12
website : http://www.faktakarawang.com Redaksi dan Iklan : Jl. Ir. H. Juanda No. 62 Karawang | Telp. 0267 8490864 | Fax : 0267 8490867 SABTU, 9 FEBRUARI 2013 Terbit 12 Halaman @faktakrw HU Fakta Karawang Bupati Tak Becus Bina Bawahan KARAWANG - Sikap Bu- pati Karawang, Ade Swara membina bawahannya di lingkungan Pemkab diper- tanyakan publik. Bukan saja dianggap tidak tegas, bu- pati juga kini dinilai cend- erung melindungi jajarannya, meski diketahui bermasalah. Seperti ditegaskan Ketua Fo- rum Rakyat Karawang Bersatu (FRKB) Andri Kurniawan kepa- da Fakta Karawang, kemarin. Menurutnya, Bupati Ade Swara bahkan tidak punya ketegasan sebagai seorang kepala daer- ah, karena belum sanggup menuntaskan perkara setiap bawahannya yang bermasalah. Salah satunya, yaitu diuru- san Asisten Daerah (Asda) II Setda Pemkab, Darnawi. “Itu terbukti dengan be- lum adanya tindakan se- rius menyikapi persoalan dia (Darnawi,red) yang sudah menjadi konsumsi publik saat ini. Padahal, desakan dari berbagai macam elemen masyarakat sangat kuat agar Bupati segera memberikan sansi tegas terhadapnya, tapi sampai saat ini belum ada langkah tindakan apa pun. Jan- ganlkan dipecat, dicopot dari jabatannya juga belum ada in- formasilanjutnya,”tandasAndri. Kata dia, termasuk pernyataan Bupati yang sebelumnya su- dah menyatakan kepada publik Karawang siap akan memanggil Asda II Setda Pemkab untuk dimintai keterangan atau dijatuhi sangsi, justru itu tak ubahnya ibarat senjata bumerang yang bisa menyerang balik terhadap pen- citraan Bupati. KABUPATEN BEKASI Mengawali masa kampanye Pilgub Jabar, pasangan Cagub- Cawagub Jabar Ahmad Hery- awan- Deddy Mizwar, tidak fokus pada pengerahan massa dan aksi panggung hingar- bingar. Kampanye pasangan Aher-Demiz diawali di kabu- paten Bekasi, dengan kegiatan kampanye simpatik. Direktur Media Center Aher- Deddy Mizwar Hersubeno Ar- ief saat mendampingi Cagub Ahmad Heryawan kepada wartawan di Kelurahan Telaga Murni, Kecamatan Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi, pada Jumat (8/2), menjelaskan bahwa kegiatan penyampaian visi-misi Aher-Deddy Mizwar disebut kampanye simpatik karena senantiasa disertai bakti nyata. "Pengenalan visi-misi pasan- gan nomor '4' melalui kerja nyata. Ini juga bagian pen- didikan politik. Kami lebih mengedepankan bobot, bu- kan unjuk kekuatan melalui pengerahan massa yang kerap justru mengusik ketenangan warga," papar Hersubeno. Ditambahkan, tim sukses pasangan petahana memi- lih bentuk kampanye simpatik Bekasi, Diawali oleh Kampanye Aher-Demiz KARAWANG - Puncak perayaan tahun baru imlek 2564 di Kabupaten Kara- wang akan dipusatkan di empat kelenteng yang bera- da di wilayah perkotaan dan pedesaan. Ratusan umat Khonghucu akan berdoa di kelenteng atau wihara pada Sabtu (9/2) sore sampai malam hari. “Puncak Imlek akan dirayakan di wilayah perko- taan, terdapat tiga kelenteng yang akan digunakan Imlek, yakni Kelenteng Kwan Tee Koen, Cow Suo Kong, dan Sian Jin Kupoh. Sedangkan di wilayah perdesaan, Imlek akan dipusatkan di Kelenteng Shia Jin Kong,” ujar Ketua Penggerak Et- nis China Karawang, Dendi Ananda kepada wartawan, saat dihubungi melalui tel- pon selularnya. Dikatakan, seluruh warga Tionghoa yang tersebar di sejumlah daerah sekitar Karawang dipastikan akan mengikuti perayaan Imlek di empat kelenteng tersebut. “Dalam menyambut Imlek, seluruh pengurus kelenteng sudah melakukan berbagai persiapan, seperti bersih- bersih sekitar kelenteng, memandikan patung dewa, dan lain-lain,” katanya. Selain itu, kata Dendi, masing-masing pengu- rus Kelenteng juga sudah melakukan Hari Persau- daraan yang digelar dengan membagi-bagikan paket sembako kepada orang yang tidak mampu. “Puncak Im- Puncak Imlek Dipusatkan di Empat Kelenteng PURWAKARTA - Satu orang santriwati dikabrkan meninggal dunia tertimpa material longsor yang meng- hantam Pondok Pesantren Miftahul Khoir di Kampung Mulyasari Pangkalan RT/W 01/01 Desa Pangkalan Ke- camatan Bojong. Sementara empat korban lain menga- lami luka berat dan satu korban bahkan harus di- larikan ke RSUD Bayu Asih, Purwakarta. Keterangan di- himpun Fakta Purwakarta, pada Jumat (8/2) pagi, ke- jadian bencana longsor ini terjadi setelah pada Kamis (7/2) sore pukul 16.40 wib, hujan yang mengguyur Ke- camatan Darangdan sempat turun dengan lebat.Namun tanpa diduga, tak berapa lama hujan reda sekita pukul 17.00 WIB, tiba-tiba sebuah tebing yang persis berada di belakang pondok pesant- ren Miftahul Khoir ambrol hingga menjebol tembok kamar asrama. Bahkan je- bolnya tembok asrama itu kemudian menghantam be- berapa santriwati yang saat itu tengah berada di dalam asrama. Puluhan warga setempat beserta pengelola ponpes pun lalu bahu membahu mengevakuasi santri ter- masuk korban tertimpa re- runtuhan bangunan hingga berhasil dikeluarkan. Kor- ban meninggal dunia Neng Nurul Hikmah, 16 tahun. Ia merupakan warga Kam- pung Kertamanah, Desa Longsor Tewaskan Santriwati KARAWANG Pemberian dana BOS tahun 2013 langsung dilakukan dari Pemprov Jabar ke setiap sekolah yang ada di kabupaten/kota se-Jabar. Den- gan mekanisme pencairan menggunakan sistem upload data yang dilakukan pihak sekolah melalui internet dan langsung dikirim ke pusat. Sekolah diharapkan bisa melaksanakan penyerapan dana BOS (Bantuan Opera- sional Sekolah) sebaik mung- kin. Pencairan dana BOS yang kini langsung dilakukan ke setiap rekening sekolah, su- dah terealisasi sejak 22 Januari 2013. “Memasuki tahun ajaran 2013 BOS dari pemerintah pusat mulai di louncing oleh Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan pada tanggal 18 januari 2013. Namun realisasi pencairannya ke rekening sekolah bersangkutan mulai tanggal 22 Januari 2013. Di- harapkan bisa terserap den- gan baik,” ujar Manager BOS 2013 Kabupaten Karawang, BOS 2013 Bersistem Online KARAWANG - Banyaknya penyuka olahraga sepeda membuat bisnis toko sepeda berkembang pesat di Kara- wang.Toko-toko sepeda den- gan mudah kita jumpai di Kota Lumbung Padi ini. salah satunya Toko Sepeda Rejeki Jaya yang beralamat di Jalan Tuparev No.424 Pasar Jo- har.Toko ini menjual berbagai merek sepeda dengan kualitas baik. Pemilik toko Rejeki Jaya Eddy mengatakan, barang yang dijual di tokonya ini adayang didatangkan dari luar negeri dan ada yang asli buatan Indonesia. Selain mengandalkan pen- jualan sepeda, toko itu juga menyediakan assesoris, spare part dan servis sepeda.Pen- Rejeki Jaya Lestarikan Sepeda foto : ega BERAGAM : Koleksi sepeda di Toko Rejeki Jaya beragam. GADIS cantik berfostur ideal ini mengaku bangga menjadi warga Kabupaten Karawang. Di mata dia, Kara- wang yang dikenal sebagai lumbung padi merupakan ciri khas tanah kelahirannya. Di Karawang banyak tanah yang digunakan sebagai lah- an pertanian Padi yang nota- bene sebagai sumber maka- nan pokok warga Indonesia. Dengan demikian, dia bukan sekedar bangga, tetapi pemi- lik nama Dina Yulianti inipun mengaku sangat mencintai Karawang. “Tanahku banyak memberi manfaat untuk orang banyak. Aku bangga dan mencintai tanah Karawang,” ungkap ga- dis berperangai ramah ini. Di era yang serba modern ini banyak pihak yang datang ke Kabupaten Karawang un- tuk menanam investasi. Ten- tunya hal ini merupakan nilai positif yang sangat mengun- tungkan Pemerintah daerah dan juga masyarakatnya. Tetapi, tentunya keadaan ini juga mempengaruhi ke- beradaan lahan pertanian padi yang mulai tergerus dengan keberadaan perusa- haan dan property. Melihat Bangga Pada Tanah Kelahiran Ke Halaman 11 Ke Halaman 11 Ke Halaman 11 Ke Halaman 11 Ke Halaman 11 Ke Halaman 11 Ke Halaman Dina Yulianti Dina foto : jay zaelani BAKSOS : Pasangan Aher-Demiz sedang melakukan kegiatan bakti sosial di Bekasi. Kegiatan tersebut merupakan rangkaian dari kampanye simpatik yang dilakukan pasangan ini di awal masa kampanyenya. foto : solehudin PERSIAPAN : Seorang pekerja tengah mendekor ruan- gan di salah satu kelenteng di Karawang. Ini merupakan persiapan jelang Imlek. Andri Kurniawan

Edisi 9 Februari 2013

  • Upload
    blabla

  • View
    306

  • Download
    0

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Fakta Karawang ePaper

Citation preview

Page 1: Edisi 9 Februari 2013

website : http://www.faktakarawang.comRedaksi dan Iklan : Jl. Ir. H. Juanda No. 62 Karawang | Telp. 0267 8490864 | Fax : 0267 8490867

SABTU, 9 FEBRUARI 2013 Terbit 12 Halaman

@faktakrw HU Fakta Karawang

Bupati Tak Becus Bina Bawahan

KARAWANG - Sikap Bu-pati Karawang, Ade Swara membina bawahannya di lingkungan Pemkab diper-tanyakan publik. Bukan saja dianggap tidak tegas, bu-pati juga kini dinilai cend-erung melindungi jajarannya, meski diketahui bermasalah.

Seperti ditegaskan Ketua Fo-rum Rakyat Karawang Bersatu (FRKB) Andri Kurniawan kepa-da Fakta Karawang, kemarin.

Menurutnya, Bupati Ade Swara bahkan tidak punya ketegasan sebagai seorang kepala daer-ah, karena belum sanggup menuntaskan perkara setiap bawahannya yang bermasalah. Salah satunya, yaitu diuru-san Asisten Daerah (Asda) II Setda Pemkab, Darnawi.

“Itu terbukti dengan be-lum adanya tindakan se-rius menyikapi persoalan dia (Darnawi,red) yang sudah

menjadi konsumsi publik saat ini. Padahal, desakan dari berbagai macam elemen masyarakat sangat kuat agar Bupati segera memberikan sansi tegas terhadapnya, tapi sampai saat ini belum ada langkah tindakan apa pun. Jan-ganlkan dipecat, dicopot dari jabatannya juga belum ada in-formasi lanjutnya,” tandas Andri.

Kata dia, termasuk pernyataan Bupati yang sebelumnya su-

dah menyatakan kepada publik Karawang siap akan memanggil Asda II Setda Pemkab untuk dimintai keterangan atau dijatuhi sangsi, justru itu tak ubahnya ibarat senjata bumerang yang bisa menyerang balik terhadap pen-citraan Bupati.

KABUPATEN BEKASI – Mengawali masa kampanye Pilgub Jabar, pasangan Cagub-Cawagub Jabar Ahmad Hery-awan- Deddy Mizwar, tidak fokus pada pengerahan massa dan aksi panggung hingar-bingar. Kampanye pasangan Aher-Demiz diawali di kabu-paten Bekasi, dengan kegiatan kampanye simpatik.

Direktur Media Center Aher-Deddy Mizwar Hersubeno Ar-ief saat mendampingi Cagub Ahmad Heryawan kepada wartawan di Kelurahan Telaga Murni, Kecamatan Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi, pada Jumat (8/2), menjelaskan

bahwa kegiatan penyampaian visi-misi Aher-Deddy Mizwar disebut kampanye simpatik karena senantiasa disertai bakti nyata.

"Pengenalan visi-misi pasan-gan nomor '4' melalui kerja nyata. Ini juga bagian pen-didikan politik. Kami lebih mengedepankan bobot, bu-kan unjuk kekuatan melalui pengerahan massa yang kerap justru mengusik ketenangan warga," papar Hersubeno.

Ditambahkan, tim sukses pasangan petahana memi-lih bentuk kampanye simpatik

Bekasi, Diawali olehKampanye Aher-Demiz

KARAWANG - Puncak perayaan tahun baru imlek 2564 di Kabupaten Kara-wang akan dipusatkan di empat kelenteng yang bera-da di wilayah perkotaan dan pedesaan. Ratusan umat Khonghucu akan berdoa di kelenteng atau wihara pada Sabtu (9/2) sore sampai malam hari.

“Puncak Imlek akan dirayakan di wilayah perko-taan, terdapat tiga kelenteng yang akan digunakan Imlek, yakni Kelenteng Kwan Tee Koen, Cow Suo Kong, dan Sian Jin Kupoh. Sedangkan di wilayah perdesaan,

Imlek akan dipusatkan di Kelenteng Shia Jin Kong,” ujar Ketua Penggerak Et-nis China Karawang, Dendi Ananda kepada wartawan, saat dihubungi melalui tel-

pon selularnya.Dikatakan, seluruh warga

Tionghoa yang tersebar di sejumlah daerah sekitar Karawang dipastikan akan mengikuti perayaan Imlek di empat kelenteng tersebut. “Dalam menyambut Imlek, seluruh pengurus kelenteng sudah melakukan berbagai persiapan, seperti bersih-bersih sekitar kelenteng, memandikan patung dewa, dan lain-lain,” katanya.

Selain itu, kata Dendi, masing-masing pengu-rus Kelenteng juga sudah melakukan Hari Persau-daraan yang digelar dengan membagi-bagikan paket sembako kepada orang yang tidak mampu. “Puncak Im-

Puncak Imlek Dipusatkan di Empat Kelenteng

PURWAKARTA - Satu orang santriwati dikabrkan meninggal dunia tertimpa material longsor yang meng-hantam Pondok Pesantren Miftahul Khoir di Kampung Mulyasari Pangkalan RT/W 01/01 Desa Pangkalan Ke-camatan Bojong. Sementara empat korban lain menga-lami luka berat dan satu korban bahkan harus di-larikan ke RSUD Bayu Asih, Purwakarta. Keterangan di-himpun Fakta Purwakarta, pada Jumat (8/2) pagi, ke-

jadian bencana longsor ini terjadi setelah pada Kamis (7/2) sore pukul 16.40 wib, hujan yang mengguyur Ke-camatan Darangdan sempat turun dengan lebat.Namun tanpa diduga, tak berapa lama hujan reda sekita pukul 17.00 WIB, tiba-tiba sebuah tebing yang persis berada di belakang pondok pesant-ren Miftahul Khoir ambrol hingga menjebol tembok kamar asrama. Bahkan je-bolnya tembok asrama itu kemudian menghantam be-

berapa santriwati yang saat itu tengah berada di dalam asrama.

Puluhan warga setempat beserta pengelola ponpes pun lalu bahu membahu mengevakuasi santri ter-masuk korban tertimpa re-runtuhan bangunan hingga berhasil dikeluarkan. Kor-ban meninggal dunia Neng Nurul Hikmah, 16 tahun. Ia merupakan warga Kam-pung Kertamanah, Desa

Longsor Tewaskan SantriwatiKARAWANG – Pemberian

dana BOS tahun 2013 langsung dilakukan dari Pemprov Jabar ke setiap sekolah yang ada di kabupaten/kota se-Jabar. Den-gan mekanisme pencairan menggunakan sistem upload data yang dilakukan pihak sekolah melalui internet dan langsung dikirim ke pusat.

Sekolah diharapkan bisa melaksanakan penyerapan dana BOS (Bantuan Opera-sional Sekolah) sebaik mung-kin. Pencairan dana BOS yang kini langsung dilakukan ke setiap rekening sekolah, su-

dah terealisasi sejak 22 Januari 2013.

“Memasuki tahun ajaran 2013 BOS dari pemerintah pusat mulai di louncing oleh Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan pada tanggal 18 januari 2013. Namun realisasi pencairannya ke rekening sekolah bersangkutan mulai tanggal 22 Januari 2013. Di-harapkan bisa terserap den-gan baik,” ujar Manager BOS 2013 Kabupaten Karawang,

BOS 2013 Bersistem Online

KARAWANG - Banyaknya penyuka olahraga sepeda membuat bisnis toko sepeda berkembang pesat di Kara-wang.Toko-toko sepeda den-gan mudah kita jumpai di Kota Lumbung Padi ini.

salah satunya Toko Sepeda Rejeki Jaya yang beralamat di Jalan Tuparev No.424 Pasar Jo-har.Toko ini menjual berbagai merek sepeda dengan kualitas baik.

Pemilik toko Rejeki Jaya Eddy mengatakan, barang yang dijual di tokonya ini adayang didatangkan dari luar negeri dan ada yang asli buatan Indonesia.

Selain mengandalkan pen-jualan sepeda, toko itu juga menyediakan assesoris, spare part dan servis sepeda.Pen-

Rejeki Jaya Lestarikan Sepeda

foto : ega

BERAGAM : Koleksi sepeda di Toko Rejeki Jaya beragam.

GADIS cantik berfostur ideal ini mengaku bangga menjadi warga Kabupaten Karawang. Di mata dia, Kara-wang yang dikenal sebagai lumbung padi merupakan ciri khas tanah kelahirannya. Di Karawang banyak tanah yang digunakan sebagai lah-an pertanian Padi yang nota-bene sebagai sumber maka-nan pokok warga Indonesia. Dengan demikian, dia bukan sekedar bangga, tetapi pemi-lik nama Dina Yulianti inipun mengaku sangat mencintai Karawang.

“Tanahku banyak memberi manfaat untuk orang banyak.

Aku bangga dan mencintai tanah Karawang,” ungkap ga-dis berperangai ramah ini.

