41
SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal TNI (Purn) H. Fachrul Razi #SatuTahunKemenag 23 Oktober 2019 – 23 Oktober 2020

SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

  • Upload
    others

  • View
    4

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA

Jenderal TNI (Purn) H. Fachrul Razi

#SatuTahunKemenag

23 Oktober 2019 – 23 Oktober 2020

Page 2: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Fasilitasi KebutuhanDisabilitas TerhadapAl-Qur’an Braille

1. Untuk memenuhi kebutuhan disabilitas tuna netra,Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Qur’an (LPMQ)Balitbang-Diklat Kemenag telah menerbitkan Al-Qur’anBraille 30 Juz beserta Tafsirnya dalam bentuk e-PUB(aplikasi khusus kaum tuna netra).

2. LPMQ telah menerbitkan aplikasi Qur’an Kemenag dalam bentukAndroid.

3. LPMQ juga mengembangkan Qur’an in Word atau Integrasi Al-Qur’an pada Microsoft Word untuk memudahkan masyarakatmencari tulisan Al-Qur’an dan Terjemahan/Tafsir saat menulisal-Qur’an dalam Microsoft Word.

4. LPMQ juga menerbitkan kajian al-Qur’an seperti Tafsir ‘Ilmi, Tafsir Tematik, dan lainnya, untuk memudahkan masyarakatmemahami al-Qur’an dengan konteks kekinian. LPMQ jugamembuat film-film animasi dan dokumenter berdasarkan buku-buku Tafsir yang telah diterbitkan.

#SatuTahunKemenag

1

Page 3: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Konservasi 160 Manuskrip

Ulama Nusantara1. Balitbang Kemenag melakukan konservasi atau

penyelamatan 160 manuskrip/naskah klasikdan karya ulama nusantara masa lampau. Konservasi dilakukan dalam bentuk digitalisasi. Sebelumnya, Kemenag telah melakukan konservasiterhadap lebih dari 2.350 manuskrip/naskah klasikdan karya ulama nusantara.

2. Balitbang Kemenag tengah melakukan validasiTerjemah Al-Qur’an Berbahasa Bengkulu danJambi. Sebelumnya telah diterbitkan Terjemah Al-Qur’an Berbahasa Kaili, Banyumas, Minang, Sasak, Mongondow, Batak Angkola, Kanayat, Toraja, Melayu, Ambon, Bali, Banjar, Sunda, Palembang, Madura, Makassar, Bugis, dan Pekanbaru.

#SatuTahunKemenag 2

Page 4: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Penilaian Online

Buku PendidikanAgama

Tahun 2020, Balitbang DiklatKemenag membangun aplikasihttps://silpbpakemenag.go.id/ yang meudahkan proses pelayanan (online) untuk penilaian buku pendidikanagama. Saat ini tercatat sebanyak1.045 buku yang telah terverifikasi.

Pengembangan aplikasi ini didasarkanpada PMA Nomor 9 tahun 2018 tentang Penilaian Buku. Sebelumadanya aplikasi ini, penilaian bukudilakukan secara manual. Tahun 2019 tercatat ada 406 buku pendidikanagama yang telah dinilai dan layakterbit.

#SatuTahunKemenag

3

Page 5: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Afirmasi Guru MadrasahBukan PNS

Pemberian afirmasi bagi ratusan ribu Guru Madrasah Bukan PNS berupa:1. Tunjangan Insentif bagi 244.085 Guru

Madrasah Bukan PNS.2. Tunjangan Profesi bagi 185.430 Guru Bukan

PNS yang telah memiliki sertifikat pendidiksehingga diharapkan dapat meningkatkankesejahteraan mereka.

3. Tunjangan Khusus bagi 4.500 Guru BukanPNS yang bertugas di daerah khusus; Daerah 3T (Terluar, Terdalam dan Tertinggal), Daerah Terdampak Bencana, dan Daerah Konflik.

