44
HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI TERAPI HEMODIALISA DENGAN KUALITAS HIDUP PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK DI RUANG HEMODIALISA RSUD DR. SOEDIRMAN KEBUMEN Skripsi Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Keperawatan Utama Program Studi Ilmu Keperawatan Disusun oleh : Amri Wiji Fauziah A11200741 PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MUHAMMADIYAH GOMBONG 2016

HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

  • Upload
    dodan

  • View
    236

  • Download
    2

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

i

HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI TERAPI HEMODIALISA

DENGAN KUALITAS HIDUP PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK

DI RUANG HEMODIALISA RSUD DR. SOEDIRMAN KEBUMEN

Skripsi

Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat

Sarjana Keperawatan Utama Program Studi Ilmu Keperawatan

Disusun oleh :

Amri Wiji Fauziah

A11200741

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MUHAMMADIYAH

GOMBONG

2016

Page 2: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

ii

PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi yang saya ajukan tidak

terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di

suatu Perguruan Tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat

karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali

yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Kebumen, April 2016

Amri Wiji Fauziah

Page 3: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

iii

HALAMAN PERSETUJUAN

Yang Bertanda Tangan Dibawah Ini Menyatakan Bahwa

Skripsi Yang Berjudul:

HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI TERAPI HEMODIALISA

DENGAN KUALITAS HIDUP PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK

DI RUANG HEMODIALISA RSUD DR. SOEDIRMAN KEBUMEN

Disusun Oleh:

Amri Wiji Fauziah

A11200741

Telah disetujui dan dinyatakan

telah memenuhi persyaratan untuk diujikan.

Pembimbing I Pembimbing II

(H. M. Basirun Al Ummah, S. Pd, M. Kes) (Rina Saraswati, M. Kep)

Mengetahui

Ketua Prodi S1 Keperawatan

(Isma Yuniar, M. Kep)

Page 4: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

iv

HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi Dengan Judul

HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI TERAPI HEMODIALISA

DENGAN KUALITAS HIDUP PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK

DI RUANG HEMODIALISA RSUD DR. SOEDIRMAN KEBUMEN

Disusun Oleh:

Amri Wiji Fauziah

A11200741

Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji

Pada tanggal 26 April 2016

Susunan Dewan Penguji:

1. Podo Yuwono, M.Kep., CWCS (Penguji I) ....................................

2. H. M. Basirun Al Ummah, S. Pd, M. Kes (Penguji II) ....................................

3. Rina Saraswati, M. Kep (Penguji III) ....................................

Mengetahui,

Ketua Program Studi S1 Keperawatan

(Isma Yuniar, M.Kep)

Page 5: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

v

KATA PENGANTAR

Puji Syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan

hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul

“Hubungan Antara Kepatuhan Menjalani Terapi Hemodialisa Dengan Kualitas

Hidup Pasien Gagal Ginjal Kronik di Ruang Hemodialisa RSUD Dr. Soedirman

Kebumen”. Sholawat serta salam tetap tercurahkan keapda junjungan Nabi Besar

Muhammad SAW sehingga peneliti mendapat kemudahan dalam menyelesaikan

skripsi ini.

Sehubungan dengan ini penulis menyampaikan penghargaan dan ucapan terima

kasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. M. Madkhan Anis, S.Kep, Ns, selaku Ketua STIKES Muhammadiyah

Gombong.

2. H. M. Basirun Al Ummah, S. Pd, M. Kes, selaku pembimbing I yang telah

berkenan memberikan bimbingan dan pengarahan.

3. Rina Saraswati, M. Kep, selaku pembimbing II yang telah berkenan

memberikan bimbingan dan pengarahan.

4. Semua pihak yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu, penulis ucapkan

terimakasih atas bantuan dan dukungannya.

Semoga bimbingan dan bantuan serta dorongan yang telah diberikan mendapat

balasan sesuai dengan amal pengabdiannya dari Allah SWT. Tiada gading yang

tak retak, maka penulis mengharap saran dan kritik yang bersifat membangun dari

pembaca dalam rangka perbaikan selanjutnya. Akhir kata semoga skripsi ini

bermanfaat bagi kita semua. Amin.

Kebumen, April 2016

Penulis

Page 6: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

vi

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN

STIKES MUHAMMADIYAH GOMBONG

Skripsi, April 2016

HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI TERAPI HEMODIALISA

DENGAN KUALITAS HIDUP PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK

DI RUANG HEMODIALISA RSUD DR. SOEDIRMAN KEBUMEN

Amri Wiji Fauziah1)

H. M. Basirun Al Ummah 2)

Rina Saraswati 3)

ABSTRAK

Latar Belakang: Prevalensi gagal ginjal di Indonesia mencapai 400.000 juta

orang tetapi belum semua pasien tertangani oleh tenaga medis, baru sekitar 25.000

orang pasien yang dapat ditangani, artinya ada 80% pasien yang tidak mendapat

pengobatan dengan baik. Pasien gagal ginjal kronik harus patuh dalam menjalani

hemodialisa. Ketidakpatuhan dapat menyebabkan kegagalan terapi sehingga

menurunkan kualitas hidup pasien.

Tujuan: Mengetahui hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa

dengan kualitas hidup pasien gagal ginjal kronik di Ruang Hemodialisa RSUD Dr.

Soedirman Kebumen.

Metode: Penelitian ini menggunakan metode deskripsi korelasi dengan

pendekatan cross-sectional. Sampel 88 yang diambil secara total sampling.

Analisa data menggunakan analisa deskriptif dan uji bivariat menggunakan uji

korelasi chi-square

Hasil: Berdasarkan penelitian yang dilakukan didapatkan hasil bahwa sebagian

besar responden masuk dalam kategori patuh (70.5%), dan memiliki kualitas

hidup kategori kurang baik (63.6%). Hasil uji hipotesis menunjukkan adanya

hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan kualitas hidup

pasien gagal ginjal kronik di Ruang Hemodialisa RSUD DR. Soedirman

Kebumen (p=0.002). Semakin patuh pasien gagal ginjal kronik dalam menjalani

terapi hemodialisa semakin berpeluang memiliki kualitas hidup yang baik.

Kata Kunci: kepatuhan, kualitas hidup, pasien, hemodialisa

Page 7: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

vii

BACHELOR OF NURSING PROGRAM

MUHAMMADIYAH HEALTH SCIENCE INSTITUTE OF GOMBONG

Minithesis, April 2016

CORELATION BETWEEN THE OBEDIENCE TO UNDERGO

HEMODIALYSIS THERAPY AND THE QUALITY OF LIFE OF

CHRONIC RENAL FAILURE PATIENTS AT DR. SUDIRMAN STATE

HOSPITAL OF KEBUMEN

Amri Wiji Fauziah1)

H. M. Basirun Al Umma 2)

Rina Saraswati 3)

ABSTRACT

Background: the prevalence of renal failure in Indonesia reached 400,000 million

people, but not all patients handle by medical personnel, approximately 25,000

new patiens can be treated, meaning that there are 80% of patients who did not

receive treatment with either. Patients with cronic renal failure undergoing

hemodialysis should be obedient.. Non obedience may lead to failure of therapy

that can reduce the quality of life of their life.