Di era yang serba modern ini banyak pihak yang datang ke Kabupaten Karawang un-tuk menanam investasi. Ten-tunya hal ini merupakan nilai positif yang sangat mengun-tungkan Pemerintah daerah dan juga masyarakatnya. Tetapi, tentunya keadaan ini juga mempengaruhi ke-beradaan lahan pertanian padi yang mulai tergerus dengan keberadaan perusa-haan dan property. Melihat

Bangga Pada Tanah Kelahiran

Ke Halaman 11

Ke Halaman 11

Ke Halaman 11

Ke Halaman 11 Ke Halaman 11

Ke Halaman 11

Ke Halaman

Dina Yulianti

Dina

foto : jay zaelani

BAKSOS : Pasangan Aher-Demiz sedang melakukan kegiatan bakti sosial di Bekasi. Kegiatan tersebut merupakan rangkaian dari kampanye simpatik yang dilakukan pasangan ini di awal masa kampanyenya.

foto : solehudin

PERSIAPAN : Seorang pekerja tengah mendekor ruan-gan di salah satu kelenteng di Karawang. Ini merupakan persiapan jelang Imlek.

Andri Kurniawan

Page 2: Edisi 9 Februari 2013

NASIONALDEMOKRATRESTORASI INDONESIA

1 Partai NasionalDemokrat 2

PKBPartai Kebangkitan Bangsa

PartaiKebangkitanBangsa

PARTAI KEADILAN

SEJAHTERA3 Partai

KeadilanSejahtera 4 PDI

PERJUANGAN

Partai DemokrasiIndonesiaPerjuangan 5 Partai

Golkar 6 GERINDRAGERAKAN INDONESIA RAYA

Partai GerakanIndonesia Raya 7

PARTAI DEMOKRAT

PartaiDemokrat 8 PAN

PartaiAmanatNasional PPP9 Partai

PersatuanPembangunan 10 Partai Hati

Nurani Rakyat

SABTU, 9 feBrUAri 2013

2FAKTA KARAWANG

KARAWANG - DPRD Kara-wang mengingatkan semua OPD (Organisasi Perangkat Daerah) yang ada di Kara-wang agar selektif memilih rekanan yang akan menger-jakan proyek di Pemkab Karawang. Jangan sampai rekanan yang mengerjakan proyek tersebut bermodalkan dengkul dan dekat dengan kekuasaan saja. Karena hal tersebut akan berpen-garuh terh-adap realisasi dan jalannya pekerjaan.

" T a h u n 2012 lalu cukup di-jadikan pela-jaran bagi dinas-dinas yang ada di Karawang, dalam menentukan peme-nang tender pekerjaan. Jangan sampai rekanan-rekanan yang bermasalah dan tidak selesai mengerjakan pekerjaannya ditahun lalu, kembali menda-patkan proyek-proyek yang nilainya besar," ujar Deden Irwan Rishadi, Ketua Komisi C DPRD Karawang di Kan-tor DPRD Karawang, Jum'at (8/2).

Deden mengatakan, salah satu contoh pekerjaan yang tidak selesai dikerjakan pada tahun lalu yang diaki-batkan pemborongnya tidak berkompeten adalah pem-bangunan jembatan Galuh Mas, dimana proyek terse-but dimenangkan oleh salah satu orang yang dikabarkan dekat dengan lingkaran kekuasaan." Aspek kedeka-tan dengan kekuasaan harus dikesampingkan, dan yang harus dikedepankan adalah aspek kredibilitas, kemampuan modal, serta aspek-aspek lain yang bisa menunjang rekanan terse-but untuk menyelesaikan

pekerjaannya," kata Deden.Lebih jauh, menurut-

nya, dinas-dinas yang ada di Karawang, khususnya dinas-dinas yang men-jadi leading sektor proyek-proyek pekerjaan fisik, sep-erti pembangunan jalan, serta fasilitas gedung kantor dan lainnnya, pada awal ta-

hun ini har-us memiliki data lengkap t e n t a n g perusahaan-perusahaan mana saja yang tahun lalu gagal melaksana-kan peker-j a a n n y a . Bila perlu rekanan-re-kanan terse-but masuk daftar hitam dinas, dan

tidak diikutkan kembali dalam tender pekerjaan ta-hun ini."Kami hanya ingin pembangunan di Karawang berjalan dengan maksimal, sehingga masyarakat be-nar-benar merasakannya," pungkas Deden.

Hal senada juga diungkap-kan Ahmad Jimmy Zamakh-syari Sekretaris Komis C. Kata dia, di Karawang ban-yak rekanan yang memiliki kemampuan dengan modal besar, serta kredibilitas yang baik dalam melaku-kan pekerjaan dilingkungan Pemkab Karawang, tak terke-cuali bagi pekerjaan fisik yang bebannya jauh lebih berat. Sehingga, menurut-nya, dinas tidak usah pusing-pusing dalam menentukan pemenang dalam lelang tender pekerjaan."Banyak kok di Karawang rekanan yang track recordnya ba-gus. Dan, dinas juga harus tegas terhadap rekanan-re-kanan yang tahun lalu ber-masalah," singkat Jimmy. (ssp)

Black List Rekanan Bermasalah

Deden irwan

Tono :

Kerjasama Investor Buka Lapangan Pekerjaan

KARAWANG - Ketua DPRD Karawang Tono Bahtiar, mendesak agar Pemkab Karawang bekerja sama dengan pihak swasta atau investor yang akan membangun perusahaan di kabupaten setempat untuk membuka lapangan tenaga kerja. Sehingga, hal tersebut bakal meminimalisir angka pengangguran di kota ber-juluk Lumbung Padi ini.

"Perlu kerjasama yang baik antara pihak swasta, khususnya para investor di Karawang, dalam mem-persiapkan tenaga kerja di Karawang ini," ujar Tono di Karawang, Jum’at (8/2).

Dijelaskannya, bentuk kerjasama yang bisa di-lakukan oleh Pemkab dengan pihak swasta, sep-erti membentuk Balai Lati-han Kerja (BLK), dimana masyarakat bisa mengikuti pelatihan ketenagakerjaan, sesuai dengan kebutuhan Perusahaan. "Siswanya masyarakat Karawang yang masih menganggur, semen-tara tenaga pendidiknya dari perusahaan-perusa-haan Karawang, dengan demikian masyarakat bisa mendapatkan bekal ilmu sesuai dengan kebutuhan perusahaan," jelas legisla-tor PDIP Karawang ini.

Jika hal tersebut tidak dilakukan, masih menu-rutnya, maka masyarakat Karawang, terutama yang masih berusia produktif akan sulit menembus dunia kerja yang dibutuhkan oleh perusahaan."Kita berharap masyarakat Karawang tidak ada yang menganggur, ma-kanya kita semua harus dor-ong pemerintah, agar bisa menyediakan balai latihan kerja," tambah Tono.

Disisi lain Tono juga mengatakan, perkem-bangan dunia industri di Karawang semakin pesat. Hal itu dibuktikan dengan jumlah perusahaan yang beroperasi sejak 2010 lalu cuma diangka 800 peru-sahaan, namun saat ini sudah lebih dari 1000 pe-rusahaan. "Perkembangan-nya semakin baik, namun perkembangan itu harus mampu sejalan dengan penekanan angka pengang-gurannya pula," katanya.

Ketua DPRD juga men-gatakan, daerah Karawang masih sangat membutuh-kan keberadaan para in-vestor untuk menanamkan invetasinya dalam berba-gai bidang selain mendi-rikan perusahaan. Meski demikian, Tono menuntut investor yang datang ke Karawang, harus memiliki komitmen kuat dalam me-nyokokong kesejahteraan masyarakat. Salah satunya, minimal membantu men-gurangi angka pengang-guran. "Perkembangan serta perluasan kawasan industri masih diperlu-kan, tapi tentunya inves-tornya harus memiliki komitmen juga dengan masyarakat Karawang," tandas Tono.

Sementara itu di-hubungi terpisah, Ketua Paguyuban Masyarakat Cariu Bandung (PGMCB) M. Sodikin mengatakan, saat ini yang dibutuh-kan masyarakat dalam mengurangi angka pen-gangguran adalah langkah kongkrit."Langkah kongkrit yang bisa dilakukan seperti apa, masyarakat sudah ter-lalu banyak yang mengang-gur," singkat Sodikin.(ssp)

KARAWANG - Surat suara Pemilihan Gubernur (Pil-gub) Jawa Barat sudah tiba di Kantor KPUD Kabupaten Karawang. Rencananya, surat tersebut akan didistribusikan pada Sabtu 9 Febuari (hari ini,red).

Surat suara yang diterima KPUD Kabupaten Karawang sebanyak 1.723.026 lembar. Jumlah ini lebih 2,5% dari jumlah Daptar Pemilih Tetap. " Kami sudah menerima su-rat suara sebanyak 1.723.026 lembar," ujar Komisioner De-visi Logistik KPUD Kabupaten Karawang, Agus Riva'i kepada Fakta Karawang, Jum'at (8/2).

Kelebihan dari surat suara tersebut sudahdiatur ber-dasarkan Peraturan KPU dan Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008, bahwa surat su-ara untuk KPUD dikirim lebih sebanyak 2,5%. " Ini sudah sesuai dengan Peraturan KPU dan Undang-undang no-

mor 12 tahun 2008. Lebihnya nanti akan digunakan sebagai cadangan jika ada yang surat suara yang salah. " ujar Agus, menyampaikan untuk men-gakomodir apabila ada pemi-lih dari TPS lain yang sudah melapor atau meminta surat pindah memilih. “Setelah di-lakukan pendistribusian ke ke-camatan, sambungnya, surat suara akan disortir dan dilipat oleh tim yang dibentuk KPUD Karawang," tambahnya.

Selain surat suara, alat-alat perlengkapan TPS lainnya telah datang. Perlengakapan tersebut akan turut didistri-busikan ke setiap kecamatan. “Untuk pengiriman surat su-ara sendiri ditargetkan selesai pada tangga 11 Pebuari men-datang. Targetnya kita, tiga hari sudah selesai mendis-tribusikan surat suara," ujar Agus.

Sementara itu, formulir penghitungan suara masih be-

1.7 Juta Lembar Surat Suara Pilgub Disalurkan

lum tiba di KPUD Kabupaten Karawang. Dimana ditarget-kan pada tanggal 10 Pebuari mendatang semua perlengka-

pan yang dibutuhkan untuk menyelanggarakan Pilgub Jabar mendatang sudah tiba di KPUD Kabupaten Kara-

wang. " Targetnya itu semua sudah ada di KPUD tanggal 10 Pebuari 2013," tandasnya.(zck)

KARAWANG – Sejak hari per-dana dan kedua masa kampa-nye Pemilihan Gubernur Jabar periode 2013-1018, "perang" spanduk dan baliho mulai ter-jadi di beberapa titik pada be-berapa ruas jalan protokol di kota Karawang. Beragam foto dan gaya para calon berusaha menarik simpati masyarakat.

Pantauan Fakta Karawang, di sepanjang Jalan Ahmad Yani dan beberapa ruas jalan lain-nya telah terpasang spanduk/ banner salah satu pasangan, terutama kandidat Pilgub Jabar nomor urut dua (Irianto - Tatang) yang paling men-dominasi. Sayangnya, span-duk dari Paslongub ini banyak terpasang pada pohon-pohon

samping jalan. Bahkan, men-empel di tiang PJU (Penerangan Jalan Umum) milik pemerintah.

Adien Sholehoedin, S.Kom, MM. yang dimintai tanggapan-nya mengungkapkan meski menyambut hari perdana masa kampanye tim pemenangan melancarkan aksi pemasangan spanduk di beberapa titik jalan protokol di Karawang, namun tidak meski pelaskanaannya berbenturan dengan regulasi. Dimana, seperti dituangkan Peraturan Komisi Pemilihan Umum (Per KPU) bahwa da-lam pelaksanaan kampanye, pemasangan APK dilarang ditempatkan di jalan protokol, termasuk fasilitas milik pemer-intah.

"Jadi, banyaknya APK Intan yang terpasang pada pohon-pohon dan tiang PJU di jalan Ahmad Yani Karawang, diduga hal tersebut telah bertentan-gan dengan aturan kampa-nye yang disebutkan pada Per KPU," katanya.

Sementara Johan (35), warga yang kebetulan melintas di Jalan Ahmad Yani berharap para tim sukses menjaga etika dan lingkungan dalam masa-masa kampanye mendatang. "Jangan pula pohon-pohon di paku dan menjadi korban pe-masangan spanduk para kan-didat, artinya sudahlah tidak ikut menanamnya jangan pula secara massal merusaknya," himbaunya penuh harap.(zck)

Hari Kedua Kampanye, APK Masih Dipajang Asal

KARAWANG - Untuk men-ingkatkan Kapasitas dan Ka-pabilitas Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Pan-wascam), Panwaslu Kabu-paten Karawang menggelar bimbingan teknis untuk yang ketiga kalinya. Dalam bimtek tersebut diikuti oleh 90 orang peserta, masing-masing sebanyak 3 orang dari Panwascam.

Asep Saefuddin Muksin, Ketua Panwaslu Karawang mengatakan, peserta yang mengikuti bimtek tersebut diberikan materi terkait penajaman dalam penga-wasan. Selain itu, teknik tindak lanjut pelaporan, apabila ditemukan pelang-garan.

" Bimtek ini studi kasus yang lebih didahulukan. Serta upaya pencegahan juga perlu disikapi. Karena hal tersebut merupakan amanat Undang-Undang nomor 15 tahun 2011 ten-tang penyelenggaraan Pemilu," ujar Asep kepada Fakta Karawang,baru-baru ini.

Hasil diadakannya bimtek tersebut, diharapkan Pan-wascam dapat meneruskan

kepada PPL (panitia penga-was lapangan). " Nantinya Panwascam bertanggung jawab untuk melakukan pembinaan kepada PPL. Sesuai apa yang di dapat-kannya dalam Bimtek ini," ujar Asep.

Sementara, Deddy Faren-diang, salah satu anggota Panwas Provinsi menga-takan, seusainya dilakukan bimtek tersebut, akan ter-bangun tim work yang kuat. Karena dalam mengambil keputusan harus dilakukan oleh tim work. " Diharapkan juga, integritas dari Panwas ini meningkat," ujarnya.

Sosialisasi pengawasan pun, kata Deddy, perlu di-lakukan kerja sama den-gan para steakholder yang ada di lingkungan TPS. Dimana anggota Panwas tidak mungkin cukup un-tuk bisa memantau semua kegiatan di tiap TPS. " Pan-was itu ada yang sampai 1 orang mengawasi beberapa TPS. Sehingga harus dapat bekerjasama dengan para steakholder yang ada. Tapi yang pasti, kami akan men-gawasi sedetail mungkin," tandasnya.(zck)

Lagi, Kapabilitas 3 dari 90 Panwascam Dibimtek

KARAWANG - Keamanan Pelaksanaan Pemilihan Gu-bernur (Pilgub) di Karawang sudah disiapkan oleh pihak Kepolisian Resosrt (Polres) Karawang bersama Komando Distrik Militer (Kodim) 0604 Karawang. Hal ini disampai-kan Kapolres Karawang, AKBP. Arman Ahcdiat dan Dandim 0604 Karawang, Letkol Agusius S.S. di acara Deklarasi Kampa-nye Damai di Karawang.

Kata Arman, keamanan Pil-gub di Karawang merupakan tanggung jawab Polres dan

Kodim. Sehingga pihaknya bersama Kodim telah mer-encanakan metode penga-manan. " Saya dan Dandim telah merencanakan metode pengamanan Pemilukada," ujar Arman.

Pihak polres sendiri, kata Ar-man, telah melaksanakan ge-lar pasukan dan patroli. Keg-iatan tersebut, tambah Arman, akan dilakukan hingga Guber-nur dan Wakil Gubernur terpi-lih dilantik. " Kami juga telah mengadakan gelar pasukan dan patroli. Ini akan dilakukan

hingga pelantikan gubernur dan wakil gubernur jawa barat terpilih nanti," ujarnya.

Pada kegiatan pilgub ini, kata Kapolres, untuk menerima suatu kekalahan nampaknya masih belum biasa. Dimana setiap adanya pihak yang ka-lah selalu saja ada permasala-han.

Untuk itu, pihak kepolisian, kata Arman, ingin menganti-sipasi hal tersebut selama keg-iatan Pilgub dilakukan. " Kami akan selalu melakukan penga-wasan," ujar Arman.

Hal senada juga dikatakan oleh Dandim ditempat yang sama. Kata pria kelahiran Bo-gor ini, pihaknya tidak hanya membantu pihak kepolisian dalam pengamanan Pilgub. " Namun kami sudah insert bersama polisi. Kami sudah menyatu, tidak bisa dipisah-kan. Kami akan sama-sama melakukan pengamanan di Karawang" ujar Agus.

Agus mengajak masyarakat beserta seluruh Tim Sukses dari kelima pasangan calon untuk melaksanakan Pilgub dengan Sehat, Intelak dan Bu-daya (SIB) . Sebab, dengan SIB lah. Pelaksanaan Pilgub bisa dilakukan sesuai dengan yang diinginkan. "Mari kita laksana-kan Pilgub ini dengan SIB," tandasnya.(zck)

Polres dan Kodim Nyatakan Siap Amankan Pilgub

foto : zaelani

AMANKAN PiLGUB : Kapolres Karawang AKBP. Arman Ahcdiat dan Dandim 0604 Karawang, Letkol Agusius S.S menyatakan siap amankan Pilgub 24 febuari mendatang.

KARAWANG - Camat Ren-gasdengklok Maman Suprat-man mengatakan, sesuai dengan hasil pembahasan yang digelar di Pemkab Karawang yang dip-impin Bupati Ade Swara, selu-ruh Camat ditegaskan untuk ikut meningkatkan sosialisasi Pilgub terhadap masyarakat untuk da-tang ke Tempat Pemungutan Suara.

“Ini pula yang sudah kami laku-kan saat ini,” kata Maman, kepa-da Fakta Karawang, kemarin.

Dikatakan, sosilasi yang dilaku-kan tersebut merupakan salah satu cara untuk meningkatkan partisipasi jumlah pemilih di Karawang. “Sehingga banyak masyarakat yang mengikuti tahapan Pilgub dengan dilaku-kan sosialisasiitu. Dan, kami berharap partisipasi masyarakat bisa sesuai harapan nantinya,” sebut Camat.

Masih dijelaskan Maman, sosialisasi Pilgub yang dilang-sungkannya antara lain diter-uskan melalui Rapat Minggon, termasuk melalui kegiatan so-sial di wilayah Rengasdengklok melibatkan aparatur pemein-tahan tingkat desa. “Bersama-sama, kami melakukan sosial-isasi ini kepada masyarakat.

APK di DPRD DisoalDibagian lain, riak-riak

tahapan Pilgub Jabar tak terke-cuali sudah mulai digelorakan

dibeberapa wilayah Karawang. Bukan hanya masalah sosialisa-si saja, melainkan pula hingga urusan benturan aturan Pemilu. Seperti halnya, keberadaan Alat Peraga Kampanye (APK) nomor urut empat yang ditemukan di gedung DPRD Karawang.

