Lap Pkl Print

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    1/50

    BAB 1. PENDAHULUAN

    1.1 Latar Belakang

    Kerja Praktek merupakan salah satu program yang tercantum dalam

    kurikulum Program Studi Teknik Komputer Politeknik Negeri Jember, yang

    dilaksanakan pada semester V. Program tersebut merupakan salah satu persyaratan

    kelulusan mahasiswa Politeknik Negeri Jember.

    Kerja Praktek ini juga merupakan bagian pendidikan yang menyangkut

    proses belajar mengajar berdasarkan pengalaman diluar sistem belajar dibangku

    kuliah dan praktek di dalam kampus. ahasiswa secara perorangan dan kelompok

    dipersiapkan untuk mendapatkan pengalaman dan ketrampilan khusus dari

    keadaan nyata dilapangan dalam bidangya masing ! masing.

    "engan pengalaman tersebut diharapkan mahasiswa akan memperoleh

    ketrampilan yang tidak semata ! mata bersi#at teoritissaja, akan tetapi lebih dari

    pada ketrampilan yang bersi#at skill yang meliputi ketrampilan #isik, intelektual,

    kemampuan berinteraksi dan berintegrasi, serta kemampuan managerial.

    "alam Kerja Praktek ini, mahasiswa dipersiapkan untuk mengerjakan

    serangkaian tugas seharian ditempat Kerja Praktek yang menunjang ketrampilan

    akademis yang telah diperoleh di bangku kuliah yang menghubungkan

    pengetahuan akademis tersebut dengan ketrampilan pemilihan lokasi "inas

    Pendidikan Kabupaten Jember sebagai tempat Kerja Praktek ini berdasarkan pada

    kedekatan materi dan keinginan untuk mengimplementasikan materi yang telah

    didapat sehari hari pekerjaan di bangku kuliah.

    Peranan perusahaan negara terutama di negara ! negara maju saat ini

    sangat penting dan diperlukan oleh semua lapisan masyarakat adanya teknologi

    in#ormasi pada saat ini dapat digunakan untuk mendukung kinerja perusahaan

    dalam melakukan akti#itasnya dikehidupan sehari$hari dalam tujuan

    mempermudah, mempercepat dan menggantikan sebagai akti#itas manusia. %al ini

    juga mendorong setiap perusahaan negara untuk mem#aatkan perkembangan

    teknologi in#ormasi khususnya didalam bidang komputer agar mencapai tujuan

    dan target yang telah ditentukan oleh perusahaan.

    &

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    2/50

    "inas Pendidikan Kabupaten Jember yang bergerak dibidang pendidikan

    tentunya tidak terlepas dengan pendataan siswa'anak didik. engingat Kabupaten

    Jember yang terdiri dari (& Kecamatan yang terdapat ) &*+ sekolah, selama ini

    pelayanan data siswa masih menggunakan data microso#t e-el walaupun ada

    sarana internet yang berbasis website, namun pengimplementasiannya masih

    minimalist. "engan adanya permasalahan tersebut penulis ingin mengangkat

    masalah ini dalam laporan Praktek Kerja apang supaya khalayak umum bisa

    mendapatkan data siswa secara online yang ada di Kabupaten Jember ini dengan

    mudah, cepat dan tepat.

    1.2 Tujuan dan Manfaat

    &./.&. Tujuan 0mum

    Tujuan Kerja Praktek apang 1PK2 secara umum adalah meningkatkan

    wawasan dan pengetahuan serta pemahaman mahasiswa mengenai kegiatan

    perusahaan'industri'instansi'strategic business unitlainnya yang layak di jadikan

    tempat PK adalah melatih mahasiswa agar lebih kritis terhadap

    perbedaan'kesenjangan 1gap2 yang mereka jumpai di lapangan dengan yang

    mereka peroleh di bangku kuliah. "engan demikian mahasiswa diharapkan

    mampu untuk mengembangkan ketrampilan tertentu yang tidak diperoleh di

    Politeknik Negeri Jember.

    3ara yang ditempuh agar mahasiswa mendapatkan pengalaman praktis

    pada perusahaan'industri'instansi'strategic business unit tertentu yang sesuai

    dengan kompetensi bidang keahliannya dan dengan praktek kerja, yaitu dengan

    cara ikut bekerja sehari$hari pada perusahaan'industri'instansi'strategic business

    unittersebut. "engan pengalaman bekerja ini diharapkan para mahasiswa mampu

    mengaitkan antara pengetahuan akademik dengan pengetahuan praktis serta

    mampu menghimpun data mengenai suatu kajian pokok dalam bidang

    keahliannya.

