13
MEDIA MASSA DAN IDENTITAS KOLEKTIF

Ppt 9 identitas kolektif

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Ppt 9 identitas kolektif

MEDIA MASSA DAN IDENTITAS KOLEKTIF

Page 2: Ppt 9 identitas kolektif

IDENTITAS

• Identitas merupakan sebuah pembeda antara seseorang dengan yang lainnya dan menjadi ciri khas dari orang tersebut.

• Identitas digunakan orang untuk mengenalkan dirinya pada orang lain.

• Identitas berkaitan dengan kesadaran individu untuk menempatkan diri dan memberikan arti pada dirinya hingga orang lain dapat menilai sebagai seseorang yang memiliki kepribadian yang unik.

Page 3: Ppt 9 identitas kolektif

Michael Hecht membagi identitas ke dalam 4 kategori, antara lain:• Personal layer, yaitu dimensi yang terdiri dari rasa akan keberadaan

diri dalam situasi sosial. Identitas tersebut terdiri dari berbagai perasaan serta ide tentang diri sendiri, siapa dan seperti apa diri kita sebenarnya.

• Enactment layer, yaitu pengetahuan orang lain tentang diri kita berdasarkan pada apa yang kita lakukan, apa yang kita miliki, dan bagaimana kita bertindak. Penampilan kita adalah sebuah simbol yang mendalam tentang identitas kita, sehingga orang lain dapat mendefinisikan dan memahami melalui penampilan tersebut.

• Relational, yaitu siapa diri kita dalam kaitannya dengan individu lain. Identitas seseorang akan terikat pada peran tertentu yang berhadapan dengan peran orang lain, seperti bos, sahabat karib, koki, dsb.

• Communal, yaitu siapa diri kita diikat oleh kelompok atau budaya yang lebih besar, seperti identitas budaya Asia, budaya Amerika, dsb.

Page 4: Ppt 9 identitas kolektif

IDENTITAS KOLEKTIF

• Identitas kolektif merupakan ciri khas individual untuk menyatakan kebersamaan dalam satu kelompok atau komunitas tertentu.

• Identitas Kolektif terbentuk melalui ras, agama, budaya, dan kebangsaan.

• Identitas kolektif dibangun melalui interaksi dan komunikasi dalam kelompok dan merupakan hasil dari negoisasi antara anggota kelompok tersebut.

Page 5: Ppt 9 identitas kolektif

• Identitas kolektif muncul bersamaan dengan berkembangnya suatu kelompok atau komunitas tertentu. Dalam budaya populer, kelompok atau komunitas ini sering disebut dengan Fandome atau biasa juga disebut dengan fans club.

• Identitas dalam kelompok merupakan “kode” yang mendefinisikan keanggotaannya. Kode tersebut dapat berupa simbol, baik berupa fashion style maupun kata-kata yang berbentuk slogan.

Page 6: Ppt 9 identitas kolektif

CASE STUDY

“I AM MUSLIM”

Page 7: Ppt 9 identitas kolektif

DAVID GAUNTLETT

Page 8: Ppt 9 identitas kolektif

KONSTRUKSI IDENTITAS

• Konstruksi identitas dikemukakan pertama kali oleh David Gauntlett.

• Konsep konstruksi identitas mengkaji tentang hubungan antara media massa dan kita sebagai khalayak media.

• Kekuatan media massa terletak pada pesan-pesan yang dibuat sedemikian rupa hingga kita dapat dengan mudah menerima pesan tersebut dalam bentuk ekspresi diri dan gaya hidup.

Page 9: Ppt 9 identitas kolektif

• Film dan serial televisi memiliki ideologi yang disebut dengan leisure (waktu luang) dan plesure (kesenangan).

• Ideologi tersebut yang dimanfaatkan media untuk membuat khalayak terlena, berimajinasi, hingga menghegemoni sisi emosional khalayak tersebut.

• Televisi menjadi bagian terpenting dalam pembentukan identitas karena media ini sangat mudah mengkonstruksi khalayak, melakukan brainwash, dan membentuk mindset.

Page 10: Ppt 9 identitas kolektif

COSPLAY COMMUNITY

IDENTITAS KOLEKTIFPECINTA MANGA

Page 11: Ppt 9 identitas kolektif

COMMUNITY ONLINE

Page 12: Ppt 9 identitas kolektif

PROSES PEMBENTUKAN IDENTITAS

Page 13: Ppt 9 identitas kolektif