar

    Penelitian Bahasa dan Sastra.

    Kinayati Djojosuroto cs. 2000.

    Nuansa: jakarta.

    BUKU

    1. Linguistik

    Indonesia

    2. Bahasa dan Sastra

    3. @rtikulasi.

    JURNAL/

    LAPORAN

    PENELITI

    AN

    www. Linguistics. com

    WEBSITE

  • Ikhtiar

    manusia

    Yang

    dilakukan

    untuk

    memecahkan

    masalah

    Yang

    dihadapi

  • MASALAH PRAKTIS

    (practical problem)MASALAH PENELITIAN

    (research problem)

    Solusinya dapat seketika dengan menggunakan logika sederhana

    Solusinya perlu waktu yang cukup karena harus menggunakan proses/tahapan-tahapan metode ilmiah

  • Ada informasi yang mengakibatkan

    munculnya kesenjangan dalam

    pengetahuan kita

    Ada hasil-hasil penelitian yang

    bertentangan

    Ada suatu kenyataan penting dan

    menarik dan kita bermaksud

    menjelaskannya melalui penelitian

  • PENELITIAN

    ILMIAH

    (BAHASA)

    sistematis

    terkontrol

    empiris

    kritis

  • SISTEMIK TERENCANA

    Identifikasi masalah,

    penyeleksian variabel,

    penentuan instrumen,

    hubungan masalah

    dengan teori,

    penyediaan data,

    analisis dan

    interpretasi data,

    penarikan dan

    penggabungan

    kesimpulan ke dalam

    khazanah ilmu bahasa

  • KONTROL

    PROSES

    KONTROL

    HASIL

    TERBUKA UNTUK

    DIUJI OLEH PENELITI

    LAIN, PILIHAN

    METODE LOGIS DAN

    BERKAITAN DENGAN

    SASARAN

    PENELITIAN

  • EMPIRIS

    •FENOMENA BAHASA YANG HIDUP DALAM

    PERISTIWA PEMAKAIAN BAHASA

    •BERSUMBER PADA FAKTA LINGUAL YANG

    NYATA DIGUNAKAN OLEH PENUTUR

    •BUKAN FAKTA BAHASA YANG DIPIKIRKAN

    OLEH PENUTUR

  • HIPOTESIS-HIPOTESIS

    TENTANG HUBUNGAN

    YANG DIPERKIRAKAN

    TERJADI ANTARA BUNYI

    TUTUR SEBAGAI OBJEK

    PENELITIAN BAHASA

    FENOMENA

    EKSTRALINGUAL YANG

    MEMUNGKINKAN BUNYI

    TUTUR ITU MUNCUL

    DALAM PERISTIWA

    BERBAHASA

  • Saya ingin meneliti bahasa politik SBY berdasarkan teori-teori yang terdapat dalam kajian pragmatik

    Karena dalam bahasa politik SBY banyak terdapat tuturan yang merupakan realisasi dari teori-teori pragmatik yang memiliki daya komunikasi beragam terhadap masyarakat petutur

    Agar dapat diketahui faktor-faktor kebahasaan apa saja yang terdapat dalam bahasa politik SBY ditinjau dari segi pragmatik dan sejauh mana keragaman daya komunikasinya terhadap masyarakat petutur

  • • SAYA INGIN

    MENELITI....

    Tuliskan rumusan

    topik:

    .

    •KARENA SAYA INGIN

    MENEMUKAN

    SIAPA/BAGAIMANA/

    MENGAPA....

    Ajukan pertanyaan

    untuk menentukan

    fokus/alasan

    penelitian: •Agar saya dapat

    mengetahui/menger

    ti

    bagaimana/mengap

    a/apakah...Ungkapkan

    rasionalisasi /tujuan

    penelitian:

  • Menganalisis

    (analyse)

    Membandingkan

    (compare)

    Membedakan

    (contrast)

    •Menunjukkan/mempertimbangkan aneka

    komponen yang ada dalam satu

    keseluruhan sistem

    •Menggambarkan adanya hubungan

    antar komponen dalam satu keseluruhan

    sistem

    •Memeriksa/menguji berbagai

    karakteristik objek dengan sudut

    pandang tertentu

    •Menunjukkan persamaan dan

    perbedaannya

    •Memeriksa/menguji berbagai

    karakteristik objek berdasarkan tujuan

    tertentu

    •Menunjukkan perbedaannya

  • Mendefinisikan

    (define)

