16
i ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEUNTUNGAN INDUSTRI MEBEL DI KOTA SURAKARTA TAHUN 2015 SKRIPSI Diajukan Untuk Melengkapi Tugas Tugas dan Memenuhi Syarat Syarat Untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta Oleh: BASTIAN ALI F0109013 JURUSAN EKONOMI PEMBANGUNAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI … · usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI … · usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja

i

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI

KEUNTUNGAN INDUSTRI MEBEL DI KOTA SURAKARTA

TAHUN 2015

SKRIPSI

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas – Tugas dan Memenuhi Syarat – Syarat

Untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Ekonomi Pembangunan

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta

Oleh:

BASTIAN ALI

F0109013

JURUSAN EKONOMI PEMBANGUNAN

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2016

Page 2: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI … · usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja

ii

ABSTRAK Analisis Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Keuntungan Industri Mebel

di Kota Surakarta Tahun 2015

Bastian Ali

F0109013

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh modal usaha, tenaga kerja dan bahan baku terhadap keuntungan industri mebel di Kota Surakarta. Data yang digunakan adalah data primer. Dengan jumlah responden adalah 56 pelaku

usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda.

Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja dan bahan baku secara bersama – sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap keuntungan industri mebel di Kota Surakarta. Nilai adjusted R² sebesar

0,944. Berarti nilai adjusted R² menunjukan bahwa variasi variabel dependen sebesar 94,4% mampu dijelaskan oleh variabel independen. Sisanya sebesar 5,6%

dijelaskan oleh variabel-variabel diluar variabel yang digunakan pada persamaan regresi dalam penelitian ini.

Rekomendasi penelitian ini adalah : Pengusaha mebel di Kota Surakarta hendaknya, melakukan kerjasama antar pengusaha atau pihak lain guna

maksimalkan potensi yang dimiliki sehingga dapat meningkatkan keuntungan. Pemerintah Kota Surakarta diharapkan memberikan pelatihan kepada para tenaga kerja di industri mebel supaya kemampuan dan ketrampilan mereka meningkat.

Produk yang dihasilkan diharapkan mempunyai ciri khas produk yang membedakan produk mebel Surakarta dengan produk mebel di kota lain.

Kata kunci : Keuntungan, modal usaha, tenaga kerja, bahan baku, industri

mebel

Page 3: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI … · usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja

iii

ABSTRACT

Analysis of Factors Affecting Profit of Furniture Industry in the City of

Surakarta Years 2015

Bastian Ali

F0109013

This research aimed to analyze the influence of capital, labor and raw materials to the profits of furniture industry in the city of Surakarta. The data used are primary data. The number of respondent is 56 furniture enterpreneurs, an

analysis instrument used in this research is multiple linear regression analysis.

The result of research shows that : capital, labor and raw materials has positive and significant effect to the profits furniture industry in Surakarta. The value of adjusted R² is 0,944. That mean 94,4% variation in the dependent

variable can be explained by independent variable. The remaining amount of 5,6% can be explained by other variables outside of the regression model on this

research. Recommendation of this research is : Furniture entrepreneur in Surakarta

should make a colaboration amongs enterpreneur or other parties to get maximum potential so that it can increase pofits. The government of Surakarta city expected

to give a training to labors to increase their skills and ability. The resulting product is expected to have a specific characteristics that differentiate Surakartas furniture product with product from other city.

Keywords : Profits, capital, labor, raw materials, furniture industry

Page 4: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI … · usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja

iv

Page 5: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI … · usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja

v

Page 6: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI … · usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja

vi

Page 7: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI … · usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja

vii

MOTTO

1. “Sesungguhnya Allah menyukai hamba yang berkarya dan terampil (ahli /

professional). Barang siapa bersusah-payah mencari nafkah untuk

keluarganya, maka nilainya sama dengan seorang mujahid di jalan Allah

SWT” - Hadist Nabi (HR. Ahmad)

2. “Maka sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan. Sesungguhnya

bersama kesulitan ada kemudahan. Maka apabila engkau telah selesai

(dari sesuatu urusan), tetaplah bekerja keras (untuk urusan yang lain).

