4

Click here to load reader

Resep Bakso Jamur Vegetarian

Embed Size (px)

DESCRIPTION

resep jamur

Citation preview

Resep Bakso Jamur Vegetarian

Vemale.com- Jamur adalah bahan makanan yang menjadi pilihan bagi vegetarian. Rasanya yang kenyal dan gurih dianggap dapat menggantikan daging sapi dalam pembuatan bakso. Yuk cobain resep bakso jamur yang dapat Anda buat sendiri di rumah, berikut ini:

Bahan Bakso:500 gram jamur tiramGaram (secukupnya)Lada (secukupnya)1 butir putih telur1 ons tepung saguMinyak barbeque (secukupnya)

Bahan Kuah:2 batang daun bawangGaram dan lada (secukupnya)4 siung bawang merah3 siung bawang putih

Cara Membuat:1. Bakso: Haluskan jamur yang telah dikukus dan peras airnya. Jika teksturnya ingin lebih kasar, cukup cincang jamur yang telah dikukus / direbus2. Tambahkan putih telur, aduk rata. Masukan tepung sagu, garam, lada dan minyak barbeque, aduk rata3. Setelah semua adonan menyatu, buat bulat-bulat kecil menjadi bentuk bakso. atau belum4. Masukkan sagu secukupnya (1 kg kaki jamur, kira 2 ons sagu)5. Bila adonan sudah licin atau menyatu, bulatkan bakso menggunakan tangan atau bantuan sendok.6. Setelah terbuat bulat-bulat, bakso ditim selama kira-kira 15 menit sampe berubah warna7. Kuah: Masak air dalam panci. Haluskan bawang merah, bawang putih, dan daun bawang. Masukan dalam air rebusan8. Tambahkan garam dan lada secukupnya. Biarkan mendidih9. Masukan bakso jamur yang sudah dibentuk. Didihkan.10. Sajikan selagi hangat bersama bahan pelengkap.

Nuget jamur tiram

Bahan-bahanjamur tiram50gr

tepung terigu100gr

tepung beras1 sdm

bumbu penyedap1 sdt

tepung roti100 gr

airsecukupnya

minyak untuk menggorengsecukupnya

Cara membuat1Cuci jamur tiriskan dan belah dua bila terlalu besar.

2Campurkan tepung terigu dan tepung beras dengan penyedap aduk rata

3Tambahkan campuran tepung dengan air. Aduk rata jgn sampai menggumpal

4Masukan jamur satu persatu sampai terselimuti tepung kemudian gulingkan di tepung roti

5Panaskan minyak. Kemudian masukan satu persatu jamur yg sudah di selimuti tepung roti sampai matang. Angkat tiriskan