1
Soal 1. Perhatikan reaksi di bawah ini : MnO 2 + 4 HCl ---- MnCl 2 + Cl 2 + 2H 2 O Jika 0.86 mol MnO 2 bereaksi dengan 48.2 gram HCl, pereaksi mana yang habis bereaksi terlebih dahulu ? Berapa gram Cl 2 yang akan dihasilkan ? Soal 2. Dalam industri asam nitrat diproduksi melalui proses Ostwald, seperti yang digambarkan pada persamaan berikut ini : 4 NH 3 (g) + 5 O 2 (g) ---- 4 NO (g) + 6 H 2 O (l) 2 NO (g) + O 2 (g) ---- 2 NO 2 (g) 2 NO 2 (g) + H 2 O (l) ---- HNO 3 (aq) + HNO 2 (aq) Berapa gram NH 3 yang harus digunakan untuk menghasilkan 1 ton HNO 3 melalui prosedur di atas, jika persen hasil masing-masing tahap adalah 80% ?

latihan 3 2014

Embed Size (px)

Citation preview

  • Soal 1.

    Perhatikan reaksi di bawah ini :

    MnO2 + 4 HCl ---- MnCl2 + Cl2 + 2H2O

    Jika 0.86 mol MnO2 bereaksi dengan 48.2 gram HCl, pereaksi mana yang habis bereaksi terlebih

    dahulu ? Berapa gram Cl2 yang akan dihasilkan ?

    Soal 2.

    Dalam industri asam nitrat diproduksi melalui proses Ostwald, seperti yang digambarkan pada

    persamaan berikut ini :

    4 NH3 (g) + 5 O2 (g) ---- 4 NO (g) + 6 H2O (l)

    2 NO (g) + O2 (g) ---- 2 NO2 (g)

    2 NO2 (g) + H2O (l) ---- HNO3 (aq) + HNO2 (aq)

    Berapa gram NH3 yang harus digunakan untuk menghasilkan 1 ton HNO3 melalui prosedur di atas,

    jika persen hasil masing-masing tahap adalah 80% ?