11
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : RPS-S1EK029 PROGRAM STUDI S1 – EKONOMI Tgl. Disusun : 15 Agustus 2018 MATAKULIAH BROADCASTING Revisi : 00 Halaman : Hal. RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) UNIVERSITAS AMIKOM YOGYAKARTA 2018 MATA KULIAH PENGANTAR BROADCASTING PROGRAM STUDI S1-EKONOMI Nomor Tgl. Disusun Revisi RPS-S1EK029 15 Agutus 2018 00 Disetujui, Dekan Fakultas Ekonomi dan Sosial Diperiksa, Ketua Prodi S1 Ekonomi Disusun, Koordinator Mata Kuliah Emha Taufiq Luthfi, ST, M.Kom NIK. 190302125 Anik Sri Widawati, S. Sos., M.M NIK. Nurbayti, S.I.Kom., M.A. NIK. 190302363

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : RPS-S1EK029 …ekonomi.amikom.ac.id/media/91/RPS-BROADCASTING_S1EK029.pdf · MATA KULIAH PENGANTAR BROADCASTING PROGRAM STUDI S1-EKONOMI Nomor

  • Upload
    others

  • View
    8

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : RPS-S1EK029 …ekonomi.amikom.ac.id/media/91/RPS-BROADCASTING_S1EK029.pdf · MATA KULIAH PENGANTAR BROADCASTING PROGRAM STUDI S1-EKONOMI Nomor

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : RPS-S1EK029

PROGRAM STUDI S1 – EKONOMI Tgl. Disusun : 15 Agustus 2018

MATAKULIAH BROADCASTING Revisi : 00

Halaman : Hal.

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

UNIVERSITAS AMIKOM YOGYAKARTA

2018

MATA KULIAH PENGANTAR BROADCASTING

PROGRAM STUDI S1-EKONOMI Nomor Tgl. Disusun Revisi

RPS-S1EK029 15 Agutus 2018 00

Disetujui, Dekan Fakultas Ekonomi dan Sosial

Diperiksa, Ketua Prodi S1 Ekonomi

Disusun, Koordinator Mata Kuliah

Emha Taufiq Luthfi, ST, M.Kom NIK. 190302125

Anik Sri Widawati, S. Sos., M.M NIK.

Nurbayti, S.I.Kom., M.A. NIK. 190302363

Page 2: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : RPS-S1EK029 …ekonomi.amikom.ac.id/media/91/RPS-BROADCASTING_S1EK029.pdf · MATA KULIAH PENGANTAR BROADCASTING PROGRAM STUDI S1-EKONOMI Nomor

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : EK029

PROGRAM STUDI S1- EKONOMI FAKULTAS EKONOMI DAN SOSIAL

Tgl. Disusun

: 15-08-2018

MATAKULIAH BROADCASTING Revisi : 00

Halaman : Hal.

1. Identitas

Program Studi S1-EKONOMI Semester Ganjil (3)

Nama Mata Kuliah BROADCASTING Bobot SKS 2 SKS

Kode Mata Kuliah EK029 Dosen Pengampu Nurbayti, S.I.Kom., M.A.

Detail Prosentasi Penilaian Ujian Mid Semester 20% Ujian Akhir Semester 20%

Tugas 60 %

Klasifikasi Nilai > 80% : A 60 < 80 : B

40 < 60 : C

20 < 40 : D

0 < 20 : E

2. Gambaran Umum Mata kuliah ini merupakan mata kuliah professional bidang studi. Selesai mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan mampu memiliki pengetahuan yang memadai tentang Broadcast atau Program Penyiaran pada acara-acara siaran televisi. Selain itu juga memiliki pengetahuan dan pengalaman untuk merancang dan melaksanakan sebuah program yang akan disiarkan di studio televisi.