#SatuTahunKemenag

4

Page 6: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Afirmasi Guru PAI

1. Tunjangan Profesi bagi 107.996 Guru Pendidikan Agama Islam (PAI) PNS.

2. Tunjangan Profesi bagi 7.234 Guru PAI Bukan PNS.

3. Tunjangan Insentif bagi 20.000 Guru PAI Bukan PNS

#SatuTahunKemenag

5

Page 7: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Pencegahan Covid-19 di Pesantren danLembaga PendidikanKeagamaan

#SatuTahunKemenag6

Page 8: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Regulasi TurunanUndang-UndangPesantren

1. Rancangan Peraturan MenteriAgama (RPMA) tentang Pendiriandan Penyelenggaraan Pesantren.

2. Rancangan Peraturan MenteriAgama (RPMA) tentang PendidikanPesantren.

3. Rancangan Peraturan MenteriAgama (RPMA) tentang Ma’had Aly.

4. Rancangan Peraturan Presidententang PendanaanPenyelenggaraan Pesantren

#SatuTahunKemenag

7

Page 9: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Dana BOSMadrasah dan PesantrenNaik Rp 890 Miliar

Dana BOS Madrasah dan Pesantren tahun2020 naik Rp 100 Ribu per-siswa atausantri:1. 3.894.365 siswa MI2. 3.358.773 siswa MTs3. 1.495.294 siswa MA4. 27.540 santri PP Salafiyah Ula5. 114.517 santri PP Salafiyah Wustha6. 18.562 santri PP Salafiyah Ulya

#SatuTahunKemenag

8

Page 10: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Pemerataan AksesPendidikan Islam

Tahun 2020, Kemenag menyalurkan Program Indonesia Pintar (PIP) Madrasah dan PondokPesantren kepada 2.193.897 siswa/santri, dengananggaran sebesar Rp. 1,4 Triliun. Program inibertujuan meringankan biaya pendidikan pesertadidik, baik biaya langsung maupun tidak langsung.

Selain itu, 17.565 mahasiswa penerima KIP Kuliah atau yang sebelumnya dikenal sebagaiBidikmisi dengan anggaran sebesar Rp. 115,9 Miliar. Tujuan program ini meningkatkan aksesmasyarakat untuk dapat mengenyam pendidikantinggi keagamaan Islam.

#SatuTahunKemenag9

Page 11: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Peningkatan Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan

Madrasah

#SatuTahunKemenag

10

Page 12: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

e-RKAM dan ReformasiTata Kelola 15.422 Madrasah

11

Page 13: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Peningkatan KualifikasiDosen PTKI

1. Akselerasi 125 Guru Besar Baru padaPTKI (23,45%) yang diharapkan dapatmempercepat peningkatan kualitasPTKI yang saat ini tercatat sebanyak531 calon Profesor di PTKI.

2. Program Beasiswa 5.000 Doktor bagi418 dosesn, terdiri dari 220 lulusanbeasiswa doktoral dalam negeri dan198 lulusan beasiswa doktoral luarnegeri.

3. Terbitnya 745 Hak Cipta dan 1 HakPaten karya dosen PTK.

#SatuTahunKemenag

12

Page 14: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

26 Moderasi BeragamaDi Kampus PTKIN

Moderasi Beragama telah didudukkansebagai salah satu modal sosial dalam

pembangunan nasional dan dikukuhkandalam RPJMN 2020-2024. Sebagailangkah penguatan, kampus PTKIN

menyelenggarakan Rumah ModerasiBeragama sebagai pusat edukasi, pendampingan, pengaduan dan

penguatan wacana dan gerakan moderasiberagama di PTKIN.

#SatuTahunKemenag

13

Page 15: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

PeningkatanSarana PrasaranaPTKIN

Rp 1,091 Triliun anggaran dari SBSN untuk pembangunangedung pembelajaran di 8 (delapan) Kampus PTKIN:A. Kontrak Satu Tahun (Single Years Contract atau SYC)

1. Gedung Fakultas Syariah IAIN Pekalongan(Rp. 40.481.279.000)

2. Gedung Layanan Terpadu FEBI dan Gedung KuliahFEBI IAIN Palu (Rp. 45.000.000.000)

B. Kontrak Tahun Jamak (Multi Years Contract atau MYC)1. UIN Antasari Banjarmasin (Rp. 170.563.851.000)2. UIN Imam Bonjol Padang (Rp. 135.892.481.000)3. UIN Raden Intan Lampung (Rp. 183.252.442.000)4. UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten

(Rp. 161.842.378.000)5. UIN UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi

(Rp. 175.227.186.000)6. UIN Sunan Ampel Surabaya (Rp. 179.339.093.000)

#Sa

tuT

ahu

nK

emen

ag

14

Page 16: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

DistribusiKitab Suci Al-Qur’an

1. Penyediaan 120.000 eksemplar Kitab Suci Al-Qur’an, didistribusikan pada 34 provinsi untukindividu, rumah tangga muslim, lembagapendidikan, majelis taklim, masjid danmushalla, serta organisasi kelembagaan Islam.

