13
i PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR REPUBLIKA EDISI FEBRUARI 2017 DAN RELEVANSINYA SEBAGAI BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA DI SMA KELAS XII Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia Diajukan Oleh: Idha Siti Islamiyati A310130056 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2017

PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAReprints.ums.ac.id/53452/12/HAL DEPAN 1.pdf · 2017. 7. 24. · iii PENGESAHAN PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR REPUBLIKA

  • Upload
    others

  • View
    4

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAReprints.ums.ac.id/53452/12/HAL DEPAN 1.pdf · 2017. 7. 24. · iii PENGESAHAN PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR REPUBLIKA

i

PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR

REPUBLIKA EDISI FEBRUARI 2017 DAN RELEVANSINYA SEBAGAI

BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA DI SMA KELAS XII

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

pada Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia

Diajukan Oleh:

Idha Siti Islamiyati

A310130056

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2017

Page 2: PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAReprints.ums.ac.id/53452/12/HAL DEPAN 1.pdf · 2017. 7. 24. · iii PENGESAHAN PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR REPUBLIKA

ii

PERSETUJUAN

PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR

REPUBLIKA EDISI FEBRUARI 2017 DAN RELEVANSINYA SEBAGAI

BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA DI SMA KELAS XII

Diajukan oleh:

IDHA SITI ISLAMIYATI

A310130056

Skripsi telah disetujui oleh pembimbing skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu

Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta untuk dipertahankan di hadapan

tim penguji skripsi.

Surakarta, Juni 2017

Dra. Atiqa Sabardila, M.Hum

NIK. 472

Page 3: PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAReprints.ums.ac.id/53452/12/HAL DEPAN 1.pdf · 2017. 7. 24. · iii PENGESAHAN PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR REPUBLIKA

iii

PENGESAHAN

PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR

REPUBLIKA EDISI FEBRUARI 2017 DAN RELEVANSINYA SEBAGAI

BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA DI SMA KELAS XII

OLEH:

Idha Siti Islamiyati

A310130056

Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji

pada hari Kamis, 06 Juli 2017

dan dinyatakan telah memenuhi syarat

Susunan Dewan Penguji

1. Dra. Atiqa Sabardila, M.Hum. ( )

2. Prof. Dr. Abdul Ngalim, M.M., M.Hum. ( )

3. Drs. Agus Budi Wahyudi, M.Hum. ( )

Dekan,

Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum.

NIP. 196504281993001

Page 4: PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAReprints.ums.ac.id/53452/12/HAL DEPAN 1.pdf · 2017. 7. 24. · iii PENGESAHAN PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR REPUBLIKA

iv

PERNYATAAN

Saya yang bertandatangan di bawah ini,

Nama : Idha Siti Islamiyati

Nim : A310130056

Program Studi : Pendidikan Bahasa Indonesia

Judul Sripsi : Penanda Referensi dalam Tajuk Rencana Surat Kabar

Republika Edisi Februari 2017 dan Relevansinya sebagai

Bahan Ajar Bahasa Indonesia di SMA Kelas XII

Menyatakan dengan sebenar-benarnya skripsi yang saya serahkan ini benar-

benar hasil karya saya sendiri dan bebas plagiat karya orang lain, kecuali yang secara

tertulis diacu/dikutip dalam naskah dan disebutkan pada daftar pustaka. Apabila

dikemudian hari terbukti skripsi ini hasil plagiat, saya bertanggungjawab sepenuhnya

dan bersedia menerima sanksi sesuai peraturan yang berlaku.

Surakarta, 10 Juni 2017

Yang membuat pernyataan

Idha Siti Islamiyati

A310130056

Page 5: PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAReprints.ums.ac.id/53452/12/HAL DEPAN 1.pdf · 2017. 7. 24. · iii PENGESAHAN PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR REPUBLIKA

v

MOTTO

Allah sedang merancang yang terbaik bagi masa depanmu, bersabarlah dalam

penantian kaktus yang berduri hingga Ia akan berbunga indah sekali, dan ikhlaslah

menjalani proses ulat bulu yang akan berubah menjadi kupu-kupu yang cantik

menawan hati

(Penulis)

Ingatlah bahwa kesuksesan selalu disertai dengan kegagalan

(Penulis)