Objective: To determine corelation between the obedience to undergo

hemodialysis therapy and the quality of life of chronic renal failure patients at

Dr. Sudirman State Hospital of Kebumen.

Methods: This study used correlational description with cross-sectional approach.

The samples were 88 respondents taken by total sampling technique. Data were

analyzed using descriptive analysis and chi-square test for bivariate analysis.

Results: Most respondents (70.5%) were obedient, and had poor quality of life

category (63.6%). There was corelation between the obedience to undergo

hemodialysis therapy and the quality of life of chronic renal failure patients at

Dr. Sudirman State Hospital of Kebumen indicated by p-value 0.002(<0,05). The

more obedient the more chronic renal failure patients undergoing hemodialysis

therapy to have good quality of life.

Keywords: obedience, quality of life, patients, hemodialysis

Page 8: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

viii

Motto

”Boleh jadi kamu membenci sesuatu,

padahal ia amat baik bagimu, dan boleh

jadi (pula) kamu menyukai sesuatu,

padahal ia amat buruk bagimu, Alloh

Mengetahui, sedang kamu tidak mengetahui”

(QS Al Baqarah 2:216)

“Man Jadda Wajada”

Siapa bersungguh-sungguh pasti berhasil

“Man Shabara Zhafira”

Siapa yang bersabar pasti beruntung

“Man Sara Ala Darbi Washala”

Siapa menapaki jalan-Nya akan sampai ke

tujuan

SE-MA-NGAT!

Page 9: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

ix

Halaman Persembahan

Puji syukur kepada Allah SWT atas segala rahmat dan hidayahnya

yang telah memberikan kekuatan, kesehatan dan kesabaran untuk

saya dalam mengerjakan skripsi ini. Terselesainnya skripsi ini

tentunya tidak terlepas atas bantuan, arahan, dan dukungan dari

berbagai pihak yang terkait. Maka dari itu saya persembahkan skripsi

ini untuk:

Bapakku tersayang Endang Samiasih dan Mamahku tercinta

Kundari ES terimakasih atas dukungan moril dan materil serta do’a

yang tiada henti yang tak pernah telat diberikan untukku.

Untuk kedua kakakku (Faizal Syahmudin

& Januar Johan Fauzi) tercinta yang

senantiasa memberikan dukungan, semangat

dan arahan untuk adikmu.

Untuk sahabat-sahabatku (Anida, Anggun,

Heti, Ade, Ika, Fella) terima kasih telah

menghiasi indahnya kebersamaan suka duka.

Serta teman-seperjuangan S1 Keperawatan

angkatan 2012, terimakasih atas motivasi

dan do’anya.

Page 10: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

x

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ........................................................................................ i

HALAMAN PERNYATAAN ......................................................................... ii

HALAMAN PERSETUJUAN ......................................................................... iii

HALAMAN PENGESAHAN .......................................................................... iv

KATA PENGANTAR .................................................................................... v

ABSTRAK ....................................................................................................... vi

ABSTRACT .................................................................................................... vii

MOTTO............................................................................................................ viii

PERSEMBAHAN ............................................................................................ ix

DAFTAR ISI ................................................................................................... x

DAFTAR GAMBAR ...................................................................................... xii

DAFTAR TABEL ........................................................................................... xiii

DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................... xiv

BAB I PENDAHULUAN ............................................................................ 1

A. Latar Belakang ............................................................................ 1

B. Rumusan Masalah ........................................................................ 4

C. Tujuan Penelitian ........................................................................ 4

D. Manfaat Penelitian ....................................................................... 4

E. Keaslian Penelitian ...................................................................... 5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA .................................................................... 7

A. Landasan Teori ........................................................................... 7

1. Gagal Ginjal Kronik ............................................................... 7

2. Hemodialisa............................................................................ 11

3. Kepatuhan .............................................................................. 14

4. Kualitas Hidup ....................................................................... 17

B. Kerangka Teori ........................................................................... 17

C. Kerangka Konsep......................................................................... 18

D. Hipotesa Penelitian ...................................................................... 19

BAB III METODE PENELITIAN .................................................................. 20

Page 11: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

xi

A. Jenis Penelitian ........................................................................... 20

B. Populasi dan Sampel ................................................................... 20

C. Tempat dan Waktu Penelitian ...................................................... 20

D. Variabel Penelitian ....................................................................... 21

E. Definisi Operasional .................................................................... 22

F. Teknik Pengumpulan Data .......................................................... 22

G. Instrument Penelitian ................................................................... 23

H. Uji Validitas dan Reabilitas ......................................................... 26

I. Teknik Analisis Data ................................................................... 29

J. Etika Penelitian ............................................................................ 30

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ................................. 32

A. Hasil Penelitian ........................................................................... 32

B. Pembahasan ................................................................................ 34

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ........................................................... 38

A. Kesimpulan ................................................................................ 38

B. Saran ........................................................................................... 38

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Page 12: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

xii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Teori .......................................................................... 18

Gambar 2.2 Kerangka Konsep ....................................................................... . 18

Page 13: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

xiii

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Definisi Operasional .................................................................. 22

Tabel 3.2 Skor untuk Kuesioner Kepatuhan ............................................... 24

Tabel 4.1 Distribusi Responden Berdasarkan Kepatuhan Menjalani

Terapi Hemodialisa di Ruang Hemodialisa RSUD DR.

Soedirman Kebumen .................................................................. 32

Tabel 4.2 Distribusi Responden Berdasarkan Kualitas Hidup Pasien

Gagal Ginjal Kronik di Ruang Hemodialisa RSUD DR.

Soedirman Kebumen .................................................................. 32

Tabel 4.3 Hubungan Antara Kepatuhan Menjalani Terapi Hemodialisa

Dengan Kualitas Hidup Pasien Gagal Ginjal Kronik di Ruang

Hemodialisa RSUD DR. Soedirman Kebumen .......................... 33

Page 14: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Surat Ijin Studi Pendahuluan

Lampiran 2. Surat Ijin Penelitian

Lampiran 3. Lembar Konsultasi Pembimbing

Lampiran 4. Lembar Kuesioner

Page 15: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

1

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Gagal ginjal kronik merupakan kondisi ketika pasien mengalami

kerusakan ginjal yang berlanjut sehingga memerlukan terapi pengganti ginjal

secara terus menerus, kondisi penyakit pasien telah masuk ke stadium akhir

penyakit ginjal kronis, yang dikenal juga dengan gagal ginjal tahap akhir

(Smeltzer & Bare, 2010).

Berdasarkan data World Health Organization (WHO) tahun 2012

penderita gagal ginjal baik akut maupun kronik mencapai 50% sedangkan

yang diketahui dan mendapatkan pengobatan hanya 25% dan 12,5% yang

terobati dengan baik. Berdasarkan Data Laporan Tahunan USRDS (United

States Renal Data System) tahun 2013, lebih dari 615.000 orang Amerika

sedang dirawat karena gagal ginjal. Berdasarkan jumlah tersebut, lebih dari

430.000 adalah pasien dialisis dan lebih dari 185.000 melakukan transplantasi

ginjal. Sejak tahun 2000, jumlah pasien yang telah didiagnosis dengan gagal

ginjal telah meningkat sebanyak 57%. Prevalensi ESRD (End Stage Renal

Diases) pada tahun 2011 di Amerika Serikat sebesar 1.901/1.000.000

penduduk. Pada tahun 2011, lebih dari 92.000 pasien meninggal akibat

komplikasi gagal ginjal.

