41
50 Lampiran I RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I Nama Sekola :SD N WATUAGUNG 01 Mata Pelajaran :Matematika Hari / Tanggal :20 27 April 2013 Kelas : IV (Empat) Semester :II (Dua) AlokasiWaktu : 3 x pertemuan( 6 x 35 menit ) Standar Kompetensi : Menghitung luas persegi dan persegi panjang serta penggunaannya dalam pemecahan masalah. Kompetensi Dasar : Menghitung Luas persegi dan persegi panjang. Indikator : 1. Membuat Alat peraga petak persegi 2. Mencari sisi persegi dengan petak persegi. 3. Mencari panjang dan lebar persegi panjang dengan petak persegi 4. Menghitung luas persegi dengan petak persegi 5. Menghitung luas persegi panjang dengan petak persegi A. Tujuan Pembelajaran o Siswa dapat membuat Alat peraga petak persegi o Siswa dapat mencari sisi persegi dengan petak persegi o Siswa dapat mencari panjang dan lebar persegi panjang dengan petak persegi o Siswa dapat menghitung luas persegi dengan petak persegi o Siswa dapat menghitung luas persegi panjang dengan petak persegi Karakter siswa yang diharapkan : - Disiplin ( Discipline) - Rasa hormat dan perhatian ( respect) - Tekun ( diligence ) - Tanggungjawab ( responsibility) - Kejujuran (Honesty) B. Metode Pembelajaran - Kelompok

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

  • Upload
    others

  • View
    9

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

50

Lampiran I

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

SIKLUS I

Nama Sekola :SD N WATUAGUNG 01

Mata Pelajaran :Matematika

Hari / Tanggal :20 – 27 April 2013

Kelas : IV (Empat)

Semester :II (Dua)

AlokasiWaktu : 3 x pertemuan( 6 x 35 menit )

Standar Kompetensi : Menghitung luas persegi dan persegi panjang serta penggunaannya dalam pemecahan masalah.

Kompetensi Dasar : Menghitung Luas persegi dan persegi panjang.

Indikator : 1. Membuat Alat peraga petak persegi

2. Mencari sisi persegi dengan petak persegi.

3. Mencari panjang dan lebar persegi panjang dengan petak persegi

4. Menghitung luas persegi dengan petak persegi

5. Menghitung luas persegi panjang dengan petak persegi

A. Tujuan Pembelajaran

o Siswa dapat membuat Alat peraga petak persegi

o Siswa dapat mencari sisi persegi dengan petak persegi

o Siswa dapat mencari panjang dan lebar persegi panjang dengan petak persegi

o Siswa dapat menghitung luas persegi dengan petak persegi

o Siswa dapat menghitung luas persegi panjang dengan petak persegi

Karakter siswa yang diharapkan : - Disiplin ( Discipline) - Rasa hormat dan perhatian ( respect) - Tekun ( diligence ) - Tanggungjawab ( responsibility) - Kejujuran (Honesty)

B. Metode Pembelajaran - Kelompok

Page 2: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

51

- Tanya Jawab - Diskusi - Pemberian tugas

C. Langkah-langkah Pembelajaran Pertemuan I 1. Pendahuluan

Apersepsi: -Berdo’a mengisi daftar hadir dan mempersiapkan materi -Mengingat kembali bangun datar persegi dan persegi panjang.

Motivasi: 1. Memberikan contoh pentingnya mempelajari bangun datar

persegi dan persegi panjang bila dikaitkan dengan kehidupan sehari-hari.

2. Menyampaikan tujuan pembelajaran. 3. Membentuk kelompok belajar yang heterogen sebanyak 4

kelompok masing-masing terdiri dari 5 siswa dan mengatur tempat duduk siswa agar setiap anggota kelompok dapat saling bertatap muka.

II. Kegiatan Inti

Eksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi:

Bertanya pada siswa tentang benda-benda disekitar ruang kelas yang berbentuk persegi dan persegi panjang.

Siswa menyebutkan macam-macam benda yang berbentuk persegi dan persegi panjang.

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi:

Menyediakan bahan dan alat yang akan digunakan untuk membuat petak persegi. Memberikan LKS. Setiap kelompok diberi 1 set dengan

model persegi dan persegi panjang dengan ukuran gambar yang berbeda-beda. Memberikan penjelasan dalam menyelesaikan

hambatan-hambatan yang dialami siswa. Secara berkelompok siswa mulai menempel kertas

origami pada model persegi dan persegi panjang. Memberikan batasan waktu membuat petak persegi. Membimbing siswa untuk menyajikan hasil pekerjaan

mereka. Menunjuk siswa secara bergantian mempresentasikan

hasil kerja kelompoknya.