Page 6: PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAReprints.ums.ac.id/53452/12/HAL DEPAN 1.pdf · 2017. 7. 24. · iii PENGESAHAN PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR REPUBLIKA

vi

PERSEMBAHAN

Dengan segenap kerendahan hati, karya yang sederhana ini penulis

persembahkan kepada:

1. Kedua orang tua, Ibu (Marsi) dan Bapak (Timin) yang tak henti-hentinya

memberikan dukungan, baik dukungan moral berupa material. Penolong

yang tidak pernah menginginkan timbal balik yang selalu ada, baik suka

maupun duka menjadi tempat terindah untuk mengeluh tentang

kehidupan.

2. Adikku (Dania Rofi’atul Hidayati) yang selalu memberikan dukungan

moral dan menjadi teman berdiskusi untuk menyelesaikan permasalahan.

3. Teman terdekatku yang sudah menjadi keluarga (Renita Kusumastuti)

selalu memberikan dukungan kepada penulis dan memberikan hiburan

saat dilanda revisi.

4. Teman-temanku (Anik Dwi Lestari, Novita Dwi Aryani, Iwit Haryani,

Sinta Candra, Marotul, Wipit) yang selalu memberikan kritik dan saran

dalam menyelesaikan skripsi ini.

5. Teman-teman kos meliwis putih yang selalu memberikan motivasi saat

putus asa dalam menghadapi masalah dan memberikan semangat saat

merasakan sulitnya menganalisis data.

6. Teman-teman khususnya kelas A dan B yang telah menjadi rekan

seperjuangan dalam menyelesaikan tugas perkuliahan, menjadi keluarga

senang dan sedih bersama dari semester awal sampai saat ini.

7. Teman-teman FKIP PBI angkatan 2013.

8. Almamaterku.

Page 7: PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAReprints.ums.ac.id/53452/12/HAL DEPAN 1.pdf · 2017. 7. 24. · iii PENGESAHAN PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR REPUBLIKA

vii

KATA PENGANTAR

Assalaamualaikum wr.wb

Alhamdulillah, puji syukur penulis panjatkan kepada Allah swt., yang telah

melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga skripsi yang sederhana ini selesai

ditulis. Salawat dan salam selalu tercurah kepada Nabi Besar kita Muhammad Saw.,

yang senantiasa memberikan kita agar selalu tetap di jalan-Nya.

Skripsi ini berjudul “Penanda Referensi dalam Tajuk Rencana Surat Kabar

Republika Edisi Februari 2017 dan Relevansinya sebagai Bahan Ajar Bahasa

Indonesia di SMA Kelas XII” ini ditulis untuk memenuhi sebagian prasyarat guna

mencapai gelar sarjana S-1 dalam bidang Linguistik di Pendidikan Bahasa Indonesia

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Keberhasilan penyusunan skripsi ini tidak lepas dari bantuan, partisipasi, dan

dukungan dari berbagai pihak.Oleh karena itu, pada kesempatan ini ucapan terima

kasih penulis sampaikan kepada:

1. Dr. Sofyan Anif, M.Si, selaku rektor Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum selaku dekan Fakultas Keguruan dan

Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Drs. Yakub Nasucha, M.Hum, selaku ketua jurusan Pendidikan Bahasa

Indonesia.

4. Dra. Atiqa Sabardila, M.Hum, selaku dosen pembimbing yang selalu

memberikan bimbingan, petunjuk, arahan dan saran-saran mulai dari awal

sampai dengan terselesaikannya skripsi ini.

5. Dra. Main Sufanti, M.Hum, selaku dosen pembimbing akademik yang selalu

memberikan masukan-masukan dan nasihat selama ini.

6. Dosen-dosen Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, khususnya Pendidikan

Bahasa Indonesia.

Page 8: PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAReprints.ums.ac.id/53452/12/HAL DEPAN 1.pdf · 2017. 7. 24. · iii PENGESAHAN PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR REPUBLIKA

viii

7. Bapak dan Ibu tercinta yang telah memberikan doa restunya sehingga penulis

dapat menyelesaikan skripsi.

8. Teman-teman yang telah memberikan motivasi dan

berdiskusi dalam menyelesaikan permasalahan.