Penyakit gagal ginjal di Indonesia menempati urutan ke 10 dalam

penyakit tidak menular (Kemenkes RI, 2013). Prevalensi gagal ginjal di

Indonesia mencapai 400.000 juta orang tetapi belum semua pasien tertangani

oleh tenaga medis, baru sekitar 25.000 orang pasien yang dapat ditangani,

artinya ada 80% pasien yang tidak mendapat pengobatan dengan baik. Pada

bulan November 2011 dinas kesehatan provinsi Jawa Tengah bekerjasama

dengan Rumah Sakit Umum Pusat dr. Kariadi Semarang melakukan

penelitian dengan hasil penderita gagal ginjal kronik terbesar adalah

kabupaten Surakarta dengan 54,2% dari jumlah total 56 ribu penderita.

Diperkirakan tiap tahun ada 2000 pasien baru. Berdasarkan data tersebut

1

Page 16: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

2

sekitar 60%-70% dari pasien tersebut berobat dalam kondisi sudah masuk

tahap gagal ginjal terminal. Sedangkan untuk kabupaten Kebumen

prevalensinya mencapai 3% atau sekitar 456 penderita (Dinkes Jateng, 2011).

Kegagalan ginjal membentuk eritropoitin dalam jumlah yang adekuat

sering menimbulkan anemia dan keletihan, akibat anemia berpengaruh buruk

pada kualitas hidup (Corwin, 2009). Hemodialisa atau tranplantasi ginjal

diperlukan untuk kelangsungan hidup pasien gagal ginjal kronis. Dialysis

merupakan suatu proses yang digunakan untuk mengeluarkan cairan dan

produk limbah didalam tubuh ketika ginjal tidak dapat melakukan hal

tersebut. Tujuannya adalah untuk mempertahankan kehidupan dan

kesejahteraan pasien sampai fungsi ginjal pulih kembali. Metode terapi

mencakup hemodialisis, hemofiltrasi dan peritoneal dialysis (Smeltzer &

Bare, 2010).

Terapi hemodialisis tidak menyembuhkan atau memulihkan penyakit

ginjal dan tidak mampu mengimbangi hilangnya aktifitas metabolik atau

endokrin yang dilaksanakan oleh ginjal dan dampak dari gagal ginjal serta

terapi terhadap kualitas hidup pasien. Pasien harus menjalani dialisis

sepanjang hidupnya atau sampai mendapat ginjal baru melalui operasi

pencangkokan (Smeltzer & Bare, 2010). Pasien gagal ginjal kronik harus

patuh dalam menjalani hemodialisa. Kepatuhan adalah ketaatan pasien dalam

melaksanakan tindakan terapi. Kepatuhan pasien berarti bahwa pasien dan

keluarga meluangkan waktu dalam menjalani pengobatan yang dibutuhkan

(Potter & Perry, 2006).

Kepatuhan merupakan salah satu permasalahan pada pasien

hemodialisa yang mengalami penyakit ginjal kronis. Ketidakpatuhan dapat

menyebabkan kegagalan terapi sehingga menurunkan kualitas hidup pasien,

meningkatkan angka mortalitas dan morbiditas. Faktor yang berhubungan

dengan kepatuhan pasien dalam menjalani hemodialisa yaitu usia,

pendidikan, lamanya hemodialisa, motivasi, dan dukungan keluarga

(Syamsiah, 2011). Kepatuhan dalam menjalani pengobatan dapat

mempengaruhi kualitas hidup seseorang.

Page 17: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

3

Menurut Smeltzer & Bare (2010) kualitas hidup adalah sebuah konsep

multidimensi yang luas yang biasanya mencakup evaluasi subjektif dari

kedua aspek positif dan negatif dalam kehidupan. Berdasarkan penelitian

yang dilakukan oleh Nurchayati (2010), hal-hal yang mempengaruhi kualitas

hidup diantaranya adalah aspek kesehatan fisik, kesehatan mental, nilai dan

budaya, spiritualitas, hubungan sosial ekonomi yang mencakup pekerjaan,

perumahan, sekolah dan lingkungan pasien. Berdasarkan penelitian yang

dilakukan oleh Syamsiah (2011) faktor-faktor yang berhubungan dengan

kepatuhan pasien Chronic Kidney Disease (CKD) adalah faktor usia,

pendidikan, lamanya hemodialisa, motivasi dan dukungan keluarga.

Berdasarkan studi pendahuluan di ruang hemodialisa Rumah Sakit

Umum Daerah Dr. Soedirman Kebumen diperoleh data bulan Januari –

Desember 2015 rata – rata setiap bulan terdapat 88 pasien yang melakukan

terapi hemodialisa. Berdasarkan data yang diperoleh menunjukkan bahwa

adanya peningkatan jumlah pasien setiap bulan yang menjalani terapi

hemodialisa. Rata – rata peningkatan jumlah pasien yaitu 4 orang.

Berdasarkan penjelasan dari perawat diketahui bahwa pasien yang tidak patuh

dalam menjalani terapi hemodialisa biasanya akan datang dengan keluhan

seperti sesak nafas dan bengkak karena zat – zat hasil metabolisme tubuh dan

cairan menumpuk didalam tubuh, hal ini tentunya mempengaruhi kualitas

hidup pasien itu sendiri. Pasien yang tidak patuh terhadap terapi hemodialisa

di RSUD Dr. Soedirman Kebumen sekitar 25% atau 22 orang.

Berdasarkan studi pendahuluan di ruang hemodialisa Rumah Sakit

Pusat Kesehatan Umum Muhammadiyah Gombong diperoleh data bulan

Januari – Desember 2015 rata – rata setiap bulan terdapat 112 pasien yang

melakukan terapi hemodialisa. Rata – rata peningkatan jumlah pasien yaitu 6

orang. Dari penjelasan perawat diketahui bahwa terdapat pasien yang tidak

patuh dalam menjalani terapi, dan pasien yang tidak patuh biasanya akan

datang dengan keluhan seperti sesak nafas dan bengkak. Pasien yang tidak

patuh terhadap terapi ada sekitar 15% atau 16 orang. Berdasarkan penjelasan

diatas, salah satu faktor yang mempengaruhi kualitas hidup pasien gagal

Page 18: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

4

ginjal kronik yang menjalani terapi hemodialisa adalah ketidakpatuhan pasien

dalam menjalani terapi hemodialisa.

