3
Cara menghilangkan bekas jerawat kerap menggunakan buah. Pernahkah Anda berpikir menggunakan minyak zaitun? Jika belum terpikirkan, maka sekarang akan terpikirkan. Minyak zaitun sudah akrab di telinga koki handal untuk menambah kesedapan makanan. Namun juga sudah akrab di telinga pakar kecantikan. Anda juga akan akrab dengan minyak zaitun setelah mengetahui perannya dalam menghilangkan masalah pada wajah seperti bekas jerawat. Simak baik-baik di bawah ini mengenai peran minyak zaitun dan caranya untuk bagian solusi hilangkan bekas jerawat Anda. Kandungan Sifat Yang Ada Pada Minyak Zaitun Sifat minyak adalah tidak beku pada suhu ruang. Tidak hanya itu, sifat lain juga dimiliki oleh minyak. Apalagi minyak zaitun. Pernah mendengar noncomesogenic? Itulah bagian sifat yang lain pada minyak zaitun. Sifat noncomedogenic seperti namanya sudah pasti akan mencegah pertumbuhan komedo di sekitar hidung. Namun apakah hanya itu perannya, jelas tidak. Sifat noncomedogenic dapat menjadi pelarut sejumlah kotoran yang membekas di wajah. Bekas jerawat akan sedikit demi sedikit larut. Keberadaan bekas jerawat yang tidak kunjung hilang kemungkinan karena keberadaan sejumlah minyak yang dihasilkan dalam sel minyak wajah yang berlebih. Sehingga menutupi pori-pori wajah. Minyak kulit wajah bertemu minyak zaitun, maka pori-pori pun tidak lagi tertutupi oleh keberadaan minyak. Dengan maksud, kemungkinan pori-pori wajah yang semula tidak tertutupi minyak akan mampu turut menghilangkan bekas wajah secara alami , namun karena jenis kulit wajah Anda yang berminyak, maka pori-pori tertutupi minyak. Dengan sifat noncomedogenic dari minyak zaitun, maka pori-pori pun dapat bernapas kembali. Kandungan Vitamin E Pada Minyak Zaitun Vitamin E jelas terkandung di dalam minyak zaitun. Sebagai vitamin larut lemak/minyak, vitamin E turut menghilangkan bekas jerawat. Peran vitamin E adalah membantu kandungan di dalam minyak zaitun lainnya untuk memudarkan sedikit demi sedikit bekas jerawat yang bandel di wajah. Bekas jerawat akan mulai menghilang karena peran vitamin E yang memiliki peran lebih. Di dalam vitamin E juga terdapat antioksidan.

Minyak Zaitun Solusi Terpercaya Hilangkan Bekas Jerawat

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Minyak Zaitun Solusi Terpercaya Hilangkan Bekas Jerawat

Cara menghilangkan bekas jerawat kerap menggunakan buah. Pernahkah Anda berpikir menggunakan minyak zaitun? Jika belum terpikirkan, maka sekarang akan terpikirkan. Minyak zaitun sudah akrab di telinga koki handal untuk menambah kesedapan makanan. Namun juga sudah akrab di telinga pakar kecantikan. Anda juga akan akrab dengan minyak zaitun setelah mengetahui perannya dalam menghilangkan masalah pada wajah seperti bekas jerawat. Simak baik-baik di bawah ini mengenai peran minyak zaitun dan caranya untuk bagian solusi hilangkan bekas jerawat Anda.

