Bidan Berkarakter (Pendidikan Dan Jenjang Karir)

Embed Size (px)

Citation preview

BIDAN BERKARAKTER (PENDIDIKAN DAN JENJANG KARIR)OLEH : HARNI KOESNO PP-IBIPENGURUS PUSAT IKATAN BIDAN INDONESIA JL. JOHAR BARU V /13 D KAYU AWET JAKARTA PUSAT E-mail [email protected]

MATERIA. PENDAHULUAN B. PERGESERAN PENDIDIKAN PELAYANAN DAN OP C. PEREMPUAN D. BIDAN E. BIDAN ERA GLOBAL F. ICM G. KARAKTER H. KARIR I. PENUTUP

BIDANPROFESIONAL NASIONAL GLOBAL

PELAYANAN KEBIDANAN PENINGKATAN KESEHATAN IBU DAN ANAK DIPENGARUHI KEBIJAKAN * PELAYANAN * PENDIDIKAN * NASIONAL * GLOBAL PERANAN OP PERFORMANCE KARAKTER

KOMPETENSI

1. SEGITIGA EMAS

2. PENDIDIKAN1851 DI iNDONESIA BATAVIA DR. W. BOSH SEKOLAH BIDAN

1902 1904 1935

WANITA PRIBUMI MAKASAR BIDAN DARI MULO 3 TAHUN

LANJUTAN PENDIDIKAN 1953 1954 1972 1989 KTB SEKOLAH GURU BIDAN SGP 1987 KONFERENSI NAIROBI SAFE MOTHERHOOD PPB A PPB B PPB C 1996 2000 2006 2008 SPK+1 TAHUN AKPER+1 TAHUN SMP+3 TAHUN

D-3 KEBIDANAN DIV BIDAN PENDIDIK S-2 KEBIDANAN S-1 KEBIDANAN

1. SPANYOL Pendidikan bidan Pekerja di masyarakat Tidak boleh memberi obat-obatan Menolong kelahiran sungsang dan placenta manual 2. BELANDA Pendidikan Lama Pendidikan Tugas 3. Denmark Pendidikan Lama Pendidikan Tugas 1787 3 Tahun direct entry dari SMU 1861 di RS Universitas Amsterdam 1994 4 tahun dari SMU

Persalinan normal Home Delivery

Dari perawat 2 tahun Persalinan normal

4. CANADA Pendidikan 5. INGGRIS Pendidikan 6. AMERIKA Pendidikan Perawat dan Bidan Bidan Direct entry 7. PILIPINA Pendidikan 8. MALAYSIA Pendidikan Perawat + 1 tahun SMU dan 2 tahun bekerja di puskesmas praktek mandiri 3 tahun dari SMU dan 2 tahun dari Perawat Sudah ada pendidikan bidan S-1, S-2, S-3 1991 University Base lama 3 Tahun

3. PELAYANANa. KRONOLOGIS 1807 PELATIHAN DUKUN BAYI 1953 KTB, KONSEP KIA COMMUNITY ORIENTED ANTENATAL, POST NATAL PEMERIKSAAN BAYI DAN ANAK, IMUNISASI DI LUAR KIA MENOLONG PERSALINAN KUNJUNGAN RUMAH PERMENKES 5380/ IX/ 1963 WEWENANG BIDAN TERBATAS PERMENKES NO 363/ IX/ Q80 WEWENANG UMUM DAN PERMENKES NO 572/ VI/ 1996 KHUSUS REGISTRASI DAN PRAKTEK BIDAN : PELAYANAN KEBIDANAN,KB,KESEHATAN MASYARAKAT

