SATUAN PENDIDIKAN (2)

Embed Size (px)

Citation preview

SATUAN PENDIDIKAN MATA PELAJARAN KELAS/SEMESTER ALOKASI WAKTU HARI/TANGGAL I.

: .. : IPA : V/2 : 2 Jam Pelajaran ( 1 x Pertemuan ) : ..

STANDART KOMPETENSI 5. Memahami hubungan antara gaya dan energi serta fungsinya KOMPETENSI DASAR 5.2 Menjelaskan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan lebih mudah dan lebih cepat INDIKATOR Mengidentifikasi berbagai jenis pesawat sederhana ( pengungkit, bidang miring, katrol, roda ) Menggolongkan berbagai alat rumah tangga sebagai pengungkit, bidang miring, katrol dan roda. Mengidentifikasi kegiatan yang menggunakan pesawat sederhana. TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah selesai pelajaran siswa dapat : Mengidentifikasi berbagai jenis pesawat sederhana ( pengungkit, bidang miring, katrol, roda ) Menggolongkan berbagai alat rumah tangga sebagai pengungkit, bidang miring, katrol dan roda. Mengidentifikasi kegiatan yang menggunakan pesawat sederhana. MATERI PEMBELAJARAN Pesawat Sederhana METODE PEMBELAJARAN Ceramah, tanya jawab, diskusi, dan presentasi LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN Pertemuan ke I Indikator : Mengidentifikasi berbagai jenis pesawat sederhana ( pengungkit, bidang miring, katrol, roda ) No A Kegiatan Pendahuluan ( Apersepsi ) 1. Guru memberi salam dan sebelum memulai pelajaran berdoa dan presentasi 2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang hendak dicapai dalam proses pembelajaran 3. Guru mengingatkan kembali materi yang sudah dipelajari pada pertemuan sebelumnya Pengorganisasian Metode Siswa Waktu Ceramah Tanya jawab Klasikal 10 menit

II.

III.

IV.

V.

VI.

VII.

Ceramah

B

C

Inti 1. Guru menunjukkan atau memperlihatkan gambar-gambar berkaitan dengan materi 2. Siswa menyimak penjelasan guru tentang pesawat sederhana 3. Siswa merangkum pelajaran dengan bimbingan guru 4. Siswa mengerjakan soal evaluasi yang diberikan guru 5. Hasil kerja siswa dikumpulkan untuk dinilai. Penutup 1. Siswa diminta merefleksikan/ mengungkapkan pembelajaran hari ini secara lisan 2. Guru memberi tugas rumah, saran penguatan dan tindak lanjut

Demonstrasi Diskusi Presentasi Diskusi Tanya jawab

Klasikal Kelompok

50 menit

Klasikal Individu

Tanya jawab (lisan) Tanya jawab (tulis)

Individu/ klasikal Individu

10 menit

VIII.

SUMBER BELAJAR DAN MEDIA Sumber belajar : - Standar isi - Buku Jelajah IPA Kelas V, Jilid V, tahun 2006, hal 84-90, Penerbit Yudhistira, Pengarang Rosa Kemala. - Majalah, surat kabar, dll. Yang relevan Media : gambar : gambar-gambar yang tergolong pesawat sederhana. PENILAIAN Tekhik tes Teknik tes

IX.

: tulis : non tes

, bentuk uraian , bentuk proyek

Lampiran : 1. Rangkuman materi 2. Media 3. Lembar kerja siswa 4. Lembar pengamatan 5. Lembar evaluasi 6. Lembar Penilaian Catatan Saran : Kepanjen, Mengetahui Pengawas TK/SD/LB Kepala Sekolah Guru

Lampiran : Rangkuman materi Jenis-jenis pesawat sederhana sebagai berikut 1. Pengungkit adalah benda yang berbentuk batang dan memiliki titik tumpu, titik beban, dan lengan kuasa Contohnya : gunting, pemotong kuku, tang dan stapler. 2. Bidang miring adalah bidang yang berbentuk miring Contohnya : tangga, jalan berkelok, papan miring dan baji 3. Katrol adalah benda yang bentuknya bulat dan tepinya beralur Contohnya : timba pada sumur 4. Roda berporos adalah benda yang berbentuk bulat dan tengahnya memiliki poros Contohnya : roda sepeda, roda mobil dan roda pedati.

