15
PREVENTIF & PROMOTIF DIABETES MELITUS Dr. H. Eva Decroli SpPD KEMD FINASM

2.5.2.5 - PREVENTIF & PROMOTIF DM

Embed Size (px)

DESCRIPTION

PREVENTIF & PROMOTIF DM

Citation preview

Page 1: 2.5.2.5 - PREVENTIF & PROMOTIF DM

PREVENTIF & PROMOTIFDIABETES MELITUS

Dr. H. Eva Decroli SpPD KEMD FINASM

Page 2: 2.5.2.5 - PREVENTIF & PROMOTIF DM

Pencegahan Diabetes Melitus

Mengingat besarnya biaya perawatan pasien diabetes yang

terutama disebabkan oleh komplikasi

PENCEGAHAN

Page 3: 2.5.2.5 - PREVENTIF & PROMOTIF DM

Faktor Risiko Diabetes1. Faktor Risiko yang

Tidak Dapat di Modifikasi

RAS & ETNIK

Riwayat Keluarga Dengan DM

Umur

Riwayat Melahirkan Bayi dgn BB > 4000 gr

Riwayat Lahir dgn BB Rendah < 2,5 Kg

Page 4: 2.5.2.5 - PREVENTIF & PROMOTIF DM

II. FAKTOR RISIKO YANG BISA

DIMODIFIKASI

Berat Badan Lebih

(IMT > 23)

Aktifitas Fisik ↓

Hipertensi

Dislipidemia

Page 5: 2.5.2.5 - PREVENTIF & PROMOTIF DM

Penderita Policystic Ovary Syndrome

Penderita Sindrom Metabolik

III. Faktor Lain yang terkait dengan risiko

diabetes

Page 6: 2.5.2.5 - PREVENTIF & PROMOTIF DM

Menurut WHO 1994, Pencegahan DM ada 3 Tahap :

PencehanPrimer

PencegahanTersier

PencegahanSekunder

Page 7: 2.5.2.5 - PREVENTIF & PROMOTIF DM

Semua aktifitas yang ditujukan untuk pencegahan timbulnya hiperglikemia pada individu yang berisiko untuk

jadi diabetes.

PENCEGAHAN PRIMER

Page 8: 2.5.2.5 - PREVENTIF & PROMOTIF DM

Materi Pencegahan Primer

1. Penyuluhan ditujukan kepada kelompok masyarakat yang mempunyai risiko tinggi DM dan Intoleransi Glukosa.

Materi penyuluhan meliputi: Program penurunan berat badan Diet sehat Latihan jasmani Menghentikan merokok

Page 9: 2.5.2.5 - PREVENTIF & PROMOTIF DM

2. Pengelolaan yang ditujukan untuk:

a. Kelompok Intoleransi Glukosab. Kelompok dengan risiko

( obesitas, hipertensi, dislipidemia, dll )

Page 10: 2.5.2.5 - PREVENTIF & PROMOTIF DM

Pencegahan Sekunder

Pencegahan sekunder adalah upaya mencegah atau

menghambat timbulnya penyulit pada pasien yang telah

menderita DM

Page 11: 2.5.2.5 - PREVENTIF & PROMOTIF DM

Pencegahan Tersier

Upaya mencegah komplikasi dan

kecacatan yang diakibatkan Diabetes Melitus

Page 12: 2.5.2.5 - PREVENTIF & PROMOTIF DM

Ada 3 Tahap Pencehan Tersier

Pencehan Komplikasi Diabetes

Mencegah berlanjutnya (progresi) komplikasi

Mencegah terjadinya kecacatan

Page 13: 2.5.2.5 - PREVENTIF & PROMOTIF DM

Promosi perilaku sehat merupakan faktor penting pada kegiatan pelayanan kesehatan.Perlu dilakukan edukasi bagi

pasien dan keluarga

PROMOTIF

Page 14: 2.5.2.5 - PREVENTIF & PROMOTIF DM

Promotif dapat dilakukan melalui :

Perorangan (antara Dokter dgn penderita)

Kelompok (ex: Persadia)

Penyuluhan melalui TV, Radio dan KoranSeminar, Simposium dan Workshop

Poster & Leaflet

Page 15: 2.5.2.5 - PREVENTIF & PROMOTIF DM

TERIMA KASIH