Blok 22 Sisilia

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/21/2019 Blok 22 Sisilia

    1/17

    Sisilia Dina Mariana

    102009147

    Vertigo Perifer: Benign Paroxysmal

    Positional Vertigo(BPPV)

  • 7/21/2019 Blok 22 Sisilia

    2/17

    AnamnesisAnamnesis

    Identitas Pasien

    Keluhan Utama Riwayat penyakit dahulu. Adakah riwayat gangguan neurologis

    sebelumnya?

    Obat-obatan. Pertimbangkan terapi gangguan neurologis

    Riwayat keluarga. Adanya riwayat gangguan neurologis dalam keluarga?

    Riwayat sosial. Gali ketidakmampuan apa saja yang dimiliki pasien

    Penyelidikan fungsional. Pertimbangkan gejala peningkatan tekananintrakranial

  • 7/21/2019 Blok 22 Sisilia

    3/17

    Pemeriksaan Fisik

    Pemeriksaan Umum

    Keadaan umum

    Kesadaran

    TTV Tekanan darah

    Nadi

    Frekuensi nafas

    Suhu

  • 7/21/2019 Blok 22 Sisilia

    4/17

    Khusus vertigo, ada beberapa pemeriksaan fisik yang harus dilakukan.

    Pemeriksaan fisik umum termasuk perhatian yang lebih besar pada

    sistem kardiovaskuler perhatikan adanya aritmia!.

    Periksa liang telinga dan pendengaran mendengar detik arloji,

    suara pembi"araan, dan gesekan jari!.

    #akukan pemeriksaan neurologis lengkap dengan perhatian khusus

    pada sara kranialis, fungsi serebelum, dan adanya nistagmus

    horisontal, vertikal, atau rotasional!.

    Periksa kemungkinan adanya vertigo dan nistagmus posisional

    dengan perasat $ylan%&arany'manuver (i)%*allpike

    +es kalorik minimal tes kalorik air es!.

  • 7/21/2019 Blok 22 Sisilia

    5/17

    Pemeriksaan Penunjang

    Pemeriksaan - dengan kontras merupakan pilihan, karena lebih

    sensitif dibandingkan /+ s"an.

    (apat juga dilakukan pemeriksaan laboratorium yakni darah

    lengkap, profil lipid, asam urat, dan hemostasis!, foto rontgen

    servikal, neurofisiologi sesuai indikasi misalnyaelektroensefalografi'00G, elektronistagmografi'0$G,

    elektromiografi'0G,&A0P'Brainstem Auditory Evoked Potential,

    dan audiometri!

  • 7/21/2019 Blok 22 Sisilia

    6/17

    (iagnosisPenyakit Definisi Manifestasi klinis

    1. Vertigo entral

    2. Meniere!sDisease

    Pusing pada keadaan ini jauh

    lebih sedikit rotasional dan tidak

    intermiten, ual dan muntahbiasanya tidak ditemukan.

    1eringkali disebabkan oleh tumor

    fossa posterior, yang paling sering

    adalah neuroma akustika

    empunyai trias gejala utama,

    yaitu vertigo, tinitus, dan tuli.

    Pembengkakan pada ruang

    endolimfe, kemungkinan

    merupakan faktor yang

    mendasari kelainan ini. +initus

    dan rasa penuh pada telinga

    timbul melalui vertigo, hal ini

    biasanya tidak dirasakan

    mengganggu oleh penderita,

    diikuti mual, muntah, berkeringan,

    serta penurunan pendengaran

    gejala%gejala gangguan fungsi batangotak lainnya diplopia, disartria, rasabaal, gangguan menelan!,

    atau gejala lainnya gangguan fungsisaraf kranialis, motorik, dan sensorik!.

    Pusing pas"a trauma juga sering terjadisesudah "edera kepala,

    mekanismenya tidak diketahui se"arapasti

    1erangan terjadi dalamhitungan menit, berlangsungselama beberapa jam dankemudian berangsur%angsurmereda.

    Pengobatan penyakit enierepada saat serangan adalah

    istirahat baring, sedativa,"airan, anti histamin, dan antimuntah

  • 7/21/2019 Blok 22 Sisilia

    7/17

    entral Perifer

    Rasa "ual berlebihan 2 222

    Muntah 2 2

    Diperburuk oleh pergerakan kepala tidak spesifik 22 %

    Di#etuskan oleh pergerakan kepala spesifik ("is: posisi Di$-%allpike& perputarankepala dala" posisi telentang)

    2 222

    'i"bulnya nistag"us paroksis"al ke atas dan rotatoar dengan "anuer Di$-%allpike % 222

    'i"bulnya nistag"us paroksis"al ke bawah dengan "anuer Di$-%allpike 22 2

    istag"us dengan perubahan posis hori*ontal paroksis"al (geotropik+agetropik)

    yang dibangkitkan oleh perputaran posisi hori*ontal kepala

    2 22

    istag"us persisten ke bawah pada se"ua posisi 222 %

    %ilangnya nistag"us dengan pengulangan posisi % 222

    Me"baik setelah perawatan dengan "anuer posisional % 222

  • 7/21/2019 Blok 22 Sisilia

    8/17

    (iagnosisPenyakit Definisi Manifestasi klinis

    3.Acute vestibular

    neuritis

    neuronitis vestibularis serangan mendadak vertigo danmual tanpa gejala atau tanda

    gangguan pendengaran. +imbul pada dewasa muda dankelompok usia pertengahan danbiasanya unilateral.