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan latarbelakang masalah tersebut, peneliti merumuskan

permasalahan sebagai berikut :“apakah ada hubungan antara kepatuhan

menjalani terapi hemodialisa dengan kualitas hidup pasien gagal ginjal kronik

di Ruang Hemodialisa RSUD Dr. Soedirman Kebumen”

C. Tujuan

1. Tujuan Umum

Penelitian ini secara umum ingin mengetahui hubungan antara kepatuhan

menjalani terapi hemodialisa dengan kualitas hidup pasien gagal ginjal

kronik di Ruang Hemodialisa RSUD Dr. Soedirman Kebumen

2. Tujuan Khusus

a. Mengetahui kepatuhan pasien gagal ginjal kronik dalam menjalani

terapi hemodialisa di Ruang Hemodialisa RSUD Dr. Soedirman

Kebumen

b. Mengetahui kualitas hidup pasien gagal ginjal kronik yang menjalani

terapi hemodialisa di Ruang Hemodialisa RSUD Dr. Soedirman

Kebumen

D. Manfaat Penelitian

1. Manfaat Teoritis

Hasil penelitian ini diharapkan dapat menambah khasanah pustaka tentang

hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan kualitas

hidup pada pasien gagal ginjal kronik di Ruang Hemodialisa RSUD Dr.

Soedirman Kebumen dan juga dapat menjadi rujukan bagi peneliti

selanjutnya yang akan melakukan penelitian tentang gagal ginjal kronik.

Page 19: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

5

2. Manfaat Praktis

a. Bagi mahasiswa

Hasil penelitian ini diharapkan dapat dijadikan masukan bagi

mahasiswa untuk memberikan motivasi pada pasien gagal ginjal kronik

yang menjalani terapi hemodialisis pada saat praktek di klinik sehingga

dapat dijadikan bahan pertimbangan dalam meningkatkan pelayanan

bagi pasien.

b. Bagi institusi pendidikan STIKes

Sebagai tambahan pustaka dalam meningkatkan ilmu pengetahuan

khususnya tentang hubungan antara kepatuhan menjalani terapi

hemodialisa dengan kualitas hidup pada pasien gagal ginjal kronik.

c. Bagi Pasien Gagal Ginjal Kronik

Memberikan informasi tentang kualitas hidup pasien gagal ginjal kronik

dan pentingnya mematuhi aturan dalam menjalani terapi hemodialisa

guna meningkatkan status kesehatan pasien gagal ginjal kronik.

d. Bagi Klinik

Hasil penelitian ini dapat dijadikan acuan oleh perawat untuk

memotivasi pasien gagal ginjal kronik meningkatkan kepatuhan

menjalani terapi hemodialisis untuk meningkatkan kualitas hidupnya.

E. Keaslian Penelitian

1. Penelitian oleh Riyadi (2009) tentang Hubungan Dukungan Sosial

Keluarga Terhadap Kualitas Hidup Pasien Gagal Ginjal Kronis yang

Menjalani Hemodialisa di RSU PKU Muhammadiyah Gombong. Tujuan

penelitian adalah untuk mengetahui apakah ada hubungan antara dukungan

sosial keluarga dengan kualitas hidup pada pasien gagal ginjal kronik yang

menjalani terapi hemodialisa di RSU PKU Muhammadiyah Gombong.

Hasil penelitian ini menunjukkan dari 44 responden diperoleh data ada 21

responden (47,7%) yang mendapat dukungan sosial keluarga baik

mempunyai kualitas hidup yang baik sedangkan responden yang mendapat

dukungan sosial sedang mempunyai kualitas hidup yang baik yaitu

Page 20: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

6

sebanyak 8 responen (18,2%). Berdasarkan hasil uji statistik dengan chi

square didapatkan bahwa nilai X² hitung > X² tabel yaitu 5.057 >3,8414.

Berdasarkan nilai p pada fisher’sexat test sebesar 0.037 yang berarti p

<0,05 artinya terdapat hubungan antara dukungan sosial keluarga terhadap

kualitas hidup pasien gagal ginjal kronis yang menjalani hemodialisa di

RSU PKU Muhammadiyah Gombong. Persamaan dengan penelitian ini

adalah sama – sama variabel dependent yaitu kualitas hidup. Sedangkan

perbedaannya adalah tempat penelitian, waktu penelitian, dan variabel

independent.

2. Penelitian oleh Syamsiah (2011) tentang Faktor-Faktor yang Berhubungan

Dengan Kepatuhan Pasien CKD Yang Menjalani Hemodialisa di RSPAU

Dr. Esnawan Antariksa Halim Perdana Kusuma Jakarta. Tujuan penelitian

adalah mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan kepatuhan

pasien CKD dengan hemodialisa di RSPAU Dr. Esnawan Antariksa Halim

Perdana kusuma Jakarta. Desain penelitian adalah Cross Sectional dengan

jumlah sampel 157 responden, yang didapat dengan consecutive sampling.

Metode pengumpulan data dengan cara pengisian kuesioner. Analisis hasil

penelitian menggunakan Chi-Square (bivariat) dengan α=0,05, didapatkan

hubungan yang bermakna antara kepatuhan dengan usia (p=0,006),

pendidikan (p=0,003), lamanya HD (p=0,015), motivasi (p=0,039) dan

dukungan keluarga (p=0,014). Persamaan dengan penelitian ini adalah

sama – sama meneliti kepatuhan pasien gagal ginjal kronik yang menjalani

terapi hemodialisa.

Page 21: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

1

DAFTAR PUSTAKA

Aguswina. (2012). Karakteristik Pasien Dan Kualitas Hidup Pasien Gagal Ginjal

Kronik Yang Menjalani Terapi Hemodialisa. Medan: Universitas Sumatera

Utara

Al Ummah, B. (2007). Panduan Penyusunan Skripsi. Gombong. LPM STIKes

Muhammadiyah.

Alimul Hidayat, Aziz. (2009). Metode Penelitian Keperawatan dan Tekhnik.

Analisis Data. Jakarta: Salemba Medika

Ancok, Djamaluddin, (1991), Teknik Penyusunan Skala Pengukuran.

Yogyakarta: Universitas Gajah Mada

Arikunto, S. (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Edisi Revisi

IV. Jakarta: Rineka Cipta.

A. Aziz Alimut Hidayat (2009). Pengantar Ilmu Keperawatan Anak 1. Jakarta:

Salemba Medika

Balitbang Kemenkes RI. (2013). Riset Kesehatan Dasar; RISKESDAS. Jakarta:

Balitbang Kemenkes RI

Black, J.M, & Hawk, J.H. (2009). Medical Surgical Nursing (8th

ed).

Canada:Elsevier.

Carr, J.A., Gibson,B., Robinson, P.G. (2001). Measuring Quality of Life. BMJ,

322, P.1240-1243.

Centers For Desease Control. (2011). OLHRQ concepts.

http://www.cdc.gov/hrcol/concep.htm. Accessed 20 November 2015.

Chang, Viktor, T & Weissman, D.E. (2012). Fast fact and concept: Quality of life.

New York : Bell & Bain Ltd

Cleary, J., Drennan, J. (2007). Quality of Live of Patients on Hemodialysis for

End Stage Renal Disease. Journal of Advanced Nursing. 2005.

Corwin, E. J. (2009). Buku Saku Patofisiologi (3th

ed). Jakarta : EGC.

Desita. (2010). Pengaruh Dukungan Keluarga Terhadap Peningkatan Kualitas

Hidup Pasien Gagal Ginjal Kronik yang Menjalani Hemodialisa di RSUP

HAM Medan. Medan: Universitas Sumatera Utara.

