30
PERANGKAT LUNAK KOMPUTER MATERI TIK KELAS VII SEMESTER 2 START

Perangkatlunakkomputer 7b

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK

KOMPUTER

MATERI TIK KELAS VII SEMESTER 2

START

Page 2: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

MARI BELAJAR DAN PRAKTIK

DENGAN SERIUS DAN MENYENANGKAN

Gemi-siksmat.blogspot.com

KOMPETENSI M A T E R I EVALUASI PROFIL

Page 3: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

STANDAR KOMPETENSI

1. Melakukan operasi dasar komputer

KOMPETENSI DASAR

1.2 Menggunakan perangkat lunak beberapa program aplikasi

KOMPETENSI M A T E R I EVALUASI PROFIL

Page 4: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

SISTEM OPERASI

KOMPETENSI M A T E R I PROFIL

PROGRAM APLIKASI

EVALUASI

BAHASA PEMROGRAMAN

Page 5: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

Sistem OperasiSistem operasi berfungsi untuk mengatur seluruh proses, menterjemahkan masukan, mengatur proses internal, memanajemen penggunaan memori dan memberikan keluaran ke peralatan yang bersesuaian.

Contoh : DOS, Windows, Linux.

Gemi-siksmat.blogspot.com

KOMPETENSI M A T E R I PROFILEVALUASI

Page 6: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

Program Aplikasi 1. Pengolah Kata (Word Prosessing)

Kelompok Software yang memiliki kemampuan dalam hal mengolah kata atau teks.

Contoh : Ms Word, OpenOffice Writer, Notepad

pakmif.blogspot.com

KOMPETENSI M A T E R I EVALUASI PROFIL

Page 7: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

PROGRAM APLIKASI 2. Pengolah Angka

Kelompok Software yang memiliki kemampuan dalam hal mengolah angka serta perhitungan.

Contoh : Ms Excel, OpenOffice Calc

pakmif.blogspot.com

KOMPETENSI M A T E R I EVALUASI PROFIL

Page 8: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

Program Aplikasi 3. Desain Presentasi

Program yang difungsikan untuk membuat paket presentasi berupa slide.

Contoh : Ms Powerpoint,OpenOffice Impress

Gemi-siksmat.blogspot.com

KOMPETENSI M A T E R I EVALUASI PROFIL

Page 9: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

Program Aplikasi 4.Desain Grafis

Program yang difungsikan untuk merancang, membuat serta memodifikasi gambar

Contoh : CorelDraw, Adobe Photoshop

Gemi-siksmat.blogspot.com

KOMPETENSI M A T E R I EVALUASI PROFIL

Page 10: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

Program Aplikasi 5. Desain Website

Program yang difungsikan untuk membuat desain website

Contoh : Ms. Front Page

Desain Video Editting

Contoh : Pinnacle Studio, Adobe Premiere, Ulead Video Studio

KOMPETENSI M A T E R I PROFILEVALUASI

Page 11: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

Program Aplikasi 6. Aplikasi Multimedia

Multimedia diartikan sebagai penggunaan beberapa media yang berbeda untuk menggabungkan dan menyampaikan informasi dalam bentuk teks, audio, grafik, animasi dan video.

Contoh : Winamp, Windows Media Player, Power DVD

KOMPETENSI M A T E R I PROFILEVALUASI

Page 12: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

Program Aplikasi 7. Aplikasi Internet

Program yang perlukan untuk melakukan berbagai kegiatan di internet, antaralain Browsing, Email, Chatting,

Contoh : Internet Explorer, Mozilla Firefox, Ms. Outlook, Yahoo Masengger, MIRc.

KOMPETENSI M A T E R I EVALUASI PROFIL

Page 13: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

Bahasa PemrogramanMerupakan perangkat lunak yang digunakan untuk memberikan serangkaian perintah yang disusun dalam sebuah kompiler.

Contoh : BASIC, DELPHY, COBOL, PASCAL, C++, Java, Perl, PHP dll.