Soal Evaluasi : 1. Bidang miring, tuas dan katrol disebut.. 2. Gaya yang bekerja pada tuas disebut 3. Agar lebih kecil kuasa yang dilakukan tangga rumah dibuat.. 4. Katrol majemuk juga disebut 5. Tombol pintu menggunakan pesawat sederhana jenis

Kunci jawaban : 1. Pesawat sederhana 2. Kuasa 3. Miring 4. Katrol ganda 5. Roda berporos

RENCANA PERBAIKAN PEMBELAJARAN SIKLUS I

Mata Pelajaran Kelas/ Semester Hari/ Tanggal Alokasi Nama Sekolah A. Standar Kompetensi Energi dan perubahannya

: Ilmu Pengetahuan Alam : V / II : Selasa, 18 Maret 2010 : 2 x 35 menit : SDN Kepanjen 04

Memahami hubungan antara gaya, gerak dan energi serta fungsinya. B. Kompetensi Dasar Menjelaskan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan lebih mudah dan lebih cepat. C. Hasil Belajar 1. Siswa dapat menjelaskan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan lebih mudah dan lebih cepat. 2. Siswa dapat menggolongkan berbagai alat dalam kehidupan sehari-hari yang merupakan pesawat sederhana. D. Indikator 1. Dapat menggolongkan berbagai alat dalam kehidupan sehari-hari yang merupakan pesawat sederhana. 2. Dapat menjelaskan manfaat pesawat sederhana. 3. Dapat menggunakan pesawat sederhana sesuai dengan fungsinya. E. Tujuan Pembelajaran 1. Menjelaskan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan lebih mudah dan lebih cepat. 2. Mengelompokkan berbagai alat dalam kehidupan sehari-hari yang merupakan pesawat sederhana. F. Tujuan Perbaikan 1. Siswa mau secara aktif memperagakan penggunaaan alat yang tergolong pesawat sederhana. 2. Mengelompokkan/ menggolongkan berbagai alat dalam kehidupan sehari-hari yang merupakan pesawat sederhana. G. Model Pembelajaran Model Metode Strategi : Penemuan Konsep : Ceramah, Tanya jawab, diskusi, presentasi, penugasan : Pemberian tugas latihan soal

Rencana Perbaikan Pembelajaran Siklus I

H. Langkah-langkah Pembelajaran No A Kegiatan Kegiatan Pertama ( Apersepsi ) 1. Guru memberi salam dan berdoa bersama sebelum pelajaran dimulai. 2. Apersepsi : guru memberikan pertanyaan kepada siswa siapa yang tahu tentang pesawat? Kegiatan Inti 1. Guru membagikan rangkuman materi pada masing-masing siswa. 2. Guru membagi siswa menjadi 3 kelompok belajar : 1. Kelompok 1: mengetahui prinsip kerja bidang miring 2. Kelompok 2: mengetahui prinsip kerja tuas 3. Kelompok 3: mengetahui prinsip kerja katrol. 3. Guru meminta siswa untuk mendiskusikan bahan LKS dan mengerjakannya secara kelompok. 4. Guru membimbing siswa dalam mengerjakan LKS/menemukan konsep. 5. Guru menyuruh siswa untuk mempresentasikan hasil diskusi. 6. Guru memberikan umpan balik dan memberikan kesempatan kepada siswa untuk aktif bertanya untuk pendalaman konsep. 7. Guru bersama siswa untuk melakukan pemantapan pemahaman konsep kemudian menarik kesimpulan tentang pesawat sederhana. Kegiatan Akhir 1. Siswa mengerjakan soal evaluasi akhir, pemebelajaran berupa posttestuntuk menegetahui ketuntasan siswa dalam pelajaran yang baru saja dilaksanakan. 2. Guru membimbing siswa merangkum pelajaran. Pengorganisasian Metode Ceramah Tanya jawab Siswa Klasikal Waktu 15 menit

