5
ALAT PERAGA EDUKATIF PENERAPAN KONSEP SAINS DAN MATEMATIKA AWAL DI TK “TANGGA PINTAR” NAMA ANGGOTA KELOMPOK III : 1.Tugiyem (821 855 168) 2.Wahyuni (821 855 175) 3.Sarmini (821 936 339) 4. Yuli Pancarini (821 937 591)

ALAT PERAGA EDUKATIF

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: ALAT PERAGA EDUKATIF

ALAT PERAGA EDUKATIF

PENERAPAN KONSEP SAINS DAN

MATEMATIKA AWAL DI TK

“TANGGA PINTAR”

NAMA ANGGOTA KELOMPOK III :

1. Tugiyem (821 855 168)2. Wahyuni (821 855 175)3. Sarmini (821 936 339)4. Yuli Pancarini (821 937 591)5. Erni Susilowati (821 936 307)6. Ertysam (821 936 353)7. Sri Wartini (821 936 188)

UNIVERSITAS TERBUKA

2010

Page 2: ALAT PERAGA EDUKATIF

TANGGA PINTAR

Tema : KebutuhankuTujuan Pengembangan :

1. Mengenalkan warna dan hasil percampuran warna.2. Mengenalkan angka.3. Mengenalkan bentuk-bentuk geometri (lingkaran, segi tiga, segi empat).4. Mengembangkan fisik motorik anak.

Alat dan bahan :1. Kardus2. Kertas karton3. Krayon4. Sedotan5. Gelas Aqua bekas6. Pewarna makanan (merah, kuning, dan biru)7. Lem8. Sendok9. Gunting10. Kertas warna11. Koin12. Spidol

Aspek yang dikembangkan : Menceritakan hasil percobaan sederhana tentang warna yang dicampur. (k.18) Membilang / menyebut urutan bilangan dari 1-10. (k.36) Melompat ke berbagai arah dengan satu atau dua kaki. (FM.5) Melakukan 3-5 perintah secara berurutan dengan benar. (B.1) Membaca beberapa kata berdasarkan gambar, tulisan, dan benda yang dikenal /

dilihatnya. (B.34)

1. Sosial Emosional : ketika anak melakukan hompimpa,saat anak membuat kesepakatan / aturan bermain

2. Kognitif : ketika anak melempar koin dan mencampur warnaMengenal angka/bentuk

3. Bahasa : menceritakan / menyebutkan hasil pencampuran warna.

Page 3: ALAT PERAGA EDUKATIF

4. Agama : Hompimpa dengan kata-kata bernuansa islamContoh : “Kun aliman wala takun jahilan”

Jangan anak pintar, jangan jadi anak bodoh.

5. Seni : membuat handmate / karya anakMisal : seperti kipas angin

6. FM : Motorik halus-Menulis / mencontoh warna yang sudah dicampurnya

Motorik kasar-Ketika anak melompat / jalan engklek

Langkah-langkah pembuatan alat :1. Gunting karton, kemudian bentuk seperti huruf T.

2. Beri angka dan gambar bentuk geometri pada kardus dengan krayon, kemudian sediakan 3 botol AQUA yang berisi warna yaitu merah, kuning, dan biru.

5 4321

3. Sediakan gulungan kertas untuk instruktur warna yang akan dicampur.1. Campur warna merah dan kuning.2. Campur warna merah dan biru.3. Campur warna kuning dan biru.

4. Sediakan juga kertas warna dan spidol untuk menuliskan hasil warna yang telah dicampur.

Page 4: ALAT PERAGA EDUKATIF

Cara bermain :1. Anak-anak disuruh hompimpa, untuk mendapat giliran bermain.2. Anak yang mendapat giliran, disuruh melempar koin ke alat bermain tersebut.3. Kemudian anak disuruh melompat ke angka yang dipilihnya, lalu kemudian

mengambil gulungan kertas dalam sedotan yang merupakan instruksi warna yang akan dicampur.No. 1 : campur warna merah dan kuningNo. 2 : campur warna merah dan biruNo.3 : campur warna kuning dan biru

4. Setelah anak mengetahui hasil pencampuran, anak diminta mengambil kertas warna sesuai dengan hasil warna yang telah dicampur.

5. Kemudian menulis kata sesuai contoh yang ada di kertas tersebut.

Penutup / Kesan : Alat peraga ini bias digunakan pada semua tema, dengan cara mengganti /

menyesuaikan kegiatan yang diinginkan sesuai tema. Semoga alat peraga ini dapat bermanfaat dan memotivasi pendidik untuk lebih

berkreatif.