"Kami merasa sakit hati kar-ena rumah kami itu (gedung DPRD,red) telah dijadikan tempat pemasangan APK. Lagi pula hal itu juga dilarang oleh Perturan KPU dalam beretika kampanye," ujar Ahmad Bajuri (42) warga Kelurahan Adiarsa, Karawang Barat kepada Fakta Karawang , Jum'at (8/2).

Kata dia, keberadaan APK Pasangan Calon Gubernur (Paslongub) yang menempel di pintu Wakil ketua III Dewan Perwakilan Rakyat Karawang (DPRD), Budiwanto yang juga merupakan Anggota DPRD dari Fraksi PKS (Partai Keadilan Se-jahtra), dianggapnya telah me-nyakiti hati rakyat.

“Terlepas siapa yang me-masang APK berbentuk stiker tersebut, yang pasti seharusnya sebagai partai pengusung Pas-longub nomor urut empat bisa segera mencopot APK yang te-lah menabrak aturan tersebut. Saya menuntut agar PKS selaku salah satu partai pengusung Ah-mad Heryawan - Deddy Mizwar untuk Paslongub Jabar mem-inta maaf," katanya

Hal senada juga dikatakan oleh Oo Carman (41) warga Pa-sirkaliki, Rawamerta, kata Car-man, mengetahui keberadaan APK yang terpasang di ge-dung DPRD tersebut di media lokal telah menimbulkan rasa tidak dihargai oleh para wakil rakyat. (cim/zck)

Gelora Pilgub Makin Meriah

Camat Sosialisasi, Warga Tolak APK

Asal Pasang

foto : zailani

PerANG SPANDUK : Sejak hari perdana dan kedua masa kampanye Pemilihan Gubernur Jabar periode 2013-1018, “perang” spanduk dan baliho mulai terjadi di beberapa titik pada beberapa ruas jalan protokol di kota Karawang.

foto : zailani

DiDiSTriBUSiKAN : Surat suara Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Barat sudah tiba di Kan-tor KPUD Kabupaten Karawang. Sabtu 9 febuari (hari ini,red) surat itu akan disalurkan.

Page 3: Edisi 9 Februari 2013

sabtu, 9 februari 2013

3FAKTA KARAWANG

KOTABARU – Dinas Pen-didikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Karawang akan secepatnya melakukan pem-benahan gedung SDN Citarik II Kecamatan Tirtamulya yang mandeg direnovasi.

Demikian disampaikan Ka-bid Pemuda dan Olahraga Disdikpora Karawang, Rahmat Gunadi kepada Fakta Kara-wang di acara Saba Desa di Kecamatan Kota Baru, Jum’at (8/2). “Besok (hari ini,red) Disdikpora akan menangani langsung pembenahan SDN Citarik II, mengingat kebutu-han belajar mengajar siswa tidak bisa ditunda,” katanya.

Kalau opini di masyarakat mengatakan bahwasanya re-hab SDN Citarik II terkesan lambat dari batas waktu yang dijanjikan oleh pemborong, yakni selama satu minggu, Gunadi menyampaikan itu semata-mata terkendala pe-nyediaan alat-alat material.

“Memang pengerjaan rehab SDN Citarik II mengalami ken-dala, sehingga janji pemborong yang akan melakukan penger-jaan secepatnya, terhambat oleh penyediaan. Imbasnya, itupun memunculkan keraguan masyarakat atas kegiatan rehab di SDN Citarik II,” jelasnya.

Rekanan Molor Rehab SDN Citarik II

Ditangani Disdik

Disnakertrans Akui Pengangguran MembengkakKARAWANG - Disnaker-

trans Karawang mengakui adanya pembengkakan angka pengangguran pada tahun 2013 ini. Jumlah persentasinya hingga Janu-ari, mencapai sekira 5 % dari jumlah angka pengangguran tahun 2012 yang mencapai 28.443 orang.

Dari data jumlah pencari kerja yang terdaftar di Dis-nakertrans hingga tahun 2012 yang sebanyak 28.443 orang ini, rinciannya me-liputi 15.854 pencari kerja laki-laki dan 12.599 pencari kerja perempuan. Seperti diamini Tatang Jumhana, Kasie Penempatan Tenaga Kerja Disnakertrans Kara-

wang saat ditemui Fakta Karawang, belum lama ini. Menurutnya, penyebab membengkaknya angka pengangguran karena may-oritas pencari kerja berori-entasi pada sektor industri manufaktur. Padahal selain industri tersebut, ungkap-nya, banyak perusahaan lain yang sedang mengem-bangkan sayap dengan membuka cabang, semisal industri perbankan, indus-tri perdagangan, industri hiburan dan lainnya. “Inmi faktornya diantaranya, ada pradigma kalau pencari kerja pemula kebanyakan tidak berminat dengan pe-rusahaan manufaktur itu,” ujar Tatang.

Meski diakuinya Disnaker-trans telah menggarap

sosialisasi tentang

Perda No. 1 tahun 2011, tentang Ketenagakerjaan, namun itu kurang berjalan secara signifikan. “Fak-tanya, tidak ada efek balik yang positif bagi masyarakat maupun untuk perusahaan. Itu dilihat dari masih ban-yaknya perusahaan indus-tri yang hingga kini masih merekrut tenaga kerja dari luar Karawang. Sedangkan masyarakat pribumi selalu kesulitan dalam mencari pekerjaan,” jelasnya.

Ditanya jumlah peminat kerja di Karawang, Tatang memaparkan jumlahnya meliputi sektor industri manufaktur 75%, perbank-an 15%, sedangkan 10%. “Si-sanya adalah peminat pada sektor industri hiburan dan

lainnya, “ bebernya. (hsn)

KUTAWALUYA - Jelang Pil-gub, Panitia Pemilihan Ke-camatan (PPK) Kutawaluya menggelar bimbingan teknis (Bimtek), Jumat (8/2). Acara tersebut mengikutsertakan sebanyak empat anggota TPS dari Desa Mulyajaya.

“Untuk mematangkan Pani-tia Pemungutan Suara (PPS), salah satunya di Desa Mu-lyajaya yang terdapat di keca-matan ini,” kata Kepala Desa Mulyajaya, Endang ditemui Fakta Karawang,kemarin.

Kegiatan sendiri dilaksanakan di Aula Desa Mulyajaya, pukul 14.00 WIB. “Diadakan pelatihan Bimtek untuk meningkatkan pengetahuan anggota TPS, se-hingga pada hari H Pilgub, tak terjadi kesalahan,”kata Kades. Kata dia, kegiatan Bimtek akan dilaksanakan selama tiga hari. Dari empat TPS berjumlah pengurus 40 orang dibagi men-jadi tiga golongan.

“Dengan Bimtek, panitia pelaksana Pilgub diharap-kan dapat pemahaman selain pengetahuan agar tidak men-imbulkan kerugian bagi pihak lain. Dimana gelarnyaditrans-ferkan kepada PPS untuk mengetahui peraturan tetang pemilihan, serta memini-malisir kekeliruan dalam hak

PPK Asah 40 Anggota PPS

suara,”ujarnya.Menurut Endang lagi, Bimtek

ini merupakan suatu kegiatan yang harus dilaksanakan se-mua anggota PPS, sebab mer-eka mempunyai peran penting bagi suksesi Pilgub mendatang, atau tepatnya 24 Febuari 2013. “Untuk masyarakat disini, hak suara mencapai 2.146. Atas itu

harus terlaksana dengan baik, dimana tingkat partisipasinya diharapkan tinggi,”jelasnya.

Kaedi (30), satu anggota PPS Desa Mulyajaya menambah-kan, dengan Bimtek diakuinya telah membantu pencera-han setiap anggota PPS untuk mengetahui peraturan tentang pemilihan umum.(cim)

DiasaH : sedikitnya 40 anggota PPs di Desa Mulyajaya Kecamatan Kua Waluya diasah pengeta-huannya oleh PPK Kutawaluya, Jumat (8/2).

foto:hasan basri

PeNCaKer : Pencari kerja (Pencaker) di Disnakertrans Karawang tampak memilah informasi lapangan pekerjaan, Jumat (8/2) kemarin siang.

foto:dendi

DiaLiHKaN : Karena pekerjaan rekanan molor, akhirnya Disdikpora Karawang akan mengam-bil alih rehab di sDN Citarik ii Kecamatan tirtamulya. Kecuali itu, Disdikpora menyatakan, pihak rekanan dikenai denda atas wan prestasi tersebut.

Selain secepatnya melakukan pengerjaan, Gunadi pun meng-klaim akan melakukan upaya-upaya dalam membuat kon-disi belajar mengajar kondusif, baik dengan relokasi maupun dengan cara yang lainnya.

“Kalau belajar mengajarnya di rumah, pastinya tidak akan

kondusif. Jadi, perlu ada re-lokasi ke lokasi yang lebih baik, namun tidak jauh dari SDN Citarik II,” pungkas Gunadi.

Sementara itu, Kepala Disdik-pora Karawang Agus Supriat-man mengaku telah menegur pemborong yang tidak menepati janjinya sehingga membuat kon-

disi kegiatan belajar mengajar di SDN Citarik II tidak kondusif. “Sudah kita tegur lebih tegas, denda kami pastikan diberlaku-kan kepada pemborong terse-but,” pungkasnya, mengharap-kan kegiatan rehab SDN Citarik II segera rampung sesuai keingi-nan masyarakat. (dpn)

foto:rosman

Page 4: Edisi 9 Februari 2013

SABTU, 9 FEBRUARI 2013

4FAKTA KARAWANG

KARAWANG - Siapa tak kenal   Es Teler 77, restoran bernuansa hijau dan kuning itu pasti langsung melekat di otak kita. Bahkan bisa ditemui di berbagai Mall atau tempat berbelanja di seluruh Kabupaten dan Kota di Indonesia. Misalnya saja di Karawang, menu jajanan yang satu ini, bisa dinikmati di Mal Karawang. Ulfah salah satu karyawan Es Teller 77 menjelaskan, selain menjual es, ditempat itu juga tersedia berbagai menu makanan seperti sop buntut dan macam-macam nasi goreng pilihan. “Pokonya semuanya bisa dinikmati disini,” ujar Ulfah Kepada Fakta Karawang Jumat (08/02) siang.

  Salah seorang pengunjung Nina (27)  mengakui bahwa menu di Café Es Teller 77 merupakan pilihan alternatif

ia dan kedua anaknya. Menu hidangan Es Teler yang disediakan menurutnya sangat khas, namun jika penasaran untuk mencoba makanan berat lainnya pun tidak kalah.

Ia sering   mencoba makan Nasi Jeliwet yang berupa campuran Ayam Bakar, Telur, Emping, Sayur dan sup.

Es teler merupakan es campur khas indonesia  yang dibuat dari campuran aneka buah seperti   alpukat, buah nangka, kelapa muda dan kolang kaling yang dicampur dengan santan, sirup dan serutan es. Rasanya segar dengan cita rasa manis sangat nikmat disantap saat cuaca panas. Es Teller memang cocok disajikan untuk berbagai acara spesial. Apalagi bagi anda yang berpuasa, es teler sangat pas dijadikan berbuka puasa.(ega)

Es Teler 77 RestoBernuansa Hijau-Kuning

foto: Eden

FAVORIT: Di Es Teler 77 tersedia berbagai menu makanan seperti sop buntut dan macam-macam nasi goreng pilihan

JAKARTA - Bank Indone-sia (BI) menganggap realisasi pertumbuhan ekonomi 2012 yang sebesar 6,23 persen hanya beda tipis dibanding-kan proyeksi bank sentral. Pihaknya tidak memperma-salahkan prediksinya yang meleset tersebut.

“Sebenarnya angka pertum-buhan ekonomi yang disam-paikan BI selama ini perbe-daannya hanya tipis sekali. Kita memperkirakan dulu bisa tumbuh 6,3 persen, tapi real-isasinya hanya 6,23 persen,”

kata Gubernur BI Darmin Na-sution di kantornya, Jakarta, Jumat (8/2).

Menurut Darmin, realisasi pertumbuhan ekonomi itu me-mang berfluktuasi setiap kuar-tal. Sehingga pihaknya tidak mempermasalahkan kondisi tersebut. Apalagi, kondisi ini akan disesuaikan dengan kondisi perekonomian global, regional dan kondisi pereko-nomian domestik sendiri.

“Dilihat per kuartal, itu me-mang ada fluktuasinya. Ada naik turunnya, selalu tidak

pernah rata itu, dari kuartal I hingga kuartal IV. Sementara di kuartal IV memang salah satu kuartal yang agak ren-dah,” tambahnya.

Sekadar catatan, realisasi pertumbuhan ekonomi di 2011 sebesar 6,5 persen. Sementara kuartal I-2012 naik 6,3 persen, kuartal II-2012 naik 6,4 persen, kuartal III-2012 naik 6,17 pers-en dan kuartal IV-2012 naik 6,11 persen. Sementara reali-Sementara reali-sasi pertumbuhan ekonomi di sepanjang 2012 sebesar 6,23 persen.(bbs/den) ILUSTRASI

BI: Realisasi Ekonomi 2012 Hanya Beda Tipis

JAKARTA- Akhir pekan ini, Indeks Harga Saham Gabun-gan (IHSG) terpangkas 11 poin setelah kenaikan pesat dan terus mencetak rekor tertinggi.

Pada perdagangan Jumat (8/2), IHSG berkurang 11,881 poin atau 0,26 persen men-jadi 4.491,267. Sementara Indeks LQ4 melemah 1,549 poin atau 0,20 persen men-jadi 768,845. Sedangkan in-deks Kompas100 melemah 0,09 poin menjadi 988,05.

Delapan sektor lain yang ter-kena koreksi menyeret indeks jadi negatif. Investor asing yang sebelumnya mengo-leksi saham kini mulai me-lepas untuk ambil untung.

Sektor pertanian melemah 0,42 persen, sektor indust-ri dasar melemah 0,21 per-sen, sektor properti dan ko-struksi melemah 0,2 persen, sektor konsumer melemah 0,93 persen, sektor keuangan

melemah 0,53 persen, sektor infrastruktur menguat 0,11 persen, sektor pertambangan melemah 0,76 persen, sek-tor aneka industri menguat 1,08 persen dan sektor perda-gangan melemah 0,15 persen.

Nilai transaksi perdagan-gan pada hari ini sebesar Rp 6,77 triliun. Para investor asing masih terus membo-rong saham dengan mem-bukukan pembelian bersih senilai Rp 330,58 miliar.

Sementara itu, sebagian bursa di kawasan Asia ditu-tup menguat pada Jumat ini. Indeks Komposit Shanghai naik 13,87 poin atau 0,57 persen menjadi 2.432,40. Indeks Hang Seng men-guat 38,16 poin atau 0,16 persen menjadi 23.215,16. Sementara indeks Nik-kei 225 anjlok 203,91 poin atau 1,80 persen men-jadi 11.153,16.(bbs/den)

Akhir Pekan, Investor Ambil Untung

KARAWANG - Memiliki pengalaman istimewa dengan Suzuki Ertiga bisa menjadikan inspirasi

bersama keluarga. Di Karawang jenis mobil ini tengah banyak digemari banyak orang.

Dengan tampilan mewah, Suzuki Ertiga dilengkapi dengan AC Double Blower sehingga membuat perjalanan bersama keluarga semakin menyenangkan.Dan yang patut dibanggakan dari

mobil yang satu ini adalah irit bahan bakar namun tetap nyaman.

Division Sales Head PT. Restu Mahkota Karya (RMK) Suzuki Autorized Dealer Karawang Arif Firmansyah menjelaskan, permintaan untuk jenis mobil Suzuki Ertiga memang lebih tinggi dari sebelumnya. Bahkan saking banyaknya permintaan, pemesan harus

rela menunggu barang datang.

“Keutamaan mobil ini selain irit, juga mempunyai mesin pemutar roda depan yang lebih responsif,” ungkapnya saat berbincang dengan Fakta Karawang.

Bahkan kini menurut Arif, image mobil Suzuki di Karawang adalah Eriga. Untuk lebih memperluas informasi ke masyarakat, RMK Karawang juga telah membuka banyak pameran, salah satunya di Mal Karawang dan   Karawang Central Plaza (KCP).

“Pokonya di tahun ini, Suzuki Ertiga masih rajanya mobil di Karawang,” kata Arif.

Pesona Suzuki Ertiga memang tengah mengundang decak kagum bagi setiap mata yang memandang. Dengan ruang kabin yang nyaman dan luas, Eriga bisa membuat keluaraga bebas bergerak dengan segala barang bawaan.(ega)

ERTIGA IKON MOBIL SUZUKIDI KARAWANG

JAKARTA - Mencicil Dai-hatsu dengan biaya mulai Rp 1 juta-an? Kenapa tidak. Keinginan memiliki angsu-ran mobil baru Daihatsu dengan cicilan yang rendah, mungkin saja terjadi. Ast-ra International – Daihatsu Sales Operation (AI-DSO) menggelar program yang dapat mengundang “hoki” Anda di bulan Februari ini.

Program yang dikeluarkan dalam rangka menyambut Tahun Baru China 2013, se-mata dilakukan sebagai par-

tisipasi Daihatsu untuk tu-rut memeriahkan hari besar tersebut. Angsuran bulanan yang dimulai dari kredit se-besar Rp 1 juta hingga Rp 1,8 juta, mungkin saja dilakukan bila Anda membeli unit Dai-hatsu di bulan Februari ini.

Adapun unit Daihatsu yang masuk dalam skema penghi-tungan angsuran rendah yai-tu Daihatsu Xenia, Daihatsu Terios, dan Daihatsu Sirion. Untuk besaran DP, dimulai dari 35 persen hingga 45 per-sen dari harga mobil on the

road. Sedangkan untuk asu-ransinya, Anda bisa meng-cover Daihatsu baru pilihan, dengan asuransi satu tahun All Risk dan tiga tahun TLO.

Kenapa membawa hoki? Ya selain program angsuran ringan yang dimulai Janua-ri hingga Februari ini, Anda juga bisa beruntung menda-patkan beragam hadiah lain-nya yang terangkum dalam program Daihatsu PUAAS.

Dengan membeli Daihat-su di bulan Februari, selain bisa mendapatkan angsuran

ringan, Anda juga berkes-empatan menjadi pemenang program Daihatsu PUAAS, dengan Grand Prize beru-pa 3 Kg emas murni di akhir periode (April 2013) pelak-sanaan program PUAAS.

“Menyambut Tahun Baru Imlek 2013, kami juga ingin berpartisipasi dan menjadi bagian dari kebahagiaan pe-rayaan Imlek tahun ini. Pro-gram ini sejalan dengan pro-gram Daihatsu PUAAS, yang telah kami luncurkan terlebih dahulu, semoga dapat mem-

bawa keberuntungan bagi masyarakat dan pelanggan setia Daihatsu,” ujar Hen-drayadi Lastiyoso, Head of Marketing & CS PT AI-DSO.