B

Demonstrasi Demonstrasi

Klasikal Klasikal

40 menit

Demonstrasi

Diskusi

Demonstrasi

Klasikal

Presentasi Tanya jawab

Individu Klasikal

Diskusi Tanya jawab

Klasikal Individu

C

Demonstrasi

Klasikal

15 menit

Demonstrasi

Klasikal

3. Guru memberikan tugas rumah, saran penguatan dan tindak lanjut. I. Sumber dan Media Belajar Sumber 1. Kurikulum IPA Kelas V 2. Kemala Rosa, 2006, Jelajah IPA Kelas V, Jakarta, Penerbit Yudistira: (hal: 84 - 90) Media Belajar Gunting Pisau Penggaris Benang Karet gelang

J. Penilaian Prosedur a. Tes awal : ada

b. Tes dalam proses: ada c. Tes akhir Bentuk Tes Tes Subyektif Jenis Tes Lisan Tertulis : ada

Kriteria Penilaian Setiap soal dijawab benar nilai 2

Malang, . Mengetahui Kepala SDN Kepanjen 04 Guru Kelas/Mahasiswa,

SRI HARTATIK, S.Pd,M.Si NIP. 19570621 197803 2 006

TRILILIA AYU ISNAINI NIM. 820975044

Buku Siswa( Rangkuman Materi )

Semua alat yang digunakan untuk membantu pekerjaan manusia disebut Pesawat. Berbagai alat yang karena kesederhanaannya dalam penggunaannya disebut Pesawat sederhana. Pesawat sederhana adalah alat yang membantu memudahkan membantu pekerjaan manusia. Sebagian besar mesin modern umumnya terdiri atas gabungan beberapa mesin sederhana, seperti pembuatan pesawat terbang, mobil, kereta api dan lain sebagainya. Alat-alat biasanya dipegang dengan tangan. Alat-alat dapat meningkatkan ketelitian, kekuatan dan kecepatan tangan. Pada prinsipnya pesawat sederhana terbagi menjadi empat macam, yaitu pengungkit, bidang miring, katrol, dan roda berporos. Menurut jenis pekerjaannya, pesawat sederhana terdiri atas empat kelompok besar, yaitu palu untuk memukul, gergaji dan kapak untuk memotong, bor untuk melubangi, obeng untuk memilin dan memutar, serta kelem atau jepitan untuk menahan. Mula-mula alat dibuat dari barang-barang kayu dan besi. Sekarang banyak mesin yang dapat melakukan berbagai pekerjaan yang sama seperti perkakas tangan dan penggunaannya digerakkan dengan listrik, misalnya : gergaji dan bor. Jenis-jenis pesawat sederhana : pengungkit atau tuas, bidang miring dan katrol 1. Tuas terdiri atas : a. Tuas jenis pertama : titik tumpu terletak diantara beban dan kuasa. Contoh : papan jungkat-jungkit, timbangan, gunting, tang, pencabut paku. b. Tuas jenis kedua : titik beban terletak diantara titik tumpu dan kuasa. Contoh : pembuka tutup botol, gerobak dorong beroda satu, pemecah kemiri, pemotong kertas. c. Tuas jenis ketiga : kuasa terletak diantara beban dan titik tumpu. Contoh : sekop, pinset, staples (jeglok). 2. Bidang Miring Bidang miring merupakan pesawat sederhana yang berupa permukaan datar yang dimiringkan. Dengan bidang miring tenaga yang dibutuhkan untuk mencapai tempat tertentu akan lebih sedikit. Kerugian memakai bidang miring adalah waktu yang diperlukan lebih lama, jarak yang ditempuh lebih panjang. Contoh : mur, baut, papan yang dimiringkan, tangga dan jalan yang berbelok dipegunungan, pisau, pahat, paku, tangga, kapak. 3. Katrol Adalah pesawat sederhana yang terbuat dari roda dan tepinya beralur dan dapat berputar pada porosnya. Katrol berguna untuk : a. Mengubah arah agaya agar mudah menariknya. Contoh : Katrol tetap seperti katrol untuk menimba air sumur, katrol pada tiang bendera.

