5
By Rhesa Yogaswara, S.Si, MM, CIFP [email protected] Tips Sederhana mengembangkan produk yang cocok untuk Kelas Menengah di Indonesia

Tips Memenangkan Pasar Kelas Menengah

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Tips Memenangkan Pasar Kelas Menengah

By Rhesa Yogaswara, S.Si, MM, [email protected]

Tips Sederhana mengembangkan produk yang cocokuntuk Kelas Menengah di Indonesia

Page 2: Tips Memenangkan Pasar Kelas Menengah

Bentuk Fisik dan KemasanProduk yang cocok dengan Middle class

adalah produk yang memiliki kemiripan fungsi dan fitur dengan produk

“Premium Class”…

Buatlah produk dengan desain yang serupa dengan produk “premium”, meski

tidak mencontek seluruhnya.

Hal ini dikarenakan bahwa kelas menengah ingin memiliki gaya hidup yang “mirip” dengan gaya hidup si “Premium Class”

2Tips Sederhana mengembangkan produk yang cocok untuk kelas menengah – Rhesa Yogaswara

Middle class pun menggunakan tablet “ala-ala” iPad…

Dengan harga setengahnya, udah bisa ngopi ala orang berduit

Ga perlu mahal buat kongkow 2 jam sambil nyeruput kopi

Page 3: Tips Memenangkan Pasar Kelas Menengah

Sesuaikan harga dengan Daya Belinya

3Tips Sederhana mengembangkan produk yang cocok untuk kelas menengah – Rhesa Yogaswara

Middle Class di Indonesia terbilang

“smart”… sehingga dengan budget yang “pas-pas” an, Middle Class cenderung membeli

produk yang harganya kompetitif

Mr.Middle class cenderung mengatur pos pengeluarannya, dan sebelum membeli, akan

mengumpulan informasi sebanyak-banyaknya mengenai produk yang akan

dibelinya.

Kecenderungan ini dapat dilihat dari meningkatnya tingkat pendidikan dasar dan tinggi meningkat dengan rata-rata pertumbuhan per

tahun 3.5% (2006-2012) (sumber: BPS)

Dari hasil riset MarkPlus Insight (the-marketeers.com), mereka adalah konsumen

planned-smart dengan jumlah sebesar 51%

Hal ini dikarenakan Mr.Middle Class tidak mau membeli barang yang sekedar murah,tapi juga berkualitas (seperti kualitas “premium”),

meski kualitasnya berada di kisaran KW1 (baca: kawe satu) dan juga KW2.

Page 4: Tips Memenangkan Pasar Kelas Menengah

Tips Sederhana mengembangkan produk yang cocok untuk kelas menengah – Rhesa Yogaswara 4

Untuk informasi lebih lanjut kunjungi

www.indonesiamiddleclass.com

Page 5: Tips Memenangkan Pasar Kelas Menengah

Terima KasihRhesa Yogaswara, S.Si, MM, [email protected]

Seorang praktisi bisnis strategi, perencana bisnis, bisnis model, dan peneliti bisnis yang fokus pada marketing dan keuangan. Kontributor di berbagai media lokal dan luar negeri seperti: Al Bayan Newspaper UAE; Business Islamica Magazine UAE; Global Finance Magazine UK; Islamic Finance Portal Indonesia; Majalah Sharing Indonesia; Koran Investor Daily; Inilah Review Indonesia, dll.

Salah satu pendiri Jakarta Economics Forum, Jakarta Moslem Executive & Entrepreneur Forum; Direktur PIMI Institut-Universitas Paramadina. Sering menjadi dosen tamu dan trainer di beberapa institusi seperti IBFI Universitas Trisakti, Mitra Energy, beberapa bank; serta pembicara di beberapa konferensi internasional.

Tips Sederhana mengembangkan produk yang cocok untuk kelas menengah – Rhesa Yogaswara 5