    /

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    3/50

    &././ Tujuan Khusus

    Tujuan khusus penyelenggaraan kegiatan Kerja Praktek ini adalah

    4mplementasi Pengolahan "ata Siswa enggunakan 5ebsite "apodik, dengan

    tujuan supaya masyarakat luas khususnya dilingkungan pendidikan bisa lebih

    memahami akan pentingnya data siswa N4SN tersebut, untuk apa dan bagaimana

    cara memperoleh N4SN dengan cepat dan mudah.

    &./.( an#aat

    &. an#aat bagi ahasiswa 6

    a. enerapkan kemampuan teoritas yang diperoleh saat di bangku

    perkuliahan.

    b. enambah ilmu pengetahuan untuk meningkatkan wawasn yang lebih

    luas.

    c. enambah pengalaman ! pengalaman praktek yang nantinya akan

    berguna sebagai bekal untuk terjun ke masyarakat.

    d. eningkatkan keahlian dalam bidang komputerisasi.

    e. enambah wawasan mahasiswa terhadap aspek ! aspek di luar bangku

    kuliah di lokasi Kerja Praktek.

    /. an#aat bagi instansi tempat Kerja Praktek 6

    a. enumbuhkan media komperati# antara ilmu teoritis yang

    diperoleh di perkuliahan dengan kondisi yang sebenarnya di lapangan.

    b. enjembatani kesenjangan antara dunia teori dengan dunia

    praktek dalam bidang hardware, so#tware dan jaringan komputer.

    c. ebih terjalinnya kerjasama antara lembaga perguruan tinggi

    perusahaan.

    d. "iharapkan setelah pasca Kerja Praktek tercipta hubungan

    timbal balik yang baik antara mahasiswa peserta kerja praktek dengan

    perusahaan, sehingga nantinya peserta dapat direkrut sebagai Pegawai

    Negeri Sipil 1PNS2.

    e. 7danya sharing wawasan, ilmu dan pengalaman sehingga dapat

    menyaring ilmu satu sama lain.

    (

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    4/50

    1.3 Lokasi dan aktu

    Pelaksanaan Kerja Praktek ini dilaksanakan di "inas Pendidikan

    Kabupaten Jember, di Jl. "r. Soebandi No./* Jember, pada tanggal & "esember

    /88 s.d (& "esember /88. 7dapun jam kerja yang dilaksanakan setiap hari

    Senin sampai dengan hari Jum9at pukul 8:.88 ! &;.88 54asi

    "engan melakukan studi pustaka yang berkaitan langsung dengan sistem yang

    di perlukan serta mengumpulkan data skunder sebagi penunjang.

    (. 4nter>iew

    melakukan diskusi dan wawancara dengan pembimbing lapang mengenai hal

    ! hal yang berkaitan dengan kebutuhan pendataan siswa di lingkungan "inas

    Pendidikan Kabupaten Jember.

    +. "okumentasi

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    5/50

    (. "engan melakukan studi pustaka yang berkaitan langsung dengan

    sistem in#ormasi yang diperlukan serta mengumpulkan data skunder sebagai

    penunjang.

    +. ahasiswa melaporkan kegiatan dan tugas sehari ! hari di tempat

    Kerja Praktek dengan mengisi

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    6/50

    a. elakukan kon#irmasi hasil penilaian oleh pembimbing

    lapangan.

    b. elakukan penilaian hasil kerja mahasiswa, antara lain dalam

    hal obyekti#itas lembar isian praktek kerja mahasiswa dan perilaku

    ahasiswa.

    +. elaporkan hasil sur>ei pada panitia Kerja Praktek Politeknik Negeri

    Jember.

    ;. engidenti#ikasi masalah untuk menentukan judul Kerja Praktek.

    ?. Pengumpulan data mengenai keadaan dan kondisi umum tempat Kerja

    Praktek.

    ?

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    7/50

    BAB 2. "EADAAN UMUM D#NA$ PEND#D#"AN

    "ABUPATEN %EMBE&

    2.1 $ejara' Dinas Pendidikan "a(u)aten %e*(er

    /.&.& Sejarah Singkat "inas Pendidikan Kabupaten Jember

    "alam pembukaan 00" &*+; dinyatakan bahwa salah satu tujuan

    pemerintah @epublik 4ndonesia adalah mencerdaskan kehidupan bangsa dan untuk

    itu setiap warga 4ndonesia berhak memperoleh pendidikan yang merata dan

    bermutu sesuai dengan minat dan bakat yang dimilikinya tanpa memandang status

    sosial, etnis dan gender. Pemeratan dan mutu pendidikan akan membuat warga

    Negara 4ndonesia memiliki keterampilan hidup 1li#e skills2 sehingga memiliki

    kemampuan untuk mengenal dan mengatasi masalah diri dan lingkungannya,

    mendorong tegaknya masyarakat madani dan moderen yang dijiwai nilai$nilai

    pancasila.

