16
KELOMPOK ? PEMBANGUNAN EKONOMI DAN PERTUMBUHAN EKONOMI

Pembangunan Ekonomi Dan Pertumbuhan Ekonomi

Embed Size (px)

DESCRIPTION

ekonomi

Citation preview

KELOMPOK ?Pembangunan Ekonomi dan Pertumbuhan Ekonomi

I KOMANG BAGUS KRISNA B (08)I WAYAN JAGAT WIKARNA ADJI(20)MOH. ARIF KURNIAWAN PUTRA(26)I GEDE PITO FADEC(30)A.A. BAGUS YOGA SAPUTRA(39)I MADE YUDHA DIBRATA(41)Nama kelompokInsert a map of your country.

2Name any important rivers, lakes, oceans, mountain ranges and other geographic features that can be found in or next to your country.Geographic Features of (your country)Insert a picture of one of the geographic features of your country.

3

APA ITU PEMBANGUNAN EKONOMI ?Pembangunan EkonomiSuatu proses bertujuan menaikkan Produk Domestik Bruto (PDB) melebihi tingkat pertumbuhan pendudukPembangunan ekonomiadalah suatu proses kenaikan pendapatan total dan pendapatan perkapita dengan memperhitungkan adanya pertambahanpendudukdan disertai dengan perubahan fundamental dalam struktur ekonomi suatu negara dan pemerataan pendapatan bagi penduduk suatu negara.

Pembangunan ekonomi tak dapat lepas daripertumbuhan ekonomi(economic growth); pembangunan ekonomi mendorong pertumbuhan ekonomi, dan sebaliknya, pertumbuhan ekonomi memperlancar proses pembangunan ekonomi.

4

adanya peningkatan GNP dan pendapatan perkapita yang disertai pemerataanterjadinya perubahan struktur ekonomiadanya perkembangan teknologiadanya peningkatan kesejahteraan yang merataCiri-ciri Pembangunan EkonomiInsert a picture of an animal and or plant found in your country.

5meningkatkan kualitas hidup masyarakat dalam memenuhi kebutuhan hidupmemperluas distribusi barang kebutuhan pokokmemperluas kesempatan kerjamemperbaiki kualitas pendidikanmeningkatkan pendapatan masyarakat

Tujuan Pembagunan Ekonomi

6Add key points in the history of your country to the timeline.Sumber daya alamJumlah dan kualitas pendudukSumber daya modalSikap mental masyarakatFaktor-faktor Yang Mempengaruhi Pembangunan EkonomiSumber daya manusia juga menentukan keberhasilan pembangunan nasional melalui jumlah dan kualitas penduduk. Jumlah penduduk yang besar merupakan pasar potensial untuk memasarkan hasil-hasil produksi, sementara kualitas penduduk menentukan seberapa besar produktivitas yang ada. Faktor nonekonomi mencakup kondisi sosial kultur yang ada di masyarakat, keadaan politik, kelembagaan, dan sistem yang berkembang dan berlaku di sini

7Suatu keadaan dimana terjadi kenaikan Produk Domestik Bruto (PDB) tanpa memandang apakah kenaikan tersebut lebih besar / kecil dari tingkat pertumbuhan pendudukPertumbuhan EkonomiApa itu pertumbuhan ekonomi ?

Pertumbuhan ekonomiadalah proses perubahan kondisi perekonomian suatu negara secara berkesinambungan menuju keadaan yang lebih baik selama periode tertentu. Pertumbuhan ekonomi dapat diartikan juga sebagai proses kenaikan kapasitas produksi suatu perekonomian yang diwujudkan dalam bentuk kenaikan pendapatan nasional. Adanya pertumbuhan ekonomi merupakan indikasi keberhasilan pembangunan ekonomi.8meningkatnya produksi barang dan jasameningkatnya output per kapitaadanya perubahan pada sektor ekonomiCiri ciri pertumbuhan ekonomi

Insert a picture that illustrates some part of your countrys economy.9

barang modal kualitas tenaga kerja manajemenKemajuan teknologiSumber daya alamKewirausahaanFaktor-faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi

Insert a picture of one of the points of interest for your country.10Pertumbuhan ekonomi :Kenaikan jumlah hasil produksi berupa barang dan jasaKenaikan GNP dari tahun ke tahun tanpa memperhatikan apakah kenaikannya lebih besar atau lebih kecil dari kenaikan jumlah pen-duduk.Kenaikan GNP dari tahun ke tahun tidak disertai perubahan struktur ekonomi dan perkembangan IPTEK (hanya menambah sarana yang belum ada)Kenaikan GNP dari tahun ke tahun tidak disertai peningkatan kesejahteraan masyarakat dan pemerataan pendapatan

Pembangunan ekonomi :Peningkatan kualitas hasil produksiKenaikan GNP lebih besar dari kenaikan jumlah pendudukPeningkatan GNP dari tahun ke tahun disertai perubahan struktur ekonomi dan perkembangan IPTEK.Kenaikan GNP disertai peningkatan kesejahteraan masyarakat dan pemerataan pendapatan.

Perbedaan Pertumbuhan dan Pembangunan EkonomiPeningkatan Produk Nasional Bruto (PNB) atau Gross national Product (GNP)Tingkat Pendapatan Per Kapita

Indikator Tingkat Pertumbuhan Ekonomi

Teori Pertumbuhan Ekonomi HistorisTeori Klasik dan Neo Klasik

Teori Pertumbuhan EkonomiDampak Negatif Pembangunan EkonomiDampak Positif Pembangunan Ekonomi

Dampak pembangunan ekonomi

DIADA Pertanyaan ???Terima kasih