Kandungan Sifat Yang Ada Pada Minyak Zaitun

Sifat minyak adalah tidak beku pada suhu ruang. Tidak hanya itu, sifat lain juga dimiliki oleh minyak. Apalagi minyak zaitun. Pernah mendengar noncomesogenic? Itulah bagian sifat yang lain pada minyak zaitun. Sifat noncomedogenic seperti namanya sudah pasti akan mencegah pertumbuhan komedo di sekitar hidung. Namun apakah hanya itu perannya, jelas tidak. Sifat noncomedogenic dapat menjadi pelarut sejumlah kotoran yang membekas di wajah. Bekas jerawat akan sedikit demi sedikit larut. Keberadaan bekas jerawat yang tidak kunjung hilang kemungkinan karena keberadaan sejumlah minyak yang dihasilkan dalam sel minyak wajah yang berlebih. Sehingga menutupi pori-pori wajah. Minyak kulit wajah bertemu minyak zaitun, maka pori-pori pun tidak lagi tertutupi oleh keberadaan minyak. Dengan maksud, kemungkinan pori-pori wajah yang semula tidak tertutupi minyak akan mampu turut menghilangkan bekas wajah secara alami, namun karena jenis kulit wajah Anda yang berminyak, maka pori-pori tertutupi minyak. Dengan sifat noncomedogenic dari minyak zaitun, maka pori-pori pun dapat bernapas kembali.

Kandungan Vitamin E Pada Minyak ZaitunVitamin E jelas terkandung di dalam minyak zaitun. Sebagai vitamin larut lemak/minyak, vitamin E turut menghilangkan bekas jerawat. Peran vitamin E adalah membantu kandungan di dalam minyak zaitun lainnya untuk memudarkan sedikit demi sedikit bekas jerawat yang bandel di wajah. Bekas jerawat akan mulai menghilang karena peran vitamin E yang memiliki peran lebih. Di dalam vitamin E juga terdapat antioksidan. Keberadaan dari senyawa antioksidan jelas untuk bertarung melawan radikal bebas. Namun kehebatan antioksidan vitamin E pada minyak zaitun juga dapat untuk mencegah kemungkinan timbulnya kanker pada kulit.

Kandungan Antioksidan Pada Minyak ZaitunMeskipun sudah disebutkan bahwa minyak zaitun memiliki antioksidan sebagai bagian dari cara menghilangkan bekas jerawat. Namun antioksidan tidak hanya berasal dari vitamin E. Ada antioksidan dari vitamin lain yang terkandung dalam minyak zaitun. Seperti pada vitamin A, B1, B2, dan C. Semua bekerja sama dnegan baik dalam melawan serangan jahat radikal bebas. Antioksidan yang ada di tubuh akan mampu dibasmi. Semula yang menyebabkan salah satu akibat bekas jerawat tidak kunjung hilang. Ketika jumlah radikal bebas di dalam tubuh hilang, maka bekas jerawat pun akan turut menghilang. Bekas jerawat yang tidak segera menghilang juga menjadi tanda bahwa jumlah radikal bebas di dalam tubuh Anda banyak. Atau dapat juga menjadi tanda bahwa jumlah antioksidan di tubuh Anda kurang.

Page 2: Minyak Zaitun Solusi Terpercaya Hilangkan Bekas Jerawat

Sehingga sulit bekas jerawat dapat hilang segera. Dengan menghilangkan bekas menggunakan minyak zaitun, harapan bekas jerawat hilang dapat terpenuhi.

Baca : Putih Telur Kalahkan Bekas Jerawat Di Wajah

Untuk menghilangkan bekas jerawat menggunakan minyak zaitun, maka ada satu waktu efektif. Yaitu, pada malam hari sebelum Anda pergi tidur. Jadi, atur waktu sebaik mungkin sebelum Anda benar-benar merasa mengantuk untuk melakukan cara satu ini. Siapkanlah minyak zaitun secukupnya dalam cawan. Jumlah yang cukup untuk seluruh wajah Anda. dengan tiduran, oleskanlah minyak zaitun ke seluruh wajah. Ingat, tidak perlu tebal-tebal mengoleskan minyak zaitun ke wajah Anda. ingat pula bahwa tidak sekadar dioles merata karena Anda perlu melakukan pijatan pada wajah. Pijatan penting pada bagian bekas jerawat agar merelaksasikan sel kulit wajah yang bermasalah. Perlu juga membuat uap-uap panas dari air panas kemudian di dekatkan pada area wajah Anda selama proses pemijatan. Pemijatan berhenti setelah Anda merasa pori-pori wajah penuh dengan minyak zaitun atau sekitar seperempat jam saja. Bersihkan wajah dari minyak zaitun menggunakan air dingin. Dengan minyak zaitun, sangat mudah melakukan cara menghilangkan bekas jerawat.