Page 22: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

2

DiGiulio, M. (2007). Keperawatan Medikal Bedah – Ed. I. Yogyakarta : Rapha

Publishing.

Dinkes Pemprop Jateng. (2011). Profil Kesehatan Provinsi Jawa Tengah Tahun

2011. http:/www. dinkesjatengprov.go.id/. Accessed 20 Desember 2015.

Farida, A. (2010). Pengalaman Klien Hemodialisis Terhadap Kualitas Hidup

Dalam Konteks Asuhan Keperawatan di RSUP Fatmawati Jakarta. Jakarta:

Universitas Indonesia Depok

Hidayat, A. (2007). Metode Penelitian Keperawatan dan Teknik Analisa Data.

Jakarta : Salemba.

James I. Mc Millan, MD. (2008). Chronic Kidney Disease (Chronic Renal

Failure). Delmar. USA

Kammerer J., Garry G., Hartigan M., Carter B., Erlich L., (2007), Adherence in

patients On Dialysis: Strategies for Succes, Nephrology Nursing Journal:

Sept-Okt 2007, Vol 34, No.5, 479-485.

Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. (2013). Riset Kesehatan Dasar

(RISKEDAS) 2013. Jakarta: Kementrian Kesehatan Republik Indonesia

Kim, Y., Evangelista l.S., Phillips, L.R., Pavlish, C., & Kopple, J.D. (2010). The

End-Stage Renal Disease Adherence Questionnaire (ESRD-AQ): Testing

the psychometric properties in patients receiving in-center hemodialysis.

Nephrology Nursing Journal, 37 (4), 377-393.

Kreitner, R. and Kinicki, A. (2014). Organizational Behavior. Fifth Edition.

McGraw Hill. New York.

Krueger, Morgan, Lois. BSN, RN, (2005): A Decade review: Methods to

improve Adherence to the Treatment Regimen Among Hemodialysis

Patients, Nephrology Nursing Journal; Academic Research Library,

Maulana, H., (2009). Promosi Kesehatan. Jakarta. Penerbit Buku Kedokteran

EGC.

Lopez, S. J., Snyder, C. R. (2014). Positive Psychology Assessment (A

Handbook of Models and Measures). Washington: American

Psychological Association.

Page 23: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

3

Moons, P., Marquest, K., Budt, W & De Geest, S. (2004). Validity, Reability and

Respon Siveness of the “Scehdule For Evaluation of Indiviual Quality of

Life – Direct Weighting” (SEIQoL – dW) in Congenital Heart Deases.

Health and quality of life outcome.

Murphy, B. et al. (2000). Australian WHOQL-100, WHOQL-BreF and cA-

WHOQL INSTRUMENTS; user manual and interpratation guide.

http://www.psychiatry.unimelb.edu.au/. Accessed 20 Desember 2015.

Nofitri. (2009). Kualitas Hidup Penduduk Dewasa di Jakarta. Jakarta: Universitas

Indonesia

Notoatmodjo, S. (2010). Metodologi penelitian kesehatan. Edisi revisi.

Jakarta:Rineka Cipta.

Nurchayati, S. (2010). Analisis Faktor – Faktor yang Berhubungan dengan

Kualitas Hidup Pasien Penyakit Ginjal Kronik yang Menjalani

Hemodialisis. Thesis. Universitas Indonesia. Depok.

Potter, P.A., Perry, A.G. (2006). Buku Ajar Fundamental Keperawatan : Konsep,

Proses, dan Praktisi. (Ed4, Volume 1). Alih Bahasa : Yasmin Asih, et al.

Jakarta : EGC

Rambod, M., & Rafii, F. (2010). Perceived social suport and quality of life in

iranian hemodialysis patients. Journal of Nursing Scholarship

Riyadi (2009). Hubungan Dukungan Sosial Keluarga Terhadap Kualitas Hidup

Pasien Gagal Ginjal Kronis Yang Menjalani Hemodialisa di RSU PKU

Muhammadiyah Gombong. Gombong: Stikes Muhammadiyah Gombong

Rugerri, M., Warner, R., Bisofi, G & Cedro, F.L. (2001). Subjetive and Objetive

Dimensions of Quality of Life in Psychiatri Patient : A Factor Analytical

Approach. British Journal of Psychiatry, 178, P. 168-175.

Sapri, A. (2009). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan Dalam

Mengurangi Asupan Cairan pada Penderita Gagal Ginjal Kronik yang

Menjalani Hemodialisa Di RSUD DR. H. Abdul Moeloek Bandar

Lampung. Universitas Sumatera Utara. Medan. (Skripsi)

Sarafino, E.P. (2013). Health Psychology : Biopsychosocial Interactions. Fifth

Edition.USA : John Wiley & Sons.

Saryono. (2009). Metodologi Penelitian Kesehatan. Yogyakarta : Mitra Cendika

Press.

Page 24: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

4

Septiwi, C. (2010). Hubungan Antara Adekuasi Hemodialisis dengan Kualitas

Hidup Pasien Hemodialisa di Unit Hemodialisis RS Prof Dr. Margono

Soekarjo Purwokerto. Thesis. Universitas Indonesia : Depok

Smeltzer, S.C., Bare, B.G. (2002). Buku Ajar Keperawatan Medikal Bedah

Brunner and Suddarth (8th

ed, vol 1,2). Alih Bahasa oleh Agung Waluyo.

Jakarta : EGC.

Smeltzer, S. C., Bare, B. G., Hinkle, J, L., & Cheever, K. H. (2010). Brunner &

Suddarth textbook of Medical Surgical Nursing. (12th

ed.). Philadelpia:

Lippincott.

Son Y, Choi K, Park Y, Bae J, Lee J. (2009). Depression, Symptoms and The

Quality of Life in Patients on Hemodialysis for End Stage Renal Disease.

American Jounal Nephrology; Volume 29 Number 1:36-42.

Steigelman, K. L., Kimble, P, L., Dunbar, S., Sowell, L. R., & Bairan A. (2006).

Religion, relationship and menthal health in Midlifewomen Following

Acute Myocardial Infarction. Issue in Mental Health Nursing, 27, 141-152.

Sugiono. (2006). Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. Bandung: CV.

Alfabeta

Sunarni. (2009). Hubungan Antara Dukungan Keluarga Dengan Kepatuhan

Menjalani Hemodialisa Pada Penderita GGK Di RSUD Dr. Moewardi

Surakarta. Universitas Muhammadiyah Surakarta. Fakultas Ilmu

Kesehatan. (Skripsi).

Susalit. (2012). Ilmu Penyakit dalam Jilid 3 edisi 4 aru W. Sudoyo, Bambang

Setyohadi, Idrus Alwi, Marcelius Sumadibrata, Siti Stiadi. Pusat Penerbitan

Ilmu Penyakit dalam Fakultas Kedokteran Universitas Indoesia. Jakarta.

Suyono A, dkk. (2010). ILmu Penyakit Dalam. Jakarta: Internal Publishing Pusat

Penerbitan Ilmu Penyakit Dalam.

Syamsiah, N. (2011).Faktor – Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan

Pasien CKD Yang Menjalani Hemodialisa Di RSPAU Dr Esnawan

Antariksa Halim Perdana Kusuma Jakarta. Universitas Indonesia. Depok.