Bila ingin mendapatkan hoki, segera saja sambangi show room dan main dea-ler Daihatsu terdekat di kota Anda. Mungkin saja Anda yang akan menja-di pemenang dan mem-bawa pulang emas sebe-rat 3 Kg berikut Daihatsu dengan angsuran yang super ringan.(bbs/den)

Angsuran Daihatsu Hanya Rp 1 Juta-an, Kenapa Tidak!

HADIAH: Dengan membeli Daihatsu di bulan Februari, selain bisa mendapatkan angsuran ringan, Anda juga berkesempatan menjadi pemenang pro-gram Daihatsu PUAAS.

NYAMAN: Suzuki Ertiga dilengkapi dengan AC Double Blower sehingga membuat perjalanan bersama keluarga semakin menyenangkan

Page 5: Edisi 9 Februari 2013

sabtu, 9 februari 2013

5FAKTA KARAWANG

LOWONGAN SEWA ALAT PESTA

ELEKTRONIK

DEKORASI

ELEKTRONIK

KOMPUTER

PERCETAKAN

KULINER

PIJAT

taNaH

disewakaN

NICO MOTOR (GPMK)Jual beli mobil baru & bekas, Cash & Cred-it. Jl Otista No 48 (Belakang Ramayana), Cinanggoh Karawang. TLP: (0267) 401132/ 0815 9641 666/ 0877 8171 1066

JUAL RUMAH tipe 80, LT 250m2, siap huni, KT 3, KM 2, KP 1, tempat strat-egis, harga 500 jt (nego). Perumahan peruri Blok C1/16 Telukjambe Kara-wang. Hub: 08121059143

DIJUAL rmh strategis & murah lt 98/75. hrg psr 200 jt dijual 140 jt, sdh ada penyewa 5 thn bisa dijual blk dgn keuntungan 6% perthn & hadia lgsg LCD TV. lokasi perum bumi teluk jam-be krwg. Hub:081317577029

DIJUAL TANAH +-1600 M2, jl. Raya-curug Karawang Timur (3 Rumah dari Kantor Desa Curug). Hub: 08128039266/081316064671

DIJUAL TANAH +-1600 M2, jl. Raya-curug Karawang Timur (3 Rumah dari Kantor Desa Curug). Hub: 08128039266/081316064671

Disewakan lahan untuk usaha di jln Basuki Rahmat Purwakarta area Ho-tel Intan Hub: Iqbal 0818706418

CV. DEWA SAMUDRA PERKASA MOTOR (GPMK)

Jual beli mobil baru & bekas, Cash & Credit. Jl. Panatayudha No. 58A Guro I Karawang. Jl. Raya Proklamsi, Tunggak Jati Karawang. TLP: 0852 2707 3711

“BAKSO BALUNGAN MAS AGUNG”Pertama & satu2nya di Karawang, Sekali coba pasti Tergila-gila. Alamat. Jl. Sukabumi blk Krpawitan. Nope: 081399392770

5-2

TOKO MEUBEL 33JUAL Springbad, lemari plastik, karfet, lemari,meja kursi, Kualitas Terjamin. jl. tuparef No.291 Tlp.(0267)409351

STEMPEL

SERVICE SERVICE

PROPERTI

SPEART PART

SPEART PART

PONTIL CELLPontil cell jual beli, tukar tambah Hp second berbagai merek jl.Tuparef No.331 tlp.(0267)401101

TOKO JAM SONjual beraneka ragam jenis merk jam dingding alamat jl. Tuparef No.175

FAUZI FLORISTMeNJUAL: Rupa2 bunga basah/segar & mnrma dkorasi PLAMINAN, krangan bunga ppan Hand BUKeT,Bnga mbl Penganten, dll. Jl. A.R.Hakim (NIAGA) Dpn Bngkel Shinta MOTOR KrwngHUB: IYUS-ROBI. HP:0815 6348 8936/ 0857 5948 0833

27-13

CLENING SERVICE PANGGILANAnda ingin cuci sofa/karpet dengan bersi cepat & bisa langsung di gu-nakan kembali segera hubungi kami Fatriati Chotimah perum kaba in-dah Blok AB Karawang tlp 0267 845 6607/081284545399

DIBTHKN sales Distributor barang in-dustry.Pria,Maks 35 thn,Pend SMU/setingkat, punya motor.Lapor 2-3 per minggu.Domisili karawang/purwakar-ta. Kirim ke PO BOX 2582 JKP 10025/ 021-3863217/[email protected]

COMPUTERDeLTA COMPUTeR sales service, rental, setting, Net working alamat jl. tuparef 183 No.(0267)416240

JUAL-BELI

ALAT KESEHATAN

PARFUM

SEWA ALAT PESTA MURAH MULAI DARI- Tenda - Dekorasi - Panggung - Rias pen-ganten. Paket A, Paket B Komplit harga kurang dari 15 jt, MEWAH ELEGAN. Tlp.(0267)6446421/0857 1501 4133. Jl.Ulekan Desa Sukharja arah Uniska.

BASO BANG KUMISMenyediakan:baso mie ayam dll.Jl. A.R.Hakim No.106B karawang

TERAPI BEKAMMengobati berbagai macam penya-kit, khusus penyakit pinggang dan kepala.langsung sembuh ditempat.hub. Dedi Bekam/ Lala HP. 0852 1609 8762/ 0852 8249 3137

PONDOK KULINERMenyediakan: Sega pecel jogja, sego goreng barat semarang, sego bebek, ceplok solo, es dugan gulo jowo.alamat Pujasera Karawang

SOTO EMPAL GENTONGKhas Cirebon, Nyoto Rasa Ne. jln ker-ta bumi gang harumanis no. 4 depan RS. BAyu Karta 100m belakang Alfa Midi. hub. Bapak Rame 0822 6183 6433/ 0858 8866 3151. facebook. [email protected]

4-2

TOKO KOMPUTERJL.kerta bumi No. 34B tlp.0812 823 2847-

(0267)414812 Fax (0267)411605

JBL MOTOR BeNGKeL ReSMI KIAMenerima:engine OH, Tune Up, Bal-ance, Sevice Ac, Spooring, PSG Ac, ganti oli, isi freon dll. Jl.Dewi II No.2 karawang

DUA SAHABAT CeLLMenjual, Hp Grosir, Hp Berbagai Jenis Merk. Jl.Ir.H.Juanda

KHILANGAN 1BH BPKB MBL DAIHAT-SU TeRIOS T1491DF DAN 1BH BPKB MTR YMH MIO T5621GI AN RULLY ANDRIANS. HUB 0821 1083 7083

PERCETAKAN DAN TOKO KERTAS WASKITA

Menyediakan: Kertas, Setting, Master, Undangan, Kartu nama, Dll. Jl.Ir.H.Juanda No.26. tlp.0857 8005 3595

KRIS CELLMenjual: Vocer Pulsa, Kartu Perdana, dan Pulsa elektrik. Jl.Ir.H.Juanda

JUPE FRIED CHICKEN KARAWANGnikmati makanan cepat saji yang lezat dengan harga harga tejangkau dan berbgai menu andalan “jupe twister” dan “jupeto wedges” kunjungi Ruko Green Village No. 5 Samping kantor pemasaran Telp. 0267 8633100

AROMANIA PERFUMERYMenyediakan berbagi macam2 parfum yg aromahnya harum, Jl.A.R.Hakim Karawang

BANGKIT JAYA ATAPSpecialist rangka atap, distributor genteng, pemasangan plafon & list Gypsum. Jl Raya Klari KM 56 Bun-deran Legok - Gintung Kerta Klari Karawang. HP: 0267-8615196/ 0813 8506 0782

REVA KOMPUTER SERVICE CENTRE- LAPTOP - KOMPUTeR

- ALL PRINTeR - LCD(0267) 9159111, 081221247999081912302888. JLN. RM. SOLeH NO. 43 SADAMALUN-KARAWANG 41311

PiJat riLeksasi/PaNGGiLaNSolusi cepat Obat: Rematik, Strok, Migren, Susah Tidur, Asma, Pegel Linu, encok, Ibu Juminten Hp: 0852 8249 3137

SINAR MOTOR HeLM(SHM)Menyediakan: Berbagai macam helm, jas hujan dan Peralatan Motor.Jl.A.R.Hakim No.11 Karawang

NIGA MOTORMenyediakan: Speart Part, ganti oli, varia-si, Tune Up, dll. Jl.A.R.Hakim Karawang

PENGOBATAN

CV. MULTI SARANA TEKNIK JBB PRESSINDO

Sistem press tampa ketok dan bakarPress Body motor, Vely jari-jari, AS Shoock Depan, Vely Recing, Segi tiga Fork, disk Brake, dll. Jl.A.R.Hakim No.135 Karawang

SINAR BAUTSepecialis baut, mur dan tools, baut stainless, baut galvanis, baut baja, baut body motor. Jl.A.R.Hakim. No.5A Karawang. tlp.(0267)8452977-7055575 Fax (0267)8452977

SINAR ABADI MOTOR (SAM)Menyediakan: Alat-alat motor, jas hujan, pelek, ban luar, ban dalam, dll. Jl.A.R.Hakim No.106A Karawang

PUJA GRAFIKAPercetakan-Sablon-Advertissing, Menerima: Cetak Undangan, Memo, Kop Surat, Nota, dll. Jl.A.R.Hakim Blok A No.1 Karawang, Tlp.(0267)4678203-0838 1452 1383

AC MOBIL SANINTA Pasang Baru-Service-Reparasi, AC mobil. Bengkel: Jl.Raya Telukjambe No.3. Teluk-jambe-Karawang. Tlp.(0267)640272. dan Jl. A.R. Hakim No.34 Telukjambe-Karawang. Sarip Tlp.8454041 HP: 0813 8369 8527

PERCETAKAN RONSHEETMenerima undangan, kop surat, amplop, nota, memo, kartu nama, brosur, spanduk dll. Jl.A.R.Hakim Pertokoan KAI Blok C 18 Karawang. Tlp.0816 1661 445

FAJAR KARAWANGFajar Karawang menjual Aneka so-venir, pernak pernik dari Porselin, Pas bunga, terlengkap dan murah. Jl.tuparef No.303 tlp (0267)415866

SOVENIR

TOKO ALKESJual alat alat kesehatan. Jl.A.R.Hakim karawang No.53-54Tlp.(0267)8453907

TIRTA MEDIALABMenjual: Alat/perlengkapan kesehatan, Rumah sakit, Laboratium, Jl.A.R.Hakim No.18 Karawang. tlp.(0267)8453876)

Khumaira beauty care online shop yg mnyediakan mcm produk kcantikan & kshatan yg brkualitas, aman & asli dgn hrga trjangkau. produk km khu-maira beauty care wajah anda akan lebih terlihat cerah, segar, & halus...buktikan hanya di beauty carehub : 081314882021, BB : 26dd022d

TOKO BUKU FADHIL“Anda kesulitan mencari Buku, km siap membantu” mnyediakan buku mrh / BSe (buku TK/PAUD,SD,SMP,SMA, Prguruan tnggi, agama, kmpter, dll) Jl. Jend A Yani 0267406729, Jl Raya Klari 02674740164, Jl Papandayan 0267415358

TB SUN SENTRALJual berbagai macam-macam alat bangunan. Jl. Dewi Sartika II No.5

CENTRAL MOTORservice mtr, gnti oli & sphare part honda, suzuki, kawasaki Jl.Dewi Sar-tika II 0818 0604 8880

KURT ARAL MOTORMenerima: servise, tune up, ganti oli mobil, aksesoris kendaraan, Jl. komplek pertokoan kai blok B No. 17 krwng.

JBL MOTOR BENGKEL RESMI Menerima: engine OH, Tune Up, Balance, service AC, Spooring, PSG AC, Ganti oli, Isi freon dll. l.Dewi II No.2 Karawang

TOKO MASMeNARA jual beli gelang, kalung, cin-cin, liantin dll. jl.Tuparef No.144

GANDA MOTORServis revorasi, ganti oli, jual alat alat semua motor. Jl.Dwi sartika II no.7

ESA TEHNIK ELECTROMenerima: Service AC, Kulkas, Dis-penser, show case, mesin cuci, Freezer, kipas angin dll.Jl.A.R.Hakim Karawang. Hp.0856 1220 105-0813 8422 1678

PUTRA PELITAStempel cepat spanduk, Menerima: Aneka Stempel, Huruf Tulis, Plang Nama, Plat Motor dan mobil dll.Jl.A.R.Hakim Karawang

LAIN-LAIN

KEHILANGAN

RUMAH

JUAL-BELI ONLINE

HAWAI OBAT KUATToko Obat Kuat & Cosmetic “Hawai” menyediakan obat kuat Import, Cos-metic Import, Obat Botak, Penghilang luka/ Flek, Alat bantu pria wanita. Jl. Arif Rahman Hakim. HP: 0857 1646 4948/ 0812 8076 7272

INTAN MOTORMenjualrupa-rupa alat mobil, Suzuki, Toyota, Daihatsu, Mitshubisi dan menjual rupa-rupa oli mobilJl.Dewi sartika No.27 karawang

IKLAN BARIS Rp. 100.0001 bulan terbit HUBUNGI MARKETING RESMI KAMI

MATERI

KAMIIKLAN

JEMPUT

HATI-HATI TERHADAP PENIPUAN MENGATASNAMAKAN HARIAN UMUN FAKTA KARAWANG. TELITI SEBELUM ANDA BERTRANSAKSI..!!

INFO & PEMASANGAN IKLAN :Eden Kusnaedi 081287854444(267) 849 0864

GRIYA BUSANA GRIYA BUSANA

BUTIK GRIYA ZAHIRA Menyediakan: Pakaian Baju Muslim Anak dan Dewasa. Produk: Refanes, elzatta, Zoya, Saqinqh, Dll. Tersedia Juga Sarung Instant. Jl. Arif Rahman Hakim Niaga. Tlp.0813 9815 5496/ 0877 7928 5561. Menyedikan Pen-jualan Online: www.griyazahra.com

TOKO GAYA KARTINIMenyewakan kebaya Anak2, baju adat anak, rias pengantin, acara adat, wedding organizer, dll. Juga Menjual Kebaya Pengantin Beskap/ Jas Pen-gantin, baju adat, kebaya wisuda/ perpisahan, alat dekorasi pelaminan, Jl. Tuparev no. 318 Karawang.

TOKO BATIK SUMBER AGUNGMenyediakan macam2 batik tulis, batik cap, batik printing, menerima pesanan seragam. Jl Suhud Hidayat no. 32 kp. utama Jaya, Adiarsa Timur Karawang. HP: 0856 9217 9989 JL. Proklamasi, Tanjung Mekar, Tanjung Pura, Karawang. HP: 0857 1066 2557

JOHAR BATIKMenyediakan brbgai mcm jnis btik, anak2, rmja, dwsa, pria & wanita, mnerima psan-an srgm, kluarga, hajat, skolah, dll. hub. Ab-dillah 0813 1464 8223/ 0858 8187 6560

9-2

DIESEL

AL MADINAHJUAL buasana muslim pria dan wanita, tasbih, kurma, kismis, minyak jaitun, dll Jl.Tuparef No. 257 Hub: 081806463594

DISTRIBUTOR MUTIFMutif tmpil cntk, gya & Nyman, ttp syar’i, mnginpirasi. Bsn Muslim br-bahan kaos, dptkan brbagai model trbaru di rmh mutif ini. Jl. Dewi Sar-tika No. 54, Dpan Pmadam Kbkran Krwng. HP. 0815 7442 2916

4-2

RENTAL MOBIL

DANA CEPAT

PROPERTI

MENYAMBUT TAHUN BARU 2013MUSTIKA OPTICAL. MeNYeDIAKAN T-SHIRT GRATIS, UNTUK PeMBeLIAN DI-ATAS RP. 300RB & MeNeRIMA PeSeRTA ASKeS DGN PeNGGANTIAN RP. 200RB, JL. AHMAD YANI NO. 99. NO TLP. (0267) 4084341/ HP. 081317578633

KONSULTASI SPRITUALSolusi jitu mnngani mslh eknmi, prjodo-han, plet dhsyat, ksrpan, kna guna-guna/ sntet, gila, usir jin/ stan, smpurnahkan roh gntayangan, jual beli tnh, solusi jln hdp, dll. hub: Nana Hp. 0812 9448 7152

5-2

HOKI ALUMINIUM specialist Alumin-ium & kaca mngrjkn Kusen, Rolling-door etalase, folding gate, Kitchenset, kc, pintu kkmr mndi bhn aluminium, dll. Dpn GOR KRW 0267407740

SeNLI & BINTANG ALUMINIUM mngrja-kan: kusen almnium, prtsi gypsum, aw-ning, krey folding, canopy, rolling door, etalase kaca tralis besi, pgr besi, pntu hendewrson, stainless, pintu expanda trm pasang wallpaper DISeWA/DIJUAL SCAF-FOLDING Hub: Jl. TUPAReV NO.421(Dpn bank BNI) tlp.(0267)400805/0813189989 ATAU Jln. Prmns Tluk jmbe Green Village VI No.26 Tlp 8633036 KRWNG

BONGKAR PASANG GALI KUBURAN/PEMAGARAN MAKAMTrma pnggalian bngkr psang mkam/kbran & pmindahan myt bru/lma. Hub. Bpk. Ajat HP. 085219409945. & pmsangan btu nisan s/d Krwng Indah, HP. 0852 1940 9945

4-2

JASA

OPTIKSALON

MENYEWAKAN kendaraan full ac, untuk harian dengan harga terjang-kau Rp.250.000+sopir?harimobil Suzuki escudo, Kijang Inno-va, Toyota Avanza, Suzuki ertiga jl. mangga guro 1 no.7 karawang tlp. 0818499717, 08159981446

CINDO SELARAS menyewakan Ken-daraan harian, mingguan atau bu-lanan xenia, avanza, Apv, Terios, Grend Livina, elf, inova, pick up, truk, menerima jasa angkutan pindahan jawa, sumatra alamat Perumnas Te-luk Jambe Karawang blok 1 No.182 tlp.085659239557, 081281107189

MAKMUR DIESELJUAL Bor listrik,traktor quick,vacum power diesel berbagai merk dll. jl. Tuparef No.225 tlp.(0267)402877 at fax 405305

SOLUSI TePAT UNTUK MODAL USAHA ANDA jaminan BPKB.proses cepat,syarat mudah, angsuran rin-gan, kendaraan di angsuransikan, untuk pembiyaan dana tunai mobil bunga mulai 0,9% Perbulan jl.syech quro no.1 lantai 2. (samping pom bensin) lamaran karawang Hub: jaya hartono tlp. 0857 4010 0040

HOUSE OF MARCELLAmenyediakan busana muslim: muke-na, jilbab, gamis, baju koko, baju muslim anak dan busana muslimah.menerima pesanan oleh-oleh haji. Jl. Ir H. Djuanda No 15 karawang Telp 0267 8450274 / 0813 16261095 / [email protected]

YOSHIKO SALONMenerima: , Lulur, Facial, Totok Wajah, Breast treatment, Slimming, Manicure, pedicure, Dll. No Telfon 0267 8450262 Jl. Ir.H. Juanda No 62 Samping RM Dukuh

BAPAK YANTOJual beli mobil suzuki baru-bekasHp.0812 1019 4702

27-13

KULINER

TOKO BUKU

UMROH/ HAJI PLUS

RUMAH MAKAN SARI SUNDAMnydiakan khas snda: ayam kampung greng, gpkan,ikan mas/ikan nila greng, ikan asing gbus, jmbal roti greng, cbek lle, ppes ppesan dll. Jl.A.R.Hakim Krwng

ATTIN TOURJl.Kertabumi No.5 Karawang, Hub: Drs.H.AFANDI SH.MH. HP:0821 2199 253-0818 9607 46, Drs. ABDUL KHO-LIK. Hp:0856 9399 4387

29-13

I Cerdas I Lugas I Selalu Jadi Referensi I

FAKTAKARAWANG

FAKTAKARAWANG

BONUS FOTOBONUS FOTO

min pasang3 baris

IKLANANEKA KEBUTUHAN

PASANGPROPERTI OTOMOTIF

Harian Umum hanya di

Pinkyluv shop km mrpkan toko online yg mnjual acessories, prnak prnik, kprluan rmh & dpur, elktronik, bneka, tas dll. yg brnuansa hellokitty & karakter original sanrio lainnya. pinkyluv shopfor hel-lokitty dan fancy gift & pinkyluv for hi-jab mnjual macam2 baju hijabers. Hub : 0812 1888 1302, BB : 2366DCF0

PT Toyota Astra Motor (TAM) berencana akan melansir model baru un-tuk pasar nasional. Model tersebut diproyeksikan un-tuk bertarung di segmen hatchback atau satu tingkat di bawah Yaris.

