28
PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Divisi Manajemen Produk Konsumer This presentation has been prepared specifically for BNI. The content of this presentation may not be used,duplicated or transmitted in any form without the written consent from BNI. All rights reserved. KARTU KUSUKA Pelaku Usaha Perikanan & Kelautan Kerjasama BNI – Kementerian Kelautan & Perikanan TAHUN 2018 Jakarta, 5 Maret 2019

KARTU KUSUKA Pelaku Usaha Perikanan & Kelautan€¦ · Kartu yang diberikan untuk pelaku usaha kelautan dan perikanan yang memiliki fungsi sebagai : a. Kartu identitas sebagai pelaku

  • Upload
    others

  • View
    39

  • Download
    2

Embed Size (px)

Citation preview

PT. Bank Negara Indonesia (Persero) TbkDivisi Manajemen Produk Konsumer

This presentation has been prepared specifically for BNI. The content of this presentation may not be used,duplicated or transmitted in any form without the written consent from BNI. All rights reserved.

KARTU KUSUKAPelaku Usaha Perikanan & Kelautan

Kerjasama BNI – Kementerian Kelautan & Perikanan TAHUN 2018

Jakarta, 5 Maret 2019

2

1. Latar Belakang

2. Tujuan

3. Spesifikasi Produk

4. Flow Penerbitan Kartu

Agenda

3

Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan No. 39 Tahun 2017Tentang Kartu Pelaku Usaha Kelautan & Perikanan

Perjanjian Kerjasama BNI – Kementerian Kelautan & Perikanan

No. HLB/021/PKS/IV/2018 Tanggal 5 April 2018No.03/SJ/KKP/PKS/IV/2018Tentang Pencetakan Kartu Pelaku Usaha Kelautan & Perikanan

Latar Belakang

Pemutakhiran database Pelaku Usaha Kelautan & perikanan

Cashless Society• Menumbuhkan cashless society,

Inklusi Keuangan• Membangun inklusi keuangan

Ekonomi Kerakyatan• Menumbuhkan ekonomi kerakyatan melalui Agen46 & Warung

Tradisional di daerah

Tujuan

Identitas Profesi Pelaku Usaha Kelautan dan Perikanan

Basis data untuk mempermudah perlindungan dan pemberdayaan

Pelayanan dan pembinaan pelaku usaha kelautan dan perikanan

Sarana pemantauan dan evaluasi pelaksanaan program kementerian

Fungsi Kartu Kusuka

Rekening Afiliasi untuk pembayaran klaim asuransi dan penyaluran pembiayaan KKP/BNI

• Dapat melakukan transaksi antar Bank HIMBARAInteroperability

• Biaya kartu perdana gratis dan tanpa administrasi bulanan khusus untuk TabunganKuBiaya Kartu Rendah

• Disupport oleh sistem pelaporan yang terintegrasiSistem Reporting

• Dapat mengadaptasi sistem branchless banking BNI (Agen46) dalam aktivitas transaksinyaAgen 46

• Memberikan pendampingan dan melakukan sosialisasi kepada pendamping dan nelayan perihal proses transaksi kartu KUSUKA

Sosialisasi dan Pendampingan

Benefit Kartu Kusuka

7

Kartu Kusuka :Kartu yang diberikan untuk pelaku usaha kelautan danperikanan yang memiliki fungsi sebagai :a. Kartu identitas sebagai pelaku usaha kelautan &

perikananb. Kartu yang menyimpan database pelaku usaha kelautan &

perikanan yang terhubung dengan satudata.co.idc. Kartu ATM/debit untuk bertransaksi di jaringan ATM,

merchant dan Agen46

Spesifikasi Produk

1. Logo KUSUKA2. Nomor Anggota = NIK3. Nama Pemegang Kartu4. Profesi5. Alamat6. Nomor Kartu Debit7. Keterangan Masa Berlaku8. QR Code9. Logo Gerbang Pembayaran Nasional

1. Logo BNI2. Nomor Call Center BNI3. Pita Magnetik4. Kolom Tanda Tangan5. Syarat dan Ketentuan 6. Logo LINK, ATM BERSAMA dan BNI

Debit

Spesifikasi Produk – Desain KartuLogo KKP & KUSUKA

QR Code

NIK

NIK

No Kartu Debit/ATM

Nama, Profesi, AlamatPemilik Kartu Kusuka

Jaringan ATM

Kode QR Code memuat informasi:1. Nomor Induk Kependudukan;2. Nama pelaku usaha;3. Tempat dan tanggal lahir pelaku usaha;4. Alamat pelaku usaha;5. Masa berlaku;6. Profesi utama pelaku usaha *; 7. Profesi tambahan pelaku usaha;8. Tahun register;9. Nomor telepon; dan10.Sarana dan prasarana produksi yang

digunakan.

