56
RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN SMP NEGERI 8 BANDA ACEH KERTAS KARYA Diajukan Oleh: ZAHRIANI NIM: 140504011 Mahasiswa Fakultas Adab dan Humaniora Program Diploma III Ilmu Perpustakaan FAKULTAS ADAB DAN HUMANIORA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI AR-RANIRY DARUSSALAM-BANDA ACEH 2017

RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

  • Upload
    hakhanh

  • View
    227

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI

PERPUSTAKAAN SMP NEGERI 8 BANDA ACEH

KERTAS KARYA

Diajukan Oleh:

ZAHRIANI

NIM: 140504011

Mahasiswa Fakultas Adab dan Humaniora

Program Diploma III Ilmu Perpustakaan

FAKULTAS ADAB DAN HUMANIORA

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI AR-RANIRY

DARUSSALAM-BANDA ACEH

2017

Page 2: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan
Page 3: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan
Page 4: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

Alhamdulillahirabbil’alamin...

Syukurku kepada Mu Ya Allah seperak ilmu telah Engkau karuniakan kepadaku. Hanya mengetahui sebagian kecil dari yang Engkau miliki sebagaimana firman-Mu

“Seandainya air laut menjadi tinta untuk menuliskan perkataan Tuhan-Ku niscaya keringlah

laut sebelum habis perkataan walaupun kamis datangkan tinta sebanyak atas sebagai tumbuhannya” (Q.S. Al-Kahfi: 109)

Hari ini telah kutemukan apa yang dahulu aku dambakan Yang ku tempuh penuh dengan kenyakinan yang membara Dimana harapan-harapan yang pernahku ukir hingga berjalannya waktu

Terentang hari-hari panjang tuk menggapai jati diri semua berkata rapi di ingatanku Dengan ridha Allah SWT. . .

Karya dan keberhasilan ini kupersembahkan kepada Ayahanda Adnan dan Ibunda Juariah yang telah mencurahkan cinta dan kasih sayang, perhatian, dukungan do’a serta

Pengorbanan yang tiada tara demi kesuksesan masa depanku....

Ayah. . . . . Ibu. . . . . . . . . . Engkau adalah cahaya dalam hidupku yang selalu memerangi disetiap langkahku

untuk mencapai keberhasilan yang sempurna Terima kasih Ayahanda dan Ibunda tercinta

Terima kasih yang tak terhingga kepada keluarga ku, Munzahri, serta untuk my sister Ruazatul Jannah yang telah banyak membantu saya baik financial maupun moral.

Dan ucapan terima kasih saya kepada dan kawan-kawan seperjuangan lainnya

Akhirnya sebuah perjuangan berhasil ku tempuh walau berawal dari suka dan duka, tidak merunduk meski terbentur, tidak mengeluh meski terjatuh, tapi semangat jiwaku tak kan

pernah pudar....

Zahriani

Page 5: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

i

KATA PENGANTAR

Puji serta syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah

melempahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga laporan ini dapat terselesaikan.

Shalawat dan penulis persembahkan keharibaan Nabi Besar Muhammad SAW

yang telah membawa manusia dari alam kegelapan ke alam yang terang

benderang seperti yang dirasakan saat sekarang ini.

Alhamdulillah dengan petunjuk hidayah-Nya, penulis telah menyusun

sebuah untuk memenuhi dan melengkapi syarat-syarat guna mencapai gelar ahli

Madya pada jurusan D III- Ilmu Perpustakaan Fakultas Adab dan Humaniora UIN

Ar-Raniry Banda Aceh, dengan judul: “Respon Pengguna terhadap Layanan

Sirkulasi di Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh”

Dalam penulisan Proposal yang sederhana ini penulis sangat berhutang

budi pada semua pihak yang telah turut membantu sehingga dapat menyelasaikan

proposal ini, maka penulis sepantasnya mengucapkan terima kasih dengan tulus

kepada:

1. Bapak Dekan dan pembantu I, II, III Fakultas Adab.

2. Ketua Jurusan D-III Bapak Ruslan, M.LIS.

3. Ibu Nurrahmi, M.Pd Selaku pembimbing pertama serta Ibu Fauziana, S.Pd

Selaku pembimbing kedua. Semoga bimbingan, masukan ilmu yang telah

Page 6: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

ii

diberikan untuk penulis menjadi amal kebajikan yang akan selalu mengalir

tanpa terputus.

4. Bapak/Ibu dosen yang telah memberkati ilmunya kepada penulis.

Rasa terima kasih yang ikhlas penulis ucapkan kepada ketua Jurusan D-III

Ilmu Perpustakaa, juga kepada Bapak selaku penasehat akademik penulis, serta

semua dosen yang telah mendidik penulis selama ini dan juga kepada seluruh

karyawan Fakultas Adab dan Humaniora UIN Ar-Raniry yang telah membantu

penulis selama menempuh pendidikan di lembaga ini.

Penulis mendo'akan semoga semua amal mereka mendapat balasan pahala dari

Allah SWT. Penulis menyadari bahwa kertas karya ini masih jauh dari kesempurnaan.

Oleh karena itu, kritik dan saran yang bersifat membangun sangat penulis harapkan

demi penyempurnaannya di masa yang akan datang. Semoga saja kertas karya ini

dapat bermanfaat, terutama bagi penulis sendiri dan bagi para pembaca yang

membutuhkannya.

Banda Aceh, 30 Juli 2017

Zahriani

Page 7: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

iii

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ......................................................................................... i

DAFTAR ISI ........................................................................................................ iii

DAFTAR TABEL ............................................................................................... v

DAFTAR LAMPIRAN ....................................................................................... vi

BAB I PENDAHULUAN .............................................................................. 1

A. Latar Belakang Masalah ................................................................ 1

B. Rumusan Masalah ......................................................................... 5

C. Tujuan Penulisan ........................................................................... 5

D. Manfaat Penelitian. ........................................................................ 5

E. Penjelasan Istilah. .......................................................................... 6

F. Metode Penelitian .......................................................................... 7

BAB II LANDASAN TEORI.......... ............................................................... 11

A. Pengertian Perpustakaan Sekolah ................................................. 11

B. Respon Pengguna............ .............................................................. 15

C. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Respon Pengguna .................. 17

D. Layanan Sirkulasi ...................... ................................................... 19

E. Tata Kerja Layanan Sirkulasi .... ................................................... 22

BAB III RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI

DI PERPUSTAKAAN SMP NEGERI 8 BANDA ACEH............. 23

A. Gambaran Umum Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh ...... 23

B. Respon Pengguna terhadap Layanan Sirkulasi di Perpustakaan

SMP Negeri 8 Banda Aceh ...... ................................................... 30

C. Kendala dalam Melakukan Layanan Sirkulasi di Perpustakaan

SMP Negeri 8 Banda Aceh ...... ................................................... 34

Page 8: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

iv

D. Usaha yang Dilakukan Pengelola Perpustakaan untuk

Meningkatkan Kualitas Perpustakaan SMPN 8 Banda Aceh....... 37

BAB IV PENUTUP .......................................................................................... 39

A. Kesimpulan .................................................................................... 39

B. Saran .............................................................................................. 39

DAFTAR PUSTAKA .......................................................................................... 41

LAMPIRAN ............. ........................................................................................... 50

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Page 9: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

v

DAFTAR TABEL

1.5 Daftar Fasilitas Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh........................... 26

1.6 Data Koleksi Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh............................... 27

1.7 Jawaban Responden tentang Proses Peminjaman dan Pengembalian Buku

Sangat Mudah............................................................................................... 30

1.8 Jawaban Responden tentang Peminjaman Buku Sebanyak 2 Eksemplar

Terlalu Sedikit............................................................................................... 31

1.9 Jawaban Responden tentang Waktu Peminjaman Buku Selama 3 Hari Terlalu

Singkat.......................................................................................................... 31

1.10 Jawaban Responden tentang Koleksi Perpustakaan Lengkap dan

Memadai....................................................................................................... 32

1.11 Jawaban Responden tentang Koleksi Buku yang ada di Perpustakaan dapat

Membantu Siswa dalam Menyelesaikan Tugas dari Guru........................... 33

1.12 Jawaban Responden tentang Koleksi Fiksi Memenuhi Kebutuhan Hiburan

bagi Siswa..................................................................................................... 33

1.13 Jawaban Responden Keterlambatan Pengembalian Buku tidak Perlu

Dikenakan Denda......................................................................................... 34

Page 10: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

vi

DAFTAR LAMPIRAN

1. Lembaran Kuesioner Pernyataan

2. Daftar Riwayat Hidup

3. Surat Keputusan Dekan Fakultas Adab dan Humaniora UIN Ar-Raniry

tentang Pengangkatan KKU Mahasiswa Fakultas Adab dan Humaniora

UIN Ar-Raniry

Page 11: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

1

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Perpustakaan saat ini telah berkembang begitu pesat seiring

perkembangan informasi dan berdirinya lembaga pendidikan dan

penyediaan informasi. Perpustakaan adalah institusi pengelola koleksi

karya tulis, karya cetak, dan karya rekam secara profesional dengan sistem

yang baku guna memenuhi kebutuhan pendidikan, penelitian, pelestarian,

informasi, dan rekreasi para pemustaka.1

Perpustakaan sekolah merupakan salah satu jenis perpustakaan

sebagai sarana penunjang pendidikan yang bertindak bukan hanya sebagai

pelestarian ilmu pengetahuan, tetapi juga sebagai sumber bahan

pendidikan yang akan diwariskan kepada generasi yang lebih muda.