Joko Trisanyoto, Marketing Director TAM berkomen-tar sedikit mengenai model baru dari Toyo-

ta ini. Dirinya menyatakan, model terbaru yang sedang dipersiapkan berkapasitas 1.200 cc.

Meski demikian, model terbaru itu dapat dipasti-kan Toyota Etios. Pasalnya hatchback ini telah beber-apa kali kepergok sedang melakukan uji jalan.

Kabar yang berhembus model ini akan dilan-

s i r

Maret 2013 ini. Namun Joko kembali bungkam saat di-tanya harga. “Harga masih belum tahu. Kita berusaha harga akan kompetitif,” jawabnya Joko singkat.

Jika nanti Etios resmi me-luncur, bukan tidak mungkin pasar Yaris akan tergerus. Joko pun tidak menampik hal itu. Dirinya tidak bisa memprediksi sebab market-nya belum terjadi.

“Semua pasti ada pergeser-an, tapi seberapanya kita

lihat saja nanti, kita jalani dulu saja.” tu-

kasnya. (rls/ega)

ETIOS Kendaraan Nyaman dari

TOYOTA

Page 6: Edisi 9 Februari 2013

SABTU, 9 FEBRUARI 2013

6FAKTA KARAWANG

I Cerdas I Lugas I Selalu Jadi Referensi I

FAKTA

KARAWANGFAKTA

KARAWANGHarian Umum

KirimkanPengaduan, Kritik

& Komentar Anda

ke082111488000082111488000

KARAWANG - Meski minim pemain, tim Persika tampil all out saat menjamu Persija Jakarta versi IPL di stadion Singaperbangsa Karawang, Ju-mat(8/2) kemarin. Dalam laga tersebut Persika harus men-gakui keunggulan tim tamu setelah kalah dengan skor 1-2.

Dua gol Persija dilesakkan pemain belakang Tomy Rifka menit ke 44 dan Edison pe-main asal Brazil menit 77. Sedangkan satu-satunya gol balasan Persika diciptakan Andrian menit ke-67. 

Pelatih Persika Edward Song usai  laga berakhir mengatakan, laga uji coba melawan Persika merupakan laga yang sangat berarti.Sebab, dalam laga tersebut, pihaknya   mendapat banyak pengalaman terutama untuk memperbaiki   kompo-sisi pemain sebelum meng-hadapi Persijab Jepara pada 24 Februari mendatang.”Tim Persika yang akan berkompe-

tisi di Divisi Utama ternyata la-waKami banyak dapat pengal-amaan dari laga ini dan akan dijadikan evaluasi sebelum menghadapi Persijab Jepara pada laga perdana nanti,” ujar Edward. 

Menurutnya, tim Persika sempat membuat barisan  per-tahanan Macan Kemayoran kedodoran.Setidaknya, Per-sika memiliki peluang namun tidak dapat dikonversi men-jadi gol. «Penyelesaian akhir Persika masih lemah demiki-an juga lini belakaangnya,» tuturnya. 

Asisten Pelatih Persika Suk-abar mengaku cukup puas dan bangga  dengan penampi-lan Asep Berlian dan kawan kawan. Sebab, dengan jum-lah poemain yang pas-pasan, anak-anak punya semangat juang dan tidak mau meny-erah untuk kalah. «Saya cukup senang dengan perjuangan mereka,»kata Sukabar.(cim)

Cara PNS di Medangasem Menjaga Kebugaran dan Kekuatan Jantung

Saba Desa Paksa Pelayanan SKPD Lumpuh

foto:dendi/hasan

SABA DESA : Imbas dari kegiatan Saba Desa seperti dua bilah mata pisau terbalik. Disatu sisi melayani disatu sisi tak terlayani. Seperti dalam gambar, semen-tara Pemkab dan jajarannya meresmikan perpustakaan, justru dua ekor kucing malah mengisi ruangan kantor Setda Asda II Pemkab Karawang, kemarin,

Jamu Persija (IPL), Persika Tampil All Out

foto:riva

ALL OUT : Persika tampil all out dalam laga di Singaperbangsa.

BATUJAYA - Kepala Seksi Ke-sejahteraan Rakyat Pemerintah Kecamatan Batujaya, Akang Muhtar, mengusulkan program beras miskin untuk tahun 2013 disubsidi penuh oleh Pemkab Karawang. Mengingat pasca diterjang banjir, beberapa war-ga desa se Kacamatan Batujaya, mengalami kesulitan hidup.

“Boro boro untuk nebus raskin,  setelah diterjang ban-jir untuk menutupi kerugian yang mereka alami saja tidak mampu, “ ungkapnya di Kantor Kecamatan Batujaya.

Minimal, sambung dia, ada

kegiatan percepatan peny-aluran beras miskin (raskin) sebagai kebijakan Pemkab di beberapa zona yang terkena banjir. Tujuannya, merin-gankan beban hidup warga korban banjir. Apalagi, jatah beras miskin sebagai salah satu program penanggulangan ke-miskinan kini didapati menu-run jumlahnya dibanding tahun sebelumnya. “Rasa pesi-mis warga terhadap kebijakan pemerintah perlu ditanggapi selaras,  “jelasnya.

Mengomentari itu, Anggota Komisi B DPRD Karawang,

Dedi Sudrajat akan menerus-kan permintaan warga Batu-jaya dengan melihat lebih dulu dasar payung hukumnya. « Sementara, kita komunikasi-kan ke Bagian hukum Pemda Karawang mengenai payung hukumnya,”jelasnya.

Jika dimungkinkan, lanjut Dedi lagi, pihaknya akan men-coba mengawal aspirasi erse-but dengan melakkan komu-nikasi melalui komisi terkait termasuk kepada pimpinan DPRD Karawang. “Kita coba kawal, jika ada payung hukum-nya,” kaanya.(cim)

Kasi Kesos Batujaya Minta Raskin Disubsidi

KOTABARU - Guna me-monitoring program-program masyarakat dan mengevalu-asi program-program Pemkab yang sudah terealisasi Bupati Karawang Ade Swara mengge-lar kegiatan Saba Desa. Acara tersebut salah satunya dilang-sungkan di Kecamatan Ko-tabaru, Jumat (8/2) kemarin.

Kegiatan yang baru pertama kali dilakukan oleh Pemkab Karawang, terutama di Ko-tabaru dilaksanakan oleh Bu-pati dan jajaran dengan men-gunjungi beberapa desa yang ada di wilayah Kecamatan Kotabaru. Semisal, peres-mian serentak untuk lokasi Perpustakan di SD Pucung

II, SD Jomin Timur I, Jomin Barat III, SD Pangulah Selatan II, Wancimekar II. “Kegiatan Saba Desa ini, sebagai upaya monitor dengan kunjungan langsung kesetiap desa dari kecamatan,” kata Bupati Ade Swara.

Di Kecamatan Kotabaru, ke-giatan Saba Desa sendiri didu-kung kepala PAUD Kecamatan Kotabaru, Udan Supriadi. Menurutnya, lewat kegiatan itu, Pemkab Karawang bisa mengetahui langsung apa saja yang harus dibenahi, termasuk melakukan penyerapan aspirasi masyarakat.

“Bagus, pastinya saya dukung. Karena ini Bu-

pati langsung turun ke lapangan untuk mengeval-uasi dan memonitoring program-program Pemda sebelumnya maupun yang be-lum dilakukan,” tuturnya.

Disindir apakah kegiatan Saba Desa oleh Bupati mengadopsi gaya Gubenur DKI Jakarta Joko Widodo dan Gubernur Aher, serta Gempungan Bupati Pur-wakarta Dedi Mulyadi, Udan Supriyadi menangkisnya. “Tentunya tidak demikian, saya melihat program Saba Desa sebelumnya sudah direncanakan oleh beliau. Ter-penting, Bupati dan jajaran terjun langsung ke lapangan agar bisa memonitoring serta

mengevaluasi program-pro-gramnya,” pungkas Udan.

Sekedar diketahui, program Saba Desa Pemkab Karawang akan dilakukan Pemkab Kar-awang dalam satu bulan den-gan mengunjungi tiga keca-matan.

Sementara, digelarnya keg-iatan Saba Desa oleh Pemkab Karawang nyaris membuat pelayanan publik disejumlah SKPD perkotaan seperti lum-puh. “Semua kepala dinas ti-dak ada ditempat, bahkan dari sekdis sampai kabid dan kasi, ikut diboyong ke Kotabaru,” kata Aminudin, seorang aktifis LSM di Karawang yang hendak mengurusi surat administrasi

di Setda Asda II Pemkab Kar-awang. “Seharusnya, dengan menggali program baru, tidak kemudian kegiatan wajib dit-inggalkan pula,” keluhnya.

Pantauan Fakta Karawang sendiri menyebutkan, seperti dilingkup kantor Disdikpora, Satpol PP, Setda Pemkab dan Dinas Pertanian tidak dihuni oleh staf jajaran pegawai set-ingkat pimpinan. Hal inipun menyulitkan sejumlah warga untuk mengurus sejumlah keperluannya. “Nanti saja lagi mas, pak kadis dan sek-dis lagi ke Kotabaru, ikut rombongan bupati,” sebut seorang PNS di Setda Pemk-ab Karawang. (dpn)

Mencegah Lebih Baik Dari Pada Mengobati Demikian yang terpantau Fakta Karawa-ng Jumat (8/2) di Unit Pelak-sana Teknis Daerah (UPTD) Puskesmas Desa Medang Asem, Kecamatan Jayakerta. Untuk meningkatkan pola hid-up sehat dijajaran pegawainya, PNS ataupun honorer, sedikit-

nya 20 orang staf di Puskesmas setempat digembleng melaku-kan gerak senam lantai. Selain untuk menjaga kesehatan, olah gerak inipun dinilai akan menjaga kebugaran staf Pusk-esmas Medangasem.

Kegiaan rutin yang dilang-sungkan setiap Jumat ini biasa dimulai pukul 07.00 WIB. “Se-

nam lantai ini merupakan ke-bugaran Jasmani untuk men-jaga kesehatan tubuh,”kata Kepala UPTD Puskesmas Desa Medangasem, Didi Elis, dite-mui di kantornya.

Animo gerak kebugaran ini rupanya tak hanya menarik animo staf pegawai Puskes-mas, namun sanggup me-

nyedot antusias masyarakat setempat. “Alhasil, masyara-kat juga antusias mengikuti kegiatanyang kami sudah lakukan sejak dua bulan lalu ini. Kami terbuka kepa-da siapa saja yang berminat ikut serta dalam olah gerak ini, tanpa dipungut biaya apapun,” katanya.

Adapun manfaat kegiatan oleh gerak itu, sambung Didi, minimal akan menolak ber-bagai penyakit seperti flu dan demam. Lainnya, yaitu melatih kelenturan tubuh dan menguatkan jantung se-lain kebugarannya. “Mence-gah itu lebih baik dari pada mengobati,”ulasnya.(cim)

Banyak cara yang dilaku-kan para pegawai negeri sipil (PNS) di Karawang

untuk menjalani pola hidup sehat. Salah satunya dengan

senam lantai.

ROSMAN, Rengasdengklok

foto:rosman

SENAM LANTAI : Salah satu olah gerak senam lantai dirutinkan kegiatannya oleh UPTD Puskesmas Mendangasem Kecamatan Jayakerta untuk kebugaran dan kesehatan.

KARAWANG - Pelaku pem-bunuhan kepada kakek tua, Acim (70) warga Dusun Krajan Timur RT 07, RW 02, Sabtu  2 Febuari 2013 hingga kini masih menjadi pertanyaan sebagian besar jemaah Dzikir Manaqib Al-Baghdadi.

Warga heran, alasan tersang-ka yang belakangan dikenal se-bagai satri di lingkungan pon-dok pesantren Al-Baghdadi, Desa Amansari, Kecamatan Rengasdengklok itu tega mem-buhun seorang kakek.

“Kami heran apa yang anjadi alasan pelaku membunuh dengan cara kejam, sehingga leher korban nyaris terputus,” kata warga Aman-sari, Nurdin, baru-baru ini.

Apalagi, kata Nurdin, pelaku pembunuhan yang disebut-sebut mengalami gangguan ke-jiwaan itu justru seperti sudah profesional sebagai pembunuh bayaran berdarah dingin. Selain tidak meninggalkan jejak,  semu-la pelaku seolah tak bersembuyi setelah membunuh Acim.

“Jika saja tidak ada suara ayam yang ribut tengah malam, tetangga tidak tahu Acim di-bunuh,” ungkapnya. Diketahui, Acim tewas di rumahnya seki-tar pukul 21.00 WIB. Diduga, korban dibunuh ketika sedang lelap tidur. (alz)

Kakek AcimDibunuh Santri?

Page 7: Edisi 9 Februari 2013

SABTU, 9 FEBRUARI 2013 HALAMAN 7FAKTA KARAWANG

BANDUNG - Cawagub Ta-tang Farhanul Hakim melaku-kan kampanye pertamanya di Pasar Astanaanyar, Jalan Astanaanyar, Jumat (8/2). Se-dangkan Cagub Irianto MS Syafiuddin (Yance) sendiri, memilih berkunjung ke lokasi korban banjir di Pangalengan, Kabupaten Bandung. Datang sekitar pukul 10.30 WIB, Ta-tang langsung masuk ke area pasar. Tempat pertama yang dikunjungi yakni Kantor Unit Pasar Astanaanyar. Di sana ia meminta izin pada Yuyu Yus-

man sebagai kepala pasar."Saya atas nama pribadi

dan Pak Yance minta doa dan dukungannya pada pilgub. Mudah-mudahan Pak Yuyu bisa membantu menyebar-kan ke pedagang di sini untuk menyukseskan pilgub," kata Tatang membuka perbincan-gan. Mendengar permintaan itu, Yuyu tersenyum dan men-jawab ringkas. Selesai berbin-cang, Tatang lalu menemui pedagang di lapaknya mas-ing-masing. Beberapa yang ditemui adalah pedagang dag-

ing, sayur, hingga pedagang ikan dan ayam.

"Pilih nomor urut 2 ya," ajak Ta-tang pada setiap pedagang yang ditemuinya sambil mengacung-kan dua jarinya. Di sana, Tatang sempat membagi-bagikan kaos kampanye ke para pedagang. Mereka berebut karena kaos yang dibagikan jumlahnya ter-batas. Ia pun menyempatkan diri berfoto dengan para peda-gang di sana.

Terakhir, ia membeli dua ayam hidup dari pedagang dengan harga Rp 200 ribu, padahal

harga yang ditawarkan untuk dua ekor ayam hanya Rp 150 ribu. "Berhubung saya nomor 2, saya beli ayamnya dua, saya bayar Rp 200 ribu," ucapnya tertawa. Pedagang ayam pun menyambutnya dengan suka cita. "Nuhun pisan, pak," ung-kap pedagang tersebut.

Sementara itu, dalam kampa-nyenya Yance di Bandung Sela-tan, Ia mengaku kaget dengan antusiasme warga yang penuh suka cita menyambutnya. "Saya sangat tidak menyangka dengan sambutan dan antusi-

asme warga," ujar Yance saat berada di Baleendah. Lokasi kampanye selanjutnya adalah di Pangalengan yaitu ke alun-alun, pasar tradisional, serta melepas jalan sehat. Di saat ber-samaan, tim kampanye Yance membagi-bagikan kaos, kal-ender, serta atribut kampanye lainnya. Di akhir kunjungannya, Yance memberikan bantuan sapi dan televisi ke panti jompo dan panti asuhan.

"Mudah-mudahan ini jadi awal yang baik dalam memenangkan pilgub," harapnya.(jay)

Intan 'Serang' Pasar Tradisonaldan Korban Banjir

Rp. 100000.Rp. 100000.setiap bulannyasetiap bulannyaAnda sudah berlanggananAnda sudah berlangganan

Denganinfak minimalDenganinfak minimal

Infak BulananUntuk Dhuafa

Infak BulananUntuk Dhuafa

BANDUNG - Kepedulian pasangan calon nomor urut 4, Ahmad Heryawan-Deddy Miz-war patut dicontoh. Tak hanya memperhatikan hal-hal besar saja, paslon dengan simbol ‘Kancing Merah’ ini juga peka terhadap hal-hal kecil. Sep-erti halnya dalam menyikapi insiden yang dialami Muham-mad Iqbal (17), mahasiswa Unisba Jurusan Kedokteran yang terluka pada matanya akibat tertusuk bambu baliho milik Aher-Deddy Mizwar, Kamis (7/2).

Kepedulian tersebut dibukti-kan dengan kedatangan Ketua Tim Pemenangan Ahmad Heryawan-Deddy Mizwar, Imam Budi ke RS Mata Cice-ndo, Jumat (8/2) sore, tempat Iqbal dirawat. Padahal siang harinya Ia sedang berada di Bekasi untuk berkampanye bersama Aher-Demiz. Men-dengar kabar tersebut, Imam pun langsung berangkat menuju Bandung untuk men-gurus pengobatan korban.