    "epdiknas sekarang disusun dengan mengacu pada amanat 00" &*+;,

    amandemen ke$+(& tentang pendidikan, ketetapan P@ Nomor V44'P@'/88&

    tentang Visi 4ndonesia asa "epan. 0ndang$undang Nomor /8 Tahun /88(

    Tentang Sistem Pendidikan Nasioanal 1sisdiknas2, 0ndang$undang Nomor &:

    Tahun /88( tentang Keuangan Negara, 0ndang$undang Nomor /; Tahun /88+

    tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional, 00 Nomor (/ tahun /88+

    tentang Pemerintah "aerah, 00 Nomor (( Tahun /88+ tentang Perimbangan

    Keuangan 7ntara Pemerintah Pusat dan Pemerintah "aerah, PP Nomor /8 Tahun

    /88+ tentang @encana Kerja Pemerintah, PP Nomor /& Tahun /88+ tentang

    @encana Kerja dan 7nggaran Kementrian'embaga, dan PP Nomor &* Tahun

    /88; tentang Standar Nasional Pendidikan.

    "epartemen Pendidikan Nasional atau disingkat "epdiknas adalah salah

    satu departemen pemerintah 4ndonesia. "epartemen ini menangani masalah$

    masalah yang berkaitan dengan pendidikan dan pengajaran di seluruh 4ndonesia.

    "epdiknas sebelumnya pernah bernama 1"epartemen Pendidikan dan

    Kebudayaan2 yang bisa disingkat dengan nama "epatemen P A K. Ketika

    Nugroho Notosusanto menjadi enteri Pendidikan dan Kebudayaan, nam ini

    :

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    8/50

    disingkat menjadi "epdikbud. Perubahan nama menjadi "epartemen Pendidikan

    Nasional dilakukan pada masa pemerintah Presiden 7bdurrahman 5ahid.

    /.&./ Visi dan isi "inas Pendidikan Kabupaten Jember

    7dapun Visi dan isi dari "inas Pendidikan Kabupaten Jember adalah

    sebagai berikut 6

    &. Visi 6 Terwujudnya masyarakat 4ndonesia yang damai, demokratis, berakhlak,

    berkeahlian, berdaya saing, maju dan sejahtera dalam wadah Negara

    Kasatuan @epublik 4ndonesia yang didukung oleh manusia indonesia

    yang sehat, mandiri, beriman, bertaBwa, berakhlak mulia, cinta tanah

    air berdasarkan hukum dan lingkungan, menguasai ilmu pengetahuan

    dan teknologi, memiliki etos kerja yang tinggi serta berdisiplin.

    /. isi 6

    a. ewujudkan sistem dan iklim pendidikan nasional yang

    demokratis dan berkualitas guna mewujudkan bangsa yang berakhlak mulia,

    kreatis, ino>ati#, berwawasan kebangsaan, cerdas, sehat, disiplin,

    bertanggungjawab, terampil serta menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi.

    b. ewujudkan kehidupan sosial budaya yang berkepribadian,

    dinamis, kreati#, dan berdaya tahan terhadap pengaruh globalisasi.

    c. eningkatkan pengalaman ajaran agama dalam kehidupan sehari !

    hari untuk mewujudkan kualitas keimanan dan ketakwaan kepada Tuhan Cang

    aha Dsa dalam kehidupan, dan mantapnya persaudaraan antar umat

    beragama yang berakhlak mulia, toleran, rukun, dan damai.

    d. eningkatkan kualitas sumber daya manusia yang produkti#,

    mandiri, maju, berdaya saing, berwawasan lingkungan dan berkelanjutan

    dalam rangka memberdayakan masyarakat dan seluruh kekuatan ekonomi

    nasional terutama pengusaha kecil, menengah, dan koperasi.

