13
 Disusun Oleh : Rizki Amalia (109082000041) Y oggi Rizal (1110082000116) Diah Anugrahe ni (1110082000124) Angg a Wahyu P . (11 1008 2000 137) UIN Syarif Hidayatullah Jakarta 2012

PPT Makro

  • Upload
    angga

  • View
    66

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PPT Makro

5/17/2018 PPT Makro - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-makro 1/13

 

 

Disusun Oleh :

Rizki Amalia (109082000041)

Yoggi Rizal (1110082000116)

Diah Anugraheni (1110082000124)

Angga Wahyu P. (1110082000137)

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

2012

Page 2: PPT Makro

5/17/2018 PPT Makro - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-makro 2/13

 

Investasi dalam Perspektif Makro

Investasi merupakan penanaman modal untuk satu ataulebih aktiva yang dimiliki biasanya berjangka panjangdengan harapan mendapatkan keuntungan di masa

yang akan datang sebagai kompensasi secaraprofesional atas penundaan konsumsi, dampak inflasidan resiko yang ditanggung.

Investasi dalam Perspektif Syariah

Investasi adalah gabungan antara investor-investoryang mengkontribusikan surplus uangnya untuk tujuanmemperoleh pendapatan yang halal dalam kondisi yangmasih penuh kompromi dengan perspektif syariah. 

Page 3: PPT Makro

5/17/2018 PPT Makro - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-makro 3/13

 

Teori Investasi Menurut Keynes

Menurut Keynes, tingkat bunga memberikan pengaruhterhadap naik turunnya tingkat investasi, tetapi hal itutidak terlalu mutlak atau bukan faktor utama yang

mempengaruhi investasi karena masih ada variabel lainyang banyak mempengaruhi tingkat investasi yang akandilakukan dalam perekonomian. 

Teori Investasi Syariah

Dalam investasi syariah, tingkat bunga tidak

diperhitungkan sama sekali, artinya bunga seakan-akandan mesti harus dibuang dari investasi yangmenerapkan sistem syariah. Karena dalam investasiyang menerapkan sistem syariah, bunga dianggapsama dengan riba, yang berarti ‘haram’.

Page 4: PPT Makro

5/17/2018 PPT Makro - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-makro 4/13

 

 

Alasan mengapa seseorang atau suatuperusahaan melakukan investasi antara lain

adalah :1. Untuk mendapatkan kehidupan yang lebihlayak dimasa yang akan datang.

2. Mengurangi tekanan inflasi.

3. Dorongan untuk menghemat pajak.

Page 5: PPT Makro

5/17/2018 PPT Makro - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-makro 5/13

 

Untuk mengambil keputusan investasi diperlukan langkah-langkahsebagai berikut :

Menentukan Tujuan Investasi

Melakukan Analisis Sekuritas

Ada dua pendekatan yang digunakan yaitu :

1. Pendekatan Fundamental

Pendekatan ini didasarkan pada informasi yang diterbitkan olehemiten maupun administrator bursa efek.

2. Pendekatan Teknikal

Pendekatan ini didasarkan pada data atau perubahan saham dimasalalu sebagai upaya untuk memperkirakan harga saham dimasadatang.

Pembentukan portofolio

Melakukan revisi portofolio

Evaluasi kinerja portofolio

Page 6: PPT Makro

5/17/2018 PPT Makro - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-makro 6/13

 

Ada beberapa jenis instrumen investasi di pasar keuangan (financial market )yaitu :

1. Instrumen Pasar Modal

Pasar modal adalah pertemuan antara pihak yang memiliki kelebihan danadengan pihak yang membutuhkan dana dengan cara menjual sekuritas.

Pasar modal syariah (islamic stock exchange ) adalah kegiatan yangberhubungan dengan perdagangan efek syariah perusahaan publik yangberkaitan dengan efek yang diterbitkannya, serta lembaga profesi yangberkaitan dengannya, dimana semua produk dan mekanismeoperasionalnya berjalan tidak bertentangan dengan hukum muamalatislamiyah. Pasar modal syariah dapat juga diartikan sebagai pasar modalyang menerapkan prinsip-prinsip syariah.

2. Instrumen Pasar Uang

Pasar uang mempunyai berbagai macam instrumen investasi yang dapatdipilih sesuai dengan kebutuhan spesifik para investor tetapi secara umummempunyai waktu jatuh tempo kurang atau sama dengan satu tahun.