WHO. (2003). Adherence long-term therapies. Evidence for action.

http://www.emro.who.int/ncd/publicity/adherencereportindiabeticpatient/.

Accessed 22 November 2015

Page 25: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

5

Wijaya, A. (2007). Kualitas Hidup Pasien Gagal Ginjal Kronik yang Menjalani

Terapi Hemodialisis dan Mengalami Depresi. Depok: Universitas

Indonesia

World Health Organization. (2004). The World Health Organization Quality of

Life (WHOQOL) –BREF. Diakses dari

http://www.who.int/substance_abuse/research_tools/en/indonesian_whoqol

.pdf. Accessed 22 November 2015

World Health Organization. (2014). Theworld health organization; quality of

life(Mardiati, R. J. S. Terj). http//www.whoqol.breff.org. Accessed 22

November 2015

World Health Organization. (1997). WHOQOL: Measuring quality of life

.http://www.who.int/mentalhealth/media/68.pdf. Accessed 16 Oktober

2015.

Zadeh, K.K., Koople, J.D., & Blok, G. (2003). Association among SF-36

qualityof life measures and nutrition,hospitelization and mortality

inhaemodialisis. http://www.asjournals.org. Accessed 16 Oktober 2015.

Page 26: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

1

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MUHAMMADIYAH GOMBONG

PROGRAM STUDI SI KEPERAWATAN

Jl. Yos Sudarso No. 461Telp./Fax. (0287)472433, 473750 – GOMBONG 54412

Website : www.stikesmuhgombong.ac.id E-mail : stikesmuhgombong@yahoo. com

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN

Yang bertanda tangan dibawah ini saya selaku nara sumber penelitian :

Nama :

Umur :

Alamat :

Dengan ini saya menyatakan persetujuan guna berperan serta dalam

penelitian ini dan bersedia memberikan jawaban secara benar dan tulus sesuai

dengan kemampuan saya. Saya percaya bahwa jawaban kuesioner/ pertanyaan

yang diajukan, tidak ada yang diberitahukan kepada sisapapun atau dijamin

kerahasiaannya.

Demikian surat pernyataan ini saya buat, semoga penelitian ini

bermanfaat dan dapat digunakan sebagaimana mestinya.

Kebumen,

Hormat saya,

Nara Sumber

Page 27: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

2

KUESIONER PENELITIAN KEPATUHAN DAN KUALITAS HIDUP

PASIEN HEMODIALISIS DI RSUD DR.SOEDIRMAN KEBUMEN

Isilah titik – titik yang tersedia dibawah ini

A. Identitas Responden

Nama inisial :

Alamat :

Usia :

Jenis kelamin :

Pendidikan :

Pekerjaan :

Status Perkawinan :

Tinggal serumah dengan :

Lama menderita gagal ginjal kronik :.......................bulan

B. Kepatuhan

1. Seberapa sering saudara tidak datang untuk melakukan cuci darah/

hemodialisa dalam satu bulannya?

tidak pernah (saya tidak pernah berhalangan untuk datang cuci darah/

hemodialisa)

1 kali dalam sebulan saya tidak cuci darah

2 kali dalam sebulan saya tidak cuci darah

3 kali dalam sebulan saya tidak cuci darah

4 kali atau lebih saya tidak cuci darah

2. Seberapa sering saudara mempercepat waktu cuci darah/ hemodialisa

dalam satu bulannya?

tidak pernah (saya tidak pernah mempercepat waktu cuci darah/

hemodialisis)

1 kali dalam sebulan

2 kali dalam sebulan

3 - 4 kali dalam sebulan

Lainnya, sebutkan :......... kali dalam sebulan

Page 28: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

3

3. Jika pernah mempercepat waktu cuci darah (hemodialisa), maka berapa

rata – rata waktu yang dipercepat itu? (dalam menit)

tidak pernah (saya tidak pernah mempercepat waktu cuci darah/

hemodialisa)

kurang dari 10 menit atau 10 menit

11 sampai 20 menit

21 sampai 30 menit

Lebih dari 31 menit

4. Seberapa sering saudara tidak meminum obat dalam 1 (satu) minggu?

tidak pernah (saya selalu meminum obat)

sangat jarang tidak meminum obat

sebagian waktu tidak meminum obat

sering tidak meminum obat

tidak pernah meminum obat

5. Seberapa sering saudara mengikuti program pembatasan minum (restriksi

cairan) sesuai yang disarankan petugas kesehatan (dalam seminggu

terakhir) ?

setiap saat

lebih sering mengikuti

sebagian waktu mengikuti

sangat jarang mengikuti

tidak pernah

6. Seberapa sering saudara makan mengikuti anjuran yang diprogramkan

petugas kesehatan (dalam seminggu terakhir) ?

setiap waktu

lebih banyak mengikuti

sebagian waktu mengikuti

jarang mengikuti

tidak pernah mengikuti

Page 29: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

4

C. Kualitas Hidup

Berilah tanda (√) pada salah satu jawaban yang menurut bapak / ibu /

saudara / saudari paling sesuai dengan kondisi yang dialami dalam 4 minggu

terakhir.

No Pertanyaan Sangat

buruk

Buruk Biasa-

biasa

saja

Baik Sangat

baik

1 Bagaimana menurut

anda, kualitas hidup

anda?

1 2 3 4 5

No Pertanyaan Sangat tidak

memuaskan

Tidak

memuaskan

Biasa-

biasa

saja

Memu

askan

Sangat

memu

askan

2 Seberapa

puaskah

anda

terhadap

kesehatan

anda?

1 2 3 4 5

No Pertanyaan Tidak

sering

Sering Sedang

saja

Sangat

sering

Berlebi

han

3 Seberapa sering rasa

sakit fisik anda

mencegah anda

dalam beraktifitas?

5 4 3 2 1

4 Seberapa sering anda

membutuhkan terapi

medis untuk dapat

berfungsi dalam

kehidupan sehari-

hari anda?

5 4 3 2 1

5 Seberapa jauh anda

menikmati hidup

anda?

1 2 3 4 5

6 Seberapa jauh anda

merasa hidup anda

berarti?

1 2 3 4 5

7 Seberapa jauh anda

mampu

berkosentrasi?

1 2 3 4 5

Page 30: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

5

8 Secara umum,

seberpa aman anda

rasakan dalam

kehidupan anda

sehari –hari?

1 2 3 4 5

9 Seberapa sehat

lingkungan dimana

anda tinggal

(berkaitan dengan

sarana & prasarana)

1 2 3 4 5

No Pertanyaan Tidak

sama

sekali

Sedikit Sedang Sering

kali

Sepenu

hnya

dialami

10 Apakah anda

memiliki vitalitas

yang cukup untuk

beraktifitas sehari

– hari?

1 2 3 4 5

11 Apakah anda

dapat menerima

penampilan tubuh

anda?

1 2 3 4 5

12 Apakah anda

memiliki cukup

uang untuk

memenuhi

kebutuhan hidup

anda?

1 2 3 4 5

13 Seberapa jauh

ketersediaan

informasi bagi

kehidupan anda

dari hari ke hari?