Seiring dengan doa, semoga semua bantuan dan dukungan yang diberikan

kepada penulis mendapat imbalan pahala dan keridaan dari Allah Swt. Penulis

menyadari skripsi ini jauh dari kesempurnaan dan sangat penulis harapkan demi

kesempurnaan skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca pada umumnya dan penulis

pada khususnya.

Harapan penulis, semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi penulis sendiri dan

bagi pembaca.

Wassalamualaikum wr.wb

Surakarta, 10 Juni 2017

Penulis

Page 9: PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAReprints.ums.ac.id/53452/12/HAL DEPAN 1.pdf · 2017. 7. 24. · iii PENGESAHAN PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR REPUBLIKA

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL .......................................................................................... i

HALAMAN PERSETUJUAN ........................................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN ............................................................................ iii

HALAMAN PERNYATAAN ........................................................................... iv

MOTTO.............................................................................................................. v

PERSEMBAHAN .............................................................................................. vi

KATA PENGANTAR ....................................................................................... vii

DAFTAR ISI .................................................................................................... ix

DAFTAR TABEL .............................................................................................. xi

ABSTRAK ......................................................................................................... xii

BAB I PENDAHULUAN .................................................................................. 1

A. Latar Belakang Masalah ......................................................................... 1

B. Rumusan Masalah .................................................................................. 3

C. Tujuan Penelitian ................................................................................... 3

D. Manfaat Penelitian ................................................................................. 3

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ..................................................................... 5

A. Landasan Teori ......................................................................................... 5

1. Wacana ................................................................................................... 5

2. Jenis-Jenis Wacana................................................................................. 6

3. Kohesi Gramatikal ................................................................................. 7

a. Pengacuan (Referensi) ..................................................................... 8

b. Penyulingan (Substitusi) .................................................................. 10

c. Pelepasan (Ellipsis) .......................................................................... 10

d. Perangkaian (Konjungsi) .................................................................. 11

4. Tajuk Rencana.............................. .......................................................... 11

5. Bahan Ajar.............................. ............................................................... 13

B. Penelitian Terdahulu Yang Relevan ......................................................... 14

BAB III METODE PENELITIAN.................................................................... 23

Page 10: PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAReprints.ums.ac.id/53452/12/HAL DEPAN 1.pdf · 2017. 7. 24. · iii PENGESAHAN PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR REPUBLIKA

x

A. Jenis dan Desain Penelitian .................................................................... 23

1. Jenis Penelitian ................................................................................. 23

2. Desain Penelitian .............................................................................. 23

B. Tempat dan Waktu Penelitian ................................................................ 23

C. Data dan Sumber Data ........................................................................... 24

1. Data .................................................................................................. 24

2. Sumber Data ..................................................................................... 24

D. Teknik Pengumpulan Data ..................................................................... 24

E. Teknik Analisis Data ............................................................................. 25

F. Keabsahan Data ...................................................................................... 26

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ................................... 27

A. Hasil Penelitian ................................................................................... 27

1. Wujud Penanda Referensi dalam Tajuk Rencana Surat Kabar ...... 28

a. Referensi Persona ....................................................................... 28

1) Referensi Persona I............................................................... 28

2) Referensi Persona II ............................................................. 32

3) Referensi Persona III ............................................................ 33

b. Referensi Demonstratif ............................................................... 50

1) Referensi Demonstratif Waktu ............................................. 50

2) Referensi Demonstratif Tempat ........................................... 56

c. Referensi Komparatif ................................................................. 59

2. Relevansi Referensi dalam Tajuk Rencana sebagai Bahan Ajar

SMA Kelas XII................................................................................ 60

B. Pembahasan ............................................................................................ 63

C. Keterbatasan Peneliti .............................................................................. 66

BAB V PENUTUP............................................................................................ 68

A. Simpulan ................................................................................................ 68

B. Implikasi ................................................................................................ 69

C. Saran .................................................................................................... 69

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

Page 11: PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAReprints.ums.ac.id/53452/12/HAL DEPAN 1.pdf · 2017. 7. 24. · iii PENGESAHAN PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR REPUBLIKA

xi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

1. Bentuk Pengacuan Persona .......................................................................... 9

2. Bentuk Demonstratif (Penunjukan).............................................................. 9

3. Jadwal Penelitian .......................................................................................... 23

4. Hasil Penelitian Wujud Penanda Referensi dalam Tajuk Rencana

Surat Kabar Republika Edisi Februari 2017 ................................................ 27