Page 7: PPT Makro

5/17/2018 PPT Makro - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-makro 7/13

A. Analisis Tradisional

1. Interest Rate Risk2. Market Risk

3. Inflation Risk

4. Business Risk

5. Financial Risk

6. Liquidity Risk

7. Exchange Rate Risk

8. Country Risk [(Tandelilin (2001)]B. Analisis Modern

1. Resiko Sistematis

2. Resiko Tidak Sistematis (Husnan, 1998)

 

Page 8: PPT Makro

5/17/2018 PPT Makro - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-makro 8/13

 Bank Syariah  Bank Konvensional 

1. Melakukan investasi yang halal saja; 

2. Berdasarkan prinsip bagi hasil; 

3. Profit dan falah oriented; 

4. Hubungan dengan investor

(nasabah)  dalam bentuk hubungan

kemitraan; 

5. Penghimpunan dan penyaluran

dana investasi harus sesuai dengan

fatwa Dewan Pengawas Syariah. 

6. Pengelolaan dengan manajemen

syariah 

1. Melakukan investasi yang halal

dan yang haram; 

2. Berdasarkan bunga; 

3. Profit oriented; 

4. Hubungan dengan investor

(nasabah) dalam bentuk hubungan

debitur-kreditur; 

5. Tidak terdapat dewan sejenis; 

6. Pengelolaan dengan manajemen

tidak jelas atau konvensional. 

 

Page 9: PPT Makro

5/17/2018 PPT Makro - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-makro 9/13

 

Ada dua hal yang menjadi landasan dalamekonomi islam yaitu Al-Quran dan Hadis.Hukum-hukum yang diambil dari kedua sumberitu secara konseptual dan prinsip adalah

hukum yang tidak dapat diubah-ubah. Adaempat landasan normatif dalam etika islami,yaitu:

1. Landasan Tauhid2. Landasan Keadilan dan Kesejajaran

3. Landasan Kehendak Bebas

4. Landasan Pertanggungjawaban 

Page 10: PPT Makro

5/17/2018 PPT Makro - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-makro 10/13

 

1. Prinsip Halal dan Thayib2. Prinsip Transparansi guna menghindari kondisi yang gharar

(sesuatu yang tidak diketahui pasti kebenarannya) dan berbauMasyir.

3. Prinsip Keadilan dan Persamaan4. Dari segi penawaran (supply) maupun permintaan (demand)

pemilik harta investor dan pemilik usaha (emiten) maupunbursa dan self regulating organization lainnya tidak boleh

melakukan hal-hal yang menyebabkan gangguan disengajaatas mekanisme pasar.

 

Page 11: PPT Makro

5/17/2018 PPT Makro - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-makro 11/13

 

1. Investasi Saham Syariah2. Reksadana Syariah

3. Investasi Sukuk ( Obligasi Syariah )

4. Investasi Asuransi Syariah

5. Investasi Pegadaian Syariah ( Rahn )

6. Investasi Wakaf

 

Page 12: PPT Makro

5/17/2018 PPT Makro - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-makro 12/13

• Dalam ekonomi Islam tingkat bunga tidak masuk dalam perhitunganinvestasi. Oleh karena itu, ongkos oportunitas (opportunity cost )

dana untuk tujuan investasi adalah tingkat zakat yang dibayarkanatas dana tersebut. Dengan kata lain, tabungan yang tidakdisalurkan menjadi invetasi nyata akan terbebani oleh zakat.

• Investasi dalam ekonomi Islam adalah fungsi dari tingkatkeuntungan yang diharapkan. Tingkat keuntungan yang diharapkanbergantung dari pada pangsa keuntungan relatif antara investor danpenyedia dana sebagai mitra usaha. Tingkat zakat dan biaya lainatas dana yang tidak atau kurang produktif juga berpengaruh nyataatas keputusan investasi.

• Investasi di negara penganut ekonomi Islam dipengaruhi oleh tigafaktor sebagai berikut :

a. Ada sanksi untuk pemegang aset yang kurang atau tidakproduktif

b. Ada larangan untuk melakukan berbagai macam bentukspekulasi dan judi

c. Tingkat bunga untuk berbagai macam pinjaman adalah noldan sebagai gantinya dipakai system bagi hasil.

 

Page 13: PPT Makro

5/17/2018 PPT Makro - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-makro 13/13

FINISH

SEKIAN DANTERIMA KASIH