3. Capaian Pembelajaran

Mahasiswa mampu memahami materi broadcasting siaran televisi

Mahasiswa mampu memahami karakteristik media eletronik yaitu televisi Mahasiswa mampu membuat narasi berita hard News dan Soft News

Mahasiswa mampu mempraktekan news ancor

Mahasiswa mampu memproduksi siaran berita 4. Prasyarat dan Pengetahuan Awal (Prior Knowledge)

Definisi broadcasting

Konsep media penyiaran

Perkembangan teknologi penyiaran

5. Unit-Unit Pembelajaran secara Spesifik 1. KN, Anton Mabruri. 2018. Produksi Program TV Non-Drama Manajemen Produksi dan Penulisan Naskah. Jakarta: PT. Gramedia

2. Junaedi, Fajar. 2015. Jurnalisme Penyiaran Dan Reportase Televisi. Jakarta: Prenadamedia Group

Page 3: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : RPS-S1EK029 …ekonomi.amikom.ac.id/media/91/RPS-BROADCASTING_S1EK029.pdf · MATA KULIAH PENGANTAR BROADCASTING PROGRAM STUDI S1-EKONOMI Nomor

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : EK029

PROGRAM STUDI S1- EKONOMI FAKULTAS EKONOMI DAN SOSIAL

Tgl. Disusun

: 15-08-2018

MATAKULIAH BROADCASTING Revisi : 00

Halaman : Hal.

3. Barus, Sedia Willing. 2011. Jurnalistik: Petunjuk Teknis Menulis Berita. Jakarta: Penerbit Erlangga

4. Morissan. 2007. Media Penyiaran Strategi Mengelola Radio dan Televisi. Ramdina Prakarsa, Jakarta.

5. Rusnandi, Rahmawati. 2011. Berkarier di Dunia Broadcast Televisi dan Radio. Bekasi: Laskar Aksara

6. Unit-Unit Pembelajaran secara Spesifik

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Indikator Bahan Kajian Metode

Pembelajaran Waktu

Metode Penilaian

Bahan Ajar

Mahasiswa mampu memahami materi dan tugas yang akan diberikan dalam 1 semester

Pemahaman mahasiswa dalam memotivasi diri untuk belajar dan mengerti alur belajar selama 1 semester

Sosialisasi Silabus dan Kontrak Belajar dan Garis Besar Pembelajaran

Ceramah dan tanya jawab

2x50 menit Diskusi dan tanya jawab

1,2,3,4,5,6

Mahasiswa mampu memahami struktur media penyiaran, job description dalam penyiaran dan beberapa profesi di dunia penyiaran

Pemahaman mahasiswa mengenai struktur media penyiaran job description dalam penyiaran dan beberapa profesi di dunia penyiaran

Organisasi Media Penyiaran Televisi dan Radio

Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab

2x50 menit Diskusi dan tanya jawab

1,2,3,4,5,6

Mahasiswa mampu memahami strategi merancang program acara dan juga rating sebagai indikator suksesnya sebuah acara televisi

Pemahaman mahasiswa mengenai strategi merancang program acara dan rating, dan klasifikasi program televisi

Programming

Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab

2x50 menit Diskusi, tanya jawab

1,2,3,4,5,6

Mahasiswa mampu mengenal jenis penyiaran yang menyangkut tentang

Mahasiswa mampu memahami

mekanisme media sebagai institusi

profesional yang memiliki keunikan

Program Siaran Televisi dan Regulasi Penyiaran

Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab

2x50 menit Diskusi, tanya jawab

1,2,3,4,5,6

Page 4: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : RPS-S1EK029 …ekonomi.amikom.ac.id/media/91/RPS-BROADCASTING_S1EK029.pdf · MATA KULIAH PENGANTAR BROADCASTING PROGRAM STUDI S1-EKONOMI Nomor

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : EK029

PROGRAM STUDI S1- EKONOMI FAKULTAS EKONOMI DAN SOSIAL

Tgl. Disusun

: 15-08-2018

MATAKULIAH BROADCASTING Revisi : 00

Halaman : Hal.

