6
Definisi Proses Bisnis Proses Bisnis adalah Kebijakan, Struktur Organisasi, Sumber Daya dan Aktivitas yang berjalan teratur pada sebuah organisasi Komponen Pembentuk Perusahaan Manufaktur Industri manufaktur : industri yang membuat produk dari bahan mentah atau komponen menjadi bahan jadi atau komponen lainnya , dengan menggunakan tenaga mesin atau tenaga manusia, yang dilakukan secara sistematis dengan cara pembagian pekerjaan. Termasuk industri manufaktur : produksi kendaraan, pesawat, pakaian, komputer, kimia, peralatan elektronik, rumah tangga, mesin dll.

Proses Bisnis Konvensional

Embed Size (px)

DESCRIPTION

psdp

Citation preview

Definisi Proses BisnisProses Bisnis adalah Kebijakan, Struktur Organisasi, Sumber Daya dan Aktivitas yang berjalan teratur pada sebuah organisasiKomponen Pembentuk

Perusahaan ManufakturIndustri manufaktur : industri yang membuat produk dari bahan mentah atau komponen menjadi bahan jadi atau komponen lainnya , dengan menggunakan tenaga mesin atau tenaga manusia, yang dilakukan secara sistematis dengan cara pembagian pekerjaan. Termasuk industri manufaktur : produksi kendaraan, pesawat, pakaian, komputer, kimia, peralatan elektronik, rumah tangga, mesin dll.Suatu proses bisnis yang baik harus memiliki tujuan-tujuan seperti mengefektifkan, mengefisienkan dan membuat mudah untuk beradaptasi pada proses-proses didalamnya. Artinya proses bisnis tersebut harus merupakan proses bisnis yang berorientasikan pada jumlah dan kualitas produk output, minimal dalam menggunakan sumber daya dan dapat beradaptasi sesuai dengan kebutuhan bisnis dan pasar. Pengelolaan bisnis proses yang baik akan memberikan keuntungan-keuntungan pada organisasi perusahaan yang banyak, yaitu :

1. Organisasi dapat lebih memfokuskan diri pada kebutuhan customer.

2. Organisasi mampu mengendalikan dan memprediksi setiap perubahan yang terjadi di lingkungan dalam ataupun luar.

3. Organisasi mampu memperbaiki tingkat penggunaan sumber dayanya sehingga dapat menekan biaya pemakaian serendah mungkin.

4. Organisasi dapat mengelola dengan baik interrelasi proses-proses antar bagian yang ada.

5. Organisasi dapat memonitor secara sistematik aktifitas-aktifitas pada setiap proses pada bisnis prosesnya. 6. Organisasi dapat dengan mudah menemukan kesalahan dalam proses dan memperbaikinya secepat mungkin. 7. Organisasi dapat memahami proses setiap perubahan input menjadi output pada bisnis prosesnya. 8. Organisasi mampu melakukan pengukuran pada setiap perubahan pada kondisi perusahaan. 9. Organisasi dapat memahami setiap proses dan metode dari proses yang benar. Fungsi Bisnis dan Proses Bisnis

Subproses yang terdapat di semua fungsi bisnis1. Komunikasi antar SDM

2. Analisis Data

3. Motivasi Pegawai

4. Rencana Kerja akan Dikerjakan

5. Mengikuti Tahapan Kerja

6. Menyediakan Timbal Balik ke PegawaiPerbandingan dengan elektronikProses bisnis dalam perusahaan distribusi harus berjalan dengan efektif, untu menunjang kebutuhan distribusi dan proses order kepada principal atau pabrikan, oleh karena persaingan yang semakin ketat. Implementasi IT dapat mendukung hal ini. Namun, implementasi IT yang tidak tepat akan menambah beban perusahaan. Oleh karena itu, implementasi IT sebaiknya dirancang sedemikian rupa untuk menciptakan sistem yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan distribusi dan dapat meningkatkan efektifitas proses bisnis yang berjalan. Salah satu implementasi IT yang banyak digunakan dan terbukti dapat meningkatkan efektivitas perusahaan distribusi adalah ERP.