17
 Rencana Pelaksanaan Pembelajara n (RPP)  Nama Sekolah : SMAN ….. Kelas/ Semester : X/ genap Mata Pelajaran : Fisika Materi Pelajaran : Elastisitas dan Hukum Hooke Alokasi Waktu : 12 jam pelajaran (4 pertemuan) A. Kompetensi Inti (KI) KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. KI 2 : Mengemban gkan peril aku (jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, s antun, ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan pro-aktif) dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. KI 3 : Memahami dan menerapkan pengetahu an faktual, konseptual , prosedural dalam ilmu  pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan  bakat dan minatnya untu k memecahkan masalah. KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. B. Kompetensi Dasar dan Indikator 1.1 Menyadari kebesaran Tuhan yang menciptakan dan mengatur alam jagad raya melalui  pengamatan fenomena al am fisis dan pengukuran nya 2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu, objektif,jujur,teliti, cermat,tekun, hati-hati, bertanggung jawab, terbuka, kritis, kreatif, inovatifdan peduli lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan  percobaan , melaporkan, dan berdiskusi 3.6 Menganalisis sifat elastisitas bahan dalam kehidupan sehari-hari 1. Menjelaskan karakteristik benda elastis dan tidak elastis 2. Menentukan besar tegangann, regangan, dan modulus elastisitas 3. Menentukan harga konstanta pegas melalui percobaan Hukum Hooke 4. Menentukan harga konstanta pegas susunan seri dan susunan paralel

KURIKULUM 2013 FISIKA ELASTISITAS RPP.pdf

  • Upload
    sultan-t

  • View
    3.590

  • Download
    290

Embed Size (px)

Citation preview

  • Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

    Nama Sekolah : SMAN ..

    Kelas/ Semester : X/ genap

    Mata Pelajaran : Fisika

    Materi Pelajaran : Elastisitas dan Hukum Hooke

    Alokasi Waktu : 12 jam pelajaran (4 pertemuan)

    A. Kompetensi Inti (KI)

    KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

    KI 2 : Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun, ramah

    lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan pro-aktif) dan

    menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa

    dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam

    menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

    KI 3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dalam ilmu

    pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,

    kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta

    menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan

    bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

    KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait

    dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu

    menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

    B. Kompetensi Dasar dan Indikator

    1.1 Menyadari kebesaran Tuhan yang menciptakan dan mengatur alam jagad raya melalui

    pengamatan fenomena alam fisis dan pengukurannya

    2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu, objektif,jujur,teliti, cermat,tekun,

    hati-hati, bertanggung jawab, terbuka, kritis, kreatif, inovatifdan peduli lingkungan)

    dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan

    percobaan , melaporkan, dan berdiskusi

    3.6 Menganalisis sifat elastisitas bahan dalam kehidupan sehari-hari

    1. Menjelaskan karakteristik benda elastis dan tidak elastis

    2. Menentukan besar tegangann, regangan, dan modulus elastisitas

    3. Menentukan harga konstanta pegas melalui percobaan Hukum Hooke

    4. Menentukan harga konstanta pegas susunan seri dan susunan paralel

  • PPG SM-3T UNM Jilid II Elastisitas Zat Padat dan Hukum Hooke

    4.6 Mengolah dan menganalisis data hasil percobaan tentang sifat elastisitas suatu bahan

    1. Melakukan percobaan menyelidiki sifat elastisitas suatu bahan

    2. Melakukan percobaan tentang Hukum Hooke

    3. Mengolah dan menyajikan data hasil percobaan hukum Hooke

    C. Tujuan Pembelajaran

    1. Peserta didik mampu menjelaskankarakteristik benda elastis dan tidak elastis

    berdasarkan kunci jawaban

    2. Diberikan data hasiluji terhadap seutas kawat tembaga, peserta didik mampu

    menentukan besar tegangan, regangan dan modulus elastisitas sesuai dengan kunci

    jawaban

    3. Diberikan alat dan bahan, peserta didik mampu melakukan percobaan Modulus

    Young berdasarkan rubrik penilaian

    4. Diberikan data percobaan, peserta didik mampu membuat grafik hubungan antara

    gaya dengan pertambahan panjang pegasberdasarkan rubrik penilaian

    5. Diberikan alat dan bahan, peserta didik mampu melakukan percobaan Hukum

    Hooke berdasarkan rubrik penilaian

    6. Diberikan data percobaan, peserta didik mampu membuat grafik hubungan antara

    gaya dengan pertambahan panjang pegasberdasarkan rubrik penilaian

    7. Diberikan grafik percobaan, peserta didik mampu menentukan harga konstanta

    pegas sesuai gradien garis pada grafik berdasarkan rubrik penilaian

    8. Diberikan data percobaan, Peserta didik mampu menyimpulkan percobaan Hukum

    Hooke berdasarkan rubrik penilaian

    9. Peserta didik mampu mempresentasikan hasil dan analisis berdasarkan percobaan

    yang telah dilakukan.

    D. Materi Pembelajaran

    Fakta

    Benda yang elastis: karet, pegas

    Benda yang tidak elastis: plastisin, pasir, kayu, besi, dan lain-lain

    Konsep

    Pengertian elastisitas

    Tegangan, regangan, dan modulus elastisitas

    Konstanta pegas

  • PPG SM-3T UNM Jilid II Elastisitas Zat Padat dan Hukum Hooke

    Prinsip

    Hukum Hooke

    Susunan seri dan paralel pegas

    Prosedur

    Percobaan Modulus Young

    Percobaan Hukum Hooke

    E. Metode Pembelajaran

    Pendekatan : Pendekatan Keterampilan Sains

    Model : Problem Based Learning

    Metode :

    - Informasi

    - Diskusi

    - Eksperimen

    - Demonstrasi

    - Tanya jawab

    - Presentasi

    F. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

    Pertemuan pertama

    Rincian Kegiatan

    (Model Pembelajaran PBL)

    Langkah

    Pendekatan Sains Waktu

    Pendahuluan

    Memotivasi peserta didik dengan menanyakan,

    Ketika kamu masih kecil, pernahkah kamu

    bermain dengan karet gelang dan mengubahnya

    menjadi berbagai macam bentuk? Bagaimana

    bentuk karet setelah kamu selesai bermain?

    Pernahkah kamu menekan gumpalan tanah liat?

    Bagaimana bentuknya setelah kamu

    menghilangkan gaya tekannya? Apa yang

    mempengaruhi? Untuk mengetahui hal tersebut,

    maka kita akan mempelajari elastisitas dan

    hukum hooke.

    Fase 1 PBL(memberikan masalah kepada

    Menyimak dan

    menanya

    20 menit

  • PPG SM-3T UNM Jilid II Elastisitas Zat Padat dan Hukum Hooke

    Rincian Kegiatan

    (Model Pembelajaran PBL)

    Langkah

    Pendekatan Sains Waktu

    peserta didik dengan mengutarakan contoh

    dalam kehidupan sehari-hari)

    Guru menampilkan tujuan pembelajaran

    Bertanya dan menagih secara lisan tugas baca

    mencari informasi tentang elastisitas melalui

    berbagai sumber (buku, internet, atau modul)

    Kegiatan Inti

    Peserta didik menyimak peragaan menarik pegas,

    karet, dan plastisin yang dilakukan guru serta

    menjawab pertanyaan sifat elastis dan sifat plastis

    Fase 2 PBL(membantu peserta didik

    mendefenisikan dan mengorganisasi tugas

    belajar yang berhubungan dengan masalah

    tersebut )

    Peserta didik dibagi dalam kelompok kecil, tiap

    kelompok terdiri atas 4 orang

    Peserta didik diberikan buku bacaan dan

    menyesuaikan penjelasan di buku dengan

    jawaban hasil pengamatan.

