Konsep Diri Perempuan Indonesia

Embed Size (px)

DESCRIPTION

tes

Citation preview

  • PENTINGNYA PEMAHAMAN KONSEP DIRI DALAM UPAYA PENGEMBANGAN DIRI PRIBADIYenny I.MardiansyahDWP PROP.BENGKULU

  • MENGAPA WANITA ????Wanita mengambil porsi terbesar dari seluruh jmlh penduduk Indonesia.Mampu menanggulangi ketertinggalan perempuan di segala bidang dan semua tingkatan.Sbg penerus nilai dan norma2 dalam keluarga dan kelompok masyarakat.Mampu berperan sbg agent of change.

  • PERMASALAHAN :

    3 buta (aksara, bhs Indonesia,penget dasar)Pengetahuan dan ketrampilan : rendahKesempatan kerja : terbatas.Produktivitas dan upah : rendah

  • FAKTOR PENDUKUNG :1.Kehendak politik ( GBHN )2.Perhatian pemerintah dan masyarakat yng semakin meningkat3.Dukungan kaum pria FAKTOR PENGHAMBAT :1.Sistem nilai sosial budaya yang kurang mendukung2.Banyak perempuan yang masih membatasi aspirasi dirinya sendiri

  • Dalam menjalankan peran, perempuandituntut menjadi :Pemimpin visioner,kreatifMitra setara lelakiMemotivasi,berkomunikasi,pengambil keputusan,sbg manajerMemberi dorongan,teladan,bimbingan dan bantuan

  • DATA PEREMPUANRealitas : perempuan kawin muda 5,8 juta pd usia 16 thn, 25 % diantaranya berusia 14 thnPeserta KB :perempuan 98,2%, lelaki 1,8%Kesehatan : angka kematian ibu 307/100.000,anemia,aborsi,HIV AIDSPendidikan: buta huruf,mutu SDM rendah,TPAK prmpn yg berpendidikan tinggi, rendahKetenagakerjaan:rendahnya TPAK perempuan

  • PENGEMBANGAN POTENSI DIRI PEREMPUAN INDONESIA Ke arah penguasaan diri untuk dapat mendorong dan meningkatkan pertumbuhan pribadi dan kemauan untuk belajar

  • MEMAHAMI PERAN MENJADI ISTRI PEJABAT

    -----------------------------------------------------------

    PERILAKU ISTRI :

    Memiliki rasa optimistik dan efisiensiMemberikan rasa kepercayaan diri yang tinggi kepada seluruh anggota keluargaSebagai mitra yang baikHandal mengelola rumah tangganyaMandiri

  • PERAN SBG ISTRI PEJABATMenghargai orang tanpa melihat siapa diri mereka, menjadi teman bagi banyak orangMenjadi panutan yang baikMenjalankan fungsi sosial dengan baik dan seimbangMenjangkau telekomunikasi untuk memperoleh informasi terbaik, dengan menghormati nilai nilai setiap individu

  • Kemampuan pribadi sbg pemimpin1.Concept kerangka berpikir,visi,misi,program yang jelas2.Competence keterpaduan kemampuan knowledge, skill dan attitude, yg dapat diimplementasikan secara dinamis

  • 3.Commitment mempunyai tekad dan semangat utk memajukan kepentingan anggota

    4.Consistent berketetapan hati,istiqomah,fokus pada orientasi tujuan yg hendak dicapai

  • PERILAKU SEBAGAI KETUA

    Memberikan saran yang jelas, mengajak anggota berpartisipasi secara aktif dalam setiap keputusan

    Bekerjasama dengan anggota lain sebagai suatu tim kerja

    Menjadi seorang pendukung, panutan dan pembimbing yang baik bagi anggota, siap belajar dari orang lain, tanpa memandang usia, status dan peran mereka

  • KONSEP DIRIPengertian : adalah kesadaran seseorang akan dirinya sendiri, menyangkut pemahaman akan kemampuan/kekuatan serta kekurangan/kelemahan dirinya.Konsep diri terbentuk melalui proses pengenalan dan pe mahaman yang panjang atasdiri kita pribadi.