Kenyataan menunjukkan bahwa perpustakaan sekolah telah menjadi

sarana untuk proses belajar dan mengajar bagi guru maupun peserta didik

(siswa).

Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan

pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan sekolah. Artinya, secara

prinsip pemakai perpustakaan sekolah tidaklah dibatasi hanya untuk guru

atau siswa saja, melainkan semua orang berhak mendayagunakannya.2

1Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2007 tentang

Perpustakaan, (Jakarta: Kementerian Aparatur Negara, 2007), hlm. 2. 2 Dian Sinaga, Mengelola Perpustakaan Sekolah, (Bandung:Bejana,2009),hlm.5.

Page 12: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

2

Perpustakaan memberikan kontribusi penting bagi terbukanya informasi

tentang ilmu pengetahuan, dengan adanya perpustakaan, diperoleh data

informasi yang dapat digunakan sebagai dasar pengembangan ilmu

pengetahuan. Untuk memperbaiki kondisi tersebut, perpustakaan harus

menjadi sarana aktif/interaktif dan menjadi tempat dihasilkannya berbagai

hal baru.

Menurut Sutarno NS dalam Kamus Perpustakaan dan informasi

mendefinisikan pengguna perpustakaan adalah kelompok orang dalam

masyarakat yang secara intensif dalam mengunjungi dalam memakai

layanan dan fasilitas perpustakaan sedangkan pengguna perpustakaan

adalah pengunjung anggota dan pemakai perpustakaan.3

Layanan perpustakaan merupakan kegiatan yang dilakukan oleh

pustakawan dalam memberikan pelayanan bagi pengguna (user) mengenai

koleksi dan informasi baik itu berbentuk buku maupun non buku, serta

pelayanan yang diperlukan orang lain dan memperhatikan pengguna

dengan dan semaksimal mungkin. Melayani pengguna, tidak hanya

memberi materi secara langsung akan tetapi juga membantu dalam

penemuan koleksi dan informasi sehingga pengguna dapat memanfaatkan

koleksi yang relavan atau sesuai dengan kebutuhan pengguna.4

Layanan sirkulasi adalah kegiatan kerja yang berupa memberikan

bantuan kepada pemakai perpustakaan dalam proses peminjaman dan

3 Sunarto NS, Pengantar Ilmu Perpustakaan, (Jakarta: Alex Media, 2007), hlm.

11. 4 Retnoningsih, layanan perpustakaan, http://perpusda.grobongan.go.id/layanan

-perpustakaan/67-layanan-perpustakaan.html., diadakan Tanggal 22 Maret 3013.

Page 13: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

3

pengembalian bahan pustaka.5 Akan tetapi teori lain menyatakan bahwa

pelayanan sirkulasi meliputi semua bentuk kegiatan pencatatan yang

berhubungan pemanfaatan, penggunaan koleksi perpustakaan dengan tepat

waktu untuk kepentingan pemakai jasa perpustakaan.

Pelayanan sirkulasi merupakan jasa utama perpustakaan. Bagian

sirkulasi dianggapsebagai ujung tombak jasa perpustakaan, karena bagian

sirkulasi merupakan yang pertama kali berhubungan dengan pemakai dan

sering dimanfaatkan oleh pengguna. Untuk itu kerja staf sirkulasi sangat

berpengaruh terhadap citra perpustakaan.6

Layanan sirkulasi ada di semua jenis perpustakaan yang

menyelenggarakan kegiatan layanan karena layanan ini merupakan

kegiatan utama penyelenggaraan layanan perpustakaan. Sering sekali

disebutkan bahwa layanan sirkulasi merupakan indikator utama

keberhasilan suatu perpustakaan.7 Hal ini berkaitan erat dengan respon

pemustaka terhadap pustaka itu sendiri.

Respon pengguna merupakan konsekuensi dari perilaku yang

sebelumnya sebagai tanggapan atau jawaban suatu persoalan atau masalah

tertentu.8 Respon pengguna merupakan reaksi sosial yang dilakukan siswa

atau pengguna dalam menanggapi pengaruh atau rangsangan dalam dirinya

dari situasi pengulangan yang dilakukan orang lain.

5 Soetminah, Perpustakaan, Kepustakaan dan Pustakawan (Yogyakarta:

Kanisisus, 1992), hlm. 25 6 Sulistyo Basuki, Pengantar Ilmu Perpustakaan, (Jakarta: Gramedia, 1991),

hlm. 10 7 Lisda Rahayu, Materi Pokok Pelayanan Bahan Pustaka, (Jakarta: Universitas

Terbuka, 2011), hlm. 22 8Soekanto, Teori Psikologi (Jakarta: Rajawali Press, 1993), hlm. 48

Page 14: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

4

Respon pengguna adalah sebuah tanggapan atau balasan baik

positif maupun negatif yang harus diterima baik berupa lisan maupun

tulisan. Kedua respon tersebut akan membawa perpustakaan itu untuk

lebih berkembang dari sebelumnya.

Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh merupakan salah satu

perpustakaan yang tempatnya strategis karena terletak ditengah-tengah

lingkungan sekolah SMP Negeri 8 Banda Aceh sehingga memudahkan

bagi seluruh siswa untuk mengunjungi perpustakaan.

Di perpustakaan tersebut juga memiliki fasilitas terbatas walaupun

lengkap dan tata ruangnya yang nyaman. Diantara fasilitas yang dapat

dimanfaatkan oleh pengguna masing-masing yaitu berupa koleksi yang

berhubungan dengan mata pelajaran untuk masing-masing kelas. Akan

tetapi, juga tersedia koleksi penunjang yang dapat dimanfaatkan oleh

pengguna pustaka seperti buku-buku yang berhubungan dengan fiksi, non

fiksi, serta bahan referensi seperti kamus dan atlas.

Layanan sirkulasi di Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh

memiliki kendala, diantaranya proses sirkulasi masih manual, batas waktu

peminjaman koleksi terlalu singkat sehingga pengguna tidak memuaskan

dengan jangka waktu peminjaman dan lain-lain.

Berdasarkan permasalahan di atas, maka penulis merasa tertarik

untuk meneliti permasalahan ini dalam bentuk kertas karya dengan judul

“RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI

PERPUSTAKAAN SMP NEGERI 8 BANDA ACEH”.

Page 15: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

5

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan dari latar belakang tersebut, bahwa yang harus di

perhatikan permasalahannya adalah bagaimana respon pengguna terhadap

layanan sirkulasi di Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh ?

C. Tujuan Penelitian

Adapun tujuan dari penelitian karya tulis ini adalah sebagai berikut :

1. Untuk mengetahui respon pengguna terhadap layanan sirkulasi di

Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh.

D. Manfaat Penelitian

Adapun manfaat yang diperolah dari penelitian ini adalah:

1. Bagi Pengguna

Hasil penelitian ini akan memberikan gambaran apa yang mendorong

pustakawan untuk mewujudkan kinerjanya. Dari sini mampu menggugah

kesadaran pustakawan untuk merespon perubahan-perubahan yang terjadi

dalam teknologi informasi semakin pesat, terutama dalam hal

pelayanannya.

2. Bagi Perpustakaan

Dapat dijadikan masukan dari perpustakaan sebagai alat untuk

mengevaluasi respon pengguna terhadap layanan sirkulasi, penambahan

koleksi dan perpanjangan waktu peminjaman di Perpustakaan SMP Negeri

8 Banda Aceh, sehingga dapat meningkatkan mutu layanan yang lebih

baik.

Page 16: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

6

3. Bagi Penelitian lain

Semoga dapat digunakan sebagai bahan acuan bagi yang membutuhkan

informasi tentang respon pengguna terhadap layanan sirkulasi di

perpustakan.

E. Penjelasan Istilah

Untuk menghindari terjadinya kesalahpahaman dalam penulisan

ini, maka penulis perlu memberikan penjelasan yang berhubungan dengan

istilah yang terdapat dalam judul karya tulis ini. Adapun istilah-istilah

yang memerlukan penjelasan adalah sebagai berikut :

1. Respon Pengguna

Respon pengguna adalah tanggapan atau balasan (respon) terhadap

suatu rangsangan.9 Respon pengguna merupakan tanggapan atau sikap

yang diberikan oleh pengguna terhadap objek atau hal yang diamati dan

dialami oleh pengguna. Respon pengguna dapat berupa tanggapan positif

dan negatif terhadap suatu hal atau objek. Respon positif biasanya berupa

sikap atau tanggapan yang lebih menyukai sedangkan respon negatif

cenderung menjauhi hal tersebut.

2. Layanan Sirkulasi

Layanan sirkulasi adalah kegiatan melayani peminjaman dan

pengembalian buku-buku perpustakaan sekolah.10

Tugas pokok bagian

sirkulasi antara lain melayani pengguna yang akan meminjam buku,

9 Sarlito, Sikap Manusia Teori dan Pengukurannya, (Jakarta: Pustaka Belajar,

2011), hlm. 20 10

Ibrahim Bafadal, Pengelolaan Pustakawan Perpustakaan Sekolah, (Jakarta:

Bumi Aksara, 1992), hlm. 125

Page 17: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

7

melayani pengguna yang akan memgembalikan buku yang telah dipinjam,

dan membuat statistik pengunjung.

