166
PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN SISWA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS III DISEKOLAH DASAR NEGERI 49/lX SUNGAI TERAP KABUPATEN MUARO JAMBI SKRIPSI HARDIANTI NIM. TPG 151678 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU MADRASAH IBTIDAIYAH FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN UNUVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI 2019

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

  • Upload
    others

  • View
    2

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK

MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN

SISWA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK

KELAS III DISEKOLAH DASAR NEGERI 49/lX SUNGAI

TERAP KABUPATEN MUARO JAMBI

SKRIPSI

HARDIANTI

NIM. TPG 151678

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU MADRASAH

IBTIDAIYAH

FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN

UNUVERSITAS ISLAM NEGERI

SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI

2019

Page 2: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

i

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK

MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN

SISWA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK

KELAS III DISEKOLAH DASAR NEGERI 49/lX SUNGAI

TERAP KABUPATEN MUARO JAMBI

SKRIPSI

Di ajukan sebagai salah satu tugas untuk memperoleh gelar

sarjana

Strata satu (S1)

HARDIANTI

NIM. TPG 151678

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU MADRASAH

IBTIDAIYAH

FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN

UNUVERSITAS ISLAM NEGERI

SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI

2019

Page 3: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis
Page 4: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis
Page 5: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis
Page 6: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis
Page 7: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

vi

PERSEMBAHAN

Dengan hati yang tulus, tetesan air mata perjuangan dan tanda terima kasih

saya persembahkan karya ilmiah penelitian tindakan kelas ini untuk Ayahanda

Zinudin dan Ibunda Hikma tercinta yang telah memberi motivasi segenap kasih

dan sayang doamu mengiringi setiap langkahku hingga kebangku perguruan

tinggi , lautan kasihmu hantarkan aku ke gerbang kesuksesan. Dalam derap

langkahku ada tetesan keringatmu, dalam cintaku ada doa tulusmu, semoga allah

membalas budi dan jasamu. Tiada kata yang indah tiada doa yang bermakna untuk

kupanjatkan kepada allah SWT agar berkenan memberi keridhoan kepada

keduanya atas pengorbanan yang tulus selama ini.

Untuk yang tercinta kakak-kakakku tercinta Ali Topan d dan Ahmad Nopri

yang selalu menyemangati dan membimbingku, Semoga semua ketulusan dan

kebaikan akan menjadi amal dan mendapat pahala dari Allah SWT Amin yaa

robbal alamin.

Page 8: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis
Page 9: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

viii

ABSTRAK

Nama : Hardianti

Jurusan : Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

Judul : Penggunaan Media Gambar Untuk Meningkatkan

Kemampuan Menulis Karangan Siswa Pada

Pembelajaran Tematik Kelas III Di Sekolah Dasar

Negeri 49/ IX Sungai Terap Muaro Jambi

Skripsi ini membahas tentang penggunaan media gambar untuk mingkatkan

kemampuan menulis karangan siswa kelas III Pada Mata Pelajaran Tematik Di

Sekolah Dasar Negeri 49/IX Sungai Terap Muaro Jambi. Penelitian ini merupakan

jenis penelitian tindakan kelas (classroom action research). Pendekatan yang

digunakan dalam peneliti ini adalah pendekatan kualitatif dan kuantitatif dengan

desain berdasarkan siklus, yang terdiri dari perencanaan, pelaksanaan, observasi

dan refleksi tindakan. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa skor nilai rata-rata

subyek mengalami peningkatan yang berarti mulai dari . Hasil penelitian ini

menunjukan bahwa penggunaan media gambar dapat meningkatkan keterampilan

menulis karangan siswa kelas III Di Sekolah Dasar Negeri 49/IX Sungai Terap

Muaro Jambi. Peningkatan ini ditunjukan dengan nilai rata- rata. 49,5% ( pra

siklus), dengan diterapkan media gambar siklus satu meningkat lagi menjadi

58,1% dan siklus II Meningkat menjadi 71,1% lebih meningkat. Pembelajaran

menulis karangan melalui media gambar dapat meningkatkan hasil belajar siswa

kelas III Di Sekolah Dasar Negeri 49/IX Sungai Terap Muaro Jambi.

Kata kunci: media gambar, menulis karangan,tematik

Page 10: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

ix

ABSTRACT

Nama : Hardianti

Jurusan : Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

Judul : Penggunaan Media Gambar Untuk Meningkatkan

Kemampuan Menulis Karangan Siswa Pada

Pembelajaran Tematik Kelas III Di Sekolah Dasar

Negeri 49/ IX Sungai Terap Muaro Jambi

This thesis discusses the use of picture media to improve the writing ability of

class III students in Thematic Subjects at the Muaro Jambi River 49 / IX

Elementary School. This research is a type of classroom action research. The

approach used in this researcher is a qualitative and quantitative approach with a

cycle-based design, which consists of planning, implementation, observation and

reflection of action. The results of this study indicate that the average score of the

subject experienced a significant increase starting from. The results of this study

indicate that the use of image media can improve essay writing skills of third

grade students in the 49 / IX Terap Muaro Jambi Public Elementary School. This

increase is indicated by the average value. 49.5% (pre cycle), with applied media

the image of the cycle one increased again to 58.1% and the second cycle

increased to 71.1% more increased. Learning to write essays through the media

image can improve the learning outcomes of class III students in the Muaro Jambi

River 49 / IX Elementary School.

Keywords:media image,writing essays, learning outcomes.

Page 11: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

x

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah puji syukurkehadiran Allah SWT, tuhan yang maha kuasa

alim yang kita tidak mengetahui kecuali apa yang di ajarkan, atas iradahnya

sehingga skripsi ini dapat di rampungkan. Shalawat dan salam atas Nabi

Muhammad SAW Pembawa risalah pencerahan bagi manusia

Penulisan skripsi ini dimaksudkan untuk memenuhi salah satu syarat

akademik guna mendapatkan gelar sarjana pendidikan pada fakultas Tarbiyah

UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa

penyelesaian skripsi ini tidak banyak melibatkan pihak yang telah memberikan

motivasi baik moril mapun materil. Untuk itu melalui kolom ini penulis

menyampaikan terima kasih dan penghargaan kepada:

1. Dr. H. Hadri hasan, MA, Selaku Rektor UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi

2. Prof. Dr. H. Suaidi Asyari, MA., Ph. D, Dr. H. Hidayat, M. Pd, Dr. Hj.

Fadillah, M.pd, selaku Warek 1, II,III, UIN Sulthan Thaha Saifuddin J ambi

3. Dr. Hj. Armida, M. Pd, I, Selaku Dekan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN

Sulthan Thaha Saifuddin Jambi.

4. Dr. H. Lukman Hakim, M.pd. I, Dr. Zawaki Afdal Jamil, M.Pd, dan Dr. H.

Kemas Imron Rosyadi, M. Pd, selaku Wadek 1, II, III fakultas Tarbiyah dan

Keguruan UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi.

5. Dr. Mahluddin, S. Ag, M. Pd. I Selaku Kaprodi dan Sekprodi

6. Aris Dwi Nugroho, M.Pd.I selaku dosen Pembimbing 1 dan Bapak Drs. H.

Dr. Syahran Jailani M. Pd Selaku dosen Pembibing II yang telah meluangkan

waktu dan mencurahkan pemikirannya demi mengarahkan penulisan dalam

menyelesaikan skripsi ini.

7. Kepala sekolah SDN 49/IX Sungai Terap Muaro Jambi yang telah

memberikan kemudahan kepada penulis dalam memperoleh data dilapangan.

8. Mardiana S. Pd selaku guru kelas III yang telah memberikan banyak informasi

guna mempermudahkan penuisan memperoleh data dikelas.

Page 12: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis
Page 13: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

xii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ................................................................................. i

NOTA DINAS ........................................................................................... ii

NOTA DINAS ............................................................................................ iii

LEMBAR PERSETUJUAN ..................................................................... v

PERNYATAAN ORISINALITAS ........................................................... vi

PERSEMBAHAN ...................................................................................... vii

MOTTO ..................................................................................................... viii

ABSTRAK ................................................................................................. ix

ABSTRACT ............................................................................................... x

KATA PENGANTAR ............................................................................... xii

DAFTAR ISI .............................................................................................. xv

DAFTAR TABEL ..................................................................................... xvi

DAFTAR GAMBAR ................................................................................. xvii

DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................. xviii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah ........................................................................ 1

B. Identifikasi Masalah .............................................................................. 4

C. Batasan Masalah.................................................................................... 5

D. Rumusan Masalah ................................................................................. 5

E. Tujuan Penelitian .................................................................................. 5

F. Manfaat Penelitian ................................................................................ 5

BAB II KAJIAN TEORI

A. Media Gambar ..................................................................................... 7

1. Pengertian Media Gambar ............................................................... 8

2. Manfaat Penggunaan Media Gambar .............................................. 8

3. Kelebihan dan Kelemahan Media Gambar ..................................... 9

4. Prinsip-Prinsip Media Gambar ........................................................ 9

5. Macam-macam Media Gambar ...................................................... 11

Page 14: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

xiii

B. Pengertian Kemampuan Menulis Karangan ........................................ 12

1. Kemampuan Menulis Karangan ...................................................... 13

2. Langkah-langkah menulis karangan ................................................ 14

3. Bagian-bagian utama karangan ....................................................... 18

4. Bentuk karangan dan tujuannya ...................................................... 19

5. Cara mengevaluasi karangan ........................................................... 20

C. TEMATIK ............................................................................................ 21

1. Pengertian pembelajaran tematik .................................................... 21

2. Landasan pembelajaran tematik ...................................................... 22

3. Tahap-tahap pembelajaran tematik ................................................. 23

4. Karakteristik pembelajaran tematik................................................. 23

5. Manfaat pembelajaran tematik ........................................................ 23

D. Kajian Terdahulu ................................................................................. 24

E. Kerangka Berpikir ................................................................................ 25

F. Hipotesis Tindakan .............................................................................. 25

BAB III METODE PENELITIAN

A. Desain Penelitian ................................................................................... 26

B. Setting Dan Subyek Penelitian .............................................................. 27

C. Prosedur Penelitian................................................................................ 27

D. Teknik Dan Instrumen Pengumpulan Data ........................................... 29

E. Teknik Analisis Data ............................................................................. 31

F. Kriteria Keberhasilan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ...................... 32

G. Jadwal Penelitian ................................................................................... 33

BAB IV TEMUAN DAN PEMBAHASAN

A. Gambar Umum Lokasi Penelitian ......................................................... 35

1. Historis dan Geografis........................................................................... 35

2. Visi dan Misi Sekolah ........................................................................... 36

3. Keadaan Guru dan Siswa ...................................................................... 40

4. Sarana dan Prasarana............................................................................. 40

B. Temuan Penelitian ................................................................................. 42

C. Deskripsi Data ....................................................................................... 43

1. Pelaksanaa Siklus I ................................................................................ 44

2. Pelaksanaan Siklus 2 ............................................................................. 57

Page 15: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

xiv

BAB V PENUTUP

A. Kesimpulan ............................................................................................ 75

B. Saran ...................................................................................................... 75

C. Penutup ................................................................................................... 76

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Page 16: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

xv

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Jadwal Penelitian........................................................................................ 37

Tabel 4.1 Data umum SDN 49 ................................................................................... 39

Tabel 4.2 Sarana prasarana Sekolah .......................................................................... 39

Tabel 4.3 Struktur organisasi sekolah ........................................................................ 43

Tabel 4.4 Nama Guru dan Jabatan ............................................................................. 44

Tabel 4.5 Jumlah siswa SDN 49/IX Sungai Terap .................................................... 46

Tabel 4.6 kondisi awal belajar siswa prasiklus ......................................................... 46

Tabel 4.7 jadwal pelaksanaan siklus I ........................................................................ 49

Tabel 4.8 Aktivitas belajar siswa siklus I .................................................................. 51

Tabel 4. 9 Hasil observasi guru Siklus I .................................................................... 54

Tabel 4.10 Jadwal pelaksanaan siklus 11 .................................................................. 60

Tabel 4.11 Aktivita belajar siswa siklus II ................................................................. 63

Tabel 4.12 Hasil Observasi Aktifitas Mengajar Guru ................................................ 66

Tabel 4.13 Hsil tes observasi belajar siswa Siklus II ................................................. 69

Tabel 4.14 Persentase Aktifitas Belajar Siswa Siklus I dan II ................................... 72

Tabel 4.15 Persentase Aktifitas Mengajar Guru Siklus I dan II ................................ 73

Tabel 4.16 Skor hasil Belajar Siswa Pra siklus, Siklus I dan II ................................ 74

Page 17: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

xvii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 4.14 Diagram Aktifitas Belajar Siswa Siklus I dan II .................................. 71

Gambar 4.15 Diagram Aktifitas Mengajar Guru Siklus I dan II................................ 72

Gambar 4. Diagaram presentase hasil Belajar Siswa Pra Siklus, Siklus I dan II ....... 72

Page 18: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

xviii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran : 1 Instrumen Pengumpulan Data

Lampiran : 2 Silabus

Lampiran : 3 RPP

Lampiran : 4 Foto Dokumentasi Riset

Page 19: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

1

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Pendidikan memegang peranan yang sangat penting dalam upaya

meningkatkan kualitas sumber daya manusia dan kelangsungan hidup suatu

bangsa, baik dimasa kini maupun yang akan datang. Oleh karena itu, peningkatan

mutu pendidikan menjadi perhatian utama bagi guru, orang tua, masyarakat,

pemerintah ataupun siswa itu sendiri. Hal ini bertujuan untuk memperoleh

manusia yang maju, kreatif, dan mandiri, serta menyesuaikan dengan kemajuan

ilmu teknologi.

Setiap kegiatan proses pendidikan diarahkan kepada tercapainya pribadi-

pribadi yang berkembang secara optimal sesuai dengan potensi masing-masing

sesuai dengan definisi pendidikan Nasional yang tertuang pada UU No.20 tahun

2002, dimana pendidikan merupakan suatu proses bimbingan untuk perubahan

sikap dan tingkah laku,seseorang atau kelompok secara sadar dalam rangka

pendewasaan manusia dan pembentukan pribadi yang mandiri serta kesempurnaan

secara jasmani dan rohani(Hasbullah, 2005, hal. 4). Untuk mencapai hal tersebut

tentunya perlu diciptakan proses pembelajaran yang mendukung agar tercapai nya

pendidikan.

Upaya menciptakan proses pembelajaran yang efektif dan efesien, maka guru

perlu memperhatikan prinsip-prinsip mengajar diantara menggunakan media

gambar yang membuat siswa memperhatikan pokok bahasan yang dijelaskan.

Dalam proses belajar mengajar sebagai guru diharapkan mampu memperhatikan

perbedaan invidual siswa, menggunakan variasi metode mengajar, menggunakan

alat bantu mengajar,melibatkan siswa secara aktif dapat meningkatkan

kemampuan menulis karangan. Salah cara untuk menjalankan proses pembelajran

optimal tentunya kita membutuhkan media yang menarik untuk meningkatkan

kemampuan menulis karangan yaitu menggunakan media gambar

Page 20: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

2

satu media yang digunakan untuk menulis karangan yaitu media gambar.

Media gambar adalah salah satu media yang digunakan dalam proses

pembelajaran untuk kemampuan menulis karangan yang terdiri dua dimensi yang

berupa foto, lukisan. Media gambar merupakan salah satu dari media

pembelajaran yang paling umum dan dapat dimengerti dan dinikmati dimana-

mana.

Media gambar adalah sebagai alat bantu guru dalam proses pembelajaran

untuk memberikan pengalaman visual pada anak dalam rangka mendorong

motifasi belajar, memperjelas, mudah dipahami. Dalam proses pembelajaran

peran seorang guru sangat di perlukan karena guru memiliki tanggung jawab

yang sangat besar dalam keberhasilan suatu pembelajran salah satunya dengan

adanya ketetapan dalam memilih sebuah media pembelajran yang tepat dapat

mengukur kemampuan siswa dalam mema hami materi, pembelajran didalam

dikelas berhasil apabila siswa memahami pembelajran dengan baik.

Menulis merupakan dari bagian yang tidak terpisahkan dalam seluruh proses

belajar yang dialami siswa selama menuntut ilmu. Menulis dikatakan

keterampilan karena diperlukan latihan-latihan yang berkelanjutan dan terus

menerus rendahnya keterampilan menulis karangan pada siswa sekolah dasar

disebabkan oleh beberapa faktor yang menyangkut siswa maupun guru, antara

lain siswa selalu fasif dalam menerima pelajran menulis, metode yang digunakan

guru kurang menarik. Sehingga siswa merasa bosan.dalam kondisi yang demikian

siswa semakin tenggelam dalam kepastian, siswa cenderung belajar

individual,menghapal konsep-konsep yang abstrak dan teoritik menerima rumus-

rumus atau kaidah-kaidah yang tampak banyak memberikan

kontribusi,ide,gagasan,pendapat dalam proses pembelajaran, akibatnya nilai.

Namun dalam proses pembelajaran peran seorang guru sangat di butuhkan

Guru adalah pendidik yang bertugas membuat para siswa menjadi terdidik, secara

subsansi, sikap mental serta ilmu pengetahuan yang ditransper melalui proses

belajar mengajar didalam kelas.peran seorang guru bersifat ganda yakni sebagai

pembimbing kegiatan belajar siswa dan sebagai pengajar dalam proses belajar

mengajar. (Hamalik,2012, hal.40) jadi guru tentunya perlu memperhatikan faktor-

Page 21: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

3

faktor pembelajaran yang diantaranya adalah media pembelajaran yang digunakan

oleh guru.

Dalam kegiatan pembelajaran siswa seharusnya berperan sebagai subjek

didik, tetapi dalam fenomena kegiatan pembelajaran yang dianggap sebagai objek

didik,siswa diperankan aktif untuk mengkostruksikan pengetahuan yang

didipatkan,tidak hanya pasif sebagai objek didik,siswa biasanya berada dibawa

kekuasaan guru sebagai pengelola kelas mempunyai wewenang terhadap kelas

yang dikelolanya siswa mengikuti apa yang diistruksikan oleh guru, padahal siswa

mempuyai hak untuk berpendapat, berinisiatif jika ada hal yang kurang cocok

pada diri siswa.siswa juga harus aktif dalam kegiatan pembelajaran sehingga

kegiatan pembelajaran berlangsung efektif. Siswa tidak hanya duduk

mendengarkan mendengarkan ceramah dan guru ataupun mencatat apa yang

tertulis dari papan tulis, tetatapi siswa berusaha mencoba menemukan

pengetahuan sendiri dengan bimbingan guru dengan demikian pembelajaran ini

berpusat pada diri siswa ( studen centered) dan hasilnya siswa akan terbiasa

bersikap aktif untuk mengkonstruksikan pengetahuannya.(Usman, 2002, hal. 74).

Dalam menulis karangan siswa masih mengalami kesulitan dalam

menyusun kalimat ataupun kata, di karenakan masih kurangnya media yang

menarik dan meningkat kemapuan menulis karangan siswa, semua siswa tentu

tidak semua yang bisa menulis kerangan yang baik dan benar sesuai dengan

pengalaman mereka masing-masing mereka membutuhkan hal-hal yang unit

untuk mereka mampu berpikir dan berimajinasi dalam merangkai suatu karangan .

Hal ini sesuai dengan yang disampaikan oleh salah satu guru pembelajaran

tematik di kelas III di Sekolah Dasar Negeri 49/IX Sungai Terap Muaro Jambi,

masih banyak siswa yang kurang memahami bagaimana cara menulis karangan

yang baik, dalam proses pembelajaran siswa menoton yaitu masih mengunakan

metode lama.

Pada umumnya siswa mengalami hambatan ketika mereka diberi tugas oleh

guru untuk menulis. Mereka mengalami kesulitan dalam menyusun kalimat,

kurang mampu mengembangkan kemampuan menalar dalam berbahasa, kesulitan

tersebut menyebabkan mereka kurang mampu menyampaikan pikiran,gagasan

Page 22: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

4

dengan baik sehingga siswa menjadi enggan untuk menulis, berbagai hal yang

muncul tersebut berkaitan dengan kesulitan yang di hadapi siswa dalam

menulis.untuk itu perlu diterapkan suatu keadaan yang membangkitkan semangat

siswa untuk belajar menulis sehingga tercipta ide yang mampumembangun pula

kemampuan berpikir siswa,salah satu cara untuk membangkitkan semangat serta

ide siswa tersebut dengan menerapkan media yang efektif untuk menunjang

kegiatan pembelajaran.

Nilai yang diperoleh siswa pada kompetensi dasar menulis sebagian besar

masih jauh dari nilai kriteria ketuntasan minimal( KKM) yang ditargetkan yaitu

60 dari tes pratindakan yang dilakukan guru mengenai keterampilan menulis

keterangan baru 25% siswa yang memenuhi KKM. Sedangkan 75% siswa belum

memenuhi KKM.berdasarkan pengamatan dan hasil wawancara penelitian dengan

guru kelas III Sekolah Dasar Negeri 49/1X Sungai Terap Muaro Jambi dengan

baik.ada yang masih bingung bagaimana memulai untuk menulis,tata bahasa

yang campur, tidak sistematis, dan tidak ada kesesuaian antara ide pokok dan

kalimat utama atau pendukungnya.

Untuk mengatasi hal tersebu, perlu diupayakan bentuk pembelajaran menulis

yang lebih memberdayakan siswa, yakni pembelajaran dengan menggunakan

media gambar, media gambar dijadikan solusi terhadap permasalahan yang

dihadapi dalam pembelajaran keterampilan menulis karangan, media gambar

dalam menulis karangan diharapkan dapat membantu siswa dalam memecahkan

suatu permasalahan dan memperbaiki peluang siswa untuk menulis

Berdasarkan uraian permasalahan tersebut perlu kiranya diadakan penelitian

terhadap penggunaan media gambar secara sistematis di Madrasah ini dengan

judul,“Penggunaan Media Gambar untuk Meningkatkan Kemampuan

Menulis Karangan siswa SDN 49/IX Sungai Terap Muaro Jambi”.

B. ldentifikasi Masalah

Dari latar belakang masalah diatas, maka masalah yang perlu

diidentifikasikan antara lain:

1. Kurangnya penggunaan media dalam pembelajaran tematik

Page 23: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

5

2. Dalam proses pembelajaran berlangsung siswa kurang memahami cara

menulis karangan yang baik

3. Rendah kemampuan menulis karangan belajar siswa pada pembelajaran

tematik

C. Batasan Masalah

Agar penelitian ini terarah dan sesuai dengan tujuan yang diharapka perlu

adanya batasan masalah. Adapun batasan masalah dalam penelitian adalah :

1. Kemampuan Menulis Karangan’

2. Materi pelajaran yang akan dteliti adalah Indahnya Persahabatan.

3. Penggunaan media gambar dalam meningkatkan kemampuan menulis

karangan pada mata pelajaran bahasa Indonesia kelas lll SDN 49/1X Sungai

Terap Muaro Jambi

D. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah dikemukan di atas,rumuskan

masalah dalam penelitian tindakan kelas ini adalah “Apakah penggunaan media

gambar ini dapat meningkatkan kemampuan menulis karangan siswa kelas III

pada mata pelajaran Tematik di SDN 49/1X Sungai Terap Kecamatan Muaro

Jambi?

E. Tujuan Penelitian

Berdasarkan identifikasi masalah dan rumusan masalah yang dikemukakan

diatas, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penggunaan media gambar

untuk meningkatkan kemampuan menulis karangan kelas III sekolah Dasar

Negeri 49/1X Sungai Terap Muaro Jambi.

F. Manfaat penelitian

Penelltian ini diharapkan dapat memberikan manfaat sebagai berikut .

1. Manfaat Teoretis

Page 24: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

6

a. Hasil penelitian secara teoretis diharapkan dapat bermanfaat untuk:

Melengkapi teori-teori pembelajaran menulis yang menunjang mata pelajaran

bahasa dan sastra Indonesia di Sekolah Dasar.

b. Menambah pengetahuan guru sebagai Landasan konseptual pemahaman

materi dalam pembelajaran menulis karangan.

c. Menambah pengetahuan guru sebagai landasan dalam pelaksanaan penilaian

secara analitik dalam proses maupun hasil pembelajaran menulis karangan.

2. Manfaat Praktis

Hasil penelitian secara praktis diharapkan bermanfaat bagi:

a. Siswa

Dapat membangkitkan semangat kepada siswa agar senang menulis

karangan guna mengembangkan daya nalar.

b. Guru

Dapat memberikan manfaat bagi guru Sekolah Dasar.untuk memperluas

pengetahuan dan pemahamannya terhadap keterampilar menulis karangan.

c. Penulis

Sebagai pengetahuan dalam meningkatkan keterampilan menulis karangan

untuk penelitian selanjutnya

d. Sekolah

Sebagai masukan dalam memberikan informasi bahsa indonesia dan

khususnya pada mata pelajaran bahasa indonesia khususnya dan pada mata

pelajaran dan pada umumnya,selanjutnya masa mendatang dapat memberikan

perhatian dan pembenahan yang lebih baik pada .mata pelajaran bahasa

indonesia khususnya menulis karangan.

Page 25: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

7

BAB 1I

KAJIAAN TEORI

A. Media Gambar

1. Pengertian Media Gambar

Dalam proses belajar mengajar kehadiran media mempunyai arti yang cukup

penting. Karena dalam kegiatan tersebut ketidak jelasan bahan yang disampaikan

dapat dibantu dengan mengahadirkan media sebagai perantara. Media merupakan

alat saliran komunikasi. Media berasal dari bahasa latin dan merupakan bentuk

jamak dari kata medium yang secara harfiah berarti perantara yaitu perantara

sumber pesan dengan penerima pesan.(Susilana, 2009, hal. 47).

