14
Kelompok 2 : Ana Nailu Himatia (02) Dina Alifa Apriliani (09) Muhammad Hikmah Sabilul Huda (14) Savira Islami Sulkhan (26) Yuda Adi Santoso (30)

Sosiologi kelas 10 Bab 2 nilai dan norma sosial

Embed Size (px)

DESCRIPTION

 

Citation preview

Page 1: Sosiologi kelas 10 Bab 2 nilai dan norma sosial

Kelompok 2 :• Ana Nailu Himatia (02)• Dina Alifa Apriliani (09)• Muhammad Hikmah Sabilul Huda (14)• Savira Islami Sulkhan (26)• Yuda Adi Santoso (30)

Page 2: Sosiologi kelas 10 Bab 2 nilai dan norma sosial

Standar Kompetensi: Memahami perilaku keteraturan hidup sesuai dengan nilai dan norma yang berlaku dalam masyarakat.

Kompetensi Dasar: Mendeskripsikan nilai dan norma yang berlaku dalam masyarakat.

Indikator: 1. Pengertian nilai dan norma yang berlaku dalam masyarakat. 2. Ciri-ciri nilai dan norma sosial 3. Penerapan nilai dan norma sosial dalam masyarakat 4. Perbedaan nilai dan norma sosial 5. Peran nilai dan norma dalam masyarakat 6. Kasus-kasus pelanggaran terhadap nilai dan norma dalam masyarakat

Page 3: Sosiologi kelas 10 Bab 2 nilai dan norma sosial

Pengertian Nilai dan Norma Sosial

Nilai Sosialsikap-sikap dan perasaan yang diterima secara luas oleh masyarakat dan merupakandasar untuk merumuskan apa yang benar dan apa yang penting.

Norma Sosial peraturan sosial menyangkut perilaku-perilaku yang pantas dilakukan dengan menjalani interaksi sosialnya.

Page 4: Sosiologi kelas 10 Bab 2 nilai dan norma sosial

Pengertian Nilai dan Norma Sosial menurut Ahli

Kimball YoungNilai sosial merupakan kesadaran secara relative yang disertai emosi

A.W Green

Nilai sosial merupakan petunjuk umum

Nilai sosial merupakan asumsi-asumsi yang abstrak

Woods

Nilai sosial merupakan suatu jenis keyakinan

Milton Rokeach

Page 5: Sosiologi kelas 10 Bab 2 nilai dan norma sosial

Nilai Sosial :a. Merupakan konstruksi masyarakatb. Disebarkan diantara warga masyarakatc. Terbentuk melalui sosialisasi d. Dapat mempengaruhi perkembangan diri seseorange. Ditranformasikan melalui proses belajar

Norma Sosial :a. Umumnya tidak tertulis b. Hasil kesepakatan masyarakatc. Warga mesyarakat sebagai pendukung sangat menaatinyad. Apabila norma dilanggar, dikenakan sanksie. Norma sosial kadang-kadang bisa menyesuaikan perubahan sosial

CIRI-CIRI :

Page 6: Sosiologi kelas 10 Bab 2 nilai dan norma sosial

Nilai Sosial : 1. Alat untuk menetapkan "harga" sosial

2. Mengarahkan masyarakat dalam berpikir dan bertingkah laku 3. Penentu terakhir manusia dalam memenuhi peranan-peranan 4. Alat solidaritas di kalangan anggota kelompok 5. Alat pengawas perilaku manusia

Norma Sosial :1. Pedoman atau patokan perilaku dalam masyarakat2. Wujud konkret dari nilai-nilai yang ada di masyarakat3. Standar dari berbagai kategori tingkah laku suatu masyarakat

FUNGSI :

Page 7: Sosiologi kelas 10 Bab 2 nilai dan norma sosial

JENIS-JENIS NILAI SOSIAL

1. Nilai material adalah nilai yang berbentuk atau berfungsi sebagai konsepsi untuk jasmani manusia

2. Nilai Vital adalah nilai yang berhubungan dengan manusia dalam memenuhi kebutuhannya

3. Nilai Spiritual adalah nilai yang ada didalam kejiwaan manusia. Terdiri dari :a. Nilai Estetika : nilai yang bersumber pada perasaan manusiab. Nilai Moral : Nilai tentang baik buruknya tingkah laku manusia.c. Nilai Religius : Nilai ketuhanan yang tertinggi, yang sifatnya mutlak dan abadid. Nilai kebenaran Ilmu Pengetahuan : Nilai yang bersumber dari logika manusia.

Page 8: Sosiologi kelas 10 Bab 2 nilai dan norma sosial

SIFAT NORMA

1. Norma formal - Bersumber dari lembaga yang resmi - Tertulis Contoh: surat keputusan, peraturan daerah, undang-undang

2. Norma nonformal - Tidak tertulis Contoh: aturan dalam keluarga, adat istiadat.

Page 9: Sosiologi kelas 10 Bab 2 nilai dan norma sosial

NORMA YANG BERLAKU DI MASYARAKATNorma Sosial Penjelasan

1. Norma AgamaSifatnya mutlak dan tidak ditawar karena dari Tuhan. Contoh :Melakukan sholat

2. Norma Kesusilaan Berasal dari hati nurani Contoh : Tidak memakai pakaian terbuka di depan umum

3. Norma Kesopanan Berpengaruh pada bagaimana seseorang harus bertingkah laku yang wajar. Contoh :Tidak meludah di sembarang tempat

Page 10: Sosiologi kelas 10 Bab 2 nilai dan norma sosial

4. Norma KebiasaanBerisi petunjuk yang dibuat secara sadar. Contoh :Mencium tangan orangtua saat akan berangkat sekolah

5. Norma Hukum Diatur atau dibuat oleh lembaga-lembaga tertentu Contoh :Wajib membayar pajak

Page 11: Sosiologi kelas 10 Bab 2 nilai dan norma sosial

Norma Berdasar daya pengikatnya

1. Norma Cara (Usage) Perbuatan yang daya ikatannya sangat lemah. Contoh :Cara makan berkecap (bersuara)

2. Norma Kebiasaan (Folkways) Perbuatan yang diulang-ulang dalam bentuk sama Contoh :Menghormati orang yang lebih tua

Page 12: Sosiologi kelas 10 Bab 2 nilai dan norma sosial

3. Norma Tata Kelakuan (Mores) Alat pengawasan, baik langsung maupun tidak langsung oleh masyarakat terhadap anggotanyaContoh :Ajaran agama sesuai kepercayaan

4. Norma Adat Istiadat (Custom)Tata kelakuan yang sakral serta kuat integrasinyaContoh :Upacara adat

Page 13: Sosiologi kelas 10 Bab 2 nilai dan norma sosial

PERAN NILAI dan NORMA SOSIAL DALAM MASYARAKAT

a. Sebagai pelindung Karena di balik norma dan nilai itu terdapat sanksi bagi pelanggarnya

b. Sebagai petunjuk perilaku Karena berperan sebagai rel terhadap perilaku setiap masyarakat.

c. Pengatur system dalam masyarakat Untuk mewujudkan tertib social dalam masyarakat

d. Khasanah budaya masyarakat Memberikan ciri khusus terhadap budaya masyarakat yang bersangkutan

Page 14: Sosiologi kelas 10 Bab 2 nilai dan norma sosial

Thanks For Your Attention