F. Metode Penelitian

1. Rancangan Penelitian

Dalam penelitian ini penulis menggunakan pendekatan deskriptif

kualitatif. Penelitian deskriptif yaitu penelitian yang bersifat

menggambarkan atau melukiskan sesuatu hal. Menggambarkan atau

melukiskan dalam hal ini terdapat dalam arti sebenarnya, yaitu berupa

gambar-gambar atau foto-foto yang didapat dari data lapangan atau

penelitian dengan gambar-gambar dan dapat pula berarti menjelaskan

dengan kata-kata.11

Penelitian kualitatif juga dilakukan dalam situasi yang wajar (natural

setting) dan data yang dikumpulkan umumnya bersifat kualitatif. Dalam

setiap penulisan karya ilmiah diperlukan data-data yang objektif serta

meyakinkan guna pembangunan ilmu pengetahuan secara tepat dan benar.

Oleh karena itu, sebagian upaya yang tepat digunakan “metode deskriptif”

yaitu suatu metode penyelidikan yang digunakan untuk memecahkan yang

ada pada masa kini sesuai dengan keadaan yang ada menurut judul

penelitian dan pembahasan.12

11

Husaini usman, Metodologi Penelitian Sosial, (Jakarta: Bumi Aksara, 2009),

hlm. 129. 12

Nana Syaodih Sukmadinata, Metode Penelitian Pendidikan, (Jakarta: Remaja

Rosdakarya, 2010), hlm. 75.

Page 18: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

8

2. Lokasi dan Waktu Penelitian

Penelitian dilakukan di Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh, pada

tanggal 1 – 6 Mei 2017, pada jam 08.00 sampai dengan jam 13.00 WIB.

3. Populasi dan Sampel

Menurut Suharsimi Arikunto bahwa “populasi adalah keseluruhan

objek penelitian, sedangkan sampel adalah sebagian objek yang akan

diteliti yang dapat mewakili dari populasi tersebut”.13

Dalam penelitian ini yang akan menjadi populasi adalah seluruh

pengguna perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh. Adapun Sampelnya

adalah siswa kelas 2 atau kelas delapan. Mengingat penelitian ini berkaitan

tentang respon pengguna terhadap layanan sirkulasi maka penulis hanya

mengambil pengguna yang sering mengunjungi perpustakaan.

4. Teknik Pengumpulan Data

Dalam penyusunan karya tulis ini, penulis menggunakan metode

penelitian lapangan (field research) yaitu suatu metode yang penulis

lakukan dengan melihat pada objek penelitian, pencarian data yang sesuai

dengan 4 teknik pengumpulan data14

, yaitu:

a. Observasi (pengamatan) yaitu suatu teknik pengumpulan data melalui

pengamatan langsung pada objek yang akan diteliti.15

Dalam penelitian

13

Suharsimi Arikunto, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktis,

(Jakarta:Bina Ilmu,1996), hlm. 188. 14 Ibnu Ahmad Shaleh, Pedoman Ilmu Perpustakaan Sekolah, (Jakarta: Kencana,

1981), hlm. 23. 15

Suharsimi Arikunto, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, (Jakarta:

Asdi Mahasatya, 2002), hlm. 133.

Page 19: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

9

ini, penulis akan mengobservasi kegiatan-kegiatan yang berlangsung di

Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh.

a. Interview (wawancara) yaitu sebuah dialog yang dilakukan oleh

pewawancara (interviewer) untuk memperoleh informasi dari

terwawancara (interviewer).16

Adapun menurut pendapat Julia Brannen,

wawancara yaitu anggota tim peneliti yang dipekerjakan atas skala

akademik dengan mengakui pengetahuan substansi tentang lokasi dan

keterampilan teknik.17

Dalam penelitian ini, penulis mewawancarai

informan-informan kunci di perpustakaan dan yang terkait dengan

pengelolaan perpustakaan yaitu pustakawan.

b. Kuesioner atau angket adalah teknik pengumpulan data melalui

formulir-formulir yang berisi pertanyaan-pertanyaan yang diajukan

secara tertulis pada seseorang atau sekumpulan orang untuk

mendapatkan jawaban atau tanggapan dan informasi yang diperlukan

oleh peneliti.18

c. Dokumentasi adalah mencari dan mengumpulkan data mengenai hal-hal

tau eksistensinya apabila dapat menjalankan peran menjadi media

antara pemakai dengan koleksi sebagai sumber informasi.19

16

Ibid..., hlm. 135. 17

Julia Brannen, Memadu Metode Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif,

(Yoyakarta: Pustaka Pelajar, 2005), hlm. 147. 18

Mardalis, Metode Penelitian Suatu Pendekatan, (Jakarta:Aksara,2008), hlm.

66. 19

Suharsimi..., hlm. 135.

Page 20: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

10

5. Teknik Analisis Data

Analisis data adalah proses penyederhanaan data ke dalam yang lebih

mudah dibaca. Teknik analisis yang digunakan adalah metode analisis

deskriptif dengan menggunakan distribusi frekuensi untuk

menggambarkan respon pengguna terhadap layanan sirkulasi di

Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh. Rumus yang digunakan

menggunakan teknik persentase adalah sebagai berikut:

P=F/N x 100%

Keterangan:

P = Angka persentase

N = Jumlah frekuensi/banyaknya individu

F = Frekuensi yang sedang dicari persentasenya

100 = Bilangan Konstan.20

20

Roni kuontur, Statistik Praktis, (Jakarta: PPM, 2005), hlm. 27

Page 21: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

11

BAB II

LANDASAN TEORITIS

A. Pengertian Perpustakaan

Kata perpustakaan berasal dari kata pustaka, yang berarti kitab,

buku-buku, kitab primbon. Kemudian kata pustaka mendapat awalan per

dan akhiran an, menjadi perpustakaan. Pengertian perpustakaanyang lebih

umum adalah mencakup suatu ruangan, bagian dari gedung/ bangunan,

atau gedung tersendiri, yang berisi buku-buku koleksi, yang disusun dan

diatur demikian rupa, sehingga mudah untuk dicari dan dipergunakan

apabila sewaktu-waktu diperlukan olehpembaca.21

Menurut Perpustakaan Nasional RI perpustakaan adalah unit kerja

yang memiliki sumberdaya manusia sekurang-kurangnya seorang

pustakawan, ruangan/tempat khusus, dan koleksi bahan pustaka sekurang-

kurangnya seribu judul dari berbagai disiplin ilmu yang sesuai dengan

jenis dan misi perpustakaan yang bersangkutan serta dikelola menurut

sistem tertentu untuk kepentingan masyarakat penggunanya.22

Dari kedua definisi di atas, menurut Sutarno adalah sebuah

perpustakaan mempunyai ciri-ciri dan persyaratan tertentu seperti

tersedianya ruangan/gedung yang diperuntukkkan khusus untuk

perpustakaan, adanya koleksi bahan pustaka dan sumber informasi lainnya,

21

Sutarno, Perpustakaan dan Masyarakat, (Jakarta: Sagung Seto, 2006), hlm. 11 22

Perpustakaan Nasional RI, Pedoman Penyelenggaraan Perpustakaan Sekolah,

(Jakarta: Perpustakaan Nasional RI, 2005), hlm. 4

Page 22: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

12

adanya petugas yang menyelenggarakan kegiatan dan melayani pemakai,

adanya komunitas masyarakat pemakai, adanya sarana dan prasarana yang

diperlukan, diterapkannya suatu sistem dan mekanisme tertentu yang

merupakan tata cara, prosedur dan aturan-aturan agar segala sesuatunya

berlangsung lancar.23

1. Perpustakaan Sekolah

Perpustakaan sekolah menurut Sulistyo-Basuki adalah

perpustakaan yang tergabung pada sebuah sekolah, dikelola sepenuhnya

oleh sekolah yang bersangkutan, dengan tujuan atau membantu sekolah

untuk mencapai tujuan khusus dan tujuan pendidikan pada umumnya.24

Tujuan khusus perpustakaan sekolah ialah membantu sekolah mencapai

tujuannya sesuai dengan kebijakan sekolah tempat perpustakaan itu

bernaung. Menurut Rahayuningsih perpustakaan sekolah adalah

perpustakaan yang melayani para siswa, guru, dan karyawan dari suatu

sekolah tertentu. Perpustakaan sekolah didirikan untuk menunjang

pencapaian tujuan sekolah, yaitu pendidikan dan pengajaran seperti

digariskan dalam kurikulum sekolah, yaitu pendidikan dan pengajaran

seperti digariskan dalam kurikulum sekolah.25

2. Fungsi Perpustakaan Sekolah

Perpustakaan sekolah merupakan bagian penting dari komponen

pendidikan yang tidak dapat dipisahkan keberadaannya dari lingkungan

23

Sutarno...., hlm. 12 24

Sulistyo Basuki, Pengantar Ilmu Perpustakaan, (Jakarta: Universitas Terbuka:

1991), hlm. 50-51. 25

Rahayuningsih, Pengelolaan Perpustkaan Sekolah, (Yogyakarta: Graha Ilmu,

2007), hlm. 6.

Page 23: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

13

sekolah.26

Sebagai salah satu sarana pendidikan, perpustakaan sekolah

berfungsi sebagai penunjang belajar bagi para siswa/i dan juga membantu

siswa dan guru dalam memacu tercapainya tujuan pendidikan di sekolah.