Gambar ini merupakan alat visual yang efektif karena dapat divisualisasikan

sesuatu yang akan dijelaskan dengan lebih konkrit dan realistis. Informasi yang

disampaikan dapat dimengerti dengan mudah karena hasil yang diragakan lebih

mendekati kenyataan melalui foto yang diperlihatkan kepada anak-anak, dan hasil

yang diterima oleh anak-anak akan sama.Diantara media pembelajaran, media

gambar adalah media yang paling umum dipakai. Hal ini dikarenakan siswa lebih

menyukai gambar daripada tulisan, apalagi jika gambar dibuat dan disajikan

sesuai dengan persyaratan yang baik, sudah tentu akan menambah semangat siswa

dalam mengikuti proses pembelajaran.simbol-simbol, maupun gambaran.

pengertian media gambar adalah media visual dalam bentuk grafis. Media

grafis didefinisikan sebagai media yang mengkombinasikan fakta dan gagasan

secara jelas dan kuat melalui suatu kombinasi pengungkapan kata-kata dan

gambar-gambar. Dalam menggunakan media hendaknya guru memperhatikan

sejumlah prinsip tertentu agar penggunaan media tersebut dapat mencapai hasil

yang baik.

Adapun prinsip-prinsipnya antara lain adalah:

1) Menentukan jenis media dengan tepat

2) Menetapkan atau memperhitungkan subjek dengan tepat

3) Menyajikan media dengan tepat

Page 26: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

8

4) Menempatkan atau memperlihatkan media pada waktu, empat dan situasi

yang tepat. (Nana, 2009, hal. 104)

Penggunaan media gambar sebaiknya harus disesuaikan dengan kematangan

siswa. Gambar yang dijadikan media hendaknya dalam hala-hal sebagai berikut:

a) Warna harus menarik minat siswa, karena pada umumnya siswa petama kali

melihat warna, kemudian ditafsirkannya

b) Ukuran nya harus seimbang Penggunaan media gambar sebaiknya harus

disesuaikan dengan

Didalam proses pembelajaran, ada enam hal yang harus diperhatikan oleh

guru dalam menggunakan media gambar, yaitu:

1) Seorang guru harus memperhatikan kejelasan materi yang digambarkan /

dituliskan

2) Seorang guru harus yakin bahwa semua murid dapat melihat sketsa itu dan

menghilangkan segala yang merintangi pandangan mereka

3) Menggunakan beraneka raga warna supaya lebih menarik

4) Keaslian gambar, sumber yang digunakan hendaklah menunjukkan keaslian

atas situasi yang sederhana

5) Gambar harus membawa pesan yang cocok untuk tujuan pengajaran yang

sedang dibahas, bukan dari segala bagusnya saja tetapi yang enting gambar

tersebut membawa pesan tertentu.

6) Gambar harus dinamis sesuai dengan aktifitas tertentu. (Al-Syahab, 2002, hal.

108).

2. Manfaat Penggunaan Media gambar

Pada dasarnya, manfaat yang diperoleh dari penggunaan gambar sebagai

media sama dengan penggunaan media pembelajaran pada umumnya, hal ini

mengacu pada suatu pengertian bahwa gambar merupakan media pembelajaran

sehingga manfaat yang diperolehnya sama. Penggunaan media pembelajaran

secara umum termasuk pada penggunaan media gambar dengan baik dapat

berguna untuk:

a. Memperjelas penyajian pesan agar tidak terlalu bersifat verbalistis

b. Mengatasi keterbatasan ruang, waktu dan daya indra

Page 27: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

9

c. Penggunaan media yang bervariasi dan tepat dapat mengatasi sikap pasif dari

siswa

d. Dengan penggunaan media guru dapat menyampaikan materi dengan

persamaan pengalaman dan persepsi untuk setiap siswa (Arsyad, 2015, hal

29).

3. Kelebihan dan Kelemahan Penggunaan Media Gambar

a. Kelebihan media gambar

1) S ifatnya konkrit, gambar lebih realitis menunjukkan masalah dibandingkan

dengan verbal semata

2) Gambar dapat menngatasi batasan ruang dan waktu. Peristiwa-peristiwa yang

terjadi dimasa lampau bisa kita lihat seperti apa adanya.

3) Media gambar dapat mengatasi keterbatasan pengamatan kita.

4) Gambar dapat memperjelas suatu masalah.

5) Siswa mudah memahaminya.

6) Bisa menampilkan gambar, grafik atau diagram.

7) Bisa dipergunakan di dalam kelas, dirumah maupun dalam perjalanan dalam

kendaraan.

8) Dapat dipergunakan tidak hanya untuk satu orang.

9) Dapat dipergunakan untuk memberikan umpan balik

b. Kelemahan media gambar

1) Gambar hanya menekankan persepsi indera mata.

2) Gambar benda yang terlalu kompleks kurang efektif untuk kegiatan

pembelajaran.

3) Ukurannya sangat terbatas untuk kelompok besar.

4) Gambar sulit dicari karena sejarah mempelajari masa lalu, dan kejadian masa

lalu sulit untuk diabadikan.

5) Tidak semua kejadian masa lalu dapat dibuat gambarnya.

4. Prinsip-prinsip Pemilihan dan Pengunaan Media

Setiap media pembelajaran smemiliki keampuhan masing-masing, maka

diharapkan kepada guru agar menentukan pilihannya sesuai deengan kebutuhan

pada saat suatu kali pertemuan. Hal ini dimaksudkan jangan sampai

Page 28: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

10

penggunaan media menjadi penghalang proses belajar mengajar yang akan guru

lakukan di kelas. Harapan yang besar tentu saja agar media menjadi alat bantu

yang dapat mempercepat mempermudah pencapaian tujuan pengajaran.

pemilihan media dibagi ke dalam tiga kategori, yaitu sebagai berikut:

a. Tujuan pemilihan

Memilih media yang akan digunakan harus berdasarkan maksud dan tujuan

pemilihan yang jelas. Apakah pemilihan media itu untuk pembelajaran (siswa

belajar), untuk informasi yang bersifat umum, ataukah untuk sekedar hiburan saja

mengisi waktu kosong? Lebih spesifik lagi apakah untuk pembelajaran kelompok

atau pembelajaran individual, apakah untuk sasaran tertentu seperti anak TK, SD,

SMP, SMU, Tuna rungu, tuna netra, masyarakat pedesaan, ataukah masyarakat

perkotaan. Tujuan pemilihan ini berkaitan dengan kemampuan berbagai media.

b. Karakteristik media pengajaran

Setiap media mempunyai karakteristik tertentu baik dilihat dari segi

keampuhannya, cara pembuatannya, maupun cara penggunaannya. memahami

karakteristik berbagai media pembelajaran merupakan kemampuan dasar yang

harus dimiliki guru dalam kaitannya dengan keterampilan pemilihan media

pengajaran. Disamping itu memberikan kemungkinan pada guru untuk

menggunakan berbagai jenis media pembelajaransecara bervariasi. Sedangkan

apabila kurang memahami karakteristik media tersebut, guru akan dihadapkan

kepada kesulitan dan cenderung bersikap spekulatif.

c. Alternatif pilihan

Memilih pada hakikatnya adalah proses membuat keputusan dari berbagai

alternatif pilihan. Guru bisa menentukan pilihan media mana yang akan

digunakan apabila terdapat beberapa media yang dapat diperbandingkan.

Sedangkan apabila media pembelajaranitu hanya ada satu, maka guru tidak bisa

memilih, tetapi menggunakan apa adanya.

Prinsip-prinsip agar penggunaan media pembelajaran mencapai hasil yang baik

adalah sebagai berikut:

Page 29: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

11

a) Menentukan jenis media dengan tepat; artinya, sebaiknya guru memilih

terlebih dahulu media manakah yang sesuai dengan tujuan dan bahan

pelajaran yang akan diajarkan.

b) Menetapkan atau memperhitungkan subjek dengan tepat; artinya, perlu

diperhitungkan apakah penggunaan media itu sesuai dengan tingkat

kematangan/kemampuan anak didik.

c) Menyajikan media dengan tepat; artinya, teknik dan metode penggunaan

media dalam pembelajaran haruslah disesuaikan dengan tujuan , bahan

metode, dan sarana yanga ada.

d) Menempatkan atau memperlihatkan media pada waktu, tempat dan situasi

yang tepat. Artinya, kapan dan dalam situasi mana pada waktu mengajar

media digunakan. Tentu tidak setiap saat atau selama proses belajar mengajar

terus menerus memperlihatkan atau menjelaskan sesuatu dengan media

pengajaran.

5. Macam-Macam Media Gambar

Menurut para ahli, media berbasis pictotial atau gambar ada berbagai

macam. Media gambar yang banyak digunakan dalam proses pembelajaran, antara

lain adalah sebagai berikut:

1) Foto

Foto merupakan potret nyata obyek atau peristiwa yang diambil melalui

kamera. Maka foto merupakan media pembelajaran yang sangat realistik.

Pengertian foto dalam bukunya Arief S dkk yang berjudul “Media Pendidikan:

Pengertian, Pengembangan dan Pemanfaatannya” menyatakan bahwa gambar atau

foto merupakan tangkapan visual dari suatu objek, benda atau peristiwa yang

disajikan melalui foto/gambar.

2) Poster

adalah ilustrasi gambar yang dibuat dengan ukuran besar, bertujuan menarik

perhatian, isi atau kandungannya berupa bujukan atau mempengaruhi orang, berisi

motivasi, gagasan, atau peristiwa tertentu. Poster juga biasa digunakan untuk

menyampaikan pesan-pesan tertentu.

Page 30: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

12

3) Kartun

Kartun adalah suatu gambar interpretatif yang menggunakan simbol-simbol

untuk menyampaikan suatu pesan secara cepat dan ringkas. Kartun juga dapat

digunakan untuk mengungkapkan sikap terhadap orang, situasi, dan kejadian-

kejadian tertentu. Kartun biasanya berbentuk lukisan, sketsa atau karikatur untuk

memberikan ilustrasi secara komunikatif kepada peserta didik.

4) Bagan

Bagan digunakan untuk menyajikan ide-ide atau konsep-konsep yang sulit

bila hanya disampaikan secara tertulis atau lisan saja.

5) Diagram

Suatu gambar sederhana yang menggunakan garis-garis dan simbol-simbol.

Diagram menggambarkan struktur dari suatu obyek secara garis besar.(Sadiman

dkk, 2014, hal. 29-45)

B. Pengertian Kemampuan menulis karangan

1. Kemampuan Menulis

Kemampuan adalah “Kesanggupan; kecakapan; kekuatan: Departemen

Pendidikan Nasional, Sedang menulis menurut Nurhadi adalah “keterampilan

melahirkan ide dan mengemas ide itu ke dalam bentuk lambang-lambang grafis

berupa tulisan yang bisa dipahami orang lain.

Menurut H.G. Tarigan “menulis pada hakikatnya ialah melukiskan lambang

lambang grafis yang menggambarkan suatu bahasa yang dipahami seseorang

untuk dibaca orang lain yang dapatmmemahami bahasa dan lambang-lambang

garfis tersebut. Menurut Byrne keterampilan menulis adalah kemampuan

menuangkan buah pikiran ke dalam bahasa tulis melalui kalimat-kalimat yang

dirangkai secara utuh, lengkap, dan jelas sehingga buah pikiran tersebut dapat

dapat dikomunikasikan kepadapembaca dengan berhasil. (Slamet dkk, 2014, hal

106).

Kemampuan menulis merupakan kesanggupan untuk dapat melahirkan ide-ide

baru dan dan menyajikannya dalam bentuktulisan secara utuh, lengkap, dan jelas,

sehingga ide-ide itu mudah dipahami dan dimengerti oleh orang lain untuk

Page 31: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

13

keperluan komunikasi atau mencatat. Keterampilan menulis mencakup berbagai

kemampuan, yaitu :

a) Kemampuan menggunakan unsur-unsur bahasa secara tepat;

b) Kemampuan mengorganisasikan wacana dalam bentuk karangan;

c) Kemampuan menggunakan bahasa yang tepat,pilihan kata yang lainnya.

Kemampuan seseorang dalam menulis ditentukan dengan ketepatan dalam

menggunakan unsur-unsur bahasa, pengorganisasian wacana dalam bentuk

karangan, dan ketapatan dalam menggunakan bahasa, dan pemilihan kata yang

digunakan dalam menulis. Terkait dengan pernyataan di atas terdapat pendapat

lain yaitu menulis, menurut Mc Crimmon, merupakan kegiatan menggali pikiran

dan perasaan mengenai suatu subjek, memilih hal-hal yang akan ditulis,

mementukan cara menuliskannya sehingga pembaca dapat memahaminya dengan

mudah(Slamet dkk. 2014, hal. 151).

Menurut Saleh Abas : Menulis adalah proses berfikir yang

berkesinambungan, muali dari mencoba, dan sampai dengan mengulas kembali.

Menulis dapat diartikan sebagai aktivitas pengekspresian ide, gagasan, pikiran,

atau perasaan kedalam lambang-lambang kebahasaan (bahasa tulis).

Berdasarkan pengertian diatas peneliti menyimpulkan bahwa menulis dapat

diartikan sebagai kemampuan seseorang untuk melukiskan lambang grafis yang

dimengerti oleh penulis dan pembaca kedalam bentuk tulisan, untuk

menyampaikan pikiran, gagasan, perasaan, kehendak agar dipahami oleh pembaca

kdiartikan sebagai pekerjaan merangkai kata. kalimat dan alinea untuk

menjabarkan atau mengulas topic dan tema tertentu guna memperoleh hasil akhir

berupa karangan. Menurut pendapat widyamata dan Sudiati mengarang adalah

keseluruhan rangkaian kegiatan seseorang untuk mengungkapkan gagasan

menyampaikannya melalui bahasa tulis kepada para pembaca untuk dipahami.

Sedangkan pengertian karangan adalah karangan mempakan penjabaran suatu

gagasan secara resmi dan teratur tentang suatu topci pokok bahasan. Setiap

karangan yang idea pada prinsipnya merupakan yang lebih tinggi atau lebih Iuas

dari alinea. Dalam proses karang mengarang setiap ide perlu dilibatkan pada

suatu kata dirangkai menjadi sebuah kalimat membentuk paragaf, dan paragraf.

Page 32: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

14

paragarf akhirnya mewujudkan sebuah Karangan, sedangkan kerangka

merupakan hasil dari kegiatan mengarang, yaitu perwujudan gagasan seseorang

dalam bahasa tulis yang dapat dibaca dan di pahami oleh orang Iain.(Gie, 2002,

hal. 27).

2. Langkah-langkah Menulis Karangan

Agar gagasan atau ide yang dituangkan dapat dipahami pembaca seorang

penulis harus memperhatikan hal-hal yang berkaitan dengan unsur-unsur dalam

bahasa seperti ejaan, pilihan kata dan kosakata dan pengembanngan pragraf.

a) Ejaan

Ejaan adalah seperangkat sistem yang digunakan dalarn memindahkan

bahasa lisan ke dalam bahasa tulis, Atar Semi (1990: . Di dalam 6338? tercakup

system penulisan huruf, penulisan kata , penulis unsur dan penggunaan tanda

baca.

Cara menulis ini sudah harus mendapat perhatian pada tingkat permulaan,

karena kemampuan yang dicapai ditingkat ini akan mnemm bagi perkembangan

dalam kemampuan menulis respektif produktif. Makin mahir pengetahuan,

keterampilan dan kemampuan siswa dalam tehnik menulis,, makin mudah siswa

dapat mendalami bahasa tulis

(Gie, 2002, hal, 39). menyatakan bahwa bahasa mencakup sejumlah unsur-

unsur bahasa yaitu macam-macam huruf ( huruf kecil, huruf besar sampai huruf

miring dan cetakan), berbagai kata dasar, kata turunan, dan gabungan sampai kata

tingkat dan aneka tanda baca.

Dalam bahasa nasional indonesia tertib penulisan unsur- unsur bahsa itu

harus ditulis secara tepat menurut ketentuan yang berlaku. Agar gagasan yang

disampaikan dapat dimengerti secara jelas oleh pembaca. Bertolak pada beberapa

pendapat diatas, dapat disimpulkan bahwa ejaan adalah penulisan huruf, penulisan

kata, dan pemakaian tanda baca yang sudah menjadi suatu pegertian bagi para

penggunanya.

b) Kata dan kosa kata

Pengunaan kosakata sangat sangat penting sebelum seseorang menjadi

seorang penulis yang sukses,sebab faktor utama yang mempengaruhi keberhasilan

Page 33: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

15

karya tulis adalah kosa kata. makna suatu wacana sebagai bentuk penguna

bahasa,sebagian besar ditentukan oleh kosakata yang digunakan dalam

pengungkapannya,berikut ini akan dipaparkan menganai konsep kosa kata atau

perbadaan kata.

c) Gaya bahasa

Gaya bahasa merupakan langganan bahasa yang digunakan oleh seseorang

penulis.tiap penulis memiliki kekhasan sendiri,dimana ciri khususnya ditandai

dengan bentuk kata yang di pakai yang meliputi pemilihan kata dan struktur atau

bentuk bahasa.gaya bahasa merupakan sumber dan daya yang amat penting dalam

menulis, karena apabila dipergunakan dengan tepat untuk membuat ekspresi kita

akan lebih cepat sehongga akan menghasilkan tulisan yang baik. Dengan

demikian gaya gaya bahsa adalah daya bahsa yang amat penting digunakan oleh

seorang penulis untuk membuat ekspresi sehingga akan menghasilkan tulisan

yang baik.

d) Kalimat

mengatakn bahwa dalam proses karang mengarang diperlukan bahasa tulis

untuk menyangkut gagasan dari pikiran seseorang kepada pembaca, setiap butir

ide perlu diletakan pada suatu kata, kata-kata dirangkai menjadi ungkapan atau

prasa, digabung menjadi anak kalimat,sejumlah anak kalimat mambangun sebuah

kalimat.

kalimat yang baik adalah kalimat yang disusun berdasarkan kaidah-kaidah yang

berlaku

Kaidah-kaidah tersebut meliputi:

1. Unsur-unsur penting yang harus dimiliki oleh setiap kalimat unsur subjek dan

predikat.

2. Aturan-aturan tentang ejaan yang disempurnakan (EYD); dan

3. Cara memiliki kata dalam bentuk kalimat (indeks).

Kalimat adalah satuan bahasa-terkecil. dalam wujud Iisan atau tulisan yang

mengungkapkan pikiran yang utuh. Daiam wujud lisan. kalima diucapkan

dengansuara naik turun'dan keras lembut. disertai jeda . dan diakhiri intonasi akhir

yang diikuti oleh kesenyapan yang mencegah terjadiny perpaduan ataupun

Page 34: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

16

asimilasi bunyi ataupun proSes morfologis Iainnya. diakhiri dengan tanda titik ( .

), tanda tanya ( ? ), titik dua ( : ). tanda pisah( -), dan spasi. Tanda titik, tanda seru

sepadan dengan intonasi ahir, sedangkan tanda baca lain sepadan dengan jeda.

Spasi yang mengikuti tanda titik, ianda tanya, dan tanda seru melambangkan

kesenyapan (Tarigan, 2009. Hal. 136).

Dengan-demikian setiap tuturan berupa kata atau untaian kata yang memiliki

ciri-ciri disebutkan di alas pada suatu wacana atau teks berstatus kalimat.

Berdasarkan beberapa pencapat diatas, dapat disimpulkan kalimat adalah satuan

bahasa yang disusun berdasarkan kaidah-kaidah yang berlaku yang diucapkan

dengan naik turun dan keras lembut,disela jeda, serta diakhiri dengan intonasi

akhir Kalimat adalah satuan bahasa-terkecil. dalam wujud Iisan atau tulisan yang

mengungkapkan pikiran yang utuh. Dalam wujud lisan. kalimat diucapkan dengan

suara naik turun dan keras lembut. disela jeda. diakhiri intonasi akhir yang diikuti

oleh kesenyapan yang mencegah terjadiny perpaduan ataupun asimilasi bunyi

ataupun proSes morfologis lainnya.

e) Paragraf

(Gie, 2002, hal. 67). mengatakan bahwa alenia atau paragraf adalah bagian

dari karangan. biasanya terdiri dari kalimat. yang merupakan kesatuan

pembicaraan Paragraf merupakan rangkaian suatu kalimat yang mengacu pada

masalah, ide pokok. Pokok pikiran/pembicaraan Yang Sama. Paragraf dikatakan

memiliki Resatuan apabila paragrap tersebut hanya mengandung satu gagasan

pokok.

Paragraf adalah kelompok kalimat yang ditandai dengan baris baru yang

ditulis agak menjorok ke dalam sekitar empat atau lima karakter. Dan kalimat-

kalimat yang tergabung dalam sebuah kelompok itu saling berhubungan dan

bersama-sama menjelaskan satu unit buah pikiran yang sejalan dengan buah

pikiran seluruh tulisan. Dengan demikian paragraf dianggap mempunyai kesatuan

kalimat-kalimat dalam paragraf tidak terlepas dari topiknya atau dengan topiknya.

Kepaduan paragraf ditandai dengan adanya kalimat-kalimat yang mempunyai

hubungan timbale balik.

Page 35: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

17

Suatu paragraf dikatakan lengkap, jika berisi kalimat topik atau kalimat-

utama dan kalimat-kalimat penjeIas yang cukup menunjang penjelas kalimat

topik. OIeh karena itu, kalimat-kalimat harus disusun sedemikian sehingga

menggambarkan urutan pikiran, yang satu memberikan pengalaman kepada yang

lain baik secara induktif maupun secara deduktif. Sebagai satu paragraf dikatakan

tidak lengka, jika tidak dikembangkan atau diperlukan dengan pengulangan-

pengulangan.

Karangan pada hakekatnya adalah akumulasi dari beberapa yang tersusun

dengan sistematis, koheren dan padu. Paragraf me kararangan mini, baik paragraf

maupun karangan memiiiki sebuah . Berpijak pada beberapa pendapat di atas,

paragraf adalah bagian dan karangan Yang terdiri dari beberapa kalimat yang

tergabung dalam kelompok dan Bersama sama menjlaskankan satu unit pikiran

yang merupakan kestluan pcmbicaraan, yang ditandai dengan baris baru dan

ditulis agak menjorok ke daIam sekitar empat atau Iima karakter.

Gie, menyatakan bahwa menulis sebagai kegiatan unluk mengungkapkan

gagasan melalui bahasa tulis meliputi empat unsur sebagai berikut:

a. Gagasan. Gagasan dapat berupa pendapat. pengalaman, atau pengetahuan

yang ada dalam pikiran seseorang. Tuturan

b. Tuturan. Tuturan adalah bentuk pengungkapan gagasan sehingga dapat

dipahami pembaca

c. Tatanan.Tatanan ialah tertib pengaturan dan penyusunan gagasan dengan

mengindahkan berbagai azas, aturan. dan teknik sampai merencanakar rangka

dan langkah.

d. wacana. Wacana adalah sarana pengantar gagasan berupa bahasa tulis yang

terutama menyangkut kosa kata, gramatika, dan retorika (seni mema? bahasa

secara efektif). Bahasa tulis merupakan kendaraan angkut untuk

menyampaikan gagasan seseorang kepada pembaca Untuk dapat

menyampaikan gagasan secara lincah dan kuat, seseorang perlu memiliki

perbendaharaan kata yang memadai. terampil menyusun kata-kata itu menjadi

aneka kalimat yang jelas. dan mahir memakai bahasa secara efektif, Untuk

Page 36: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

18

memiliki berbagai kemampuan itu perlu dipelaiari diksi. tata bahasadan

retorika.(Slamet dkk, 2014, hal. 165)

Berdasarkan pada beberapa pendapat di atas, dapat disimpulkan bahwa

mekanik menulis adalah sejumlah unsur-unsur yang menyatu dalam aktifitas

menulis yang meliputi: ejaan, kalimat, gaya bahasa, kata dan kosa kata

pragraf, wahana, dan gagasan yang tergabung dalam sebuah kelompok

memiliki perbendaharaan yang memadai.

3. Bagian-bagian utama karangan

Satuan bagian karangan yang digunakan untuk mengungkapkan sebuah

gagasan untaian kalimat yang disebut pragraf atau alinea Suatu karangan yang

tersusun secara sempurna dan baik,betapapun panjang atau pendeknya, selalu

mengandung tiga bagian utama.setiap bagian mempunyai fungsi yang berbeda-

beda.

a) Bagian pendahuluan ( Induction )

Bagian pendahuluan atau disebut Juga halaman-halaman pendahuluan sama

sekali tidak menyangkut Isl karangan. Tetapi bagian ini harus disiapkan sebagai

bahan informasi bagi para pembaca dan sekaligus berpungsi menampilkan

karangan itu dalam bentuk yang kelihatan lebih menarik. Fungsi dari adanya

pendahuluan adalah:

1. Menarik minal pembaca.

2. Mengarahkan perhatian pembaca.

3. Menjelaskan secara singkat ide pokok atau tema karangan

4. Menjelaskan bila dan di bagian mana suatu hal akan diperbincangkan,

b) Bagian isi ( body)

Berfungsi sebagai jembatan yang menghubungkan antara bagian

pendahuluan dan bagian penutup. Bagian isi merupakan penjelasan terperinci

terhadap apa yang diutarakan pada bagian pendahuluan.

c) Bagian penutup ( conclusion )

1. Kesimpulan.

Kesimpulan atau simpulan merupakan bagian terakhir atau penutup dari isi

karangan. dan juga merupakan bagian terpenting sebuah karangan ilmiah.