    Fase 3 PBL(mendorong peserta didik untuk

    mengumpulkan informasi yang sesuai untuk

    mendapatkan penjelasan dan pemecahan

    masalah)

    Peserta didik diberikan LKPD 01

    Peserta didik mengambil alat dan bahan sesuai

    dengan LKPD 01 untuk melakukan percobaan

    tentang batas elastisitas suatu bahan

    Peserta didik mencermati percobaan. Perwakilan

    kelompok mencatat hasil bacaan panjang

    pegas/karet awal, pertambahan panjang, dan skala

    Menyimak

    Mengumpulkan

    informasi

    100 menit

  • PPG SM-3T UNM Jilid II Elastisitas Zat Padat dan Hukum Hooke

    Rincian Kegiatan

    (Model Pembelajaran PBL)

    Langkah

    Pendekatan Sains Waktu

    pegas.

    Peserta didik menyimpulkan percobaan sifat

    elastisitas bahan

    Fase 4 PBL(memberikan tugas kelompok

    berupa LKPD)

    Tiap kelompok menyampaikan hasil percobaan

    dan memberikan kesimpulan diskusi

    Guru menanggapi hasil percobaan peserta didik

    dan memberikan penguatan

    Fase 5 PBL(peserta didik diberikan evaluasi

    dengan meminta perwakilan beberapa

    kelompok untuk mempresentasikan hasil

    kerjanya dan bersama-sama untuk

    memecahkan masalah diawal pembelajaran

    )

    Mengkomunikasikan

    Penutup

    Bersama peserta didik menyimpulkan

    karakteristik benda elastis

    Guru melakukan evaluasi untuk mengukur

    ketercapaian tujuan pembelajaran. (soal

    terlampir)

    Memberikan tugas baca tentang tegangan,

    regangan, dan modulus elastisitas

    15 menit

    Pertemuan kedua

    Rincian Kegiatan

    (Model Pembelajaran PBL)

    Langkah Pendekatan

    Sains Waktu

    Pendahuluan

    Memotivasi peserta didik mengajukan

    pertanyaan, tukang batu saat membuat beton

    20 menit

  • PPG SM-3T UNM Jilid II Elastisitas Zat Padat dan Hukum Hooke

    Rincian Kegiatan

    (Model Pembelajaran PBL)

    Langkah Pendekatan

    Sains Waktu

    cor harus memberikan kawat besi di dalamnya?

    Untuk apakah itu?

    Menagih dan mengingatkan tugas baca

    Menampilkan tujuan pembelajaran

    Kegiatan Inti

    Peserta didik dibagi dalam kelompok, tiap

    kelompok terdiri dari 4 orang peserta didik

    Guru memberikan LKPD 02 Memahami sifat

    elastis bahan dan buku ajar kepada peserta

    didik

    Peserta didik membaca buku ajar dan LKPD 2.

    Memberikan kesempatan kepada peserta didik

    untuk bertanya tentang prosedur/langkah kerja

    praktik yang perlu dikonfirmasi

    Peserta didik bekerja dalam kelompok sesuai

    LKPD 02

    Peserta didik mencermati percobaan, mencatat

    massa beban, hasil bacaan panjang tali/kawat

    awal dan saat diberi beban pada mistar ukur,

    menghitung pertambahan panjangdan

    memasukkan nilainya ke dalam tabel

    pengamatan

    (Peserta didik mampu melakukan

    percobaan Modulus Young)

    Guru menilai keterampilan menggunakan alat,

    mengolah, dan menyaji data, serta kejujuran

    dan ketelitian dalam memperoleh data, serta

    kerjasama dalam kelompok

    Kelompok mendiskusikan penyajian dan

    pengolahan data serta menyiapkan bahan

    Menanya

    Mencoba, mengamati dan

    mengumpulkan data

    Mengasosiasi

    100

    menit

  • PPG SM-3T UNM Jilid II Elastisitas Zat Padat dan Hukum Hooke

    Rincian Kegiatan

    (Model Pembelajaran PBL)

    Langkah Pendekatan

    Sains Waktu

    presentasi kelompok

    (Peserta didik mampu menentukan besar

    tegangan, regangan dan modulus Young)