Keterangan Jenis Pelaku Usaha :1. Nelayan 2. Pembudidaya Ikan 3. Petambak Garam 4. Pengolah Ikan.5. Pemasar Perikanan.6. Penyedia Jasa Pengiriman Produk Kelautan dan Perikanan

Spesifikasi Produk – QR Code

Produk Tabungan yang disediakan tediri atas 3 produk yang dapat digunakansesuai dengan segmen dan kebutuhan dari pelaku usaha kelautan danperikanan Tingkat Suku Bunga :• TabunganKu• Taplus• Taplus Bisnis• Taplus Bisnis Non Perorangan

Ketiga produk memiliki biaya dan fitur yang berbedaKepemilikan rekening : Buku Tabungan dan Kartu KUSUKAKetiga produk dapat terhubung dengan fasilitas e-banking

Spesifikasi Produk – Tabungan

Spesifikasi Produk – TabunganKu

• TabunganKu dari BNI untuk perorangan dengan persyaratan mudah dan ringanyang diterbitkan secara bersama oleh Bank-Bank di Indonesia guna menumbuhkanbudaya menabung serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat

• Tingkat Suku Bunga :• Rp0 – Rp500 Ribu 0.15%• Rp500 ribu – Rp 1 Juta 0.25%• >Rp1 Juta 1.00%

• Bukti Kepemilikan : Buku Tabungan• Setoran Awal Rp20.000• Minimal Setoran Selanjutnya Rp10.000• Biaya Administrasi Bulanan Rp0• Saldo Minimum Rp20.000• Masa Aktif Rekening 24 Bulan• Biaya Ganti Buku Rp0

• Limit Tarik Tunai Via ATM Rp1 Juta/hari• Limit Transfer Antar BNI Via ATM Rp1 Juta/hari• Limit Transfer Antar Bank Via ATM Rp1 Juta/hari• Limit Pembelanjaan via Merchant Rp1 Juta/hari/5 x• Biaya Kartu Perdana Rp0

NO. KETERANGAN TAPLUS TAPLUS BISNISBiaya Rekening

1. Setoran Awal Rp500.000 Rp1.000.000

2. Saldo Minimum Rp250.000 Rp1.000.000

3. Pengelolaan Rekening Rp11.000 Rp10.000

4. Ganti Buku Rp1.500 Rp0

Biaya Kartu

1. Kartu Perdana Rp0 Rp0

2. Kartu Pengganti Rp35.000 Rp35.000

Limit Kartu

1. Tarik Tunai Via ATM Rp5.000.000 Rp10.000.000

2. Transfer Antar BNI Rp50.000.000 Rp100.000.000

3. Transfer Antar Bank Rp10.000.000 Rp15.000.000

4. Pembelanjaan Rp10.000.000 Rp50.000.000

Spesifikasi Produk – Taplus & Taplus Bisnis

KKP menyerahkan data pelaku usaha perikanan

yang telah final, termasuk NIK

BNI melakukan pemetaan data sesuai dengan lokasi

kantor cabang dan melakukan pembukaan

rekening secara kolektif & validasi NIK secara bertahap

BNI melakukan pencetakan Kartu KUSUKA dan PIN

BNI mengirimkan Kartu KUSUKA kepada Cabang

Padanan yang telah dipilih

Nasabah mendatangi Kantor Cabang yang telah ditunjuk

Nasabah mengisi formulir pembukaan rekening dan

menyerahkan kopi identitas dan npwp

Petugas Layanan mencetak buku tabungan dan aktivasi

Kartu

BNI Cabang bersama dengan Dinas setempat/Penyuluh

berkoordinasi untuk menyerahkan buku

Tabungan dan Kartu KUSUKA yang telah aktif

Nasabah menerima buku Tabungan dan Kartu KUSUKA

sekaligus penjelasan mengenai cara penggunaan,

manfaat dan biaya

Flow Penerbitan Kartu Kusuka

Kesiapan Outlet & Agen BNI

Kantor 2.26334 Propinsi

416 Kabupaten98 Kota

Kanwil : 17 KC : 412 KCP : 937 KK : 679 PP : 105

SKC : 24 UKC : 44 LNC : 12 SKM : 33

ATM Tunai : 16.201 Non Tunai : 1.002 CRM – CDM : 987 DT/RT : 29

BNILayanan Gerak : 122

Agen Reguler : 50.516 Agen Sembako & Kelontong ; 11.413 Agen Sembako & Kelontong

pada 44 kota Rastra : 5.208 Agen RPK : 2.488

Agen 95.041ATM 18.152

No. Kabupaten Data Berhasil Dicetak Ket

1. Indramayu 288

2. Natuna 107

3. Jawa Tengah 263 Jepara, Pati, Demak

4. Jawa Timur 846 Pasuruan, Sidoarjo, Mojo Kerto, Probolinggo

5. Sulawesi Selatan 1.536 Pengakajene, Makassar, Maros, Bulukumba, Pinrang, Takalar

6. Banyuwangi 517

7. Sumba Timur 84

8. Sinjay 194

9. Gorontalo 295

10. Mamuju 335

11. Majene 132

12. Polewali 144

Total 4.975

Progress Pencetakan Kusuka

Note : dalam proses pembukaan 120.000 rekening dan pencetakan kartu

Indramayu, 6 Juli 2018Penyerahan 279 Kartu KUSUKA untuk nelayan dihadiri oleh DirekturProduksi dan Budidaya KKP Umi Windriani, Pemimpin BNI Indramayuserta perwakilan dari Kantor Pusat BNI.