Page 37: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

19

Pembaca yang Iidak memiliki cukup waktu untuk membaca naskah seutuhnya

cenderung akan membaca bagian-bagian penting saja. antara lain kesimpulan.

Oleh karena itu. kesimpulan harus disusun sebaik mungkin. Kesimpulan harus

dirumuskan dengan tegas sebagai suatu pendapat pengarang atau penulis terhadap

masalah yang telah diuraikan.

2. Penekanan bagian-bagiantertentu.

Penulis memberikan suatu konflik yang dapat menjadikan inti dari karangan

tersebut.

3. Klimaks.

Klimaks adalah hasil akhir dari sebuah penekanan atau konfiik yang terjadi.

Konflik lalu diarahkan menuju klimaks cerita. Setelah konflik timtbul dan

mencapai klimaks, secara berangsur-angsur cerita akan mereda.

4. Melengkapi.

Merangsang pembaca mengerjakan sesuatu tentang apa yang

sudahdijelaskan atau diceritakan. Ketiga bagian ini yakni bagian pendahuluan.

bagian isi dan bagi penutup terjalin erat satu dengan lainnya serta ketigatiganya

merupakan kesatuan yang utuh Iagi terpadu. Bila bagian pendahuiuan

menggambarka pokok secara umum maka bagian isi menjelaskan secara terperinci

dan penutup memberikan kesimpulan. Kalau bagian pendahuluan

mempertanyakan sesuatu, maka bagian isi memperbincangkan pertanyaan

tersebut terpenrinci dan bagian penutup mengumpulkan iawaban atas pertanyaan

tersebu, (Tarigan, 1991, hal. 9).

4. Bentuk Karangan Dan Tujuannya

Bentuk karangan dan tujuannya adalah sebagai berikut:

a. Penulisan yang bertujuan memberikan informasi, penjelasan, keteterangan

atau pemahaman termasuk golongan pemaparan. Hasilnya dapat di paparan

atau eksposisi

b. Penulisan yang bertujuan meyakinka orang, membuktikan pendapatatau

pendirian pribadi. atau membujuk pihak lain agar pendapat pribadi diterima

termasuk golongan perbahasaan. Hasilnya dapat disebut bahasan persuasi atau

atgumentasl.

Page 38: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

20

c. Penulisan yang bersifat bercerita, baik berdasarkan pengamatan maupun

perekaan. dan tuiuannya lebih banyak menghimpun. tergolong kategori

pengisahan. Hasilnya dapat disebut kisahan atau narasi.

d. Penulisan yang menggambarkan bentuk obyek pengamatan, rupanya,sifatnya.

rasanya atau coraknya termasuk golongan pemerian Hasilnya dapat disebut

perian atau deskripsi.

5. Cara mengepaluasi karangan

Penilaian merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari kegiatan

pembeiajaran di kelas. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor Tahun

2005 tentang Standar Nasional Pendidikan sebagaimana dikutip oleh.

Dikemukakan bahwa penilaian merupa proses pengumpulan dan pengmahan

informasi untuk mengukur pencapaian hasil belajar peserta didik. Guru dapat

menggunakan berbagai cara penilaian untuk mengetahui perkembangan belaiar

siswa. Pada pembelajaran mengevaluasi dapat dilakukan melalui dua macam cara,

yakni dengan tes dan tes. Teknik tes maupun non tes dapat digunakan untuk

mendapatkan informasi atau data tentang siswa yang dinilai. Dalam hal ini guru

harus menentukan kapan harus menggunakan tes dan kapan menggunakan non

tes. menjelaskan evaluasi pembelajaran menulis pada jenjang pendidikan SD

mencakup evaluasi menulis permulaan dan menulis Ianjut. Evaluasi menulis

permulaan bertujuan untuk memperoleh informasi tentang kemampuan siswa

dalam menuiiskan lambang-lambang bunyi dalam suatu kalimat sesuai dengan

ejaan (huruf besar pada awal kalimat. tanda titik. tanda seru. tanda tanya pada

akhir kalimat, dan sebagainya). Evaluasi menulis Ianjut bertujuan untuk

memperoleh informasi tentang kemampuan siswa dalam menggunakan bahasa

untuk berkomunikasi secara tertulis.

Evaluasi keterampilan menulis mempakan suatu evaluasi yang mengukur

keterampilan siswa dalam mengungkapkan gagasan, menentukan teknik

penyajiannya (dalam mengarang), dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik

dan benar di dalam bahasa tulisan. Penekanan evaluasi menulis adalar kepekaan

siswa terhadap penggunaan pola-pola kata yang tepat di dalam bahasa resmi

tulisan. Kepekaan siswa terhadap penggunaan poIa-pola tersebut meliputi:

Page 39: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

21

a) Kesesuaian antara subjek dengan bentuk kata ketja dalam kalimat,

b) Kesejaran bentuk kata dalam kalimat.

c) Pemakaian kata ganti.

d) Penggunaan kata sifat, dan

e) Penggunaan kata tambahan

Secara khusus aspek yang dinilai dalam evaluasi menulis adalah didasarkan

pada ruang lingkup dan tingkat kedalaman pembelajaran serta tujuan

pembelajaran yang ditetapkan dalam kurikulum. Secara umum aspek yang dapat

dinilai dalam evaluasi menulis di antaranya:

- Aspek kebebasan lsi. penalaran, ketepatan dan kesesuaian.teknik penyajia, gaya

penyajia dan bahasa keterbacaan/kejelasan, ejaan, tanda baca. pilihan kata.

-Aspek penampilan dan sikap

Kesungguhan Kesungguhan.memikat pembaca, hati-hati. teIiti, bijaksana. dan

percayadiri.

B. Pemebelajaran Tematik

1. Pengertian Pembelajaran Tematik

Pembelajaran adalah sesuatu yang dilakukan oleh siswa, bukan dibuat untuk

siswa. Pembelajaran pada dasarnya merupakan upaya pendidik untuk membantu

peserta didik melakukan kegiatan belajar. Tujuan pembelajaran adalah

terwujudnya efisiensi dan efektivitas kegiatan belajar yang dilakukan peserta

didik. (Isjoni, 2012, hal. 11).

Pembelajaran tematik merupakan salah satu model dalam pembelajaran

terpadu yang merupakan suatu system pembelajaran yang memungkinkan siswa,

baik secara individu maupun kelompok, aktif menggali dan menemukan konsep

serta prinsip-prinsip keilmuan secara holistik, bermakna, dan autentik.

Pembelajaran tematik adalah pembelajaran terpadu yang menggunakan tema

untuk mengaitkan beberapa mata pelajaran sehingga dapat memberikan

pengalaman bermakna kepada murid. Tema adalah pokok pikiran atau gagasan

pokok yang menjadi pokok pembicaraan. (Majid, 2014, hal.80). Jadi pembelajaran

tematik merupakan pembelajaran terpadu yang menggunakan beberapa tema

pembelajaran yang mengaitkan macam-macam mata pelajaran dalam satu

Page 40: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

22

subtema, sehingga dapat memberikan pengalaman yang lebih bermakna kepada

siswa dalam proses pembelajaran.

2. Landasan Pembelajaran Tematik

Landasan pembelajaran tematik di Sekolah Dasar meliputi landasansebagai

berikut :

a. Secara Filisofis

Kemunculan pembelajaran tematik sangat dipengaruhi oleh tiga aliranfilsafat

berikut: (1) progresivisme, (2) kontruktivisme, (3)humanisme. Aliran

progresivisme memandang proses pembelajaran perlu ditekankan pada

pembentukan kreativitas, pemberian sejumlahkegiatan, suasana yang alamiah dan

memperhatikan pengalamansiswa. Aliran kontrukivisme melihat pengalaman

langsung siswasebagai kunci dalam pembelajaran. Aliran humanisme melihat

siswadari segi keunikan/kekhasannya, potensinya dan motivasi yangdimilikinya.

b. Landasan Psikologis

Psikologi perkembangan diperlukan terutama dalam menentukanisi/materi

pembelajaran tematik yang diberikan kepada siswa agartingkat keluasan dan

kedalamannya sesuai dengan tahapperkembangan peserta didik. Melalui

pembelajaran tematik diharapkanadanya perubahan prilaku siswa menuju

kedewasaan, baik fisik,mental/intelektual, moral maupun sosial.

c. Landasan Yuridis

Dalam UU No.23 tahun 2002 tentang perlindungan anak dinyatakanbahwa

setiap anak berhak memperoleh pendidikan dan pengajarandalam rangka

pengembangan pribadinya dan tingkat kecerdasannyasesuai dengan minat dan

bakatnya (pasal 9). Dalam UU No.20 tahun 2002 tentang Sisdiknas dinyatakan

bahwa setiap peserta didikpada setiap satuan pendidikan berhak mendapatkan

pelayananpendidikan sesuai dengan bakat, minat dan kemampuannya (Bab

VPasal 1-b). (Rusman, 2014, hal. 255-256).

3. Tahap-tahap Pembelajaran Tematik

a. Menentukan tem

Tema dapat ditetapkann oleh pengambil kebijakan guru atau ditetapkan

bersama dengan peserta didik.

Page 41: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

23

b. Mengintegrasikan tema dengan kurikulum Pada tahap ini guru harus mampu

mendesain tema pembelajarandengan cara terintegrasi sejalan dengan tuntutan

kurikulum, denganmengedepankan dimensi sikap, pengetahuan dan

keterampilan.

c. Mendesain rencana pembelajaran

Tahapan ini mencakup pengorganisasian sumber belajar, bahan belajar, media

belajar, termasuk kegiatan ekstrakurikuler yang bertujuan untuk menunjukan

suatu tema pembelajaran terjadi dalam kehidupan nyata. Melaksanakan aktivitas

belajar.

4. Karakteristik Pembelajaran Tematik

Sebagai suatu model pembelajaran di SD/MI, pembelajaran tematik memiliki

karakteristik-karakteristik sebagai berikut:

a. Berpusat pada siswa

b. Memberikan pengalaman langsung

c. Pemisahan mata pelajaran tidak begitu jelas

d. Menyajikan konsep dari berbagai mata pelajaran

e. Bersifat fleksibel

f. Menggunakan prinsip belajar sambil bermain dan menyenangkan (Daryanto,

2014, hal. 5-6).

5. Manfaat Pembelajaran Tematik

Sebagai suatu model pembelajaran di SD/MI, pembelajaran tematik memiliki

manfaat sebagai berikut:

a. Menyenangkan karena berangkat dari minat dan kebutuhan anak didik.

b. Memberikan pengalaman langsung dan kegiatan belajar-mengajar yang

relevan dengan tingkat perkembangan dan kebutuhan anak didik.

c. Hasil belajar dapat bertahan lama karena lebih berkesan dan bermakna.

d. Mengembangkan keterampilan berpikir anak didik sesuai dengan persoalan

yang dihadapi.

e. Menumbuhkan keterampilan sosial melalui kerja sama

f. Memiliki sikap toleransi, komunikasi, dan tanggap terhadap gagasan orang

lain.

Page 42: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

24

g. Menyajikan kegiatan yang bersifat nyata sesuai dengan persoalan

yangdihadapi dalam lingkungan anak didik. (Majid, 2014, hal. 92-93).

D. Kajian Terdahulu

Sepanjang yang peneliti ketahui bahwa telah ada beberapa penelitian sebelumnya

yang menangkat tema yang menyerupai tentang isi dalam penelitian ini.

Beberapa penelitian yang relevan dengan penelitian ini antara lain:

a) Skripisi yang ditulis Oleh Rektriana Yuliarti Tahun 2014, Jurusan Pendidikan

sekolah dasar Universitas Islam Negeri Yogyakarta “ Upaya Meningkatkan

Keterampilan Menulis Deskripsi Media Gambar tunggal pada kelas IIB SD

Negeri 1 Sewon Kabupaten Bantul” Pada penelitian ini memfokus pada

Peningkatan keterampilan menulis yang mengunakan satu gambar . Dalam

penelitian ini sama-sama mengunakan media gambar . Penelitian lebih

memfokus pad proses penggunaan media gambar untuk meningkatkan

kemampuan menulis karangan siswa kelas III disekolah dasar negeri 49/lX

sungai terap kecamatan muaro jambi,

b) Skripsi yang tulis Oleh Arif bagus bestari tahun 2012 pendidikan bahasa sastra

dan daerah “peningkatan keterampilan menulis karangan deskripsi dengan

menggunakan media gambar pada siswa kelas Vll N 3 blora” .Dalam

penelitian ini sama-sama menggunakan media gambar. penelitian ini lebih

fokus pada proses penggunaan media gambar untuk meningkatkan

kemampuan menulis karangan siswa kelas III disekolah dasar negeri 49/lX

Sungai Terap Kecamatan Muaro Jambi.

c) Skripsi yang ditulis oleh Agung Nugroho tahun 2014 Fakultas Ilmu Tarbiyah

Dan Keguruan Universitas Islam Neger I Sunan Kalijaga Yogyakarta “

Penggunaan Media Gambar Untuk Meningkatkan Kemampuan Menulis

Paragraf Sederhana Di Kelas lll Mi Muhammadiyah Ngasem Plembutan

Playen Gunungkidul” Pada penelitian ini memfokuskan pada Peningkatan

keterampilan menulis yang mengunakan media gambar. .Dalam penelitian ini

sama-sama menggunakan media gambar. penelitian ini lebih fokus pada

proses penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

Page 43: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

25

Kodisi awal

karangan siswa kelas lll disekolah dasar negeri 49/lX Sungai Terap

Kecamatan Muaro Jambi.

E. Kerangka Berpikir

. Gambar 2.1 Kerangka Berpikir

F. Hipotesis Tindakan

Berdasarkan kajian teori dan kerangka berpikir di atas,dapat dirumuskan

hipotesis tindakan bahwa dengan menggunakan media gambar dapat

meningkatkan minat menulis karangan dan keterampilan menulis karangan kelas

III Sekolah Dasar Negeri 49/1X sungai terap Kabupaten Muaro jambi.

Minat Menulis

siswa rendah

Keterampilan menulis

siswa rendah

Diberi tindakan

dengan media gambar

Minat mnulis siswa

meningkat Keterampilan menulis

siswa meningkat

Kondisi akhir

Page 44: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

26

BAB III

METODOLOGI PENELITIAN

A. Desain Penelitian

Desain atau rancangan penelitian yang ini adalah Penelitian Tindakan

Kelas (PTK). Penelitian Tindakan Kelas pertama kali diperkenalkan oleh ahli

psikologi social Amerika yang bernama Kurt Lewin pada tahun 1964. Inti

gagasan lewin ini adalah yang selanjutnya dikembangkan oleh ahli-ahli.

Penelitian tindakan kelas adalah (action resach) yang dilaksanakan oleh

guru didalam kelas. Penelitian tindakan pada hakikatnya merupakan rangkain

riset yang dilakukan secara siklus dalam rangka memecahkan masalah,

sampai masalah itu terpecahkan, adapun rancangan penelitian adalah sabagai

berikut:

1. Rancangan awal, sebelum diadakan penelitian menyusun rumusan masalah,

tujuan dan membuat rencana tindakan, termasuk didalamnya intrumen

penelitian dan perangkat pembelajaran tematik tema indahnya persahabatan.

2. Pelaksanaan dan pengamatan meliputi tindakan yang dilakukan oleh peneliti

sebagai upaya membangun pemahaman konsep siswa serta mengamati hasil

dari diterapkannya metode pembelajrannya.

3. Refleksi peneliti mengkaji melihat dan mempertimbangkan.

4. Rencana yang direvisi untuk dilaksanakan siklus berikunya.

Desain penelitian terdapat berbagai macam, antara lain desain

penelitian Kemmis Dan Taggart, Jhon Elliot, Kurt Lewin, Hopkins Dan Mc

Kunan. Model yang digunakan pada penelitian ini adalah model yang

dikembangkan oleh Jhon Elliot. Konsep pokok tindakan model Jhon Elliot

terdiri dari empat komponen yaitu : Perencanaan, Pelaksanaan, Pengamatan,

Refleksi.

Page 45: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

27

Gambar 3.1 Desain model Jhon Elliot

(Suharsimi, Arikunto. Suhardjono. Supardi. 2012. Penelitian Tindakan Kelas.

Jakarta: Bumi Aksara)

B. Setting dan subjek penelitian

Sebagai subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas lll tahun ajaran 2019

dengan jumlah siswa 22.

C. Prosedur Umum penelitian

Tindakan yang akan dilakukan adalah Penggunaan Media gambar untuk

meningkatkan kemampuan menulis karangan pada mata pelajaran Bahasa

indonesia, kelas III di SDN 49/1X Dalam pelaksanaa Pelitian tindakan kelas ini

menggunakan model Kurt Lewin, yang menyatakan bahwa dalam satu siklus

terdiri dari empat Iangkah pokok yaitu : 1) perencanaan), 2)aksi atau tindakan

Page 46: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

28

(acting), 3) obserasi (observing) dan ( reflecting). (Aqib dkk, 2009, hal. 21).

Keempat langkah tersebut ualisasikan sebagai berikut:

Fungsi dari masing-masing tahapan pada siklus tersebut adalah sebagai berikut:

1. Gambar pelaksanaan siklus 1

a) Perencanaan, yaitu sebagai berikut:

(1) Tim peneliti melakukan analisis kurikulum untuk mengetahui kompetensi

dasar yang akan disampaikan kepada siswa dalam pembelajaran.

(2) Membuat rencana pembelajaran dengan mengacu pada tindakan yang

diterapkan dalam PTK.

(3) Membuat lembar kerja siswa.

(4) Membuat instrumen yang digunakan dalam siklus PTK.

(5) Menyusun alat evaluasi pembelajaran. (lskandar,

b) Pelaksanaan Tindakan

Pelaksnaan tindakan adalah pelaksanaan yang merupakan tindakan

implementasi atau penerapan isi rancangan yaitu mengenakan tindakan kelas

berikut yang dilakukan oleh peneliti:

(1) Melaksanakan rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP).

(2) Menyajikan materi pembelajaran dengan menggunakan Media Gambar

(3) Siswa diberikan kesempatan untuk mengamati materi dan menanyakan haI-hal

yang belum dimengerti.

(4) Memberikan penanyaan-pertanyaan kepada siswa dengan materi ajar yang

diberikan sebelumnya.

(5) Memberikan penguatan dan kesimpulan kepada siswa.

c) Pengamatan

(1) Mengamati aktivitas siswa dengan menggunakan Iembar observasi.

(2) Mengamati aktivitas guru dalam melaksanakan RPP.

d) Refleksi

Tahap refleksi peneliti melakukan analisis data dengan melakukan

kategorisasi dan penyimpulan data yang telah terkumpul berupa hasil tes, hasil

observasi aktivitas siswa dan hasil observasi aktivitas guru. Dalam tahapan

refleksi, peneliti juga melakukan evaluasi terhadap kekurangan atau kelemahan

Page 47: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

29

dari implementasi tindakan sebagai bahan dan penimbangan untuk perbaikan

disiklus berikutnya.

2. Gambaran Pelaksanaan Siklus II

a) Perencanaan

Penetiti membuat rencana pembelajaran berdasarkan hasil refleksi pada siklus

I Perencanaan pembelajaran siklus II masih sama dengan siklus I hanya saja guru

lebih dimaksimalkan dalam memotivasi dan membimbing siswa. Adapun rencana

pembelajaran yang peneliti lakukan

berdasarkan hasil refleksi pada siklus ll yaitu:

(1) Menentukan materi bahan ajar.

(2) Menentukan media yang sesuai dengan materi bahan ajar

(3) Melakukan perbaikan rencana palaksanaan pembelajaran sebelumnya.

(4) Membuat Iembar kerja siswa.

b) Pelaksanaan Tindakan

Peneliti melaksanakan pembelajaran dengan menggunakan Media Gambar

dan tentunya berdasarkan rencana pembelajaran hasil siklus I. Di setiap awal

pembelajaran disampaikan indikator pembelajaran agar siswa mengetahui sasaran

yang akan dicapai dalam proses Pembelajaran.

Adapun pelaksanaannya yaitu sebagai berikut:

(1) Mengulang materi yang telah dipelajari sebelumnya dan memberikan

pertanyaan dengan materi sebelumnya.

(2) Melaksanakan rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP).

(3) Menyajikan materi pembelajaran dengan menggunakan Media Gambar.

(4) Siswa diberikan kesempatan untuk mengamati materi dan menanyakan hal-hal

yang belum dimengerti.

(5) Memberikan pertanyaan kepada siswa berkenaan dengan materi ajar yang

diberikan sebelumnya.

(6) Memberikan penguatan dan kesimpulan kepada siswa.

(7) Memberikan evaluasi berupa tes. \

Page 48: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

30

c) Pengamatan

Peneliti melakukan pengamatan terhadap aktivitas pembelajaran

menggunakan Media Gambar.

(1) Mengamati aktivitas siswa dengan menggunakan Iembar observasi.

(2) Mengamati aktivilas guru dalam melaksanakan RPP.

a) Refleksi

Dalam tahap refleksi peneliti metakukan analisis data dengan melakukan

kategorisasi dan penyimpulan data yang telah terkumpul berupa hasil tes. hasil

observasi aktivitas siswa dan hasil observasi aktivitas guru Dalam tahapan

refleksi. Peneliti melakukan refleksi terhadap pelaksanaan.siklus II dan

memperbaiki kekurangan dan kelemahan dari pelaksanaan siklus II

D. Teknik dan Intrumen Pengumpulan Data

1. Teknik pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data merupakan langkah yang paling utama dalam

penelitian, karena tujuan utama dari penelitian adalah mendapatkan data.

Tanpa mengetahui teknik pengumpulan data, penelitian tidak akan

mendapatkan data yang memenuhi standar data yang diterapkan teknik

pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah wawancara

observasi, tes dan dokumentasi

2. Teknik wawancara

Digunakan sebagai teknik pengumpulan data apabila peneliti ingin

melakukan study pendahuluan untuk menemukan permasalahan yang harus

diteliti juga apabila peneliti ingin mengetahui hal-hal dari responden yang

lebih mendalam dan jumlah respondennya sedikit/kecil. wawancara yang

peneliti lakukan disini adalah wawancara yang bebas terpimpin.

Pedoman wawancara yang digunakan hanya berupa garis-garis besar

permasalahn yang akan ditanyakan. Caranya denganmelakukan wawancara

secara tatap muka yang bertujuan untuk mengetahui informasi yang relevan

berkaitan dengan pembeajaran kurikulum 2013. Selain itu, metode ini

digunakan untuk memperoleh respon secara langsung, seperti :

1) Kepala Sekola Dasar Negeri 49/1X Sungai Terap Muaro jambi

Page 49: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

31

2) Guru kelas III

3) Siswa/I Sekolah Dasar kelas III

a). Teknik observasi

Observasi merupakan teknik pengumpulan data dengan cara mengamati

setiap kejadian yang sedang berlangsung dan menyatatnya dengan alat observasi

tentang hal-hal yang akan diamati atau diteliti.(sanjaya, 2011, hal 86).

Sutrisno Hadi (1986) mengemukakan bahwa observasi merupakan suatu

proses yang kompleks, suatu biologis dan psikologis. Observasi yang dilakukan

peneliti hanya yaitu dengan cara peneliti hanya sebagai pengamat. Dan hanya

akan diamati telah dirancang secara sistematis. Observasi ini digunakan untuk

memperoleh data tentang kegiatan guru dan siswadalam prosese pembelajaran

sehingga dapat diketahui apakah proses pembelajaran dapat meningkatkan

kreatifitas siswa dalam pembelajaran tematik pada tema Indahya Persahabatan,

instrument datanya berupa lembar observasi.

b). Teknik Tes

Teknik ini digunakan oleh penelitian untuk menguji subjek untuk

mendapatkan data tentang hasil belajar peserta didik, dengan menggunakan

serangkai pertanyaan digunakan untuk mengukur hasil belajar sesuai dengan

tema yang diteliti. Tes ini dilakukan oleh peneliti diberikan pada siswa pada

siklus I, II, Tes yang dilakukan tertulis sesuai dengan materi yang diajarkan.

Peneliti menggunakan tes untuk mengukur hasil belajar pada siswa kelas III

Sekolah Dasar Negeri 49/1X Sungai Terap Muaro Jambi

c) Teknik Dokumentasi

Ditunjukan untuk memperoleh data langsung dari tempat penelitian.

E. Teknik Analisis Data

Tahapan sesudah pengumpulan data adalah analisis data. Dalam

penelitian ini, analisis dilakukan peneliti dari awal sampai pada setiap aspek

kegiatan penelitian. Media pembelajaran yang digunakan dalam proses belajar

mengajar juga membutuhkan data yakni hasil adalah hasil belajar dari masing-

masing siswa, oleh peneliti pada data kualitatif menggunakan analisis interaktif

Page 50: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

32

yang dikembangkan oleh Miles dan Humberman yang terdiri dari beberapa

kompenen yaitu :

1. Reduksi data adalah prose menyeleksi, menentuka focus, menyederhanakan

meringkas,dan mengubah bentuk data mentah yang ada dicatatn lapangan.

Dalam proses ini dilakukan penjaman, pe,ilihan, pemfokusan, penyelisishan

data yang kurang bermankna dan diverifikasikan.