Page 12: PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAReprints.ums.ac.id/53452/12/HAL DEPAN 1.pdf · 2017. 7. 24. · iii PENGESAHAN PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR REPUBLIKA

xii

PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR REPUBLIKA

EDISI FEBRUARI 2017 DAN RELEVANSINYA SEBAGAI BAHAN AJAR BAHASA

INDONESIA DI SMA KELAS XII

Idha Siti Islamiyati dan Atiqa Sabardila

Pendidikan Bahasa Indonesia

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Surakarta

[email protected]

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk (1) mendeskripsikan wujud penanda referensi

dalam wacana tajuk rencana pada surat kabar Republika edisi Februari 2017. (2)

memaparkan relevansi referensi dalam tajuk rencana pada surat kabar Republika

edisi Februari 2017 sebagai bahan ajar Bahasa Indonesia di SMA kelas XII. Jenis

penelitian ini menggunakan metode kualitatif yang bersifat deskriptif. Teknik

pengumpulan data yang digunakan yaitu teknik pustaka, teknik baca, dan teknik

catat. Teknik penyajian analisis data menggunakan metode agih dan metode padan.

Keabsahan data penelitian ini menggunakan trianggulasi data. Hasil penelitian ini

menunjukkan bahwa pertama wujud penanda referensi yang ditemukan berupa (a)

referensi persona sebanyak 51 penanda, meliputi referensi persona I saya, kita, -ku.

Referensi persona II berupa pronominal anda dan –mu. Referensi persona III –nya,

dia, ia, beliau, dan mereka. (b) referensi demonstratif sebanyak 31 penanda, meliputi

referensi demonstratif waktu berupa waktu kini, yaitu saat ini, hari ini, tahun ini

waktu lampau yang lalu, kemarin,, yang akan datang besok, mendatang, kedepan.

Sedangkan referensi demonstratif tempat berupa dekat dengan penutur ini, agak

dekat dengan penutur itu, jauh dengan penutur sana, dan menunjuk secara eksplisit

yang telah disebutkan dalam wacana. (c) Referensi komparatif sebanyak 3 penanda

berupa seperti. Kedua hasil penelitian ini dapat dijadikan sebagai bahan ajar Bahasa

Indonesia di SMA dengan mengaitkan KI dan KD.

Kata kunci : penanda referensi, tajuk rencana, bahan ajar.

Page 13: PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAReprints.ums.ac.id/53452/12/HAL DEPAN 1.pdf · 2017. 7. 24. · iii PENGESAHAN PENANDA REFERENSI DALAM TAJUK RENCANA SURAT KABAR REPUBLIKA

xiii

ABSTRAC

The aim of the researchs are (1) describing reference marker form on editorial

discourse in Republica newspaper on February, 2017 edition. (2) explaining

reference relevancy on editorial discourse in Republica newspaper on February, 2017

edition as Bahasa Indonesia teaching materialin in class XII Senior High School.

The type of the research uses descriptive qualitative research. The collecting data

type uses library data analysis, reading technique, and recording technique. The data

analysis presentation technique uses the method of agih and padan. The validity data

in the research uses theory of triangulation. The outcomes of the research explain

that first, reference marker form which has found are (a) the reference persona of 51

markers including the reference includes I persona reference saya, kita, -ku. II

persona reference is anda pronominal. III persona references are –nya, dia, ia,

beliau, dan mereka. (b) demonstratif references of 31 markers data including time

demontrastive, they are for present (saat ini, hari ini, tahun ini), past (yang lalu,

kemarin, yang akan datang, besok, mendatang, ke depan). While, place

demonstrative reference tells about the object which closes to the speaker (ini) , the

object which not too close to the speaker (itu), the object which is far from the

speaker (sana) and describe explicitly which has mentioned in the discourse. (c)

comparative references of 3 markers are seperti. Both of the research result can be

used as Bahasa Indonesia teaching material, correlated it with Kompetensi Inti (KI)

and Kompetensi Dasar (KD).

Key words: reference marker, editorial, teaching material.