32
SEMINAR PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI INDUSTRI Kelompok : 8/ SENIN Anggota: 1. Dewi Ayu Novita 21030111130096 2. Fauzan Irfandy 21030111130082 3. M. Ajib Sari Putra 21030111130083 4. Rizky Henrika Irawati 21030111120015

Enzim Papain Seminar

Embed Size (px)

DESCRIPTION

seminar praktikum mikrobiologi industri

Citation preview

Page 1: Enzim Papain Seminar

SEMINAR PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI INDUSTRI

Kelompok : 8/ SENINAnggota:1. Dewi Ayu Novita 210301111300962. Fauzan Irfandy 210301111300823. M. Ajib Sari Putra 210301111300834. Rizky Henrika Irawati

21030111120015

Page 2: Enzim Papain Seminar

PENDAHULUAN

Pendahuluan

ENZIM =

KATALIS

Latar Belakang:

Page 3: Enzim Papain Seminar

Pendahuluan

Page 4: Enzim Papain Seminar

Tujuan Percobaan:

Mengisolasi enzim papain dari getah buah pepaya,

Menghitung aktvitas enzim papain, Membandingkan aktivitas enzim

papain sesuai variable percobaan (waktu pengambilan getah, konsentrasi substrat, dan suhu reaksi)

Pendahuluan

Page 5: Enzim Papain Seminar

Manfaat Percobaan:

Mengetahui sifat dari enzim papain sehingga dapat menghasilkan katalis enzim papain yang baik dan produktif,

Mengetahui kegunaan enzim papain, Mengetahui cara menganalisa

aktivitas proteolitik, Mengetahui faktor-faktor yang

mempengaruhi kerja enzim.

Pendahuluan

Page 6: Enzim Papain Seminar

TINJAUAN PUSTAKA

Pengertian Enzim:

en=in=dalam, zim=yeast=khamir Katalis dari zat hidup yang punya

derajat efisiensi tinggi. Biomolekul berupa protein kompleks

yang berfungsi sebagai katalis (senyawa yang mempercepat proses reaksi tanpa habis bereaksi) dalam suatu reaksi kimia organik.

Tinjauan Pustaka

Page 7: Enzim Papain Seminar

Tinjauan Pustaka

Bereaksi dengan molekul substrat untuk menghasilkan senyawa intermediet melalui suatu reaksi kimia organik yang membutuhkan energi aktivasi rendah.

Page 8: Enzim Papain Seminar

Sifat-Sifat EnzimDalam jumlah kecil dapat mengkatalisis substrat dalam jumlah yang besar.Enzim bereaksi optimum pada suhu 40° C dan tekanan normal.Reaksi enzimatis berlangsung pada PH netral.Tidak dapat menghidrolisis disakarida dan polisakarida.Umumnya dipakai koenzim.Enzim biasanya merusak zat yang dapat mengurangi keaktifannya.Biasanya diperlukan sedikit energi aktivasi.

Page 9: Enzim Papain Seminar

Pepaya

Getah pepaya (ditemukan di batang, daun, dan buah) mengandung enzim papain. Enzim papain adalah salah satu enzim protease yang dapat melunakkan daging dan mengubah konfrontasi protein lainnya.

Page 10: Enzim Papain Seminar

Fungsi Reagen

Getah buah papaya : sumber enzim papainGaram :mengendapkan enzim, membentuk gugus

mikro (dapat berupa NaCl)NaOH : mengatur PHCelite :memecah dinding sel pembungkus enzimCystein, HC :mengikat protein, mengikat enzim sehingga menembus kertas saring, melarutkan enzim yang telah diendapkanKasein :penyedia protein untuk diendapkanAquadest : melarutkan protein

Page 11: Enzim Papain Seminar

Kegunaan ProdukSebagai pelunak dagingSebagai bahan anti dingin pada pembuatan beerSebagai pelunak kulit pada industri penyamakan kulit