b. Mendapatkan gaya tarik yang lebih ringan. Contoh : Katrol bebas seperti mobil derek Ada 4 Jenis Katrol : 1. Katrol Tetap Katrol tetap adalah katrol yang tidak berubah posisinya ketika digunakan untuk memindahkan benda. 2. Katrol Bebas Katrol bebas adalah katrol yang berubah posisinya ketika digunakan untuk memindahkan benda. 3. Katrol Rangkap Katrol rangkap adalah katrol yang terdiri dari lebih dari satu katrol yang disusun berjajar. 4. Katrol Ganda atau Takal Katrol ganda atau takal adalah katrol yang terdiri dari berbagai katrol yang disatukan dengan tali. 4. Roda berporos Roda berporos adalah roda yang dihubungkan denga sebuah poros yang dapat berputar bersama-sama. Peralatan yang menggunakan roda berporos biasanya dihubungkan pada poros roda. Poros roda berada pada titik temu jari-jari roda.

Lembar Media

Alat-alat yang termasuk pengungkit golongan I b a c b a c

GuntingKeterangan: a. Titik tumpu b. Letak kuasa c. Letak beban

Pemotong kuku

Titik tumpu

Beban

Kuasa

Prinsip kerja pengungkit golongan II

SOAL EVALUASI PERTEMUAN KE I ( SIKLUS I )Evaluasi tes akhir pembelajaran ke I 1. Sepeda motor dan kereta api termasuk pesawat 2. Palu, gunting, bulpen, termasuk pesawat. 3. Mengapa pisau disebut pesawat sederhana. 4. Pesawat sederhana dikelompokkan menjadi. 5. Apa tujuan menggunakan pesawat sederhana...

Kunci Jawaban 1. Rumit 2. Sederhana 3. Karena kita mengupas mangga tanpa pisau, mengiris bawang tanpa pisau tentu kita akan kesulitan oleh karena itu pisau mempermudah pekerjaan 4. 4 macam 5. Untuk mempermudah pekerjaan kita

LEMBAR KERJA SISWA Kelompok I

A. Tugas I. Tujuan Mengetahui prinsip kerja bidang miring II. Alat dan bahan 1. Balok kayu 2. Benang 3. Papan 4. Batu bata III. Langkah kerja Langkah pertama : 1. Ikatlah balok kayu dengan benang! 2. Benang ditarik ke atas sehingga balok dalam keadaan tergantung Langkah kedua : 1. Tumpukklah dua buah batu bata! Kemudian letakkan papan pada batu bata seperti pada gambar! Sekarang kamu telah membuat bidang miring! 2. Letakkan balok kayu yang terikat benang di atas bidang miring ini. Tariklah benang ke atas sehingga balok bergeser sepanjang papan! IV. Pertanyaan 1. Apa yang kamu rasakan pada saat melakukan langkah kerja pertama? Bagaimana jika dibandingkan dengan langkah kerja kedua? 2. Ulangilah kegiatan di atas dengan kemiringan papan yang berbeda-beda! Bandingkanlah dengan hasil percobaan sebelumnya! Apa yang dapat kamu simpulkan?

LEMBAR KERJA SISWA Kelompok IIB. Tugas I. Tujuan Mengetahui prinsip kerja tuas II. Alat dan bahan 1. Kaleng biskuit 2. Sendok alumunium III. Langkah kerja Langkah Kerja: 1. Ajaklah salah satu temanmu membuka kaleng biskuit dengan jarinya 2. Temanmu yang lain membuka kaleng biskuit tersebutvdengan ujung sendok! 3. Bandingkanlah olehmu siapa yang terlebih dahulu dapat membuka kaleng biskuit tersebut dengan ujung sendok! 4. Sekarang tukar pekerjaan temanmu keua temanmu itu ! siapakah yang lebih dahulu menyelesaikannya!Diskusikan pengalaman kalian!