    Guru menilai kerjasama dan tanggungjawab

    peserta didik dalam kerja kelompok

    Tiap kelompok mempresentasikan hasil kerja

    kelompok

    Guru menanggapi hasil presentasi untuk

    memberi penguatan pemahaman dan/atau

    mengklarifikasi miskonsepsi

    Setiap peserta didik menyiapkan laporan hasil

    praktikum dengan perbaikan dan

    penyempurnaan berdasarkan hasil diskusi

    Peserta didik menyerahkan laporan praktikum

    melalui email

    Guru menilai keterampilan menyaji dan

    menalar, serta kesantuan dan kemampuan

    berkomunikasi

    Mengkomunikasikan

    Penutup

    Bersama peserta didik menyimpulkan kembali

    hasil praktik dan mengingatkan pentingnya

    kecermatan, ketelitian, keuletan, dan kejujuran

    dalam memperoleh, menyajikan, mengolah,

    dan menganalisis data, serta pentingnya

    kerjasama, kolaborasi, dan komunikasi dalam

    kerja kelompok

    Memberi tugas baca ke peserta didik materi

    tentang hukum Hooke

    15 menit

  • PPG SM-3T UNM Jilid II Elastisitas Zat Padat dan Hukum Hooke

    Pertemuan ketiga

    Rincian Kegiatan

    (Model Pembelajaran PBL)

    Langkah

    Pendekatan Sains Waktu

    Pendahuluan

    Membangun kondisi kondusif untuk kesiapan

    belajar siswa dengan tegur sapa dan canda

    ringan (membiasakan karakter ramah)

    Berdoa menurut agama yang dianut

    Menampilkan tujuan pembelajaran

    Memotivasi peserta didik dengan memberikan

    pertanyaan, siapa yang saat berangkat ke

    sekolah menumpang motor atau mobil? Kenapa

    pada saat kendaraan kalian melewati jalan

    berlubang, kalian tidak terlalu merasakan

    goncangan?

    Menanya

    20 menit

    Kegiatan Inti

    Memberikan masalah kepada siswa, Sebuah

    karet jika ditarik dengan gaya, maka karet

    tersebut akan mengalami pertambahan panjang.

    Jika gaya tariknya terus diperbesar (tidak sampai

    patah), maka karet tersebut suatu saat tidak

    akan kembali ke bentuk semula. Jika karet

    diganti dengan pegas, kemudian pegas diberikan

    gaya (digantungkan beban), bagaimana

    hubungan antara pertambahan panjang pegas

    dengan gaya yang diberikan?

    Fase 1 PBL ( peserta didik mampu berpikir

    kritis)

    Peserta didik duduk berkelompok sesuai dengan

    kelompok sebelumnya

    Guru memberikan LKPD 03 menyelidiki

    hubungan antara gaya dengan perubahan

    Menanya

    Mengamati

    100 menit

  • PPG SM-3T UNM Jilid II Elastisitas Zat Padat dan Hukum Hooke

    Rincian Kegiatan

    (Model Pembelajaran PBL)

    Langkah

    Pendekatan Sains Waktu

    panjang pegas

    Guru menanyakan kepada peserta didik hal-hal

    yang belum dipahami pada buku bacaan dan

    LKPD 03

    Peserta didik mengambil alat dan bahan sesuai

    LKPD 03

    Fase 2 PBL ( peserta didik mampu bekerja

    sama dalam kelompok)

    Peserta didik bekerja dalam kelompok sesuai

    LKPD 03

    Peserta didik menuliskan hipotesis percobaan

    pada LKPD 03

    Peserta didik mengidentifikasi dan

    mendefinikasikan variabel percobaan pada

    LKPD 03

    Peserta didik mencermati percobaan, mencatat

    massa beban, hasil bacaan panjang pegas/karet

    awal dan saat diberi beban pada mistar ukur,

    menghitung pertambahan panjang dan

    memasukkan nilainya ke dalam tabel 03

    Peserta didik membuat grafik berdasarkan data

    hasil percobaan

    Peserta didik menentukan harga konstanta

    koefisien pegas dari grafik yang telah dibuat

    Peserta didik membuat kesimpulan

    percobaanGuru menilai keterampilan

    menggunakan alat, mengolah, dan menyaji

    data, serta kejujuran dan ketelitian dalam

    memperoleh data, serta kerjasama dalam

    kelompok

    Fase 3 PBL ( peserta didik mampu

    Mengumpulkan data

    Menalar

    Mengomunikasikan

  • PPG SM-3T UNM Jilid II Elastisitas Zat Padat dan Hukum Hooke

    Rincian Kegiatan

    (Model Pembelajaran PBL)