Page 12: Enzim Papain Seminar

METODOLOGI PERCOBAAN

Bahan dan Alat yang digunakanA. Bahan yang digunakan

Getah buah pepaya 40 gr

Aceton 40 ml

Cystein 5 gr

NaCl 6 gr

Kocokan telur

Celite 5 gr

Page 13: Enzim Papain Seminar

Aquadest 40 mlSusu Indomilk putih

100ml

Page 14: Enzim Papain Seminar

B. Alat yang digunakan

Erlenmeyer Beaker Glass Cuvet Kertas Saring

Mortar Gelas Ukur Termometer Kompor Listrik

Page 15: Enzim Papain Seminar

Petridish Pipet Tetes PH Indikator Tabung Reaksi

Page 16: Enzim Papain Seminar

Langkah Kerja

1. Isolasi Enzim

Page 17: Enzim Papain Seminar

2. Reaksi Enzimatis

Buat larutan casein/susu sesuai dengan variabel percobaan ( 30%V, 50%V) denganb basis 100ml. Masukan dalam tabung rekasi

Ambil larutan enzim dan larutan casein dengan perbandingan 6:4

Panaskan larutan casein tersebut sampai suhu 50oC dan 70oC

Setelah mencapai suhu tersebut, tuangan larutan enzim kedalam larutan casein

Catat waktu sampai terjadinya penggumpalan pertama

Ambil kocoan telur 5ml, masuan dalam tabung raksi

Ambil larutan enzim, tuangkan ke dalam kocokan telur

Catat waktu sampai terjadi penggumpalan yang pertama

Page 18: Enzim Papain Seminar

HASIL PERCOBAAN DAN PEMBAHASAN

Page 19: Enzim Papain Seminar

HASIL PERCOBAAN

Tabel 4.1 Berat Endapan pada Masing-Masing Variabel

Variabel Berat Endapan

II (a)

Berat Endapan

III (b)

a + b

I 0, 21 gram 3, 1 gram 3, 31 gram

II 0, 42 gram 2, 21 gram 2, 63 gram

Page 20: Enzim Papain Seminar

Tabel 4.2 Aktivitas Enzim pada Masing-Masing Variabel

Variabel Waktu (s) Aktivitas Enzim

(MCU/ gram)

I

(21.00)

Susu 30% V, 50° C 8,1 170

Susu 30% V, 70° C 20 690

Susu 50% V, 50° C 20 680

Susu 50%V, 70° C 8 170

Kocokan telur 2 -

II

(02.00)

Susu 30% V, 50° C

7,8 180

Susu 30% V, 70° C

15 100

Susu 50% V, 50° C

3,02 450

Susu 50%V, 70° C

2.05 660

Kocokan telur 1 -

Page 21: Enzim Papain Seminar

PEMBAHASAN Perbandingan Antara Aktivitas Enzim

vs % V Berdasarkan Jam Pengambilan pada T = 50o C

Perbandingan Antara Aktivitas Enzim vs Suhu Berdasarkan Konsentrasi pada Variabel II

Fenomena Terjadinya Endapan Setelah Proses Sentrifugasi

Fungsi Enzim Proteolitik Aktivitas Enzim

Page 22: Enzim Papain Seminar

Perbandingan Antara Aktivitas Enzim vs % V Berdasarkan Jam Pengambilan pada T = 50o C

Gambar 4.1 Grafik Hubungan Aktivitas Enzim vs %V pada T 50°C

25 30 35 40 45 50 550

50

100

150

200

250

300

350

400

450

500

Grafik Hubungan Aktivitas Enzim vs %V pada T 50° C

variabel I (21.00)variabel II (02.00)

%V susu

akti

vit

as

en

zim

(M

cu/g

r)

back

Page 23: Enzim Papain Seminar

Perbandingan Antara Aktivitas Enzim vs Suhu Berdasarkan Konsentrasi pada Variabel II

Gambar 4.2 Grafik Hubungan Aktivitas Enzim vs T pada Variabel II

45 50 55 60 65 70 750

100

200

300

400

500

600

700

Grafik Hubungan Aktivitas Enzim vs T pada Variabel II

variabel I (50%V)

variabel II (70%V)

° C suhu

akti

vit

as e

nzim

(M

cu/g

r)

back

Page 24: Enzim Papain Seminar

Fenomena Terjadinya Endapan Setelah Proses SentrifugasiSentrifugasi merupakan suatu metode yan

digunakan untuk pemisahan bagian-bagian sel (organel) atau untuk pencapaian sedimentasi dimana partikel-partikel yang ada di suatu bahan dipisahkan oleh gaya sentrifugasi yang dikenakan pada partikel.

back

Page 25: Enzim Papain Seminar

Fungsi Enzim Proteolitik

Enzim proteolitik atau sering disebut juga protease merupakan kelompok enzim yang menguraikan protein menjadi molekul yang lebih kecil.

