11

Click here to load reader

Buku Putih Sanitasi - Komunikasi dan Teknik Fasilitasi

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Buku Putih Sanitasi - 3 Komunikasi dan Teknik Fasilitasi Sanitasi merupakan salah satu modul pelatihan Program PPSP bagi para Fasilitator dan anggota Pokja Sanitasi, baik di tingkat provinsi maupun kabupaten / kota

Citation preview

Page 1: Buku Putih Sanitasi - Komunikasi dan Teknik Fasilitasi

BERBICARA DI DEPAN UMUM (COMMUNICATION SKILL)

Page 2: Buku Putih Sanitasi - Komunikasi dan Teknik Fasilitasi

TEKNIK BERBICARA DI DEPAN UMUM

Pertama, sebelum tampil di depan umum, persiapkanlah segala macam bahan untuk presentasi. (singkat, padat, dan jelas).

Tulis rincian bahan pada selembar kertas.

Page 3: Buku Putih Sanitasi - Komunikasi dan Teknik Fasilitasi

Kedua, persiapkanlah penampilan anda sebelum tampil di depan umum.

Ingat, penampilan yang baik dan rapi akan membuat rasa percaya diri anda muncul.

Page 4: Buku Putih Sanitasi - Komunikasi dan Teknik Fasilitasi

Ketiga, berlatihlah dengan cara berbicara di depan kaca atau berbicara orang lain. Siapkan intonasi, gaya bahasa, dan susunan kata yang baik, mintalah masukan .

Keempat, mengevaluasi diri anda setelah latihan. Salah satu caranya adalah dengan merekam suara anda, untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan diri.

Page 5: Buku Putih Sanitasi - Komunikasi dan Teknik Fasilitasi

Kelima, perhatikanlah gaya serta cara berbicara tokoh yang dapat anda jadikan panutan. Tirulah segala macam hal positif darinya namun satu hal harus diingat, anda harus tetap menjadi diri anda sendiri.

Keenam, siapkanlah mental positif bahwa anda bisa melakukannya walaupun untuk yang pertama kalinya. Tanamkanlah sikap percaya diri dan berpikiran positif.

Page 6: Buku Putih Sanitasi - Komunikasi dan Teknik Fasilitasi

CARA MENGATASI RASA TAKUT Joe Biden

1. Kemauan Kuat (Strong Willingness)

kemauan yang kuat untuk berubah dari takut menjadi

berani.

2. Latihan ... Latihan ... dan Latihan (PRACTICE)

Dengan terus berlatih maka akan menjadi terbiasa atau

menciptakan suatu kebiasaan (habit).

3. Mengikuti kursus, training, workshop atau seminar

tentang public speaking

Page 7: Buku Putih Sanitasi - Komunikasi dan Teknik Fasilitasi

K E T R A M P I L A N D A S A R K O M U N I K A S I ,

A D V O K A S I , D A N K E T R A M P I L A N M E N U L I S

KOMUNIKASI DENGAN MEDIA

Page 8: Buku Putih Sanitasi - Komunikasi dan Teknik Fasilitasi

TUJUAN

• Untuk menyampaikan pesan pada orang lain

melalui media komunikasi yang ada, seperti: radio,

tv, koran, dsb

Page 9: Buku Putih Sanitasi - Komunikasi dan Teknik Fasilitasi

APA YANG PERLU DISAMPAIKAN?

Dalam memberikan informasi pada media massa

(radio, koran, tv) maka harus mencakup 5 W:

1. What : apa topiknya

2. When : kapan

3. Where : dimana

4. Why : mengapa

5. Who : Siapa saja yang berperan

Page 10: Buku Putih Sanitasi - Komunikasi dan Teknik Fasilitasi

TIPS KOMUNIKASI DENGAN MEDIA

• Sebelum mengadakan pertemuan/mengisi acara di media massa, sebaiknya dibuat guideline tentang apa yang mau disampaikan.

• Bahasa yang digunakan sebaiknya sederhana dan tidak menimbulkan interpretasi yang berbeda.

• Tidak menyampaikan sesuatu hal yang belum pasti yang bisa menimbulkan konflik atau ketersinggungan

• Datang lebih awal supaya bisa melihat situasi untuk penyesuaian

• Tampil sebaik mungkin

Page 11: Buku Putih Sanitasi - Komunikasi dan Teknik Fasilitasi

ROLE PLAY

• Bermain peran dilakukan dalam kelompok-

kelompok kecil supaya masing-masing peserta

memperoleh kesempatan untuk praktek

• Empat kelompok untuk praktek :

• Berbicara di depan umum

• Diwawancara media

• Wawancara dengan pelaku swasta

• FGD dengan SKPD