Kedatangan tim di sana ba-gaikan angin segar bagi ke-luarga Iqbal. Pasalnya, Tim Aher-Demiz siap menanggung biaya pengobatan mata Iqbal sampai sembuh total. De-mikian disampaikan Imam Budi, kemarin. “Ini sebagai bentuk kepedulian kami, atas musibah yang menimpa Iqbal. Untuk biaya pengo-batan, operasi, dan lainnya kita tanggung semua sampai Iqbal sembuh,” ucap Imam.

Kontan saja, ungkapan syu-kur pun langsung dipanjat-kan Ika Rosita, Bude dari M Iqbal. “Alhamdulillah. Kami

sangat bersyukur. Karena adiknya Iqbal, Reinhat, juga saat ini sedang dirawat, akibat kena DBD. Ibunya Iqbal yang menjaga di sana, jadi saya yang menjaga Iqbal di sini. Terima kasih banyak pak sudah berse-dia membantu kami,” ujar Ika Rosita. Ucapan senada juga disampaikan Iqbal yang saat itu masih terbaring setelah operasi. “Alhamdulillah, saya juga senang tim Pak Heryawan sudah membantu,” katanya.

Bahkan tak hanya menang-gung pengobatan Iqbal saja, Tim Paslongub nomor 4 itu berniat membantu pengo-batan adik Iqbal yang tengah dirawat di RS Auri. “Insya Al-lah kita siap membantu juga untuk pengobatan adiknya Iqbal,” sambung Imam saat berbincang dengan sanak famili Iqbal. Bahkan usai menjenguk di ruangan, Imam bersama perwakilan keluarga Iqbal langsung menuju ke bagian administrasi RS Ci-cendo untuk membereskan pengalihan biaya pengobatan, dari keluarga Iqbal kepada Tim Aher-Demiz.

Begitu pula pengurusan sepeda motor yang dipakai Iqbal saat insiden terjadi. Motor yang kini berada di Polsek Cimahi Selatan itu, akan dibantu juga pengu-rusannya oleh Tim Aher-Demiz. “Kita sudah koordi-nasi dengan teman-teman di sana, agar mengurus juga masalah motor yang kini masih berada di Polsek. Se-hingga motor itu bisa diguna-kan kembali,” pungkas Imam. (jay)

Tim Aher-Demiz, Tanggung Pengobatan

Sampai Sembuh

BANDUNG - Pasangan Rieke Diah Pitaloka-Teten Masduki (Paten) absen saat prosesi pembukaan masa kampanye di Lapangan Gasibu, Kamis (7/2). Ketidakhadiran kandidat nomor urut 5 itu, dikarenakan mereka sudah memiliki acara lain saat pembukaan kampa-nye digelar. Demikian disam-paikan Juru Bicara Paten Abdy Yuhana yang memaparkan sebenarnya mereka sudah ke Lapangan Gasibu lebih dulu. "Pada saat kandidat lain masih di dalam (DPRD), Rieke-Teten

sudah ada di lokasi, jadi bukan tidak hadir," ujar Abdy saat dikonfirmasi lewat ponsel.

Ia menyebut Paten sudah pu-nya jadwal untuk melakukan sosialisasi ke Garut. Sehingga keduanya terpaksa mening-galkan lokasi sebelum prosesi pembukaan kampanye dimu-lai. "Rieke sama Teten sudah menunggu di sana, tapi kar-ena acara lama dimulai, mer-eka meninggalkan lokasi kar-ena sudah punya jadwal lain," jelasnya. Di Garut, pasangan yang diusung PDIP tersebut

melakukan ziarah ke Taman Makam Pahlawan. Tak lupa Paslon nomor 5 itu juga men-emui masyarakat.

Meski akhirnya tidak hadir da-lam prosesi pembukaan masa kampanye, Abdy menyebut Rieke-Teten mendukung adan-ya kampanye yang bersih dan jujur. Selain itu Paten berharap Pilgub berjalan aman, lancar, dan kondusif. "Pemahaman dan persepsi Rieke-Teten tentang kampanye ini sama tentang pil-gub, kampanye harus berjalan simpatik," tandas Abdy.

Seperti diberitakan sebel-umnya, usai acara pembacaan visi misi 5 pasangan calon gu-bernur dan wakil gubernur di Gedung DPRD Jabar, agenda dilanjutkan dengan pem-bukaan masa kampanye di Lapangan Gasibu, Kamis (7/2). Namun acara tersebut tidak dihadiri secara purna oleh semua paslon. Dari pantauan di lokasi hanya ada 4 paslon yakni paslon nomor urut 1-4 yang hadir, sedangkan paslon nomor 5, Rieke Diah Pitaloka - Teten Masduki (Paten) mang-

kir sejak jeda makan siang. Paslon yang diusung PDIP itu diketahui memilih hengkang lebih dulu daripada mengikuti acara ceremoni.

Pembukaan kampanye sendiri resmi dibuka sekitar pukul 13.45. Prosesi pembu-kaan dihadiri para kandidat dengan berjalan kaki dari DPRD ke Gasibu. Sambil ber-jalan, mereka diiringgi musik rebana. Ratusan pendukung masing-masing kandidat, tak luput mengiringi langkah para pendukungnya.(jay)

Rieke - Teten Mangkir Karena Acara Lain

foto : jay zaelani

WAWANCARA : Cagub Jabar, Yance , tengah diwawancara para wartawan.

foto : jay zaelani

JENGUK : Tim Aher-Demiz menjenguk mahasiswa yang terluka.

foto : jay zaelani

LAMBAIKAN TANGAN : Pasangan Rieke-Teten melambai-kan tangan pada simpatisannya.

Page 8: Edisi 9 Februari 2013

Layanan Iklanhubungi:

Hotline Pelanggan

Eden Kusnaedi081287854444/085814666694

0267 - 8490867

KORANA URANG PURWAKARTA

FAKTAPURWAKARTA

CERDAS LUGAS SELALU JADI REFERENSI

Harian Umum

FAKTA KARAWANG

MenyajikanBerita

SepanasKopi

Andadi Pagi Hari

MenyajikanBerita

SepanasKopi

Andadi Pagi Hari 88

website : http://www.faktakarawang.comsabtu, 9 februari 2013

PT. Radio Suara Adyasamudra

Jl. Kolam Renang No. 313 Sukaseuri

Kec. Kota Baru Kab. Karawang 41373

[T] / [F] : 0264 – 319655

[email protected]

etnikom network.

JAWARADANGDUT POP INDONESIA

JAWARA

PURWAKARTA - Malang nian nasib Munjin A, warga Kampung Ciselang Kelurahan Munjul Jaya, Purwakarta.

Berniat membantu organ-isasi olah raga Persipo atas sa-ran Manajemen Persipo, tetapi justru Ia harus menelan pil pa-hit atas niat baiknya tersebut.

Iming-iming manajemen Persipo meminjam sertifikat rumahnya agar digadaikan ke Bank Jabar Cabang Purwakar-ta sebesar RP 60 Juta, dan akan dikembalikan dalam waktu tak lama, justru hingga kini tak kunjung terealisasi.

Pihak pengurus sepakbola di Purwakarta itu hingga kini bahkan terkesan tidak ber-tanggung jawab.

Munjin mengaku mengan-tongi bukti-bukti kuat ketika Persipo meminjam sertifikat rumahnya. Namun, sampai saat ini Munjin masih bersabar dan menunggu niat baik pihak

Persipo untuk mengembali-kan hak- hak nya itu. “Sudah sering nagih janji ke Persipo, tetapi hanya janji palsu yang saya dengar, “ keluh Munjin.

Diceritakan Munjin, kejadian

ini terjadi pada Oktober 2010 lalu.

Saat itu, Ia rela meminjamkan sertifikat rumahnya ke Mane-jemen Persipo di saat Persipo mengalami pailit keuangan. Dikala itu, Ia pun percaya, se-lain telah ada janji akan kem-

bali dibayar. Ia paham, bahwa untuk mengadakan satu acara Persipo membutuhkan uang yang tak sedikit. Maka, tak me-naruh curiga Ia pun mau me-nyanggupi. “Sertifikat rumah saya digadaikan di Bank Jabar Cabang Purwakarta sebesar RP 60 Juta,” beber Munjin.

Menurut Munjin, saat itu pihak Bank Jabar mau mem-berikan pinjaman sebesar yang dibutuhkan dikarena-kan ada pernyataan tiga nama penanggung jawab. “Saya tak habis pikir. ketiga pejabat yang saya percayai ternyata terus berdusta,” papar Munjin. Tragisnya, Munjin bersama keluarganya pun saat ini harus tinggal di rumah kontrakan. Ia bahkan harus menanggung uang kontrakan tersebut den-gan sendiri. “Kasihan istri dan anak saya, sekarang kami ting-gal di rumah kontrakan,” ujar Munjin. (asp)

Prahara Manajemen

PersipoDituntut

Warga Soal Sertifikat

Rumah Digadaikan

PURWAKARTA - Pihak kepoli-sian terus melakukan pengeja-ran terhadap pelaku pemasok narkoba kepada AK salah satu pelajar di sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di Purwakarta yang mengaku sebagai kurir, saat dilakukan penangkapan pada Jumat (1/2) lalu.

Saat ditangkap, AK pelajar beru-sia 16 tahun itu sempat mengaku bila barang tersebut berasal dari pemasok berinisial K, warga Ke-camatan Purwakarta.

Kini apakah K merupakan jar-ingan narkoba di kalangan pela-jar di Purwakarta, petugas masih terus melakukan pengemban-gan. “Sejauh ini, masih dalam pengembangan. Apakah K, terlibat jaringan narkoba antar pelajar atau tidak, kita belum tentukan,” kata Kapolres Pur-wakarta AKBP Slamet Harijadi saat ditanya Fakta Purwakarta di Mapolres Purwakarta, kemarin.

Meski demikian, terkait ini, kepolisian Polres Purwakarta mengaku akan terus melakukan pengejaran, selain mendalami peredaran narkoba di kalangan pelajar. “Targetnya secepatnya. Tapi kita akan lihat situasi dan kondisinya seperti apa,” singkat Kapolres.

Seperti diberitakan sebelum-nya, Seorang pelajar SMK swasta di Purwakarta berinisial AK ter-

paksa diamankan petugas sat-narkoba Polres Purwakarta pada Jumat (1/2) lalu.. Pelajar berusia 16 tahun itu, tertangkap tangan membawa satu paket jenis ganja siap edar.

Kini kasus yang membelit war-ga gang Dukuh Kecamatan Pur-wakarta, masih dalam pengem-bangan petugas. Kepada petugas pelaku mengaku merupakan kurir dari bandar ganja berinisial K yang masih dalam pengejaran petugas. Kasatnarkoba Polres Purwakarta AKP Agus menga-takan, penangkapan terhadap AK dilakukan setelah pihaknya melakukan pengintaian selama satu minggu. Dari informasi awal, pelaku pernah satu kali melakukan transaksi narkoba. Sehingga, saat mengetahui akan ada transaksi kembali, petugas kemudian melakukan peman-tauan. Ternyata di tepi jalan tidak jauh dari sekolah tersang-ka, polisi melihat keberadaan AK mencurigakan. Petugas lantas mendatangi AK dan menggele-dahnya. Kecurigaan petugas terbukti. AK yang tidak bisa ber-kutik ternyata dibalik kantong-nya menyimpan satu paket jenis ganja seharga RP25.000 yang telah dipesan oleh satu orang konsumennya. Dengan temuan itu, petugas langsung menga-mankan AK untuk dimintai ket-

PURWAKARTA - 2 dari 5 kawanan pencuri baterai BTS (Base Transceiver Station) mi-lik salah satu telepon seluler diciduk anggota Polres Pur-wakarta Jumat, kemarin. Dari tanganpelaku, disita 8 baterai sebagai barang bukti dan se-jumlah perlatan lain yang di-gunakan para pelaku dalam melakukan aksi kejahatannya.

Mereka adalah, Ad dan De. Keduanya berhasil ditang-kap petugas di rumah mas-ing-masing. Dua pelaku juga merupakan warga Kabupaten Bandung Barat. Sementara tiga pelaku lain berinisial TA, AG dan En masih dalam pengeja-ran petugas.

Meski demikian, petugas Kepolisian mengaku telah mengantongi identitas ketiga pelaku tersebut.

Kapolres Purwakarta AKBP Slamet Harijadi saat memberi-kan keterangan di polres Pur-wakarta, mengatakan, penang-kapan kawanan pencuri baterai BTS ini berawal dari laporan PT Excelindo selaku pemilik BTS ke Polsek Darangdan, bahwa terjadi pencurian baterai di Kampung Mekar Jaya Desa Sawit Kecamatan Darangdan pada 29 Januari 2013 lalu.

Mendapat laporan itu,

PURWAKARTA - Sesosok mayat pria ditemukan tewas mengambang di bantaran sungai Babakan Cikao, Kp. Sukarata Kelurahan Cipaisan - Purwakarta. Jum’at (8/2) Kemarin.

Sesosok mayat yang belum diketahui identitas ini di ke-tahui oleh salah tiga bocah saat melintas dipinggiran sungai. Saat ditemukan, kondisi mayat dalam posisi duduk dan tersandar pada sebuah batu besar tanpa mengenakan pakaian.

Bahkan di tubuh korban ditemukan sejumlah luka, selain kondisi mayat sudah membusuk hingga mengelu-arkan bau tak sedap.

Keterangan dihimpun Fakta Purwakarta, dari pene-muan sesosok mayat itu, tiga bocah ini langsung berlarian dan melaporkan kejadian ini kepada warga hingga di ter-uskan kepada ketua RT set-empat, Mamat. “Saya sendiri awalnya tidak menyangka. Tapi, tiga bocah itu memang sempat berlari sambil ber-teriak menemukan mayat,” kata Mamat saat ditemui wartawan, kemarin. Karena penasaran, Mamat kemu-dian menuju lokasi. Ternyata teriakan ketiga bocah ini be-nar adanya. “Saat itu, posisi mayat tersangkut batu dan menebar bau busuk serta dikerumuni lalat dibagian

kepala kirinya,” ujar Mamat.Sementara itu, Mumuh

Mashudin Lurah Cipaisan sat dihubingi membenarkan penemuan sesosok mayat tersebut. Kemudian Ia pun memberitahukan hal ini ke-pada pihak kepolisian. “Iya saya ditelepon Pak RT, saya langsung telpon Polsek, “ ungkap Mumuh saat berada di lokasi. Berselang selama satu jam, satuan Resque dari Damkar Purwakarta, bersa-ma satuan Polisi yang dibantu warga mengevakuasi mayat dari sungai untuk dibawa ke RS. Bayu Asih Purwakarta. Untuk dilakukan otopsi.

Dibagian lain hingga Ju-mat (8/2) kemarin, 100 pers-

onel tim SAR gabungan dari Damkar, TAGANA dan Pra-muka masih terus melaku-kan pencairan korban teng-gelam di sungai Citarum. Pencairan dilakukan setelah sempat tersiar kabar, bahwa salah satu santri Pondok Pesantren Cipulus hanyut terbawa arus sungai. Keja-dian itu terjadi pada Kamis (7/2) sore tepat pukul 15.00 WIB. Tetapi terkait adanya penemuan mayat di sungai BBC, keluarga Korban teng-gelam dan para pengurus Pondok Pesantren Al Hika-mussalafiyah kemudian datang kelokasi hingga ikut melakukan evakuasi ke ke RS Bayu Asih.(ton)

Dua Pencuri Baterai BTS Diciduk

dibawah pimpinan, Kapolsek Darangdan langsung melaku-kan olah TKP dan menin-daklanjuti laporan tersebut. Sejumlah petugas kemudian di sebar, selain petugas lain juga intens melakukan patroli sekaligus pengintaian secara terbuka dan tertutup.

Singkat cerita, tak lama, petu-gas k menemukan titik terang. Petugas pun langsung melaku-kan penangkapan terhadap Ad dan De di rumahnya masing-masing di wilayah Kabupaten Bandung Barat. Sementara

tiga pelaku lain, yang masih merupakan warga Bandung Barat melarikan diri. “Tapi kita sudah mengantongi ketiga identitas pelaku lain. Saat ini mereka berstatus DPO,” ujar Kapolres.

Dari tangan Ad dan De, polisi berhasil menyita barang bukti berupa 8 baterai BTS, tang be-sar dan sejumlah peralatan lain yang digunakan para pelaku saat melakukan pencurian. Dari aksi tersebut, kerugian PT. Excelindo ditaksir mencapai Rp18 juta lebih. (ton/asp)

Mayat tanpa IdentItas dIteMukan MengaMbang

Polisi Kejar Pemasok Narkoba ke Pelajarerangan. “Hasil pemeriksaan, tersangka mengaku sebagai kurir,” ungkap Kasatnarkoba. AK mengaku ganja tersebut juga be-rasal dari seorang bandar beri-nisial K yang diduga merupakan jaringan pemasok narkoba di kalangan pelajar di Purwakarta.

Sayangnya saat petugas hendak menjebaknya, K diduga sudah mengetahui dan berhasil kabur. “Tapi kita akan terus melakukan pengembangan, untuk men-gungkap jaringan narkoba yang melibatkan pelajar SMK ini,” ujar Agus. (ton)

foto: asep ahmad

buKti: Polisi tengah memperlihatkan barang bukti yang di-gunakan pelaku tindak kejahatan.

foto: toni

eVaKuasi: Warga dam petugas tengah mengevakuasi mayat yang ditemukan mengambang di sungai babakan Cikao.

baP: Polisi tengah mem-intai ket-erangan dalam-kasus narko-ba.

foto: asep ahmad

Page 9: Edisi 9 Februari 2013

sabtu, 9 februari 2013

9FAKTA KARAWANG

SEPANG – Antusiasme dan keadaan yang dirasakan Marc Márquez, ternya-ta berbeda kala sang rookie, baru saja mencicipi tes kompetitif di Sepang lalu. Rider yang belum lama ini promo-si dari Moto2, menemukan kenyataan bahwa yang namanya menunggangi kuda besi kelas MotoGP, tak semudah yang dibayangkan.

Tak mudah bagi pembalap Hon-da Repsol itu dalam artian kon-stan atau tampil stabil dan kon-sisten, setidaknya untuk satu seri penuh. Mungkin untuk satu-dua lap, Márquez bisa sesumbar, tapi ketika lap demi lap dilahap, Márquez mera-sa kesulitan mempertahankan kon-sistensi performanya.

“(Level) MotoGP ternyata cukup sulit. Oke, mungkin dalam satu atau dua lap, Anda merasa mampu, tapi buat saya yang paling sulit itu un-tuk tetap berusaha konstan,” ung-kap Márquez, sebagaimana dikutip Crash, Jumat (8/2/2013).