Di samping itu, perpustakaan sekolah memiliki berbagai fungsi,

yaitu:

a. Fungsi pendidikan; perpustakaan merupakan sarana kegiatan belajar

mengajar untuk membantu siswa dalam memperjelas pengetahuan

tentang pelajaran yang diperolehnya di dalam kelas.

b. Fungsi informasi; perpustakaan merupakan sarana untuk menemukan

sumber informasi yang dapat memperkaya pengetahuan siswa dan

menunjang proses pembelajaran.

c. Fungsi penelitian; membantu siswa dalam pelaksanaan penelitian

yang bersifat sederhana, berkaitan dengan mata pelajaran yang

dipelajari/diajarkan.

d. Fungsi rekreasi; merupakan tempat rekreasi, masuk perpustakaan

membaca bacaan yang segar, untuk menambah wawasan dan

pengetahuan merupakan rekreasi yang sehat, dan mendidik serta

menghilangkan kejenuhan bagi siswa dan guru.

e. Fungsi kebudayaan; merupakan tempat melestarikan kebudayaan, baik

kebudayaan lokal, daerah, maupun nasional.

f. Fungsi kreativitas; membantu siswa mengembangkan kegemaran dan

hobi.

26

Ibid., hlm. 50.

Page 24: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

14

g. Fungsi dokumentasi; menjadi pusat dokumentasi sekolah dari

berbagai kegiatan yang pernah dilakukan sekolah, baik siswa maupun

guru.27

Dari penjelasan diatas, dapat disimpulkan bahwa fungsi

perpustakaan adalah mengumpulkan, menyimpan dan mengelola. Fungsi

perpustakaan sebagai pusat sumber informasi yang bersifat khusus maupun

umum. Perpustakaan dapat juga berfungsi sebagai tempat rekreasi,

pendidikan, budaya, penelitian dan juga berfungsi sebagai tempat

pengambilan keputusan.

3. Tujuan Perpustakaan Sekolah

Tujuan perpustakaan sekolah antara lain sebagai berikut:

a. Mendorong dan mempercepat proses penguasaan teknik membaca para

siswa.

b. Membantu menulis kreatif bagi para siswa dengan bimbingan guru dan

pustakawan.

c. Menumbuhkan kembangkan minat dan kebiasaan membaca siswa.

d. Menyediakan berbagai macam sumber informasi untuk kepentingan

pelaksanaan kurikulum.

e. Mendorong, menggairahkan, memelihara dan memberi semangat

membaca dan semangat belajar bagi siswa.

27

Rachman Hermawan, Etika Kepustakawanan, (Jakarta: Sagung Seto, 2006),

hlm. 38.

Page 25: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

15

f. Memperluas, memperdalam, dan memperkaya pengalaman belajarpara

siswa dengan membaca buku dan koleksi lain yang mengandungilmu

pengetahuan dan teknologi, yang disediakan oleh perpustakaan.

g. Memberikan hiburan sehat untuk mengisi waktu senggang melalui

kegiatan membaca, khususnya buku-buku dan sumber bacaan lain yang

bersifat kreatif dan ringan, seperti fiksi, cerpen dan lainnya.28

B. Respon Pengguna

Respon berasal dari kata “response” yang berarti balasan atau

tanggapan (reaction). Respon adalah istilah psikologi yang digunakan

untuk menamakan reaksi terhadap rangsang yang diterima oleh panca

indra. Hal yang menunjang dan melatar belakangi ukuran sebuah respon

adalah sikap, persepsi, dan partisipasi.

Respon pada prosesnya didahului sikap seseorang karena sikap

merupakan kecendrungan atau kesediaan seseorang untuk bertingkah laku

dalam menghadapi suatu rangsangan tertentu. Respon juga diartikan

sebagai suatu tingkah laku atau sikap yang berwujud baik sebelum

pemahaman yang mendetail, penelitian, pengaruh atau penolakan, suka

atau tidak suka serta pemanfaatan pada suatu fenomena tertentu.29

Respon pengguna merupakan reaksi sosial yang dilakukan siswa

atau pengguna dalam menanggapi pengaruh atau rangsangan dalam dirinya

dari situasi pelayanan yang diberikan oleh petugas pustaka. Respon

28

Yusuf,Pedoman Penyelenggaraan Perpustakaan Sekolah, (Jakarta: Kencana,

2007), hlm. 3 29

Alex Subor, Psikologi Umum, (Bandung: Pustaka Setia, 2003), hlm. 445

Page 26: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

16

pengguna bisa dalam bentuk baik atau buruk, positif atau negatif.30

Apabila respon positif maka orang yang bersangkutan cenderung untuk

menyukai atau mendekati objek, sedangkan respon negatif cenderung

untuk menjauhi objek tersebut akan tetapi tidak dalam semua hal

demikian.

Respon pengguna terhadap layanan sirkulasi yaitu tanggapan atau

pendapat tentang layanan sirkulasi di perpustakaan SMP Negeri 8 Banda

Aceh.

a. Respon pengguna terhadap proses peminjaman dan pengembalian

koleksi.

b. Respon pengguna terhadap ketersediaan koleksi.

c. Respon pengguna terhadap keterlambatan pengembalian koleksi.

Semua indikator yang ada akan diolah menjadi pernyataan-

pernyataan dan disusun menjadi suatu kuisioner. Untuk mengukur sikap

diperlukan metode pengukuran sikap dengan menggunakan skala sikap.

Bentuk skala sikap yang akan dipakai adalah skala Likert dengan pedoman

skor sebagai berikut:

1. Untuk setiap pernyataan yang mendukung ((favourable) atau positif,

setiap jawaban yang diberikan oleh responden diberikan skor sebagai

berikut:

a. Sangat Setuju (SS) mendapat skor 4

b. Setuju (S) mendapat skor 3

30

Azwar, Sikap Manusia: Teori dan Pengukurannya, (Yogyakarta: Pustaka

Belajar, 1998), hlm. 10

Page 27: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

17

c. Tidak Setuju (TS) mendapat skor 2

d. Sangat Tidak Setuju (STS) mendapat skor 1

2. Untuk setiap pernyataan yang tidak mendukung (unfavourable) atau

negatif, setiap jawaban yang diberikan oleh responden diberikan skor

sebagai berikut:

a. Sangat Setuju (SS) mendapat skor 1

b. Setuju (S) mendapat skor 2

c. Tidak Setuju (TS) mendapat skor 3

d. Sangat Tidak Setuju (STS) mendapat skor 4

C. Faktor – faktor yang Mempengaruhi Respon Pengguna

Adapun faktor-faktor yang dapat mempengaruhi respon pengguna

adalah sebagai berikut:

a. Pengetahuan (kognisi)

Istilah kognisi berasal dari kata “cognoscare” yang artinya

mengetahui. Aspek kognisi banyak mempermasalahkan bagaimana cara

memperoleh pemahaman tentang dirinya dan lingkungannya, serta

bagaimana dengan kesadaran itu ia berinteraksi dengan lingkungannya.

Setiap perilaku sadar manusia didahului oleh proses kognisi yang memberi

arah terhadap perilaku dan setiap lahiriahnya baik dirasakan maupun tidak

dirasakan.

Page 28: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

18

b. Sikap (afeksi)

Sikap merupakan kecenderungan untuk bertindak, beroperasi,

berfikir dan merasa dalam menghadapi objek, ide, situasi dan nilai.

Sikap timbul dari pengalaman, tidak dibawa sejak lahir tetapi

merupakan hasil belajar. Sikap mempunyai daya dorong atau motivasi

dan bersifat evaluatif, artinya mengandung nilai menyenangkan atau

tidak menyenangkan.

Objek sikap dirasakan adanya motivasi, tujuan, nilai

dan kebutuhan. Sayogo dan Fujiwati mengemukakan bahwa sikap

merupakan kecenderungan yang berasal dari dalam diri individu untuk

berkelakuan dengan suatu pola tertentu terhadap suatu objek berupa

manusia, hewan atau benda akibat pendirian atau persamaannya terhadap

objek tersebut.31

c. Tindakan (psikomotorik)

Jones dan Davis Sarlito memberi definisi tindakan yaitu

keseluruhan respon (reaksi) yang mencerminkan pilihan seseorang yang

mempunyai akibat (efek) terhadap lingkungannya. Suatu tindakan dilatar

belakangi oleh adanya kebutuhan dan diarahkan pada pencapaian

sesuatu agar kebutuhan tersebut terpenuhi. Tindakan yang ditujukan oleh

aspek psikomotorik merupakan bentuk keterampilan motorik yang

diperoleh peternak dari suatu proses belajar.

31

Sayogo, Strategi Umum dalam Membentuk Persepsi dan Sikap, (Bandung:

Pustaka Jaya, 1987), hlm. 26

Page 29: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

19

D. Layanan Sirkulasi

Pelayanan sirkulasi adalah mencakup semua bentuk kegiatan

pencatatan yang berkaitan dengan pemanfaatan, penggunaan koleksi

perpustakaan dengan tepat guna dan tepat waktu untuk kepentingan

pengguna jasa perpustakaan.32

Kegiatan - kegiatan sirkulasi meliputi keanggotaan, peminjaman,

pengembalian, perpanjangan, pemungutan denda, surat bebas/bersih

pinjaman dan pembuatan statistik.33

Ada beberapa kegiatan di layanan

sirkulasi yaitu:

1. Keanggotaan

Keanggotaan perpustakaan sangat perlu untuk mempermudahkan

pengguna dalam meminjam koleksi perpustakaan, untuk pengurusan

keanggotaan setiap perpustakaan memiliki kebijakan sendiri.

