12

BAGAIMANA SAYA Menulis - · PDF fileARDENO KURNIAWAN (Judul tulisan: Tips-Tips Membuat Buku) Penulis adalah auditor pada Inspektorat Kabupaten Sleman dan telah menulis beberapa buku

Embed Size (px)

Citation preview

1

BAGAIMANA SAYA

Menulis ______________________________________________

Sebuah Pengalaman dan Perjalanan Penulisan

dari Para Pegiat Gerakan Birokrat Menulis

______________________________________________

2

___________________________________________________ Katalog Dalam Terbitan Bagaimana Saya Menulis -Jogjakarta: 2017 X+120 hal; 14,8 x 20 cm _____________________________________________________________

Hak Cipta @ 2017 pada Birokrat Menulis

Hak penerbitan pada Birokrat Menulis. Bagi mereka yang ingin

memperbanyak sebagian isi buku ini dalam bentuk atau cara apapun harus

mendapat izin tertulis dari Birokrat Menulis.

Penulis : Para Pegiat Birokrat Menulis

Tim Kreatif : Tim Kreator Birokrat Menulis

Sampul Buku : Mutia Rizal

Foto Sampul : Baktiar Sontani

Sekretariat:

Jalan Ampel 18 Papringan, Sleman

Telp. (0274) 563976

Yogyakarta

Hak Cipta dilindungi oleh undang-undang

All Right Reserved

ISBN:

3

DAFTAR ISI

Halaman Judul (1)

Daftar Isi (2)

Pengantar Penerbit (4)

Apa Itu Komunitas Birokrat Menulis? (5)

❖ Bagaimana Menulis Yang Bermutu – Rudy M. Harahap (6)

❖ Perlunya Penulisan Reflektif Bagi Birokrat – Pratiwi

Rednaningdyah (15)

❖ Menulis Itu…. – Adrinal Tanjung (24)

❖ Mengapa Menulis? – Nur Ana Sejati (28)

❖ Tips-Tips Membuat Buku – Ardeno Kurniawan (33)

❖ Mengapa Saya Menulis? – Andi P. Rukka (38)

❖ Menulis itu Passion – Eko Hery Winarno (45)

❖ Jangan Istirahatkan Kata-Kata! – Mutia Rizal (57)

❖ Belajar Menulis: Awali Dengan Kegelisahan – Setya Nugraha

(65)

❖ Belajar Menulis Dari Pengalaman Tugas Belajar Di Negeri

Orang – Marudut R. Napitupulu (73)

❖ Bagaimana Strategi Mempublikasikan Tulisan Ilmiah Di Peer-

Review International Journal? – Raden Murwantara (96)

❖ Menulis Buku-Buku Sederhana Tentang Pengadaan dan Kontrak

– Mudjisantosa (112)

Tentang Penulis (116)

4

PENGANTAR PENERBIT

Birokrat memang kurang terbiasa menulis. Waktu mereka lebih banyak tersita untuk melakukan hal-hal yang bersifat praktis dan rutin. Meskipun demikian, dari sisi pemahaman atas kondisi yang terjadi terhadap pemerintahan di negeri ini mereka sangat memahami dengan baik karena mereka-lah pelaku utama. Hanya saja, pengetahuan ini lebih banyak tersimpan rapi dalam diri setiap individu birokrat, belum menjadi pengetahuan bersama yang bisa jadi sangat bermanfaat untuk membangun negeri. Pengetahuan itu juga belum cukup ditransparansikan ke masyarakat sehingga dapat menjadi diskursus publik, termasuk dapat ditelaah kembali apakah relevan dan sesuai dengan konteks dan kultur lokal.

Menulis adalah salah satu sarana untuk berbagi pengetahuan. Dalam tulisannya yang berjudul Knowledge By Association: Communities of Practice in Public Management, Amy E Smith mengatakan bahwa berdasarkan penelitian, knowledge sharing atau berbagi pengetahuan ini dapat mendorong inovasi, mengurangi redundancy, membangun kepercayaan, mengembangkan jaringan dan modal sosial, memfasilitasi pertukaran ide-ide dan best practices, membangun kolaborasi jangka panjang, dan bahkan meningkatkan akuntabilitas.

Melalui buku ini, Komunitas Birokrat Menulis ingin mengajak para birokrat agar memiliki keinginan dan tekad yang sama untuk berjuang memajukan birokrasi melalui tulisan. Membuka mata dunia bahwa birokrat bisa menulis. Sekaligus

5

membuktikan bahwa menulis bukan hanya milik akademisi dan para penulis profesional. Untuk itu, buku ini berusaha membagi beberapa tips dan juga pengalaman yang diharapkan mampu menginspirasi para birokrat dalam memulai atau mengembangkan kemampuan menulis.

Sejalan dengan itu, Komunitas Birokrat Menulis juga berupaya untuk mendokumentasikan sejarah, sejarah individu birokrat, sejarah pemikiran birokrat, sejarah gerakan birokrat, dan sejarah harapan dan angan birokrat yang kelak akan menjadi manuskrip yang abadi.