  • HAMBATAN INTERNALTujuan hidup tidak jelas,terlalu dibayangi suamiKurangnya motivasi utk olah kemampuanTdk jujur kenali diri sendiri, tdk mau menerima umpan balikTakut perubahan, kurang PD, apatisBerpikir negatif, mudah dipengaruhi halhal negatifTidak mau belajar untuk perbaikan

  • HAMBATAN EKSTERNALSistem penghargaan yang berlebihan thd atasan, senioritas, adat istiadat dsbLingkungan yang kurang mendukungUmpan balik yang tidak mendukungTuntutan yang berlebihan dari orang lainSulit berkomunikasi

  • SolusiUntuk mengatasi kendala internal eksternal perempuan

    Perempuan harus dibekali dengan seperangkat wawasan dan pengetahuansecara terus menerus

    Perempuan memiliki kemandirian dan keberanian dalam menghadapi dan menyelesaikan kompleksitas kehidupan secara kreatif, inovatif, berbekal wawasan dan pengetahuan yang dimilikiserta dibungkus oleh akhlak mulia

  • INVENTIONKONSEP DIRI INNOVATION APPLICATION

    PANGKAL PENGEMBANGAN PRIBADI DAN TERBENTUKNYA PERILAKU YANG POSITIF

  • Komunikasi efektif dgn orang lain akan me-ningkatkan pengetahuan dan kesadarantentang siapa dan bagaimana diri kita se sungguhnya.Garis Horizontal atas dikenal org lain, garisBawah tdk dikenal org lainGaris vertikal kiri diri dikenal sendiri, garisVertikal kanan diri tdk dikenal sendiri( JENDELA JOHARI )

  • Kecerdasan intrapersonal berhubungan dengan kemampuan seseorg utk mengenali diri pribadi,dan menggunakan kemampuan tsb scr cerdas dan positifSadar diri emosionalSikap AssertifBentuk citra diri positifKemandirian

  • Kecerdasan interpersonal berhubungan dengan kemampuan seseorg utk memahami, berinteraksi dgn org lain

    Kemampuan utk memahami org lainKemampuan sosialKemampuan menjaga hubungan

  • SEBAGAI PENDORONG KARIER(WAWASAN HARUS LUAS KRN PERAN SBG ADVISOR & MITRA SUAMI DAN ORGANISASINYA)

    SEBAGAIIBU & PENDIDIK ANGGOTA KELUARGA(TUMBUH KEMBANG,MORAL & ETIKA ANAK DIWARNAI AURA ISTRI)

    SEBAGAI TOKOH DAN INSAN SOSIAL (KARENA PERANPEREMPUAN DIBUTUHKAN UNTUK MASALAH PENDIDIKAN, KESEHATAN& EKONOMI DI MASYARAKAT)

  • Potensi istri dalam harmonisasi keluarga sangat besar tapi sering tak terekspos( seperti potensi magma gunung merapi)

    Awanpanas 15.mei.06 pkl 05.55arah Krasak. (foto dari Kaliurang)

  • Potensi hrs dioptimalkan dan sebagai Organisasipara Istri

    DHARMA WANITA PERSATUAN DIHARAPKAN MAMPU :Meningkatkan kiprahnya di dunia pendidikan, dengan program budi pekerti di keluarga serta pemerataan akses pendidikan khususnya bagi mereka yang tergolong tidak mampu, baik pria maupun wanita Meningkatkan peran dalam bidang kesehatan khususnya dalam program pencegahan HIV/AIDS, pemasyrakatan pola hidup sehat dan penanggulangan gizi buruk serta pengurangan peluang terjadinya korban kekerasan pada istri dan anak Meningkatkan peran dalam program pemberdayaan ekonomi keluarga baik dikalangan dikalangan institusi PNS (internal) maupun merambah keluar institusi PNS sebagai bagian tanggungjawab sosialnya

    PENINGKATAN KUALITASSDM INDONESIADIMASA DEPAN

  • Terima KasihSEMOGA BERMANFAAT