Dari hasil tiga sesi tes, mungkin

Marquez bisa bangga, tapi dirinya masih kurang puas dengan feel atau setidaknya “chemistry” antara dirin-ya dan motor RC213V miliknya. Me-mang, November lalu Márquez su-dah sempat menjajal, tapi baru kali ini Márquez merasakan motornya di event kompetitif meski hanya seba-tas sesi uji coba.

“Saat ini, saya masih mengendarai motor standar 2013. Seperti No-v e m b e r lalu, saya hanya ter-us berusaha m e n y e -suaikan g a y a

membalap saya dengan motornya. Di sesi tes berikutnya, mungkin, saya baru akan mengadaptasikan motornya dengan gaya saya,” imbuh pembalap berusia 19 tahun tersebut.

Tetapi, Márquez tentu merasakan perbedaan perkembangan yang se-lama ini diupayakannya meski terbi-lang setahap demi setahap. Mungkin untuk gelar, Márquez belum berani

lantang mengincarnya. Joki pe-mula MotoGP ini hanya

ingin mencari “titik” konsistensi un-

tuk debut musimnya. “Saya senang karena setiap hari,

saya merasa lebih baik dengan mo-tornya dan ini yang paling penting. Di tiap harinya, saya merasa lebih dekat dengan yang namanya konsis-ten dan setiap hari, saya mencoba hal-hal baru. Selama ini, informasi yang saya berikan, selalu tepat untuk tim,” lanjut Márquez.

“Selangkah demi selangkah, saya mulai memahami MotoGP, tetapi masih ada banyak waktu tersisa di pra musim. Jadi, saya berharap

bisa terus belajar seperti ini,” tandas pembalap kela-

hiran Cervera terse-but. (net)

Marquez Mengaku Berat di MotoGP

LONDON – Penyelamatan fantastis Joe Hart saat meng-gagalkan penalti Ronaldinho masih menjadi bahan pembi-caraan. Wayne Rooney men-gaku terkesima dengan aksi kiper Manchester City tersebut.

Kiper 25 tahun setinggi 194 cm ini bergerak ke arah kiri dan membaca dengan tepat arah tendangan Pemain Ter-baik Dunia 2004 dan 2005 ini.

Joe Hart membuat comeback sosok bernama lengkap Ron-aldo de Assis Moreira ke tim nasional Brasil berubah men-jadi mimpi buruk. Gara-gara kegagalan eksekusi penaltinya di menit ke-19 tersebut, Se-lecao menyerah 1-2 dari Ing-gris dalam ujicoba pada Rabu (6/2) kemarin.

“Dia sungguh hebat bisa menyelamatkan penalti terse-but, apalagi lawan yang dih-

adapinya ialah pemain terbaik sepanjang masa,” kata Rooney seperti dikutip dari Tribal Football.

Tujuh menit setelah kega-galan sang pemain terbaik dunia, Rooney berhasil mem-buka keunggulan bagi tuan rumah yang tengah meraya-kan 150 tahun berdirinya FA. Rooney mengaku hasil pertandingan akan berjalan berbeda bila eksekusi tersebut berhasil.

“Momen yang luar biasa ten-tunya bagi Joe. Jika (penalti itu) masuk, jalannya pertandingan tentu akan berbeda,” sebut Joe Hart.

“Saya yakin mereka akan berusaha tetap mempertah-ankan bola dan membuat kami frustrasi tapi untungnya kami berhasil mencetak gol pertama,” tutur Rooney. (net)

RooNey TeRKesimA

Joe HART

FIRENZE – Allenatore Fiorentina, Vincenzo Mon-tella, menegaskan bahwa dirinya senang bersama La Viola dan berambisi membawa tim asuhannya itu meraih Scudetto ketiga sepanjang sejarah klub yang identik dengan warna ungu tersebut.

Montella dianggap salah satu peracik taktik berbakat di Italia setelah musim ini bisa membuat Fiorentina bersaing untuk mempere-butkan tiket ke Liga Cham-pions musim depan. Masa depan mantan pemain Sampdoria dan AS Roma ini pun dipercaya bakal cerah se-bagai pelatih.

“Masa depan saya? Real Madrid, Manchester United, Barcelona dan Bayern Mu-nich adalah sederet klub be-sar yang saya pertimbangkan untuk dilatih,” ujar Montella,

seperti dilansir Football-Ital-ia, Jumat (8/2/2013).

“Tapi saat ini, saya tidak merasa diri saya telah siap untuk melakukan lompatan besar itu,” ungkapnya. “Un-tuk saat ini, saya ingin menja-di pelatih yang membawa La Viola memenangkan Scudet-

to ketiga mereka,” sambung pelatih berusia 38 tahun ini.

Namun, Montella me-nyadari timnya harus lebih berkembang untuk meme-nangkan gelar Scudetto, karena klub-klub besar lain-nya terus berbenah setiap musimnya demi menguasai kompetisi Serie A Italia.

“Kami ingin meningkatkan skuad kami. Kami butuh ide dan metode untuk melaku-kannya, karena kami masih memiliki jarak besar dalam hal ekonomi dengan bebera-pa klub Italia lainnya,” tuntas mantan pelatih Catania ini.

Fiorentina kini menduduki posisi keenam klasemen se-mentara Serie A dengan han-ya terpaut empat poin dari peringkat ketiga, Lazio. Stevan Jovetic cs harus bertandang ke markas capolista, Juventus akhir pekan ini dalam laga lanjutan Serie A. (net)

Montella Berambisi Bawa Viola Jadi Scudetto

Vincenzo Montella

Messi Dikontrak Hingga 2018

BARCELONA - Meski kontraknya baru akan be-rakhir tiga tahun ke depan, Lionel Messi sudah mendapatkan kontrak baru di Barcelona. Mega-bintang Argentina mendapatkan kontrak baru yang mengikatnya di Barca hingga 2018.

Sebelumnya, kontrak Messi di Camp Nou diketahui baru akan berakhir pada 2016. Namun, Barca seper-tinya tak ingin mengambil risiko pemainnya tersebut hengkang, dan memilih menambah durasi kontrak selama dua tahun.

Penandatanganan kontrak kabarnya telah dilaku-kan striker 25 tahun tersebut, Kamis kemarin. Se-bagaimana dikutip Goal, selain mendapat kontrak baru, Messi juga akan mendapat kenaikan gaji.

Messi akan menerima bayaran 11 juta euro bersih per tahun (setelah pajak). Barca juga meningkatkan klausul pelepasan kontrak Messi menjadi 250 juta euro. Jadi, apabila ada tim yang ingin merekrut Messi sebelum kontraknya berakhir, maka harus menyiap-kan dana seperempat triliun euro.

Messi menjadi pemain ketiga yang menandatan-gani perpanjangan kontrak di musim ini. Sebelum-nya, dua pemain veteran, Carles Puyol dan Xavi Her-nandez telah lebih dulu menunjukkan komitmennya pada klub berjuluk Blaugrana tersebut. (net)

Lionel messi

rooney

Marc Márquez

Page 10: Edisi 9 Februari 2013

HALAMAN 10FAKTA KARAWANG sabtu, 9 februari 2013

Okira Bexxa Tak Mau Dikaitkan Dengan Raffi Ahmad LagiSALAH satu personil

girlband Bexxa, Okira, pernah diisukan dekat dengan Raffi Ahmad. Bah-kan juga diduga menjadi salah satu penyebab ru-saknya hubungan antara Raffi dan Yuni Shara.

Hingga saat ini Okira mengaku belum mengun-jungi Raffi yang mendekam di BNN. Menurutnya, dia tidak begitu dekat den-gan Raffi sehingga belum merasa perlu untuk segera menengok presenter Dah-syat itu.

“Tapi kalau ada yang

ngajakin jenguk bareng, nggak cuma Bexxa, kita sih mau. Walaupun ng-gak dekat sama Kak Raffi tapi ya bersimpati saja,” ujar Okira di Studio RCTI, Kebon Jeruk, Jakarta Ba-rat, Jumat (8/2).

Okira pun membantah tuduhan yang menya-takan Raffi terjerumus narkoba karena dirinya. Dia menegaskan pen-angkapan Raffi tidak ada hubungannya sama sekali dengan dirinya.

“Wah enggak ada hubungannya deh.

Masalah itu enggak bisa disangkutpautin, eng-gak usah disambung-sambungin,” kata Okira sambil menggelengkan kepala.

Buat sekarang Okira hanya bisa mendoakan yang terbaik bagi Raffi. “Agak speechless juga waktu denger beritanya. Turut prihatin dan men-doakan yang terbaik. Semoga masalahnya cepat selesai,” pungkasnya. (kpl/aal/abs/dar)

BINGUNG mencari tempat berkaraoke bukan lagi alasan untuk sekedar menghilangkan penat bersama keluarga. Diva Family Karaoke nampaknya bisa menjadi pilihan alternatif untuk sing a song mengisi wak-tu luang bersama keluarga.

Diva Karaoke yang ber-lokasi di Mall Ramayana ini memang pantas dan nyaman dikunjungi sebagai lokasi hiburan bernyanyi ditengah kota Karawang.Selain telah dilengkapi fasilitas teknologi tinggi, sistim pelayanan yang ramah juga bisa dirasakan ditempat hiburan yang satu ini. “Di tempat ini pengunjung bisa menikmati pencarian lagu dengan teknologi cang-gih serta audio sound sistem yang moderen,“ papar Asisten Manajer Diva Handito Ardi Putro kepada Fakta Karawang

Jumat (08/02) siang.Selain bisa berkaraoke,

ditempat ini juga tersedia ber-bagai menu makanan dan mi-numan.Serta bisa menikmati sarana hiburan olahraga Bil-iard untuk menambah ke-nyamanan pengunjung untuk hiburan ditempat yang satu ini.Kepuasan pengunjung di DIVA kembali akan berkesan ketika semua pelayanan dan fasilitas yang disuguhkan di sana bisa didapatkan den-gan harga terjangkau. Bahkan dapatkan harga paket ekono-mis untuk acara Ulang Tahun anak Anda atau Corporate Gathering sampai kapasitas 35 orang.

Diva family karaoke sendiri memiliki 6 jenis room , me-liputi Small room, Medium room, Large room, Deluxe room VIP room dan VVIP

room. Tempat Karaoke Kelu-arga yang outlet pertamanya berdiri di Jl. Mangga Besar Raya no.96. Jakarta Barat bulan April 2011, didirikan langsung oleh artis ROSSA, juga sebagai Brand Ambas-sador yang akan memperce-pat awareness brand family karaoke ini . Sesuai brandnya DIVA, dikonsep untuk mem-berikan keistimewaan kepada pelanggan wanita dengan program-program khususnya. Bukan hanya sebagai pelang-gan tapi juga bisa menjadi DIVA semalam.

DIVA Family Karaoke dibuat dan diharapkan bisa menjadi pilihan utama masyarakat pencinta kara-oke keluarga di Indonesia. Segmen pasarnya datang dari kalangan usia anak anak sampai orang tua. (ega)

Diva Karaoke Manjakan anda SeraSa jadi Bintang

BeLAkANGAN memang sempat muncul kabar bahwa hubungan Kristen Stewart dan Robert Pattinson telah berakh-ir. Kini, Kristen malah mengaku naksir pada wanita. Lho kok?

Hal itulah yang diungkap-kan bintang TWILIGHT ini saat wawancara dengan W Magazine. Kristen men-gakui bahwa aktris sekaligus penyanyi Amy Adams adalah bintang favoritnya.

“Dan Amy Ad-ams, man, dia itu aktris favor-itku. Aku na-ksir banget... Dia luar biasa,” ungkapnya sep-erti dilaporkan oleh Digital Spy.

Tak han-ya Amy A d -a m s

ternyata. Wanita 22 tahun ini juga mengaku mengidolakan beberapa aktor kawakan lain-nya seperti Harrison Ford dan Colin Farrell.

“Bagiku, Harrison Ford itu se-suatu banget. Colin Farrell, aku memang belum pernah benar-

benar kerja dengannya. Tapi bukan berarti

aku ga naksir dia,” ungkap-

nya lagi. ( d g s /

ris)

TIDAk seperti penjenguk sebelumnya, artis Gunawan siang tadi bisa m e n j e n g u k Raffi Ahmad yang ditahan pihak Badan Narkotika Na-sional (BNN). Kurang lebih suami dari Sybilla Er-nova Hartoto Hardikusumo atau Lala itu m e n g hab i s-kan waktu 2 jam berada di dalam gedung BNN.

“Ngobrol biasa aja. Nanya kondisinya gimana ? dia se-hat, BNN welcome sekali tadi pas saya datang untuk jenguk dia,” ujarnya usai menjenguk Raffi di BNN, Ja-karta Timur, Jumat (8/2).

Dalam kesempatan tersebut, Raffi Ahmad menyampaikan

b e b e r a p a curhatannya kepada Gu-nawan. Salah satunya ada-lah soal syut-ing. Menu-rut pemilik nama leng-kap Gunawan Sudradjat itu Raffi merasa aneh tidak m e l a k u k a n syuting sela-ma dua min-ggu belakan-gan ini.

“Curhat, dia bilang, dia gak bisa syuting lagi. Agak sedikit aneh kan biasanya syuting. Datang kesini supaya terhibur. Jadi saya cuma liat kondisinya ya. Alhamdulillah sehat,” pung-kasnya. (kpl/hen/dis/rth)

Raffi Merasa Aneh karena Tidak Syuting

kristen Stewart

Mengaku Jatuh Cinta Pada Amy Adams

raffi ahmad

Okira bexxa

foto: ega

NYaMaN: salah satu room di Diva Karaoke. Ditempat ini, anda akan merasa nya-man dengan tempat dan sound untuk berkaraoke. sehingga menjadikan anda bagai bintang.

Page 11: Edisi 9 Februari 2013

SABTU, 9 FeBrUAri 2013

11

Dari Halaman 1

Dari Halaman 1

Dari Halaman 1

Dari Halaman 1

Dari Halaman 1

Dari Halaman 1 Dari Halaman 1

Harian Umum

FAKTAKARAWANGCerdas Lugas Selalu jadi Referensi

Penerbit PT. FAKTA JABAR MEDIATAMA

KOMISARIS UTAMA KOMISARIS GM OPRASIONAL/ PEMREDREDPEL REDAKTU KORLIP REPORTER

PRACETAK BIRO PURWAKARTA SEKRED MANAGER SIRKULASISIRKULASI GM BISNIS MANAGER MARKETING MARKETING MANAGER EO &

SUPLEMENT ADVESOR CORPORATE INTERNAL AUDITING LITBANGCORPORATE SECRETARY

: Wulan Puspasari, : Momon Durachman, R. Teguh, Chief Executive Officer (CEO) : Asep Irawan Syafe’i. :

Zaenal Musthofa, : Bayu Hidayah, R: Toni, Arif, : Solehudin, : Rosman, Zaelani Ardika, Dendy, Ega, Hasan Basri, Jay Qadarsih,

: Ardy Suparno, Yogi Ibrahim, Sofyan, Agil Hasanudin. : : Fika, : Gilang

Ginanjar, : Denis, Evan, Cardi, Suherman. : Jenny Siswo, : Eden Kusnaedi, : Mira Marina,

: Noorsyam, Ahmed Rizky. : Nana Hanafi, Tri Harindro Respatianto. : Triwardhana Adya, : T. Minahasa

Putra. : Albi Salman Bchtiar, Rafika Nur Aziza, Tatang.

Catur Azi, Asep Ahmad, Toni Triyadi.

karena menilai kegiatan ini lebih efektif menyosialisasikan visi-misi. Masyarakat pemilih, khususnya, hendak diajak un-tuk mengedepankan pendala-man program kandidat seba-gai dasar menjatuhkan pilihan pada pencoblosan 24 Februari mendatang.

"Kami mengajak para pemi-lih untuk tidak lagi emosion-al. Warga sebaiknya memi-

lih pasangan Pilgub 2013 karena kualitas visi-misi dan rencana program kerja pasan-gan Cagub-Cawagub," tambah Hersubeno.

Penegasan serupa disampai-kan Cagub Ahmad Heryawan. Aher --panggilan akrab Gu-bernur Jabar 2008-2013 yang mengantongi 92 penghargaan nasional dan internasional-- menegaskan secara terpisah, sejak awal dirinya mewanti-wanti tim suksesnya agar menggelar kampanye men-

didik."Kampanye harus menjadi

ajang pendidikan politik yang sehat. Bukan sekadar obral janji dalam kegiatan hura-hura," te-gas Aher.

Cagub Heryawan juga menan-daskan, dirinya juga hendak memanfaatkan masa kampanye 7-20 Februari untuk mengenal warga Jabar dari dekat. Dengan bertemu warga lapisan bawah, saya dapat melihat dan mend-engar langsung aspirasi rakyat, yang insya Allah bakal menjadi

bekal bila Allah menghendaki kami memimpin Jabar lima ta-hun mendatang," tutur Aher.

Kampanye simpatik hari pertama pasangan Ahmad Heryawan-Deddy Mizwar di Kab. Bekasi berupa bakti nyata perbaikan jalan rusak di de-pan SPBU Warung Bongkok, Jl. Raya Bekasi di Kel. Telaga Mur-ni, Kec. Cikarang Barat, Kab. Bekasi. Kampanye melibatkan warga sekitar dengan menim-bun kirmil di jalan berlubang. (jay)

Bekasi, Diawali oleh....

lek 2564, orang Tionghoa akan menggelar sembahyang, pesta kembang api, dan menyalakan puluhan lampion. Dalam per-ayaan Imlek tahun ini, orang Tionghoa meminta berkah dan keselamatan kepada tu-han,” terangnya.

Sementara itu, salah seorang jamaah kelenteng Sian Jin kupoh, Bayu Saputra men-jelaskan, perayaan Imlek sama

seperti perayaan tahun baru masehi maupun tahun baru muharam. “Saat perayaan kami juga akan memberikan makanan kepada masyarkaat,” jelasnya.

Sebelum perayaan dimulai, kata Bayu, warga Tionghoa akan menyumbangkan lilin ke kelenteng yang bertujuan memberikan penerangan pada hati yang memberikan-nya. Selain lilin, warga Tion-ghoa juga akan menyalakan lentera merah.

“Biasanya semakin banyak lilin di kelenteng, maka makin banyak sumbangan yang diberikan bagi masyarkat,” terangnya.

Ia berharap agar tahun baru Imlek ini bisa memberikan keberkahan bagi seluruh masyarakat, tidak hanya untuk warga Tionghoa tapi untuk se-luruh masyarakat yang ada di Karawang.

“Kami berharap tahun ini lebih baik dari tahun sebelum-nya,” pungkasnya.(ssp)

Puncak Imlek Dipusatkan....