1 2 3 4 5

14 Seberpa sering

anda memiliki

kesempatan untuk

bersenang-senang

atau rekreasi?

1 2 3 4 5

Page 31: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

6

No Pertanyaan Sangat

buruk

Buruk Biasa-

biasa

saja

Baik Sangat

baik

15 Seberapa baik

kemampuan anda

dalam bergaul?

1 2 3 4 5

No Pertanyaan Sangat tidak

memuaskan

Tidak

memuaskan

Biasa-biasa

saja

Memu

askan

Sangat

memuas

kan

16 Seberapa

puaskah anda

dengan tidur

anda?

1 2 3 4 5

17 Seberapa

puaskah anda

dengan

kemampuan

anda untuk

menampilkan

aktivitas anda

sehari-hari?

1 2 3 4 5

18 Seberapa

puaskah anda

dengan

kemampuan

anda untuk

bekerja?

1 2 3 4 5

19 Seberapa

puaskah anda

terhadap diri

anda?

1 2 3 4 5

20 Seberapa

puaskah anda

dengan

hubungan sosial

anda?

1 2 3 4 5

21 Seberapa

puaskah anda

dengan

kehidupan

seksual anda?

1 2 3 4 5

22 Seberapa

puaskah anda

dengan

1 2 3 4 5

Page 32: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

7

dukungan yang

anda peroleh

dari teman

anda?

23 Seberapa

puaskah anda

dengan

lingkungan

tempat tinggal

anda saat ini?

1 2 3 4 5

24 Seberapa

puaskah anda

dengan akses

anda pada

pelayanan

kesehatan?

1 2 3 4 5

25 Seberapa

puaskah anda

dengan

transportasi

yang harus anda

jalani?

1 2 3 4 5

No Pertanyaan Tidak

pernah

Jarang Cukup

sering

Sering Selalu

26 Seberapa sering

anda merasa

kesepian, putus

asa, cemas, dan

depresi?

5 4 3 2 1

Page 33: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

8

Frequencies

Frequency Table

Statistics

88 88 88 88 88

0 0 0 0 0

Valid

Missing

N

Umur

Jenis

Kelamin Pendidikan

Status

Pekerjaan

Lama

Menderita

Umur

6 6.8 6.8 6.8

4 4.5 4.5 11.4

20 22.7 22.7 34.1

21 23.9 23.9 58.0

23 26.1 26.1 84.1

14 15.9 15.9 100.0

88 100.0 100.0

Remaja Akhir

(17-25 Tahun)

Dew asa Aw al

(26-35 Tahun)

Dew asa Akhir

(36-45 Tahun)

Lans ia Aw al (46-55

Tahun)

Lans ia Akhir (56-65

Tahun)

Manula (>65 Tahun)

Total

Valid

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Percent

Jenis Ke lamin

48 54.5 54.5 54.5

40 45.5 45.5 100.0

88 100.0 100.0

Laki-Laki

Perempuan

Total

Valid

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Percent

Pendidikan

7 8.0 8.0 8.0

17 19.3 19.3 27.3

18 20.5 20.5 47.7

39 44.3 44.3 92.0

7 8.0 8.0 100.0

88 100.0 100.0

Tidak Sekolah

SD

SMP

SMA

Perguruan Tinggi

Total

Valid

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Percent

Page 34: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

9

Frequencies

Frequency Table

Status Pekerjaan

76 86.4 86.4 86.4

12 13.6 13.6 100.0

88 100.0 100.0

Tidak Bekerja

Bekerja

Total

Valid

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Percent

Lam a Mender ita

53 60.2 60.2 60.2

35 39.8 39.8 100.0

88 100.0 100.0

Kurang Dari 1 Tahun

Lebih Dari 1 Tahun

Total

Valid

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Percent

Statistics

88 88

0 0

Valid

Missing

N

Kepatuhan

Menjalani

Terapi

Hemodialisa

Kualitas

Hidup Pasien

Gagal Ginjal

Kronik

Kepatuhan Menjalani Terapi Hemodialisa

26 29.5 29.5 29.5

62 70.5 70.5 100.0

88 100.0 100.0

Tidak Patuh

Patuh

Total

Valid

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Percent

Kualitas Hidup Pas ien Gagal Ginjal Kronik

56 63.6 63.6 63.6

32 36.4 36.4 100.0

88 100.0 100.0

Kurang Baik

Baik

Total

Valid

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Percent

Page 35: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

10

Crosstabs

Case Process ing Summ ary

88 100.0% 0 .0% 88 100.0%

Kepatuhan Menjalani

Terapi Hemodialisa *

Kualitas Hidup Pas ien

Gagal Ginjal Kronik

N Percent N Percent N Percent

Valid Missing Total

Cases

Kepatuhan Menjalani Terapi Hem odialisa * Kualitas Hidup Pas ien Gagal Ginjal Kronik Crosstabulation

23 3 26

88.5% 11.5% 100.0%

26.1% 3.4% 29.5%

33 29 62

53.2% 46.8% 100.0%

37.5% 33.0% 70.5%

56 32 88

63.6% 36.4% 100.0%

63.6% 36.4% 100.0%

Count

% w ithin Kepatuhan

Menjalani Terapi

Hemodialisa

% of Total

Count

% w ithin Kepatuhan

Menjalani Terapi

Hemodialisa

% of Total

Count

% w ithin Kepatuhan

Menjalani Terapi

Hemodialisa

% of Total

Tidak Patuh

Patuh

Kepatuhan Menjalani

Terapi Hemodialisa

Total

Kurang Baik Baik

Kualitas Hidup Pasien

Gagal Ginjal Kronik

Total

Chi-Square Tes ts

9.828b 1 .002

8.365 1 .004

11.076 1 .001

.002 .001

9.717 1 .002

88

Pearson Chi-Square

Continuity Correctiona

Likelihood Ratio

Fisher's Exact Test

Linear-by-Linear

Association

N of Valid Cases

Value df

Asymp. Sig.

(2-s ided)

Exact Sig.

(2-s ided)

Exact Sig.

(1-s ided)

Computed only for a 2x2 tablea.

0 cells (.0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 9.

45.

b.

Sym metric Measures

.317 .002

88

Contingency Coef f ic ientNominal by Nominal

N of Valid Cases

Value Approx. Sig.

Not assuming the null hypothes is.a.

Using the asymptotic standard error assuming the null hypothes is .b.

