55
FLOW CHART MATERI WORKSHOP PENULISAN KARYA ILMIAH 12 -10- 2016 Pembukaan Membangun bank data dan praktik penulisan Menulis di media publikasi ilmiah Menulis di media massa Sumber informasi Tips and Trick Menulis Introduction dan Pengantar Selesai 08.00 -08.30 --------------------------------- 08.30 – 09.00 --------------------------------- 09.00 – 09.30 --------------------------------- 09.30 – 10.00 --------------------------------- istirahat --------------------------------- 10.15 – 11.00 --------------------------------- 11.00 – 12.00 --------------------------------- Ishoma --------------------------------- 13.00 – 17.00 --------------------------------- 17.00

CHART Introduction dan MATERI - iainku.files.wordpress.com · “Sebagian besar orang bercita-cita ingin sukses dan kaya, tetapi rata-rata dari mereka tidak mengambil langkah pertama,

  • Upload
    vunhi

  • View
    212

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

FLOW

CHART

MATERI

WORKSHOP

PENULISAN

KARYA

ILMIAH

12 -10- 2016

Pembukaan

Membangun bank data

dan praktik penulisan

Menulis di media

publikasi ilmiah

Menulis di media

massa

Sumber informasi

Tips and Trick

Menulis

Introduction dan

Pengantar

Selesai

08.00 -08.30

---------------------------------

08.30 – 09.00

---------------------------------

09.00 – 09.30

---------------------------------

09.30 – 10.00

---------------------------------

istirahat

---------------------------------

10.15 – 11.00

---------------------------------

11.00 – 12.00

---------------------------------

Ishoma

---------------------------------

13.00 – 17.00

---------------------------------

17.00

INTRODUCTION

Wiji Suwarno, S.PdI, S.IPI, M.Hum

ARTIKEL

ARTIKEL

BEBERAPA BUKU

BEBERAPA BUKU

MENULIS ITU

MEMPERPANJANG USIA

(TIPS AND TRICK PENULISAN)

Oleh:

Wiji Suwarno, S.PdI, S.IPI, M.Hum

WHAT’S YOUR OPINION?

HANYA 1 DARI 1000

ORANG INDONESIA

MEMILIKI MINAT BACA

SERIUS

DARI 60 NEGARA SURVEI,

INDONESIA URUTAN KE 4 DARI

BAWAH MINAT BACANYA

WHAT’S YOUR OPINION?

DARI SEGI LITERASI INFORMASI,

INDONESIA ADA DI PERINGKAT 60

DARI 61 NEGARA SURVEI

SIAPAKAH MEREKA?

Plato Arisoteteles

Nurkholis

Madjid HAMKA

Ibnu Sina Alghazali

Chairil

Anwar

WS

Rendra

Jangan

Percaya

Bakat..!!

WATCH APP

BBM

INSTAGRA

M

• Apakah

menulis di sini

perlu bakat?

• Apakah

menggunakan

ini perlu

pelatihan

khusus?

• Bakat itu hanya

10%, selebihnya

adalah kerja

keras.

Anak Menteri

tidak sama dengan

Menteri

Anak seorang guru

tidak sama dengan

guru

Bisa itu karena

biasa… saudara-saudara..!!

INGAT SUMPAH

GAJAH MADA?

“saya tidak akan memakan buah palapa

sebelum menaklukkan Nusantara”

“Sebagian besar orang bercita-cita ingin sukses dan kaya, tetapi rata-rata dari mereka tidak mengambil langkah pertama, yaitu : MEMUTUSKAN”

(Robert T. Kiyosaki)

ssssst……

saya kasih tahu ya..

Penulis itu

makhluk

langka lhoo..

DASYATNYA MENULIS

Broooo…

Satu peluru itu hanya

mampu menembus satu

kepala,

Tapi satu tulisan bisa

mempengaruhi banyak

kepala

DASYATNYA KARYA TULIS

Menjual buku

Menjual 12 ons kertas

Tapi

Memberikan masa

depan kepada orang

lain

Jadikan menulis itu dari yang dianggap

To be

SUMBER-SUMBER INFORMASI

SUMBER INFORMASI

ILMIAH

KORAN, MAJALAH, JOURNAL

PRINTED

ONLINE

GOOGLE SCHOLAR,

EBSCO, EMERALD,

PROQUEST, DLL

Oapen.org

Freebookspot.es

Scholar. google.com

Perpusnas.go.id

Onesearch.id

Sumber

informasi

ilmiah

back

Konvensional:

Buku, jurnal,

majalah, dll

ijakarta

TIPS MENULIS

Menciptakan

ketertarikan

Merecord

ide/

merekam

gagasan

Membangun

bank

Ide/data

Membuat

gugus ide

Mencari

referensi Membuat

roadmap/

kerangka

Aksi (Menulis)

TRICK

MENULIS

Luangkan

waktu

Fokus pada

satu ide Atur konsep

Tulis..!! Hindari

sambil

mengoreksi

Berhenti

pada saat

sudah jenuh Ajak teman

berdiskusi

Edit

setelah

selesai

MENULIS DI MEDIA MASSA

Menulis opini di majalah, koran atau tabloid

O Pada dasarnya koran itu suka hal-hal yang bersifat

momentum

O Momentum terkait dengan perpustakaan masih terbatas

misalnya: hari literasi nasional, hari buku, hari

kunjungan perpustakaan

O Mendia massa juga suka dengan isu-isu terkini dan

biasanya menjadi kontroversi (keresahan publik)

O Biasanya di koran, isu-isu terkait dengan perpustakaan

sulit mendapatkan tempat utama

O Penulis harus tahan banting, bisa jadi mengirim 10

diterima 1 dan seterusnya

Menuliskan ide atau isu perpustakaan melalui media

massa

Kita bisa menulis dengan isu utama perpustakaan. Jika momentumnya pas ini akan menjadi kajian utama dan bisa jadi menjadi kontrovesi publik

Contoh: “Perpustakaan tempat penitipan anak”

Mengangkat isu umum, dibawa ke ranah perpustakaan

Contoh: “Perpustakaan dan Pahlawan”

Kriteris artikel di surat kabar

O Tulisan belum pernah dimuat di media lain

O Panjang tulisan mulai dari 2500 – 7500 karakter sesuai dengan kriteria kolom yang dituju

O Judul singkat memikat

O Pemilihan tema tulisan harus aktual dan faktual

O Ditulis dalam bahasa jurnalis yang singkat dan jelas

O Ada nilai atau gagasan baru dalam artikel

O Artikel disertai dengan data-data, misalnya statistik, hasil penelitian orang atau lembaga tertentu

Yang harus diperhatikan

O Momentum ; misalnya hari buku, hari

perpustakaan, dan lain-lain

O Membuat surat atau kalimat pengantar

untuk redaktur

O Catat hari tayang rubrik, untuk

memudahkan cek tayang

O Menyertakan CV singkat, terutama nama,

asal instansi, status karir, nomor rekening,

NPWP

O Sertakan foto diri poses close up, dan

sertakan identitas diri (KTP/SIM/KTM).

MENULIS DI MEDIA PUBLIKASI ILMIAH

KONTEN

NO PENELITIAN NON PENELITIAN

1 Judul Judul

2 Nama Penulis Nama Penulis

3 Abstrak Abstrak

4 Kata Kunci Kata Kunci

5 Pendahuluan Pendahuluan

6 Metode Isi Pembahasan

7 Landasan Teori Sub Judul Pembahasan

8 Hasil dan Pembahasan Penutup :

9 Penutup Kesimpulan dan saran

10 Daftar pustaka Daftar pustaka

MEMBANGUN BANK DATA

BANK DATA OFFLINE

Baca buku, majalah, jurnal, rubrik dll

Catat artikel atau bagian artikel

Catat sumber lengkap dengan deskripsi bibliografinya

Buat file dan atau folder sesuai dengan subjeknya

Bank data dari sumber online

BANK DATA DENGAN ZOTERO

Bibliografi Judul dan

pengarang

Folder/

Kelompok

data

back

MENGELOLA SITASI ILMIAH DENGAN ZOTERO

MENGELOLA SITASI ILMIAH DENGAN

ZOTERO

back

GUGUS IDE

Perpustakaan

Gedung

Koleksi Pustakawan

Pengunjung

Ukuran

Lokasi Bahan bangunan

sensorship

Non fiksi

Pengadaan

Fiksi

Pendidikan

Etika

Sikap

Syarat keanggotaan

Ekstern

Intern

back

Kasus kontradiktif

- Perpustakaan menerapkan sanksi

keterlambatan tidak boleh meminjam

sesuai masa terlambat

- Peminjam itu ibarat berjalan di jalan

raya, harus berfikir tentang

keselamatan orang lain

- Pustakawan sebagai polisi lalu

lintasnya.