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Indikator Bahan Kajian Metode

Pembelajaran Waktu

Metode Penilaian

Bahan Ajar

kepentingan, ketepatan, keunikan berita yang mempunyai dampak yang luas; dan pemikiran kritis, skeptis, dan kedalaman analisis pembuat berita

Mahasiswa mampu memahami orientasi media berdasarkan UU penyiaran

dan orientasi tersendiri

Pemahaman mahasiswa mengenai Regulasi Penyiaran di Indonesia dan pengaplikasiannya dalam media

Mahasiswa memahami dan menjelaskan pembuatan program acara siaran radio

Mahasiswa memahami dan menjelaskan jenis-jenis program acara siaran televisi

Pemahaman mahasiswa mengenai jenis program acara siaran radio

Pemahaman mahasiswa mengenai jenis-jenis program acara siaran televisi

1. Jenis-jenis Acara Siaran Radio

2. Jenis-jenis Acara Siaran Televisi

Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab

2x50 menit Diskusi, tanya jawab

1,2,3,4,5,6

Mahasiswa memahami dan menjelaskan pemasaran program siaran

Pemahaman mahasiswa mengenai marketing, sales, dan iklan program acara

Pemasaran program siaran

Ceramah, Diskusi dan Tanya Jawab

2x50 menit Diskusi, tanya jawab

1,2,3,4,5,6

Page 5: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : RPS-S1EK029 …ekonomi.amikom.ac.id/media/91/RPS-BROADCASTING_S1EK029.pdf · MATA KULIAH PENGANTAR BROADCASTING PROGRAM STUDI S1-EKONOMI Nomor

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : EK029

PROGRAM STUDI S1- EKONOMI FAKULTAS EKONOMI DAN SOSIAL

Tgl. Disusun

: 15-08-2018

MATAKULIAH BROADCASTING Revisi : 00

Halaman : Hal.

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Indikator Bahan Kajian Metode

Pembelajaran Waktu

Metode Penilaian

Bahan Ajar

Mahsiswa memiliki modal dasar menjadi penyiar radio yang baik

Pemahaman mahasiswa mengenai announcing skill dalam penyiaran radio

Announcing Skill: Modal Dasar Penyiar Radio

Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab

2x50 menit Diskusi, tanya jawab

1,2,3,4,5,6

Mahasiswa memahami teknik siaran radio dan penulisan naskah siaran radio

Pemahaman mahasiswa mengenai teknik siaran radio dan cara menulis nasakah soaran radio

1. Teknik Siaran Radio 2. Menulis Nakah Siaran

Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab dan Penugasan

2x50 menit Diskusi, tanya jawab dan tugas

1,2,3,4,5,6

Mahasiswa mampu praktik menjadi penyiar radio

Kemampuan mahasiswa untuk praktik menjadi penyiar radio

Kunjungan ke MQFM Kunjungan dan pembuatan laporan

Praktik 1,2,3,4,5,6

Mahasiswa mampu menjadi MC-TV Presenter yang baik

Kemampuan mahasiswa menjadi MC-TV Presenter

Menjadi penyiar televisi yang baik Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab dan praktik

Diskusi, tanya jawab dan tugas

1,2,3,4,5,6

Mahasiswa mampu merancang program televisi format news dan membuat desain produksinya

Pemahaman mahasiswa untuk merancang program televisi format news dan membuat desain produksinya

1. Merancang Produksi Program Televisi Format News

2. Membuat desain Produksi TV: News

Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab dan Penugasan

Diskusi, tanya jawab

1,2,3,4,5,6

Mahasiswa mengetahui proses produksi program televisi secara langusung

Pemahaman mahasiswa dalam proses produksi program televisi

Kunjungan ke RBTV Kunjungan dan pembuatan laporan

Praktik 1,2,3,4,5,6

Mahasiswa dapat membuat desain produksi televisi dan memaparkanya

pemahaman dan ide kreatif mahasiswa dalam membuat desain produksi TV: news

Presentasi program Program televisi Format News

Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab

Diskusi, tanya jawab dan presentasi, tugas

1,2,3,4,5,6

Page 6: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : RPS-S1EK029 …ekonomi.amikom.ac.id/media/91/RPS-BROADCASTING_S1EK029.pdf · MATA KULIAH PENGANTAR BROADCASTING PROGRAM STUDI S1-EKONOMI Nomor

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : EK029

PROGRAM STUDI S1- EKONOMI FAKULTAS EKONOMI DAN SOSIAL

Tgl. Disusun

: 15-08-2018

MATAKULIAH BROADCASTING Revisi : 00

Halaman : Hal.