Perperan dalam pencernaan karena mereka memecah protein dalam makanan menjadi asam amino yang diperlukan tubuh. Digunakan dalam berbagai terapi medis, misalnya dalam onkologi, peradangan, pengaturan darah, dan imun

Menguraikan fibrin berlebih di system peredaran darah dan jaringan pendukung lainnya.

Enzim proteolitik diproduksi dalam bentuk suplemen

Page 26: Enzim Papain Seminar

Aktivitas Enzim

MCU/ gram merupakan satuan yang biasa digunakan dalam pengukuran aktivitas enzim berdasarkan metode penggumpalan susu.

Metode tersebut didasarkan pada waktu yang digunakan oleh satuan berat papain untuk menggumpalkan satuan volume susu dalam suhu tertentu.

Page 27: Enzim Papain Seminar

Sehingga aktivitas proteolitik = =MCU/ gram

Dimana: E = berat sampel papain yang diuji dalam gram

t = waktu yang diperlukan untuk terjadinya penggumpalan susu

1 = konstantabesarnya aktivitas dinyatakan dalam

MCU/ gram, sebagai hasil dikali 1000.

back

Page 28: Enzim Papain Seminar

PENUTUP Kesimpulan1. Isolasi enzim papain dari getah buah

pepaya dilakukan dengan 3 proses,yaitu ekstraksi padat-cair dengan menggunakan aceton sebagai solvent, sentrifugasi agar bagian-bagian dari getah memisah sesuai dengan jenisnya, dan presipitasi dengan menggunakan agen pemisah seperti garam NaCl.

2. Menghitung kemampuan aktivitas enzim dapat dilakukan dengan cara mengukur jumlah produk yang terbentuk. Besarnya aktivitas enzim dinyatakan dalam MCU/gram.

Page 29: Enzim Papain Seminar

3. Aktivitas enzim yang diukur lebih besar pada pengambilan getah jam 02.00 WIB daripada pengambilan jam 21.00 WIB dikarenakan perbedaan kelembaban udara. Aktivitas enzim yang lebih besar didapatkan pada konsentrasi 50% V daripada 30% V, karena semakin banyak substrat, maka substrat yang terlibat reaksi semakin besar sehingga aktivitas enzim lebih besar.

Page 30: Enzim Papain Seminar

DAFTAR PUSTAKA

Ahira, Anne. (2010) Enzim Proteolitik. Tersedia dalam <www.anneahira.com/

Enzim_proteolitik.html> [Diakses 8 Oktober 2012].Anonim. (2009) Cara Kerja Enzim. Tersedia dalam: <http://www2.jogjabelajar.

org/jlg2010/sma/biologi/sma_XII_biologi/materi/materi04.html> [Diakses 1 Oktober 2012]Anonim. (2012) Enzim. Tersedia dalam: <http://id.wikipedia.org/wiki/Enzim>

[Diakses tanggal 1 Oktober 2012]Anonim. (2012) Pepaya. Tersedia dalam: <http://id.wikipedia.org/wiki/Pepaya>

[Diakses tanggal 8 Oktober 2012]Anonim. (2011) Klasifikasi Enzim. <http://zonabawah.blogspot.com/2011/04

/klasifikasi-enzim.html> [Diakses tanggal 8 Oktober 2012]Chouji, Anang. (2012) Enzim. Tersedia dalam <http://www.scribd.com/doc/

19309603/enzim> [Diakses 8 Oktober 2012].

Page 31: Enzim Papain Seminar

Kelilauw, Syah. (2011) Makalah Tekanan Udara. Tersedia dalam: <http://

syahkelilauw.blogspot.com/2011/04/makalah-tekanan-udara.html> [Diakses 8 Oktober 2012]Putra, Issanto. (2009) Sentrifugasi. Tersedia dalam:<http://scribd.com/doc/

77305290/SENTRIFUGASI> [Diakses 8 Oktober 2012].Taufik, Hendrayana. (2009) laporan Aktivitas Enzim. Tersedia dalam: <http://

www.x3-prima.com/2009/09/Laporan-aktivitas-enzim.html> [Diakses tanggal 1 Oktober 2012]

Page 32: Enzim Papain Seminar

TERIMA KASIH