KEPMENKES 900/ VII/ 2002 (DESENTRALISASI) REGISTRASI DAN PRAKTEK BIDAN TAHUN 2002 TAHUN 2008 TAHUN 2009 TAHUN 2005 TAHUN 2008 TAHUN 2009 TAHUN 2010 TAHUN 2010 RUU PRAKTEK BIDAN PENGAJUAN RUU PRAKTEK BIDAN KE DPR RUU TENAGA KESEHATAN UJI KOMPETENSI KESEHATAN MTKP PEDOMAN UJI KOMPETENSI BIDAN PELATIHAN ASESOR UJI KOMPETENSI PERMENKES 149/1/2010, TENTANG PRAKTEK BIDAN PERMENKES 1464/X/2010, TENTANG PRAKTEK BIDAN

b. PENDEKATAN

PERUBAHAN PENDEKATAN PELAYANAN KESEHATAN REPRODUKSI TAHUN 2005 SIKLUS KEHIDUPAN PEMBERDAYAAN PEREMPUAN

4. KEBIJAKAN

SKN 1982, 2009 UU SISDIKNAS NO. 20/2003 UU KESEHATAN NO. 36 /2009 KEBIJAKAN GLOBAL VISI DEPKES 2010-2014 Masyarakat sehat yang mandiri dan berkeadilan MDGS

Dunia Tanpa Pasar Perdagangan Bebas

5. GLOBALISASI

Meningkatnya Teknologi Informasi Komunikasi Transportasi Kesepakatan di Bidang Perdagangan dan Ekonomi AFTA APEC WTO 144 Anggota

WTO

Perjanjian Multilateral

General Agreement on Tariff and Trade (GATT) The Agreement on Trade Related Aspects of Intellectual Property Right (TRIPS) The General Agreement on Trade in Service (GATTS)

GATS

4 Modes

Mode 1 : Cross Border Pengiriman Sampel LAB, diagnosis AND Clinical Consultations MAIL Telehealth Telediagnosis, Surveillance and Consultation Services E. Health Products and services over the Internet

Mode 2 : Consumption Abroad Pasien Berobat keluar Negeri Perpindahan Tenaga Kesehatan Keluar Negeri

Mode 3 : Commercial Present Pendirian RS, Clinics, Training Facilities Management facilitas Kesehatan, Pelayanan dan Pendidikan Mode 4: Movement of Natural Persons Kelayakan Gaji Standar hidup ( Dokter, Perawat, Bidan dll )

IKATAN BIDAN INDONESIA (IBI)Status - Lahir - Anggota Kowani - Anggota ICM - LSM : 24 Juni 1951 : 1951 : 1956 : 1985

Organisasi Satu-satunya wadah organisasi bidan di Indonesia - PP : 1 di Jakarta - PD : 33 Propinsi - PC : 465 di Kabupaten / Kota - PR : 2014 institusi pelayanan/ pendidikan / kecamatan Anggota IBI : 101.576 Jumlah bidan : 200.000 bidan

C. PEREMPUANBAGAIMANA PEREMPUAN SAAT INI?PEREMPUAN ERA GLOBAL Mandiri Aktif Bebas mengembangkan karir Persamaan pendidikan Percaya diri, spontan, praktis, kemampuan Pribadi global Manajemen diri intelektual, pendapatan, globetrotter Peran ganda Perubahan paradigma Bekerja untuk bekerja bekerja untuk karir

Peranan Perempuan Era Global ASCRIBED (Diberikan) menjadi ACHIEVED (Diraih)

Perempuan dilihat dari apa yang dilakukan dan prestasi apa yang telah dicapai

Enterpreneurship Perpindahan dari profesi menuju wirausaha

Perempuan Menjadi Modis

Percaya diri, enak dipandang, menarik SIAPAKAH MEREKA?? Apa yang menjadi faktor sukses? Kerja keras Kejujuran Jaringan bisnis Kedisiplinan Percaya diri Kesamaan Gerak

D. BIDAN1. Pengertian bidanPEREMPUAN LULUS PENDIDIKAN BIDAN Memiliki kompetensi dan kualifikasi untuk diregister, sertifikasi, lisensi untuk praktek AKUNTABEL Dukungan, Nasehat, Asuhan sesuai siklus reproduksi perempuan Pencegahan, Promotif Deteksi dini komplikasi Melaksanakan Tindakan Kegawat daruratan Konseling dan Pendidikan Kesehatan

PROFESIONAL

MITRA PEREMPUAN

ASUHAN

TUGAS PENTING

KEPMENKES 369/2007

Bekerja di berbagai tingkat pelayanan kesehatan :Rumah, Masyarakat, RS, Klinik dll.