7. Tugas/Aktivitas dan Penilaian

Tugas/Aktivitas Kemampuan akhir yang

diharapkan atau dievaluasi

Waktu Bobot Kriteria Penilaian Indikator Penilaian

Presenter Program berita televisi : Hard News dan Soft News

Mampu menjadi news ancor berita televisi

Minggu ke 7 & 9 tugas diberikan Waktu pengumpulan tugas 1 minggu setelah tugas diberikan

20% Kelengkapan isi makalah Kebenaran isi makalah dan daya tarik presentasi

Kesesuaian materi dan ketepatan waktu pengumpulan tugas serta presentasi

Buatlah desain produksi TV: News dalam bentuk makalah desain produksi sesuai dengan materi yang telah disampaikan

Pemahaman mahasiswa dalam membuat desain produksi TV: News

Minggu ke 8 tugas diberikan

20% Kualitas ekpresi, suara dan narasi berita Kesesuaian materi dan ketepatan waktu pengumpulan tugas

Produksi program siaran berita: Hard News dan Soft News

Pemahaman mahasiswa dalam membuat desain produksi TV: News

Minggu ke 11, tugas diberikan, minggu 12, 13 presentasi hasil

60% Kualitas konten berita, narasi, angel pengambilan gambar, dan audio visual.

Kesesuaian materi dan ketepatan waktu pengumpulan tugas

8. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Minggu (T/P)

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Indikator Topik & Sub Topik Aktivitas dan

Strategi Pembelajaran

Waktu Penilaian

Page 7: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : RPS-S1EK029 …ekonomi.amikom.ac.id/media/91/RPS-BROADCASTING_S1EK029.pdf · MATA KULIAH PENGANTAR BROADCASTING PROGRAM STUDI S1-EKONOMI Nomor

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : EK029

PROGRAM STUDI S1- EKONOMI FAKULTAS EKONOMI DAN SOSIAL

Tgl. Disusun

: 15-08-2018

MATAKULIAH BROADCASTING Revisi : 00

Halaman : Hal.

Minggu (T/P)

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Indikator Topik & Sub Topik Aktivitas dan

Strategi Pembelajaran

Waktu Penilaian

Teori & Praktek

1 Mahasiswa mampu memahami materi dan tugas yang akan diberikan dalam 1 semester

Pemahaman mahasiswa dalam memotivasi diri untuk belajar dan mengerti alur belajar selama 1 semester

Sosialisasi Silabus dan Kontrak Belajar 1. Kontrak belajar bagi mahasiswa agar

mengetahui peraturan dan tujuan

umum perkuliahan selama 1 semester

2. Membahas tujuan, materi, strategi,

sumber dan evaluasi tugas dalam

perkuliahan

3. Pengenalan materi broadcasting secara

garis besar

Ceramah dan tanya jawab

2x50 Keaktifan, sikap, penguasaan materi

2 Mahasiswa mampu memahami materi broadcasting, jenis penyiaran dan karakteristik media penyiaran televisi

Pemahaman mahasiswa mengenai sejarah perkembangan dunia broadcasting jenis penyiaran dan karakteristik media penyiaran baik televisi

Sejarah Penyiaran, Pengertian dan Ruang Lingkup Penyiaran 1. Sejarah penyiaran dan

perkembangannya 2. Sejarah singkat New Media 3. Definisi penyiaran 4. Sejarah lahirnya media penyiaran 5. Jenis-jenis penyiaran 6. Karakteristik media penyiaran

Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab

2x50 ‘ Keaktifan, sikap, penguasaan materi

3 Mahasiswa mampu memahami struktur media penyiaran, job description dalam penyiaran dan beberapa profesi di dunia penyiaran

Pemahaman mahasiswa mengenai struktur media penyiaran job description dalam penyiaran dan beberapa profesi di dunia penyiaran

Organisasi Media Penyiaran 1. Struktur organisasi penyiaran 2. Visi dan misi organisasi 3. Job description

Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab

2x50 ‘ Keaktifan, sikap, penguasaan materi

4 Mahasiswa mampu Pemahaman mahasiswa mengenai Programming Ceramah, Diskusi, 2x50 ‘ Keaktifan,

Page 8: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : RPS-S1EK029 …ekonomi.amikom.ac.id/media/91/RPS-BROADCASTING_S1EK029.pdf · MATA KULIAH PENGANTAR BROADCASTING PROGRAM STUDI S1-EKONOMI Nomor

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : EK029

PROGRAM STUDI S1- EKONOMI FAKULTAS EKONOMI DAN SOSIAL

Tgl. Disusun

: 15-08-2018

MATAKULIAH BROADCASTING Revisi : 00

Halaman : Hal.

