23
113 LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN KERJA 2. SKALA KARAKTERISTIK PEKERJAAN 3. SKALA DUKUNGAN ORGANISASI

LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

  • Upload
    others

  • View
    14

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

113

LAMPIRAN A

1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN KERJA

2. SKALA KARAKTERISTIK PEKERJAAN

3. SKALA DUKUNGAN ORGANISASI

Page 2: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

114

INSTRUMEN PENELITIAN

PENGANTAR PENGISIAN ANGKET

Responden yang terhormat,

Di tengah kesibukan kerja dan rutinitas keseharian anda saat ini,

perkenankanlah saya mohon bantuan untuk meluangkan waktu sejenak

guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian

yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

Kerja.

Tujuan penyebaran angket ini adalah untuk melaksanakan

pengambilan data, sehubungan dengan tesis saya yang membahas tentang

“Pengaruh Karakteristik Pekerjaan dan Dukungan Organisasi terhadap

Keterikatan Kerja ditinjau dari Jenis Kelamin karyawan PT Bank

Danamon Indonesia, Tbk Kota Tegal”.

Penelitian ini sangat mengharapkan kejujuran dan keseriusan

dalam memberikan jawaban. Saya menjamin kerahasiaan jawaban yang

diberikan, dan sama sekali tidak memengaruhi hal-hal yang berhubungan

dengan pekerjaan ataupun rutinitas keseharian anda.

Sangat diharapkan bantuan bapak/ibu untuk mengembalikan

angket ini dalam waktu yang tidak lama. Atas kerjasama yang baik, saya

ucapkan terima kasih.

Page 3: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

115

A. IDENTITAS RESPONDEN

Nama/ Inisial :

Umur :

Jenis Kelamin :

Jabatan/Posisi :

Lama Bekerja :

B.PETUNJUK PENGISIAN

1. Berikut ini terdapat beberapa pernyataan dan Anda diminta untuk

memberikan tanggapan atas pernyataan tersebut.

2. Dalam skala ini tidak ada jawaban yang salah atau benar, maka Anda

diminta untuk menjawab secara jujur sesuai keadaan diri Anda dan

bukan berdasarkan atas apa yang Anda anggap baik.

3. Masing-masing pernyataan terdiri atas empat pilihan jawaban yaitu :

SS : apabila pernyataan tersebut Sangat Sesuai pada diri Anda

S : apabila pernyataan tersebut Sesuai pada diri Anda

N : apabila pernyataan tersebut Netral pada diri Anda

TS : apabila pernyataan tersebut Tidak Sesuai pada diri Anda

STS : apabila pernyataan tersebut SangatTidak Sesuai pada diri

Anda

4. Pilihlah salah satu jawaban dari empat pilihan jawaban dengan cara

memberikan tanda silang (X) pada kolom yang telah disediakan

Contoh :

No. Pernyataan SS S N TS STS

1. Saya menyukai pekerjaan ini

Bila Anda ingin merubah jawaban, berilah tanda sama dengan (=)

pada jawaban pertama, kemudian beri tanda silang (X) pada jawaban

kedua.

No. Pernyataan SS S N TS STS

1. Saya menyukai pekerjaan ini

Page 4: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

116

5. Baca dan pahami setiap pernyataan sebelum Anda memberikan

jawaban yang sesuai dengan keadaan diri Anda.

6. Setelah selesai mengerjakan periksa kembali jawaban Anda dan

pastikan semua pernyataan telah terjawab.

SELAMAT MENGERJAKAN

DAN TERIMA KASIH ATAS KERJASAMANYA.

Page 5: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

117

SKALA KETERIKATAN KERJA

No. Pernyataan SS S N TS STS

1. Saat bekerja, saya sangat

berenergi.

2. Saya merasa pekerjaan yang saya

lakukan memiliki arti dan tujuan

tersendiri bagi saya.

3. Waktu berlalu dengan cepat saat

saya bekerja.

4. Saat bekerja, saya merasa kuat

dan bersemangat.

5. Saya antusias dengan pekerjaan

saya.

6. Saat bekerja, saya seakan lupa

segala sesuatu di sekeliling saya.

7. Pekerjaan saya menginspirasi

saya.

8. Ketika saya bangun di pagi hari,

saya bersemangat ingin berangkat

kerja.

9. Saya merasa senang saat sibuk

bekerja.

10. Saya bangga dengan pekerjaan

yang saya lakukan.

11. Saya larut dalam pekerjaan saya.

12. Saya dapat terus bekerja dalam

waktu yang lama.