Keanggotaan merupakan tanda bukti bahwa pemustaka

perpustakaan sudah mendaftarkan dirinya sebagai anggota perpustakaan.

keanggotaan ini menunjukkan bahwa pemegangnya mempunyai hak untuk

fasilitas perpustakaan, membaca dan meminjam bahan pustaka yang ada di

perpustakaan.

32

Lasa Hs, Kamus Istilah Perpustakaan, (Yogyakarta: Universitas Gajah Mada,

1993), hlm. 1 33

Syahabuddin Qaiyubi, Dasar-Dasar Ilmu Perpustakaan dan Informasi,

(Jogyakarta: Fakultas Adab UIN Sunan Kalijaga, 2007), hlm. 221

Page 30: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

20

2. Peminjaman

Peminjaman merupakan kegiatan yang dilaksanakan pada bagian

layanan sirkulasi. Layanan ini hanya terbuka bagi pengguna

perpustakaan yang terdaftar sebagai anggota perpustakaan.

Tidak semua pengunjung perpustakaan membaca di perpustakaan,

terutama untuk bahan pustaka yang sejenis fiksi, karena keterbatasan

waktu yang dimiliki pengguna, maka dari itu bahan pustaka tersebut

umumnya dibawa pulang. Dilatar belakangi hal tersebut maka

perpustakaan selalu menyediakan jasa peminjaman.

3. Pengembalian

Tidak semua pengunjung perpustakaan senang membaca di

perpustakaan sehingga harus meminjam buku yang mereka butuhkan.

Buku yang dipinjam pengguna harus mengembalikan ke perpustakaan.

Pengembalian bahan pustaka tersebut harus tepat pada waktunya, agar

pengguna yang lain dapat mempergunakan bahan pustaka tersebut. Hal ini

berhubungan erat dengan jumlah bahan pustaka yang dimiliki

perpustakaan. Sebuah perpustakaan yang dimiliki koleksi yang terbatas,

pada umumnya pengembalian bahan pustaka yang tepat waktu merupakan

hal yang sangat penting, termasuk penentukan waktu peminjaman bahan

pustaka yang sangat singkat. Dengan demikian, perpustakaan dapat

memenuhi kebutuhan pengguna, karena memiliki koleksi yang sangat

terbatas.

Page 31: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

21

4. Perpanjangan waktu pinjam

Perpanjangan waktu pinjam tergantung kepada kebijakan

perpustakaan dan kondisi perpustakaan tertentu. Bagi pengguna yang ingin

memperpanjang dan waktu pinjam harus melapor ke bagian sirkulasi.

Perpanjangan memungkinkan bila koleksi yang dipinjam tersebut tidak

ada pengguna lain yang meminjam.

5. Pemungutan denda

Pemungutan denda adalah sebuah sanksi yang diberikan kepada

pengguna atas kelalaian atau tidak disiplinnya yang dapat merugikan

pembaca lainnya. Pada dasarnya, pemungutan denda ini berakibat

meregangnya hubungan kehormanisan antara petugas perpustakaan dengan

pengguna perpustakaan. Namun, hal ini dilaksanakan untuk menegakkan

kedisiplinan pengguna perpustakaan, sehingga peredaran koleksi dapat

dilaksanakan seadil-adilnya, terutama bagi perpustakaan yang koleksinya

masih sedikit.

6. Surat bebas/bersih pinjaman

Surat keterangan bebas pustaka diberikan kepada pengguna

sebagai bukti bahwa dia tidak mempunyai pinjaman atau kewajiban lain

kepada pengguna. Pemberian surat keterangan bebas pustaka dimasudkan

agar koleksi terpelihara dan pengguna mematuhi peraturan perpustakaan.

7. Pembuatan statistik

Statistik merupakan informasi kuantitatif, dengan adanya statistik

yang baik dapat diketahui perkembangan. Statistik ini dapat dibuat untuk

Page 32: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

22

mengetahui jumlah pengunjung, peminjaman, pengembalian dan buku

yang dibaca ditempat pada waktu tertentu.

E. Tata Kerja Layanan Sirkulasi

Menurut P. Sumardji pelayanan sirkulasi dikerjakan dengan tata

kerja berikut:

1. Menerima bahan koleksi yang telah diproses atau diolah dari unit

pengolahan bahan koleksi.

2. Menempatkan koleksi tersebut pada rak-rak yang sudah tersedia

secara teratur sesuai dengan sistem yang berlaku.

3. Menempatkan kartu-kartu katalognya masing-masing di dalam lemari

katalog tertentu.

4. Melakukan pendaftaran peminat yang ingin menjadi anggota

perpustakaan.

5. Melayani para anggota perpustakaan yang berminat meminjam

koleksi perpustakaan.

6. Melayani para anggota perpustakaan yang akan mengembalikan

koleksi perpustakaanyang telah habis batas waktu peminjamannya.

7. Melakukan penagihan pada setiap minggu anggota perpustakaan yang

terlambat mengembalikan peminjaman.

8. Mengenakan denda kepada setiap anggota perpustakaan yang telah

terlambat mengembalikan peminjaman.

9. Secara selalu:

a. Mengatur kembali susunan koleksi yang ada pada rak-rak.

b. Menjaga kebersihan rak-rak atau tempat-tempat

penyimpanankoleksi perpustakaan.

c. Menjaga kebersihan ruangan.

10. Setiap saat tertentu menaruh bahan-bahan penolak hama pemakan

kertas.

11. Setiap saat tertentu meneliti dan mengumpulkan koleksi yang perlu

diperbaiki.

12. Membuat laporan tertulis maupun statistik perpustakaan yang

bersangkutan dalam pelaksanaan pekerjaan layanan sirkulasi.

13. Menyampaikan laporan tertulis secara periode kepada pimpinan

perpustakaan.34

34

P. Sumardji, Pepustakaan Organisasi dan Tata Kerja, (Yogyakarta: kanisiw,

1993), hlm. 62-64

Page 33: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

23

BAB III

RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI

PERPUSTAKAAN SMP NEGERI 8 BANDA ACEH

A. Gambaran Umum Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh

Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh adalah salah satu

perpustakaan sekolah menengah pertama yang berlokasi dijalan Hamzah

Fansuri No. 1 Kopelma Darussalam Kecamatan Syiah Kuala.

Perpustakaan SMP Negeri 8 didirikan pada tahun 1980 dengan tujuan

untuk menyukseskan proses belajar mengajar, serta menyediakan sumber

belajar mengajar (koleksi) bagi siswa dan guru dalam meningkatkan

pendidikan dan mendapatkan informasi yang mereka inginkan.

Letak perpustakaan tersebut satu gedung dengan Laboratorium yaitu

lantai I sebagai Laboratorium dan lantai II sebagai perpustakaan. Luas

perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh 13 x 10 meter. Semua kegiatan

perpustakaan seperti pengolahan, pemeliharaan koleksi dan pelayanan

dilakukan perpustakaan dalam ruangan perpustakaan itu juga. Ruang baca

dan ruang koleksi terpisah agar lebih memudahkan pengguna dalam

mencari informasi. Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh menyediakan

layanan setiap hari kerja/sekolah. Jam buka perpustakaan tersebut dari jam

07.30 s/d 13.00 WIB.

Page 34: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

24

1. Visi dan Misi Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh

Setiap perpustakaan pasti memiliki visi dan misi tertentu begitu

juga dengan Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh ini. Adapun visi dan

misinya adalah sebagai berikut:

Visi

a. Berperan aktif dalam memajukan pendidikan dan mampu

meningkatkan kualitas pendidikan.

Misi

a. Menyelenggaran layanan perpustakaan kepada penggunanya.

b. Mengaktifkan kegiatan gemar membaca bagi semua warga sekolah.

c. Mewujudkan perpustakaan sekolah sebagai sarana belajar sepanjang

hayat.

d. Membentuk siswa berkualitas yang akan menjadi pewaris masa depan

dan ikut bertanggung jawab terhadap pembangunan masyarakat,

agama, bangsa dan negara.

2. Struktur Organisasi Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh.

Setiap perpustakaan harus mempunyai struktur organisasi yang

jelas sehingga tidak terjadi tumpang tindih dalam melaksanakan tugas dan

kewajiban dalam penyelenggaraan perpustakaan yang ada. Adapun

struktur organisasi Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh adalah

sebagai berikut:

1.4 Struktur organiasai Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh

Page 35: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

25

3. Fasilitas Perpustakaan

Sebuah perpustakaan dilengkapi dengan berbagai fasilitas yang

lengkap untuk memenuhi kebutuhan perpustakaan. Sarana utama

perpustakaan adalah gedung yang telah memenuhi standar perpustakaan.

Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh memiliki luas bangunan 13 x 10

meter. Perpustakaan SMP Negeri 8 memiliki ruang baca umum, ruang

koleksi, ruang pengolahan dan referensi.