Konfirmasi

Page 3: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

52

Dalam kegiatan konfirmasi: Memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya

tentang hal-hal yang belum dipahami. Merumuskan hasil pekerjaan siswa bagai mana cara

pembuatan petak persegi yang benar.

III. Kegiatan Akhir

Dalam kegiatan penutup:

Mengumumkan kelompok yang memiliki gambar rapi dan kelompok yang nilainya paling tinggi untuk motivasi pada kelompok yang lain agar lebih rapi dalam menempel kertas origami pada gambar petak persegi.

Membuat kesimpulan pembelajaran. Membimbing siswa untuk merangkum materi yang baru

saja disajikan. Mengingatkan siswa agar mempelajari dirumah materi

yang baru saja disampaikan.

Pertemuan II

1. Pendahuluan

Apersepsi: 1. Mengajak siswa bernyanyi marina menari dimenara secara

bersama-sama 2. Mengingat kembali materi sebelumnya. 3. Membagi siswa menjadi 5 kelompok, sesuai dengan

kelompok pada pertemuan sebelumnya.

Memotivasi peserta didik dengan memberi penjelasan tentang pentingnya mempelajari materi ini.

II. Kegiatan Inti

Eksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi:

Memberi contoh gambar persegi dan persegi panjang Memberikan pertanyaan kepada siswa tentang definisi

luas persegi dan persegi panjang. Siswa menjawab pertanyaan yang diajukan oleh guru.

Elaborasi Dalam kegiatan elaborasi:

Menjelaskan cara menggunakan petak persegi untuk menghitung luas persegi dan persegi panjang.

Membagikan LKS. Setiap kelompok diberi 1 set. Memberikan penjelasan dalam menyelesaikan

hambatan-hambatan yang dialami siswa. Memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya

tentang hal-hal yang belum dipahami.

Page 4: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

53

Mengawasi siswa pada saat mengerjakan LKS. Menunjuk siswa secara bergantian mempresentasikan

hasil pekerjaan yang telah mereka buat.

Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi:

Memandu diskusi dan merumuskan hasil pekerjaan dengan jawaban yang benar.

Memberikan konfirmasi terhadap hasil pengukuran luas persegi dan persegi panjang dengan menggunakan alat peraga petak persegi.

Memberi kesempatan siswa bertanya.

III. Kegiatan Akhir

Dalam kegiatan penutup:

Menutup pelajaran dan memberi motivasi kepada siswa supaya rajin belajar

Menyampaikan pengumuman bahwa pertemuan yang akan datang akan diadakan tes.

Pertemuan III

Pendahuluan

Apersepsi: - Berdo’a bersama, mengisi daftar hadir. Mengingatkan kembali bahwa ada test.

Memotivasi peserta didik agar mengerjakan test dengan sungguh-sungguh.

II. Kegiatan Inti

Eksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi:

Membagi soal test individu kepada setiap siswa. Menjelaskan cara mengerjakan soal yang benar sesuai

dengan perintah yang ditentukan. Memberi kesempatan kepada siswa untuk bertanya jika

ada soal yang kurang jelas.

Elaborasi Dalam kegiatan elaborasi:

Memberi intruksi kepada siswa agar mulai mengerjakan soal test yang telah diberikan.

Berkeliling mengawasi siswa yang sedang mengerjakan test.

Mengingatkan siswa agar lebih teliti dalam mengerjakan soal test sebelum dikumpulkan.

Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi:

Page 5: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

54

Memberikan konfirmasi terhadap hasil test dengan jawaban yang benar.

Mengumumkan siswa yang harus mengikuti remidi.

III. Kegiatan Akhir

Dalam kegiatan penutup:

Menutup pelajaran dan memberi motivasi kepada siswa supaya rajin belajar.

D. Alat dan Sumber Belajar Sumber: Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat:

- Petak persegi - Papan tulis - kapur - Kertas origami - penggaris

E. Penilaian Hasil Belajar I. Tertulis

- Soal terlampir II. Bentuk Tes

- Lembar kerja siswa III. Alat-alat penilaian

- Soal pilihan ganda dan uraian. - Kunci jawaban - Pedoman penilaian

Mengetahui,

Kepala Sekolah SD N 01 Watuagung

Watuagung,

Peneliti

Suyatmi Florentina

NIP: 19590307 197802 2001

Amalia Sofiyana

NIM: 202009075

Page 6: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

55

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

SIKLUS II

Nama Sekola :SD N WATUAGUNG 01

Mata Pelajaran :Matematika

Hari / Tanggal :30 April – 4 Mei 2013

Kelas : IV (Empat)

Semester :II (Dua)

AlokasiWaktu : 3 x pertemuan( 6 x 35 menit )

Standar Kompetensi: Menghitung luas persegi dan persegi panjang sertapenggunaannya dalam pemecahan masalah.