“Namanya juga publik, ke-tika ada pejabat yang menge-luarkan pernyataan, apalagi sekelas Bupati, tentunya har-us dipertanggungjawabkan. Sebab, publik masih dibuat bertanya tanya,tentang kete-gasan Bupati menyikapi sikap pejabat yang arogan. Apakah Bupati rela, jika urusan ini

malah kemudian dianggap publik ada kongkalikong den-gan Asda II, sehingga tak ada nyali mencabut atau meme-cat jabatan Darnawi,"terang Andri Kurniawan.

Dikatakannya, bagi nama baik Bupati, sedianya sikap te-gas harus sesegera mungkin di-lakukan kepada Asda II yang su-dah melakukan tindakan yang arogan terhadap awak media.

“Sudah terlanjur publik

mengetahuinya. Jangan sam-pai kekecewaan publik kem-bali terakumulasi yang pada akhirnya akan menyalahkan Bupati. Lagi pula, untuk apa Bupati harus mempertah-ankan pejabat seperti dia (Darnawi,red). Bukannya Bupati pernah mengkritisi ka-langan aktivis dengan bahasa 'Pintar Tapi Tidak Bermoral'. Tapi walau begitu aktivis tidak pernah mengeluarkan baha-

sa bahasa kotor seperti yang diucapkan oleh pejabat yang justru kedudukannya sebagai eselon II, atau pejabat teras Setda Karawang,” jelasnya.

Selain itu,sambung An-dri lagi, terkait proses hu-kum atas penghinaan ter-hadap beberapa kalangan wartawan yang dilakukan Asda II Darnawi, FRKB juga mendesak hal tersebut ditun-taskan hingga ke akar.(cim)

Bupati Tak Becus Bina Bawahan

Kertasari, Bojong. Semen-tara korban luka berat hingga harus mendapat perawatan RSUD Bayu Asih adalah Neng Siti Sopiyah 14 tahun. Saat

ditemui wartawan, salah se-orang pengurus pesantren Abdur Rosyid, mengaku cukup prihatin dengan ke-jadian tersebut. Bahkan, Ia berharap kejadian ini tidak akan terulang kembali. Se-mentara, jenazah Nurul

Hikmah telah dibawa pu-lang kerumah duka di Kp Kertamanah,Bojong. Pihak keluarga telah menggelar tahlilan. Jenazah juga sudah telah dimakamkan di pe-makaman umum kampung setempat. (ton)

Longsor Tewaskan Santriwati

Toto Suharto, kepada Fakta Karawang, Jumat (8/2), di ru-ang kerjanya.

Dikatakan Toto, mekanisme pencairan BOS saat ini ber-beda dengan tahun-tahun sebelumnya. Di mana meng-gunakan sistem upload data yang dilakukan pihak sekolah melalui internet dan langsung dikirim ke pusat.

“Sehingga nanti mekanisme transfer dilakukan pihak Dik-nas Provinsi langsung ke rek-ening sekolah masing-masing. Jadi tidak mungkin ada peny-impangan yang dilakukan Dik-nas Kabupaten,” ucapnya.

Dijelaskan Toto, program BOS terlaksana beranjak dari Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 mengenai Sistem Pendidikan Nasional yang mengamanatkan, bahwa set-iap warga negara berusia 7-15 tahun wajib mengikuti pen-didikan dasar.

Pasal 34 ayat 2 menyebutkan bahwa Pemerintah dan pemda setempat menjamin terseleng-garanya wajib belajar mini-mal pada jenjang pendidikan dasar tanpa memungut biaya, sedangkan dalam ayat 3 dis-ebutkan bahwa wajib belajar merupakan tanggung jawab

Negara. Yang diselenggarakan oleh lembaga pendidikan pe-merintah, pemerintah daerah, dan masyarakat. Konsekuensi dari amanat undang-undang tersebut adalah Pemerintah dan pemda wajib memberikan layanan pendidikan bagi se-luruh peserta didik pada ting-kat pendidikan dasar (SD dan SMP) bersama dengan satuan pendidikan lain yang sedera-jat.

Salah satu indikator penun-tasan program Wajib Belajar 9 Tahun dapat diukur dengan Angka Partisipasi Kasar (APK) SD dan SMP. Pada tahun 2005 APK SD telah mencapai 115%, sedangkan SMP pada tahun 2009 telah mencapai 98,11%.

“Sehingga program wajib belajar 9 tahun telah tuntas 7 tahun lebih awal dari target deklarasi Education For All (EFA) di Dakar. Program BOS yang dimulai sejak bulan Juli 2005, telah berperan secara signifikan dalam percepatan pencapaian program wajib be-lajar 9 tahun. Oleh karena itu, mulai tahun 2009 pemerintah telah melakukan perubahan tujuan, pendekatan dan orien-tasi program BOS, dari perlua-san akses menuju peningkatan kualitas,” jabarnya.

Pada tahun 2012 dana BOS mengalami perubahan meka-

nisme penyaluran. Sehingga pada tahun anggaran 2011 pe-nyaluran dana BOS dilakukan melalui mekanisme transfer ke daerah kabupaten atau kota dalam bentuk Dana Penye-suaian untuk Bantuan Opera-sional Sekolah. Namun mulai tahun anggaran 2012 BOS dis-alurkan dengan mekanisme yang sama tetapi melalui pe-merintah provinsi.

Sesuai dengan Permendiknas nomor 69 Tahun 2009, lanjut dia, standar biaya operasi non personalia adalah standar biaya yang diperlukan untuk membiayai kegiatan operasi non personalia selama satu tahun, sebagai bagian dari keseluruhan dana pendidi-kan agar satuan pendidikan dapat melakukan kegiatan secara teratur dan berkelan-jutan sesuai Standar Nasion-al Pendidikan.

“BOS merupakan pro-gram pemerintah yang pada dasarnya untuk penyediaan pendanaan biaya operasi non personalia bagi satuan pendidikan dasar sebagai pelaksana program wajib be-lajar. Namun demikian, ada beberapa jenis pembiayaan investasi dan personalia yang diperbolehkan dibiayai den-gan dana BOS,” pungkasnya. (hsn)

BOS 2013 Bersistem Online

jualan assesoris termasuk yang paling laku terjual di toko ini. Seperti helm, jersey, sarung tangan, dan botol minuman.

Semakin bertambahnya kendaraan bermotor di Kota Karawang juga menambah jumlah polusi yang berbahaya untuk kesehatan.Sehingga tidak sedikit warga Karawang yang mulai tertarik menggu-

nakan sepeda untuk beraktifi-tas sehari-hari.

Toko Sepeda Rejeki Jaya melayani penjualan produk sepeda berbagai variasi dan berbagai macam ukuran.Serta menyediakan sepeda lipat dari berbagai macam merk terkenal dengan harga terjangkau yang sedang dige-mari oleh banyak kalangan muda sampai yang tua. “Se-lain itu, kita juga merangkul banyak komunitas penggemar

sepeda di Karawang, dan pe-rusahaan leasing,” papar Eddy saat ditemui Fakta Karawang Kamis (07/02) di tokonya.

Eddy menambahkan, sepeda yang saat ini tengah digemari adalah jenis MTB (mountain Bike) atau yang lebih dike-nal dengan sepeda gunung.Selain bisa digunakan untuk berolahraga, sepeda jenis itu juga sering dipakai sekedar bersantai sambil jalan-jalan. “produk unggulan kita yaitu

merek Police dan elemen,” ka-tanya.

Selain harga yang terjang-kau, dua merek itu juga mem-punyai spesifikasi tinggi.Na-mun yang paling beda toko sepeda Rejeki jaya dengan toko sepeda lain, ditempat ini menjual sepeda dengan harga grosir dan eceran. “Konsumen kita bahkan ada dari Kalim-antan, selain dari Purwakarta ,Bekasi,dan Subang,” tandas-nya.(ega)

Rejeki Jaya Lestarikan Sepeda

kondisi ini Dina mengajak warga Karawang untuk tetap mempertahankan kelestarian eksosistem, tentunya dengan ter-us melestarikan pertanian padi.

“Zaman boleh saja maju dan terus berkembang. Tetapi kita jangan melupakan peranan tumbuhan terutama padi, kare-na padi memiliki peranan sangat penting,” ujarnya.

Tanah Karawang sejak 12

Juli 1995 silam menjadi saksi kecantikan dan kebaikan hati Dina. Pemilik hidung bangir inipun mengaku akan selalu mencintai tanah Karawang. Sebagai warga Karawang, Dina yang bangga dengan ram-but panjangnya berjanji akan memberikan yang terbaik untuk Karawang khususnya dan tentunya untuk tanah air. Cara yang ia aplikasikan untuk mencintai Karawang adalah dengan terus belajar, mening-katkan prestasi dan memberi-

kan yang terbaik untuk kedua orangtunya.

“Mencintai diri sendiri, orang tua dan bangsa ini dengan melakukan sesuatu yang ter-baik. Sebagai generasi muda aku wajib belajar, berusaha dan selalu berdoa dan menghormati waktu dan lingkungan,” papar gadis belia yang tercatat sebagai siswi SMAN 1 Karawang Kelas XII IPA 3 ini.

Putri semata wayang Endang Suherman dan Ade Sumiati saat ini sibuk di dunia tarik suara,

menari, modeling dan acting. Kendati demikian Dina selalu memperioritaskan pendidikan. Bahkan saat ini Dina tengah sibuk mencari universitas yang akan menjadi tempat ia meng-gali ilmu seusai lulus SMA.

“Prestasi yang kucari adalah jalan menuju cita-citaku men-jadi wanita karir. Aku ingin menjadi pengusaha menjadi artis terkenal dalam hal yang positif,” tukas pemilik kulit putih dan bersuara merdu ini sambil tersenyum.(ega)

Bangga Pada Tanah Kelahiran

KARAWANG - Sebuah mobil pengangkut cabe dan sayuran dari Cirebon, Jumat (8/2), terguling di KM 58 Tol Karawang Timur. Mo-bil bak terbuka yang dikemudi-kan Makmun Sugiono (45) itu, sebelumnya sempat oleng dan menabrak pagar pembatas jalan.

“Saya melaju dengan kecepa-tan normal. Namun tiba-tiba ban depan sebelah kiri pecah. Saat itu juga saya tak bisa men-gendalikan kendaraan, hingga terjungkal seperti ini,” ucap Makmun Sugiono, sopir pen-gangkut cabe, warga Kang-graksan Cirebon kepada Fakta Karawang, di lokasi kejadian.

Beruntung, dalam kecelakaan itu tidak ada korban jiwa. Mak-mun dan dua kernetnya hanya menderita luka ringan. Na-mun demikian, kondisi mobil berplat nomor E 8756 VF yang dikemudikan Makmun, ringsek.

Dikatakan dia, dirinya men-gangkut cabe dan sayuran dari Cirebon menuju Pasar Induk Cibitung. Namun di tengah perjalanan tiba-tiba ban mobilnya pecah.

Dari informasi yang didapat Fakta Karawang di lokasi, ke-celakaan terjadi sekitar pukul 16.20 WIB. Kejadian sempat menjadi tontonan warga yang berada di kawasan dekat tol. Hingga berita ditulis, ken-daraan belum dievakuasi. Berikut belum ada petugas yang datang ke lokasi.(bay)

Mobil Pengangkut Cabe Terjungkal di KM 58

KARAWANG – Sebagian warga Karawang merasa ke-beratan dan tak terima den-gan adanya stiker pasangan Ahmad Heryawan-Dedy Mizwar yang menempel di kaca ruangan salah satu Ket-ua DPRD Karawang.

Ahmad Bajuri (42) warga Kelurahan Adiarsa, Kara-wang Barat, mengatakan, ke-beradaan stiker Aher-Demiz yang menempel di kaca ru-angan Wakil ketua III DPRD Karawang, Budiwanto (yang juga merupakan Anggota DPRD dari Fraksi PKS), telah menyakiti hati rakyat.

"Kami merasa sakit hati karena rumah kami itu (Ge-dung DPRD-Red) telah di-jadikan tempat pemasangan alat peraga kampanye. Pa-dahal itu dilarang oleh KPU dalam beretika kampanye," ujar Bajuri kepada Fakta Karawang , Jum'at (8/2).

Terlepas siapa yang me-masang stiker tersebut, tambah Bajuri, yang pasti seharusnya PKS sebagai par-tai pengusung Paslongub nomor urut 4 bisa segera mencopotnya. Untuk itu pula Bajuri menuntut agar PKS selaku salah satu partai pengusung pasangan Aher-Demiz untuk meminta maaf kepada rakyat Karawang.

" Sudah seharusnya PKS sebagai partai pengusung meminta maaf kepada kami sebagai tuan rumah di ge-dung wakil rakyat itu," sing-

kat Bajuri.Hal senada juga dikatakan

oleh Oo Carman (41) warga Pasirkaliki, Rawamerta. Dikatakan Carman, dirinya mengetahui keberadaan stiker yang menempel di salah satu ruangan wakil ketua dewan, adalah dari media massa. Itu, kata dia, telah menimbulkan rasa tidak hormat kami dan se-baliknya mereka juga tidak menghargai kami sebagai rakyat.

“Gedung tersebut adalah milik rakyat. Dan dibangun oleh uang rakyat. Sehingga tidak sepantasnya alat per-aga kampanye paslongub nempel di gedung rakyat," ujar Carman.

Seharusnya, tambah Car-man, oknum yang me-masang stiker tersebut bisa lebih bertindak dewasa. Be-gitu pun Budiwanto, sebagai wakil rakyat, kata dia, harus bisa melakukan tindakan te-gas kepada oknum yang me-masang stiker tersebut.

" Stiker itu kan menempel di ruangannya Pak Budi-wanto sebagai anggota de-wan dari Fraksi PKS. Dalam hal ini, Pak Budiwanto harus bisa melakukan tindakan terhadap oknum yang me-masang stiker itu," ujar Car-man.

Sementara itu, seorang pengamat politik di Ka-bupaten Karawang, Adien Sholehoedin, S.kom, MM, saat dimintai pendapatnya, mengatakan, kalau ungka-pan warga itu benar. Kata Adien, dirinya setuju dengan warga, bahwa PKS harus me-minta maaf kepada rakyat.

"Saya setuju dengan warga.

PKS memang harus meminta maaf kepada rakyat. Karena itu adalah gedung rakyat. Bukan milik perseorangan dari anggota DPRD," ujar Adien.

Adien menuturkan, selain sudah menabrak Peratutan KPU dalam etika berkampa-nye, hal itu juga bisa menim-bulakn efek buruk. Bisa saja, lanjut Adien, Anggota DPRD yang lain turut memasang alat peraga kampanye se-rupu atau bahkan lebih be-sar dari stiker itu di gedung rakyat tersebut.

"Kalau sampai anggota dewan yang lainnya juga ikut memasang alat peraga kampanye di Gedung DPRD, maka gedung rakyat itu bisa dikotori oleh keberadaan alat peraga kampanye. Maka dari itu, pihak Panwaslu juga harus bisa melakukan tinda-kan tegas," tandasnya.(zck)

PKS Harus Minta MaafSoal Adanya

Stiker Paslon di Gedung DPRD

foto : zaelani

NeMPeL : Stiker paslongub yang menempel di kaca ruangan salah satu wakil ketua DPrD Karawang.

foto : bayu

TerJUNGKAL : Sebuah mobil pengangkut cabe dan sayuran yang terjungkal di KM 58 Tol Karawang Timur.

Page 12: Edisi 9 Februari 2013

sabtu, 9 februari 2013

BEKASI-Selang dua hari melakukan mutasi terhadap 63 pejabat eselon IV, Walikota Bekasi Rahmat Effendi kem-bali melakukan mutasi terhadap 16 pe-jabat eselon II dan 35 eselon III. Prosesi mutasi digelar di pendopo Kecamatan Jati Asih, pukul 19.00 WIB, Jumat, (8/2)

Dalam sambutannya, Walikota yang akrab disapa Pepen tersebut menga-takan, mutasi kali ini merupakan agen-da biaya untuk penyegaran di tubuh birokrasi di Pemkot Bekasi.

“Tentunya dengan adanya mutasi kami berharap kinerja setiap SKPD se-makin meningkat,” kata Pepen.

Pepen berpesan kepada bawahannya untuk bisa bekerja dengan baik, ter-

masuk bekerjasama dengan bawahan maupun atasannya.

“Ke depan saya tidak ingin menden-gar ada pejabat yang tidak bisa bekerja karena alasannya sulit bekerjasama dengan atasan atau bawahannya,” te-gas Pepen.

Pepen berharap dengan adanya mu-tasi kali ini seluruh roda pemerintahan Kota Bekasi bisa begerak secara maksi-mal dalam melakukan pelayanan terh-adap masyarakat. Termasuk ikut bekerja keras mewujudkan Pakta Integritas yang selama ini menjadi motto Pemkot.

“Jabatan adalah amanah, maka harus dijaga dengan sebaik-baiknya,” tukas politisi Golkar itu.(bbs/den)

Lagi, Walikota Bekasi Gelar Mutasi 16 Eselon II dan 35 Eselon III

BEKASI-Komisi A DPRD Kota Bekasi menuding Pemkot Bekasi tidak memi-liki etika sebagai mitra kerja. Pernyataan tersebut terlontar dari Ketua Komisi A DPRD Kota Bekasi Haeri Parani, mer-espon mutasi yang dilakukan oleh Wa-likota Bekasi Rahmat Effendi.

Menurutnya, sebagai mitra kerja se-harusnya Pemkot Bekasi memberitahu-kan bahwa akan terjadi mutasi di ling-kungan Pemkot Bekasi. Bukan malah menutup-nutupi hal tersebut. Toh kata dia, Komisi A tidak akan mencampuri proses mutasi yang merupakan hak per-ogratif dari eksekutif.

“Harusnya ada pemberitahuan ke-pada kami kalau memang ada mu-tasi. Toh kami tidak akan mencamp-

uri karena kami tahu itu hak mereka. Tapi setidaknya sebagai mitra, Pemkot Bekasi mengkomunikasikanya,” ujar Ketua Komisi A DPRD Kota Bekasi, (8/2).

Komisi A kata Haeri akan melakukan pemanggilan Walikota Bekasi Rahmat Effendi beserta jajaranya terkait mutasi yang digelar secara sembunyi-sembu-nyi. Dalam pemanggilan nanti, Komisi A akan mencari tahu, apakah Pemkot telah menempuh prosedur yang ada dalam menggelar mutasi.

“Kita ingin tahu apakah proses mutasi sudah dilakukan sesuai dengan prose-dur yang berlaku atau tidak. Jika me-langgar DPRD Kota Bekasi akan ambil sikap,” pungkasnya. (bbs/den)

Mutasi Pejabat Diam-diam, DPRD Tuding Pemkot Bekasi Tidak Beretika

foto: ant

Mutasi : Gelar mutasi Walikota bekasi tak terhindar dari isu kongsi pecah. Meski begitu, mutasi terhadap 16 pejabat eselon ii dan 35 eselon iii tetap digelar di pendopo Kecamatan Jati asih, pukul 19.00 Wib, Jumat, (8/2)