Natuna, 24 Juli 2018Penyerahan kepada 107 Kartu KUSUKA dan Kredit Usaha Rakyat (KUR) untuk nelayan, dihadiri oleh DirekturPerijinan dan Kenelayanan KKP Saefuddin, Pemimpin BNI Wilayah Padang, Wakil Pemimpin Divisi JaringanPemimpin Kantor Cabang Natuna serta perwakilan dari Kantor Pusat

Karawang 8 Agustus 2018Penyerahan 150 Kartu KUSUKA untuk nelayan, dihadiri oleh Direktur Produksi dan Budidaya Umi Windriani,Pemimpin Bidang Pemasaran Bisnis Cab Karawang Bpk. Indra Tjahyanta dan perwakilan Divisi HLB dan PDM

Kegiatan Sosialisasi Kusuka

Karawang 8 Agustus 2018Penyerahan 150 Kartu KUSUKA untuk nelayan, dihadiri olehDirektur Produksi dan Budidaya Umi Windriani, PemimpinBNI Cab Karawang dan perwakilan Kantor Pusat BNI

Jepara, 21 Agustus 2018Penyerahan 236 Kartu KUSUKA untuk nelayan untuk area Jepara,Pati dan Demak, yang dihadiri oleh Direktur Produksi dan BudidayaUmi Windriani, Pemimpin BNI Cabang Jepara, perwakilan dari BNIKudus, Pati dan Demak

Kegiatan Sosialisasi Kusuka

Natuna, 24 Agustus 2018Ppenyerahan simbolis Kartu KUSUKA untuk nelayan di SelatLampa, Kepulaua Natuna oleh Menteri Kelautan Perikanansekaligus simulkasi transaksi Kartu KUSUKA melalui O-Branch BNIyang khusus ditempatkan di Selat Lampa, Kepulauan Natuna, dariBNI hadir Pemimpin Kantor Cabang Pembantu Natuna

Pasuruan, 28 Agustus 2018,Penyerahan 848 Kartu Kusuka untuk pembudidaya ikan dari daerahKab Pasuruan, Mojerto, Probolinggo dan Sidoarjo, dihadiri olehDirektur Produksi dan Usaha Budidya KKP Umi WindrianiPemimpin BNI Cabang Pasuruan

Takalar, 4 September 2018Penyerahan 1.536 Kartu Kusuka untuk pembudidaya ikan dannelayan untuk Kota Makassar, Kab Takalar, Kab Bonne, Kab, Bukulukumba,Kab Pangkep, Kab Pinrang dan Kab Maros, dihadiri oleh Dirjen PerikananBudidaya dan Direktur Produksi dan Usaha Budi Daya KKP Slamet Sooebjakto,Direktur Produksi dan Budi Daya Umi Windriani dan Head of ConsumerRetail BNI Wilayah Makassar, Pemimpin Cabang BNI Cabang Mattoangin,Pemimpin BNI Cabang Takalar

Banyuwangi, 10 September 2018Dilakukan penyerahan untuk 527 kategori pemasar,petambak garamdan pengolah ikan, dihadiri oleh Pemimpin Cabang BNI Banyuwangi

Kegiatan Sosialisasi Kusuka

This presentation has been prepared specifically for BNI. The content of this presentation may not be used,duplicated or transmitted in any form without the written consent from BNI. All rights reserved.

Terima Kasih

TelFax

: +62 21 5728906: +62 21 5729569

PT. Bank Negara Indonesia (Persero) TbkDivisi Manajemen Produk Konsumer

Lampiran

Koperasi Nelayan dapat menjadi channel Agen 46.

Keuntungan Pengambilan menjadi Agen 46 : Mengedukasi masyarakat melakukan Transaksi

Perbankan/Menabung. Dekat dengan Rumah Keuntungan bagi Usaha Koperasi Nelayan Koperasi nelayan juga bisa melayani transkasi lainnya (Pulsa, PLN, dll) Mendapat fee Transaksi Perputaran Uang dilakukan di lingkungan Masyarakat

Channel Transaksi – Agen 46

Keuntungan Menjadi Agen 46

Sumber : Divisi JAL

Kriteria Calon Agen 46

Sumber : Divisi JAL

Kriteria Calon Agen 46 Perorangan

Sumber : Divisi JAL

Kelengkapan Agen 46

Sumber : Divisi JAL

Layanan Agen 46

Sumber : Divisi JAL

Simulasi Pendapatan Agen 46

Sumber : Divisi JAL