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    9/50

    BAGAN SUSUNAN ORGANISASI

    DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN

    JEMBER

    LAMPIRAN : PERATURAN DAERAH KAB. JEMBER

    NOMOR : 12 TAHUN 2005

    TANGGAL : 1 DESEMBER 2005

    2.2 +rganisasi Dinas Pendidikan "a(u)aten %e*(er

    /./.& Struktur =rganisasi

    Eambar /.& Struktur =rganisasi "inas Pendidikan Kabupaten Jember

    *

    KEPALA DINAS

    BAGIAN TATA

    USAHA

    SUB BAGIAN

    UMUM DAN

    KEUANGAN

    SUB BAGIAN

    PERENCANAAN

    &

    PENGENDALIAN

    BIDANG

    TENAGA

    KEPENDIDIKAN

    BIDANG

    PENDIDIKAN

    SLTP/SLTA

    SEKSI

    TENAGA TEKNIS

    SEKSI

    TENAGA NON

    TEKNIS

    BIDANG

    PENDIDIKANTK/SD

    SEKSI

    KURIKULUM DAN

    TENAGA

    TEKNIS TK/SD

    SEKSI

    SUBSIDI DAN

    SARANA TK/SD

    SEKSI

    KURIKULUM DAN

    TENAGA TEKNIS

    SLTP/SLTA

    SEKSI

    SUBSIDI DAN

    SARANA

    SLTP/SLTA

    BIDANG

    PENDIDIKAN LUAR

    SEKOLAH, PEMUDA OLAHRAGA, DANKEBUDAYAAN

    SEKSI PENDIDIKAN

    LUAR SEKOLAH DAN

    PENDIDIKAN ANAK

    USIA DINI

    SEKSI

    PEMUDA DAN

    KEBUDAYAAN

    UPTD

    KELOMPOK ABATAN

    FUNGSIONAL

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    10/50

    "alam setiap lembaga atau instansi diperlukan adanya struktur organisasi

    agar pembidangan kerja, wewenang dan tanggung jawab dapat terlihat jelas

    diantara para pegawai yang ada diperusahaan tersebut. Selain itu, struktur

    organisasi memudahkan seorang pemimpin untuk mengadakan pengawasan dan

    koordinasi dengan organisasi terkait. Jadi struktur organisasi merupakan sarana

    yang sangat penting dalam menunjang keberhasilan agar tercapai tujuannya.

    Struktur =rganisasi di "inas Pendidikan Kabupaten Jember terdiri dari

    susunan sebagai berikut 6

    &. Kepala "inas

    /.

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    11/50

    /././ Ketenagakerjaan

    "alam melaksanakan tugasnya, "inas Pendidikan kabupaten Jember

    didukung oleh lima bidang, yaitu 6

    &.

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    12/50

    +2 enyusun rencana pendapatan yang berasal dari kegiatan

    "inas Pendidikan Kabupaten Jember.

    ;2 enyusun dan menyelesaikan keuangan perjalanan dinas,

    penyelesaian ganti rugi serta biaya ! biaya lain sebagai pengeluaran

    dinas.

    ?2 enyusun laporan di bidang keuangan.

    /.

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    13/50

    +2 Penyediaan dana pengembangan

    sekolah untuk S"'4.

    ;2 Penyediaan beasiswa retrie>al untuk

    anak putus sekolah.

    ?2 Pengadaan buku perpustakaan.

    (.

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    14/50

    /2 Pengembangan sistem pendataan dan pemetaan

    pendidik dan tenaga kependidikan.

    (2 Pengembangan sistem penghargaan dan perlindungan

    terhadap pro#esi pendidik.

    b. Seksi Tenaga Non Teknis mempunyai tugas 6

    &2 Pengadaan kendaraan

    dinas'operasional, pengadaan mebelair.

    /2 Pemeliharaan rutin'berkala

    kendaraan dinas, mebelair, perlengkapan kantor.

    (2 @ehabilitas sedang'berat rumah

    grdung kantor.

    +2 Peringatan hari ! hari besar

    nasional'keagamaan.

    ;.

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    15/50

    &2 elaksanakan pembinaan organisasi

    kepemudaan demi terwujudnya kader muda yang kreati# mandiri dan

    berjiwa patriotisme.

    /2 engadakan pendidikan pelatihan

    dasar kepemimpinan.

    (2 Pengembangan kesenian dan

    kebudayaan daerah demi meningkatkan minat dan bakat siswa dalam

    bidang kesenian.

    +2 Fasilitas penyelenggaraan #esti#al

    budaya daerah.

    ;2 elaksanakan monitoring, e>aluasi

    dan pelaporan pelaksaan pengembangan keanekaragaman budaya.

    /./.( Jaminan Sosial "inas Pendidikan Kabupaten Jember

    Jaminan Sosial Kesehatan di "inas Pendidikan Kabupaten Jember

    menggunakan 7SKDS 17suransi Kesehatan2 atau juga di kenal dengan nama PT.

    7skes 4ndonesia 1Persero2 yang merupakan

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    16/50

    c. "inas pendidikan dalam melaksanakan tugasnya

    dibidang teknis administrasi dibina dan dikoordinasikan oleh Sekretaris

    "aerah.