Gemi-siksmat.blogspot.com

KOMPETENSI M A T E R I PROFILEVALUASI

Page 14: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

EVALUASI

1. Sebuah program yang berfungsi membantu mengembalikan kondisi sebuah software sistem operasi pada kondisisemula dari gangguan virus atau hacker disebut ….

a. antivirusb. auto revertc. remoted. Defragmentere. Scandisk

KOMPETENSI M A T E R I EVALUASI PROFIL

Page 15: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

EVALUASI

Jawaban Anda :

KOMPETENSI M A T E R I EVALUASI PROFIL

BENARlanjut

Page 16: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

EVALUASI

Jawaban Anda :

KOMPETENSI M A T E R I PROFIL

SALAHCoba lagi

EVALUASI

Page 17: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

EVALUASI2. Sistem utility yang mampu menghitung durasi dan

nilai nominal yang harus dikeluarkan yaitu …..

a. Norton ghost

b. Sistem monitor

c. Sistem protection

d. Sistem remote

e. Sistem billing

pakmif.blogspot.com

KOMPETENSI M A T E R I PROFILEVALUASI

Page 18: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

EVALUASI

Jawaban Anda :

KOMPETENSI M A T E R I PROFIL

BENARlanjut

EVALUASI

Page 19: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

EVALUASI

Jawaban Anda :

KOMPETENSI M A T E R I PROFIL

SALAHCoba lagi

EVALUASI

Page 20: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

EVALUASI3. Berikut ini termasuk software sistem operasi,

yaitu …..a. billing, fortran, DOS

b. billling, cobol, fortran,

c. fortran, MS Windows, Linux

d. Linux, DOS, MS Windows

e. MS Office, Corel Draw, MS Windows

KOMPETENSI M A T E R I PROFILEVALUASI

Page 21: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

EVALUASI

Jawaban Anda :

KOMPETENSI M A T E R I PROFIL

BENARlanjut

EVALUASI

Page 22: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

EVALUASI

Jawaban Anda :

KOMPETENSI M A T E R I PROFIL

SALAHCoba lagi

EVALUASI

Page 23: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

EVALUASI4. Program aplikasi internet yang bekerja di bawah

sistem operasi Windows disebut ……a. Safari

b. Open Office

c. Internet Explorer

d. Winamp

e. Windows Explorer

pakmif.blogspot.com

KOMPETENSI M A T E R I PROFILEVALUASI

Page 24: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

EVALUASI

Jawaban Anda :

pakmif.blogspot.com

KOMPETENSI M A T E R I PROFIL

BENARlanjut

EVALUASI

Page 25: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

EVALUASI

Jawaban Anda :

pakmif.blogspot.com

KOMPETENSI M A T E R I PROFIL

SALAHCoba lagi

EVALUASI

Page 26: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

EVALUASI5. Kelompok program yang memiliki

kemampuan olah kata disebut ……a. spreadsheet

b. operating sistem

c. design graph

d. wordprocessing

e. design web

KOMPETENSI M A T E R I EVALUASI PROFIL

Page 27: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

EVALUASI

Jawaban Anda :

KOMPETENSI M A T E R I EVALUASI PROFIL

BENARselesai

Page 28: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

EVALUASI

Jawaban Anda :

KOMPETENSI M A T E R I EVALUASI PROFIL

SALAHCoba lagi

Page 29: Perangkatlunakkomputer 7b

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

PROFILNama : Gemi Eka S, S.Kom

TTL : Sukabumi, 6 Juni 1975

Pendidikan : S1-Komputer

Guru Mapel : TIK

Instansi : SMP Negeri 11 Kota Sukabumi

Situs : gemi-siksmat.blogspot.com

KOMPETENSI M A T E R I PROFILEVALUASI

Page 30: Perangkatlunakkomputer 7b

Yakin ingin keluar ?

Terima Kasih

TidakYa