Judul

• Berdasarkan Tema yang dipilih

• Menarik

• Mencerminkan isi

Penulis

• Individu atau Kelompok

• Nama disertai atau tidak disertai dengan gelar akademik

• Semua penulis yang terlibat, dituliskan pada bagian ini.

Abstrak

• Ditulis antara 100 - 300 kata

• Ditulis 1 spasi tanpa paragraf

• Merupakan ringkasan singkat naskah

• Ditulis dalam paragraf rata kanan-kiri (justify)

• Abstrak dapat mencakup : mengungkapkan tema, tujuan

penulisan, metode yang digunakan, temuan utama,

kesimpulan.

Kata kunci

• Ditulis dalam bentuk kata atau frasa

• Terdiri minimal 3 kata atau frasa

• Dipilih kata atau frasa yang mewakili dari penelusuran

yang efektif

• Contoh: Perpustakaan, Pelayanan mandiri, pelayanan

teknis, dll

PENDAHULUAN

Pengantar

Latar belakang masalah

Alasan memilih tema

Tujuan penulisan

Manfaat penulisan

Rumusan masalah

Dan atau teori-teori pengantar pada pembahasan yang

mencantumkan sumbernya. Secara umum

pendahuluan ini hanya 10% dari seluruh bagian

tulisan.

METODE PENELITIAN (Bagian ini menggambarkan langkah penelitian yang

telah dilakukan beserta alasannya).

Jenis penelitian yang digunakan

Metode yang digunakan dalam melakukan

pengumpulan data

Strategi/ metode yang digunakan dalam melakukan

analisis data

PEMBAHASAN Menganalisis data yang diperoleh

Mendeskripsikan masalah dan pemecahannya

Menggunakan teori yang berkaitan

Tabel dan grafik dipergunakan untuk mempermudah analisis.

Pembahasan untuk artikel yang bukan hasil penelitian,

Bagian ini merupakan pokok utama dari tulisan, yang dapat terdiri dari beberapa Sub Bab sesuai dengan kebutuhan. Setiap uraian yang dikemukakan harus didukung analisis dan pembahasan.

PENUTUP

Kesimpulan harus ditarik dari temuan yang

konkrit yang ada dalam uraian dan pembahasan

sebelumnya.

Bagian ini berupa kesimpulan yang berupa

kalimat yang bermakna telah menyelesaikan

rangkaian kegiatan penulisan yang disertai

dengan harapan dan atau saran.

DAFTAR PUSTAKA

Pada bagian ini hanya dituliskan sumber pustaka yang benar-benar dirujuk dalam artikel saja.

Cara penulisan harus akurat dan sesuai dengan aturan jurnal yang dipersyaratkan.

Lebih diutamakan rujukan yang berasal dari pustaka primer, yaitu artikel/jurnal ilmiah yang diterbitkan secara berkala yang merupakan hasil penelitian.

Sebagai tambahan dapat merujuk kepada buku teks. Lebih diutamakan artikel terkini yang terbit pada 5 tahun terakhir

CITATION STYLE

APA CITATION STYLE

(AMERICAN PSYCHOLOGY ASSOCIATION)

Menggunakan inklusif note dengan pola

Teks (Nama pengarang, tahun, halaman)

Contoh: Perpustakaan era kini dituntut memahami

konsumennya (costumer), memahami

bagaiamana membuat manajemen yang baik,

melayani dengan ketulusan, dan berpihak pada

pemustaka.(Rubin, 2016, p. 156)

Daftar pustaka menggunaka pola

Nama (tahun). Judul, Kota terbit: Nama penerbit

Contoh: Rubin, R. (2016). Foundations of library and

information science (Fourth edition). Chicago:

ALA Neal-Schuman, an imprint of the American

Library Association.

CHICAGO CITATION STYLE

(AMERICAN PSYCHOLOGY ASSOCIATION)

Menggunakan inklusif note dengan pola

Teks (Angka kutipan ke-)

Contoh:

Daftar pustaka menggunaka pola

Nama. Judul, Kota terbit: Nama penerbit, tahun

terbit

Contoh:

Rubin, Richard. Foundations of Library and Information

Science. Fourth edition. Chicago: ALA Neal-Schuman, an

imprint of the American Library Association, 2016.