2. Penyajian data direksikan data siap dibeberka , artinya tahap analisis sampai

pada pembeberan data sebagai macam data perlu diteliti tindakan yang telah

diredduksikan perlu dibeberkan dengan tertera rapi dalam bentuk narasi plus

mantik grafik atau diagram.

3. Penarikan kesimpulan,peningkatan atau perubahan yang terjadi dilakukan

secara bertahap mulai dari kesimpulan sementara,yang ditarik pada akhir

siklus l dan terevisi pada siklus ll dan kesimpulan akhir pada

siklus.(Sugiyono, 2014, hal. 338-341).

Pada data kualitatif yang merupakan hasil observasi aktifitas siswa dapat

dihitung melalui : S = R x 100

N

Persentase respon siswa = Ax 100 ⁒

Dimana A = siswa aktif

B = jumlah siswa ( keseluruhan )

Dengan penilaian

0-19= tidak aktif

20-59= kurang aktif

60-69= aktif

70-79= aktif sekali

80-100=aktif sekali( trianto 2011,hal.63)

4. Penialain keaktifan Guru

Hasil observasi aktifitas guru diberikan nilai sebagai berikut :

1 = kurang baik

2 = cukup baik

3 = baik

4 = baik sekali (trianto, 2011, hal. 63).

Page 51: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

33

Data kuantitatif merupakan proses perhitungan hasil belajar siswa pada

masing-masing siklus dapat dihitung melalui :

1. Penialaian rata-rata siswa

Nilai rata-rata siswa hasil belajar siswa dapat dihitung menggunakan rumus

X = Ʃ x

Ʃ n

Keterangan

X: Nilai rata-rata hasil tes siswa

Ʃ x: jumlah semua nilai siswa

Ʃ n : jumlah siswa.{ Sudjana, 2009, hal. 109)

2. Penilaiain ketuntasan hasil belajar

Nilai ketuntasan hasil belajar siswa dapat dihitung.

P = Ʃ ( Siswa yang tuntas belajar ) x 100%

Ʃ n (seluruh siswa)

Siswa yang tuntas belajar dengan penilaian

0-20 = tidak aktif

21-24 = kurang aktif

41-60 = cukup aktif

61-80 = aktif

81-100 = aktif sekali

F. Kriteria Keberhasilan Penelitian Tindakan Kelas

Penelitian tindakan kelas ini dikatakan berhasil apabila telah terdapat

sedikitnya 60 ⁒ siswa aktif dalam mengikuti pembelajaran. Keberhasilan atau

ketuntasan belajar dilihat berdasarkan hasil tes yang diperoleh siswa. Kriteria

ketuntasan minimal (KKM) yang digunakan dikatakan berhasil apabila setiap

siswa mencapai skor 60 atau nilai 60

Page 52: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

34

G. Jadwal Penelitian

Tabel 3.1

No Kegiatan Bulan

Nov.18 Des.18 Jan.19 Feb.19 Mar.19 Apr.19

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1 Pengajuan dan

pengesahan judul

x

2 Pengajuan

Proposal dan

penunjukan dosen

pembimbing

x

3 Konsultasi dan

perbaikan

proposal

x x x x

4 Seminar proposal x

5 Perbaikan

seminar proposal

x

6 Pengesahan judul

dan izin riset

x

7 Pelaksanaan

siklus I

x

8 Pelaksanaan

siklus II

x

9 Analisis dan

penyusunan draf

10 Penyempurnaan

dan penggandaan

11 Ujian Skripsi

Page 53: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

35

BAB IV

TEMUAN DAN PEMBAHASAN

A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian

1. Historis SDN 49/IX Sungai Terap

SD NEGERI 49/IX Desa Sungai Terap Kec Kumpeh Ulu Kabupaen Muaro

Jambi berdiri sejak tahun 1976 dengan kepala sekolah sebagai berikut:

(1) M Nawawi. (1976-1990)

(2) Azwar S.Pd. (1990-2000)

(3) M Zuhdi. (2000-2010)

(4) Usman. (2010-211)

(5) Jailani. (2011-2013)

(6) Maritin. (2013-2015)

2. Data Umum SDN 49/IX Sungai Terap

Tabel 4.1 Identitas Sekolah SDN 49/IX Sungai Terap

No Identitas Sekolah

1 Nama Sekolah SD 49/IX

2 Provinsi Jambi

3 Kecamatan Kumpeh Ulu

4 Desa Sungai Terap

5 Jalan Jln Jambi Suak Kandis

6 Status Sekolah Negeri

7 Akreditasi B

8 Tahun Berdiri 1976

9 Kegiatan Belajar Mengajar Pagi

10 Bangunan Sekolah Milik Sendiri

11 Lokasi Sekolah Perdesaan

12 Jarak Ke Pusat Kecamatan 6 KM

13 Jarak Ke Pusat Kota 10 KM

14 Rayon II

Page 54: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

36

3. Letak GeografiS

Secara geografis SD Negeri 49/IX Jambi berada di perdesaan yang ber alamat

Jln.Jambi Suak Kandis Kec Kumpeh Ulu Kabupaten Muaro Jambi. Letak gedung

sangat strategis tidak jauh dari rumah warga dan jalan. Sehingga siswa-siswi

maupun guru cukup mudah untuk mencapai lokasi.

4. Visi dan Misi SDN 49/1X Sungai Terap

a. Visi Sekolah

Mewujudkan siswa dan siswi yang cerdas, terampil, berakhlak mulia, serta

aktif, kreatif, dan inovatif dalam berpikir dan bertindak

b. Misi Sekolah

1) Menciptakan disiplin Sekolah yang harmonis.

2) Melaksanakan K B M yang aktif, kreatif, menyenangkan.

3) Melaksanakan kegiatan ekstra kurikuler dalam berbagai aspek dalam

mewujudkan keterampilan siswa.

4) Menanamkan pengalaman ilmu agama dan budi pekerti dalam mewujudkan

akhlak siswa yang mulia.

5) Memberikan motivasi kepada siswa untuk menyelesaikan pendidikan yang

lebih tinggi.

6) Membangun citra sekolah sebagai lembaga yang terpecaya di masyarakat.

5. Program Pembelajaran

SD Negeri 49/IX merupakan Sekolah tingkat Dasar yang mempelajari

tentang pembelajaran umum dan agama. Dimana proses pembelajaran telah

menerapkan k13 (TEMATIK). Yang mengacu kepada Kurikulum Wajib Belajar

Pendidikan Dasar.

Mata pelajaran yang diajarkan:

a. Agama

b. Tematik

6. Sarana dan Prasarana

Sarana dan prasarana maksudnya disini adalah sesuatu yang digunakan

sebagai alat dan fasilitas untuk menunjang terjadinya proses belajar mengajar

sehingga tercapai tujuan pendidikan. Pada SD 49/IX Desa Sungai Terap srana dan

Page 55: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

37

prasaranan merupakan salah satu faktor yang mempunyai fungsi penting dalam

memperlancar proses belajar mengajar dan tercapainya tujuan pendidikan.

a. Sarana

Sarana merupakan alat dan fasilitas yang digunakan sehingga proses

pembelajaran dapat berlangsung. Sarana dapat membantu proses pembelajaran

agar berjalan dengan lancar dan juga dapat memberikan motivasi kepada siswa

untuk belajar dengan baik.

b. Prasarana

Disamping sarana terdapat juga prasarana yang merupakan fasilitas yang

membantu dan menunjang proses pembelajaran. Di SD Negeri 49/IX juga

terdapat beberapa prasarana yang menunjang proses pembelajaran serta

meningkatkan keterampilan dan bakat siswa.

Tabel 4.2 Sarana dan prasarana SD Negeri 49/lX Tahun 2018/2019

No Jenis ruangan Jumlah Kondisi Baik/Buruk

1 Kelas 6 Baik

2 Ruangan majelis guru 1 Baik

3 Ruang kepala sekolah 1 Baik

4 Ruang TU 1 Baik

5 Ruang bendahara 1 Baik

6 Alat-alat olahraga

Bola kaki

Bola volly/net

Badminton/net/raket

1

1

1

1

Baik

Baik

Baik

Baik

7 Ruang perpustakaan 1 Baik

8 WC kepsek, guru dan

karyawan

1 Baik

9 WC siswa 1 Baik

10 Lapangan volly 1 Baik

11 Lapangan bola kaki 1 Baik

Page 56: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

38

7. Struktur Organisasi

Lembaga pendidikan formal sebagai penyelengara organisasi kerja,

diselenggarakan secara sistematis, terpimpin dan terarah serta di laksanakan untuk

menciptakan proses yang terarah pada tujuan yang di harapkan. SD 49/IX telah

menata suatu struktur organisasi untuk lebih jelasnya di lihat dalam gambar

berikut:

Page 57: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

39

Gambar 4.3 Struktur organisasi SD Negeri 49/IX Desa Sungai Terap Muaro

Jambi

KEPALA SEKOLAH

SYOFIAN.M

SEKRETARIS

MARDIAH

BENDAHARA

RUGAYA, S.Pd

SEKSI

PRAMUKA

SARURIAH, S.Pd

AGAMA

HAMIM, S.Pdi

PERPUSTAKAAN

MARDIAH

HUMAS

MARIANA, S.Pd

KONSUMSI

RUGAYA, S.Pd

KESENIAN

SYAMSIAH

KURIKULUM

LENI, S.Pd

K3

YUNIAR.Z,S.Pd

Page 58: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

40

8. Keadaan Guru dan Siswa SD 49/IX Sungai Terap

a. Keadaan guru dan tenaga Pendidikan

Tenaga pengajar di SD 49/IX merupakan tenaga Edukatif yang langsung

berhadapan dengan siswa yang mempunyai tugas utama mengelola pelajaran

untuk disampaikan kepada siswa. Untuk itu demi tuntasnya tugas tersebut, guru

harus memiliki pengetahuan yang luas, berkompeten, karena berhasil tidaknya

proses belajar mengajar terletak di pundak seorang guru. Guru mempunyai

peranan yang sangat penting dalam keberhasilan siswanya, bertanggung jawab

dalam proses pembelajaran disekolah, guru mengajar tergantung kepada tugas

dan tanggung jawab yang telah diberikan. Secara sosial keadaan guru di SD

49/IX dapat digolongkan dengan keadaan baik dan berkualitas. Hal ini

disebabkan sebagian besar guru-guru tersebut tergolong senior dan telah

menyelesaikan perguruan tinggi.

Tabel. 4.4 Nama Guru dan Jabatan

No NAMA JABATAN MENGAJAR KELAS

1 Syofian.M Kepala Sekolah

2 Mariana.A,Ma Humas II

3 Syamsiah Kesenian I

4 Rugayah,S.Pd Bendahara III

5 Yuniar.Z,S.Pd k.3

6 Hamim,S.Pd Agama

7 Sapuriah,S.Pd Pramuka VI

8 Leni,S.Pd Kurikulum V

9 Sri Wahyuni,S.Pd IV

10 Dina Amelia,S.Pd Guru pembina

Page 59: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

41

11 Mardia Perpustakaan

12 Agus Penjaga sekolah

b. Keadan siswa

Siswa adalah objek peneliti, di didik, diarahkan, dan diberikan bermacam-

macam ilmu pengetahuan serta berbagai keterampilan. Siswa merupakan unsur

yang esensial dari pendidikan yang harus ada dalam proses belajar mengajar.

Tanpa adanya siswa tentunya tujuan pembelajaran tidak akan terlaksana. Siswa

SD 49/IX 152 orang yang terbagi menjadi enam kelas. Adapun siswa yang ada

pada SD 49/IX Adalah siswa yang diterima melaluiproses belajar di TK SATU

ATAP dan maupun tidak mengikuti proses TK SATU ATAP. Untuk lebih

jelasnya dapat dilihat dari tabel berikut

Tabel 4.5 Daftar kelas I-VI SD 49/IX Tahun 2018/2019

No Kelas Jenis kelamin

Jumlah Laki-laki perempuan

1 1 9 14 23

2 2 8 16 24

3 3 14 13 27

4 4 14 14 28

5 5 18 7 25

6 6 13 12 25

total 76 76 152

Page 60: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

42

B. Temuan Penelitian

1. Kondisi Awal hasil belajar siswa pra siklus

Kondisi awal hasil belajar siswa kelas III pada mata pelajaran tematik

SDN 49/IX Sungai Terap Muaro jambi masih rendah.hal ini dapat dibuktikan

dengan hasil ulangan siswa yang diikuti oleh 22 siswa yang peneliti peroleh dari

wali kelas III di SDN 49/IX Sungai Terap Muaro Jambi.

Berdasarkan Hasil wawancara dengan guru wali kelas III Mardiana, S pd Beliau

mengatakan: Nilai hasil ulangan siswa kelas III mata pelajaran tematik masih

belum mencapai standar kelulusan, dikarenakan mungkin siswa siswi bosan

dengan metode yang hanya menngunakan metode ceramah saja terlebih dalam

mata pelajaran tematik ini banyak dari mereka yang kesulitan dalam menyusun

kaliamat dalam mengarang.

Tabel 4.6 Kondisi awal hasil belajar siswa kelas III semester II tahun

2018/2019

No Nama Nilai Pra Siklus Ketuntasan

1 Airin Raudatul 70 Tuntas

2 Aisyah 50 Tidak Tuntas

3 Ali Zusron 50 Tidak Tuntas

4 Dia Jang Harum Setiawan 50 Tidak Tuntas

5 Fadilah Azzahra 45 Tidak Tuntas

6 Furqon 30 Tidak Tuntas

7 Habibah Hamaula 50 Tidak Tuntas

8 Gebi Harunibiza 40 Tidak Tuntas

9 Isti Taiza fitri 40 Tidak Tuntas

10 M. Fikar Ramnan 50 Tidak Tuntas

11 M. Rafa Ridhollah 50 Tidak Tuntas

12 M. Rafi Ridhollah 50 Tidak Tuntas

13 M. Rifki 40 Tidak Tuntas

14 M. Yayan Kailani 50 Tidak Tuntas

15 M. Yandra 30 Tidak Tuntas

Page 61: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

43

16 Naura Halfizo 60 Tuntas

17 Nisfi Maulita 65 Tuntas

18 Sahrini Nurjanah 70 Tuntas

19 Sifa Auliya Azzahra 45 Tidak Tuntas

20 Umar Fatul Qolah 60 Tuntas

21 Auliya Doza 50 Tidak Tuntas

22 Asri Febriani Ningsih 50 Tidak Tuntas

Jumlah 1090 5

Nilai rata-rata siswa 49,5

Jumlah siswa yang berhasil 5

Persentase keberhasilan siswa 22,7%

Jumlah siswa yang belum

berhasil

17

Persentase siswa yang belum

berhasil

77,3%

Data dalam tabel diatas terlihat hasil belajar siswa masih sangat rendah.

Jumlah siswa yang berhasil hanya 5 orang atau 22,7% dan jumlah keseluruhan

siswa 22 orang, sedangkan jumlah siswa yang belum berhasil 17 orang atau

77,3% dari jumlah keseluruhan. Selain itu nila rata-rata yang di peroleh siswa juga

masih rendah yaitu 49,5. Dari sinilah peneliti mulai melakukan penelitian

tindakan kelas guru untuk memperbaiki pembelajaran dan meningkatkan hasil

belajar siswa pada mata pelajaran IPA Kelas VI dengan menggunakan metode

inquiry dalam meningkatkan hasil belajar.

2. Deskripsi Data

Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 13 Maret sampai dengan 29 Maret

2019. Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus. Setiap siklus dilaksanakan

dalam tiga pertemuan, dimana 2 pertemuan pemberian tindakan dan satu kali

pertemuan tes kemampuan hasil belajar siswa selama proses pembelajaran siklus

yang setiap pertemuannya terdiri dari 2x35 menit. Tindakan pembelajaran yang

Page 62: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

44

dilakukan pada setiap siklus disesuaikan dengan rencana pembelajaran.

Pelaksanaan pembelajaran Tematik dengan mengunakan Model Pembelajaran

Menulis Karangan di kelas III Sekolah Dasara Negeri 49/IX Sungai Terap siswa

22 siswa yang terdiri dari 10 siswa laki-laki dan 12 siswa perempuan.

Pelaksanaan penelitian tindakan kelas ini melalui empat tahapan yaitu, tahap

perencanaan, tahap pelaksanaan, tahap observasi, dan tahap refleksi. Setelah

melalui tahapan-tahapan tersebut maka diperoleh data-data yang berkaitan dengan

tujuan penelitian ini yaitu untuk meningkatkan keaktifan belajar siswa dengan

menggunakan Model Pembelajaran Menulis Karangan di kelas III Sekolah

Dasara Negeri 49/IX Sungai Terap. Sebelum terjun langsung untuk menerapkan

pembelajaran menggunakan model pembelajaran Menulis Karangan, peneliti

terlebih dahulu mengikuti guru kelas mengajar tematik selama 1 minggu, dimulai

tanggal 14 Maret 2019-19 Maret 2019, hal ini bertujuan untuk mengetahui

bagaimana cara guru mengajar, model dan strategi apa saja yang digunakannya

dan untuk lebih dekat dengan siswa sebelum langsung menerapkan pembelajaran

menggunakan model Menulis karangan.

1. Pelaksanaan Penelitian Siklus 1

Penelitian siklus 1 dilaksanakan pada tanggal 20-21 Maret 2019.

Sebagaimana telah di jelaskan pada bab metode penelitian, penelitian pada siklus

1 di bagi dalam 4(empat) kegiatan yaitu: perencanaan, pelaksanaan dan

pengamatan, observasi, refleksi.

a. Tahap Perencanaan Siklus I

Pada tahap perencanaan, peneliti dan guru berkolaborasi menyusun rancangan

yang akan dilaksanakan, yaitu: menyusun rencana pelaksanaan pembelajaran

(RPP) tentang Tema indahnya persahabatan yang akan dipelajari dengan media

gambar, menyusun dan mempersiapkan bahan ajar yang akan diajarkan,

mempersiapkan lembar observasi keterlaksanaan proses pembelajaran,

mempersiapkan tes akhir siklus I.

Page 63: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

45

Tabel 4.7 Jadwal Pelaksanaa Siklus I

No Hari/ tanggal Pertemuan Materi

1 Rabu, 20 Maret

2019

1 Tema 6 indahnya persahabatan,

subtema ke-1 temanku sahabatku.

Pembelajaran 2

2 Kamis, 21 Maret

2019

2 Tema 6 indahnya persahabatan,

subtema ke-1 temanku sahabatku,

pembelajaran ke 3

b. Tahap Pelaksanaan Siklus I

Pada tahap ini peneliti dan guru berkolaborasi menyusun rancangan yang

akan dilaksanakan, yaitu: menyusun rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP)

tahap pelaksanaan siklus I. Pelaksanaan tindakan penelitian dilakukan dalam tiga

kali pertemuan pemberian tindakan, dan satu kali pertemuan pemberian tes akhir

siklus I untuk mengukur hasil hasil belajar siswa selama proses pembelajaran

yang dilakukan selama 2x35 menit atau 2 jam pelajaran dengan sub pokok

indahnya persahabatan Berikut ini deskripsi pelaksanaan dan pengamatan

kegiatan pembelajaran Tematik dengan menggunakan media gambar.

A. Pertemuan I

Pertemuan I pada siklus I dilaksanakan pada tanggal 20 Maret 2019 jam ke

1-2 pada pukul 07.25 – 08.35 wib dan jam ke 3-4 pada pukul 08.35 - 09.25 WIB.

Materi yang akan disampaikan adalah bahasa indonesia (menulis karangan)

pengertian menulis karangandengan menggunakan media gambar.dan menyusun

karangan.

a) Kegiatan awal.

1. Guru memberi salam kepada siswa dan siswa menjawab salam.

2. Guru meminta ketua kelas untuk memimpin doa bersama sebelum pelajaran

dimulai.

3. Guru memeriksa kehadiran siswa dengan memanggil nama-nama siswa

menurut absen dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi dan tempat duduk

disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.

Page 64: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

46

4. Guru memberi motivasi kepada siswa agar semangat dalam mengikuti

pembelajaran yang akan dilaksanakan.

5. Siswa diajak mengingat kembali mengenai pelajaran yang telah di pelajari.

6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

b) Kegiatan Inti

1. Guru menjelaskan materi teman ku sahabatku dengan menggunakan media

gamabar

2. Kemudian Guru meminta siswa mengamati gambar yang ada di depan yang

sudah di buat oleh guru dengan cermat

3. Guru memberi kesempatan kepada siswa yang ingin bertanya

4. Guru membagi siswa kedalam beberapa kelompok setiap kelompok terdiri dari

4 samapai 5 orang

5. Guru meminta siswa membuat karangan dengan gambar yang ada di papan

tulis

6. Guru membimbing siswa untuk membuat karangan

7. Setelah selesai siswa membuat karangan sesuai gambar didepan siswa disuru

maju satu persatu membacakan hasil karangan yang sudah dibua

8. Setelah itu siswa diminta memahami tiap kata yang dibuat dalam karangan,

bagaimana cara penulisan yang benar dalam membuat karangan

9. Setelah selesai membuat karangan siswa disuruh maju kedepan membacakan

hasil karangan yang sudah di buat di depan teman-temannya.

c) Punutup

1. Guru mengumpulkan hasil kreasi menulis karangan siswa.

2. Bersama-sama murid mengambil kesimpulan tentang materi tematik mengenai

menulis krangan

3. Guru memberikan penguatan tentang kesimpulan yang telah di pelajari.

4. Guru memberi pesan belajar dan moral kepada siswa.

5. Tindak lanjut dengan memberikan informasi tentang kelanjutan pembahasan

mteri pembelajaran tematik pada pertemuan yang beriktnya

Page 65: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

47

6. Guru mengakiri pembelajaran dengan doa penutup majelis dan mengucapkan

salam.

B. Pertemuan II

kegiatan awal

1. Guru memberi salam kepada siswa dan siswa menjawab salam

2. Guru meminta ketua, kelas untuk memimpin doa bersama sebelum pelajaran

dimulai.

3. Guru memeriksa kehadiran siswa dengan memanggil nama-nama siswa

menurut absen dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi dan tempat duduk

disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.

4. Guru memberi motivasi kepada siswa agar semangat dalam mengikuti

pembelajaran yang akan dilaksanakan.

5. Guru dapat mengadakan tanya jawab untuk menguji pemahaman siswa tentang

materi yang sudah di pelajari

6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

Kegiatan inti

1. siswa mengamati gambar tentang pesahabatan edo, udin lani, dayu, siti dan

beni

2. guru menjelaskan sikap-sikap saling menyanyangi terhadap sahabat.

3. Selanjutnya Guru memberikan tugas kepada siswa tentang menulis karangan

yang sudah dijelaskan pada pertemuan sebelumnya.

4. guru mennyiapkan gambar tentang persahabatan

5. guru meminta siswa untuk membuat teks karangan yang telah disipkan oleh

guru

6. guru mnjelaskan tentang pengertian karangan

7. guru memberikan gambar kepada

8. siswa diminta mengarang tentang gambar yang telah diberikan oleh guru

9. setelah siswa selesai mengarang siswa diminta maju kedepan membacakan

hasil karangannya .

Penutup

Page 66: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

48

1. Guru dan siswa merefleksi pembelajran yang telah dilaksanakan dan memberi

kesempatan pada siswa yang belum jelas tentang pelajran yang sudah diplejari

2. Guru mengajak siswa menyimmpulkan pelajran hari ini

3. Guru menutup pelajran dengan mengucap salam dan mengucap terimakasih

C. Pertemuan III

Pelaksanaan tindakan

Pertemuan IV pada siklus II dilaksanakan pada jam ke 3-4 pada pukul 09.00

WIB. Pada pertemuan ini guru mengadakan tes untuk mengetahui tingkat

keaktifan belajar siswa.

1. Masing-masing siswa diberi lembaran evaluasi menulis karangan siklus 11

2. Siswa diminta membuat kerangka karangan

3. Setelah selesai,siswa diminta membacakan hasil karangannya, dan temannya

memeberikan komentar

4. Guru memberikan penilaian terhadap hasil karangan siswa saat pembelajaran

c. Hasil observasi siklus 1

Hasil observasi aktifitas siswa

Berdasarkan hasil observasi yang merupakan gambaran aktifitas siswa

selama proses pembelajaran berlangsung, secara keseluruhan aktivitas siswa

dalam proses belajar mengajar belum berlangsung optimal hal ini dapat dilihat.

Tabel 4.8 Hasil Observasi Aktivitas Belajar Siswa dengan Menggunakan

Menggunakan media

No Indikator atau aspek yang dinilai Skor Jumlah Rata-

rata % P1 P2

1 Gaya Bahasa

Siswa dapat membuat gaya bahasa

kompleks, dan efektif. tidak ada

kekeliruan dalam penulisan gaya

bahasanya.

Terjadi beberapa kekeliruan gaya

bahasa namun tidak berpengaruh

2

2

3

5

5

7

50

70

Page 67: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

49

No Indikator atau aspek yang dinilai Skor Jumlah Rata-

rata % P1 P2

terhadap arti.

Banyak kekeliruan gaya bahasa yang

mempengaruhi arti harus menyusun

ulang kalimat.

Gaya bahasa tidak komunikatif

danterdapatbanyak kesalahan.