Minggu (T/P)

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Indikator Topik & Sub Topik Aktivitas dan

Strategi Pembelajaran

Waktu Penilaian

memahami strategi merancang program acara dan juga rating sebagai indikator suksesnya sebuah acara televisi

strategi merancang program acara dan rating,

Pemahaman mahasiswa mengenai klasifikasi program televisi

1. Programming 2. Pengadaan Program Siaran 3. Umpan Balik

Tanya Jawab sikap, penguasaan materi

5 Mahasiswa mampu mengenal jenis penyiaran yang menyangkut tentang kepentingan, ketepatan, keunikan berita yang mempunyai dampak yang luas; dan pemikiran kritis, skeptis, dan kedalaman analisis pembuat berita

Mahasiswa mampu memahami orientasi media berdasarkan UU penyiaran

Mahasiswa mampu memahami

mekanisme media sebagai institusi

profesional yang memiliki

keunikan dan orientasi tersendiri

Pemahaman mahasiswa mengenai Regulasi Penyiaran di Indonesia dan pengaplikasiannya dalam media

Program Siaran 1. Pengertian program siaran 2. Karakteristik program siaran 3. Jenis program siaran 4. Format program siaran Regulasi Penyiaran 1. Regulasi penyiaran sebelum era

kemerdekaan 2. Model regulasi penyiaran 3. UU No. 32 Tahun 2002 tentang

Penyiaran 4. Lembaga sensor film

Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab

2x50’ Keaktifan, sikap, penguasaan materi

6 Mahasiswa memahami dan menjelaskan pembuatan program acara siaran radio

Mahasiswa memahami dan menjelaskan jenis-jenis program acara siaran televisi

Pemahaman mahasiswa mengenai jenis program acara siaran radio

Pemahaman mahasiswa mengenai jenis-jenis program acara siaran televisi

Jenis-jenis Acara Siaran Radio 1. Music Program 2. News Program 3. Siaran TalkShow 4. Program Dakwah

Jenis-jenis Acara Siaran Televisi 1. Berita 2. Infotainment 3. Reality show

Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab

2x50’ Keaktifan, sikap, penguasaan materi

Page 9: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : RPS-S1EK029 …ekonomi.amikom.ac.id/media/91/RPS-BROADCASTING_S1EK029.pdf · MATA KULIAH PENGANTAR BROADCASTING PROGRAM STUDI S1-EKONOMI Nomor

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : EK029

PROGRAM STUDI S1- EKONOMI FAKULTAS EKONOMI DAN SOSIAL

Tgl. Disusun

: 15-08-2018

MATAKULIAH BROADCASTING Revisi : 00

Halaman : Hal.

Minggu (T/P)

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Indikator Topik & Sub Topik Aktivitas dan

Strategi Pembelajaran

Waktu Penilaian

4. Acara musik

7 Mahasiswa mampu menjadi MC-TV Presenter yang baik

Kemampuan mahasiswa menjadi MC-TV Presenter

Menjadi penyiar televisi yang baik 1. Pengertian MC 2. Jenis-jenis MC-TV Presenter 3. Tugas dan Tanggung Jawab seorang

MC-TV Presenter 4. Dasar-dasar MC 5. Memahami Dunia MC-TV Presenter

Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab

2x50’ Keaktifan, sikap, pengusaan materi, tugas

8 Mahasiswa mampu menjadi MC-TV Presenter yang baik

Kemampuan mahasiswa menjadi MC-TV Presenter

Menjadi penyiar televisi yang baik 6. Pengertian MC 7. Jenis-jenis MC-TV Presenter 8. Tugas dan Tanggung Jawab seorang