    3ertigo biasanya hilang se"araspontan sesudah beberapa harisampai beberapa minggu dan

    sering berhubungan dengan infeksiviral yang terbaru. +es kalorik menunjukkan adanya

    hipofungsi sisi yang sakit, yangdapat membedakannya denganlabirinitis

  • 7/21/2019 Blok 22 Sisilia

    9/17

    (iagnosisPenyakit Definisi Manifestasi klinis

    4. BPPV

    biasanya menyebabkan

    serangan transien

    berlangsung beberapa

    detik! yang rekurens dan

    berhubungan dengan

    perubahan posisi kepala,

    misalnya berbaring dengan

    bantal pada malam hari,ekstensi leher, dan

    sejenisnya

    serangan vertigo datangbertubi-tubi, pasien akan

    merasakan kepala ringan,merasa tidak stabil danrasa mengambang angmenetap selama beberapahari!

    Kadang tidak terdeteksi

    adana gangguanpendengaran!

    Selain itu terdapatpandangan gelap, "antungberdebar, hilangkeseimbangan, tidak

    mampu konsentrasi, ototterasa sakit, mual danmuntah, sensitif pada#ahaa terang, sertamemori menurun

  • 7/21/2019 Blok 22 Sisilia

    10/17

    Epidemiologi

    45 6 dari persentase kasus vertigo perifer

    di Amerika serikat adalah 78 dari 9::.::: orang

    ke"enderungan terjadi pada wanita 78 6!

    usia rata%rata 59 ; 54,< tahun dan jarang pada usia dibawah =5 tahun tanpa riwayat trauma kepala.

  • 7/21/2019 Blok 22 Sisilia

    11/17

    0tiologi

    biasanya akibat adanya debris otokonia! pada kanalis

    semisirkularis posterior akibat dari degenerasi organ

    sensorik keseimbangan utrikulus yang disebabkan oleh

    idiopatik 8> 6!, trauma 9 6!, ototoksisitas < 6!, dan

    lainnya. &eberapa faktor predisposisi lain yang men"etuskan

    terjadinya vertigo adalah kurangnya pergerakan aktif,

    sehingga saat mengalami perubahan posisi mendadak

    akan timbul sensasi vertigo@ alkoholisme akut@ ataupas"aoperasi mayor

  • 7/21/2019 Blok 22 Sisilia

    12/17

    Ada < teori yang menjelaskan lebih lanjut mengenai patofisiologi &PP3,

    yakni teori "upulolithiasis dan teori "analithiasis

    'eori #upulolithiasis

    partikel%partikel basofilik yang berisi kalsium karbonat dari fragmen

    otokonia otolith! yang terlepas dari ma"ula utrikulus yang sudah

    berdegenerasi, menempel pada permukaan kupula

    menerangkan bahwa kanalis semisirkularis posterior menjadi

    sensitif akan gravitasi akibat partikel yang melekat pada kupula

    'eori #analithiasis

    partikel otolith bergerak bebas di dalam K11

    Ketika kepala dalam posisi tegak, endapan partikel ini berada pada posisi

    yang sesuai dengan gaya gravitasi yang paling bawah. Ketika kepala

    direbahkan ke belakang, partikel ini berotasi ke atas sampai >:B di

    sepanjang lengkung K11. *al ini menyebabkan "airan endolimfe mengalirmenjauhi ampula dan menyebabkan kupula membelok deflected!, hal ini

    menimbulkan nistagmus dan pusing

  • 7/21/2019 Blok 22 Sisilia

    13/17

    ,olongan Dosis Oral nti ."etik edasi Mukosa /ering,e0ala .kstrapira-

    "idal

    Penyekat /alsiu"

    1lunarisin 5%9: mg@ 9)9 2 2 % 2

    inarisin

  • 7/21/2019 Blok 22 Sisilia

    14/17

    on Medika Mentosa

    2atihan estibular

    Manuer .pley

    2atihan Brandt Daroff

    'erapi bedah

    .

  • 7/21/2019 Blok 22 Sisilia

    15/17

    Pencegahan

    #angkah%langkah berikut dapat meringankan ataumen"egah gejala vertigoC +idur dengan posisi kepala yang agak tinggi.

    &angun se"ara perlahan dan duduk terlebih dahulu

    sebelum berdiri dari tempat tidur. *indari posisi membungkuk bila mengangkat barang.

    *indari posisi mendongakkan kepala, misalnya untuk

    mengambil suatu benda dari ketinggian.

    Gerakkan kepala se"ara hati%hati, jika kepala kita dalamposisi datar horiDontal! atau bila leher dalam posisi

    mendongak.

  • 7/21/2019 Blok 22 Sisilia

    16/17

    Prognosis

    Prognosis pasien dengan vertigo vestibular tipe perifer

    umumnya baik, dapat terjadi remisi spontan dalam 7

    minggu, meskipun beberapa kasus tidak terjadi. (engan

    sekali pengobatan tingkat rekurensi sekitar 9:%

  • 7/21/2019 Blok 22 Sisilia

    17/17

    Kesimpulan

    hipotesis diteri"a.