20

Elastisitas Penawaran

Embed Size (px)

Citation preview

Elastisitas Penawaran

Kelompok II :1. Hertati Semarli Sinaga2. Lidia Veronika Tambunan3. Muhammad Adi Rianta4. Vivi Milan Nababan5. Yusuf Sadewo

Teori Elastisitas Penawaran dan Aplikasi Elastisitas

4Elastisitas PenawaranElastisitas Penawaran adalah persentase perubahan kuantitas penawaran dibagi dengan persentase perubahan harga.Ukuran berapa banyak jumlah penawaran suatu barang berubah mengikuti perubahan harga barang tersebut.

437

Elastisitas Penawaran terbagi dua,yaitu: elastis dan inelastisPenawaran suatu barang dikatakan elastis apabila jumlah penawaran barang berubah banyak karena harga berubah.Sedangkan, Penawaran dikatakan inelastis apabila jumlah penawaran mengalami sedikit perubahan ketika harga berubah. (nilai elastisitasnya 1KuantitasHarga4$51. Kenaikanharga22 %...200100Supply2. ...mengakibatkan kenaikan kuantitas penawaranSebesar 67 persen.

987

10Penawaran Elastis SempurnaElastisitas Tidak TerbatasKuantitasHargaSupply$41. Jika harga diatas$4, kuantitas yang ditawarkanTidak terbatas.2. Jika harga persis $4,Produsen akan menjualDalam jumlah berapapun.3. Jika harga kurang $4,Kuantitas penawarannya nol.

1087

11Penentu Elastisitas PenawaranKemampuan penjual untuk mengubah banyaknya barang yang mereka hasilkan.Periode Waktu. Biasanya penawaran lebih elastis untuk jangka panjang dibandingkan untuk jangka pendek. Dalam jangka panjang kemampuan respon perusahaan untuk meningkatkan produksi relatif lebih mudah akibat perubahan harga, sehingga penawaran cenderung elastis.

114528

12Menghitung Elastisitas Penawaran Terhadap hargaElastisitas penawaran terhadap harga dihitung sebagai persentase perubahan kuantitas yang ditawarkan dibagi dengan persentase perubahan harga.

124629

Atau

Contoh barang:ELASTISIN ELASTIS Mobil Perhiasan LaptopBerasGulaBensin

Manfaat Mengetahui Elastisitas:Perusahaan dapat mengukur elastisitas tersebut untuk landasan kebijakan penjualan yang akan dilakukan. Bagi pemerintah dapat meramalkan kebijakan ekonomi yang akan dilaksanakan.

Aplikasi Elastisitas Penawaran:Untuk barang yang permintaan nya inelastis, kenaikan harga 10% akan menyebabkan penurunan permintaan lebih kecil daripada 10%, sehingga penerimaan totl atau totalrevenue(TR) menigkat. Atau dapt dikatakan untuk barang yang perminaan nya inelastis, pendapatan marjinal ataumarginal revenue(MR) negatif. Barang yang permintaan nya elastis, kenaikan harga 10% menurunkan permintaan lebih besar dari 10%, akibatnya permintaan total menurun. Dengan kata lain MR positif. Barang yang elastis permintaannya unitari, kenaikan harga 10% menurunkan permintaan 10% juga. Akibatnya TR tidak berubah, atau MR sama dengan nol. Dengan cara berpikir yang sama, kita dapat menyimpulkan apa yang terjadi jika harga turun. TR dapat di definisikan sebagai harga (P) dikalikan dengan jumlah barang (Q) yang terjual. Sedangkan MR adalah tambahan penerimaan yang disebabkan oleh bertambahnya satu unit barang yang terjual, atau MR = dTR/dQ.

Uji Pemahaman:1 Apakah permintaan garam dapur elastis atau inelastis? Mengapa?2 Apakah permintaan handphone Black Berry elastis atau inelastis? Mengapa?

Maka aplikasi dari konsep penawaran dan permintaan: Dari berita tersebut, diketahui bahwa harga cengkeh naik karena permintaan cengkeh meningkat. Hal ini disebabkan karena jumlah cengkeh yang ditawarkan, tidak dapat menyaingi permintaan cengkeh sendiri. Bagaimana hubungan harga cengkeh dan jumlah cengkeh yang diminta ?Dalam kasus ini, permintaan cengkeh naik karena adanya peningkatan produksi rokok yang menggunakan cengkeh sebagai bahan baku keduanya. Jika permintaan cengkeh naik, harga akan melonjak, karena produsen dalam hal ini petani cengkeh, akan berupaya meningkatkan penawaran cengkeh. Hal ini sesuai dengan hukum penawaran, jika harga barang yang ditawarkan naik, maka jumlah barang yang ditawarkan akan naik pula.