13. Pekerjaan saya sangat

menantang.

14. Saya terbawa suasana ketika saya

bekerja.

15. Saya memiliki ketahanan kerja

yang sangat tinggi.

16. Sulit untuk melepaskan diri dari

pekerjaan saya.

17. Dalam bekerja, saya pantang

menyerah, bahkan ketika sesuatu

tidak berjalan dengan baik.

Page 6: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

118

SKALA KARAKTERISTIK PEKERJAAN

No. Pernyataan SS S N TS STS

1. Saya memiliki tanggung jawab

untuk memutuskan bagaimana dan

kapan pekerjaan itu harus

dilakukan.

2. Saya memiliki kesempatan untuk

melakukan sejumlah tugas yang

berbeda, menggunakan berbagai

ketrampilan dan bakat yang

berbeda.

3. Saya melakukan tugas yang

lengkap dari awal sampai akhir.

Hasil usaha saya jelas terlihat dan

dapat diidentifikasi.

4. Pekerjaan yang saya lakukan

memengaruhi kesejahteraan orang

lain.

5. Atasan saya memberikan umpan

balik yang konstan mengenai hasil

kerja saya.

6. Pekerjaan saya memberikan

informasi tentang seberapa baik

saya melakukannya.

7. Saya memberikan kontribusi yang

tidak signifikan untuk produk akhir

atau pelayanan.

8. Saya menggunakan keterampilan

yang kompleks ketika bekerja.

9. Saya memiliki sedikit kebebasan

dalam menentukan bagaimana

pekerjaan yang harus dilakukan.

10. Pekerjaan memberikan kesempatan

untuk memahami seberapa baik

ketika saya bekerja.

11. Pekerjaan saya cukup sederhana

dan berulang-ulang.

Page 7: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

119

Skala 2 (Lanjutan)

No. Pernyataan SS S N TS STS

12. Atasan dan rekan kerja jarang

memberikan umpan balik tentang

hasil kerja saya.

13. Pekerjaan yang saya lakukan

memiliki konsekuensi yang kecil

untuk orang lain.

14. Pekerjaan saya melibatkan

sejumlah tugas yang berbeda.

15. Atasan memberi tahu hasil kerja

yang saya lakukan.

16. Pekerjaan saya terstruktur sehingga

tidak memiliki kesempatan untuk

melakukan seluruh bagian

pekerjaan dari awal sampai akhir.

17. Pekerjaan saya tidak memberikan

kesempatan untuk menggunakan

kebijaksanaan atau berpartisipasi

dalam pengambilan keputusan.

18. Tuntutan pekerjaan saya sangat

rutin dan diprediksi.

19. Pekerjaan saya memberikan sedikit

petunjuk tentang bagaimana cara

menyelesaikannya dengan baik.

20. Pekerjaan saya tidak penting untuk

kelangsungan hidup perusahaan.

21. Saya memiliki kebebasan dalam

melakukan pekerjaan.

22. Pekerjaan saya memberikan

kesempatan untuk menyelesaikan

sepenuhnya pekerjaan.

23. Banyak orang yang terpengaruh

oleh pekerjaan yang saya lakukan.

Page 8: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

120

SKALA DUKUNGAN ORGANISASI

No. Pernyataan SS S N TS STS

1. Perusahaan sangat memperhatikan

tujuan dan nilai-nilai yang ingin

saya capai.

2. Atasan saya sangat peduli terhadap

kesejahteraan saya.

3. Perusahaan mengabaikan

kepentingan saya ketika membuat

keputusan yang mempengaruhi

saya.

4. Atasan saya bangga dengan

prestasi saya.

5. Meskipun saya telah melakukan

pekerjaan sebaik mungkin,

perusahaan tidak akan peduli.

6. Perusahaan akan mengambil

keuntungan yang tidak adil dari

saya.

7. Perusahaan bersedia membantu jika

saya membutuhkan bantuan.

8. Perusahaan mengabaikan keluhan-

keluhan saya.

9. Atasan menghargai kontribusi yang

sudah saya lakukan.

10. Perusahaan akan mempekerjakan

seseorang dengan gaji lebih rendah

dari yang saya dapatkan untuk

menggantikan posisi saya.

11. Perusahaan akan memberikan

permintaan yang masuk akal untuk

mengubah kondisi kerja saya.

12. Perusahaan memberikan perhatian

kecil terhadap saya.