Kepala Sekolah

Muhammad. S.Pd.,M.Pd

NIP: 196302101989021001

Bagian Administrasi

Ruhaiyah, A.Md

NIP: 19790615200812005

Kepala Perpustakaan

Fauziana, S.Pd

NIP: 197409151999032004

Kepala Tata Usaha

Usman

NIP: 196104251981031001

Page 36: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

26

Adapun sarana dan prasarana yang memiliki Perpustakaan SMP

Negeri 8 Banda Aceh terdiri dari:

1.2 Fasilitas di Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh

No Jenis Perlengkapan Jumlah Keterangan

1 Rak buku 14 buah Untuk buku dipajang

2 Rak koran 1 buah Untuk koran dipajang

3 Rak majalah 1 buah Untuk majalah dipajang

4 Rak buku pengayaan 1 buah Untuk buku dipajang

5 Grafik 1 buah Untuk melihat data kehadiran

siswa

6 Meja

petugas/sirkulasi

2 buah Untuk melayani siswa

dalam melayani peminjaman

dan pengembalian buku

7 Kipas angin 1 buah Aktif

8 Lemari katalog 1 buah Tidak dipakai

9 Foster 5 buah Untuk menghiasi ruangan

perpustakaan

10 Lemari dokumentasi 1 buah Untuk tempat menyimpan

dokumen penting

11 Lemari referensi 2 buah Untuk tempat menyimpan

buku referensi

12 Meja baca 8 buah Untuk dimanfaatkan siswa

Page 37: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

27

4. Koleksi Buku yang Tersedia

Koleksi buku yang tersedia di perpustakaan SMP Negeri 8 Banda

Aceh antara lain sebagai berikut:

Tabel 1.6 Data koleksi Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh.

No Jenis Koleksi Jumlah

1 Buku Paket 4.612 eksamplar

2 Buku Pengayaan 1.242 eksamplar

3 Buku Diniyah 500 eksamplar

4 Karya Umum 850 eksamplar

5 Buku Referensi 253 eksamplar

6 Terbitan Berkala Serial 101 eksamplar

Sumber : Dokumentasi SMP Negeri 8 Banda Aceh

Jumlah koleksi di perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh sudah

meningkat seperti terlihat ditabel 1.3 diatas, ditambah lagi dengan buku

paket kurikulum lama yang meningkatkan koleksi Perpustakaan SMP

Negeri 8 Banda Aceh dengan jumlah 482 eksamplar. Hal ini menunjukkan

bahwa perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh masih menyimpan buku

lama. Padahal kurikulum sudah berganti. Jadi masih ada tersimpan koleksi

yang sudah tidak up to date lagi dengan kurikulum yang berlaku di

sekolah.35

35

Hasil Wawancara dengan ibu Ruhaiyah. A. Md petugas perpustakaan SMP

Negeri 8 Banda Aceh, 12 Mei 2017

Page 38: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

28

5. Tata Tertib Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh

Adapun yang menjadi peraturan atau tata tertib yang perlu

diperhatikan adalah sebagai berikut:

1. Siswa, guru, karyawan serta pengunjung lain yang memasuki ruang

perpustakaan diharap melapor kepada pengolola/petugas perpustakaan

dan mengisi buku kunjungan.

2. Di dalam ruang perpustakaan harap menjaga ketertiban dan kesopanan

supaya tidak meganggu orang lain sedang membaca atau belajar.

3. Setiap peminjam buku, majalah, serta surat kabar dan lain-lain harus

memiliki kartu anggota perpustakaan.

4. Setiap peminjam diperbolehkan mengambil sendiri buku yang akan

dipinjam dan melapor kepada tugas perpustakaan.

5. Selesai membaca, harus mengembalikan buku dan meletakkan di

tempat semula.

6. Setiap peminjam harus mengembalikan buku yang dipinjam sesuai

dengan waktu yang telah ditentukan oleh perpustakaan.

7. Bila ada waktu yang kosong siswa diperbolehkan belajar di ruang

perpustakaan setelah terlebih dahulu melapor kepada

pengelola/petugas perpustakaan.

8. Menjaga dan merawat buku yang dipinjam dari perpustakaan supaya

tidak rusak dan kotor.

9. Apabila buku yang pinjam rusak atau hilang segera melapor kepada

petugas perpustakaan.

10. Jagalah kebersihan dan tidak membuang sampah sembarangan di

dalam ruang perpustakaan untuk mendapatkan kenyamanan bersama

Larangan yang Perlu Diperhatikan sebagai Berikut:

1. Tidak dibenarkan memakai topi, jaket, serta membawa tas kedalam

ruang perpustakaan.

2. Dilarang membawa makanan/minuman serta benda-benda lain yang

tidak berhubungan dengan keperluan perpustakaan.

3. Dilarang makan/minum, merokok atau hal-hal lain yang bisa memadai

barang-barang di dalam ruang perpustakaan serta membuat udara di

dalam ruang yang tidak nyaman.

4. Dilarang mencoret/mengunting, menyobek, tidak dibenarkan memakai

topi, jaket, serta membawa tas kedalam ruang perpustakaan.

5. Dilarang membawa makanan/minuman serta benda/benda lain yang

tidak berhubungan dengan keperluan perpustakaan.

6. Dilarang mencoret/mengunting, menyobek, buku-buku dan lainnya

milik perpustakaan.

7. Dilarang bermain atau bergurau yang dapat menganggu orang lain

yangsedang membaca/belajar.

Page 39: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

29

8. Tidak dibenarkan menggunakan ruang perpustakaan untuk keperluan

orang lain selain sarana pendidikan sekolah serta untuk meningkatkan

efektifitas kegiatan belajar/mengajar.

9. Tidak dibenarkan menukar buku-buku dan lain sebagainya milik

perpustakaan dengan buku-buku lain tanpa seizin petugas

perpustakaan walaupun judul dan pengarangnya sama.

6. Pelayanan Teknis

Pelayanan teknis merupakan pelayanan yang dilakukan berkaitan

dengan masalah koleksi atau bahan pustaka, pelayanan teknis

dilaksanakan oleh petugas bagian pengadaan, pengolahan dan

pemeliharaan yang dikoordinasi oleh kepada perpustakaan dengan

tugasnya sebagai berikut:

a. Pemprosesan bahan pustaka yang meliputi klasifikasi buku,

katalogisasi, pemberian tanda cap dan inventaris bahan pustaka.

b. Pengadaan dan pengolahan koleksi sesuai dengan kebutuhan

pengguna.

7. Layanan Sirkulasi

Layanan sirkulasi merupakan layanan yang berkaitan dengan

peminjaman buku satu semester, perpanjangan, pengembalian bahan

pustaka, membuat daftar anggota atau kartu anggota perpustakaan dan

membuat keterangan bebas pustaka.

8. Layanan Bimbingan Pemakai

Layanan bimbingan pemakai merupakan arahan atau pustakawan

memberi bimbingan kepada pemakai tentang cara memanfaatkan bahan

pustaka, fasilitas, dan layanan yang ada di perpustakaan dengan baik dan

Page 40: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

30

benar sesuai dengan ketentuan yang berlaku di sekolah SMP Negeri 8

Banda Aceh.

B. Respon Pengguna terhadap Layanan Sirkulasi di Perpustakaan

SMP Negeri 8 Banda Aceh

Dari data penelitian yang dibahas diatas peneliti dapat

menyimpulkan data yaitu dengan analisis data dilakukan berdasarkan hasil

wawancara dan dokumentasi dilakukan pada bulan Juni 2017 kepada 60

siswa kelas yang terdiri dari 25 siswa dan 35 siswi.

a. Respon pengguna terhadap proses peminjaman dan pengembalian

koleksi.

Jawaban responden tentang pengguna terhadap proses peminjaman dan

pengembalian koleksi dapat dilihat dalam uraian sebagai berikut:

1. Proses peminjaman dan pengembalian buku sangat mudah

Dari penyebaran angket yang dilakukan terhadap responden sebanyak

60 orang dapat dilihat sebagai berikut:

Tabel 1.7. Jawaban responden tentang proses peminjaman dan

pengembalian buku sangat mudah.

No Jawaban Responden Frekuensi (orang) Persentase (%)

1. Sangat Setuju (SS) 35 58 %

2. Setuju (S) 22 37 %

3. Tidak Setuju (TS) 3 5 %

4 Sangat Tidak Setuju (STS) 0 0 %

Total 60 100 %

Dari tabel 1.7. dapat disimpulkan bahwa responden setuju peminjaman

dan pengembalian buku sangat mudah.

Page 41: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

31

2. Peminjaman buku sebanyak 2 eksemplar terlalu sedikit.

Dari penyebaran angket yang dilakukan terhadap responden

sebanyak 60 orang dapat dilihat sebagai berikut:

Tabel 1.8. Jawaban responden tentang peminjaman buku

sebanyak 2 eksemplar terlalu sedikit.

No Jawaban Responden Frekuensi (orang) Persentase (%)

1. Sangat Setuju (SS) 14 24 %

2. Setuju (S) 16 26 %

3. Tidak Setuju (TS) 21 35 %

4 Sangat Tidak Setuju (STS) 9 15 %

Total 60 100 %

Berdasarkan tabel diatas responden yang menyatakan setuju dan

tidak setuju dengan peminjaman buku sebanyak 2 eksemplar.

3. Waktu peminjaman buku selama 3 hari terlalu singkat.

Dari penyebaran angket yang dilakukan terhadap responden

sebanyak 60 orang dapat dilihat sebagai berikut:

Tabel 1.9. Jawaban responden tentang waktu peminjaman buku

selama 3 hari terlalu singkat

No Jawaban Responden Frekuensi

(orang) Persentase (%)

1. Sangat Setuju (SS) 10 17 %

2. Setuju (S) 30 50 %

3. Tidak Setuju (TS) 20 33 %

4 Sangat Tidak Setuju (STS) 0 0 %

Total 60 100 %

Berdasarkan tabel di atas bahwa responden setuju waktu

peminjaman buku selama 3 hari.

