26

PENDAHULUAN - · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri
Page 2: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

PENDAHULUAN

Sejarah Mikrobiologi, TinjauanDunia Mikroba, Metode dalamMikrobiologi

Morfologi dan Struktur Halus Bakteri

Kultivasi, reproduksi dan Pertumbuhan Bakteri

Page 3: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

PENDAHULUAN

Metabolisme mikroorganismeGenetika BakteriKeragaman BakteriKeragaman EukariotUTS

Page 4: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Mikrobiologi : Ilmu yang mempelajari Mikroba (JasadRenik atau makhluk berukuranMikro).

Ukuran : µm ( 1/1000 mm)

I. Sejarah Mikrobiologi, Tinjauan Dunia Mikroba, Metode dalam Mikrobiologi

Page 5: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Sejarah Linnaeus (1735), klasifikasi 2 dunia : Dunia

tumbuhan dan Dunia Hewan. Haeckel (1866), Klasifikasi 3 dunia : tumbuhan,

binatang dan protista (bakteri, alga, cendawan, protozoa)

Whittaker (1969), Sistem 5 dunia :dunia tumbuhan, dunia hewan, dunia cendawan (khamir, kapang), dunia dunia protista (ganggang mikroskopik dan protozoa), dunia monera (bakteri termasuk sianobakter)

Woesse (1990), Klasifikasi 3 domain : Bacteria, Archaea, Eucarya.

Page 6: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Antony van Leeuwehoek (1633 – 1723)

⇒ Mikroskop → mikroorganisme Animalculus

Page 7: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Generasi Spontan → Kehidupan berasal dari bahan mati yang dihancurkan.

→ ABIOGENESIS

ABIO (= tak hidup) + GENESISI (= asal)

X

BIOGENESIS

Page 8: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Lazaro Spallanzani (1729 – 1799)

→ Membuat kaldu daging dan ditutup rapat.

→Teori Abiogenesis Gagal.

Fransisco Redi (1665),Ruang Vacum Bebas Kontaminan.

John Tyndall (1870-an) → Kotak bebas debu dengan penutup kapas → tetap steril.

Page 9: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Louis Pasteur (1822 – 1895)

Labu leher angsa berisi kaldu yang tetap steril.

Pasteurisasi : 620C / ½ jam.

Serge Winograosky (1856 – 1953)• Mikrobiologi tanah → M.O penyubur tanah

MikrobaBermanfaat

Merugikan

Page 10: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

DUNIA MIKROB

Mikrob → berbagai jasad renik kebanyakan bersel satu (UNISELULAR).

Cirinya: - Mirip tumbuhan, mirip Hewan, Seperti hewan dan Tumbuhan

Jasad Renik = PROTISTA :

⇒ Prokariot & Eukariot

→ Didasarkan pada ada tidaknya membran inti sel.

Haeckel : - Protista tingkat rendah (P) Bakteri

- Protista tingkat tinggi (E) Ganggang, Protozoa, Cendawan.

Page 11: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Whittaker (1969), Sistem 5 dunia : dunia tumbuhan, dunia hewan, dunia cendawan (khamir, kapang), dunia protista (ganggang mikroskopik dan

protozoa), dunia monera (bakteri termasuk

sianobakter)

Page 12: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Ciri-Ciri Sel Prokariot (P)1. Tidak memiliki membran inti sel.2. Pembagian nukleus → Pembelahan (proses aseksual sederhana)3. Dinding sel mengandung molekul kompleks

→MUKOPEPTIDA → sel jadi kaku. Protista Prokariotik :

- Bakteri- Sianobakteri (dulu: Blue Green Algae)

Protista Eukariotik :- Fungi (Cendawan)- Protozoa- Algae (Ganggang)

VIRUS → Aseluler, parasit obligat, DNA/RNA terbungkus protein

Page 13: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

METODE ANALISA MIKROBIOLOGI

Prosedur untuk menelaah Mikroba (jasad renik)⇒ Metode mikroskopik.MIKROSKOP:

1. Medan Terang2. Medan Gelap3. Fase kontras4. Fluoresen5. Elektron → PERBESARAN lebih dari 250.000X

Perbesaran Objek sampai 1000 – 2000X

Yang sering dipakai di laboratorium mikroskop Medan Terang

Contoh: - Perbesaran objektif 40, Okuler 10

→ Total perbesaran 40 X 10 = 400X

Page 14: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Daya Pisah Mikroskop:Kemampuan untuk menghasilkan bayangan berlainan dari 2 titik yang berdekatan