    Langkah

    Pendekatan Sains Waktu

    melakukan percobaan sesuai dengan rubrik

    penilaian, membuat grafik, menentukan

    harga konstanta koefisien pegas dan

    membuat kesimpulan hasil percobaan)

    Kelompok mendiskusikan penyajian dan

    pengolahan data serta menyiapkan bahan

    presentasi kelompok

    Tiap kelompok mempresentasikan hasil kerja

    kelompok

    Peserta didik bertanya jika ada materi yang

    belum dipahami

    Guru menanggapi hasil presentasi untuk

    memberi penguatan pemahaman dan/atau

    mengklarifikasi miskonsepsi

    Fase 4 PBL ( peserta didik mampu

    mempresentasikan hasil dan analisis

    berdasarkan percobaan yang telah

    dilakukan)

    Peserta didik dengan bimbingan guru menjawab

    permasalahan diawal pembelajaran

    Fase 5 PBL(peserta didik diberikan

    evaluasi dengan meminta perwakilan

    beberapa kelompok untuk

    mempresentasikan hasil kerjanya dan

    bersama-sama untuk memecahkan

    masalah diawal pembelajaran )

    Guru menilai kemampuan berkomunikasi serta

    kesantuan

    Penutup

    Bersama peserta didik menyimpulkan kembali

    hasil praktik dan mengingatkan pentingnya

    Mengkomunikasikan 15 menit

  • PPG SM-3T UNM Jilid II Elastisitas Zat Padat dan Hukum Hooke

    Rincian Kegiatan

    (Model Pembelajaran PBL)

    Langkah

    Pendekatan Sains Waktu

    kecermatan, ketelitian, keuletan, dan kejujuran

    dalam memperoleh, menyajikan, mengolah, dan

    menganalisis data, serta pentingnya kerjasama,

    kolaborasi, dan komunikasi dalam kerja

    kelompok

    Setiap peserta didik menyiapkan laporan hasil

    praktikum dengan perbaikan dan

    penyempurnaan berdasarkan hasil diskusi

    Memberi tugas baca ke peserta didik materi

    susunan pegas seri dan paralel

    Pertemuan keempat

    Kegiatan Pembelajaran

    (model pembelajaran PBL)

    Langkah

    Pendekatan Sains

    Alokasi

    Waktu

    PENDAHULUAN

    Membangun kondisi kondusif untuk

    kesiapan belajar siswa dengan tegur sapa

    dan canda ringan (membiasakan karakter

    ramah)

    Merefleksikan pengetahuan awal

    mengenai susunan pegas dengan

    memberikan gambarantentang ayunan

    bayi yang pada umumnya menggunakan

    2 atau lebih pegas digabungkan

    kemudian memberikan permasalahan,

    apa tujuannya kedua pegas tersebut

    digabungkan

    Fase 1 PBL(memberikan masalah

    kepada peserta didik dengan

    Menyimak dan

    menanya

    (10 Menit)

  • PPG SM-3T UNM Jilid II Elastisitas Zat Padat dan Hukum Hooke

    mengutarakan contoh dalam

    kehidupan sehari-hari)

    Peserta didik diberi kesempatan untuk

    memberikan argumennya.

    Menyampaikan tujuan pembelajaran

    yang ingin dicapai

    KEGIATAN INTI

    Guru memberikan demonstrasi tentang

    susunan pegas seri dan paralel

    Guru menanyakan kepada peserta didik

    tentang hubungan antara kekuatan pegas

    dan jenis susunan pegas

    Fase 2 PBL(membantu pesserta didik

    mendefenisikan dan mengorganisasi

    tugas belajar yang berhubungan

    dengan masalah tersebut )

    Membagi peserta didik kedalam

    beberapa kelompok secara heterogen

    dimana tiap kelompok terdiri atas 4

    orang (berdasarkan kelompok pada saat

    percobaan)