SABAR, PENUH PERHATIAN, CINTA, MERABA MENYENTUH, MENDENGARKAN, PENUH PENGERTIAN, MENCIUM, MEMBERI WAKTU PENDAMPING PEREMPUAN DAN KELUARGANYA PENGETAHUAN, SIKAP DAN PRAKTEK KEBIDANAN (BRYAR 1995)

PENDAMPING PEREMPUAN MITRA PEREMPUAN PEMBERI PELAYANAN PEMBERDAYA PEREMPUAN PEMBERDAYA KOLEGA DAN PASIENYA, MELALUI DUKUNGAN, PENDAMPINGAN DAN KONSELING

(Lesly Page 1995)

1. Pola Pendidikan Bidan (Sisdiknas 2003)S3 Kebidanan

S2 Kebidanan S1 Kebidanan Profesi

D III Kebidanan Bidan Pra Diploma Kebidanan SMU

2. STANDAR PENDIDIKAN BIDAN (PENDIDIKAN BIDAN BERKUALITAS)INPUT 1. Participants / students 2. Facilitators / Teacher / HRD 3. 4. 5. 6. Fasilitas Budget Policy Curikulum 2.Midwife Education in Nederland

PROSES 1. 2. 3. 4. Learning Activities Research Community services Students Affairs

OUT PUT 1. 2. Graduates Capabilities Members of Graduates

OUT COME 1. Utilitation of The Graduates Graduations Performances

KELAS TEMPAT BELAJAR LUAR KELAS: internet, CD Rom, Journal dll. LAB. KELAS KLINIK

MAHASISWA

PROSES

BIDANALUMNI

PERFORMANCE BEKERJA

MAHASISWA ITU SENDIRI

3. Pelayanan Kebidanan Berorientasi pada kebutuhan perempuan Bermitra dengan perempuan Kompeten Menjaga kualitas pelayanan

4. Pengembangan Diri Konsep diri Cara individu bereaksi kepada dirinya (Arul, 2008 : 2) Semua tentang I atau Me siapa saya dan apa yang dapat saya lakukan Self Concept akan menghargai dirinya sendiri tergantung persepsi diri * Sifat (traits) * Kompetensi (Competencies) * Nilai-nilai (values)

ADA 8 KEUNGGULAN DIRI (HUMAN ASSETS DEVELOPMENT)Metode untuk mengetahui, menggali, mengembangkan dan memanfaatkan potensi terpendam yang dimiliki oleh seseorang untuk mencapai keberhasilan individu dalam kehidupan Keunggulan Etika Ethics as a guidance of life Keunggulan Emosi Managing emotion is a key of success for yourself and relationship to patners and consistency relationship to other Keunggulan integritas keep your word as your promise and consistency Keunggulan Motivasi A power of motive to achieve your goals Keunggulan Kreativitas Your idea is a creativity then your actionis your innovation Keunggulan Intvisi A sense to make a right decision in the right time Keunggulan Komunikasi The Understanding about how you say, .it is not what you say Keunggulan Kepemimpinan Be visionary leader and a builder for new leaders