3

3

2

2

5

7

50

70

2 Isi paragraph

Jika isi paragraf sesuai dengan

kerangka kalimat

Jika isi paragraf cukup bagus dan

sesuai dengan kerangka kalimat

Jika isi karangannya tidak bagus dan

tidak sesuai dengan kerangka kalimat

2

3

1

3

3

4

5

6

5

50

60

50

3 Kesesuaian antara kerangka kaimat dengan

judul karangan

Jika antara kerangka kalimat dengan

judul kerangka sesuai (benar semua)

Jika antara kerangka kalimat dengan

judul karangan (cukup sesuai)

Jika antara kerangka kalimat dengan

judul kerangka kurang sesuai.

Jika kerangka kalimat dengan judul

tidak ada sesuai sama sekali

3

2

3

3

3

2

2

3

6

4

5

6

60

40

50

50

4 Kesesuaian Penulisan dengan EYD/ejaan

Jika antara penulisan dengan EYD

sesuai berarti( benar semua)

3

4

7

70

Page 68: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

50

No Indikator atau aspek yang dinilai Skor Jumlah Rata-

rata % P1 P2

Jika antara penulisan dengan EYD

cukup sesuai

Jika penulisan dengan EYD Kurang

sesuai

Jika antara penuisan dengan EYD

jarang sesuai

2

2

2

3

2

3

5

4

5

50

40

50

5 Kosa Kata

Jika kosa kata sangat bagus dan sesuai

dengan karangan

Jika kosa kata cukup sesuai dengan

karangan

2

4

2

2

4

6

50

60

6 Kalimat

Jika kalimat sangat sesuai dengan judul

karangan

Jika kalimat tidak sesuai dengan judul

karang

3

3

3

4

6

7

60

70

Jumlah 50 55 105

Rata-rata (%) 50 55 105

Page 69: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

51

No Indikator atau aspek yang dinilai Skor Jumlah Rata-

rata % P1 P2

Rata-rata keseluruhan (%) 52,5

Keterangan:

0-19= tidak aktif

20-59 = kurang

60-69 =cukup baik

70-79 =baik.

80-100=baik sekali

Sebagaimana ditunjukan pada 4.8 dapat diketahui bahwa keaktifan siswa

dalam proses pembelajaran menulis karangan menggunakan media gambar sudah

cukup baik yaitu dengan presentasi rata-rata 52,5% masih terdapat beberapa

kekurangan yaitu Siswa dapat membuat gaya bahasa kompleks, dan efektif. tidak

ada kekeliruan dalam penulisan gaya bahasanya 50%. Banyak kekeliruan gaya

bahasa yang mempengaruhi arti harus menyusun ulang kalimat 50%. Jika isi

paragraf sesuai dengan kerangka kalima50%. Jika isi karangannya tidak bagus

dan tidak sesuai dengan kerangka kalimat 50%. Jika antara kerangka kalimat

dengan judul karangan (cukup sesuai) 40%. Jika antara kerangka kalimat dengan

judul kerangka kurang sesuai 50%.Jika kerangka kalimat dengan judul tidak ada

sesuai sama sekali50. Jika antara penulisan dengan EYD cukup sesuai50%.Jika

penulisan dengan EYD Kurang sesuai40%. Jika antara penulisan dengan EYD

jarang sesuai50% Jika kosa kata sangat bagus dan sesuai dengan karangan 50%.

Tabel.4.9 Hasil observasi aktivitas guru pada siklus 1

No Fase Tingkah laku guru Skor Jumlah Rata-rata

% P1 P2

1 Orientasi siswa kepada

masalah

a. Guru memasuki kelas

tepat waktu

b. Guru menjelaskan

tujuan pembelajaran.

c. Guru memotivasi

3

3

3

4

3

3

7

6

6

87,5

75

75

Page 70: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

52

No Fase Tingkah laku guru Skor Jumlah Rata-rata

% P1 P2

siswa agar terlibat

dalam kegiatan

pemecahan masalah

yang dipilih.

d. Guru mendorong siswa

untuk melakukan

kegiatan pengamatan

terhadap fenomena

yang terkait dengan

KD yang akan

dikembangkan.

2

3

5

62,5

2 Menanya,

Memunculkan

Permasalahan

a. Guru membantu siswa

untuk mendefinisikan

tugas belajar yang

berhubungan dengan

masalah.

b. Guru mendorong

siswa untuk

merumuskan suatu

masalah terkait dengan

fenomena yang

diamatinya masalah itu

dirumuskan berupa

pertanyaan yang

bersifat problematis.

2

2

3

3

5

5

62,5

62,5

3 Menalar dan c. Guru mendorong 3 4 7 87,5

Page 71: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

53

No Fase Tingkah laku guru Skor Jumlah Rata-rata

% P1 P2

Mengumpulkan Data

siswa untuk

mengumpulkan

informasi yang

relevan.

d. guru membimbing

siswa melaksanakan

eksperimen untuk

mendapatkan

pemecahan/penjelasa

n atas masalah baik

secara individu

maupun kelompok.

2

2

4

50

4 Mengasosiasi dan

Merumuskan Jawaban

e. guru meminta siswa

untuk melakukan

analisis data dan

merumusan jawaban

terkait dengan

masalah yang mereka

ajukan sebelumnya.

f. Guru membantu

siswa dalam

merumuskan

jawaban.

2

3

2

4

4

7

50

87,5

5 Mengkominikasikan

a. Guru memfasilitasi

siswa untuk

3

4

7

87,5

Page 72: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

54

No Fase Tingkah laku guru Skor Jumlah Rata-rata

% P1 P2

mempersentasikan

jawaban atas

permasalahan yang

mereka rumuskan

sebelumnya.

b. Guru membantu

siswa melakukan

refleksi atau evaluasi

terhadap proses

pemecahan masalah

yang dilakukan.

3

3

6

75

Jumlah 31 38 69

Rata-rata (%) 64,5 79,1 143,75

Rata-rata keseluruhan (%) 71,8

Keterangan:

1 = kurang

2 =cukup baik

3 =baik

4 =baik sekali

Berdasrkan hasil pengamatan di atas, sebagaimana ditunjukan pada tabel 4.8

dapat diketahui bahwa aktifitas guru pada proses pembelajaran menulis karangan

dengan menggunakan media gambar siklus satu sudah cukup baik, hal ini dapat

dilihat presentasi setiap hasil itemnya. Tetapi masih ada terlihat beberapa

kekurangan yaitu pada saat saat guru menjelaskan didepan siswa masih ada yang

kurang fokus memperhatikan guru, guru juga belum sepenuhnnya menegur siswa

yang ramai ketika guru memberikan penjelasan. Hal ini menyebutkan suasana

kelas menjadi tidak kondusif.

Tabel 4.9 Hasil belajar siswa pada siklus 1dengan menggunakan media gambar

Page 73: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

55

No Nama Nilai siklus 1 Ketuntasan

1 Airin Raudatul 75 Tuntas

2 Aisyah 60 Tuntas

3 Ali Zusron 60 Tuntas

4 Dia Jang Harum Setiawan 60 Tuntas

5 Fadilah Azzahra 50 Tidak Tuntas

6 Furqon 40 Tidak Tuntas

7 Habibah Hamaula 60 Tuntas

8 Gebi Harunibiza 45 Tidak Tuntas

9 Isti Taiza fitri 55 Tidak Tuntas

10 M. Fikar Ramnan 60 Tuntas

11 M. Rafa Ridhollah 55 Tidak Tuntas

12 M. Rafi Ridhollah 65 Tuntas

13 M. Rifki 50 Tidak Tuntas

14 M. Yayan Kailani 65 Tuntas

15 M. Yandra 35 Tidak Tuntas

16 Naura Halfizo 70 Tuntas

17 Nisfi Maulita 70 Tuntas

18 Sahrini Nurjanah 75 Tuntas

19 Sifa Auliya Azzahra 50 Tidak Tuntas

20 Umar Fatul Qolah 70 Tuntas

21 Auliya Doza 55 Tidak Tuntas

22 Asri Febriani Ningsih 55 Tidak Tuntas

Jumlah 1280 12

Nilai rata-rata siswa 58,1

Jumlah siswa yang berhasil 12

Persentase keberhasilan siswa 54,5

Jumlah siswa yang belum

berhasil

10

Persentase siswa yang belum 45,5

Page 74: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

56

No Nama Nilai siklus 1 Ketuntasan

berhasil

Dari tabel diatas diketahuinilai rata-rata siswa telah mencapai memenuhi

kriteria ketuntasan (kkm). Hal ini terlihat dari nilai rata-rata yang diperoleh siswa

pada sikluis 1 yaitu 58,1 jumlah siswa yang berhasil atau tuntas 12 siswa atau

54,5% dari 22 jumlah siswa keselurahan dan siswa yang belum berahasil

sebanyak 10 siswa atau 45,5% dari 22 jumlah siswa keseluruhan artinya tindakan

yang diberikan pada siklus satu sudah dapat meningkatkan hasil belajar siswa

kelas III pada mata pelajaran tematik SDN 49/IX Sungai Terap Muaro Jambi

namun peneliti kembali menguji tingkat keberhasilan belajar siswa dengan

melanjutkan kepada siklus II. Guna memperkuat atau menyakini bahwa memang

penggunaan media telah mampu meningkatkan hasil belajar siswa kelas III pada

mata pelajaran tematik ini dikarenakan pada siklus pertama menunjukan

kemajuan. Oleh karena itu peneliti melanjutkan tindakan lanjutan pada siklus II.

d.Tahap refleksi

Berdasarkan hasil lembar observasi siswa dan guru, pelaksanaan siklus 1

dapat dikatakan sudah berhasil namun hanya mengalami peningkatan sedikit dan

perlu dan perlu ditingkatkan ke siklus II, hal ini dapat dilihat dari masih

rendahnya pemahaman siswa yang dilihat dari masih adanya siswa yang hasil

belajarnya tetap dalam proses pembelajaran bahkan, masih ada siswa yang belum

aktf. Hal ini disebabkan adanya kendala yang dihadapi guru dan siswa dalam

proses pembelajaran.

Adapun kendala yang dihadapi dalam pelaksanan proses pembelajaran pada

siklus 1, diantaranya sebagai berikut:

1. Aktifitas siswa

a) Masih ada siswa yang belum siap menerima pelajaran

b) Masih ada siswa yang kurang dalam berpartisipasi dalam menjawab

pertanyaan

Page 75: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

57

c) Masih banyak siswa yang kurag memperhatikan pelajaran yang guru terang

kan tentang tujuan pembelajaran

d) Masih ada siswa yang kurang memahami maksud dan tujuan penggunaan

media gambar dalam menulis karangan

e) Masih ada siswa yang kurang paham dalam menulis karangan

2. Aktivitas guru

a) Guru belum oftimal memotipasi siswa dalam untuk belajar

b) Guru belum optimal dalam menyusu karangan

c) Guru belum optimal dalam menyajikan matri

d) Guru belum optimal dalam mengawasi dan membimbing murid dalam

menemukan pertanyaan

e) Untuk memperbaiki kekurangan-kekurangan yang ada pada siklus 1 dan untuk

meningkatkan hasil belajar siswa, maka perlu dilanjutkan pada siklus II

dengan melakukan perbaikan-perbaikan sebagai berikut:

f) Guru harus optimal dalam memotifasi siswa untuk belajar

g) Guru harus optimal dalam membimbing siswa dan memahami pelajaran

h) Guru harus menyimuplkan pelajaran yang mudah dipelajari siswa

i) Guru harus sealalu memberikan tugas kepada anak agar agar mereka.

j) mengulangi pelajaran di rumah.

2.Pelaksanaan Penelitian Siklus II

Pelaksanaan siklus II dilakukan selama empat kali pertemuan pembelajaran

yang dimulai pada tanggal 29 Maret 2019, 30 Maret 2019, dan diakhiri dengan

memberikan tes pada siklus II kepada siswa. Dalam pelaksanaan siklus II kegiatan

yang dilakukan meliputi perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi.

a. Tahap perencanaan siklus II

berdasarkan hasil refleksi siswa pada siklus satu hasil belajar siswa mulai

meningkat dan perencanaan pembelajaran siklusll. masih sama dengan siklus

sebelumnya hanya saja guru yang lebih dimaksimalkan untuk memotofasi, serta

lebih inofatif dalam mendesain media pembelajaran yang akan tdi tampilkan

sesuai materi yang di pelajari, dan lebih membimbing siswa. Pada siklus II materi

Page 76: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

58

yang di ajarkan masih menulis karangan dengan media gambar dan menyusun

kerangka karangan.

Tabel 4.10 jadwal pelaksanaan siklus II

No Hari/ tanggal Pertemuan Materi

1 Jum’at, 29 Maret

2019

1 Tema 6 indahnya persahabatan,

subtema ke-1 temanku sahabatku.

Pembelajaran k3-4

2 sabtu, 30 Maret

2019

2 Tema 6 indahnya persahabatan,

subtema ke-1 temanku

sahabatku.pembelajaran ke 5

Uji kompetensi

Pada tahap perencanaan siklus II Pertemuan I peneliti mempersiapkan

beberapa hal antara lain.

A. PERTEMUAN I

Kegiatan awal

1. Guru memberi salam kepada siswa dan siswa menjawab salam.

2. Guru meminta ketua kelas untuk memimpin doa bersama sebelum pelajaran

dimulai.

3. Guru memeriksa kehadiran siswa dengan memanggil nama-nama siswa

menurut absen dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi dan tempat duduk

disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.

4. Guru memberi motivasi kepada siswa agar semangat dalam mengikuti

pembelajaran yang akan dilaksanakan.

5. Guru memberikan apersepsi dengan merefleksi hasil karangan siswa pada

pertemuan sebelumnya dengan menujukan kesalahan-kesalahan nya.

6. Guru mengaitkan pembelajaran yang lalu dengan pembelajaran yang akan

dilaksanakan.

7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

Page 77: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

59

Kegiatan inti

1. Guru memberi kesempatan bagi siswa yang ingin mengajukan pertanyaan

berkaitan dengan teks

2. Siswa diminta membaca teks tentang sahabat

3. Guru memberikan penjesan tentang menulis karangan

4. Kemudian Guru meminta siswa mengamati gambar yang ada di depan yang

sudah di buat oleh guru dengan cermat

5. Guru membagi siswa kedalam beberapa kelompok setiap kelompok terdiri

dari 4 samapai 5 orang

6. Siswa dan guru mendiskusikan cara bermain karet .

7. Guru meminta siswa membuat karangan dengan gambar yang ada di papan

tulis

8. Guru membimbing siswa untuk membuat karangan

9. Setelah selesai siswa membuat karangan sesuai gambar didepan siswa disuru

maju satu persatu membacakan hasil karangan yang sudah dibuat.

Penutup

1. Dengan bimbingan guru siswa menyimpulkan materi pembelajaran.

2. Guru memberikan penguatan tentang kesimpulan yang telah di pelajari.

3. Guru memberi pesan belajar dan moral kepada siswa.

4. Guru menutup pelajaran dengan mengucap salam

B. Pertemuan II

Tahap perencanaan

Pertemuan II pada siklus II dilaksanakan pada senin jam ke 1-2 pada pukul

07.15-08.25 WIB. Materi yang akan disampaikan adalah menulis karangan .

mengembangkan kerangka karangan.

a) kegiatan awal

1. Guru memberi salam kepada siswa dan siswa menjawab salam.

2. Guru meminta ketua kelas untuk memimpin doa bersama sebelum pelajaran

dimulai.

Page 78: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

60

3. Guru memeriksa kehadiran siswa dengan memanggil nama-nama siswa

menurut absen dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi dan tempat duduk

disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.

4. Guru memberi motivasi kepada siswa agar semangat dalam mengikuti

pembelajaran yang akan dilaksanakan.

5. Guru dapat mengadakan tanya jawab untuk menguji pemahaman siswa tentang

materi yang sudah di pelajari

6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

b) Kegiatan inti

1. siswa diminta membaca teks yang terdapat pada buku siswa

3. siswa diminta untuk menemukan kata-kata yang belum mereka pamahamin

didalam teks

4. guru menjelaskan makna kata-kata tersebut terlebih dahhulu, guru dapat

mnggunakan bahasa daerah untuk pemhaman siswa

5. guru meminta siswa secara bergantian membaca teks dibuku siswa masing-

masing satu paragraf

6. guru memberikan kesempatan bagi siswa yang ingin bertanya mengenai teks

yang telah dibaca

7. guru dan siswa mendiskusikan teks

8. guru mennyiapkan gambar tentang persahabatan yang berkaitan tentang teks

yang telah dibaca.

9. guru meminta siswa untuk membuat teks karangan yang telah disipkan oleh

guru

10. guru mnjelaskan tentang pengertian karangan

11. guru memberikan gambar kepada masing-masing siswa

12. siswa diminta mengarang tentang gambar yang telah diberikan oleh guru

13. setelah siswa selesai mengarang siswa diminta maju kedepan membacakan

hasil karangannya .

c) penutup

1. Guru dan siswa merefleksi pembelajaran yang telah dilaksanakan dan memberi

kesempatan pada siswa yang belum jelas tentang pelajran yang sudah diplejari

Page 79: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

61

2. Guru mengajak siswa menyimpulkan pelajran hari ini

3. Guru menutup pelajran dengan mengucap salam dan mengucap terimakasih

C. Pertemuan III

Pelaksanaan tindakan

Pertemuan IV pada siklus II dilaksanakan pada hari,30 maret 2019 jam ke 3-4

pada pukul 09.00 WIB. Pada pertemuan ini guru mengadakan tes untuk

mengetahui tingkat keaktifan belajar siswa.

1. Masing-masing siswa diberi lembaran evaluasi menulis karangan siklus11

2. Siswa diminta membuat kerangka karangan

3. Setelah selesai,siswa diminta membacakan hasil karangannya, dan temannya

memeberikan komentar

4. Guru memberikan penilaian terhadap hasil karangan siswa saat pembelajaran

a. Hasil observasi siklus 11

Berdasrkan hasil observasi yang merupakan gambaran aktifitas siswa selama

proses pembelajaran berlangsung. Secara keseluruhan aktifitas siswa dalam proses

pembelajaran berlangsung. Secara keseluruhan aktivitas siswa dalam proses

pembelajaran pada siklus II (DUA) dapat dilihat pada tabel dibwah ini

Tabel 4.11 Hasil Observasi Aktivitas Belajar Siswa dengan Menggunakan

Menggunakan media

No Indikator atau aspek yang dinilai Skor Jumlah Rata-

rata % P1 P2

1 Gaya Bahasa

Siswa dapat membuat gaya bahasa

kompleks, dan efektif. tidak ada

kekeliruan dalam penulisan gaya

bahasanya.

Terjadi beberapa kekeliruan gaya

bahasa namun tidak berpengaruh

terhadap arti.

3

4

4

4

7

8

70

80

Page 80: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

62

No Indikator atau aspek yang dinilai Skor Jumlah Rata-

rata % P1 P2

Banyak kekeliruan gaya bahasa

yang mempengaruhi arti harus

menyusun ulang kalimat.

Gaya bahasa tidak komunikatif

danterdapatbanyak kesalahan.

4

3

5

4

9

7

90

70

2 Isi paragraph

Jika isi paragraf sesuai dengan

kerangka kalimat

Jika isi paragraf cukup bagus dan

sesuai dengan kerangka kalimat

Jika isi karangannya tidak bagus dan

tidak sesuai dengan kerangka kalimat

4

4

4

5

4

4

7

8

8

70

80

80

3 Kesesuaian antara kerangka kaimat

dengan judul karangan

Jika antara kerangka kalimat dengan

judul kerangka sesuai (benar semua)

Jika antara kerangka kalimat dengan

judul karangan (cukup sesuai)

Jika antara kerangka kalimat dengan

judul kerangka kurang sesuai.

Jika kerangka kalimat dengan judul

tidak ada sesuai sama sekali

3

4

3

4

3

4

3

4

6

8

6

8

60

80

60

80

Page 81: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

63

No Indikator atau aspek yang dinilai Skor Jumlah Rata-

rata % P1 P2

4 Kesesuaian Penulisan dengan

EYD/ejaan

Jika antara penulisan dengan EYD

sesuai berarti( benar semua)

Jika antara penulisan dengan EYD

cukup sesuai

Jika penulisan dengan EYD Kurang

sesuai

Jika antara penuisan dengan EYD

jarang sesuai.

4

3

3

4

5

4

4

4

9

7

7

8

90

70

70

80

5 Kosa Kata

Jika kosa kata sangat bagus dan

sesuai dengan karangan

Jika kosa kata cukup sesuai dengan

karangan

3

4

4

4

7

8

70

80

6 Kalimat

Jika kalimat sangat sesuai dengan

judul karangan

Jika kalimat tidak sesuai dengan

judul karang

3

3

3

3

6

6

60

60

Jumlah 67 75 142

Rata-rata (%) 67 75 142

Rata-rata keseluruhan (%) 71%

Keterangan:

0-19 =tidak aktif

20-59 = kurang

60-69 =cukup baik

70-79 =aktif

Page 82: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

64

81- 100 =baik sekali

Berdasrkan hasil pengamatan di atas sebagai mana ditunjukan pada tabel 4.8

dapat diketahui bahwa aktifitas siswa dalam proses pembelajaran menulis

karangan dengan menggunakan media gambar mengalami peningkatan dari hasil

hasil siklus 1 hal ini dapat dibuktikan presentasi rata-rata pada siklus II sebesar

71% siklis I yaitu nilai rata-rata sebesar 52,5%. Upaya peningkatan hasil belajar

siswa sudah dapat terlihat walaupun masih terdapat beberapa kekeurangan yaitu

ada beberapa siswa kurang memeperhatikan dan kurang fokus menghadap

kedepan, siswa mampu mengemukakan pendapat daan ide-ide tentang petanyaan

yang diajukan, siswa sudah baik namun kurang teliti dalam melakukan

pengamatan, penyelidikan dan siswajuga kurang dapat berpikir kritis.

Tabel.4.12 Hasil observasi aktivitas guru pada siklus 11 dengan menggunaka

media gambar

No Fase Tingkah laku guru Skor Jumlah Rata-

rata % P1 P2

1 Orientasi

siswa kepada

masalah

a. Guru memasuki

kelas tepat waktu

b. Guru menjelaskan

tujuan

pembelajaran.

c. Guru memotivasi

siswa agar terlibat

dalam kegiatan

pemecahan masalah

yang dipilih.

d. Guru mendorong

siswa untuk

melakukan kegiatan

pengamatan

4

4

3

3

4

3

3

4

8

7

6

7

100

87,5

75

87,5

Page 83: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

65

No Fase Tingkah laku guru Skor Jumlah Rata-

rata % P1 P2

terhadap fenomena

yang terkait dengan

KD yang akan

dikembangkan.

2 Menanya,

Memunculka

n

Permasalahan

e. Guru membantu

siswa untuk

mendefinisikan

tugas belajar yang

berhubungan

dengan masalah.

f. Guru mendorong

siswa untuk

merumuskan suatu

masalah terkait

dengan fenomena

yang diamatinya

masalah itu

dirumuskan berupa

pertanyaan yang

bersifat

problematis.

3

2

3

4

6

6

75

75

3 Menalar dan

Mengumpulk

an Data

G. Guru mendorong

siswa untuk

mengumpulkan

informasi yang relevan.

g. guru membimbing

4

4

7

87,5

Page 84: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

66

No Fase Tingkah laku guru Skor Jumlah Rata-

rata % P1 P2

siswa melaksanakan

eksperimen untuk

mendapatkan

pemecahan/penjelasa

n atas masalah baik

secara individu

maupun kelompok.

3 4 7 87,5

4 Mengasosiasi

dan

Merumuskan

Jawaban

h. guru meminta siswa

untuk melakukan

analisis data dan

merumusan jawaban

terkait dengan

masalah yang

mereka ajukan

sebelumnya.

i. Guru membantu

siswa dalam

merumuskan

jawaban.

3

4

3

4

6

8

75

100

5 Mengkomini

kasikan

j. Guru memfasilitasi

siswa untuk

mempersentasikan

jawaban atas

permasalahan yang

mereka rumuskan

4

4

8

100

Page 85: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

67

No Fase Tingkah laku guru Skor Jumlah Rata-

rata % P1 P2

sebelumnya.

k. Guru membantu

siswa melakukan

refleksi atau

evaluasi terhadap

proses pemecahan

masalah yang

dilakukan.