Page 42: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

32

b. Respon pengguna terhadap ketersediaan koleksi

Jawaban responden tentang pengguna terhadap ketersediaan koleksi

dapat dilihat dalam uraian sebagai berikut:

1. Koleksi tersedia lengkap dan memadai di perpustakaan.

Dari penyebaran angket yang dilakukan terhadap responden sebanyak

60 orang dapat dilihat sebagai berikut:

Tabel 1.10. Jawaban responden tentang koleksi buku perpustakaan

lengkap dan memadai.

No Jawaban Responden Frekuensi

(orang) Persentase (%)

1. Sangat Setuju (SS) 40 67 %

2. Setuju (S) 18 30 %

3. Tidak Setuju (TS) 2 3 %

4 Sangat Tidak Setuju (STS) 0 0 %

Total 60 100 %

Dari tabel di atas dapat disimpulkan bahwa perpustakaan SMP

Negeri 8 Banda Aceh memiliki koleksi buku yang lengkap dan

memadai.

2. Koleksi buku yang ada di perpustakaan dapat membantu siswa

dalam menyelesaikan tugas dari guru.

Dari penyebaran angket yang dilakukan terhadap responden

sebanyak 60 orang dapat dilihat sebagai berikut:

Page 43: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

33

Tabel 1.11. Jawaban responden tentang koleksi buku yang ada di

perpustakaan dapat membantu siswa dalam menyelesaikan tugas dari

guru.

No Jawaban Responden Frekuensi

(orang) Persentase (%)

1. Sangat Setuju (SS) 30 50 %

2. Setuju (S) 30 50 %

3. Tidak Setuju (TS) 0 0 %

4 Sangat Tidak Setuju (STS) 0 0 %

Total 60 100 %

Dari tabel diatas dapat disimpulkan bahwa koleksi buku yang ada

di perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh dapat membantu siswa

dalam menyelesaikan tugas dari guru.

3. Koleksi fiksi untuk memenuhi kebutuhan hiburan bagi siswa.

Dari penyebaran angket yang dilakukan terhadap responden

sebanyak 60 orang dapat dilihat sebagai berikut:

Tabel 1.12. Jawaban responden tentang koleksi fiksi memenuhi

kebutuhan hiburan bagi siswa

No Jawaban Responden Frekuensi

(orang) Persentase (%)

1. Sangat Setuju (SS) 30 50 %

2. Setuju (S) 20 34 %

3. Tidak Setuju (TS) 8 13 %

4 Sangat Tidak Setuju (STS) 2 3 %

Total 60 100 %

Dari tabel diatas dapat disimpulkan bahwa koleksi fiksi dapat

memenuhi kebutuhan hiburan bagi siswa.

Page 44: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

34

c. Respon pengguna terhadap keterlambatan pengembalian koleksi

Jawaban responden tentang pengguna terhadap ketersediaan koleksi

dapat dilihat dalam uraian sebagai berikut:

1. Keterlambatan pengembalian buku tidak perlu dikenakan denda.

Dari penyebaran angket yang dilakukan terhadap responden sebanyak

60 orang dapat dilihat sebagai berikut:

Tabel 1.13. Keterlambatan pengembalian buku tidak perlu

dikenakan denda.

No Jawaban Responden Frekuensi

(orang) Persentase (%)

1. Sangat Setuju (SS) 25 41 %

2. Setuju (S) 15 25 %

3. Tidak Setuju (TS) 10 17 %

4 Sangat Tidak Setuju (STS) 10 17 %

Total 60 100 %

Dari tabel diatas dapat disimpulkan bahwa keterlambatan

pengembalian buku tidak perlu dikenakan denda.

C. Kendala dalam Melakukan Layanan Sirkulasi di Perpustakaan

SMP Negeri 8 Banda Aceh.

Pada umumnya perpustakaan sekolah di Indonesia masih

mengalami berbagai hambatan atau kendala-kendala, sehingga belum bisa

berjalan sebagaimana mestinya. Hambatan tersebut berasal dari 2 aspek.

Pertama aspek struktural, dalam arti keberadaan perpustakaan yang kurang

memperoleh perhatian dari pihak manajemen sekolah. Kedua adalah aspek

teknis artinya keberadaan perpustakaan belum ditunjang aspek-aspek

Page 45: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

35

bersifat teknis yang sangat dibutuhkan oleh perpustakaan sekolah, seperti

tenaga, dana, sarana dan prasarana, sumber daya manusia.

Adapun kendala yang dihadapi oleh pustakawan dalam

memberikan layanan sirkulasi di perpustakaan SMPNegeri 8 Banda Aceh

adalah sebagai berikut:

1. Sarana dan Prasarana

Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh, masih kekurangan

sarana dan prasarana dalam menunjang usaha peningkatan atau

pengembangan perpustakaan itu sendiri. Dalam hal ini, perpustakaan SMP

Negeri 8 Banda Aceh yang masih dalam satu ruang (ruang sirkulasi,

pengolahan, dan ruang baca), untuk menyimpan data atau koleksi-koleksi

yang ada, menyebabkan usaha meningkatkan atau pengembangan

perpustakaan tersebut terhambat.36

2. Dana

Pendanaan juga sering menjadi kendala bagi pengelola

perpustakaan, sehingga pengelola tidak dapat melayani para pengguna

perpustakaan secara maksimal. Selama ini, dana yang digunakan hanya

bersumber dari dana BOS.37

36

Hasil Wawancara dengan Ibu Ruhaiyah .A. Md Petugas Perpustakaan SMP

Negeri 8 Banda Aceh, Tanggal 12 Mei 2017. 37

Hasil Wawancara dengan Ibu Ruhaiyah .A. Md Petugas Perpustakaan SMP

Negeri 8 Banda Aceh, Tanggal 12 Mei 2017.

Page 46: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

36

3. Sumber Daya Manusia

Keterbatasan sumber daya manusia yang mampu dalam hal

mengelola perpustakaan dan yang lebih penting dalam mengoperasikan

sistem otomasi, namun yang menjadi kendala adalah tidak adanya pegawai

yang benar-benar mampu dalam otomasi. Oleh sebab itu, perkembangan

perpustakaan menjadi kurang berkembang.

4. Tenaga Perpustakaan

Untuk melakukan layanan sirkulasi di perpustakaan dibutuhkan

tenaga yang terampil, terdidik dan cinta akan perpustakaan. Seseorang

yang telah ditugaskan pada layanan harus siap mengelola dalam layanan

sirkulasi di perpustakaan dengan baik dan bertanggung jawab.

Kendala lain yang dihadapi adalah petugas yang di tempatkan di

perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh hanya 2 orang. Satu orang

menjadi sebagai kepala perpustakaan dan satu orang lagi bertugas di

bidang administrasi.

5. Fasilitas Pendukung

Fasilitas yang memadai merupakan salah satu pendukung berhasil

tidaknya perpustakaan. Fasilitas perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh

sampai saat ini masih banyak kekurangan. Seperti, tempat penyusunan

buku yang masih sedikit, sehinnga buku masih berada diruang pengolahan.

Adapun kendala lain yang dihadapi oleh pengelola di perpustakaan

SMP Negeri 8 Banda Aceh adalah sebagai berikut:

Page 47: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

37

a. Ruang yang Tersedia

Pada saat terjadinya penambahan koleksi, stempel buku-buku baru,

klasifikasi, inventarisasi, pelebelan nomor buku, dan sebagainya. Biasanya

semua dilakukan oleh pengelola perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh

itu sendiri. Dalam hal ini, karena yang telah di stempel guna melanjutkan

kepengolahan selanjutnya, karena biasanya, buku-buku yang sedang

diolah oleh pengelola ditempatkan diatas meja-meja baca pengguna.

Dengan demikian, pengelola mengalami kesulitan jika buku yang masuk

sangat banyak siswa yang masuk untuk membaca buku.

D. Usaha yang dilakukan Pengelola Perpustakaan untuk

Meningkatkan Kualitas Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh

Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh merupakan salah satu

perpustakaan untuk meningkatkan mutu pendidikan, karena dalam

perpustakaan terdapat berbagai jenis buku yang dapat digunakan untuk

bahan bacaan bagi siswa dalam menambah ilmu pengetahuan.

1. Pengelola perpustakaan melakukan kerjasama dengan kepala sekolah

Kepala sekolah SMP Negeri 8 Banda Aceh bertanggung dalam

melakukan kerjasama dengan pengelola perpustakaan, agar semua sumber

informasi dan jasa perpustakaan mencakup bidang semua khusus dalam

menyediakan koleksi perpustakaan. Seperti halnya kepala perpustakaan,

hendaknya melibatkan perpustakaan dalam perencanaan

pengembangandan memberikan perhatian khusus ke perpustakaan sebagai

Page 48: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

38

bagian penting dari lingkungan pembelajaran dan sebagai sumber daya

pembelajaran.38

2. Pengelola perpustakaan bekerjasama dengan Badan Arsip

Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh merupakan salah satu

perpustakaan yang sangat aktif, karena koleksinya hampir mencukupi dan

perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh juga bekerjasama dengan

perpustakaan Badan Arsip. Biasanya, setiap tahun perpustakaan SMP

Negeri 8Banda Aceh selalu mendapatkan bantuan koleksi dari

perpustakaan Badan Arsip.

3. Pengelola perpustakaan melakukan dengan kegiatan pemilihan Raja

dan Ratu pustaka.

Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh juga melakukan kegiatan

pemilihan Raja dan Ratu pustaka. Pemilihan Raja dan Ratu pustaka ini

bukan asal dipilih saja, tetapi yang terpilih merupakan siswa yang benar-

benar sering mengunjungi perpustakaan dan meminjam bahan pustaka.