Risk Estim ate

6.737 1.832 24.782

1.662 1.267 2.180

.247 .082 .739

88

Odds Ratio for Kepatuhan

Menjalani Terapi

Hemodialisa (Tidak Patuh

/ Patuh)

For cohort Kualitas Hidup

Pasien Gagal Ginjal

Kronik = Kurang Baik

For cohort Kualitas Hidup

Pasien Gagal Ginjal

Kronik = Baik

N of Valid Cases

Value Low er Upper

95% Conf idence

Interval

Page 36: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

11

Page 37: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

12

Page 38: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

13

Page 39: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

14

Page 40: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

15

Page 41: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

16

Page 42: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

Ket Kategori Skala Ket Skala Pendidikan Skala Ket Skala Ket Skala Ket Skala Ket Skala

1 75 Manula 6 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

2 50 Lansia Awal 4 P 2 Tidak Sekolah 1 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

3 52 Lansia Awal 4 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

4 33 Dewasa Awal 2 L 1 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

5 18 Remaja Akhir 1 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Baik 1

6 61 Lansia Akhir 5 L 1 SMA 4 Bekerja 1 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Baik 1

7 51 Lansia Awal 4 P 2 S1 5 Bekerja 1 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Baik 1

8 70 Manula 6 L 1 SD 2 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

9 44 Dewasa Akhir 3 L 1 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

10 33 Dewasa Awal 2 L 1 S1 5 Bekerja 1 Kurang Dari 1 Tahun 0 Tidak Patuh 0 Baik 1

11 43 Dewasa Akhir 3 P 2 SD 2 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Kurang Baik 0

12 24 Remaja Akhir 1 P 2 S1 5 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Baik 1

13 70 Manula 6 L 1 SD 2 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

14 45 Dewasa Akhir 3 L 1 SMA 4 Bekerja 1 Lebih Dari 1 Tahun 1 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

15 63 Lansia Akhir 5 L 1 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Baik 1

16 44 Dewasa Akhir 3 P 2 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

17 44 Dewasa Akhir 3 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

18 59 Lansia Akhir 5 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

19 71 Manula 6 L 1 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

20 59 Lansia Akhir 5 L 1 Tidak Sekolah 1 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

21 57 Lansia Akhir 5 P 2 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Baik 1

22 50 Lansia Awal 4 P 2 SD 2 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Kurang Baik 0

23 51 Lansia Awal 4 P 2 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Baik 1

24 63 Lansia Akhir 5 P 2 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

25 48 Lansia Awal 4 P 2 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Baik 1

26 38 Dewasa Akhir 3 L 1 S1 5 Bekerja 1 Lebih Dari 1 Tahun 1 Tidak Patuh 0 Baik 1

27 56 Lansia Akhir 5 L 1 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Kurang Baik 0

28 65 Lansia Akhir 5 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Kurang Baik 0

29 41 Dewasa Akhir 3 P 2 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

30 53 Lansia Awal 4 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Kurang Baik 0

Kepatuhan Kualitas Hidup

No

Umur Jenis Kelamin Pendidikan Pekerjaan Lama Menderita

Page 43: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

Ket Kategori Skala Ket Skala Pendidikan Skala Ket Skala Ket Skala Ket Skala Ket Skala

31 55 Lansia Awal 4 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Baik 1

32 53 Lansia Awal 4 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Baik 1

33 60 Lansia Akhir 5 L 1 SD 2 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

34 20 Remaja Akhir 1 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

35 49 Lansia Awal 4 P 2 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

36 41 Dewasa Akhir 3 P 2 SD 2 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

37 54 Lansia Awal 4 L 1 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

38 66 Manula 6 P 2 SD 2 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

39 67 Manula 6 P 2 SD 2 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

40 20 Remaja Akhir 1 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Baik 1

41 49 Lansia Awal 4 L 1 SMA 4 Bekerja 1 Kurang Dari 1 Tahun 0 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

42 38 Dewasa Akhir 3 L 1 SMA 4 Bekerja 1 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Baik 1

43 59 Lansia Akhir 5 P 2 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

44 50 Lansia Awal 4 P 2 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

45 59 Lansia Akhir 5 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

46 49 Lansia Awal 4 P 2 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Baik 1

47 62 Lansia Akhir 5 L 1 SD 2 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Baik 1

48 59 Lansia Akhir 5 P 2 SD 2 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

49 29 Dewasa Awal 2 P 2 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Baik 1

50 60 Lansia Akhir 5 P 2 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Kurang Baik 0

51 24 Remaja Akhir 1 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Baik 1

52 56 Lansia Akhir 5 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

53 70 Manula 6 P 2 Tidak Sekolah 1 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Kurang Baik 0

54 59 Lansia Akhir 5 L 1 S1 5 Bekerja 1 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

55 44 Dewasa Akhir 3 P 2 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

56 53 Lansia Awal 4 P 2 SD 2 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Baik 1

57 39 Dewasa Akhir 3 L 1 SMA 4 Bekerja 1 Lebih Dari 1 Tahun 1 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

58 37 Dewasa Akhir 3 P 2 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Baik 1

59 61 Lansia Akhir 5 P 2 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

60 72 Manula 6 P 2 SD 2 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Kurang Baik 0

Lama Menderita Kepatuhan Kualitas Hidup

No

Umur Jenis Kelamin Pendidikan Pekerjaan

Page 44: HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN MENJALANI …elib.stikesmuhgombong.ac.id/24/1/AMRI WIJI FAUZIAH... · skripsi dengan judul . hubungan antara kepatuhan menjalani terapi hemodialisa dengan

Ket Kategori Skala Ket Skala Pendidikan Skala Ket Skala Ket Skala Ket Skala Ket Skala

61 58 Lansia Akhir 5 L 1 S1 5 Bekerja 1 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Baik 1

62 43 Dewasa Akhir 3 L 1 SMA 4 Bekerja 1 Kurang Dari 1 Tahun 0 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

63 44 Dewasa Akhir 3 L 1 S1 5 Bekerja 1 Kurang Dari 1 Tahun 0 Tidak Patuh 0 Baik 1

64 31 Dewasa Awal 2 P 2 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Baik 1

65 53 Lansia Awal 4 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

66 62 Lansia Akhir 5 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

67 63 Lansia Akhir 5 P 2 SD 2 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

68 45 Dewasa Akhir 3 P 2 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Baik 1

69 55 Lansia Awal 4 P 2 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

70 46 Lansia Awal 4 P 2 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Baik 1

71 51 Lansia Awal 4 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

72 56 Lansia Akhir 5 L 1 SD 2 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Baik 1

73 53 Lansia Awal 4 L 1 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Baik 1

74 71 Manula 6 P 2 Tidak Sekolah 1 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Baik 1

75 42 Dewasa Akhir 3 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Kurang Baik 0

76 63 Lansia Akhir 5 P 2 SD 2 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Baik 1

77 77 Manula 6 L 1 Tidak Sekolah 1 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Kurang Baik 0

78 43 Dewasa Akhir 3 P 2 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

79 40 Dewasa Akhir 3 L 1 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

80 43 Dewasa Akhir 3 P 2 SMA 4 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Baik 1

81 66 Manula 6 L 1 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Lebih Dari 1 Tahun 1 Patuh 1 Kurang Baik 0

82 69 Manula 6 L 1 SD 2 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

83 57 Lansia Akhir 5 P 2 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Baik 1

84 43 Dewasa Akhir 3 P 2 SD 2 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

85 72 Manula 6 P 2 Tidak Sekolah 1 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

86 66 Manula 6 P 2 Tidak Sekolah 1 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Baik 1

87 20 Remaja Akhir 1 L 1 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Tidak Patuh 0 Kurang Baik 0

88 47 Lansia Awal 4 L 1 SMP 3 Tidak Bekerja 0 Kurang Dari 1 Tahun 0 Patuh 1 Kurang Baik 0

No

Umur Jenis Kelamin Pendidikan Pekerjaan Lama Menderita Kepatuhan Kualitas Hidup