36
Farhah Abadiyah 111201610004 6 Biologi 3b B I M S I A L L H

Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Embed Size (px)

DESCRIPTION

 

Citation preview

Page 1: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Farhah Abadiyah

1112016100046

Biologi 3b

B IM

SI A

L

LH

Page 2: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

KeanekaragamanHayati

Khas Indonesia

Page 3: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

Quis

Assalamu’alaikum …..

Buat kalian yang ganteng –ganteng dan cantik-cantik, yuk fokusin pikirannya dulu

buat memahami materi keanekaragaman hayati khas Indonesia ini !! Ayo

baca do’a dulu biar ilmunya berkah, berdo’a dimulai …..

Ent

er Exit

Page 4: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisNext

T ahukah kamu ?Indonesia terletak di daerah tropik sehingga memiliki keanekaragaman hayati yang tinggi dibandingkan dengan daerah subtropik (iklim sedang) dan kutub (iklim kutub). Tingginya keanekaragaman hayati di Indonesia ini terlihat dari berbagai macam ekosistem yang ada di Indonesia, seperti: ekosistem pantai, ekosistem hutan bakau, ekosistem padang rumput, ekosistem hutan hujan tropis, ekosistem air tawar, ekosistem air laut, ekosistem savanna, dan lain-lain. Masing-masing ekosistem ini memiliki keaneragaman hayati tersendiri.  

Page 5: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack Next

Keanekaragaman di Indonesia disebabkan oleh letak Indonesia yang terletak di daerah ekuator dan diantara dua benua(Asia dan Australia), dua samudera (pasifik dan Hindia) serta dua wilayah zoogeografi (Orientalis dan Australis). Total luas negara kita mencapai 2 juta km2 lautan mencapai 6 juta km2. Kondisi tersebut menyebabkan Indonesia memiliki 42 ekosistem yang berbeda sehingga memungkinkan untuk memiliki biodiversitas yang luar biasa. Oleh karena itu, Indonesia termasuk ke dalam salah satu kawasan megabiodiversitas.

Indonesia Megabiodiversitas ??

Page 6: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack Next

Indonesia memiliki kekayaan hayati yang sangat melimpah, sekitar 10% spesies tanaman yang ada di seluruh dunia, 12% dari seluruh spesies mamalia dunia, dan 17% dari seluruh spesies burung yang ada di seluruh dunia hidup di kepulauan-kepulauan Indonesia. Kekayaan hayati yang sangat melimpah ini menyebabkan Indonesia menjadi satu dari tujuh negara Mega Biodiversity yang memiliki hutan hujan tropis terbesar di dunia setelah Brasil dan Zaire. Sejumlah spesies flora dan fauna di Indonesia bersifat endemik, artinya spesies tersebut hanya ditemukan di daerah indonesia dan tidak ditemukan di wilayah lain.

Page 7: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack Next

Seorang ilmuwan berkebangsaan inggris Alfred Russel Walace pernah melakukan penelitian mengenai persebaran flora dan fauna di Indonesia pada tahun 1854-1862, dari hasil penelitian Walace tersebut disimpulkan bahwa tipe flora dan fauna di Indonesia bagian barat berbeda dengan tipe flora dan fauna di Indonesia bagian timur. Hewan dan tumbuhan yang tersebar di wilayah Indonesia bagian barat yang dimulai dari Selat Lombok di bagian selatan dan Selat Makasar sebagai batas bagian utara memiliki banyak kemiripan dengan flora dan fauna dari Asia. Garis batas yang ditarik antara Lombok dan Makasar inilah yang disebut dengan garis Wallace.

Page 8: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack Next

Selain Wallace, seorang ilmuwan lain berkebangsaan Jerman bernama Max Weber menetapkan batas persebaran flora dan fauna di wilayah Indonesia bagian timur yang memiliki banyak kemiripan dengan flora dan fauna dari Australia. Weber menarik garis antara Kepulauan Nusa Tenggara dan Halmahera sebagai garis batas flora dan fauna tipe Australia. Garis ini disebut sebagai garis Weber. Sementara itu diantara garis Wallace dan Weber yaitu wilayah diantara Paparan Sunda dan Paparan Sahul disebut sebagai zona peralihan.

Page 9: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack Next

• Garis wallace membatasi fauna bertipe oriental dengan peralihan.

• Garis Weber membatasi fauna tipe australia dengan peralihan.

Page 10: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack Next

Indonesia merupakan salah satu negara di dunia yang meiliki kekayaan Flora dan Fauna yang beraneka ragam. Keragamannya Terbagi menjadi tiga daerah yaitu termasuk tipe Asia, Tipe Australia, dan diantaranya merupakan daerah peralihan yang memiliki karakteristik tersendiri.

Tipe

Oriental

Tipe

Aus-

tralis

Tipe

Per-aliha

n

Page 11: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack Next

berada di Paparan Sunda yang meliputi Pulau Sumatera, Kalimantan, Jawa dan Pulau Bali. Paparan Sunda ini sekitar 140 juta tahun yang lalu merupakan bagian dari benua Asia. Oleh karena itu, flora-fauna di paparan Sunda memiliki kesamaan dengan flora-fauna yang hidup di benua Asia. Flora-fauna tipe Asiatis ini dipisahkan oleh garis “Wallacea”

Tipe Oriental

Page 12: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack Next

berada di paparan Sahul meliputi Pulau Papua dan pulau-pulau di dangkalan Sahul. Pada jaman geologi (Oligosin) paparan Sahul ini bergabung dengan benua Australia, sehingga flora-fauna didaerah ini memiliki kesamaan dengan flora-fauna yang hidup di benua Australia. Flora-fauna tipe Australia ini dipisahkan oleh garis “Weber”.