2. Penyediaan Al-Qur’an dalam lima tahunterakhir:a. Tahun 2016 : 35.000 eksemplarb. Tahun 2017 : 110.000 eksemplarc. Tahun 2018 : 130.000 eksemplard. Tahun 2019 : 120.000 eksemplar

#Sa

tuT

ahu

nK

emen

ag

15

Page 17: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

DiservifikasiPengembangan Wakaf

Indonesia merupakan negara pertama yang mengembangkan wakaf saham. Launching Wakaf

Saham ditandai penandatanganan kerjasama bersamaPPPA Daarul Qur’an dan Samuel Sekuritas Indonesia.

Sinergi dengan Kemenkeu, Bank Indonesia, danBadan Wakaf Indonesia merilis CWLS (Cash Waqf

Linked Sukuk) Ritel. CWLS Ritel merupakan salah satuinstrumen pengelolaan wakaf uang secara produktif.

Melalui CWLS Ritel, setiap muslim bisa berwakaf secaratemporer atau selamanya.

#SatuTahunKemenag

Manfaat dari investasinya, bisa digunakan olehnazhir untuk kegiatan sosial dan keagamaan.

16

Page 18: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Delapan KeputusanMenteri Agama (KMA)

Tentang Pemberian Izin PerubahanStatus/Tukar Menukar Tanah Wakaf yang terdampak luapan Lumpur Sidoarjo:1. Masjid Baitul Khamdi2. Masjid dan Panti Asuhan Nurul Azhar3. Musholla Subulus Salam4. Musholla Raudhatul Mutaqin5. SMK Nusantara dan TK Darussalam6. Musholla Darul Ulum7. Musholla Ainul Yaqin8. Musholla Nurut Taqwa

#SatuTahunKemenag

17

Page 19: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

PenguatanKompetensi Bagi 8.200 Penceramah Agama

1. 200 Penceramah Agama di Jakarta dan sekitarnya.

2. 8.000 Penceramah Agama pada seluruh provinsi.

#SatuTahunKemenag

18

Page 20: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

1. Menerbitkan PMA Nomor 29 Tahun 2019 tanggal 13 November 2019 tentang MajelisTaklim. Regulasi ini akan memudahkanKemenag dalam memberikan bantuan bagiMajelis Taklim.

2. Memberikan Bantuan Pembinaan KepadaMajelis Taklim, Ormas Islam, dan LembagaKeagamaan Islam dengan total anggaran Rp. 23,5 Miliar.

3. Memberikan Bantuan Pencegahan danPengendalian Penyebaran Covid-19 kepadaOrmas dan Lembaga Keagamaan Islam dengantotal anggaran Rp. 30 Miliar.

Pembinaan Majelis Taklim,Ormas dan Lembaga Keagamaan Islam(Rp. 53,5 Miliar)

#SatuTahunKemenag

19

Page 21: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Peningkatan Kualitas LayananPada 228 Balai Nikah danManasik Haji

Pembangunan 228 Balai Nikah dan Manasik Haji pada KUA di 32 Provinsi dengan total anggaransebesar Rp 356,25 Miliar bersumber dari danaSBSN: 1. Aceh (13 KUA), 2. Sumut (5), 3. Sumbar (13),4. Riau (6), 5. Kep. Riau (3), 6. Jambi (3), 7. Sumsel (8),8. Kep. Babel (2), 9. Bengkulu (6), 10. Lampung (7),11. DIY (6), 12. Jabar (16), 13. Banten (4), 14. Jateng (11), 15. Jatim (16), 16. Bali (2), 17. Kalbar (10), 18. Kalteng(11), 19. Kaltim (8), 20. Kaltara (2), 21. NTB (4), 22. NTT (2), 23. Sulsel (15), 24. Sulbar (2), 25. Sultra (16),26. Sulut (3), 27. Gorontalo (5), 28. Sulteng (12),29. Maluku (5), 30. Malut (6), 31. Papua (2),32. Papua Barat (4)

#SatuTahunKemenag

20

Page 22: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Rehab 569 Gedung KUA

Rehab ringan dan besar sebanyak 569 gedung KUA se-Indonesia dengan anggaran sebesar Rp 78,7 Miliarguna meningkatkan kualitas pelayanan kepadamasyarakat.1. Rehab KUA Rusak Ringan Rp. 100 Juta2. Rehab KUA Rusak Berat Rp. 200 Juta

Program ini di luar revitalisasi pembangunan gedungKUA yang bersumber dari SBSN.