    Mengintruksikan tiap kelompok untuk

    menemukan informasi tentang Hukum

    Hooke untuk susunan pegas seri dan

    paralel(melalui buku pelajaran dan

    mencari diinternet),

    Fase 3 PBL(mendorong peserta didik

    untuk mengumpulkan informasi yang

    sesuai untuk mendapatkan penjelasan

    dan pemecahan masalah)

    Memberikan kesempatan kepada tiap

    peserta didik untuk bertanya

    Mengamati

    Menanyakan

    Mengumpulkaninfo

    rmasi

    Menanya

    (75 Menit)

  • PPG SM-3T UNM Jilid II Elastisitas Zat Padat dan Hukum Hooke

    Memberikan contoh soal untuk susunan

    pegas seri dan paralel serta mencari

    konstanta pengganti kedua susunan

    pegas tersebut

    Membagikan LKS kepada tiap kelompok

    untuk bekerja sama dalam

    menyelesaikan soal, guru selalu

    mendorong agar selalu bekerja sama

    dengan jujur dan saling menghargai

    Fase 4 PBL(memberikan tugas

    kelompok berupa LKPD )

    Memberikan kesempatan kepada

    perwakilan kelompok (sebanyak soal

    pada LKS) untuk menampilkan hasil

    pekerjaan secara berkelompok untuk

    kemudian kelompok yang lain

    mengoreksi hasil pekerjaan temannya,

    guru selalu mendorong untuk santun dan

    saling menghargai

    Satu peserta didik diberikan kesempatan

    untuk merefleksikan pengalaman hasil

    belajar tentang susunan pegas seri dan

    paralel serta hubungannya dengan

    masalah yang telah diutarakan diawal

    pembelajaran.

    Fase 5 PBL(peserta didik diberikan

    evaluasi dengan meminta perwakilan

    beberapa kelompok untuk

    mempresentasikan hasil kerjanya dan

    bersama-sama untuk memecahkan

    masalah diawal pembelajaran )

    Menyimak

    Menalar

    Mengkomunikasikan

    Menyimak

    PENUTUP

  • PPG SM-3T UNM Jilid II Elastisitas Zat Padat dan Hukum Hooke

    Bersama peserta didik memberikan

    kesimpulan dan merumuskan masalah

    tentang materi tentang susunan pegas

    seri dan paralel

    Guru melakukan ulangan harian/evaluasi

    untuk mengukur ketercapaian tujuan

    pembelajaran (mulai pertemuan awal-

    akhir)

    Memberikan tugas baca untuk

    pertemuan berikutnya tentang materi

    Fluida

    (50 Menit)

    G. Sumber belajar

    a. Media

    - Internet

    b. Buku

    Buku ajar siswa Elastisitas dan Hukum Hooke

    c. Alat dan bahan

    - Pegas

    - Statif

    - Beban

    - Katrol

    - Meteran

    - Mistar

    - Plastisin

    - Karet

    - Tali/ benang

    H. Penilaian

    - Penilaian kognitif : Tes Uraian Soal ( Soal Terlampir)

    - Penilaian Psikomotor : Keterampilan Proses

    1. Mengamati batas elastisitas benda

    2. Menyelidiki hubungan antara gaya tarik dengan

    pertambahan panjang tali/kawat

    3. Menyelidiki pengaruh gaya terhadap

    pertambahan panjang pegas

    - Penilaian Sikap : menggunakan instrument penilaian sesuai lampiran

  • PPG SM-3T UNM Jilid II Elastisitas Zat Padat dan Hukum Hooke

    LAMPIRAN

    Soal evaluasi (ulangan harian)

    1. Jelaskan perbedaan karakteristik benda elastis dan tidak elastis?

    2. Sebuah uji dilakukan terhadap seutas kawat tembaga dengan jarijari 1 mm untuk

    menentukan bagaimana kawat tembaga akan menahan tumpukan es ketika kawat

    digunakan sebagai jaringan listrik. Diperoleh hasil bahwa suatu gaya 300 N akan

    menyebabkan kawat akan tertarik dari panjang 100 mm menjadi 100,11 mm, dan

    ketika tumpukan es dihilangkan, kawat kembali kepada panjang asalnya. Tentukan

    tegangan, regangan dan modulus elastis kawat tembaga dalam satuan SI!

