22
Melena e.c Gastritis NSAID Kelompok 2 Muhammad Topan Vahdevi Kurniati Falentina Migit Kurniawan Ade Saputra

Melena Ppt

Embed Size (px)

DESCRIPTION

melena

Citation preview

Melena e.c Gastritis NSAID

Melena e.c Gastritis NSAIDKelompok 2Muhammad TopanVahdevi KurniatiFalentina MigitKurniawan Ade Saputra

ILUSTRASI KASUS

Ny. DU, 30 Ttahun, pekerjaanibu rumah tang, alamat, Ds Tanjung Mas, OKU Timu. KELUHAN UTAMA BAB Hitam sejak 3 hari SMRS. Riwayat perjalan penyakit Os mengeluh BAB hitam encer (+) seperti kecap, frekuensi 1x perhari, banyaknya gelas belimbing, nyeri ulu hati bertambah (+), tidak mejalar, mual (+), muntah hitam (-), nafsu makan menurun (+), nyeri tidak berkurang setelah makan, demam (-), badan lemas (+), pandangan berkunang-kunang (+), mimisan (-), gusi berdarah (+) setiap os gosok gigi. BAK tidak ada keluhan. Riwayat Riwayat minum jamu tradisional (+) setiap hari sejak 5 bulan yang lalu

PEMERIKSAAN FISIK Kea. umum : tampak sakit sedang Sensorium: kompos mentis TD: 140/90 mmHgNadi: 82x/m, reguler, isi dan tekanan cukup RR: 20 x/mTemp: 36,4 C

AbdomenI: cembung P: lemas, Nyeri tekan epigastrium (+), hepar dan lien tidak terabaP: timpani A: bising usus normal Ekstremitas Edema pretibia (-), akral pucat (+), koilonikia (-)

LABORATORIUM: DARAH RUTINHb 4,8 mg/dl Trombosit 130.000/L Leukosit 10.400/mm3

PEMBAHASAN

ANATOMI SALURAN PENCERNAANSaluran pencernaan terdiri dari mulut, tenggorokan (faring), kerongkongan, lambung, usus halus, usus besar, rektum dan anus. Sistem pencernaan juga meliputi organ-organ yang terletak diluar saluran pencernaan, yaitu pankreas, hati dan kandung empedu.

LambungMerupakan organ otot berongga yang besar dan berbentuk seperti kandang keledai. Terdiri dari 3 bagian yaitu- Kardia - Fundus - Antrum- pylorusSel-sel yang melapisi lambung menghasilkan 3 zat penting :Lendir Lendir melindungi sel-sel lambung dari kerusakan oleh asam lambung. Setiap kelainan pada lapisan lendir ini, bisa menyebabkan kerusakan yang mengarah kepada terbentuknya tukak lambung.Asam klorida (HCl) Asam klorida menciptakan suasana yang sangat asam, yang diperlukan oleh pepsin guna memecah protein. Keasaman lambung yang tinggi juga berperan sebagai penghalang terhadap infeksi dengan cara membunuh berbagai bakteri.Prekursor pepsin (enzim yang memecahkan protein)Selain sel-sel penyekresi mucus yang mengelilingi seluruh permukaan lambung, mukosa lambung mempunyai dua tipe kelenjar tubula yang penting : kelenjar oksintik (Kelenjar gastrik) dan kelenjar pilorik

Arteri-arteri gaster

Penyaluran vena-vena gaster

PATOFISIOLOGI MELENA

Melena adalah keluarnya tinja yang lengket dan hitam seperti aspal, dan lengket yang menunjukkan perdarahan saluran pencernaan bagian atas serta dicernanya darah pada usus halus. Warna merah gelap atau hitam berasal dari konversi Hb menjadi hematin oleh bakteri setelah 14 jamEtiologiPerdarahan Saluran Cerna Bagian Atas

Sering (common)Kurang sering (less common)JarangUlkus gasterUlkus duodenumVarises esophagusMallory Weiss tearErosi/ gastropati gasterEsofagitisLesi DielafoyTelangiektasisGastropati hipertensi portalGAVE (Gastric Antral Vascular Ectasia) = watermelon stomachVarises gasterNeoplasmaUlkus esophagusDuodenitis erosiveFistula AortoenterikHemobiliaPenyakit PankreasPenyakit CrhonsGastritis erosiva Berbagai jenis OAINS dapat menghambat sintesis prostag-landin (PG) yang merupakan mediator inflamasi dan mengakibatkan berkurangnya tanda inflamasi. Akan tetapi,PG khususnya PGE sebenarnya merupakan zat yang bersifat protektor untuk mukosa saluran cerna atas. Hambatansintesis PG akan mengurangi ketahanan mukosa, dengan efek berupa lesi akut mukosa gaster bentuk ringan sampai berat.Gastropati OAINS adalah lesi mukosa gaster yang berhubungan dengan terapi OAINS.

Patofisiologi dan Penanganan Gastropati Obat Antiinflamasi Nonsteroid

DIAGNOSIS

Diagnosis perdarahan SCBA Diagnosis perdarahan SCBA dibuat berdasarkan dari Anamnesispemeriksaan fisikinspeksi dengan pemasangan nasogastric tube (NGT)pemeriksaan laboratoriumpemeriksaan endoskopi, radionuclide scanning, radiografi barium kontrasTERAPI PERDARAHAN SALURAN CERNA BAGIAN ATAS

Resusitasi Nonendoskopis :inhibitor pompa proton dosis tinggi. Diawali bolus omeprazol 80 mg/iv kemudian dilanjutkan per infus I mg/kgBB/jam selama 72 jamvitamin K pada pasien dengan penyakit hati kronis VasopressinSomatostatin dan analognya (octreotide) Pada perdarahan SCBA ini antasida, sukralfat, dan antagonis reseptor H2 masih boleh diberikan untuk tujuan penyembuhan lesi mukosa penyebab perdarahanENDOSKOPITerapi endoskopi ditujukan pada perdarahan tukak yang masih aktif atau tukak dengan pembuluh darah yang tampak. Metode terapinya meliputi: 1). Contoct thermol (monopolar atau bipolar elektrokoagulasi, heater probe) 2). Noncontact thermol (laser) 3). Nonthermol (misalnya suntikan adrenalin, polidokanol, alkohol, cyanoacrylate, atau pemakaian klip).

TERAPI RADIOLOGITerapi angiografi perlu dipertimbangkan bila perdarahan tetap berlangsung dan belum bisa ditentukan asal perdarahan, atau bila terapi endoskopi dinilai gagal dan pembedahan sangat berisikoPEMBEDAHANPembedahan pada dasarnya dilakukan bila terapi medik, endoskopi dan radiologi dinilai gagal.KOMPLIKASIKoma hepatikumSuatu sindrom neuropsikiatrik yang ditandai dengan perubahan kesadaran, penurunan intelektual, dan kelainan nurologis yang menyertai kelainan parenkim hati.Syok hipovolemikKehilangan volume darah sirkulasi sehingga curah jantung dan tekana darah menurunAspirasi pneumoniaInfeksi paru akibat cairan yang masuk saluran nafas.Anemia perdarahan

Terima kasih