#SatuTahunKemenag

21

Page 23: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

BantuanSertifikasi dan PemasanganPapan Tanah Wakaf

1. Pemberian Bantuan Sertifikasi Tanah Wakaf pada76 Lokasi yang tersebar di 8 provinsi: 1. Jawa Barat (7), 2. Jawa Tengah (13), 3. D.I. Yogyakarta (20), 4. Jawa Timur (12), 5. Riau (7), 6. Jambi (6), 7. Sumatera Selatan (3), dan, 8. Kalimantan Timur (7). Total anggaran lebih dari Rp. 503 Juta.

2. Pemberian Bantuan Pemasangan Papan Tanah Wakaf pada 75 Lokasi yang tersebar di 6 provinsi: 1. DKI Jakarta (5), 2. Jawa Barat (8), 3. Jawa Tengah (3), 4. D.I. Yogyakarta (20), 5. Kalimantan Barat (20), dan, 6. Kalimantan Selatan (19).Total anggaran lebih dari Rp. 208 Juta.

#SatuTahunKemenag

22

Page 24: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

40 GedungPelayanan Haji danUmrah Terpadu(PLHUT)

#SatuTahunKemenag23

Page 25: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

40 GedungPelayanan Haji danUmrah Terpadu(PLHUT)

#SatuTahunKemenag24

Page 26: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Revitalisasi Asrama HajiSetara Hotel Bintang Tiga

1. Asrama Haji Manado, Sulut2. Asrama Haji Jayapura, Papua3. Asrama Haji Indramayu, Jabar4. Asrama Haji Pontianak, Kalbar5. Asrama Haji Padang Pariaman, Sumbar6. Asrama Haji Gorontalo7. Asrama Haji Ternate, Maluku Utara8. Asrama Haji Kendari, Sultra9. Asrama Haji Bengkulu10.Asrama Haji Lombok, NTB

Tahun 2020, Kemenag melakukanrevitalisasi 10 asrama haji denganmeningkatkan sarana dan prasaranaserta standar pelayanan setara hotel bintang tiga dengan anggaran sebesarRp. 346,68 Miliar.

#Sa

tuT

ahu

nK

emen

ag

25

Page 27: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Perbaikan PenyelenggaraanIbadah Haji

1. Manasik Sepanjang Tahun. Pembinaan calon Jemaah haji padaseluruh kecamatan secara periodik sepanjang tahun untukmeningkatkan pemahaman tentang manasik haji. Tahun initerselenggara di 10 provinsi: 1) D.I. Yogyakarta, 2) Banten, 3) Kalsel, 4) Gorontalo, 5) Maluku Utara, 6) Sultra, 7) Bali, 8) Sumbar, 9) Kaltim, dan, 10) Sulsel.

2. Penyiapan pemanfaatan Bandara Internasional Kertajati sertaseluruh fasilitas pendukung sebagai BandaraEmbarkasi/Debarkasi Jemaah Haji Jawa Barat dan sekitarnya. Tujuannya untuk memudahkan akses keberangkatan dankepulangan Jemaah haji asal Jawa Barat dan Kota sekitarnya.

3. Pembangunan Asrama Haji Indramayu sebagai fasilitaspendukung Embarkasi Kertajati.

4. Pemberian prioritas bagi Jemaah haji lanjut usia (lansia) untukmelunasi Biaya Perjalanan Ibadah Haji (BIPIH) sejak tahap awal, tidak menunggu sisa kuota.

5. Pelunasan BIPIH dengan media online/ATM/Mobile Banking untuk mempermudah proses pelunasan biaya sehingga tidakperlu mengantri di bank.