Bagi yang terpilih akan diberikan hadiah oleh kepala perpustakaan.

Kegiatan seperti ini dilakukan setiap tahun sekali. Dengan adanya kegiatan

pemilihan Raja dan Ratu yang dilakukan di perpustakaan SMP Negeri 8

Banda Aceh, siswa diharapkan lebih rajin mengunjungi ke perpustakaan

untuk belajar di perpustakaan dan meminjam koleksi.

38

Hasil Wawancara dengan ibu Ruhaiyah. A. Md Petugas Perpustakaan SMP

Negeri 8 Banda Aceh, 13 Mei 2017

Page 49: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

39

BAB IV

PENUTUP

A. KESIMPULAN

Berdasarkan hasil pengumpulan data yang telah dilakukan penulis

dapat mengambil beberapa kesimpulan, yaitu:

1. Respon pengguna terhadap layanan sirkulasi di perpustakaan SMP

Negeri 8 Banda Aceh sudah sangat baik. Akan tetapi pengguna

menganggap jumlah peminjaman buku sebanyak 2 eksemplar terlalu

sedikit. Selain itu rentang waktu peminjaman 3 hari terlalu masih

singkat. Pengguna juga tidak setuju dengan perkenakan denda, karena

dapat memberatkan siswa.

2. Koleksi buku yang dimiliki oleh Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda

Aceh lengkap dan memadai. Oleh karena itu, koleksi tersebut sangat

membantu siswa dalam menyelesaikan tugas dari guru dan adapun

koleksi fiksi dapat memenuhi kebutuhan hiburan bagi siswa.

B. SARAN

Saran yang dapat penulis tuliskan terhadap kemajuan Perpustakaan

SMP Negeri 8 Banda Aceh adalah:

1. Batas waktu peminjaman sebaiknya tidak terlalu singkat guna

memudahkan pengguna dalam mengatur waktu dalam proses

perpanjangan.

Page 50: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

40

2. Penghapusan denda guna memudahkan pengguna dalam proses

peminjaman koleksi.

3. Penambahan koleksi perpustakaan hendaknya selalu dilakukan,

sehingga perkembangan kurikulum yang ada akan selalu dapat

diikutidan koleksi perpustakaan juga akan semakin lengkap dan sesuai

dengan harapan siswa sebagai pengguna perpustakaan.

Page 51: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

41

DAFTAR PUSTAKA

Alex Subor. Psikologi Umum. Bandung: Pustaka Setia, 2003.

Dian Sinaga. Mengelola Perpustakaan Sekolah.Bandung: Bejana, 2009.

Elin Rosalin. Pemanfaatan Perpustakaan dan Sumber Informasi. Bandung: Karsa

Mandiri Persada, 2008.

Julia Brannen. Memadu Metode Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif.Yogyakarta:

Pustaka Pelajar, 2005.

Husaini usman. Metodologi Penelitian Sosial. Jakarta: Bumi Aksara, 2009.

Ibnu Ahmad Shaleh. Pedoman Ilmu Perpustakaan Sekolah.Jakarta: Kencana,

1981.

Ibrahim Bafadal. Pengelolaan Pustakawan Perpustakaan Sekolah.Jakarta: Bumi

Aksara, 1992.

Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka, 2005.

Lasa Hs. Layanan Sirkulasi Perpustakaan. Yogyakarta: Universitas Gajah Mada,

1993.

Lasa Hs. Kamus Istilah Perpustakaan. Yogyakarta: Universitas Gajah Mada,

1993.

Lisda Rahayu. Materi Pokok Pelayanan Bahan Pustaka. Jakarta: Universitas

Terbuka, 2011.

Mardalis. Metode Penelitian Suatu Pendekatan Proposal. Jakarta: Aksara, 2008.

Nana Syaodih Sukmadinata. Metode Penelitian Pendidikan. Jakarta: Remaja

Rosdakarya, 2010.

Page 52: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

42

P.Sumardji. Pepustakaan Organisasi dan Tata Kerja. Yogyakarta: kanisiw, 1993.

Rachman Hermawan. Etika Kepustakawanan.Jakarta: Sagung Seto, 2006.

Republik Indonesia. 2007. Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2007 tentang

Perpustakaan. Kementerian Pendayaan Aparatur Negara. Jakarta.

Retnoningsih. layanan perpustakaan.(http://perpusda.grobongan.go.id/layanan-

perpustakaan/67-layanan-perpustakaan.html., diadakan 22 Maret 3013.

Suharsimi Arikunto. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktis. Jakarta: Bina

Ilmu,1996.

Soeatminah. Pepustakaan Kepustakawanan dan Pustakawan. Yogyakarta:

Kanisius, 2002.

Sudarsono Abdul Hakim, Pengantar Manajemen Perpustakaan Madrasah.

Jakarta: Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah, 2006.

Sutarno. Manajemen Perpustakaan. Jakarta: Samitra Media Utama, 2014.

Sri Purnomowati. Mengukur Kinerja Perpustakaan. Bogor: Kebon Raja, 1998.

Syahabuddin Qaiyubi. Dasar-Dasar Ilmu Perpustakaan dan Informasi.

Jogyakarta: Fakultas Adab UIN Sunan Kalijaga, 2007.

Syarial Pamundjak. Pedoman Penyelenggaraan Perpustakaan.Jakarta: Grasindo,

2000.

Yusuf. Pedoman Penyelenggaraan Perpustakaan Sekolah, Jakarta: Kencana,

2007

Wiji Suwarno. Pengetahuan Dasar Kepustakaan. Jakarta: Ar-Ruzz Media, 2009.

Page 53: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

43

Lampiran 1

DAFTAR ANGKET

Bersama ini kami mohon kesediaan Anda untuk mengisi daftar

kuisioner ini, sebagai suatu partisipasi dalam pengembangan Perpustakaan

SMP Negeri 8 Banda Aceh.

IDENTITAS DIRI

Nama : …………………………….

Kelas : …………………………….

Petunjuk pengisian

Berikut ini disajikan beberapa pertanyaan mengenai Layanan

Sirkulasi Perpustakaan di Perpustakaan SMP Negeri 8 Banda Aceh. Anda

diharapkan menyatakan respon Anda terhadap isi pernyataan-pernyataan

tersebut dengan cara memilih:

4 = SS bila Anda SANGAT SETUJU

3 = S bila Anda SETUJU

2 = TS bila Anda TIDAK SETUJU

1 = STS bila Anda SANGAT TIDAK SETUJU

Berilah tanda Chenk list ( √ ) hanya satu kotak di setiap pilihan jawaban

anda untuk setiap nomor pernyataan. Karena jawaban diharapkan sesuai dengan

pendapat Anda sendiri, maka tidak ada jawaban yang dianggap salah. Jawaban

Anda tidak berpengaruh terhadap nilai rapor. Mohon jangan sampai ada

pernyataan yang terlewati.

Page 54: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

44

RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI

PERPUSTAKAAN SMP NEGERI 8 BANDA ACEH

NO

PERNYATAAN

Jawaban

SS S TS STS

4 3 2 1

A. Respon pengguna terhadap proses peminjaman dan pengembalian

koleksi.

1. Proses peminjaman dan pengembalian buku sangat

mudah.

2. Peminjaman buku sebanyak 2 eksemplar menurut

saya terlalu sedikit.

3.

Waktu peminjaman buku selama 3 hari terlalu

singkat.

B. Respon pengguna terhadap ketersediaan koleksi

1. Koleksi yang saya butuhkan tersedia lengkap di

perpustakaan.

2.

Koleksi buku yang ada di perpustakaan dapat

membantu saya dalam menyelesaikan tugas dari

guru.

3. Koleksi fiksi untuk memenuhi kebutuhan hiburan

bagi siswa.

C. Respon pengguna terhadap keterlambatan pengembalian koleksi

1.

Keterlambatan pengembalian buku tidak perlu

dikenakan denda.

Page 55: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

1. Nama : Zahriani

2. Tempat Tanggal Lahir : Tuwi Eumpeuk, 10 April 1996

3. Jenis Kelamin : Perempuan

4. Agama : Islam

5. Kebangsaan /Suku : Indonesia /Aceh

6. Status : Belum Kawin

7. Pekerjaan : Mahasiswa

8. Alamat : Jl. Lingkar Kampus, Lr. Bakti, Darussalam,

Banda Aceh

9. E-mail : [email protected]

10. Nama Orang Tua

a. Ayah : Adnan

b. Pekerjaan Ayah : Petani

c. Ibu : Juariah

d. Pekerjaan Ibu : PNS (Guru MIN)

e. Alamat : Jl. Tuwi Eumpeuk, Panga, Aceh Jaya

11. Pendidikan

a. MIN 13 Aceh Jaya : Berijazah Tahun 2008

b. MTsN Nurul Falah : Berijazah Tahun 2009

c. MAS Babun Najah : Berijazah Tahun 2014

d. Perguruan Tinggi : Berijazah Tahun 2017

Demikianlah daftar riwayat hidup ini saya perbuat dengan sebenarnya untuk

dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Banda Aceh, 03 Agustus 2017

Penulis,

Zahriani

Page 56: RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI DI PERPUSTAKAAN ... ZAHRIANI D3 AIP.pdf · Perpustakaan sekolah merupakan lembaga yang memberikan pelayanan terhadap semua pemakai perpustakaan