Page 9: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

121

LAMPIRAN B

HASIL UJI DAYA DISKRIMINASI DAN RELIABILITAS PEUBAH

KETERIKATAN KERJA, KARAKTERISTIK PEKERJAAN

DAN DUKUNGAN ORGANISASI

Page 10: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

122

1. DAYA DISKRIMINASI DAN RELIABILITAS SKALA

KETERIKATAN KERJA

Corrected Item-

Total Correlation

VAR00001 0,573

VAR00002 0,474

VAR00003 0,396

VAR00004 0,604

VAR00005 0,630

VAR00006 0,388

VAR00007 0,724

VAR00008 0,528

VAR00009 0,666

VAR00010 0,545

VAR00011 0,526

VAR00012 0,572

VAR00013 0,512

VAR00014 0,514

VAR00015 0,445

VAR00016 0,456

VAR00017 0,620

Reliability Statistics

Cronbach's Alpha N of Items

0,885 17

Page 11: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

123

2. DAYA DISKRIMINASI DAN RELIABILITAS SKALA

KARAKTERISTIK PEKERJAAN

Corrected Item-

Total Correlation

VAR00001 0,472

VAR00002 0,512

VAR00003 0,454

VAR00004 0,423

VAR00005 0,513

VAR00006 0,430

VAR00007 0,447

VAR00008 0,374

VAR00009 0,339

VAR00010 0,345

VAR00011 0,309

VAR00012 0,346

VAR00013 0,397

VAR00014 0,448

VAR00015 0,411

VAR00016 0,366

VAR00017 0,379

VAR00018 0,358

VAR00019 0,350

VAR00020 0,375

VAR00021 0,334

VAR00022 0,415

VAR00023 0,552

Reliability Statistics

Cronbach's Alpha N of Items

0,783 23

Page 12: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

124

3. DAYA DISKRIMINASI DAN RELIABILITAS SKALA

DUKUNGAN ORGANISASI

Corrected Item-

Total Correlation

VAR00001 0,584

VAR00002 0,548

VAR00003 0,435

VAR00004 0,592

VAR00005 0,776

VAR00006 0,770

VAR00007 0,598

VAR00008 0,662

VAR00009 0,658

VAR00010 0,591

VAR00011 0,477

VAR00012 0,382

Reliability Statistics

Cronbach's Alpha N of Items

0,865 12

Page 13: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

125

LAMPIRAN C

HASIL UJI NORMALITAS, MULTIKOLINIERITAS

DAN LINIERITAS

Page 14: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

126

UJI NORMALITAS

1. LAKI-LAKI

Residual untuk

Keterikatan Kerja

N 63

Parameter Normal Rerata 0,0000000

Simpangan Baku 6,61812361

Perbedaan Paling Ekstrim Absolut 0,095

Positif 0,095

Negatif -0,066

Kolmogorov-Smirnov Z 0,751

Asymp. Sign. (2-tailed) 0,625

a. Uji sebaran adalah Normal.

2. PEREMPUAN

Residual untuk

Keterikatan Kerja

N 44

Parameter Normal Rerata 0,0000000

Simpangan Baku 5,89100448

Perbedaan Paling Ekstrim Absolut 0,097

Positif 0,095

Negatif -0,097

Kolmogorov-Smirnov Z 0,642

Asymp. Sign. (2-tailed) 0,805

a. Uji sebaran adalah Normal.

UJI MULTIKOLINIERITAS

1. LAKI-LAKI

Koefisiena

Model Koefisien Tak

Terbakukan

Koefisien

Terbakukan

t Sig Statistik

Kolinieritas

B Kesalahan

Baku

Beta Toleransi VIF

1 (Konstanta) 26,761 8,354 3,203 0,002

KP 0,255 0,108 0,288 2,359 0,022 0,812 1,232

DO 0,389 0,145 0,327 2,677 0,010 0,812 1,232

a. Peubah Gayut: KK

Page 15: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

127

2. PEREMPUAN

Koefisiena

Model Koefisien Tak

Terbakukan

Koefisien

Terbakukan

t Sig Statistik

Kolinieritas

B Kesalahan

Baku

Beta Toleransi VIF

1 (Konstanta) 6,037 10,952 0,551 0,584

KP 0,595 0,134 0,572 4,448 0,000 0,900 1,111

DO 0,170 0,170 0,129 1,002 0,322 0,900 1,111

a. Peubah Gayut: KK

UJI LINIERITAS

1. LAKI-LAKI

db JK KT F Sig.