Kompetensi Dasar : Menghitung Luas persegi dan persegi panjang.

Indikator : 1.Membedakan benda yang berbentuk persegi.

2.Membedakan benda yang berbentuk persegi panjang.

3. Menyebutkan sifat-sifat persegi.

4. Menyebutkan sifat-sifat persegi panjang.

5.Menaksir luas daerah beberapa bangun datar persegi dan persegi panjang dengan menghitung petak satuan.

6.Menyelesaikan soal yang berkaitan dengan bangun datar persegi dan persegi panjang.

F. Tujuan Pembelajaran

o Siswa dapat membedakan benda yang berbentuk persegi.

o Siswa dapat membedakan benda yang berbentuk persegi panjang.

o Siswa dapat menyebutkan sifat-sifat persegi

o Siswa dapat menyebutkan sifat-sifat persegi panjang.

o Siswa dapat menaksir luas daerah beberapa bangun datar persegi dan persegi panjang dengan menghitung petak satuan.

o Siswa dapat menyelesaikan soal yang berkaitan dengan bangun datar persegi dan persegi panjang.

Karakter siswa yang diharapkan : - Disiplin ( Discipline) - Rasa hormat dan perhatian ( respect) - Tekun ( diligence ) - Tanggungjawab ( responsibility) - Kejujuran (Honesty)

Page 7: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

56

G. Metode Pembelajaran - Kelompok - Tanya Jawab - Diskusi - Pemberian tugas

H. Langkah-langkah Pembelajaran Pertemuan I 2. Pendahuluan

Apersepsi: -Berdo’a mengisi daftar hadir dan mempersiapkan materi -Mengingat kembali bangun datar persegi dan persegi panjang.

Motivasi: 4. Memberikan contoh pentingnya mempelajari bangun datar

persegi dan persegi panjang bila dikaitkan dengan kehidupan sehari-hari.

5. Menyampaikan tujuan pembelajaran.

II. Kegiatan Inti

Eksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi:

Menunjukkan gambar ternit, ubin, buku, jendela, pintu, papan tulis, layar televisi, uang dan lain-lain. Guru bertanya “Benda apa saja yang berbentuk persegi?”.

Siswa menjawab pertanyaan guru. Menunjukkan gambar ternit, ubin, buku, jendela, pintu,

papan tulis, layar televisi, uang dan lain-lain. Guru bertanya “Benda apa saja yang berbentuk persegi panjang?”.

Siswa menjawab pertanyaan guru.

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi:

Memberi penjelasan tentang sifat-sifat persegi dan persegi panjang.

Memberi tugas pada siswa untuk menggolongkan bangun persegi dan persegi panjang.

Memberikan penjelasan dalam menyelesaikan hambatan-hambatan yang dialami siswa.

Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi:

Merumuskan hasil pekerjaan siswa benda apa saja yang termasuk bangun persegi dan persegi panjang.

III. Kegiatan Akhir

Dalam kegiatan penutup

Page 8: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

57

Membuat kesimpulan pembelajaran. Membimbing siswa untuk merangkum materi yang baru

saja disajikan. Mengingatkan siswa agar mempelajari dirumah materi

yang baru saja disampaikan.

Pertemuan II

2. Pendahuluan

Apersepsi: -Mengingat kembali materi sebelumnya.

Memotivasi peserta didik dengan memberi penjelasan tentang pentingnya mempelajari materi ini.

II. Kegiatan Inti

Eksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi:

Memberi contoh gambar persegi. Guru bertanya “Bagaimana cara mencari luas dari bangun tersebut dengan petak persegi?”.

Siswa menjawab pertanyaan yang diajukan oleh guru. Memberi contoh gambar persegi panjang. Guru bertanya

“Bagaimana mencari luas dari bangun tersebut dengan petak persegi?”.

Elaborasi Dalam kegiatan elaborasi:

Menjelaskan bagaimana cara mencari luas bangun persegi dan persegi panjang dengan petak satuan.

Memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya tentang hal-hal yang belum dipahami.

Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi:

Memberikan konfirmasi terhadap hasil pengukuran luas persegi dan persegi panjang dengan petak satuan.

III. Kegiatan Akhir

Dalam kegiatan penutup:

Menutup pelajaran dan memberi motivasi kepada siswa supaya rajin belajar

Menyampaikan pengumuman bahwa pertemuan yang akan datang akan diadakan tes.

Pertemuan III

Pendahuluan

Apersepsi: - Berdo’a bersama, mengisi daftar hadir. Mengingatkan kembali bahwa ada test.

Memotivasi peserta didik agar mengerjakan test dengan sungguh-sungguh.