2

4

6

75

Jumlah 39 54 93

Rata-rata (%) 81,75 112,5 193,75

Rata-rata keseluruhan (%) 96,87

Keterangan:

1 = kurang

2 =cukup baik

3 =baik

4 =baik sekali

Sebagaimana ditunjukkan pada tabel 4.15 dapat diketahui bahwa aktifitas

guru pada proses pembelajaran tematik pada siklus II mengalami peningkatan

dalam menciptakan suasana belajar yang dapat mengaktifkan siswa, hal ini dapat

dilihat dari persentase setiap itemnya. Hal ini terlihat dari persentasenya dari

71,8% meningkat pesat menjadi 96,87%. Guru sudah mengajar dengan baik

sesuai dengan tahapan pembelajaran dengan mengugunakan media gambar

tabel. 4.13 Hasil belajar siswa pada siklus II

No Nama Nilai siklus 2 Ketuntasan

1 Airin Raudatul 80 Tuntas

2 Aisyah 65 Tuntas

3 Ali Zusron 65 Tuntas

Page 86: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

68

4 Dia Jang Harum Setiawan 70 Tuntas

5 Fadilah Azzahra 55 Tidak Tuntas

6 Furqon 70 Tuntas

7 Habibah Hamaula 60 Tuntas

8 Gebi Harunibiza 75 Tuntas

9 Isti Taiza fitri 80 Tuntas

10 M. Fikar Ramnan 50 TidakTuntas

11 M. Rafa Ridhollah 75 Tuntas

12 M. Rafi Ridhollah 65 Tuntas

13 M. Rifki 70 Tuntas

14 M. Yayan Kailani 80 Tuntas

15 M. Yandra 70 Tuntas

16 Naura Halfizo 90 Tuntas

17 Nisfi Maulita 70 Tuntas

18 Sahrini Nurjanah 85 Tuntas

19 Sifa Auliya Azzahra 75 Tuntas

20 Umar Fatul Qolah 90 Tuntas

21 Auliya Doza 80 Tuntas

22 Asri Febriani Ningsih 55 Tidak Tuntas

Jumlah 1565 19

Nilai rata-rata siswa 71,1

Jumlah siswa yang berhasil 19

Persentase keberhasilan siswa 86,3

Jumlah siswa yang belum berhasil 3

Persentase siswa yang belum

berhasil

13,6

Dari tabel diatas diketahuinilai rata-rata siswa telah mencapai memenuhi

kriteria ketuntasan (kkm). Hal ini terlihat dari nilai rata-rata yang diperoleh siswa

pada sikluis 2 yaitu 71,1% jumlah siswa yang berhasil atau tuntas 19 siswa atau

Page 87: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

69

86,3% dari 22 jumlah siswa keselurahan dan siswa yang belum berahasil

sebanyak 3 siswa atau 13,6% dari 22 jumlah siswa keseluruhan artinya tindakan

yang diberikan pada siklus dua sudah menunjukkan peningkatan yang sangat

pesat hasil belajar siswa kelas III pada mata pelajaran tematik SDN 49/IX Sungai

Terap Muaro Jambi. Dengan demikian peneliti akan mengakhiri tindakan ini pada

siklus 2.

d.Tahap refleksi

Berdasarkan hasil hasil evaluasi yang diadakan melalui tes tertulis menulis

karangan. Hasil belajar yang diperoleh siswa telah mengalami peningkatan sesuai

dengan yang diharapkan. Bendasarkan analisa terhadap nilai-nilai dan data

observasi pada siklus 2, dapat diketahui bahwa tindakan yang dilakukan pada

siklus ini telah berhasil meningkatkan hasil belajar siswa yang telah memenuhi

kriteria ketuntasan minimum yang telah diterapkan.

Dalm pembelajran siklus II siswa sudah tidak mengalami kesulitan dalam

membuat kerangka karangan dan mengembangkannya menjadi sebuah

pragraf.ejaan yang di gunakan juga sudah sesuai.

1. Analisis Data

Tahap analisis data dilakukan setelah semua data terkumpul, data tersebut

berupa hasil observasi aktivitas belajar siswa, hasil observasi aktivitas mengajar

guru, dan Tes. Hasil data yang diperoleh dari pengumpulan data dengan teknik

observasi adalah sebagai berikut:

1. Tahap aktivitas belajar siswa pada siklus 1 diperoleh ratapresentasi sebesar

52,5%. Sedangkan pada siklus II diperoleh rata-rata presetase sebesar 71%.

Hal ini ,menunjukan adanya peningkatan hasil belajar siswa dengan

menggunakan media gambar pada pembelajaran menulis karangan.

2. Hasil observasi aktivita mengajar guru pada siklus I diperoleh rata-rata

presentasinya 71,8% sedangkan Pada siklus II diperoleh rata-rata

prestasenya sebesar 96,87 %. Hal ini pun menunjukan adanya peningkatann

kemampuan gurudalam mengelola kelas sehingga mampu meningktan hasil

belajar siswa.

Page 88: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

70

3. Sedangkan hasil data yang diperoleh dari pengumpulan data dengan teknik

pemberian Tes belajar adalah sebagai berikut: Pada tes siklus satu nilai rata-

rata siswa 58,1%, Siklus 2 mendapat persentase 71,1%, banyak siswa yang

berhasil dalam pembelajaran pada siklus 1 sebanak 12 siswa sedangkan pada

siklus 2 sebanyak 19 siswa, dan banyak siswa yang tidak berhasil pada siklus

1 sebanyak 10 orang sedangkan pada ada siklussiklus 2 sebanyak 3 siswa.

Hal ini menunjukkan keberhasilan belajar siswa sudah meningkat.

E. Interprestasi Hasil Analisis Data

Dari hasil analisis data yang dilakukan maka diperoleh informasi bahwa pada

pelaksanaan siklus I dari hasil observasi yang dilakukan selama proses

pembelajaran menunjukan hasil belajar siswa belum begitu optimal. Namun

terjadi peningakatan pada hasil belajar pada siklus 2. Adapun data yang diperoleh

adalah sebagai berikut:

1. Lembar observasi

Lembar observasi digunakan sebagai pedoman bagi observer dalam

melakukan pengamatan terhadap hasil belajar siswa. Hasil yang diperoleh dari

lembar observasi digunakan peneliti dan observer sebagai bahan untuk melakukan

refleksi terhadap pelaksanaan tindakan yang telah dilakukan dan sebagai acuan

untuk melakukan perbaikan pada siklus selanjutnya. Hasil observasi yang

diperoleh pada penelitian ini adalah sebagai berikut:

Tabel 4.14 Persentase Aktivitas Belajar Siswa dengan Menggunakan Media

Gambar.

Skor Aktivitas Pertemuan 1 Pertemuan 2 Rata-rata

Siklus I 50% 55% 52,5%

Siklus II 67% 75% 71%

Peningkatan 17% 20% 18,5%

Sebagaimana ditunjukkan pada tabel 4.18 terjadi peningkatan keaktifan

belajar siswa dari siklus I ke siklus II. Hal ini menunjukan bahwa pembelajaran

Page 89: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

71

tematik dengan menggunakan model pembelajaran menggunakan media gambar

dapat meningkatkan keaktifan belajar siswa kelas III SDN 49/IX Sungai Terap

selama proses pembelajaran.

Adapun persentasi aktifitas belajar siswa pada siklus 1 dan 2 disajikan

dalam diagram berikut:

Gambar 4.14 diagram aktifitas belajar siswa dengan menggunakan media

gambar.

Tabel 4.15Persentase Aktivitas Mengajar Guru dengan Menggunakan

Media Gambar

Skor Aktivitas Pertemuan 1 Pertemuan 2 Rata-rata

Siklus I 64,5% 79,1% 71,8%

Siklus II 81,25% 112,5% 96,87%

Peningkatan 17% 33,4% 25,07%

Sebagaimana ditunjukkan pada tabel 4.16 terjadi peningkatan mengajar guru

dari siklus I ke siklus II. Hal ini menunjukan bahwa guru mengalami perbaikan

dalam menciptakan kegiatan pembelajaran tematik dengan menggunakan media

gambar sebagai upaya untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa.

0%

10%

20%

30%

40%

50%

60%

70%

80%

90%

Pertemuan 1 Pertemuan 2 Rata-rata

Siklus I Siklus II Peningkatan

Page 90: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

72

Adapun persentase aktivitas mengajar guru pada siklus I dan siklus II

disajikan pada diagram berikut:

Gambar 4.15 Diagram Aktivitas mengjar Guru Dengan Menggunakan media

gambar.

Adapun persentase Hasil Belajar Siswa Pada Silus 1 dan 2

Gambar 4.16 Diagram Hasil Belajar Siswa Dengan Menggunakan Media

GambaR

Tabel 4.16 Hasil Belajar siswa Pada Siklus 1 dan 2

No Variabel yang diamati Jumlah Persentase

Siklus 1 Siklus 2

1 Nilai Rata-rata 58,1 71,1

0%

20%

40%

60%

80%

100%

Siklus 1 Siklus 2

Pertemuan 1

Pertemuan 2

0102030405060708090

100

Nilai Rata-rata Banyak siswayang telah

berhasil dalampembelajaran

Banyak siswayang belom

berhasil dalampembelajaran

Persentase siswayang telah

berhasil dalampembelajaran

Persentase siswayang belum

berhasil dalampembelajaran

Chart Title

Jumlah Persentase Jumlah Persentase

Page 91: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

73

2 Banyak siswa yang telah berhasil

dalam pembelajaran

12 19

3 Banyak siswa yang belom

berhasil dalam pembelajaran

10 3

4 Persentase siswa yang telah

berhasil dalam pembelajaran

54,5 86,3

5 Persentase siswa yang belum

berhasil dalam pembelajaran

45,5 13,6

2. Pembahasan

Dari hasil penelitian diatas, dapat terlihat hasil sebagai berikut :

1. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk

meningkatkan kemampuan menulis karangan siswa pada pembelajaran

Tematik kelas 3. Pembelajaran pada penelitian ini sudah dilaksanakan dengan

mengikuti tahapan dengan menggunakan media gambar. Kegiatan

pembelajaran dengan menerapkan media gambar ini telah menunjukan hasil

pembelajaran sudah meningkat dalam pelaksanaan proses pembelajaran

tematik di kelas 3 sekolah dasar negeri 49/IX sungai terap. Hal ini terlihat

dari adanya peningkatan hasil belajar siswa dan guru dengan menggunakan

media gambar

2. Selain itu dilihat dari hasil observasi selama penelitian di kelas terlihat sangat

jelas bagaimana hasil siswa sebelum dan sesuadah diterapkannya model

pembelajaran menggunakan media gambar. Seperti terlihat bahwa hasil

belajar siswa meningkat dari pra siklus ke siklus I dan dari siklus I ke siklus

II , hasil belajar siswa pada siklus I mencapai rata-rata 58,1 % dan pada siklus

2 meningkat menjadi 71,1%.

3. Adapun dampak yang diperoleh siswa dari diterapkannya model pembelajaran

menggunakan media gambar yaitu siswa yang semula tidak tundas dan malas

mengikuti proses pembelajaran kini sudah terlihat hasil belajar saat

pembelajaran tematik berlangsung, siswa yang jarang bertanya dan menjawab

pertanyaan dari guru kini sudah berani untuk bertanya dan menjawab

Page 92: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

74

pertanyaan yang diajukan oleh guru, siswa yang semula malas dalam

melakukan pengamatan dan penyelidikan akan materi pembelajaran kini

sudah mulai terbiasa untuk melakukan pengamatan dan penyelidikan dengan

baik. Penggunaan model pembelajaran menggunakan media gambar ini dapat

mengoptimalkan pembelajaran tematik di kelas 3 SDN 49/IX Sungai Terap.

Page 93: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

75

BAB V

PENUTUP

A. Kesimpulan.

Berdasarkan hasil penelitian tindakan kelas yang telah dilaksanakan dapat

disimpulkan bahwa pembelajaran Tematik dengan menggunakan Model

Pembelajaran media gambar dapat meningkatkan hasil belajar siswa hal tersebut

dapat dilihat pada setiap siklus.

Pada pra siklus hasil belajar siswa sebesar 49,5 dengan kategori tidak tuntas,

dan hanya beberapa siswa saja yang mencapai kategori tuntas. Dan setelah

dilakukan tindakan siklus I skor nilai hasil belajar siswa naik menjadi 58,1

dengan jumlah siswa yang tuntas sudah meningkat menjadi 12 siswa, siswa yang

tidak tintas sebanyak 10. Dan meningkat sangat signifikan pada siklus II dengan

skor nilai rata-rata hasil belajar siswa menjadi 7,1 dengan jumlah siswa yang

berhasil sebanya 19 siswa sedangkan anak yang tidak tuntas menurun menjadi 3

siswa

B. Saran

Berdasarkan hasil penelitian ini, peneliti merekomondasikan saran kepada

guru sebagai berikut :

1. Media gambar dengan pembelajaran menulis karangan di kelas 3 SDN 49/IX

Sungai Terap dapat meningkatkan hasil belajar siswa, sehingga dapat dijadikan

sebagai alternatif dalam pembelajaran tematik. Jadi fokus pembelajaran dapat

lebih tertuju kepada siswa untuk memperoleh pengetahuannya secara langsung

melalui pengalaman dan konteks nyata sekitar siswa.

2. Disarankan kepada guru kelas sebelum mengajar terlebih dahulu menyiapkan

rencana pembelajaran, media pembelajaran, metode maupun model

pembelajaran yang sesuai dengan materi pembelajaran. Karena dengan

lengkapnya alat pembelajaran tersebut, tujuan pembelajaran yang ingin dicapai

pun dapat terwujud dengan baik.

3. Penulis menyarankan kepada guru dan siswa hendaknya menyadari bahwa

setiap siswa mempunyai kemampuan yang berbeda yang diharapkan

Page 94: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

76

kemampuan itu untuk dapat diasah terus agar dapat ditingkatkan. Sehingga

proses pembelajaran dapat berjalan dengan baik.

C. Penutup

Dengan mengucapkan rasa syukur yang sebesar-besarnya kepada Allah SWT,

bahwa penulis telah dapat menyelesaikan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini,

namun dalam penulisan karya ilmiah ini tentunya masih terdapat kekurangan-

kekurangan, baik dalam sistematika penulisan maupun bentuk kata-kata. Untuk

itu kritik dan saran sangat diharapkan penulis demi perbaikan penulisan

Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini. Kemudian penulis ingin mengucapkan

terima kasih kepada semua pihak yang telah bersedia memberikan bantuan kepada

penulis dalam penulisan karya ilmiah ini. Semoga karya ilmiah ini dapat

bermanfaat bagi para guru di Sekolah Dasar Negeri 49/IX Sungai Terap.

Page 95: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

77

DAFTAR PUSTAKA

Anonim. (2017). Panduan Penulisan Skripsi FTK Edisi Revisi. FITK UIN STS

Jambi.

Aqib zainal dkk., 2009. Penelitian Tindakan kelas Untuk Guru SD, SLB, TK

Bandung:CV . Yrama Widya.

Abdul Majid. 2014. Pembelajaran Tematik Terpadu. Bandung: Remaja

Rosdakarya.

Al-Syahab Fuad Bin Abdul, 2002 Quantum Teaching, Jakarta: Zikrul Hakim.

Arsyad Azhar, 2015. Media Pembelajaran. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Basyirudin Usman ( 2002). Media Pembelajaran . Jakarta Selatan :PT Ciputra

Pers.

Djago Tarigan, 1991 Membina Keterampilan Menulis Pragraf. Bandung:

Angkasa.

Daryanto. 2014. Pembelajaran Tematik Terpadu Terintegrasi Kurikulum 2013.

Yogyakarta: Gava Media.

Hasbullah. (2005). Dasar-Dasar Ilmu Pendidikan. Jakarta: PT Raja Garfindo

Persada.

Isjoni. 2012. Cooperative Learning. Bandung: Alfabeta.

Majid, Abdul. 2014. Pembelajaran Tematik Terpadu. Bandung: Remaja

Rosdakarya.

Rusman. 2014. Model-model Pembelajaran. Bandung: PT. Raja Grafindo

Pers. Pemula. Bandung:Alfabeta.

Sudjana, Nana, 2009. Penilaian proses belajar mengajar, Bandung: PT. Remaja

Rosdakarya.

Sadiman Arief S., dkk, 2014 Media Pendidikan, Jakarta: Rajawali Press.

Susilana Rudi, 2009. Media Pembelajaan, Bandung: Wacana Prim.

St Y. Slamet., 2014. Pembelajaran Keterampilan Berbahasa Indonesia,

Yogyakarta: Graha Ilmu.

Page 96: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

78

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Kuantitaif, Kualitatif, dan R&D. Bandung:

Alfabeta.

Oemar Hamalik. (2012) Psikologi Belajar dan Mengajar. Jakarta Bumi Aksara.

The liang gie., 2002. Terampil mengarang. Yogyakarta; Andi yogyakarta.

Trianto., 2011 Panduan lengkap penelitian tindakan kelas (Classrom Action

Research) Teori dan Praktek, Jakarta: prestasi pustaka.

Tarigan Guntur Henry, 2009. Pengajaran Ejaan Bahasa Indonesia: Bandung:

Angkasa.

Suharsimi Arikunto, 2012. Penelitian Tindakan Kelas . Jakarta: Bumi Aksara.

Sanjaya Wina. 2011. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses

Pendidikan. Jakarta: Kencana.

Page 97: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

79

Lampiran 1: instrumen pengumpulan data

A. Lembar Observasi siswa

Tema :

Sub tema :

Kelas :

Nama siswa :

Hari & Tanggal :

Jenis kegiatan :

Tujuan Observasi :

1) Untuk mengetahui tingkat awal ketermapilan menulis karangan dalam proses

pembelajaran menggunakan media gambar.

2) Untuk mengetahui apa-apa saja yang menghambat keterampilan menulis

karangan siswa.

3) Untuk mengetahui bagaimana dampak penggunaan Media Gambar dalam

pembelajaran menulis karangan pada siswa. .

Petunjuk :

1) Observer harus berada pada posisi yang tidak mengganggu pembelajaran tetapi

tetap dapat memantau setiap kegiatan yang dilakukan siswa.

2) Observer memberikan skor dengan petunjuk berikut:

NO Aspek yang di amati

Keterangan Skor

1 Gaya Bahasa

Siswa dapat membuat gaya

bahasa kompleks, dan efektif.

tidak ada kekeliruan dalam

penulisan gaya bahasanya.

(4)

Terjadi beberapa kekeliruan gaya

bahasa namun tidak berpengaruh

terhadap arti.

(3)

Banyak kekeliruan gaya bahasa

yang mempengaruhi arti harus

menyusun ulang kalimat.

(2)

Gaya bahasa tidak komunikatif

danterdapatbanyak kesalahan.

(1)

Page 98: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

80

2 Isi paragraf

Jika isi paragraf sesuai dengan

kerangka kalimat

(4)

Jika isi paragraf cukup bagus dan

sesuai dengan kerangka kalimat

(3)

Jika isi karangannya kurang bagus

dan cukup sesuai dengan

kerangka kalimat.

(2)

Jika isi karangannya tidak bagus

dan tidak sesuai dengan kerangka

kalimat

(1)

3

Kesesuaian antara

kerangka kaimat

dengan judul

karangan

Jika antara kerangka kalimat

dengan judul kerangka sesuai

(benar semua)

(4)

Jika antara kerangka kalimat

dengan judul karangan (cukup

sesuai)

(3)

Jika antara kerangka kalimat

dengan judul kerangka kurang

sesuai.

(2)

Jika kerangka kalimat dengan

judul tidak ada sesuai sama sekali.

(1)

Jika antara penulisan dengan EYD

sesuai berarti( benar semua)

(4)

Jika antara penulisan dengan EYD

cukup sesuai

(3)

Page 99: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

81

4

Kesesuaian

Penulisan dengan

EYD/ejaan

Jika penulisan dengan EYD

Kurang sesuai

(2)

Jika antara penuisan dengan EYD

jarang sesuai

(1)

5. Kosa Kata Jika kosa kata sangat bagus dan

sesuai dengan karangan

(4)

Jika kosa kata cukup sesuai

dengan karangan

(3)

Jika kosa kata kurang sesuai

dengan karangan

(2)

Jika kosakata tidak sesuai dengan

karangan

(1)

6. Kalimat Jika kalimat sangat sesuai dengan

judul karangan

(4)

Jika kalimat sesuai dengan judul

karangan

(3)

Jika kalimat cukup sesuai dengan

judul karangan

(2)

Jika kalimat tidak sesuai dengan

judul karang

(1)

A. Lembar Observasi Keterampilan Siswa

Siklus pertemuan ke :

Pengamat :

Hari & Tanggal :

Tujuan observasi :

Page 100: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

82

Pentunjuk pengisian :

Berilah skor 1-4 dengan kriteria sebagai berikut:

1.Belum berkembang 2. Mulai berkembang 3. Berkembang sesuai harapan

4.berkembang sangat baik.

Dengan aspek yang di amati

A :Siswa menulis karangan melalui media gambar.

B. :Siswa menulis karangan sederhana melalui media gambar .

C :Siswa mampu membuat pembentukan paragraf yang baik.

D : siswa mampu membuat ide gagasan dalam cerita

No Nama

1 Airin Raudatul

2 Aisyah

3 Ali Zusron

4 Dia Jang Harum Setiawan

5 Fadilah Azzahra

6 Furqon

7 Habibah Hamaula

8 Gebi Harunibiza

9 Isti Taiza fitri

10 M. Fikar Ramnan

11 M. Rafa Ridhollah

12 M. Rafi Ridhollah

13 M. Rifki

14 M. Yayan Kailani

15 M. Yandra

16 Naura Halfizo

17 Nisfi Maulita

18 Sahrini Nurjanah

19 Sifa Auliya Azzahra

20 Umar Fatul Qolah

Page 101: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

83

No Nama

21 Auliya Doza

22 Asri Febriani Ningsih

Jumlah

Nilai rata-rata siswa

Jumlah siswa yang berhasil

Persentase keberhasilan siswa

Jumlah siswa yang belum

berhasil

Persentase siswa yang belum

berhasil

B. Lembar Obsevasi guru

N

o

Fase Tingkah laku guru Skor Jumla

h

Rata-

rata

%

P1 P2 P3

1 Orientasi

siswa

kepada

masalah

e. Guru memasuki kelas

tepat waktu

f. Guru menjelaskan

tujuan pembelajaran.

g. Guru memotivasi

siswa agar terlibat

dalam kegiatan

pemecahan masalah

yang dipilih.

h. Guru mendorong siswa

untuk melakukan

kegiatan pengamatan

terhadap fenomena

yang terkait dengan

KD yang akan

dikembangkan.

2 Menanya,

Memuncul

kan

Permasala

han

l. Guru membantu siswa

untuk mendefinisikan

tugas belajar yang

berhubungan dengan

masalah.

Page 102: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

84

m. Guru mendorong

siswa untuk

merumuskan suatu

masalah terkait dengan

fenomena yang

diamatinya masalah itu

dirumuskan berupa

pertanyaan yang

bersifat problematis.

3 Menalar

dan

Mengump

ulkan Data

a. Guru mendorong siswa

untuk mengumpulkan

informasi yang

relevan.

b. guru membimbing

siswa melaksanakan

eksperimen untuk

mendapatkan

pemecahan/penjelasan

atas masalah baik

secara individu

maupun kelompok.

4 Mengasosi

asi dan

Merumusk

an

Jawaban

a. guru meminta siswa

untuk melakukan

analisis data dan

merumusan jawaban

terkait dengan masalah

yang mereka ajukan

sebelumnya.

b. Guru membantu siswa

dalam merumuskan

jawaban.

5 Mengkomi

nikasikan

c. Guru

memfasilitasi siswa

untuk

mempersentasikan

jawaban atas

permasalahan yang

mereka rumuskan

sebelumnya.

d. Guru membantu siswa

melakukan refleksi atau

Page 103: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

85

evaluasi terhadap

proses pemecahan

masalah yang

dilakukan.

Jumlah

Rata-rata (%)

Rata-ta keseluruhan (%)

C. Lembar Wawancara Siswa

Nama siswa :

Kelas :

Hari dan tanngal :

Tujuan wawancara :

No absen :

No Pertanyaan Jawaban

1

Apakah kamu suka

pembelajaran menggunakan

Tema-tema ?

2

Bagaimana pendapat kamu

tentang pembelajaran

Tematik?

3

Bagaimana pendapat kamu

tentang cara mengajar guru

yang digunakan dalam

pembelajaran selama ini?

Page 104: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

86

4 Pernahkah kamu mendengar

atau mengetahui media

pembelajaran berbentuk

gambar?

5 Apakah kamu ingin tahu lebih

banyak tentang media

pembelajaran berbentuk

gambar?

6

Apakah media pembelajaran

gambar dapat meningkatkan

keterampilan menulis

karangan?

7

Apakah kamu senang dengan

melakukan kegiatan ini ?

8 Apakah kamu berusaha

sendiri dalam menulis

karangan ?

9

Apa yang kamu dapat setelah

mempelajari pembelajaran

Tematik menggunakan media

pembelajaran berbentuk

Gambar ?

Page 105: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

87

10 Apakah dengan diterapkannya

media pembelajaran gambar

ini dapat membawa perubahan

dalam keterampilan menulis

karangan?

11 Keterampilan apa yang kamu

peroleh setelah diterapkannya

media gambar dalam menulis

karangan?

12 Apakah kamu bertanya

kepada guru apabila kamu

belum paham ?

13 Apakah kamu membantu

teman yang belum paham ?

14 Apa yang kamu rasakan

terkait dengan pembelajaran

tematik sekarang ?

15 Apakah kamu menyelesaikan

karangan dengan tekun dan

sungguh-sungguh.

16 Apakah kamu menyukai

media gambar dalam menulis

karangan?

17 Apakah gambar dapat

membuat kamu gemar dalam

menulis karangan ?

18 Apa media sebelum nya

dalam menulis karangan?

Page 106: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

88

19 Adakah perbedaan dengan

media pembelajaran guru

sebelumnya ?

20 Dibanding dengan

pembelajaran sebelumnya

apakah pembelajaran tematik

pada saat ini lebih

menyenangkan ?

D. Lembar Wawancara Siswa

Nama siswa : yayan

Kelas :3

Hari dan tanngal :

Tujuan wawancara :

No absen :

Siklus 2 pertemuan 1

No Pertanyaan Jawaban

1

Apakah kamu suka

pembelajaran menggunakan

Tema-tema ?

2

Bagaimana pendapat kamu

tentang pembelajaran Tematik?

3

Bagaimana pendapat kamu

tentang cara mengajar guru

yang digunakan dalam

Page 107: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

89

pembelajaran selama ini?

4 Pernahkah kamu mendengar

atau mengetahui media

pembelajaran berbentuk

gambar?