    /. Tugas "inas Pendidikan Kabupaten Jember 6

    a. Penyusunan program pengembangan Pendidikan

    Kabupaten Jember.

    b. Pembinaan tenggungjawab pengembangan

    pendidikan dari semua komponen.

    c. elaksanakan perluasan dan pemerataan

    pendidikan sebagai upaya Pendidikan 0ntuk Semua 1P0S2 dan penuntasan

    5ajar "ikdas * tahun.

    d. engelola pendidikan #ormal dan non #ormal

    sesuai dengan Standar Pelayanan inimal 1SP2 secara e#ekti# dan

    e#isien.

    e. elaksanakan pendidikan yang bermutu

    berbasis pada kompetensi dan teknologi melalui penyelenggaraan

    pendidikan yang berstandar.

    #. eningkatkan itensi#ikasi sistem pengawasan

    1pembinaan dan penilaian2 pelaksanaan pengelolaan pendidikan pra

    sekolah, dasar, menengah, dan pendidikan non #ormal melalui akreditasi

    dan penilaian kinerja.

    g. eningkatkan dan mengembangkan potensi

    pemuda, olahraga dan kebudayaan untuk mewujudkan kehidupan sosial

    yang berkepribadian mantap, ino>ati#, kreati# dan berdaya tahan berbagai

    pengaruh negati# dari lingkungan.

    h. Pembinaan pelaksanaan pelatihan dan

    produkti#itas tenaga kerja didik.

    i. engupayakan masyarakat yang senang belajar,

    bekerja dan berusaha melalui pelaksanaan program Pendidikan Non

    Formal 1PNF2 yang berbasis pada kebutuhan belajar masyarakat.

    &?

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    17/50

    j. Pembinaan penguatan tata kelola 1Eood

    Eo>ermance2, akuntabilitas dan pencitraan publik.

    (. Fungsi "inas Pendidikan Kabupaten Jember 6

    a. eningkatkan koordinasi, sinkronisasi,

    kerjasama dan kolaborasi semua komponen pendidikan dan para

    takeholders.

    b. ewujudkan persamaan persepsi dalam

    memahami berbagai kebijakan program dan kegiatan, sasaran dan strategi.

    c. eningkatkan rasa tanguungjawab bersama

    1kolekti#2 untuk keberhasilan pembangunan pendidikan yang merupakan

    program prioritas pemerintah Kabupaten Jember.

    2.3 "ondisi Lingkungan

    /.(.& ingkungan Fisik

    "inas Pendidikan Kabupaten Jember berlokasi di Jl. "r. Soebandi No./*

    Jember. "inas Pendidikan Kabupaten Jember menangani masalah ! masalah yang

    berkaitan dengan pendidikan dan pengajaran. "inas Pendidikan Kabupaten

    Jember berdiri diatas tanah seluas +888 meter persegi, yang mana /888 meter

    persegi berupa bangunan dan sisanya berupa tanah yang #ungsinya untuk halaman

    parkir dan taman. "inas Pendidikan Kabupaten Jember mempunyai ( bangunan

    utama.

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    18/50

    &8. @uang 43T

    &&. "apur

    &/. Toilet

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    19/50

    &. Suku, semua sta#'pegawai "inas Pendidikan Kabupaten Jember

    mayoritas berasal dari suku Jawa, namun tidak sedikit yang berasal dari suku

    adura dan minoritas berasal dari suku

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    20/50

    BAB 3. #MPLEMENTA$# PEN,+LAHAN DATA $#$A

    MEN,,UNA"AN EB$#TE DAP+D#"

    3.1. Dasar Teori

    (.&.& "apodik dan Jardiknas

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    21/50

    Eambar (.&. Skema Jardiknas

    (.&./ Format Kode#ikasi

    0ntuk menjaga >aliditas data sekolah, siswa dan guru'karyawan pada

    sistem "apodik maka diterapkan sistem penomoran khusus yang ber#ungsi

    sebagai identitas tunggal 1single identity number2 yang bersi#at unik dan berlakuseumur hidup dalam skala nasional. Sistem penomoran tersebut menjadi kunci

    utama dari sistem database "apodik yang dibangun. =leh karena itu, terdapat (

    1tiga2 subprogram pada "apodik G(H yaitu6 NPSN 1Nomor Pokok Sekolah

    Nasional2, N4SN 1Nomor 4nduk Siswa Nasional2 dan N4EN 1Nomor 4nduk Euru

    Nasional2.