Dan hanya kepada Tuhanmulah engkau berharap.” (QS. Al-Insyirah,6-8)

3. "Hai orang-orang yang beriman, apabila dikatakan kepadamu:

"Berlapang-lapanglah dalam majelis", maka lapangkanlah, niscaya Allah

akan memberi kelapangan untukmu. Dan apabila dikatakan: "Berdirilah

kamu, maka berdirilah, niscaya Allah akan meninggikan orang-orang

yang beriman di antaramu dan orang-orang yang diberi ilmu

pengetahuan beberapa derajat. Dan Allah Maha Mengetahui apa yang

kamu kerjakan." (QS. Al-mujadilah 11)

4. “Pendidikan merupakan senjata yang paling mematikan di dunia, karena

dengan Pendidikan mampu mengubah dunia” – Nelson Mandela

5. “Orang yang berhenti belajar adalah orang yang lanjut usia, walaupun

umurnya masih muda. Namun, orang yang tidak pernah berhenti belajar,

maka akan selamanya menjadi pemuda” - Henry Ford

Page 8: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI … · usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja

viii

HALAMAN PERSEMBAHAN

Karya ini dipersembahkan untuk :

Kedua orang tua tercinta : Bapak Hermawan Ali dan Ibu Partini

Saudara kandung : Kakak Agus Setiawan dan Adik Anggi Diana

Untuk semua teman-teman yang selalu mendukung saya

Page 9: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI … · usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja

ix

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur penulis panjatkan hanya bagi Allah SWT atas

limpahan rahmat, hidayah dan karunia-Nya kepada penulis, sehingga penulis

dapat menyelesaikan skripsi sebagai prasyarat untuk menyelesaikan Studi Strata 1

atau S1 pada Jurusan Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Sebelas Maret.

Dalam penyusunan skripsi yang berjudul “Analisis Faktor-Faktor Yang

Mempengaruhi Keuntungan Industri Mebel di Kota Surakarta Tahun 2015”, tdak

terlepas dari bantuan dan dorongan dari berbagai pihak yang memungkinkan

skripsi ini dapat terselesaikan. Untuk itu penulis mengucapkan terima kasih

sedalam-dalamnya kepada :

1. Kepada Orang Tua, Ayahanda Hermawan Ali dan Ibunda Partini yang telah

memberikan cinta dan kasih sayang, dukungan dan do’a dalam penyusunan

skripsi ini dan dalam studi yang saya tempuh.

2. Ibu Dr. Siti Aisyah T Rahayu, SE,M.Si selaku ketua jurusan Ekonomi

Pembangunan Universitas Sebelas Maret.

3. Ibu Dra. Nunung Sri Mulyani, M.Si selaku dosen pembimbing yang telah

berbaik hati memberikan waktu, arahan dan bimbingan kepada penulis

sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan baik.

4. Teman teman di Fakultas Ekonomi yang sangat kompak dimana kenangan kita

selama kuliah tidak akan saya lupakan.

5. Sahabat – sahabat saya yang membantu penulis dalam menyelesaikan

penulisan skripsi ini, mereka memberikan dukungan dan motivasi untuk dapat

menyelesaikan skripsi ini dengan baik.

6. Dan para Staf dan Pegawai di Perpustakaan maupun petugas TU, yang telah

memberikan pelayanan selama berkuliah di FE UNS.

Penulis menydari bahwa penulisan skripsi ini masih jauh dari sempurna,

oleh karena itu segala kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan

masih penulis harapkan. Akhir kata, penulis mengharapkan tulisan ini dapat

bermanfaat dan menambah khasanah keilmuan yang tekait topik ini.