LEMBAR KERJA SISWA Kelompok IIIC. Tugas I. Tujuan Mengetahui prinsip kerja tuas II. Alat dan bahan 1. Kaleng 2. Tampar 3. Kerekan / katrol III. Langkah kerja Langkah Kerja: 1. Ajaklah salah satu temanmu menimba air di sumur dengan menggunakan tampar yang diikatkan ke kaleng! 2. Temanmu yang lain menimba air dengan kerekan! 3. Bandingkanlah olehmu siapa yang terlebih dahulu dapat mengambil air dari sumur tersebut! 4. Sekarang tukar pekerjaan kedua temanmu itu ! siapakah yang lebih dahulu menyelesaikannya!Diskusikan pengalaman kalian!

Tabel Hasil Nilai AnakNo 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Nama Siswa Andi Septiawan Galih Singgih. F Aditya Friesca Ahmad Dandiri Ahmad Hariadi David Alvandi Eriko Dwi. P Hawa Nur Pitaloka Lita Wijayanti Merista Selvia Nilai Rata-rata Nilai 50 50 80 60 50 50 70 80 70 60 62,0 KKM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60 Ketuntasan Tuntas Tidak

Keterangan : 1. Anak dibawah KKM ada : 4 anak 2. Anak diatas KKM ada : 6 anak

Penyebab anak dibawah KKM : a. Bisa membaca, tapi kurang memahami soal b. Rendahnya penguasaan siswa terhadap konsep Pesawat Sederhana c. Kurangnya keaktifan siswa pada saat proses belajar mengajar d. Rendahnya partisipasinya siswa dalam kerja kelompok

RENCANA PERBAIKAN PEMBELAJARAN SIKLUS I

Mata Pelajaran Kelas/ Semester Hari/ Tanggal Alokasi Nama Sekolah A. Standar Kompetensi

: Ilmu Pengetahuan Sosial : V / II : Selasa, 24 April 2012 : 2 x 35 menit : SDN Kemulan 3

Mengenal sumber daya alam, kegiatan ekonomi, dan kemajuan teknologi di lingkungan kabupaten/kota dan provinsi. B. Kompetensi Dasar Mengenal perkembangan teknologi produksi, komunikasi dan transportasi serta pengalaman menggunakannya. C. Indikator 1. Membandingkan jenis-jenis teknologi untuk berproduksi yang digunakan masyarakat pada masa lalu dan masa kini. 2. Membuat diagram alur tentang proses produksi dari kekayaan alam yang tersedia. 3. Memberikan contoh bahan baku yang dapat diolah menjadi beberapa barang produksi dengan benar. D. Tujuan Pembelajaran Dengan menggunakan media gambar siswa mudah memahami materi : 1. Siswa dapat membandingkan jenis teknologi untuk berproduksi yang digunakan masyarakat pada masa lalu dan masa kini. 2. Siswa dapat membuat diagram alur tentang proses produksi dari kekayaan alam yang tersedia. 3. Siswa dapat memberikan contoh bahan baku yang dapat diolah menjadi beberapa barang produksi. E. Materi Pembelajaran Perkembangan teknologi. F. Metode Pembelajaran Ceramah, tanya jawab, presentasi, dan diskusi. G. Langkah-langkah Pembelajaran I. Kegiatan Awal ( 10 menit ) 1. Guru memberi salam dan sebelum pelajaran berdoa terlebih dahulu bersama, kemudian presentasi. 2. Apersepsi : guru bertanya Pernahkah kamu ke stasiun ? 3. Berdasarkan jawaban yang dikemukakan siswa, guru mengarahkan pada materi yang akan dipelajari.

II.

Kegiatan Inti ( 50 menit ) 1. Siswa mengamati gambar. 2. Siswa memperhatikan penjelasan guru tentang perkembangan teknologi produksi, komunikasi, dan transportasi sesuai gambar. 3. Siswa dibagi dalam beberapa kelompok untuk melaksanakan tugas. 4. Melalui diskusi kelompok siswa dapat membandingkan jenis teknologi yang digunakan masyarakat masa lalu dan masa kini, alur proses produksi dari kekayaan alam yang tersedia. 5. Guru membimbing dalam diskusi. 6. Tiap kelompok membacakan dan melaporkan hasil diskusi. 7. Guru dan siswa menyimpulkan hasil diskusi. 8. Secara individu siswa mengerjakan lembar evaluasi.

III.