    (.&.(. N4SN 1Nomor 4nduk Siswa Nasional2

    N4SN 1Nomor 4nduk Siswa Nasional2 adalah kode pengenal siswa yang

    bersi#at tunggal, unik dan berlaku seumur hidup membedakan satu siswa dengan

    siswa lainnya. Penerapan kode pengenal siswa di setiap sekolah saat ini belum

    standar dan berlaku nasional "engan N4SN yang baku secara nasional, maka data

    siswa nasional pada sistem "apodik dapat terjaga >aliditasnya. Nomor 4nduk

    Siswa Nasional ini dapat diakses di situs http://nisn.jardiknas.org. Spesi#ikasi

    #ormat kode#ikasinya sebagai berikut6

    /&

    http://nisn.jardiknas.org/http://nisn.jardiknas.org/
  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    22/50

    &. Standar kode I &8 digit angka

    /. Kode N4SN I 777$$CCCC

    (. 777 6 tiga digit tahun lahir

    +. $CCC 6 tujuh digit nomor urut yang dibagi dalam / bagian, yaitu6

    6 tiga digit pengelompokan, dan

    CCCC 6 empat digit nomor urut dalam pengelompokan .

    N4SN terdiri dari seluruhnya angka dengan jumlah &8 digit agar mudah

    diha#al atau dituliskan. N4SN tidak tergantung pada in#ormasi atau data eksternal

    yang bisa berubah atau berganti sehingga #ormat ini menjamin akan tetap dalam

    jangka waktu panjang. Sudah menjadi rahasia umum bahwa standarisasi yang

    berlaku di 4ndonesia masih sangat mungkin untuk berubah. Karena itu, satu$

    satunya in#ormasi eksternal yang masuk dalam #ormat N4SN adalah tahun

    kelahiran siswa karena in#ormasi ini 1pasti2 tetap dan tidak bergantung pada

    in#ormasi di luar siswa itu sendiri. Pemilihan tahun kelahiran siswa adalah salah

    satu cara untuk menge#isienkan jumlah digit dalam N4SN. "engan asumsi

    pertumbuhan penduduk sebesar &,+* maka hanya dibutuhkan : digit 1maksimal

    *.***.***2 setelah in#ormasi tahun kelahiran. Kemungkinan berkembang lebih

    dari : digit adalah sangat kecil karena pertumbuhan penduduk 1di 4ndonesia2

    cenderung menurun dari tahun ke tahun. Jumlah digit urutan kode + digit terakhir

    bisa berubah 1menjadi lebih atau kurang dari + digit2, walaupun kemungkinan

    untuk itu sangat kecil. Karena proposal #ormat N4SN ini cenderung bersi#at kode

    identitas tanpa makna 1kecuali tahun kelahiran siswa2 maka jumlah karakter yang

    dibutuhkan relati# sedikit. Namun demikian, #ormat ini mempunyai konsekuensidi satu sisi, antara lain6

    &. 0ntuk mengetahui in#ormasi lebih rinci

    tentang siswa 1pemilik N4SN2 dibutuhkan sebuah sistem penyedia in#ormasi

    yang bersi#at publik, mudah diakses, dan selalu up$to$date.

    /. Pemberian N4SN pada siswa tidak bisa

    dilakukan secara manual, melainkan harus disediakan oleh sebuah sistem

    //

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    23/50

    manajemen yang terpadu dan terintegrasi secara nasional untuk menghindari

    kesalahan pemberian N4SN.

    "engan kode yang general dan bersi#at nasional, N4SN bisa digunakan

    siswa selama bersekolah mulai S"'4, SP'Ts, S7'SK'7, bahkan

    hingga perguruan tinggi.

    3.2. "ondisi A-al Dinas Pendidikan "a(u)aten %e*(er

    "inas Pendidikan Kabupaten Jember adalah salah satu cabang dinas dari

    "epartemen Pendidikan Nasional 1"epdiknas2 yang mempunyai tugas mengelola

    pendidikan pada tingkat Kabupaten, termasuk salahsatunya adalah pendataan

    siswa N4SN 1Nomor 4nduk Siswa Nasional2 di Kabupaten Jember.

    Sebelum adanya website dapodik pendataan siswa masih menggunakan

    cara penyebaran kuisioner secara manual ke sekolah ! sekolah. Kemudian dari

    kuisioner ! kuisioner yang telah terkumpul oleh tim pendataan dientri dan

    direkap. "ari penyebaran kuisioner ke sekolah ! sekolah sampai dengan

    pengumpulan dan pengentrian data sudah cukup memakan waktu, belum lagi

    pengajuan ' pelaporan data ke "epdiknas dan >alidasi data jika terdapat kesalahan

    biodata siswa.