5 Apakah kamu ingin tahu lebih

banyak tentang media

pembelajaran berbentuk

gambar?

6

Apakah media pembelajaran

gambar dapat meningkatkan

keterampilan menulis

karangan?

7

Apakah kamu senang dengan

melakukan kegiatan ini ?

8 Apakah kamu berusaha sendiri

dalam menulis karangan ?

9

Apa yang kamu dapat setelah

mempelajari pembelajaran

Tematik menggunakan media

pembelajaran berbentuk

Gambar ?

Page 108: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

90

10 Apakah dengan diterapkannya

media pembelajaran gambar ini

dapat membawa perubahan

dalam keterampilan menulis

karangan?

11 Keterampilan apa yang kamu

peroleh setelah diterapkannya

media gambar dalam menulis

karangan?

12 Apakah kamu bertanya kepada

guru apabila kamu belum

paham ?

13 Apakah kamu membantu teman

yang belum paham ?

14 Apa yang kamu rasakan terkait

dengan pembelajaran tematik

sekarang ?

15 Apakah kamu menyelesaikan

karangan dengan tekun dan

sungguh-sungguh.

16 Apakah kamu menyukai media

gambar dalam menulis

karangan?

17 Apakah gambar dapat membuat

kamu gemar dalam menulis

karangan ?

18 Apa media sebelum nya dalam

menulis karangan?

Page 109: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

91

19 Adakah perbedaan dengan

media pembelajaran guru

sebelumnya ?

20 Dibanding dengan

pembelajaran sebelumnya

apakah pembelajaran tematik

pada saat ini lebih

menyenangkan ?

E. Lembar Wawancara:

Nama siswa :

Kelas :

Hari dan tanngal :

Tujuan wawancara :

No absen :

Siklus 2 pertemuan 2

No Pertanyaan Jawaban

1

Apakah kamu suka

pembelajaran menggunakan

Tema-tema ?

2

Bagaimana pendapat kamu

tentang pembelajaran Tematik?

3

Bagaimana pendapat kamu

tentang cara mengajar guru

yang digunakan dalam

pembelajaran selama ini?

Page 110: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

92

4 Pernahkah kamu mendengar

atau mengetahui media

pembelajaran berbentuk

gambar?

5 Apakah kamu ingin tahu lebih

banyak tentang media

pembelajaran berbentuk

gambar?

6

Apakah media pembelajaran

gambar dapat meningkatkan

keterampilan menulis

karangan?

7

Apakah kamu senang dengan

melakukan kegiatan ini ?

8 Apakah kamu berusaha sendiri

dalam menulis karangan ?

9

Apa yang kamu dapat setelah

mempelajari pembelajaran

Tematik menggunakan media

pembelajaran berbentuk

Gambar ?

Page 111: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

93

10 Apakah dengan diterapkannya

media pembelajaran gambar ini

dapat membawa perubahan

dalam keterampilan menulis

karangan?

11 Keterampilan apa yang kamu

peroleh setelah diterapkannya

media gambar dalam menulis

karangan?

12 Apakah kamu bertanya kepada

guru apabila kamu belum

paham ?

13 Apakah kamu membantu teman

yang belum paham ?

14 Apa yang kamu rasakan terkait

dengan pembelajaran tematik

sekarang ?

15 Apakah kamu menyelesaikan

karangan dengan tekun dan

sungguh-sungguh.

16 Apakah kamu menyukai media

gambar dalam menulis

karangan?

17 Apakah gambar dapat membuat

kamu gemar dalam menulis

karangan ?

18 Apa media sebelum nya dalam

menulis karangan?

Page 112: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

94

19 Adakah perbedaan dengan

media pembelajaran guru

sebelumnya ?

20 Dibanding dengan

pembelajaran sebelumnya

apakah pembelajaran tematik

pada saat ini lebih

menyenangkan ?

F. Lembar Wawancara Guru

1. Instrumen wawancara kepala sekolah

No Pertanyaan Jawaban

1. Sudah berapa lama bapak menjabat sebagai

kepala di SDN 49/IX Sungai Terap Muaro Jambi

ini ?

2. Apa media yang pernah digunakan guru dalam

mengajar?

3. baga bagaimana pendapat bapak mengenai media

gambar yang digunakan dalam proses

pembelajaran?

Lembar Obsevasi guru . siklus 2

N

o

Fase Tingkah laku guru Skor Jumla

h

Rata-

rata

%

P1 P2 P3

1 Orientasi

siswa

kepada

masalah

i. Guru memasuki kelas

tepat waktu

j. Guru menjelaskan

tujuan pembelajaran.

k. Guru memotivasi

siswa agar terlibat

dalam kegiatan

pemecahan masalah

Page 113: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

95

yang dipilih.

l. Guru mendorong siswa

untuk melakukan

kegiatan pengamatan

terhadap fenomena

yang terkait dengan

KD yang akan

dikembangkan.

2 Menanya,

Memuncul

kan

Permasala

han

n. Guru membantu siswa

untuk mendefinisikan

tugas belajar yang

berhubungan dengan

masalah.

o. Guru mendorong

siswa untuk

merumuskan suatu

masalah terkait dengan

fenomena yang

diamatinya masalah itu

dirumuskan berupa

pertanyaan yang

bersifat problematis.

3 Menalar

dan

Mengump

ulkan Data

c. Guru mendorong siswa

untuk mengumpulkan

informasi yang

relevan.

d. guru membimbing

siswa melaksanakan

eksperimen untuk

mendapatkan

pemecahan/penjelasan

atas masalah baik

secara individu

maupun kelompok.

4 Mengasosi

asi dan

Merumusk

an

Jawaban

c. guru meminta siswa

untuk melakukan

analisis data dan

merumusan jawaban

terkait dengan masalah

yang mereka ajukan

sebelumnya.

Page 114: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

96

d. Guru membantu siswa

dalam merumuskan

jawaban.

5 Mengkomi

nikasikan

e. Guru

memfasilitasi siswa

untuk

mempersentasikan

jawaban atas

permasalahan yang

mereka rumuskan

sebelumnya.

f. Guru membantu siswa

melakukan refleksi atau

evaluasi terhadap

proses pemecahan

masalah yang

dilakukan.

Jumlah

Rata-rata (%)

Rata-ta keseluruhan (%)

Lembar Obsevasi guru . siklus 2

N

o

Fase Tingkah laku guru Skor Jumla

h

Rata-

rata

%

P1 P2 P3

1 Orientasi

siswa

kepada

masalah

m. Guru memasuki

kelas tepat waktu

n. Guru menjelaskan

tujuan pembelajaran.

o. Guru memotivasi

siswa agar terlibat

dalam kegiatan

pemecahan masalah

yang dipilih.

p. Guru mendorong siswa

untuk melakukan

kegiatan pengamatan

terhadap fenomena

Page 115: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

97

yang terkait dengan

KD yang akan

dikembangkan.

2 Menanya,

Memuncul

kan

Permasala

han

p. Guru membantu siswa

untuk mendefinisikan

tugas belajar yang

berhubungan dengan

masalah.

q. Guru mendorong

siswa untuk

merumuskan suatu

masalah terkait dengan

fenomena yang

diamatinya masalah itu

dirumuskan berupa

pertanyaan yang

bersifat problematis.

3 Menalar

dan

Mengump

ulkan Data

e. Guru mendorong siswa

untuk mengumpulkan

informasi yang

relevan.

f. guru membimbing

siswa melaksanakan

eksperimen untuk

mendapatkan

pemecahan/penjelasan

atas masalah baik

secara individu

maupun kelompok.

4 Mengasosi

asi dan

Merumusk

an

Jawaban

e. guru meminta siswa

untuk melakukan

analisis data dan

merumusan jawaban

terkait dengan masalah

yang mereka ajukan

sebelumnya.

f. Guru membantu siswa

dalam merumuskan

jawaban.

Page 116: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

98

5 Mengkomi

nikasikan

g. Guru

memfasilitasi siswa

untuk

mempersentasikan

jawaban atas

permasalahan yang

mereka rumuskan

sebelumnya.

h. Guru membantu siswa

melakukan refleksi atau

evaluasi terhadap

proses pemecahan

masalah yang

dilakukan.

Jumlah

Rata-rata (%)

Rata-ta keseluruhan (%)

2. Instrumen Wawancara dengan Guru Setelah Pembelajaran

Nama guru :

Wali kelas :

Hari dan tanggal :

Tujuan wawancara :

No Pertanyaan Jawaban

1 Berapa lama Ibu mengajar di

Sekolah Dasar Negeri 49 /IX

Sungai Terap?

2 Berapa lama ibu mengajar di

kelas III?

3 Berapakah jumlah peserta

didik yang belajar di kelas Ibu

saat ini?

4 Bagaimanakah hasil belajar

siswa di kelas pada

pembelajaran Tematik?

5 Bagaimanakah cara Ibu

menyampaikan materi kepada

Page 117: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

99

siswa?

6 Bagaimakah respon siswa

terhadap pembelajaran?

7 Pendekatan pembelajaran

apakah yang Ibu ketahui?

8 Apa media pembelajaran yang

sering Ibu gunakan pada saat

proses pembelajaran?

9 Bagaimana respon siswa

terhadap media pembelajaran

yang Ibu terapkan pada

pembelajaran Tematik?

10 Apakah dalam proses

pembelajaran Ibu pernah

menggunakan media Gambar?

G. Lembar Observasi Keterampilan Siswa

Siklus pertemuan ke :

Pengamat :

Hari & Tanggal :

Tujuan observasi :

Pentunjuk pengisian :

Berilah skor 1-4 dengan kriteria sebagai berikut:

1.Belum berkembang 2. Mulai berkembang 3. Berkembang sesuai harapan

4.berkembang sangat baik.

Dengan aspek yang di amati

A :Siswa menulis karangan melalui media gambar.

B. :Siswa menulis karangan sederhana melalui media gambar .

C :Siswa mampu membuat pembentukan paragraf yang baik.

D : siswa mampu membuat ide gagasan dalam cerita

No Nama

1 Airin Raudatul

2 Aisyah

Page 118: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

100

No Nama

3 Ali Zusron

4 Dia Jang Harum Setiawan

5 Fadilah Azzahra

6 Furqon

7 Habibah Hamaula

8 Gebi Harunibiza

9 Isti Taiza fitri

10 M. Fikar Ramnan

11 M. Rafa Ridhollah

12 M. Rafi Ridhollah

13 M. Rifki

14 M. Yayan Kailani

15 M. Yandra

16 Naura Halfizo

17 Nisfi Maulita

18 Sahrini Nurjanah

19 Sifa Auliya Azzahra

20 Umar Fatul Qolah

21 Auliya Doza

22 Asri Febriani Ningsih

Jumlah

Nilai rata-rata siswa

Jumlah siswa yang berhasil

Persentase keberhasilan siswa

Jumlah siswa yang belum

berhasil

Persentase siswa yang belum

berhasil

Page 119: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

101

1. Instrumen Wawancara dengan Guru Sebelum Pembelajaran

Nama Guru :

Wali Kelas :

Hari dan Tanggal :

Tujuan Wawancara :

No Pertanyaan Jawaban

1 Apakah dengan menggunakan

media gambar pada materi

pembelajaran Tematik mudah

untuk dipahami oleh siswa?

2 Apakah dengan menggunakan

media gambar dapat mengecek

pemahaman masing-masing siswa

dalam membuat karangan?

3 Apakah dengan menggunakan

media gambar siswa berani

mengemukakan jawabannya?

4 Apakah dengan menggunakan

media gambar siswa lebih aktif

dalam proses pemebelajaran?

5 Bagaimana hasil belajar siswa

dalam membuat karangan setelah

menggunakan media gambar?

H. Tes

Nama :

Kelas :

Hari Dan Tanggal :

No. absen :

Ket: siklu 1 dan siklus 2:

Page 120: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

102

05.00

05.00 – 05.20

05.20 – 05.45 05.45 – 06.00

Page 121: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

103

06.00 – 06.15 06.15 – 06.45

07.00 – 12.00

Page 122: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

104

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN 49/IX Sungai Terap Muaro Jambi

Kelas / Semester : III (Tiga) / 2

Tema 6 : Indahnya Persahabatan

Sub Tema 1 : Temanku Sahabatku

Pembelajaran : 2

Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (2 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)

KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya

KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun,

peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman,

guru dan tetangga.

KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati

(mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin

tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan

benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.

KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis,

dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang

mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan

perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR

Bahasa Indonesia

Kompetensi Dasar (KD)

Page 123: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

105

1.1 Meresapi makna anugerah Tuhan Yang Maha Esa berupa bahasa

Indonesia yang dikenal sebagai bahasa persatuan dan sarana belajar di

tengah keberagaman bahasa daerah

1.2 Meresapi keagungan Tuhan Yang Maha Esa atas penciptaan makhluk

hidup, benda dan sifatnya, energi dan perubahan, bumi dan alam

semesta.

2.4 Memiliki rasa percaya diri dan kepedulian terhadap kondisi alam dan

lingkungan sosial melalui pemanfaatan bahasa Indonesia dan/atau

bahasa daerah.

3.3 menguraikan isi teks dalam gambar tentang seorang anak membantu

ibu nya didapur, dan yang kedua tentang anak yang sedang bermain

karet.

4.3 menguraikan isi teks gambar tentang anak yang sedang bermain karet

menjadi sebuah karanagan

Indikator Pencapaian Kompetensi

3.3.1 Mengidentifikasi tanggapan pada teks surat tanggapan pribadi.

4.3.1 Menguraikan gagasan pokok dari isi teks surat tanggapan pribadi

tentang seorang anak sedang bermain karet secara tertulis.

4.4.1 siswa dapat membuat langkah-langkah tentang menulis karangan

4.5.1 siswa dapat mengarang sesuai denagn EYD

PPKn

Kompetensi Dasar (KD)

1.1 Menerima keberagaman karakteristik individu dalam kehidupan

beragama, suku bangsa, ciri-ciri fisik, psikis, dan hobby sebagai

anugerah Tuhan Yang Maha Esa di lingkungan rumah dan sekolah.

Page 124: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

106

1.2 Menghargai kebersamaan dalam keberagaman sebagai anugerah Tuhan

Yang Maha Esa di lingkungan rumah dan sekolah.

2.1 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli,

kasih sayang, percaya diri, berani mengakui kesalahan, meminta maaf

dan memberi maaf di rumah dan sekolah dalam berinteraksi dengan

keluarga, teman, dan guru, sebagai perwujudan moral Pancasila.

2.3 Menunjukkan perilaku kerja sama dalam keberagaman di rumah,

sekolah dan masyarakat sekitar.

3.1 Memahami simbol-simbol sila Pancasila dalam lambang negara

“Garuda Pancasila”.

4.1 Mengamati dan menceritakan perilaku di sekitar rumah dan sekolah

dan mengaitkan dengan pemahamannya terhadap simbol silasila

Pancasila.

Indikator Pencapaian Kompetensi

3.1.1 Memberikan contoh pengamalan sila kedua Pancasila (sesuai

konteks/tema).

4.1.1 Berperilaku sesuai dengan sila kedua Pancasila (sesuai konteks).

PJOK

Kompetensi Dasar (KD)

1.1 Menghargai tubuh dengan seluruh perangkat gerak dan kemampuannya

sebagai anugerah Tuhan.

2.2 Bertanggung jawab terhadap keselamatan diri sendiri, orang lain, dan

lingkungan sekitar, serta dalam penggunaan sarana dan prasarana

pembelajarann

3.1 Mengetahui konsep gerak kombinasi pola gerak dasar lokomotor dalam

berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional.

Page 125: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

107

4.1 Mempraktikkan kombinasi pola gerak dasar lokomotor yang dilandasi

konsep gerak dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau

tradisional.

Indikator Pencapaian Kompetensi

3.1.1 Mengidentifikasi gerak kombinasi pola gerak dasar lokomotor

berbagai bentuk permainan sederhana.

4.1.1 Mempraktikkan kombinasi pola gerak dasar lokomotor yang

dilandasi konsep gerak dalam berbagai bentuk permainan sederhana.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

10. Siswa dapat memberikan contoh pengamalan sila kedua Pancasila yang

tepat dalam kehidupan sehari-hari dengan tepat.

11. Siswa dapat berperilaku sesuai dengan sila kedua Pancasila dalam

kehidupan sehari-hari dengan tepat.

12. Siswa dapat mengarang denyan EYD dengan tepat

13. Siswa dapat menguraikan ide pokok dan gagasan dalam cerita gambar

14. Siswa dapat mengidentifikasi gerak kombinasi pola gerak dasar bermain

karet dengan berbagai bentuk permainan sederhana dengan tepat.

15. Siswa dapat menuliskan pola gerak dasar karet yang dilandasi konsep

gerak dalam berbagai bentuk permainan sederhana dengan

memperhatikan gambar .

D. METODE PEMBELAJARAN

16. Pendekatan : Saintifik

17. Metode : ceramah, diskusi tanya, tanya jawab,

E. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

Waktu

Page 126: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

108

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

Waktu

Pendahuluan 18. Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa

berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-

masing.

19. Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar

kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi

dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan

pembelajaran.

20. Guru menanyakan pembelajaran yang akan di pelajari

10 menit

Inti Mengamati

21. Guru menjelaskan materi teman ku sahabatku dengan

menggunakan media gamabar

22. Kemudian Guru meminta siswa mengamati gambar

yang ada di depan yang sudah di buat oleh guru

dengan cermat

menanya

23. Guru memberi kesempatan kepada siswa yang ingin

bertanya

Mengekplorasi

24. Guru membagi siswa kedalam beberapa kelompok

setiap kelompok terdiri dari 4 samapai 5 orang

25. Guru meminta siswa membuat karangan dengan

gambar yang ada di papan tulis

26. Guru membimbing siswa untuk membuat karangan

27. Setelah selesai siswa membuat karangan sesuai

45 Menit

Page 127: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

109

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

Waktu

gambar didepan siswa disuru maju satu persatu

membacakan hasil karangan yang sudah dibuat

mengkomunikasiakn

28. Setelah itu siswa diminta memahami tiap kata yang

dibuat dalam karangan, bagaimana cara penulisan

yang benar dalam membuat karangan

mengasosiasi

29. Setelah selesai membuat karangan siswa disuruh maju

kedepan membacakan hasil karangan yang sudah di

buat di depan teman-temannya.

Penutup 30. Peserta didik membuat kesimpulan dibantu dan

dibimbing guru.

31. Melaksanakan penilaian dan refleksi dengan

mengajukan pertanyaan atau tanggapan peserta didik

dari kegiatan yang telah dilaksanakan sebagai bahan

masukan untuk perbaikan langkah selanjutnya.

32. Merencanakan kegiatan tindak lanjut dengan

memberikan tugas baik cara individu maupun

kelompok.

33. Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan

berikutnya.

34. Menutup pelajaran dengan berdo’a dan salam.

15 menit

Page 128: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

110

F. SUMBER, ALAT DAN MEDIA PEMBELAJARAN

35. Buku Guru dan Buku Siswa Tema 6 : ”Indahnya Persahabatan” Kelas

III (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian

Pendidikan dan Kebudayaan, 2018).

36. Gambar –gambar pada buku siswa.

G. PENILAIAN PEMBELAJARAN

1. Penilaian Sikap

a. Penilaian sikap teliti dilakukan saat kegiatan menemukan tanggapan di

dalam teks surat dan menulis gagasan pokok dari teks surat.

b. Penilaian sikap percaya diri dilakukan saat kegiatan bercerita tentang

sikapsikap saling menyayangi antara siswa dan sahabatnya.

No Nama

Perubahan tingkah laku

Cermat dan Teliti Percaya Diri

K C B SB K C B SB

1 2 3 4 1 2 3 4

1 Sultan Haykal

2 Aisy Anindya

3 ……………..

Dst ……………..

Keterangan:

2. Penilaian Keterampilan

Penilaian: Unjuk kerja

a. Menguraikan gagasan pokok yang terdapat pada teks surat.

Kriteria Sangat Baik Baik Cukup Kurang

Page 129: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

111

(4) (3) (2) (1)

Penggunaan

huruf besar dan

tanda

baca.

Menggunakan

huruf besar di

awal kalimat dan

nama orang, serta

menggunakan

tanda titik di

akhir kalimat.

Terdapat 1-2

kesalahan

dalam

menggunakan

huruf besar dan

tanda titik.

Terdapat lebih

dari 2 kesalahan

dalam

menggunakan

huruf besar dan

tanda titik.

Tidak satu pun

kalimat yang

menggunakan

huruf besar dan

tanda titik.

Kesesuaian

dengan isi teks

surat.

Seluruh gagasan

pokok yang

ditulis sesuai

dengan isi teks

surat.

Setengah atau

lebih gagasan

pokok yang

ditulis sesuai

dengan isi teks

surat.

Kurang dari

setengah

gagasan pokok

yang ditulis

sesuai dengan

isi teks surat.

Semua isi teks

surat.

Penulisan. Penulisan kata

sudah tepat.

Terdapat 1-2

kata yang

kurang tepat

dalam

penulisan.

Lebih dari 2

kata yang

kurang tepat

dalam

penulisan.

Semua kata

belum tepat

dalam

penulisan.

Penggunaan

kalimat yang

efektif.

Semua kata

menggunakan

kalimat yang

efektif.

Terdapat 1-2

kalimat yang

menggunakan

kalimat kurang

efektif.

Terdapat lebih

dari 2 kalimat

yang

menggunakan

kalimat kurang

efektif.

semua kalimat

menggunakan

kalimat kurang

efektif.

Mengetahui

Kepala Sekolah,

Sungai Terap, Mei 2019

Guru Kelas 3

Page 130: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

112

Sofyan, M

NIP.

196105221984101001

Mardiana S. Pd

NIP.

196201261983012001

Page 131: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

113

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN 49/IX Sungai Terap Muaro Jambi

Kelas / Semester : III (Tiga) / 2

Tema 6 : Indahnya Persahabatan

Sub Tema 1 : Temanku Sahabatku

Pembelajaran : 3

Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (2 x 35 menit

A. KOMPETENSI INTI (KI)

KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya

KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun,

peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman,

guru dan tetangga.

KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati

(mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin

tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan

benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.

KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis,

dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang

mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan

perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR

Bahasa Indonesia

Page 132: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

114

Kompetensi Dasar (KD)

1.1 Meresapi makna anugerah Tuhan Yang Maha Esa berupa bahasa

Indonesia yang dikenal sebagai bahasa persatuan dan sarana belajar di

tengah keberagaman bahasa daerah

1.2 Meresapi keagungan Tuhan Yang Maha Esa atas penciptaan makhluk

hidup, benda dan sifatnya, energi dan perubahan, bumi dan alam

semesta.

2.4 Memiliki rasa percaya diri dan kepedulian terhadap kondisi alam dan

lingkungan sosial melalui pemanfaatan bahasa Indonesia dan/atau

bahasa daerah.

3.3 menguraikan media gambar

4.3 Mengolah dan menyajikan teks surat tanggapan pribadi tentang

perkembangan teknologi produksi, komunikasi, dan transportasi serta

permasalahan dan lingkungan sosial di daerah secara mandiri dalam

bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata

bahasa daerah untuk membantu penyajian.

Indikator Pencapaian Kompetensi

3.3.1 siswa mampu menulis karangan

3.4.1 siswa mampu membuat karangan sesuai dengan judul

4.3.1 Bertanya jawab tentang teks surat tanggapan pribadi.

Matematika

Kompetensi Dasar (KD)

1.1 Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.

2.1 Menunjukkan sikap cermat dan teliti, jujur,tertib dan mengikuti aturan,

peduli, disiplin waktu serta tidak mudah menyerah dalam mengerjakan

tugas.

Page 133: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

115

2.2 Memiliki rasa ingin tahu dan ketertarikan pada matematika yang

terbentuk melalui pengalaman belajar.

3.9 Mengenal hubungan antar satuan waktu, antar satuan panjang, dan

antar satuan berat yang biasa digunakan dalam kehidupan sehari-hari.

4.2. Merumuskan dengan kalimat sendiri, membuat model matematika, dan

memilih strategi yang efektif dalam memecahkan masalah nyata sehari-

hari yang berkaitan dengan penjumlahan, pengurangan, perkalian,

pembagian bilangan bulat, waktu, panjang, berat benda, dan uang, serta

memeriksa kebenaran jawabnya.

Indikator Pencapaian Kompetensi

3.9.1 Mengkonversi sebuah satuan waktu dengan satuan waktu lainnya.

4.2.1 Menggunakan pengetahuan yang dimiliki untuk menyelesaikan

masalah sehari-hari yang berkaitan dengan waktu.

SBdP

Kompetensi Dasar (KD)

1.1 Memuji keunikan kemampuan manusia dalam berkarya seni dan

berkreativitas sebagai anugrah Tuhan.

2.1 Menunjukkan sikap berani mengekspresikan diri dalam berkarya seni.

3.3 Memahami gerak kuat dan lemah dalam tari dengan menggunakan

musik sebagai iringan.

4.9 Mengembangkan gerak berdasarkan hasil pengamatan alam sekitar ke

dalam bentuk tari bertema.

Indikator Pencapaian Kompetensi

3.3.1 Mengidentifikasi gerak kuat dan gerak lemah berdasarkan

pengamatan terhadap alam sekitar.

4.9.1 Menirukan gerak alam hasil pengamatan dari alam sekitar.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

Page 134: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

116

37. Siswa dapat melengkapi teks yang rumpang dengan kata-kata yang tepat.

38. Siswa dapat merumuskan pertanyaan yang tepat berkaitan dengan teks

surat tanggapan pribadi.