Surakarta, 25 Juni 2016

Penulis

Bastian Ali

F0109013

Page 10: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI … · usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja

x

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL…………………………………………………………... i

HALAMAN PERSETUJUAN SKRIPSI…………………………………… ii

HALAMAN PENGESAHAN……………………….………………………... iii

HALAMAN PERNYATAAN……………...…………………………………. iv

HALAMAN PERSEMBAHAN………………………………………………. v

ABSTRAK…………………………………………………………………….. vi

ABSTRACT………………………………………………………………........ vii

KATA PENGANTAR……………………………………………………….. viii

DAFTAR ISI…………………………………………………………………… x

DAFTAR TABEL…………………………………………………………… xiv

DAFTAR GAMBAR………………………………………………………….. xv

DAFTAR LAMPIRAN……………………………………………………… xvi

BAB I PENDAHULUAN……………………………………………………… 1

A. Latar Belakang…………………………………………………….... 1

B. Perumusan Masalah……………………………………………….. 6

C. Tujuan Penelitian…………………………………………………... 6

D. Manfaat Penelitian………………………………………………….. 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA………………………………………………. 7

A. Konsep Industri……………………………………………………… 7

A.1 Pengertian Industri…………………………………………….... 7

A.2 Jenis / Macam-macam industri berdasarkan tempat

bahan baku……………………………………………………… 8

Page 11: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI … · usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja

xi

A.3 Golongan / macam industri berdasarkan besar kecil modal……. 8

A.4 Jenis / macam-macam industri berdasarkan kasifikasi

Atau penjenisannya berdasarkan SK Menteri Perindustrian

No.19/M/I/1986……………………………………………….... 9

A.5 Jenis-jenis / macam industri brdasarkan jumlah tenaga kerja…... 9

A.6 Pembagian / Penggolongan industri berdasarkan pemilihan

Lokasi………………………………………………………….. 10

A.7 Macam-macam / Jenis industri berdasarkan produktifitas

Perorangan……………………………………………………... 11

A.8 Pengertian Industri Kecil………………………………………. 11

A.9 Karakteristik Industri Kecil……………………………………. 9

A.10 Manfaat dan Peranan Industri Kecil………………………….. 15

B. Teori Produksi…………………………………………………….. 16

B.1 Pengertian…………………………………………………….. . 16

B.2 Fungsi Produksi Cobb-Douglas………………………………. 17

B.3 Pendapatan ( Total Revenue )………………………………… 18

B.4 Biaya ( Cost )…………………………………………………. 21

B.5 Fungsi Keuntungan Cobb-Douglas…………………………… 22

C. Pengertian Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tingkat

Keuntungan Industri Mebel di Kota Surakarta…………………… 27

C.a Modal Usaha………………………………………………….. 27

C.b Tenaga Kerja…………………………………………………. 28

C.c Bahan Baku…………………………………………………… 28

Page 12: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI … · usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja

xii

D. Penelitian Terdahulu………………………………………………. 29

E. Kerangka Pemikiran………………………………………………. 31

F. Hipotesis…………………………………………………………... 31

BAB III METODOLOGI PENELITIAN…………………………………... 32

A. Ruang Lingkup Penelitian………………………………………… 32

B. Jenis dan Sumber Data…………………………………………… 32

C. Populasi dan Sampel……………………………………………… 32

D. Metode Pengumpulan Data……………………………………….. 34

E. Devinisi Operasional Variabel……………………………………. 34

E.1 Variabel tak bebas ( Dependen )……………………………… 34

E.2 Variabel Bebas ( Independen )……………………………….. 35

F. Metode Analisis Data……………………………………………... 36

F.1 Analisis regresi linier berganda………………………………. 36

F.2 Uji – T………………………………………………………… 36

F.3 Uji – F………………………………………………………… 37

F.4 Koefisien determinasi ( R2 )…………………………………. . 38

F.5 Uji Asumsi Klasik…………………………………………….. 38

F.5.1 Uji Autokorelasi…………………………………………. 38

F.5.2 Uji Heterokedastisitas…………………………………… 38

F.5.3 Uji Multikolinieritas…………………………………….. 38

BAB IV PEMBAHASAN……………………………………………………. 39

A. Gambaran Umum Wilayah Surakarta…………………………….... 39

A.1 Aspek Geografis………………………………………………. 39

Page 13: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI … · usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja

xiii

A.2 Aspek Demografis……………………………………………. 42

A.3 Aspek Ekonomi……………………………………………….. 43

A.4 Aspek Sosisal…………………………………………………. 46

B. Karakteristik Responden…………………………………………… 47

C. Analisis Data……………………………………………………….. 52

C.1 Analisis Regresi Linier Berganda…………………………….. . 52

C.2 Uji – t………………………………………………………….. 53

C.3 Uji – F………………………………………………………….. 55

C.4 Koefisien Determinasi (R²)……………………………………. 55

C.5 Uji Asumsi Klasik…………………………………………….. 56

C.5.a Uji Autokorelasi………………………………………… 56

C.5.b Uji Heteroskedastisitas………………………………….. 56

C.5.c Uji Multikolinearitas…………………………………….. 57

D. Interpretasi Hasil Penelitian Secara Ekonomi……………………… 58

BAB V PENUTUP…………………………………………………………….. 62

A. Kesimpulan………………………………………………………… 62

B. Saran……………………………………………………………….. 62

DAFTAR PUSTAKA…………………………………………………………. 64

LAMPIRAN…………………………………………………………………… 66

Page 14: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI … · usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja

xiv

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 PDRB Menurut Lapangan Usaha Atas Dasar Harga

Berlaku Kota Surakarta Tahun 2014-2015 (Juta Rp)……………….. 3

Tabel 1.2 Banyaknya Kelompok Usaha dan Jumlah Unit Usaha

Di Kota Surakarta Tahun 2015……………………………………... 4

Tabel 4.1 Luas Penggunaan Tanah Tiap Kecamatan di Kota Surakarta

Tahun 2015 (ha)……………………………………………………… 40

Tabel 4.2 Jumlah Penduduk Surakarta Menurut Jenis Kelamin di Kota

Surakarta Tahun 2015……………………………………………….. 42

Tabel 4.3 Banyaknya Penduduk Menurut Mata Pencaharian di Surakarta

Tahun 2015………………………………………………………….. 44

Tabel 4.4 Struktur Perekonomian Kota Surakarta, 2009-2015………………… 45

Tabel 4.5 Karakteristik Responden Berdasarkan Modal Usaha……………….. 48

Tabel 4.6 Karakteristik Responden Berdasarkan Jumlah Tenaga Kerja……….. 49

Tabel 4.7 Karakteristik Responden Berdasarkan Biaya Bahan Baku………….. 50

Tabel 4.8 Karakteristik Responden Berdasarkan Keuntungan………………… 51

Tabel 4.9 Hasil Analisis Regresi Linear Berganda…………………………….. 52

Tabel 4.10 Hasil Uji F………………………………………………………….. 55

Tabel 4.11 Hasil Uji Koefisien Determinasi……………………………………. 55

Tabel 4.12 Hasil Autokorelasi………………………………………………….. 56

Tabel 4.13 Hasil Uji Heteroskedastisitas……………………………………… 57

Tabel 4.14 Uji Multikolinearitas………………………………………………. 57

Page 15: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI … · usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja

xv

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran……………………………………………… 31

Gambar 4.1 Peta Kota Surakarta……………………………………………… 41

Page 16: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI … · usaha mebel, metode analisis data yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Variabel modal usaha, tenaga kerja

xvi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran A Kuisioner………………………………………………………… 67

Lampiran B Data Mentah……………………………………………………… 70

Lampiran C Menentukan Kelas Interval………………………………………. 72

Lampiran D Hasil Olah Data Dengan software SPSS 23……………………... 72

Lampiran E Hasil Analisis Linier Berganda…………………………………… 75

Lampiran F Hasil Uji – t……………………………………………………….. 76

Lampiran G Hasil Uji – F……...……………………………………………… 76

Lampiran H Hasil Koefisien Determinasi (R²)………………………………… 76

Lampiran I Hasil Uji Asumsi Klasik…………………………………………… 76