Tipe Australia

Page 13: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack Next

terletak di antara garis Wallacea sebelah barat dan garis Weber disebelah timur. Flora-fauna di daerah ini mirip dengan yang ada di Asia dan sebagian lagi mirip dengan yang ada di Australia.  

Tipe Peralihan

Page 14: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack

Keunikan Indonesia ditandai oleh :

Flauna Tipe Oriental Fauna Tipe Australis Fauna Tipe Peralihan

Flora % Fauna Endemik

Flora % FaunaLangka

Flora % FaunaAsli

Klik salah satu

Page 15: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack

Tipe Oriental

mamalia berukuran

besar

banyak jenis

primata

warna bulu burung kurang menarik

dan tidak beragam

Ciri-c

iri

Page 16: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack

Harimau Sumatra (Panthera tigris

sondaicus),

Gajah Sumatra (Elephas maximus sumatrensis),

Tipe Oriental (mamalia berukuran

besar)

Page 17: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack

Primata adalah anggota dari ordo biologi Primata, kelompok ini terdiri dari seluruh

Lemur, Monyet dan Manusia. Primata berasal dari kata latin Primates, yang

berarti ”salah satu yang pertama, terbaik, noble”. Colin Groves mendata sekitar 350 spesies Primata dalam Taksonomi Primata.

Klik

Tipe Oriental (primata)

Page 18: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack

Selain kera dan monyet, prosima juga termasuk dalam golongan hewan primata. Yang termasuk dalam jenis prosima misalnya lemur dan indri. Kedua hewan ini hidup di hutan tropis Madagaskar. Mereka pemakan daun, buah buahan, dan serangga. Sifaka sangat gesit di pohon, lompatannya mirip dengan indri. Loris atau kukang adalah prosima pemakan serangga, burung, dan telur burung.

Sekilas Info…..

Page 19: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

Quis Back

Rangkong (Rhinoplax vigil)

murai (Myophoneus sp)

Tipe Oriental

Page 20: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack

Tipe Australis

mamalia berukuranlebih kecil

memiliki mamalia berkantu

ng

warna bulu lebih

menarik dan

beragam

Ciri-c

iri

Page 21: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack

Kuskus Beruang Sulawesi

(Ailurops ursinus)

Tipe Australis

Page 22: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack

Burung Cendrawa

sih (Paradisaea minor)

Burung Kasuari

(Casuarius

casuarius)

Tipe Australis

Page 23: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack

Kanguru Pohon

(Dendrolagus

ursinus)

Walabi kecil

(Dorcopsulus

venheurni)

Tipe Australis

Page 24: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisNextBack

Tipe Peralihan(transisi Oriental-Australis )

Ciri-c

iri

Berbeda dengan dua kawasan sebelumnya, didaerah peralihan atau transisi oriental – Australia (Sulawesi dan dan Nusa tenggara) terdapat hewan – hewan dengan ciri khas yang tidak terdapat di kawasan barat dan timur Indonesia.  Misalnya, komodo di pulau komodo, babi rusa, anoa, dan burung maleo di Sulawesi.

Page 25: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack

Tapir

Babi R

usa

Anoa

Burung M

aleo

TipePeralihan

Page 26: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack Next

E n d e m I kEndemisme dalam ekologi adalah gejala yang

dialami oleh organisme untuk menjadi unik pada satu lokasi geografi  tertentu, seperti pulau , lungkang (niche), negara, atau zona ekologi  tertentu. Untuk dapat dikatakan endemik suatu organisme harus ditemukan hanya di suatu tempat dan tidak ditemukan di tempat lain. Faktor fisik, iklim, dan biologis dapat menyebabkan endemisme. Jadi flora dan fauna endemik Indonesia adalah flora dan fauna yang hanya ditemukan di Indonesia.

Page 27: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack Next

Flora Endemik

Anggrek

Hitam

Rafflesia Arnoldi

Matoa

(Pometia

pinnata)

Page 28: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack

Jalak bali

Komodo

Badak

bercula satu

Fauna Endemik

Page 29: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack Next

Balam Suntai

(Palaquium walsurifoliu

m)

Cendana (Santalum album)

Bayur (Ptero-spermum sp.)

Pohon DamarSawo Kecik

Flora Langka

Page 30: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack

Harimau Sumatera

Tapir

Komodo

Merak

Fauna Langka

Badak bercula satu

Page 31: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack Next

Flora dan Fauna Asli Indonesia

Sebagai

bunga

bangsa

Page 32: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

QuisBack

Elang jawa,

sebagai

satwa udara

nasional

Solera merah, sebagai satwa air nasional

Asli Indonesia

Page 33: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

Quis

Multiple Choice

Cross Word

Page 34: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

Quis

Page 35: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

Keanekaragaman hayati Khas Indonesia

Home

Materi

Pt. Konsep

Video

Quis

Video 1 Video 2

Page 36: Keanekaragaman Hayati Khas Indonesia

A

L

H

A

MD

U

LI L

L

A

H

Selesai sudah materi

kali ini…Terima Kasih..

Kepada seluruh pihak

yang telah

membantu,,

Semoga ini dapat

bermanfaat

Back