Daya Pisah =Panjang Gelombang Cahaya (λ)

NA Objektif + NA Kondensor

Contoh: Gelombang cahaya yang dipakai : 0.55 µm. NA (Numerical Aperture = Tingkat Numeris) Objektif = 1.25 (perbesaran 100X), NA Kondensor = 0.9

0.55 µmDaya Pisah = = 0.255 µm

1.25 + 0.9Artinya : Jika 2 titik terpisahkan oleh jarak kurang dari 0.255 µm, maka akan

tampak seperti satu titik.

Page 15: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Pemeriksaan Preparat dengan Mikroskop

A. Pembuatan Preparat1. Lekapan Basah2. Tetes gantung

B. Pewarnaan Bakteri1. Pewarnaan Sederhana ( satu macam pewarna)2. Pewarnaan Diferensial : Pewarnaan Gram,

Tahan Asam, Giemsa, Spora, Kapsul, Flagela, inti / bahan inti.

3. Pewarnaan Negatif (pewarna asam : nigrosin)

Page 16: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Metode Isolasi Biakan Murni (Pure Culture)1. Metode Cawan Gores2. Metode Cawan Tebar3. Metode Cawan Tuang4. Metode Biakan Penyuburan5. Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro)

Page 17: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Pewarnaan Gram

Larutan dan UrutanPenggunaannya

Reaksi & Tampang Bakteri

Gram ⊕ Gram Θ

1. Ungu Kristal (UK)Crioxal Violet

Sel berwarna ungu Sel berwarna ungu

2. Larutan Yodium (Y) Kompleks UK-Yterbentuk di dalamsel; sel tetapberwarna ungu.

Kompleks UK-Yterbentuk di dalam sel;sel tetap berwarna ungu.

3. Alkohol Dinding sel mengalamidehidrasi, pori-porimenciut; daya rembesdinding sel & membranmenurun, UK-Y takdpt keluar dari sel; seltetap ungu

Lipid terekstraksi dari dinding sel, pori-pori mengembang, kompleks UK-Y keluar dari sel; sel menjadi tak berwarna.

4. Safranin Sel tak terpengaruhi, tetap ungu

Sel menyerap zat pewarna ini, menjadi merah

Page 18: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Pewarnaan Gram

Gram NegatifGram Positif

Page 19: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri
Page 20: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Metode Pencirian Mikroorganisme (Mikrob) “

1. Morfologis2. Nutrisional3. Kultural4. Susunan Kimiawi5. Sunsunan Antigen6. Patogenik7. Genetik

Page 21: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Pencirian Mikroorganisme

Uji O/F (Oksidatif/ Fermentatif) Uji Motilitas Uji Katalase Uji Oksidase Uji Gelatin Hidrolisis kasein

Pencirian identifikasi mikroba didasarkan Pada prosedur atau Metode Tertentu : Cowan (1974) atau Bullock (1971)

Page 22: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Uji O/F

Digunakan untuk mengetahui kemampuan bakteri dalam memecah karbohidrat (glukosa) dalamsuasana aerobic (oksidatif) atau anaerobic (fermentative).

Page 23: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Uji MotilitasMedia SIM (Sulfida IndolMotility) merupakan salah satumedia semi solid yang digunakanuntuk pengujian fisio-metabolisme suatu bakteri yakniuntuk mengetahui kemampuanmembentuk indol (produk hasildegradasi protein), ikatansulfida dan motilitas ataupergerakan bakteri.

Page 24: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Uji Oksidase

Pada awal oksidasi suatu substrat oleh jasad renik, hidrogendipindahkan dari substrat itu oleh enzim khusus yaitudehidrogenase. P-Aminodimetyl aniline oxalate 1%

Page 25: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Uji Katalase

Uji ini dilakukan untuk mengetahui ada tidaknya enzimkatalase. Enzim tersebut merupakan katalisator dalampenguraian hydrogen-peroksida (H202) untukmenghasilkan oksigen dan air.

Page 26: PENDAHULUAN -   · PDF fileDunia Mikroba, Metode dalam ... Isolasi Sel Tunggal (dgn Manipulator Mikro) Pewarnaan Gram. Larutan dan Urutan Penggunaannya. Reaksi & Tampang Bakteri

Terimakasih........