Pramudya Ananta Toer pernah mengatakan: Orang boleh pandai setinggi langit. Tapi, selama tidak menulis, ia akan hilang dalam masyarakat dan sejarah. Menulis adalah bekerja untuk keabadian.

Salam,

Tim Redaksi Birokrat Menulis

-oOo-

6

APA ITU KOMUNITAS BIROKRAT MENULIS?

Adalah sebuah pergerakan literasi menulis bagi birokrat

yang peduli dengan permasalahan birokrasi. Pergerakan yang

dimulai sejak awal tahun 2017 ini beranggotakan para birokrat

dari berbagai instansi baik pusat maupun daerah, beberapa

akademisi dan pengamat birokrasi. Telah lebih dari 100 tulisan

tersaji di laman www.birokratmenulis.org. Pergerakan ini

berusaha menyeru perubahan di lingkup birokrasi ke arah

peradaban yang lebih humanis dan bernilai bagi publik.

Laman birokratmenulis dapat diakses oleh siapa saja, dan

membuka diri bagi siapapun yang ingin menyumbangkan tulisan

bertemakan birokrasi. Silakan bergabung dengan pergerakan

kami dan klik http://birokratmenulis.org/ bagaimana-mengirim-

tulisan, untuk mengirimkan tulisan.

-oOo-

7

TENTANG PENULIS

RUDY M. HARAHAP

(Judul tulisan: Bagaimana Menulis Yang Bermutu?)

Penulis adalah pegawai di sebuah instansi yang berperan sebagai auditor intern pemerintah. Saat ini, penulis tinggal di Auckland, Selandia Baru.

PRATIWI REDNANINGDYAH

(Judul tulisan: Perlunya Penulisan Reflektif Bagi Birokrat)

Penulis adalah dosen Jurusan Bahasa dan Sastra Inggris Universitas Negeri Surabaya dan juga pegiat literasi. Penulis tinggal di Surabaya, Jawa Timur.

ADRINAL TANJUNG

(Judul tulisan: Menulis Itu….)

Penulis adalah pegawai instans yang berperan sebagai auditor intern pemerintah dan saat ini dipekerjakan di Kementerian PAN dan RB. Penulis sudah menulis lebih dari 20 buku. Saat ini penulis tinggal di Jakarta.

8

NUR ANA SEJATI

(Judul tulisan: Mengapa Menulis?)

Penulis adalah pegawai di sebuah instansi yang berperan sebagai auditor intern pemerintah dan saat ini tinggal di Melbourne, Australia.

ARDENO KURNIAWAN

(Judul tulisan: Tips-Tips Membuat Buku)

Penulis adalah auditor pada Inspektorat Kabupaten

Sleman dan telah menulis beberapa buku terkait korupsi

dan audit intern. Penulis tinggal di Sleman, Yogyakarta.

ANDI P. RUKKA

(Judul tulisan: Mengapa Saya Menulis)

Penulis adalah ASN di Badan Penelitian dan

Pengembangan Kabupaten Wajo. Penulis tinggal di

Sengkang, Kabupaten Wajo.

9

EKO HERY WINARNO

(Judul tulisan: Menulis itu Passion)

Penulis adalah pegawai di sebuah instansi yang berperan sebagai auditor intern pemerintah. Saat ini penulis tinggal di Makassar, Sulawesi Selatan.

MUTIA RIZAL

(Judul tulisan: Jangan Istirahatkan Kata-Kata!)

Penulis adalah pegawai di sebuah instansi yang berperan sebagai auditor intern pemerintah dan saat ini tinggal di Sleman, Yogyakarta.

SETYA NUGRAHA

(Judul tulisan: Belajar Menulis: Awali Dengan Kegelisahan)

Penulis adalah pegawai pada instansi pemerintah yang berperan sebagai auditor pemerintah dan saat ini tinggal di Yogyakarta.

10

MARUDUT R. NAPITUPULU (Judul tulisan: Belajar Menulis Dari Pengalaman Tugas Belajar Di Negeri Orang) Penulis adalah pegawai pada Biro Perencanaan dan Keuangan Sekretariat Jenderal Kementerian Keuangan. Penulis tinggal di Jakarta.

R. MURWANTARA

(Judul tulisan: Bagaimana Strategi Mempublikasikan

Tulisan Ilmiah Di Peer-Review International Journal?)

Penulis adalah pegawai di sebuah instansi pemerintah

yang berperan sebagai auditor intern pemerintah, dan

tinggal di Jakarta.

MUDJISANTOSA

(Judul tulisan: Menulis Buku-Buku Sederhana Tentang Pengadaan dan Kontrak) Penulis adalah ahli pengadaan barang dan jasa Indonesia, bekerja di Deputi Hukum Lembaga Kebijakan Pengadaan Pemerintah (LKPP) dan telah menulis puluhan buku-buku tekait pengadaan barang dan jasa. Penulis tinggal di Jakarta.

11