#SatuTahunKemenag26

Page 28: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

ReformasiPenyelenggaraanUmrah

Dimulainya pelaksanaan akreditasiPenyelenggara Perjalanan Ibadah Umrah(PPIU) oleh 20 Lembaga AkreditasiIndependen.

Seluruh proses perizinan PPIU dilakukansecara online, mulai pengajuan hinggaterbitnya SK Izin Operasional. Sejakmoratorium dicabut pada Februari 2020, telah terbit 168 Izin PPIU Baru.

#SatuTahunKemenag

27

Page 29: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

BPJPH Fasilitasi3.283 UMK

BPJPH Kemenag fasilitasi sertifikasihalal dengan biaya nol rupiah bagi

pelaku usaha mikro dan kecil (UMK) yang telah mengajukan. Tahun 2020,

fasilitasi diberikan kepada 3.283 pelaku UMK yang tersebar

di 20 provinsi.

Para pelaku UMK juga diberikanbimbingan teknis jaminan produk halal

dengan biaya yang bersumber darianggaran BPJPH Kemenag.

#SatuTahunKemenag

28

Page 30: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

777 Sertifikasi Halal

Badan Penyelenggaran Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kemenag terus berupayamempermudah dan memberikan kepastianwaktu proses layanan sertifikasi. Kinilayanan pengajuan sertifikat halal berlangsung dalam rentan waktu 21 hari.

BPJPH Kemenag juga telah menerbitkan 777 sertifikat halal yang antara lain terkategoridalam beberapa jenis produk sepertimakanan, minuman, rumah potong hewan, dan produk perusahaan katering/restoran.

BPJPH Kemenag telah menyelesaikanpembangunan Gedung Pusat Layanan Halal di Pondok Gede.#SatuTahunKemenag

29

Page 31: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Pembinaan PengelolaanPendidikan Agama Kristen

1. Beasiswa Program Indonesia Pintar(Rp. 7,239 Miliar).

2. Bantuan Dana BOS (Rp. 12,685 Miliar).

3. Tunjangan Profesi Guru (Rp. 17,390 Miliar).

4. Insentif 1.599 Guru Teologi Kristen (Rp. 4,444 Miliar)

#SatuTahunKemenag

30

Page 32: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Pembinaan Umat DalamUrusan Keagamaan Kristen

1. Bantuan Bagi 194 Rumah IbadahKristen (Rp. 9,250 Miliar).

2. Tunjangan Bagi 7,996 PenyuluhAgama Kristen Bukan PNS (Rp. 51, 972 Miliar).

3. Bantuan Pelayanan Keagamaan Bagi21 Lembaga Agama Kristen (Rp. 2,702 Miliar).

4. Penyaluran 1.291 Kitab Suci danBuku Keagamaan Lainnya.

#SatuTahunKemenag

31

Page 33: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Pembinaan PendidikanAgama Katolik

1. Bantuan Operasional Taman Seminari Rp. 1,8 Miliar.2. Bantuan Sarpras Taman Seminari Rp. 2,35 Miliar.3. Bantuan Pencegahan Covid-19 Rp. 1,63 Miliar.4. Bantuan Keagamaan Untuk Pendidikan Dasar Rp. 449 Juta.5. Beasiswa Program Indonesia Pintar (PIP) untuk Siswa

Sekolah Menengah Agama Katolik (SMAK) Rp. 1,155 Miliar.6. BOS SMAK Rp. 10,76 Miliar.7. Bantuan Pencegahan Covid-19 Pada Pendidikan Menengah

Rp. 1,63 Miliar.8. Beasiswa Mahasiswa Perguruan Tinggi Agama Katolik

(PTAK) Rp. 9,75 Miliar.9. Tunjangan Profesi Untuk Dosen Bukan PNS Rp. 8,515

Miliar.10. Beasiswa S3 Bagi Dosen PTAK Swasta Rp. 2,192 Miliar.11. Bantuan Sarpras PTAK Swasta Rp. 16,03 Miliar.12. BOP Pada PTAK Rp. 9,95 Miliar.13. Bantuan Pencegahan Covid-19 pada Pendidikan Tinggi Rp.

2,09 Miliar.