Page 9: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

58

II. Kegiatan Inti

Eksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi:

Membagi soal test individu kepada setiap siswa.

Elaborasi Dalam kegiatan elaborasi:

Menjelaskan cara mengerjakan soal yang benar sesuai dengan perintah yang ditentukan.

Memberi kesempatan kepada siswa untuk bertanya jika ada soal yang kurang jelas.

Memberi intruksi kepada siswa agar mulai mengerjakan soal test yang telah diberikan.

Berkeliling mengawasi siswa yang sedang mengerjakan test.

Mengingatkan siswa agar lebih teliti dalam mengerjakan soal test sebelum dikumpulkan.

Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi:

Memberikan konfirmasi terhadap hasil test dengan jawaban yang benar.

Mengumumkan siswa yang harus mengikuti remidi.

III. Kegiatan Akhir

Dalam kegiatan penutup:

Menutup pelajaran dan memberi motivasi kepada siswa supaya rajin belajar.

I. Alat dan Sumber Belajar Sumber: Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat:

- Petak persegi - Papan tulis - kapur - penggaris

J. Penilaian Hasil Belajar. IV. Tertulis

- Soal terlampir V. Bentuk Tes

- Lembar kerja siswa VI. Alat-alat penilaian

- Soal pilihan ganda. - Kunci jawaban - Pedoman penilaian

Page 10: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

59

Mengetahui,

Kepala Sekolah SD N 01 Watuagung

Watuagung,

Peneliti

Suyatmi Florentina

NIP:19590307 197802 2001

Amalia Sofiyana

NIM: 202009075

Page 11: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

60

Lampiran III

Tes Kondisi Awal

Mata Pelajaran : Matematika

Materi Pokok : Segitiga dan jajargenjang

Sekolah : SDN Watuagung 01

Kelas / Semester : IV / II

Alokasi waktu : 60 menit

I. Mari menghitung luas segitiga dan jajargenjang dibawah ini.

1. E 10cm Luas segitiga CDE = . . . C 20 cm D

2. L 10cm K Luas segitiga JKL = . . .

J

3. Z Y Luas jajargenjang WXYZ= . . .

4. N M Luas jajargenjang KLMN =. . .

12cm

13cm

10 cm

9 cm

K L

15 cm

W X

Page 12: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

61

5. Sebuah taman berbentuk jajargenjang dengan panjang alas 23 m dan tinggi 12 m. Hitunglah luas taman tersebut.

6. Rambu lalu lintas berbentuk segitiga. Panjang sisi alas 50 cm dan tinggi 20cm. Hitunglah luas rambu lalu lintas tersebut!

7. Pak Ahmad membeli sebuah kaca berbenyuk jajargenjang dengan panjang alas 8cm dan tinggi 4 cm. Hitunglah luas dari kaca tersebut.

8. Banyaknya titik sudut pada segitiga ada . . . buah, yaitu . . .

9. D C

B

A B Banyak titik sudut pada jajargenjang ABCD ada . . .buah, yaitu . . .

10. Paman Abid mempunyai ladang berbentuk seperti gambari dibawah ini.

450m

A 200m C

Daerah A akan ditanami singkong, daerah B akan ditanami jagung, dan daerah C akan ditanami kedelai. Hitunglah luas derah yang ditanami singkong!

B

500m

Page 13: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

62

KUNCI JAWABAN

1. 100𝑚2 6.500𝑐𝑚2 2. 60𝑐𝑚2 7.32𝑐𝑚2 3. 130𝑐𝑚2 8.3 4. 135𝑐𝑚2 9.4 5. 276𝑚2 10.450m

PEDOMAN PENSEKORAN 1. Soal berbentuk pilihan uraian 2. Pensekoran

a. Setiap jawaban yang benar mendapat skor 10 b. Setiap jawaban yang salah atau tidak ada jawaban mendapat

skor 0 c. Skor tertinggi yang didapat adalah 1 x 20 = 20

3. Penentuan nilai peserta ditentukan dengan menggunakan rumus:

Nilai akhir = x

Skor maksimum x 100

Page 14: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

63

Lampiran IV

Tes Evaluasi

SIKLUS I

Mata Pelajaran : Matematika

Materi Pokok : Luas Persegi dan Persegi Panjang

Sekolah : SDN Watuagung 01

Kelas / Semester : IV / II

Alokasi Waktu : 60 menit

I. Ayo, kerjakan soal-soal dibawah ini dengan benar! 1. Gambarlah sebuah persegi yang panjang sisinya 12 cm! 2. Gambarlah sebuah persegi panjang dengan panjang 15 cm dan lebar 8 cm! 3. Tentukan luas persegi yang panjang sisinya 13cm! 4. Tentukan luas persegi panjang yang mempunyai panjang 16cm dan lebar

6cm! 5. Halaman belakang rumah Rina berbentuk persegi panjang. Ukuran

panjangnya 25 meter dan lebarnya 8 meter. Berapa luas halaman belakang rina tersebut?.

