Pengembangan SDM Dan Fasilitas Karyawan

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/24/2019 Pengembangan SDM Dan Fasilitas Karyawan

    1/2

    Nama : Fahmi Ismail FajriProdi : TO III ANIM : 0420090017

    Pengembangan SDM dan Fasilitas Karyawan

    PT Gunung Madu Plantations (GMP), yang didirikan pada tahun 1975, merupakan pelopor

    usaha perkebunan dan pabrik gula di luar Jaa, khususnya !ampung" Perusahaan ini

    berstatus PM#" #real perkebunan tebu dan pabrik gula PT GMP terletak di $esa Gunung

    %atin, !ampung Tengah&sekitar 9' km arah utara kota %andar !ampung"

    !uas areal GMP yang dikelola "''' ha, dengan luas kebun produksi sekitar *5"''' ha" +isa

    lahan di luar kebun produksi merupakan alan, sungai-sungai, kaasan konser.asi, bangunan

    pabrik, perkantoran dan permukiman karyaan" +elain itu ada sekitar /"''' ha areal tebu

    rakyat yang bermitra dengan PT GMP" !uas areal tebu rakyat ini masih akan terus

    berkembang"

    GMP sangat memperhatian pengembangan sumberdaya manusia (+$M), yang tidak hanya

    terbatas pada karyaan, tetapi uga keluarganya" %ahkan mempersiapkan karyaan ketika

    memasuki masa pensiun"

    0rganisasi-organisasi penunang untuk keseahteraan karyaan dan keluarganya diasilitasi

    pengembangannya oleh PT GMP" $i antaranya 2ayasan Pendidikan Gunung Madu (2P

    GMP), 3operasi Gunung Madu (3GM), 4katan 4stri 3aryaan (443), 2ayasan Musim

    Gunung Madu (2MGM), dan $ana Pensiun Gunung Madu ($P GMP)"

    2ayasan Pendidikan Gunung Madu yang berdiri seak 1979, saat ini mengelola pendidikanuntuk lebih dari *"'' murid T3, +$, dan +MP yang belaar di lingkungan GMP" +eak *''5

    diperaya mengelola program kera sama GMP dan Pemda !ampung Tengah untuk

    meningkatkan mutu +$M kependidikan se 3abupaten !ampung Tengah" Program ini

    dilakukan melalui pelatihan-pelatihan guru di !oal 6duation entre GMP, yang biayanya

    disediakan perusahaan"

    3operasi Gunung Madu (3GM) merupakan salah satu koperasi teladan nasional, yang sudah

    sering mendapatkan penghargaan dari tingkat kabupaten, pro.insi, dan pemerintah pusat"

    3GM, yang beranggotakan lebih dari *"1'' orang memberikan banyak kemudahan bagi

    arga dan rekanan Gunung Madu" #danya toko-toko 3GM di lima perumahan membuat

    arga dengan mudah mendapatkan kebutuhan sehari-hari dengan harga terangkau" 3GM

  • 7/24/2019 Pengembangan SDM Dan Fasilitas Karyawan

    2/2

    Nama : Fahmi Ismail FajriProdi : TO III ANIM : 0420090017

    uga banyak membantu asilitas pendidikan di Gunung Madu" 2ang tidak kalah penting,

    3GM menyelenggarakan pelatihan bagi para karyaan yang akan memasuki masa pensiun"

    0rganisasi 4katan 4stri 3aryaan (443) uga merupakan salah satu

    penopang kinera karyaan sekaligus perusahaan" 3arena dengan

    berbagai pembinaan melalui arisan, peringatan 8ari 3artini,olahraga, dan lain-lain membuat situasi rumah tangga karyaan

    makin harmonis"

    +ementara berbagai kegiatan umat 4slam dikelola oleh 2ayasan

    Muslim Gunung Madu" 0rganisasi ini menggelar ara hari-hari besar

    4slam, pengaian akbar, mengelola akat, pembekalan bagi alon

    emaah hai, mengelola madrasah, pengadaan dan distribusi hean

    kurban ke arga GMP dan pondok-pondok pesantren di !ampung

    Tengah, dan lain-lain"

    !embaga yang uga penting adalah $ana Pensiun Gunung Madu"

    $ana Pensiun ini mengelola dana pensiun karyaan dengan sistem

    iuran pasti" $ana yang dikelola sudah menapai puluhan miliar, dan

    terus dikembangkan, sehingga menadi bekal yang sangat berarti

    ketika karyaan pensiun"

    3aryaan di areal konsesi Gunung Madu mendapatkan banyak

    asilitas" Perusahan telah membangun lebih dari 1"7'' unit rumah

    untuk para karyaannya" Perumahan ini dibangun terpenar di enam

    lokasi strategis" $isamping itu dibangun pula bedeng-bedeng

    permukiman yang dapat menampung sekitar 1'"''' pekera harian"+eluruh pemukiman ini dilengkapi asilitas listrik dan air bersih

    seara umu-uma"

    Perusahaan menyediakan pula asilitas-asilitas lain seperti

    poliklinik, taman kanak-kanak (T3), sekolah dasar (+$), sekolah

    menengah pertama (+MP)" Juga masid, gerea, sarana olahraga, arung-arung, toko-toko

    koperasi, bank, asilitas #TM, serta gedung-gedung pertemuan" Masyarakat dari desa sekitar

    GMP dapat ikut memanaatkan asilitas-asilitas ini"

    :ntuk keperluan sayuran segar dan lauk pauk, pasokan datang dari masyarakat desa sekitar,

    sehingga berkembanglah pasar pagi di GMP" %ahkan tumbuh uga pasar malam, yaitu ketikakaryaan baru menerima gai" Pedagang datang dari berbagai tempat" +egala keperluan

    sandang, pangan, dan hiburan ada di sini"

    4nteraksi dengan masyarakat sekitar memang sangat erat" Tumbuh dan berkembangnya

    Gunung Madu uga telah meningkatkan perekonomian masyarakat sekitar, terbukti dengan

    munulnya pusat-pusat pertumbuhan baru"

    GMP pun berusaha hubungan baik yang sudah teralin" Melalui pembinaan kemitraan tebu;

    bantuan-bantuan isik seperti masid, kantor kepala kampung, listrik, peralatan kantor,

    pengerasan alan, embatan, dan lain-lain; pertandingan olahraga; uga bantuan air bersih

    kepada arga sekitar ketika musim kemarau"