Kegiatan Akhir ( 10 menit ) 1. Guru bersama siswa melakukan pemantapan pemahaman tentang materi yang telah diajarkan. 2. Guru memberi tugas rumah, saran dan penguatan.

H. Sumber dan Media Belajar Sumber 1. Kurikulum IPS kelas IV 2. Buku IPS Kelas IV, Penerbit Pusat Perbukuan, Pengarang Tantya Hisnu R, hal 182-185, tahun 2008 3. Buku paket kelas IV hal. 25 44 PT. Sarana Panca Karya Nusa I. Penilaian 1. Prosedur a. Tes awal : ada

b. Tes dalam proses : ada c. Tes akhir 2. Bentuk tes Tes subyektif : ada

3. Jenis tes Lisan Tertulis

4. Kriteria penilaian Setiap soal dijawab benar mendapat nilai2.

Kepanjen, 24 April 2012 Mengetahui Mahasiswa

Supervisor 2

Trililia Ayu Isnaini Nim. 820975044 Kepala Sekolah

.

Sidik Purnomo, S.Pd Nip. 19520815 1975121008

Lampiran 1

Buku Siswa(Rangkuman Materi) Perkembangan teknologi sangat pesat. Teknologi dapat mempermudah pekerjaan. Teknologi produksi pangan membantu kebutuhan pangan. Pada masa lalu merontokkan gabah dengan cara diinjak-injak menggunakan kaki, ditumbuk dengan lesung. Namun sekarang beralih menggunakan tenaga mesin. Teknologi produksi sandang, dulu pengolahan sandang dengan cara ditenun sendiri menggunakan peralatan dari kayu sehingga hasil yang dicapai sedikit, sekarang serba menggunakan mesin untuk membuat pakaian dan hasil yang dicapai jauh berlipat ganda. Teknologi komunikasi, kentongan pada jaman dahulu merupakan sarana komunikasi yang sangat berguna. Untuk memberi tanda jika ada sesuatu yang mendadak. Sekarang banyak sekali teknologi komunikasi misalnya : HP, Radio, TV, Faksimili, dll. Teknologi transportasi, jalan kaki pada jaman dahulu merupakan sarana transportasi yang mudah didapat. Berkat kemajuan jaman sudah banyak tercipta sarana transportasi yang cepat dan mempunyai daya angkut yang besar. Contohnya : Truk, Fuso, Bis, dsb. Transportasi antar pulau juga berkembang dengan pesat. Mulai kapal feri sampai kapal pesiar yang mewah. Teknologi transportasi udara juga tidak ketinggalan sekarang sudah tercipta pesawat Supersonik yang kecepatannya melebihi kecepatan suaranya.

Lampiran 4 SOAL EVALUASI PERTEMUAN KE I (SIKLUS I)

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar! 1. Teknologi produksi adalah 2. Sebutkan contoh teknologi tradisional untuk produksi? 3. Sebutkan contoh teknologi modern untuk produksi? 4. Salah satu keunggulan teknologi modern adalah? 5. Sebutkan 2 contoh hasil produksi teknologi tradisional?

KUNCI : 1. Salah satu usaha melakukan kegiatan yang berubah dari satu barang mentah menjadi barang setengah jadi atau barang jadi 2. Alat tenun 3. Mesin-mesin modern 4. Praktis 5. Pembuatan tahu, tempe, gula merah, dll

Lampiran 2 LEMBAR KERJA SISWA ( LKS )

A. Berdasarkan pengamatan dan pengalaman kalian industri-industri pengolahan hasil alam yang ada di daerahmu! Barang baku apa yang digunakan? Barang yang dihasilkan? No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Hasil Alam Ubi kayu Barang Hasil Produksi Keripik dan kelanting Teknologi Produksi Sederhana

B. Berdasarkan pengamatan, tulislah keunggulan dan kekurangan dari teknologi transportasi Teknologi Keunggulan Kekurangan

Tradisional

Modern

Lampiran 3Lembar PengamatanKebenaran Benar Tidak benar No Nama Kriteria Keaktifan Kurang Cukup Baik Jumlah Skor Skor maksimal 5 Nilai Akhir

2

1

3

2

1

Lembar Penilaian

No

Nama

Score

Nilai Akhir