39. Siswa dapat mengonversi sebuah satuan waktu dengan satuan waktu

lainnya dengan tepat.

40. Siswa dapat menggunakan pengetahuan yang dimiliki untuk

menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan waktu dengan

tepat.

41. Siswa dapat mengidentifikasi gerak kuat dan gerak lemah berdasarkan

pengamatan terhadap alam sekitar dengan tepat.

42. Siswa dapat menirukan gerak alam hasil pengamatan dari alam sekitar

dengan percaya dirI.

D. METODE PEMBELAJARAN

43. Pendekatan : Saintifik

44. Metode : , diskusi, tanya jawab, penugasan dan ceramah

E. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

Waktu

Pendahuluan 45. Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa

berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-

masing.

46. Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar

kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi

dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan

pembelajaran.

47. Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu

10 menit

Page 135: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

117

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

Waktu

tentang ”Temanku Sahabatku”

Inti Mengamati

48. Sebelum mengamati gambar siswa di minta untuk

menyanyikan lagu tentang sahabatku

49. Guru menjelaskan materi teman ku sahabatku dengan

menggunakan media gambar

50. Kemudian Guru meminta siswa mengamati gambar

yang ada di depan yang sudah di buat oleh guru

dengan cermat

menanya

51. Guru memberi kesempatan kepada siswa yang ingin

bertanya

Mengekplorasi

52. Guru membagi siswa kedalam beberapa kelompok

setiap kelompok terdiri dari 4 samapai 5 orang

53. Guru meminta siswa membuat karangan dengan

gambar yang ada di papan tulis

54. Guru membimbing siswa untuk membuat karangan

55. Setelah selesai siswa membuat karangan sesuai

gambar didepan siswa disuru maju satu persatu

membacakan hasil karangan yang sudah dibuat

mengkomunikasiakn

56. Setelah itu siswa diminta memahami tiap kata yang

45 Menit

Page 136: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

118

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

Waktu

dibuat dalam karangan, bagaimana cara penulisan

yang benar dalam membuat karangan

mengasosiasi

57. Setelah selesai membuat karangan siswa disuruh maju

kedepan membacakan hasil karangan yang sudah di

buat di depan teman-temannya.

58. Guru membantu siswa yang kesulitan dalam membuat

karangan

Penutup 59. Peserta didik membuat kesimpulan dibantu dan

dibimbing guru.

60. Melaksanakan penilaian dan refleksi dengan

mengajukan pertanyaan atau tanggapan peserta didik

dari kegiatan yang telah dilaksanakan sebagai bahan

masukan untuk perbaikan langkah selanjutnya.

61. Merencanakan kegiatan tindak lanjut dengan

memberikan tugas baik cara individu maupun

kelompok.

62. Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan

berikutnya.

63. Menutup pelajaran dengan berdo’a dan salam.

10 menit

F. SUMBER, ALAT DAN MEDIA PEMBELAJARAN

Page 137: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

119

64. Buku Guru dan Buku Siswa Tema 6 : ”Indahnya Persahabatan” Kelas

III (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian

Pendidikan dan Kebudayaan, 2018).

65. Gambar –gambar pada buku siswa.

G. PENILAIAN PEMBELAJARAN

1. Penilaian Sikap

a. Penilaian sikap teliti dilakukan saat kegiatan melengkapi teks surat

rumpang.

b. Penilaian sikap percaya diri dilakukan saat ke giatan memadukan gerakan

lemah dan gerakan kuat berdasarkan pengamatan alam sekitar

2. Penilaian Keterampilan

Penilaian: Unjuk kerja

a. Menyusun pertanyaan tentang teks surat Siti.

Kriteria Sangat Baik Baik Cukup Kurang

(4) (3) (2) (1)

Kesesuaian

dengan

konteks.

Pertanyaan

sesuai dengan

konteks.

Pertanyaan

masih pada

tema yang

sama, namun

meluas.

Pertanyaan

keluar dari tema

dan konteks.

Belum dapat

menyusun

pertanyaan.

Bahasa yang

santun.

Pertanyaan

menggunakan

bahasa yang

santun.

Terdapat 3-5

kata bahasa

sehari-hari.

Menggunakan

lebih dari 5 kata

bahasa

seharihari.

Belum dapat

menggunakan

bahasa yang

santun

menyusun

pertanyaan.

Page 138: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

120

Mengetahui

Kepala Sekolah,

Sofyan, M

NIP.

196105221984101001

Sungai Terap, Mei 2019

Guru Kelas 3

Mardiana S. Pd

NIP.

196201261983012001

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN 49/ IX Sungai Terap Muaro Jambi

Kelas / Semester : III (Tiga) / 2

Tema 6 : Indahnya Persahabatan

Sub Tema 2 : Tumbuhan Sahabatku

Pembelajaran : 4

Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (2 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)

KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya

KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun,

peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman,

guru dan tetangga.

Page 139: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

121

KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati

(mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin

tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan

benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.

KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis,

dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang

mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan

perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR

Bahasa Indonesia

Kompetensi Dasar (KD)

1.1 Meresapi makna anugerah Tuhan Yang Maha Esa berupa bahasa

Indonesia yang dikenal sebagai bahasa persatuan dan sarana belajar di

tengah keberagaman bahasa daerah.

1.2 Mersapi keagungan Tuhan Yang Maha Esa atas penciptaan makhluk

hidup, benda dan sifatnya, energi dan perubahan, bumi dan alam

semesta.

2.1 Memiliki kepedulian dan rasa tanggung jawab terhadap makhluk

hidup, energi dan perubahan iklim, serta bumi danalam semesta

melalui pemanfaatan bahasa Indonesia dan/atau bahasa daerah.

2.2 Memiliki kedisiplinan dan tanggung jawab untukhidup sehat serta

merawat hewan dan tumbuhan melalui pemanfaatan bahasa Indonesia

dan/atau bahasa daerah.

2.4 Memiliki rasa percaya diri dan kepedulian terhadap kondisi alam dan

lingkungan sosial melalui pemanfaatan bahasa Indonesia dan/atau

bahasa daerah.

2.5 Memiliki kepedulian terhadap kehidupan hewan dan tumbuhan melalui

pemanfaatan bahasa Indonesia dan/atau bahasa daerah.

Page 140: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

122

3.2 Menguraikan teks dari gambar sahabat dayu sedang membantu

seorang pedagang.

4.2 menulis karangan sesuai dengan gambar sahabat dayu

Indikator Pencapaian Kompetensi

3.2.1 Menemukan gagasan pokok dalam teks tentang gambar sahabat

dayu 4.2.1 Menyusun tanggapan dan saran berdasarkan teks petunjuk

perawatan.

PPKn

Kompetensi Dasar (KD)

1.1 Menerima keberagaman karakteristik individu dalam kehidupan

beragama, suku bangsa, ciri-ciri fisik, psikis, dan hobby sebagai

anugerah Tuhan Yang Maha Esa di lingkungan rumah dan sekolah.

1.2 Menghargai kebersamaan dalam keberagaman sebagai anugerah Tuhan

Yang Maha Esa di lingkungan rumah dan sekolah.

2.1 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli,

kasih sayang, percaya diri, berani mengakui kesalahan, meminta maaf

dan memberi maaf di rumah dan sekolah dalam berinteraksi dengan

keluarga, teman, dan guru, sebagai perwujudan moral Pancasila.

2.3 Menunjukkan perilaku kerjasama dalam keberagaman di rumah,

sekolah dan masyarakat sekitar.

3.1 Memahami simbol-simbol sila Pancasila dalam lambang negara

“Garuda Pancasila”.

4.1 Mengamati dan menceritakan perilaku di sekitar rumah dan sekolah

dan mengaitkan dengan pemahamannya terhadap simbol silasila

Pancasila.

Indikator Pencapaian Kompetensi

3.1.1 Menjelaskan makna simbol sila ketiga Pancasila.

Page 141: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

123

4.1.1 Melakukan pengamatan tentang perilaku yang sesuai dengan

pengamalan sila ketiga Pancasila.

PJOK

Kompetensi Dasar (KD)

1.1 Menghargai tubuh dengan seluruh perangkat gerak dan kemampuannya

sebagai anugerah Tuhan.

2.2 Bertanggung jawab terhadap keselamatan diri sendiri, orang lain, dan

lingkungan sekitar, serta dalam penggunaan sarana dan prasarana

pembelajaran.

4.6 Mempraktikkan penggunaan kombinasi pola gerak dasar lokomotor,

non- lokomotor dan manipulatif sesuai dengan irama (ketukan)

tanpa/dengan musik dalam aktivitas gerak ritmik.

Indikator Pencapaian Kompetensi

3.6.1 Mengidentifikasi konsep penggunaan kombinasi pola gerak dasar

lokomotor, non-lokomotor dan manipulatif sesuai dengan irama

(ketukan) dengan musik dalam aktivitas gerak ritmik.

4.6.1 Mempraktikkan penggunaan kombinasi pola gerak dasar lokomotor,

non-lokomotor dan manipulatif sesuai dengan irama (ketukan)

dengan musik dalam aktivitas gerak ritmik.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

66. Siswa dapat menemukan gagasan pokok dalam teks arahan/petunjuk

perawatan tumbuhan dengan teliti.

67. Siswa dapat menyusun tanggapan dan saran berdasarkan teks petunjuk

perawatan dengan bahasa yang santun.

Page 142: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

124

68. Siswa dapat mengidentifikasi konsep penggunaan kombinasi pola gerak

dasar lokomotor, non-lokomotor dan manipulatif sesuai dengan irama

(ketukan) dengan musik dalam aktivitas gerak ritmik dengan tepat.

69. Siswa dapat mempraktikkan penggunaan kombinasi pola gerak dasar

lokomotor, nonlokomotor dan manipulatif sesuai dengan irama

(ketukan) dengan musik dalam aktivitas gerak ritmik.

70. Siswa dapat menjelaskan makna simbol sila ketiga Pancasila dengan

tepat.

71. Siswa dapat melakukan pengamatan tentang perilaku yang sesuai dengan

pengamalan sila ketiga Pancasila di dalam kehidupan sehari-hari dengan

tepat..

D. METODE PEMBELAJARAN

72. Pendekatan : Saintifik

73. Metode : diskusi, tanya jawab, penugasan dan ceramah

E. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

Waktu

Pendahuluan 74. Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa

berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-

masing.

75. Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar

kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi

dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan

pembelajaran.

76. Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu

tentang ”Tumbuhan Sahabatku

10 menit

Page 143: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

125

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

Waktu

77. Guru menyampaikan materi hari ini

Inti Menanya

78. Guru memberi kesempatan bagi siswa yang ingin

mengajukan pertanyaan berkaitan dengan teks.

Mengamati

79. Siswa mengamati gambar yang sudah ada di depan

80. Siswa diminta membaca teks tentang sahabat.

Mengasosisi

81. Guru dan siswa mendiskusikan jawaban-jawaban

siswa)

82. Guru memberikan penjesan tentang menulis karangan

83. Kemudian Guru meminta siswa mengamati gambar

yang ada di depan yang sudah di buat oleh guru

dengan cermat

Mengekplorasi

84. Guru membagi siswa kedalam beberapa kelompok

setiap kelompok terdiri dari 4 samapai 5 orang

85. Siswa dan guru mendiskusikan cara bermain karet .

86. Guru meminta siswa membuat karangan dengan

gambar yang ada di papan tulis

87. Guru membimbing siswa untuk membuat karangan

88. Setelah selesai siswa membuat karangan sesuai

gambar didepan siswa disuru maju satu persatu

45 Menit

Page 144: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

126

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

Waktu

membacakan hasil karangan yang sudah dibuat.

Penutup 89. Peserta didik membuat kesimpulan dibantu dan

dibimbing guru.

90. Melaksanakan penilaian dan refleksi dengan

mengajukan pertanyaan atau tanggapan peserta didik

dari kegiatan yang telah dilaksanakan sebagai bahan

masukan untuk perbaikan langkah selanjutnya.

91. Merencanakan kegiatan tindak lanjut dengan

memberikan tugas baik cara individu maupun

kelompok.

92. Menyampaikan rencana pembelajataran pada per-

temuan berikutnya.

93. Menutup pelajaran dengan berdo’a dan salam.

10 menit

F. SUMBER, ALAT DAN MEDIA PEMBELAJARAN

94. Buku Guru dan Buku Siswa Tema 6 : ”Indahnya Persahabatan”

Kelas III (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian

Pendidikan dan Kebudayaan, 2018).

95. Media Gambar

1. Penilaian Keterampilan

a. Pengamatan unjuk kerja memberikan tanggapan dan saran

Kriteria Sangat Baik Baik Cukup Kurang

(4) (3) (2) (1)

Page 145: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

127

Kemampuan

memberikan

tanggapan dan

saran yang tepat

sesuai dengan

masalah.

Siswa

memberikan

tanggapan dan

saran yang tepat

untuk ketiga

masalah.

Siswa

memberikan

tanggapan dan

saran yang

tepat untuk dua

masalah.

Siswa

memberikan

tanggapan dan

saran yang

tepat untuk

satu masalah.

Siswa

memberikan

tanggapan dan

saran yang

kurang tepat.

Pemilihan kata

dalam

memberikan

tanggapan dan

saran.

Siswa

menggunakan

kata-kata yang

efektif dalam

memberikan

tanggapan dan

saran

Siswa

menggunakan

kata-kata yang

efektif dalam

memberikan

tanggapan atau

saran

Siswa belum

dapat

menggunakan

kata-kata yang

efektif dalam

memberikan

tanggapan atau

saran.

c. Hasil pengamatan aktivitas menggambarkan lambang sila ketiga

Pancasila

Kriteria Sangat Baik Baik Cukup Kurang

(4) (3) (2) (1)

Kerapian dan

kebersihan hasil

kerja.

Hasil kerja rapi

dan bersih.

Hasil kerja

bersih namun

kurang rapi.

Hasil kerja

rapi namun

kotor.

Hasil kerja

masih kotor

dan tidak rapi.

Ketepatan

gambar.

Detail gambar

sesuai aslinya.

Terdapat 1-3

detail gambar

tidak sesuai

aslinya.

Terdapat 4-6

detail gambar

tidak sesuai

aslinya.

Terdapat 6 atau

lebih detail

gambar tidak

sesuai aslinya.

Kerapian dan Hasil kerja rapi Hasil kerja Hasil kerja Hasil kerja

Page 146: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

128

kebersihan hasil

kerja.

dan bersih. bersih namun

kurang rapi.

rapi namun

kotor.

masih kotor

dan tidak rapi.

Mengetahui

Kepala Sekolah,

Sofyan, M

NIP.

196105221984101001

Sungai Terap, Mei 2019

Guru Kelas 3

Mardiana S. Pd

NIP.

196201261983012001

Page 147: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

129

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN 49/IX Sungai Terap Muaro Jambi

Kelas / Semester : III (Tiga) / 2

Tema 6 : Indahnya Persahabatan

Sub Tema 2 : Tumbuhan Sahabatku

Pembelajaran : 5

Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (2 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)

KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya

KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun,

peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman,

guru dan tetangga.

KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati

(mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin

tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan

benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.

KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas,

sistematis, dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang

mencerminkan anak sehat, dan dala tindakan yang mencerminkan

perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR

Bahasa Indonesia

Kompetensi Dasar (KD)

Page 148: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

130

1.1 Meresapi makna anugerah Tuhan Yang Maha Esa berupa bahasa

Indonesia yang dikenal sebagai bahasa persatuan dan sarana belajar di

tengah keberagaman bahasa daerah.

1.2 Mersapi keagungan Tuhan Yang Maha Esa atas penciptaan makhluk

hidup, benda dan sifatnya, energi dan perubahan, bumi dan alam

semesta.

2.1 Memiliki kepedulian dan rasa tanggung jawab terhadap makhluk

hidup, energi dan perubahan iklim, serta bumi danalam semesta

melalui pemanfaatan bahasa Indonesia dan/atau bahasa daerah.

2.2 Memiliki kedisiplinan dan tanggung jawab untukhidup sehat serta

merawat hewan dan tumbuhan melalui pemanfaatan bahasa Indonesia

dan/atau bahasa daerah.

2.4 Memiliki rasa percaya diri dan kepedulian terhadap kondisi alam dan

lingkungan sosial melalui pemanfaatan bahasa Indonesia dan/atau

bahasa daerah.

2.5 Memiliki kepedulian terhadap kehidupan hewan dan tumbuhan melalui

pemanfaatan bahasa Indonesia dan/atau bahasa daerah.

3.2 Menguraikan teks arahan/petunjuk tentang sahabat dayu

4.2 Menerangkan dan mempraktikkan teks arahan/petunjuk tentang gambar

sahabat dayu

Indikator Pencapaian Kompetensi

3.2.1 Mengidentifikasi teks arahan/petunjuk tentang perawatan tumbuhan

yang didengar.

4.2.1 Membuat ringkasan teks arahan/petunjuk tentang perawatan

tumbuhan secara lisan atau tulis.

PPKn

Kompetensi Dasar (KD)

Page 149: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

131

1.1 Menerima keberagaman karakteristik individu dalam kehidupan

beragama, suku bangsa, ciri-ciri fisik, psikis, dan hobby sebagai

anugerah Tuhan Yang Maha Esa di lingkungan rumah dan sekolah.

1.2 Menghargai kebersamaan dalam keberagaman sebagai anugerah Tuhan

Yang Maha Esa di lingkungan rumah dan sekolah.

2.1 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli,

kasih sayang, percaya diri, berani mengakui kesalahan, meminta maaf

dan memberi maaf di rumah dan sekolah dalam berinteraksi dengan

keluarga, teman, dan guru, sebagai perwujudan moral Pancasila.

2.3 Menunjukkan perilaku kerjasama dalam keberagaman di rumah,

sekolah dan masyarakat sekitar.

3.1 Memahami simbol-simbol sila Pancasila dalam lambang negara

“Garuda Pancasila”.

4.1 Mengamati dan menceritakan perilaku di sekitar rumah dan sekolah

dan mengaitkan dengan pemahamannya terhadap simbol silasila

Pancasila.

Indikator Pencapaian Kompetensi

3.1.1 Memberikan contoh pengamalan sila ketiga Pancasila.

4.1.1 Berperilaku sesuai dengan sila ketiga Pancasila.

Matematika

Kompetensi Dasar (KD)

1.1 Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.

2.1 Menunjukkan sikap cermat dan teliti, jujur,tertib dan mengikuti aturan,

peduli, disiplin waktu serta tidak mudah menyerah dalam mengerjakan

tugas.

2.2 Memiliki rasa ingin tahu dan ketertarikan pada matematika yang

terbentuk melalui pengalaman belajar.

Page 150: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

132

2.3 Memiliki sikap terbuka, objektif,menghargai pendapat dan karya teman

sebaya dalam diskusi kelompok maupun aktivitas sehari-hari.

3.13 Memahami penghitungan waktu berdasarkan data sehari-hari.

4.13 Membaca, mendeskripsikan, dan menginterpretasikan data pokok yang

ditampilkan pada bagan dan grafik, termasuk grafik batang vertikal dan

horizontal.

Indikator Pencapaian Kompetensi

3.13.1 Menjelaskan penghitungan waktu berdasarkan data sehari-hari.

4.14.1 Menginterpretasikan data berdasarkan grafik yang disajikan.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

96. Siswa dapat mengidentifikasi teks arahan/petunjuk tentang perawatan

tumbuhan yang didengar dengan tepat.

97. Siswa dapat membuat ringkasan teks arahan/petunjuk tentang perawatan

tumbuhan secara lisan atau tulis dengan tepat.

98. Siswa dapat menjelaskan penghitungan waktu berdasarkan data sehari-

hari dengan tepat.

99. Siswa dapat menginterpretasikan data berdasarkan grafik yang disajikan

dengan akurat.

100. Siswa dapat memberikan contoh pengamalan sila ketiga Pancasila

dengan tepat.

101. Siswa dapat berperilaku sesuai dengan sila ketiga Pancasila dengan

percaya diri.

E. METODE PEMBELAJARAN

102. Pendekatan : Saintifik

103. Metode : diskusi, tanya jawab, penugasan dan

ceramah

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Page 151: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

133

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

Waktu

Pendahuluan 104. Guru memberikan salam dan mengajak semua

siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan

masing-masing.

105. Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi

lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan

pakaian, posisi dan tempat duduk disesuaikan

dengan kegiatan pembelajaran.

106. Menginformasikan tema yang akan

dibelajarkan yaitu tentang ”Tumbuhan Sahabatku”.

107. Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang

meliputi kegiatan mengamati, menanya,

mengeksplorasi, mengomunikasikan dan

menyimpulkan.

10 menit

Inti 108. Guru mengulas kembali tentang pelajaran yang

telah lalu

109. Guru menyuru siswa mengamati gamabar yang

ada di depan

110. Guru menjelaskan materi hari ini

111. Guru menyuru siswa membuat karangan sesuai

dengan yang sudah di jelaskan oleh guru

112. Guru membantu siswa dalam membuat

karangan

113. Guru memberikan kesempatan kepada siswa

yang ingn bertnaya yang belum dimengerti tentang

materi pelajaran hari ini

45 Menit

Page 152: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

134

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

Waktu

114. Setelah selesai membuat karangan guru

menyuruh siswa maju kedepan membacakan hasil

karangannya

115. Siswa yang lainnya mendengarkan hasil

karangan yang sudah dibacakan temannya didepan

116. Siswaa dan guru sama- sama mengulas

kembali hasil karangan yang sudah di buat oleh

siswa secara bersama-sama.

Penutup 117. Peserta didik membuat kesimpulan dibantu dan

dibimbing guru.

118. Melaksanakan penilaian dan refleksi dengan

mengajukan pertanyaan atau tanggapan peserta

didik dari kegiatan yang telah dilaksanakan sebagai

bahan masukan untuk perbaikan langkah

selanjutnya.

119. Merencanakan kegiatan tindak lanjut dengan

memberikan tugas baik cara individu maupun

kelompok.

120. Menyampaikan rencana pembelajaran pada

pertemuan berikutnya.

121. Menutup pelajaran dengan berdo’a dan salam.

10 menit

H. SUMBER, ALAT DAN MEDIA PEMBELAJARAN

Page 153: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

135

122. Buku Guru dan Buku Siswa Tema 6 : ”Indahnya Persahabatan”

Kelas III (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018).

I. PENILAIAN PEMBELAJARAN

3. Penilaian Keterampilan

Pengamatan unjuk kerja mempresentasikan grafik waktu pembuatan

tanaman gantung.

a. Pengamatan unjuk kerja memberikan tanggapan dan saran

Kriteria Sangat Baik Baik Cukup Kurang

(4) (3) (2) (1)

Kemampuan

mem-

presentasikan

data berdasarkan

grafik.

Data yang

dipresentasikan

akurat dengan

grafik,

disampaikan

dengan bahasa

Indonesia yang

baik.

Siswa mempre-

sentasikan

grafik dengan

data yang

akurat

menggunakan

bahasa

Indonesia dan

sesekali

menggunakan

bahasa daerah.

Siswa

mempre-

sentasikan

data dalam

grafik dengan

bahasa

Indonesia

yang dibantu

dengan bahasa

daerah..

Siswa

mempresen-

tasikan grafik

dibantu guru

sepenuhnya.

Kepercayaan

diri dalam

presentasi.

Siswa mempre-

sentasikan

grafik dengan

yakin dan

percaya diri.

Siswa terlihat

ragu-ragu

dalam mem-

presentasikan

grafik.

Siswa

mempresen-

tasikan grafik

dengan

bantuan guru.

Belum

memiliki

keberanian

untuk mem-

presentasikan

grafik.

Page 154: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

136

Mengetahui

Kepala Sekolah,

Sofyan, M

NIP.

196105221984101001

Sungai Terap, Mei 2019

Guru Kelas 3

Mardiana S. Pd

NIP.

196201261983012001

Page 155: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

137

Kegiatan proses pembelajaran

Kegiatan ketika anak proses belajar mengarang

Page 156: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

138

Ketika memjelaskan tetang materi mengarang

Ketika menjelaskan

Page 157: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

139

Ketika menjelaskan

Ketika anak sedang mengarang

Page 158: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

140

Sebelum kegiatan belajar di mulai guru mengajak murid tepuk semangat

Page 159: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

141

Kegiatan ketika di kasih tes kepada anak tentang mengarang

Page 160: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

142

Page 161: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

143

Wawancara kepala sekolah

Page 162: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

144

Wawancara wali kelas 3 setelah proses pembelajaran

Page 163: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

145

Page 164: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis
Page 165: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis
Page 166: PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN …repository.uinjambi.ac.id/2878/1/hardianti NIM. TPG... · 2020. 4. 29. · penggunaan media gambar untuk meningkatkan kemampuan menulis

DAFTAR RIWAYAT HIDUP (CURRICULUM VITAE)

Nama : Hardianti

Jenis Kelamin : Perempuan

Tempat/tgl lahir : Sungai Terap,5 Juni 1997

Alamat : Jl. Jambi Suak Kandis KM 19 Sungai

Terap

Pekerjaan : Mahasiswa

Alamat Email : [email protected]

No Kontak : 085789374051

Pengalaman-pengalaman pendidikan formal

1. SD/MI, tahun tamat : SD N 49 Sungai Terap, 2009

2. SMP/MTs, tahun tamat : MTs Jauharul Falah, 2012

3. SMA/MA, tahun tamat : SMA Jauharul Falah 2015

Motto hidup : mansofaro zofiro