Evaluasi Pembelajaran PPT

Embed Size (px)

DESCRIPTION

dalam setiap pembelajaran, pendidik membutuhkan standar untuk mengukur kemampuan siswa. salah satu penunjang (alat ukur) tersebut adalah evaluasi.

Citation preview

Evaluasi Pembelajaran

Kelompok-10Adella Mega OliviaNovia Suci LestariSapto HermawanVine Risa RIaniEvaluasi PembelajaranEvaluasimerupakan kegiatanmengukur (kuantitatif)menilai (kualitatif)Namun, secara umum orang mengindetikkan kegiatan evaluasi sama dengan menilai, karena aktifitas mengukur sudah termasuk didalamnya. Dan tak mungkin melakukan penilaian tanpa didahului oleh kegiatan pengukuran (Arinto, 1989)dapat dilakukan dengan membandingkan hasil tes terhadap standar yang ditetapkan. Perbadingan yang telah diperoleh kemudian dikualitatifkan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.Kegiatan pengukuran(measurement)Pembadingan (assesment)EvaluasiSehingga...EVALUASI PEMBELAJARANdapat didefinisikansebagai proses sistematik untuk menentukan sejauhmana objektif pembelajaran yang telah dicapai peserta didik (Gronlund, 1993, dalam Siti Rahayah, 2003)Proses penentuan apakah materi dan metode pembelajaran sesuai dengan tujuan yang diharapkansalah satu alat untuk menetukan apakah suatu pembelajaran telah berhasil atau tidakTujuan Evaluasi dalam PembelajaranUntuk mengetahui kemajuan belajar siswa setelah mengikuti pembelajatan dalam jangka waktu tertentuUntuk mengetehaui efektivitas metode pembelajaranUntuk mengetehui kedudukan siswa dalam kelompoknyaUntuk memperoleh masukan atau umpan balik bagi guru dan siswa dalam rangka perbaikanharus merujukKurikulumMateri/Bahan/Sumber PelajaranKarena kurikulum merupakan tujuan pembelajaran terhadap materi yang disampaikan.Skema EvaluasiRencana Pembelajaran:TujuanBahan PelajaranMetodeBerhasilProses PembelajaranGagalEvaluasiTahap berikutnyakembaliFungsi Evaluasi PembelajaranSeleksiMenyeleksi calon peserta suatu lembaga pendidikan/kursus berdasarkan kriteria tertentuPenempatanagar setiap orang (peserta pendidikan) mengikuti pendidikan pada jenis dan/atau jenjang pendidikan yang sesuai dengan bakat dan kemampuan masing-masingDiagnostikmengindetifikasikan kesulitan belajar yang dialami peserta didik, menentukan faktor-faktor yang menyebabkan terjadinya kesulitan belajar, an menetapan cara mengatasi kesulitan belajar

Sebagai alatPaling EfektifPENILAIAN KELASProses pengumpulan, pelaporan dan penggunaan informasi tentang hasil belajar siswa dengan menerapkan prinsip-prinsip penilaian berkelanjutan, otentik, akurat, dan konsisten dalam kegiatan kegiatan pembelajaran dibawah wewenang guru di kelasIMPLEMENTASI EVALUASI HASIL BELAJARKriteria Penilaian KelasValiditasReliabilitasMendididikBerorientas pada kompetensiObjektifTerbukaBerkesinambunganKeseluruhan/Komprehensifbermakna

Hal yang perlu diperhatikan dalam penilaian kelasPrinsip KontinuitasGuru secara terus menerus mengikuti pertumbuhan dan perubahan siswa. Tidak hanya dengan tes formal namun bisa juga terhadap perilaku siswa selama dikelas.Dilihat dari segi tujuannya:Tes KecepatanTes KemampuanTes Hasil BelajarTes Kemajuan BelajarTes DiagnosisTes FormatifTes SumatifBentuk tes:Tes lisanTes tertulisTes tindakan dan perbuatanTeknik Penilaian KelasDengan cara: TESBentuk soal pilihan gandaKeunggulan:Pensekoran mudah, cepat, serta objektifDapat mencakup ruang lingkup bahan/materi yang luasMampu mengungkapkan tingkat kognitif rendah sampai tinggiKelemahan:Menuliskan soalnya relatif lebih sulit dan lamaMemberi peluang siswa untuk menebak jawabanKurang mampu meningkatlkan daya nalar siswa

Bentuk soal uraianKelebihanDapat mengukur kemampuan mengorganisasikan pikiranMenganalisis masalah, dan mengemukakan gagasan secara rinciRelatif mudah dan cepat menuliskan soalnyaMengurangi faktor menebak dalam menjawabKelemahan:Jumlah materi yang diungkap terbatasPengoreksian/scoring lebih sukar dan subjektifTingkat reliabilitas soal relatif lebih rendahTES OBJEKTIFBagi Peserta DidikMemberikan umpan balik bagi peserta didik agar mengetahui kekuatan dan kelemahannya dalam proses pembelajaran sehingga ia termotivasi untuk meningkatkan dan memperbaiki proses dan hasil belajarnyaMemantau kemajuan dan mendiagnosis kesulitan belajar yang dialami peserta didik sehingga dapat dilakukan remidial dan pengayaan

Bagi GuruUntuk perbaikan program dan kegiatan pembelajaran seterusnyaManfaat Evaluasi dan Penilaian KelasBagi Kepala SekolahUntuk menilai kinerja guru dan tingkat keberhasilan siswaBagi Orang tua dan Komite SekolahMemberikan informasi kepada orang tua dan komite sekolah tentang efektifitas pendidikan sehingga partispasi orang tua dan komiite sekolah dapat ditingkatkanTERIMAKASIH