    3. Data hasil percobaan tentang Hukum Hooke, sebagai berikut:

    1.

    Berdasarkan data tersebut, buatlah grafik hubungan antara gaya dengan pertambahan

    panjang pegas!

    4. Dari grafik pada nomor 3, tentukan besar konstanta pegas!

    5. Tuliskan kesimpulan hubungan antara gaya dengan pertambahan panjang pegas

    berdasarkan data dan grafik yang telah anda buat!

    6. Empat buah pegas disusun seperti gambar.

    Jika beban m digantung pada pegas keempat, pegas tersebut akan bertambah panjang

    4 cm, tentukan konstanta pengganti keempat pegas tersebut!

    Rubrik penilaian soal evaluasi

    No Jawaban skor

    1 Karakteristik benda elastis dan tak elastis:

    a. Benda elastis

    akan mengalami perubahan bentuk jika diberikan gaya baik

    berupa tarikan maupun dorongandan kembali ke bentuk

    semula jika gaya yang bekerja dihilangkan

    2

    Gaya (N) Pertambahan Panjang (mm)

    0 0

    1 4

    2 8

    3 12

    4 16

    5 20

  • PPG SM-3T UNM Jilid II Elastisitas Zat Padat dan Hukum Hooke

    tidak merusak bentuk benda saat diberi gaya

    b. Benda tidak elastis

    akan mengalami perubahan bentuk jika diberikan gaya baik

    berupa tarikan maupun dorongan (dimampatkan)dan tidak

    akan kembali ke bentuk semula jika gaya yang bekerja

    dihilangkan

    merusak bentuk benda

    2

    Skor total 4

    2 Dik: r=1 mm=1x10-3

    m d= 2 x10-3

    m

    F=300 N

    L0=100 mm

    L1=100,11 mm

    L=0,11 mm= 0,11 x 10-3m Dit ;

    a. Tegangan.....?

    b. Regangan.....?

    c. Modulus elastisitas....?

    Penye:

    Luas penampang kawat:

    A=

    A=

    3,14 (210)

    A=3,1410 m2

    a. =

    =300

    3,1410

    = 95,54 10

    b. =

    =0,11 x 10m

    100 10

    = 0,11 10 c. =

    #

    $

    =95,54 10

    0,11 10

    = 8,7 10'

    2

    1

    2

    3

    1

    2

    3

    1

    2

    3

    1

    2

    Skor total 26

    3

    10

  • PPG SM-3T UNM Jilid II Elastisitas Zat Padat dan Hukum Hooke

    Skor total 10

    4 Berdasarkan grafik di atas, maka gradien garisnya (k)...

    Sumbu x = x = 20 x 10-3

    m

    Sumbu y = F = 5 N

    Maka, gradien garisnya =(

    )

    =* +

    ' , '-./

    = 0,25 10

    1

    1

    3

    1

    2

    Skor total 8

    5 Berdasarkan data dan grafik tersebut, dapat disimpulan

    bahwa jika gaya tarik tidak melampaui batas elastisitas

    benda, maka pegas akan mengalami pertambahan

    panjang atau sebanding dengan gaya tariknya (bunyi

    Hukum Hooke)

    2

    Skor total 2

    6 Dik: k1=k2=k3= kparalel kparalel+ k4=kseri dit: k pengganti...?

    penye:.....

    kparalel =k1=k2=k3=

    =k+k+k

    = 3k 1

    01$23=

    1

    045256$6+

    1

    01$23

    1

    01$23=

    1

    30+

    1

    0

    1

    01$23=

    4

    30

    01$23 =3

    40

    1

    1

    1

    3

    1

    3

    1

    1

    3

    Skor total 15

    0

    2

    4

    6

    0 5 10 15 20 25

    F (

    N)

    x ( x 10-3m)

    Grafik Hubungan antara gaya dengan pertambahan panjang pegas

    89:;9 = ?>=:;8

    65 100