6. Sebuah papan berbentuk persegi. Panjang sisinya 30cm. Berapa 𝑐𝑚2luas papan tersebut?

7.

Urutkan bangun diatas dari yang paling luas!

8.

5cm

12 cm

7cm

9 cm

13cm

13 cm

3cm

16cm

Page 15: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

64

Luas bangun diatas adalah . . . satuan persegi?

9.

Luas bangun diatas adalah . . . satuan persegi.

10.

Luas bangun diatas adalah . . .

17cm

Page 16: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

65

KUNCI JAWABAN

1.

2. 3. 169 𝑐𝑚2 4. 96 𝑐𝑚2 5. 200 𝑐𝑚2 6. 900 𝑐𝑚2 7. C, B, A, D 8. 54 9. 64 10. 289 𝑐𝑚2

12cm

8cm

15 cm

Page 17: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

66

Lampiran V

Tes Evaluasi

SIKLUS II

Mata Pelajaran : Matematika

Materi Pokok : Luas Persegi dan Persegi Panjang

Sekolah : SDN Watuagung 01

Kelas / Semester : IV / II

Alokasi Waktu : 60 menit

II. Kerjakan dengan Baik dan Benar!

1. Tentukan luas bangun persegi disamping. . .

2

2.

Page 18: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

67

3.

4. Tentukan luas persegi panjang dibawah ini !

5. Lanatai rumah Doni berbentuk persegi dan memiliki sisi 42 m. Berapa 𝑚2

luas lantai rumag Doni tersebut? 6. Pekarangan rumah pak Tono memiliki panjang 40 m dan lebar 15 m.

Berapa 𝑚2 luas pekarangan tersebut? 7. Urutkan bangun yang luasnya paling kecil!

8.

Dari bangun diatas berapa satuan persegi!

Page 19: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

68

9.

10. berilah tanda lebih besar dari pada (>), lebih kecil dari pada (<), atau sama

dengan (=)

3cm

27 cm

2cm

26 cm

Page 20: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

69

KUNCI JAWABAN

1. 144𝑐𝑚2 6. 600𝑐𝑚2 2. 4 dan 4, 4+4 = 8 7. B, A, D, C 3. C, A, D, B dan B, D, A, C 8.42 4. 128𝑐𝑚2 9.17 5. 1764𝑐𝑚2 10. (>) lebih besar

Page 21: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

70

Lampiran II

Materi Pembelajaran

Siklus I

Membuat alat peraga petak persegi Langkah-langkah membuat petak persegi

1. Siapkan kertas origami, gunting, pines, lem, penggaris dan karton.

2. Buatlah bangun persegi pada kertas karton dengan ukuran yang berbeda.

3. Buatlah bangun persegi panjang pada kertas karton dengan ukuran yang berbeda.

4. Tempelkan kertas origami dengan warna yang sama kedalam model petak persegi.

Cara penggunaan Petak Persegi Satuan Untuk memahami cara menggunakan petak persegi dalam mengukur luas

daerah persegi dan persegi panjang, diberi contoh sebagai berikut: a. Petak persegi luas daerah persegi

Prasyarat: mengenal satuan sisi dan satuan luas Cara penggunaan : Mengambil model tiga daerah persegi

1).Tempelkan tiga model daerah persegi pada styrofoam atau gabus 2). Pasang kertas origami pada model persegi yang bergaris 3).Jawablah pertanyaan berikut:

Pada gambar (i) Sisi = . . . Luas Daerah = . . . Pada gambar (ii) Sisi = . . . Luas Daerah = . . . Pada gambar (iii) Sisi = . . … Luas Daerah = . . .

(i)

(ii)

S

(i) (iii)

Page 22: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

71

4).Ternyata untuk daerah persegi (i) Sisi 3, Luas = 9 = 3 x 3 (ii) Sisi 4, Luas = 16 = 4 x 4

5).Secara Umum 6). Jika persegi mempunyai sisi = s, maka deaerahnya memiliki luas

b. Petak persegi luas daerah persegi panjang Persyaratan: Mengenal satuan panjang, satuan lebar dan satuan luas. Cara menggunakan: Mengambil tiga model daerah persegi panjang