MC-TV Presenter 9. Dasar-dasar MC 10. Memahami Dunia MC-TV Presenter

Praktik di Lab Green Screen

2x50’ sikap, pengusaan materi, tugas

UTS

9 Mahasiswa mampu menjadi MC-TV Presenter yang baik

Kemampuan mahasiswa menjadi MC-TV Presenter

Menjadi penyiar televisi yang baik 11. Pengertian MC 12. Jenis-jenis MC-TV Presenter 13. Tugas dan Tanggung Jawab seorang

MC-TV Presenter 14. Dasar-dasar MC 15. Memahami Dunia MC-TV Presenter

Praktik di Lab Green Screen

2x50’ sikap, pengusaan materi, tugas

10 Mahasiswa mampu merancang program televisi format news dan membuat desain produksinya

Pemahaman mahasiswa untuk merancang program televisi format news dan membuat desain produksinya

Merancang Produksi Program Televisi Format News 1. Membuat berita 2. Melakukan reportase Membuat desain Produksi TV: News 1. Merancang produksi berita 2. Membentuk tim Produksi berita 3. Jadwal Produksi

Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab dan Penugasan

2x50’ Keaktifan, sikap, penguasaan materi dan tugas

Page 10: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : RPS-S1EK029 …ekonomi.amikom.ac.id/media/91/RPS-BROADCASTING_S1EK029.pdf · MATA KULIAH PENGANTAR BROADCASTING PROGRAM STUDI S1-EKONOMI Nomor

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : EK029

PROGRAM STUDI S1- EKONOMI FAKULTAS EKONOMI DAN SOSIAL

Tgl. Disusun

: 15-08-2018

MATAKULIAH BROADCASTING Revisi : 00

Halaman : Hal.

Minggu (T/P)

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Indikator Topik & Sub Topik Aktivitas dan

Strategi Pembelajaran

Waktu Penilaian

4. Riset lokasi 5. Menyiapkan desai produksi 6. Rapat redaksi

11 Mahasiswa mampu merancang program televisi format news dan membuat desain produksinya

Pemahaman mahasiswa untuk merancang program televisi format news dan membuat desain produksinya

Merancang Produksi Program Televisi Format News 3. Membuat berita 4. Melakukan reportase Membuat desain Produksi TV: News 7. Merancang produksi berita 8. Membentuk tim Produksi berita 9. Jadwal Produksi 10. Riset lokasi 11. Menyiapkan desai produksi 12. Rapat redaksi

Praktek lapangan, produksi siaran Berita

2x50’ Hasil produksi

12 Mahasiswa mampu merancang program televisi format news dan membuat desain produksinya

Pemahaman mahasiswa untuk merancang program televisi format news dan membuat desain produksinya

Merancang Produksi Program Televisi Format News 5. Membuat berita 6. Melakukan reportase Membuat desain Produksi TV: News 13. Merancang produksi berita 14. Membentuk tim Produksi berita 15. Jadwal Produksi 16. Riset lokasi 17. Menyiapkan desai produksi 18. Rapat redaksi

Penayangan dan evaluasi hasil

Hasil Produksi

13 Mahasiswa mampu merancang program televisi format news dan membuat desain produksinya

Pemahaman mahasiswa untuk merancang program televisi format news dan membuat desain produksinya

Merancang Produksi Program Televisi Format News 7. Membuat berita 8. Melakukan reportase

Penayangan dan evaluasi hasil

Hasil Produksi

Page 11: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : RPS-S1EK029 …ekonomi.amikom.ac.id/media/91/RPS-BROADCASTING_S1EK029.pdf · MATA KULIAH PENGANTAR BROADCASTING PROGRAM STUDI S1-EKONOMI Nomor

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Nomor : EK029

PROGRAM STUDI S1- EKONOMI FAKULTAS EKONOMI DAN SOSIAL

Tgl. Disusun

: 15-08-2018

MATAKULIAH BROADCASTING Revisi : 00

Halaman : Hal.

Minggu (T/P)

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Indikator Topik & Sub Topik Aktivitas dan

Strategi Pembelajaran

Waktu Penilaian

Membuat desain Produksi TV: News 19. Merancang produksi berita 20. Membentuk tim Produksi berita 21. Jadwal Produksi 22. Riset lokasi 23. Menyiapkan desai produksi 24. Rapat redaksi

14 UJIAN AKHIR SEMESTER