UNGGUL DAN SUKSES BERSAMA HADEVCHANGES YOUR LIFE TO BE MOST POWERFUL AND IMPORTANT PERSON

F. ICM1. Sejarah ICM Perkumpulan bidan (midwives) internasional disebut International of Confederation of Midwives (ICM). Pertemuan bidan dunia dimulai dengan pertemuan bidan Eropa pada tahun 1900 di Berlin Jerman Barat, yang dihadiri oleh 1000 bidan. Pertemuan kedua di Anterep Belgium pada tahun 1919, pada saat ini terbentuk organisasi bidan dunia (ICM) dan sebagai Presiden pertama adalah Mile Marig Peknil dari Bruges. 2. Logo

3. Slogan ICM Healthy Woman Healthy Babies Healthy Nation4. Tujuan Meningkatkan standar asuhan kepada Ibu Mengembangkan peran bidan sebagai praktisi profesional mandiri Bekerja sama dengan Bidan Dunia Penurunan AKI Kesejahteraan Ibu Peningkatan Remaja

dan Sepanjang rentang kehidupan

5. Pesan ICM 5 Globalitation Globalitation Listening to women and their partner The continuum of care Strengthening midwives and midwifery Culture, societies and tradition

6. Headquarters International Confederation of Midwives Laan Van Meerdervoort 70 2517 AN The Hague The Netherland Tel: +31 70 3060520 Fax: +31 70 3555651 E-mail: [email protected] Website: www. internationalmidwives.org Secretary General: Agneta Bridges President: Brudged Lynch

G. KARAKTERKARAKTER ADALAHSEBILAH PISAU BERMATA DUA Taburkanlah satu pemikiran, Anda akan menuai satu tindakan; Taburkanlah satu tindakan, Anda akan menuai satu kebiasaan; Taburkanlah satu kebiasaan, Anda akan menuai satu karakter; Taburkanlah satu karakter, Anda akan menuai satu tujuan. ----- Anonim --------

Apa yang engkau pikirkan, Akan engkau katakan; Apa yang engkau katakan, Akan engkau lakukan; Apa yang engkau lakukan, Akan menjadi kebiasaan; Apa yang menjadi kebiasaan, Akan menjadi karakter; Apa yang menjadi karakter, Akan menjadi nasib; ---Mahatma Gandhi---

Apa Karakter Itu?Orang cerdas kerapkali hanya menjadi pelayan bagi mereka yang memiliki gagasan, dan orang-orang yang memiliki gagasan besar melayani mereka yang memiliki karakter yang sangat kuat, sementara orang yang memiliki karakter sangat kuat, melayani mereka yang berhimpun pada diri mereka karakter yang sangat kuat, visi yang besar, gagasan-gagasan yang cemerlang, dan pijakan ideologi yang kuat.

Karakter beraasal dari bahasa Yunani: CHARASSEIN MENGUKIR

BENDA YANG DIUKIR

KARAKTER

Sebuah pola, baik itu pikiran, sikap, maupun tindakan yang melekat pada diri seseorang dengan sangat kuat dan sulit dihilangkan.

Bagaimana Pembentukan Karakter? Keluarga Sejak dalam kandungan Lingkungan Masyarakat Bisakah Karakter diubah?? BISA PEMBIASAAN Bidan Berkarakter? Bidan yang mempunyai Konsep diri Percaya diri Keunggulan diri

H. KARIRPengertian Karir adalah sesuatu yang memungkinkan bergerak menuju puncak sukses.KARIR BIDAN ADALAH SESUATU YANG MEMUNGKINKAN BIDAN BERGERAK MENUJU PUNCAK SUKSES

KARIR BIDAN Fungsional bidan PNS - Bidan Terampil - Bidan Ahli Dosen Pangkat Akademik Mandiri BPS Struktural Politik

SIAPA YANG MENGUSAHAKAN KARIR?DIRI SENDIRI

PRESTASI

REPUTASI

BIDAN

BERKARAKTER

YOUR POWER IS YOURSELF TO BE THE GLOBALIZATION MIDWIVES

YOUR CARIER IS YOURSELF TO BE THE SUCCESS MIDWIVES

Ibu sehat

Anak sehat Bangsa sehat

45

Thank You46