1).Tempelkan tiga model daerah persegi panjang pada Styrofoam atau gabus

seperti gambar diatas 2). Pasang kertas origami pada model persegi yang bergaris 3). Jawablah pertanyaan berikut: Pada gambar (i) Sisi = . . . Luas Daerah = . . . Pada gambar (ii) Sisi = . . . Luas Daerah = . . . Pada gambar (iii) Sisi = . . . Luas Daerah = . . . 1). Ternyata untuk daerah persegi panjang 2). Secara umum, jika persegi panjang mempunyai panjang = p, dan lebar =l,

maka derahnya memiliki luas :L = p x l

Menghitung luas bangun datar persegi Luas persegi adalah luas daerah yang dibatasi oleh sisi-sisi persegi. Perhatikan gambar berikut:

L = s x s atau L = 𝒔𝟐

P

l

(iii)

(i)

(ii)

Page 23: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

72

Luaspersegidiatasdapatkita cari denganmenghitungbanyaknyapersegi yang menutupiseluruhdaerahpersegidiatas. Untukmenentukanbanyaknyapersegisatuan yang dapatmengisipersegitersebut, perhatikan gambar dibawahini:

Luaspersegidapatdicaridenganmengalikansisinya, disimbolkan

Menghitung luas persegi panjang

Luaspersegipanjangadalahluasdaerahdalam yang dibatasiolehpersegipanjang. Perhatiakan gambar berikut:

1 Satuan Luas

Berapa Satuan Luas?

1 Satuan Luas

Berapa Satuan Luas?

L = s x s atau L = 𝒔𝟐

S

S

Page 24: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

73

Luaspersegipanjangdiatasdapatdicaridenganmenentukanbanyaknyapersegisatuan yang dapatmengisiseluruhdaerahpersegipanjang pada gambar diatas. Untukmengetahuibanyaknyapersegisatuan yang dapatmengisipersegipanjangtersebut, perhatikanalatperagapetakpersegi yang telahkalianbuat.

Contoh:

Luaspersegipanjangdapatdicaridenganmengalikanpanjangdenganlebarnya( atausebaliknya), disimbolkanL = P X L

P

L

Page 25: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

74

Page 26: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

75

Materi Siklus II

Sifat-sifat Persegi dan Persegi Panjang

Sifat-sifat Persegi Perhatikan bangun datar berikut ini! NM

K L

Mari kita tuliskan sifat-sifat bangun datar persegi diatas.

a.Banyak sisi yang sama panjang ada 4, yaitu KL = LM = MN = NK b.Memiliki 4 ujung yang siku-siku

Sifat-sifat Persegi Panjang Perhatikan gambar bangun datar berikut ini! DC

A B

Amatilah sifat-sifat bangun datar diatas!

Sifat-sifat bangun datar diatas adalah sebagai berikut:

a. Bangun ABCD adalah persegi panjang. b. Mempunyai 4 buah sisi c. Sisi-sisinya yang berhadapan sama panjang, yaitu AD = BC, AB = DC d. Keempat ujungnya berbentuk siku-siku.

Page 27: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

76

Macam-macam Benda Berbentuk Persegi dan Persegi Panjang

Televisi Ternit

Papan tulis Jendela

Keramik

Pintu

Page 28: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

77

Uang

Bingkai Foto

Komputer

SD Watuagung 01

Papan penunjuk arah

Laptop

Page 29: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

78

Mencari Luas Persesi dan Persegi Panjang

A. Mencari luas persegi Luas Persegi disamping adalah 9 satuan persegi Diperoleh dari = 3 satuan x 3 satuan = 9 satuan Luas persegi = sisi x sisi = s x s

B. Mencari luas persegi panjang Contoh: Luas daerah bidang datar adalah bnyak persegi yang menutupi bangun tersebut.

1 2 3 4 5

6 7 8 9 10

11 12 13 14 15

Menghitung banyak persegi satuan sama dengan menghitung luas bidang datar tersebut. Luas persegi panjang diatas adalah 15 satuan persegi. Diperoleh dari = 5 satuan x 3 satuan = 15 satuan Luas persegi panjang = panjang x lebar = p x l

1 2 3

4 5 6

7 8 9

3 Satuan

3 Satuan

3 Satuan

5 Satuan

Page 30: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

79

Kerjakan dengan benar!