    3.3. A)likasi e(site Da)odik

    elihat permasalahan tersebut sesuai dengan kondisi awal pada "inas

    Pendidikan kabupaten Jember, maka tersusunlah aplikasi website dapodik yang

    lebih terencana dan e#ekti#. 0ntuk mendapatkan N4SN 1Nomor 4nduk SiswaNasional2, sekolah ! sekolah harus proakti# untuk mengajukan data siswanya ke

    "inas Pendidikan setiap penerimaan siswa baru sesuai dengan #ormat yang telah

    ditentukan.

    Terdapat / 1dua2 aplikasi utama pengelola data di "apodik yaitu6 7plikasi

    5eb =perator dan 7plikasi 5eb 0ploader. Keduanya dirancang khusus untuk

    operasional pengelolaan data siswa'sekolah'guru'karyawan yang dilakukan

    /(

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    24/50

    langsung oleh para operator di setiap kantor "inas Pendidikan

    Propinsi'Kota'Kabupaten.

    &. 7plikasi 5eb =perator ber#ungsi untuk mengelola data secara indi>idu.

    Fitur yang disediakan, antara lain6 edit data sekolah, siswa dan

    guru'karyawan. Selain itu beberapa proses administrasi seperti mutasi siswa,

    penontakti#an siswa, kenaikan'kelulusan siswa, status merger sekolah.

    Termasuk aturan dan prosedur administrasi juga telah disediakan di sistem

    "apodik.

    Eambar (./ 7plikasi 5eb =perator

    /. 7plikasi 5eb 0ploader disediakan juga sebagai alat bantu para operator di

    tingkat "inas Pendidikan Kabupaten untuk mengirim data siswa ' pengajuan

    N4SN 1Nomor 4nduk Siswa Nasional2 secara kolekti# oleh sekolah. %ak akses

    pengguna pada seluruh aplikasi "apodik telah dibedakan sesuai tingkatan

    akses di setiap wilayah kerja masing$masing.

    /+

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    25/50

    Eambar (.( 7plikasi 5eb 0ploader

    (.(.&. ogin 0ser

    Sistem N4SN telah dilengkapi dengan prosedur keamanan data sehingga

    hanya operator yang memiliki akses data saja yang dapat melakukan proses entry

    data penda#taran siswa. Setiap operator akan memiliki username sertapassword

    yang harus diisikan pada saat pertama kali modul N4SN muncul di layar

    komputer. 4dentitas operator telah tercatat dalam database berdasarkan username

    yang diterima sistem, sehingga setiap perubahan data akan tercatat pula nama

    operator yang melakukan transaksi data tersebut.

    Prosedur login ke dalam sistem, mempunyai langkah$langkah sebagai

    berikut6

    angkah & 6 Pada saat pertama kali dibuka, halaman web situs operator

    langsung menuju ke #orm login.

    angkah / 6 Ketikkan username 7nda pada kolom isian Userna*e, dan

    passwordpada kolom Pass-ord.

    angkah ( 6 Klik tombol Lanjut.

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    26/50

    Eambar (.+ Form login operator N4SN.

    (.(./. Ddit

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    27/50

    Eambar (.? Form Pengisian N4SN pada

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    28/50

    Eambar (. Kon#irmasi Ddit

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    29/50

    Eambar (.&8 %asil cetakan Tanda

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    30/50

    (2 7gama

    +2 Tempat ahir

    ;2 Tanggal ahir

    #. Petugas =perator N4SN mencetak tanda bukti perubahan biodata

    siswa sebayak ( 1tiga2 lembar 1alidasi dari sistem.

    g. Ketiga surat hasil print out tersebut di tandatangani oleh Pejabat

    "isdik yang berwenang dan diberi stempel "isdik setempat.

    h. enyerahkan / 1dua2 lembar surat yang telah ditandatangani oleh

    Kepala "isdik kepada siswa bersangkutan. "an & 1satu2 lembar lagi

    disimpan sebagai arsip "isdik setempat.

    (.(.( utasi Siswa

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    31/50

    Eambar (.&/ Form pengisian N4SN pada utasi

    Eambar (.&( Pesan kesalahan karena siswa non akti#

    Eambar (.&+ Pesan kesalahan karena kenaikan'kelulusan belum diappro>al

    +. Kemudian 7nda akan dibawa ke #orm "ata utasi Siswa dengan

    in#ormasi biodata siswa.

    ;. Periksa data siswa tersebut dengan mencocokkan in#ormasi yang

    muncul di layar 7nda sesuai dengan Surat 4jin utasi yang 7nda terima.

    ?. Setelah 7nda yakin data siswa tersebut benar, lengkapi pengisian

    #orm tersebut sesuai dengan Surat 4jin utasi yang 7nda terima.