    Menggambarkan

    (describe)

    Mendiskusikan

    (discuss)

    • Memberikan definisi atau

    batasan terhadap suatu

    konsep

    • Memperlihatkan

    nilai/harga/keadaan

    sesuatu

    • Menyajikan aspek-aspek

    yang berbeda dari suatu

    masalah

  • Merinci

    (enumerate)

    Menilai

    (evaluate)

    Uji kritis

    (examine critically)

    •Menunjukkan daftar/rincian

    •Memeriksa sisi yang beragam

    dari suatu masalah

    •Mencoba menghampirinya

    dengan pendapat tertentu

    •Tindakan menghakimi atau

    mengkritisi

    •Bisa juga dalam rangka

    mengapresiasi

  • Mengilustrasikan

    (illustrate)

    Membuktikan

    (prove)

    meringkas

    (summarise)

    • Membuat contoh,

    penjelasan/gambaran

    tentang sesuatu

    • Mendemonstrasikan

    sesuatu berdasarkan

    argumen logika

    • Menentukan bagian-

    bagian yang penting

  • Membaca sebanyak mungkin literatur yang

    berhubungan dengan masalah kebahasaan dan

    bersikap kritis terhadap apa yang dibaca

    Mengikuti kuliah/ceramah dari pakar,

    menghadiri seminar/diskusi hasil penelitian

    Mengamati situasi atau peristiwa pemakaian

    bahasa yang ada di sekitar kita dan

    menghubungkannya dengan teori linguistik

    tertentu

    Mengadakan penelitian-penelitian kecil dan

    mencatat hasil temuan yang diperoleh

    JURUS MEMPERTAJAM

    KEMAMPUAN

    MENGIDENTIFIKASI MASLAH

  • INTERES/MINAT TOPIK

    PERTANYAAN

    RASIONALISASI

    DAN TUJUAN

    RUMUSAN

    MASALAH

  • MASALAH

    JAWABAN

    SEMENTARA

    TEORI

    HIPOTESIS

  • IDENTIFIKASI

    MASALAH

    •Tunjukkan ciri-

    ciri masalah

    dalam cakupan

    yang lebih besar,

    baik di tingkat

    subjek maupun

    objek penelitian

    •Rinci ciri-ciri

    masalah secara

    lebih spesifik

    PEMBATASAN

    MASALAH

    PERUMUSAN

    MASALAH

  • MASALAH/

    HIPOTESIS

    METODE/

    TEKNIK

    TEORI

    DATA

  • OBJEK

    PENELITIANKONTEKS DATA

  • Jadi, yang harus dilakukan pada tahap penyediaan data adalah menemukan

    semua jenis konteks yang memungkinkan hadirnya objek penelitian

    Konteks merupakan penentu identitas objek penelitian

    Objek penelitian bahasa tidak pernah hadir sendirian, selalu disertai konteks

    Pada dasarnya, penelitian merupakan upaya untuk menguak identitas objek

    penelitian

  • •Desain

    penelitian/Proposal

    PRAPENELITIAN

    •Penyediaan data

    •Analisis data

    •Merumuskan hasil

    analisis/kaidah-kaidah

    PELAKSANAAN

    PENELITIAN •Laporan penelitian

    akademik: skripsi,

    tesis, disertasi

    •Laporan penelitian

    proyek atau mandiri

    PENULISAN LAPORAN

    PENELITIAN

  • Bagian awal

    •Halaman judul

    •Halaman

    pengesahan

    Bagian utama

    •pendahuluan

    •Rumusan masalah

    •Tujuan penelitian

    •Tinjauan pusataka

    •Kerangka teori

    •Hipotesis (bila

    ada)

    •Metode penelitian

    • Jadwal penelitian

    •pendanaan

    Bagian akhir

    •Daftar pustaka

    •Lampiran (bila

    ada)

  • ALUR PIKIR (RASIONALISASI)

    tentang PEMILIHAN TOPIK

    AREA PENELITIAN: latar

    belakang, ruang lingkup,

    kaitan dengan penelitian

    yang telah dilakukan,

    batas-batas penelitian