Page 31: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

80

Lampiran VI

ANALISIS HASIL TES

PRA SIKLUS

Mata Pelajaran : Matematika Kelas / Semester : IV / II Tahun Pelajaran : 2012 / 2013

No. Nama Nilai

1 A 70

2 B 30

3 C 70

4 D 40

5 E 40

6 F 30

7 G 30

8 H 80

9 I 30

10 J 30

11 K 30

12 L 60

13 M 30

14 N 70

15 O 40

16 P 60

17 Q 30

18 R 30

19 S 30

20 T 40

Skor tertinggi 80

Skor Terendah 30

Jumlah 870

Rata-rata 44,54

Mengetahui Kepala Sekolah SDN Watuagung 01

Suyatmi Florentina

NIP: 19590307 197802 2001

Guru Kelas

Umi Kusnuryati NIP:19680604 200701 2031

Page 32: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

81

ANALISIS HASIL TES

SIKLUS I

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas / Semester : IV / II

Tahun Pelajaran : 2012 / 2013

No. Nama Nilai

1 A 20

2 B 90

3 C 70

4 D 90

5 E 90

6 F 90

7 G 50

8 H 90

9 I 90

10 J 90

11 K 70

12 L 100

13 M 20

14 N 90

15 O 90

16 P 70

17 Q 90

18 R 70

19 S 90

20 T 70

Skor tertinggi 100

Skor Terendah 20

Jumlah 1530

Rata-rata 75

Mengetahui Kepala Sekolah SDN Watuagung 01

Suyatmi Florentina

NIP: 19590307 197802 2001

Guru Kelas

Umi Kusnuryati NIP:19680604 200701 2031

Page 33: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

82

ANALISIS HASIL TES

SIKLUS II

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas / Semester : IV / II

Tahun Pelajaran : 2012 / 2013

No. Nama Nilai

1 A 75

2 B 90

3 C 85

4 D 90

5 E 65

6 F 80

7 G 85

8 H 90

9 I 80

10 J 65

11 K 70

12 L 80

13 M 55

14 N 70

15 O 85

16 P 80

17 Q 90

18 R 90

19 S 85

20 T 80

Skor tertinggi 90

Skor Terendah 55

Jumlah 1590

Rata-rata 78,86

Mengetahui Kepala Sekolah SDN Watuagung 01

Suyatmi Florentina

NIP: 19590307 197802 2001

Guru Kelas

Umi Kusnuryati NIP:19680604 200701 2031

Page 34: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

83

Lampiran VII

LEMBAR OBSERVASI AKTIVITAS GURU KELAS IV

SIKLUS I

SDN WATUAGUNG 01

No. ASPEK PENGAMATAN PADA GURU YA TIDAK

A. Kegiatan Awal

1 Guru memberi apersepsi dan motivasi awal sebelum pelajaran.

2 Guru menyampaikan materi yang akan disampaikan tentang cara membuat alat peraga petak persegi.

3 Kesesuaian apersepsi dengan topik atau pokok bahasan yang akan dibahas

4 Guru membagi kelas menjadi 4 kelompok

B. Kegiatan Inti

5 Guru menjelaskan materi pelajaran disertai contoh

6 Guru memberikan LKS yang dikerjakan secara berkelompok

7 Guru menjelaskan cara membuat petak persegi yang baik

8 Guru berkeliling mengawasi siswa ketika membuat petak persegi

9 Guru memberikan batasan waktu dalam membuat petak persegi

10 Guru meminta siswa mempresentasikan hasil pekerjaan mereka

11 Guru memberi pujian pada kelompok dengan hasil yang bagus

12 Guru bersama siswa merumuskan pekerjaan dengan jawaban yang benar.

13 Guru melakukan penilaian

C. Kegiatan Akhir

14 Guru bersama siswa membuat kesimpulan

15 Guru membimbing siswa untuk merangkum materi yang baru saja disajikan

16 Guru mengingatkan siswa agar mempelajari dirumah materi yang baru saja disampaikan.

Page 35: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

84

Ketengan :

Skor 1 : Banyak siswa yang melakukan kegiatan < 25% dari jumlah siswa

Skor 2 : Banyak siswa yang melakukan kegiatan 26 – 50% dari jumlah siswa

Skor 3 : Banyak siswa yang melakukan kegiatan 51 – 75% dari jumlah siswa

Skor 4 : Banyak siswa yang melakukan kegiatan > 75% dari jumlah siswa

Analisis Nilai

𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎 ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟

𝑠𝑘𝑜𝑟𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 x 100 %

30

52 x 100% = 57

Kriteria nilai : > 66% =Baik sekali

70 – 85 % = Baik

55 – 69 % = Cukup Baik

< 54 % = Kurang

Hasil observasi kegiatan belajar siswa pada siklus I adalah cukup baik

Observer

Umi Kusnuryati NIP: 19680604 200701 2031

Page 36: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

85

LEMBAR OBSERVASI AKTIVITAS GURU KELAS IV

SIKLUS II

SDN WATUAGUNG 01

No. ASPEK PENGAMATAN PADA GURU YA TIDAK

D. Kegiatan Awal

1 Guru memberikan apersepsi dengan memperihatkan gambar-gambar yang berbentuk persegi dan persegi panjang.

2 Guru menjelaskan materi yang akan disampaikan tentang pentingnya mempelajari luas persegi dan persegi panjang dalam kehidupan sehari-hari.