    Eambar (.&; Form "ata utasi Siswa

    (&

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    32/50

    :. Klik tombol Lanjut untuk menyimpan data mutasi siswa, atau

    gunakan tombol "e*(alibila 7nda ingin membatalkan pengisian data mutasi

    siswa.

    . Pastikan pengisian data mutasi siswa sesuai dengan Surat 4jin

    utasi yang 7nda terima. Klik tombol "e*(aliuntuk mengubah data mutasi

    siswa, atau tombol Lanjut untuk menerima in#ormasi yang ditampilkan.

    Eambar (.&? Kon#irmasi utasi Siswa

    *. Selanjutnya, sistem akan memberi in#ormasi bahwa data telah

    tersimpan dalam database dan akan segera diproses. Klik tombol etak

    Tanda Bukti untuk mencetak pada printer. Klik tombol "e*(ali untuk

    kembali ke menu utama.

    Eambar (.&: Kon#irmasi untuk mencetak Tanda

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    33/50

    Eambar (.& %asil cetakan Tanda

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    34/50

    e. =perator N4SN melakukan entri data meliputi6

    &2 No N4SN Siswa

    /2 No Surat 4jin utasi'Pindah dari Kepala sekolah asal

    bersangkutan.

    (2 emilih kategori mutasi'pindah siswa 1dalam kab'kota, antar kota,

    antar propinsi2.

    +2 NPSN sekolah tujuan.

    ;2 Keterangan atau catatan lain yang diperlukan.

    ?2 Print out ; 1lima2 lembar Surat Pengantar utasi'Pindah siswa

    dari "isdik setempat 1aluasi dan

    (+

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    35/50

    monitoring baik secara online maupun obser>asi langsung di lapangan juga

    dilakukan untuk menilai kinerja program "apodik.

    "engan aplikasi website dapodik, operator "inas Pendidikan Kabupaten

    Jember berhasil mengumpulkan dan mengelola +&+.8;* siswa, &*(: sekolah

    dalam rentang waktu yang sangat singkat. 0ntuk proses pengajuan N4SN cukup

    memerlukan waktu & - /+ jam sedangkan untuk >alidasi biodata siswa ' mutasi

    siswa, operator bisa langsung memproses dengan hitungan detik. 0ntuk

    memastikan bahwa proses pengajuan N4SN, >alidasi maupun proses mutasi siswa

    menggunakan website ini bisa berjalan lancar, kita bisa akses secara langsung

    pada alamat situs http://nisn.jadiknas.orgsecara langsung.

    (;

    http://nisn.jadiknas.org/http://nisn.jadiknas.org/http://nisn.jadiknas.org/
  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    36/50

    BAB !. "E$#MPULAN DAN $A&AN

    !.1. "esi*)ulan

    Kesimpulan yang diperoleh dari 4mplementasi Pengelolaan "ata Siswa

    enggunakan 5ebsite "apodik adalah 6

    &. "engan adanya website "apodik ini terbukti mampu melakukan proses

    pendataan secara lebih cepat, e#ekti# dan e#isien dibandingkan dengan

    menggunakan cara manual.

    /. "engan website "apodik proses pencarian ' permintaan data siswa

    maupun sekolah dapat tersaji secara cepat, mudah dan online se 4ndonesia.

    (. "ari hasil capaian kinerja "apodik hingga "esember /88 telah

    berhasil mengumpulkan dan mengelola data siswa sebanyak +&+.8;* siswa

    dan &*(: sekolah.

    !.2. $aran

    0ntuk menjaga keberlanjutan data siswa yang >alid pada "apodik maka

    perlu dioptimalkan penggunaan N4SN sebagai salah satu syarat utama dalam

    pelaksanaan program kegiatan di "epdiknas, meliputi6

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    37/50

    DATA& PU$TA"A

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    38/50

    ampiran &. Format D-el Pengajuan Nomor 4nduk Siswa Nasional 1N4SN2

    (

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    39/50

    ampiran /. "enah okasi "inas Pendidikan Kabupaten Jember

    (*

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    40/50

    ampiran (. 7turan dan Prosedur N4SN

    +8

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    41/50

    +&

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    42/50

    ampiran +. 3ontoh %asil "ownload N4SN

    +/

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    43/50

    +(

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    44/50

    ++

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    45/50

    +;

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    46/50

    ampiran ;. Panduan 0ploader

    +?

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    47/50

    +:

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    48/50

    +

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    49/50

    ampiran (. Foto Kegiatan Praktek Kerja apang

    +*

  • 7/25/2019 Lap Pkl Print

    50/50

    ;8