#SatuTahunKemenag

32

Page 34: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

1. Tunjangan Bagi Penyuluh Agama Katolik Bukan PNS (Rp. 76,292 Miliar).

2. Bantuan Rehab Rumah Ibadah (Rp. 9,708 Miliar).

3. Bantuan Penanganan Covid-19 PadaKeuskupan (Rp. 1,257 Miliar).

4. Bantuan Lembaga KeagamaanKatolik (Rp. 12,095 Miliar).

5. Pengembangan Budaya KeagamaanKatolik (Rp. 4,950 Miliar).

6. Bimbingan Keluarga Bahagia BagiKeluarga Katolik (Rp. 7,388 Miliar).

#SatuTahunKemenag

Pembinaan UmatDalam UrusanKeagamaan Katolik

33

Page 35: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Rehab Rumah Ibadah dan LembagaPendidikan Keagamaan Buddha

1. Rehab Rumah Ibadah di Papua Barat, Nusa Tenggara Barat dan Sulawesi Tengah(Rp. 1,050 Miliar).

2. Rehab Dhammaseka di Papua Barat(Rp. 400 Juta).

3. Rehab Sekolah Minggu Buddha di Sumatera Utara dan Naggroe Aceh Darussalam(Rp. 2 Miliar).

4. Pembangunan Pusdiklat Pendidikan Buddha di Banten (Rp. 1,5 Miliar).

5. Bantuan Sarpras Lembaga Pendidikan Agama dan Keagamaan Buddha di Sumatera Utara(Rp. 140 Juta).

#SatuTahunKemenag 34

Page 36: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Pembinaan Pendidikandan Keagamaan Hindu

#SatuTahunKemenag

35

Page 37: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

#SatuTahunKemenag

Pembinaan Umat Dalam UrusanKeagamaan Hindu

36

Page 38: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

#SatuTahunKemenag

Universitas Hindu NegeriPertama di Indonesia

37

Page 39: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

PemberianLayanan Pendidikan

KHONGHUCU

1. Digitalisasi teks buku pelajaran Pendidikan Agama Khonghucu berbasis Android dan IOS.

2. Pembentukan MGMP Pendidikan Agama Khonghucudi setiap provinsi.

3. Pemberian izin operasional STIKIN Prodi PendidikanAgama Khonghucu.

4. Bantuan Operasional STIKIN.5. Beasiswa S1 untuk calon guru agama Khonghucu.

#SatuTahunKemenag

38

Page 40: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

Kita Cinta Papua (KCP)Program peningkatan kuantitas dan kualitassumberdaya manusia Papua di bidang agama danpendidikan melalui jalur keagamaan, sekaligus dalamrangka membangun Jembatan Kesetiakawanan Aceh-Papua.

Kemenag beri bantuan dengan total mencapai Rp56 miliar untuk; 1) Beasiswa anak-anak Papua dan Papua Barat untuk melanjutkan jenjang pendidikan di Perguruan Tinggi; 2) Program Indonesia Pintar (PIP) dan BOS untuk sekolah-sekolah keagamaan Islam, Kristen, Katolik dan Budha; 3) Bantuan pembangunanlima gedung baru madrasah, bantuan pembelajarandaring, serta bantuan pencegahan penyebaran Covid-19; 4) Pembangunan Kantor Kemenag Kabupaten; 5) Meningkatkan jumlah penyuluh agama.

39

Page 41: SETAHUN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA Jenderal …

1. Pendampingan penyaluran BOP Pesantren danBantuan Daring Pesantren.

2. Pendampingan atas proyek SBSN pada 49 SatuanKerja.

3. Pendampingan dan reviu anggaran pada proyekSix in One, Four in Oune, dan Universitas Islam Internasional Indonesia (UIII).

4. Reviu atas implikasi Keputusan PembatalanKeberangkatan Jemaah Haji Tahun1441H/2020M berdasarkan KMA 494 Tahun2020 pada 34 Provinsi.

5. Tindak lanjut 315 pengaduan masyarakat tahun2020.

6. Reviu revisi anggaran pelaksanaan kegiatanPembelajaran Jarak Jauh (PJJ) tahun 2020.

7. Reviu dan Verifikasi Penilaian MandiriPelaksanaan Reformasi Birokrasi (PMPRB) Kementerian Agama Tahun 2020 atas aspekpemenuhan mencapai 80,09%.

Birokrasi Bersihdan Transparan

#SatuTahunKemenag

40