KK*KP

Antar

Kelompok

(Gabungan) (29) 2.703,377 93,220 2,994 0,001

Linieritas 1 691,145 691,145 22,195 0,000

Simpangan

Linieritas

28 2.012,232 71,865 2,308 0,111

Dalam Kelompok 33 1.027,607 31,140

Total 62 3.730,984

db JK KT F Sig.

KK*DO Antar

Kelompok

(Gabungan) (24) 2.065,851 86,077 1,964 0,030

Linieritas 1 763,579 763,579 17,426 0,000

Simpangan

Linieritas

23 1.302,271 56,620 1,292 0,237

Dalam Kelompok 38 1.665,133 43,819

Total 62 3.730,984

2. PEREMPUAN

db JK KT F Sig.

KK*KP

Antar

Kelompok

(Gabungan) (21) 1.278,682 60,890 1,147 0,375

Linieritas 1 917,654 917,654 17,288 0,000

Simpangan

Linieritas

20 316,028 18,051 0,340 0,991

Dalam Kelompok 22 1.167,750 53,080

Total 43 2.446,432

Page 16: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

128

db JK KT F Sig.

KK*DO

Antar

Kelompok

(Gabungan) (18) 1.360,315 75,573 1,740 0,099

Linieritas 1 233,925 233,925 5,384 0,029

Simpangan

Linieritas

17 1.126,390 66,258 1,525 0,165

Dalam Kelompok 25 1.086,117 43,445

Total 43 2.446,432

Page 17: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

129

LAMPIRAN D

HASIL UJI HIPOTESIS

1. UJI REGRESI BERGANDA LAKI-LAKI

2. UJI REGRESI BERGANDA PEREMPUAN

3. UJI PERBEDAAN

Page 18: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

130

1. UJI REGRESI BERGANDA LAKI-LAKI

Model db JK KT F Sig.

1 Regresi 2 1.015,411 507,706 11,218 0,000a

Sisa 60 2.715,573 45,260

Total 62 3.730,984

a. Prediktor: (Konstanta), DO, KP

b. Peubah Gayut: KK

Koefisiena

Model Koefisien Tak

Terbakukan

Koefisien

Terbakukan

t Sig.

B Kesalahan

Baku

Beta

1 (Konstanta) 26,761 8,354 3,203 0,002

KP 0,255 0,108 0,288 2,359 0,022

DO 0,389 0,145 0,327 2,677 0,010

a. Peubah Gayut: KK

Model R R Kuadrat R Kuadrat

Terkorelasi

Kesalahan

Tafsiran

1 0,522a 0,272 0,248 6,72752

a. Prediktor: (Konstanta), DO

b. Peubah Gayut: KK

2. UJI REGRESI BERGANDA PEREMPUAN

Model db JK KT F Sig.

1 Regresi 2 954,163 477,081 13,108 0,000a

Sisa 41 1492,269 36,397

Total 43 2.446,432

a. Prediktor: (Konstanta), DO, KP

b. Peubah Gayut: KK

Page 19: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

131

Koefisiena

Model Koefisien Tak

Terbakukan

Koefisien

Terbakukan

T Sig.

B Kesalahan

Baku

Beta

1 (Konstanta) 6,037 10,952 0,551 0,584

KP 0,595 0,134 0,572 4,448 0,000

DO 0,170 0,170 0,129 1,002 0,322

a. Peubah Gayut: KK

Model R R Kuadrat R Kuadrat

Terkorelasi

Kesalahan

Tafsiran

1 0,625a 0,390 0,360 6,03298

a. Prediktor: (Konstanta), KP, DO

b. Peubah Gayut: KK

3. UJI PERBEDAAN

Statistik Grup

Jenis

Kelamin

N Rataan Simpangan

Baku

Kesalahan

Baku Taksiran

KK 1 = Laki-laki 63 64,13 7,757 0,977

2 = Perempuan 44 61,61 7,543 1,137

Sampel Peubah Bebas

Uji Levene untuk

Kesetaraan Ragam

Uji t untuk

Kesetaraan Rataan

F Sig. T db Sig.

(2-

tailed)

KK Diasumsikan

Ragam Sama

0,007 0,933 1,668 105 0,098

Diasumsikan

Ragam

Berbeda

1,676 94,304 0,097

Page 20: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

132

Page 21: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

133

LAMPIRAN E

SURAT PENELITIAN

Page 22: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

134

Page 23: LAMPIRAN A 1. SKALA PSIKOLOGI KETERIKATAN …...guna mengisi angket psikologi yang berkaitan dengan peubah penelitian yaitu: Karakteristik Pekerjaan, Dukungan Organisasi dan Keterikatan

135