3 Kesesuaian apersepsi dengan topik atau pokok bahasan yang akan dibahas

E. Kegiatan Inti

4 Guru memberi contoh kepada siswa gambar yang berbentuk persegi dan persegi panjang.

5 Guru meminta siswa menggolongkan gambar yang berbentuk persegi atau persegi panjang

6 Guru menjelaskan materi pelajaran tentang cara mencari luas disertai contoh gambar-gambar yang berbentuk persegi dan persegi panjang.

7 Guru memberi penjelasan kepada siswa cara mencari luas persegi dan persegi panjang dengan petak persegi

8 Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya tentang hal-hal yang belum dipahami.

9 Guru memberi tugas siswa untuk menggolongkan gambar yang berbentuk persegi dan persegi panjang beserta cara mencari luas gambar tersebut.

10 Guru membahas tugas secara bersama-sama dengan siswa

11 Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil pengukuran luas persegidan persegi panjang dengan petak satuan.

12 Guru melakukan penilaian terhadap pekerjaan siswa.

F. Kegiatan Akhir

13 Guru bersama siswa membuat kesimpulan

14 Guru membimbing siswa untuk merangkum materi yang baru saja disajikan

Page 37: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

86

15 Guru menutup pelajaran dan mengingatkan siswa agar mempelajari dirumah materi yang baru saja disampaikan.

16 Guru mengingatkan siswa bahwa pertemuan selanjutnya akan diadakan test

Ketengan :

Skor 1 : Banyak siswa yang melakukan kegiatan < 25% dari jumlah siswa

Skor 2 : Banyak siswa yang melakukan kegiatan 26 – 50% dari jumlah siswa

Skor 3 : Banyak siswa yang melakukan kegiatan 51 – 75% dari jumlah siswa

Skor 4 : Banyak siswa yang melakukan kegiatan > 75% dari jumlah siswa

Analisis Nilai

𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎 ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟

𝑠𝑘𝑜𝑟𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 x 100 %

32

52 x 100 % = 61,53

Kriteria nilai : > 66% =Baik sekali

70 – 85 % = Baik

55 – 69 % = Cukup Baik

< 54 % = Kurang

Hasil observasi kegiatan belajar siswa pada siklus II adalah cukup baik

Observer

Umi Kusnuryati NIP: 19680604 200701 2031

Page 38: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

87

Lampiran VIII

Data Hasil Tes Evaluasi Pretes, Siklus I dan Siklus II

No. Kode

Kondisi Awal Siklus I Siklus II

Nilai Kreteria Nilai Kreteria Nilai Kreteria

1 A 70 Tuntas 20 Tidak tuntas 75 Tuntas

2 B 30 Tidak tuntas 90 Tuntas 90 Tuntas

3 C 70 Tuntas 70 Tuntas 85 Tuntas

4 D 40 Tidak tuntas 90 Tuntas 90 Tuntas

5 E 40 Tidak tuntas 90 Tuntas 65 Tuntas

6 F 30 Tidak tuntas 90 Tuntas 80 Tuntas

7 G 30 Tidak tuntas 50 Tidak tuntas 85 Tuntas

8 H 80 Tuntas 90 Tuntas 90 Tuntas

9 I 30 Tidak tuntas 90 Tuntas 80 Tuntas

10 J 30 Tidak tuntas 90 Tuntas 65 Tuntas

11 K 30 Tidak tuntas 70 Tuntas 70 Tuntas

12 L 60 Tidak tuntas 100 Tuntas 80 Tuntas

13 M 30 Tidak tuntas 20 Tidak tuntas 55 Tidak tuntas

14 N 70 Tuntas 90 Tuntas 70 Tuntas

15 O 40 Tidak tuntas 90 Tuntas 85 Tuntas

16 P 60 Tidak tuntas 70 Tuntas 80 Tuntas

17 Q 30 Tidak tuntas 90 Tuntas 90 Tuntas

18 R 30 Tidak tuntas 70 Tuntas 90 Tuntas

19 S 30 Tidak tuntas 90 Tuntas 85 Tuntas

20 T 40 Tidak tuntas 70 Tuntas 80 Tuntas

Jumlah 870 1530 1590

Rata-rata 44,54 75 78,86

Minimum 30 20 55

Maksimum

80 100 90

Tuntas 4 17 19

Tidak tuntas

16 3 1

Page 39: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

88

Lampiran IX

FOTO-FOTO KEGIATAN PENELITIAN

Page 40: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

89

Page 41: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I...Buku paket Matematika untuk SD kelas IV, penerbit Aneka Ilmu dan sumber yang relevan lainnya. Alat: - Petak persegi - Papan tulis

90