36
Oleh : Mohamad Khaidir Nasir

Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Materi Penguatan buat Para Pengurus MPM Al-Iqra' 2014-2015, Berisi penjelasan struktur secara umum, motivasi, dan inspirasi dakwah kampus lainnya.

Citation preview

Page 1: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

Oleh : Mohamad Khaidir Nasir

Page 2: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

Bingkai Kehidupan Mengarungi Samudera Kehidupan Kita ibarat para pengembara Hidup ini adalah perjuangan Tiada masa untuk berpangku tangan

Setiap tetes peluh dan darah Tak akan sirna ditelan masa

Segores luka di jalan Allah Kan menjadi saksi pengorbanan

Allahu Ghayatuna Arrasul Qudwatuna Al-Qur’an Dusturuna Al-Jihadu Sabiluna Al-Mautu fii Sabilillah, asma amanina

Allah adalah tujuan kami Rasulullah teladan kami

Al-Qur’an pedoman hidup kami Jihad adalah jalan juang kami

Mati di Jalan Allah adalah cita-cita kami tertinggi

Page 3: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015
Page 4: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

Pengalaman Organisasi

Anggota Kaderisasi MPM Al-Iqra’

2009-2010

Staf LPTQ UPIM UNTAD 2009-2010

Lead Vocal Muslim Brother Voice

Trainer PKMI GEMPITA Kemenpora

RI

Ketua Umum MPM Al-Iqra’ 2011-

2012

Public Relation Puskomda FSLDK

Sulawesi A 2011

Ketua Hadroh Marawis UNTAD

(Racenta & Ricenta) 2011

Ketua Umum LDK UPIM UNTAD

2012-2013

BPO MPM Al-Iqra’ 2011-2013

Page 5: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

POTENSI MAHASISWA & KAMPUS INDONESIA

Page 6: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

1. Quwwatu asysyabab (kekuatan pemuda)

2. ‘Atho bilaa tahazzub (memberi tanpa berpihak)

3. Qaumun ‘amaliyun (selalu bekerja)

4. Al mar’atu wa rajul (wanita dan pria)

5. Laa istibdad (tanpa keditaktoran)

6. ‘Alamiyah (internasional)

Page 7: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

DIFERENSIASI KAMPUS

• Tersegmentasi berdasarkan wilayah sosiodemografis

secara simultan • Cerminan Indonesia 20-

30thn ke depan

Page 8: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

POSISI MAHASISWA

/

Mahasiswa

Pelajar (SD,SMU,SMP)

Masyarakat Umum

Legislatif eksekultif

Profesional Akademisi

Militer dll

Page 9: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

MOBILITAS ALUMNI

Public Sector

• Policy management

• Regulator

• Enforcement for equity

Private Sector

• Economics task

• Invesment task

• Profit generation

Third Sector

• Require voulenteer labour

• Task with little profit

• Promotion of community

Page 10: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

PTN SEINDONESIA (NON PTAI)

Sumatera

JAWA

BALI NTT

Kalimantan

SulawesiMaluku Papua

0

5

10

15

20

25

30

35

1

19

32

8

8

10 7

Page 11: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

PTN & PTS SEINDONESIA (NON PTAI)

NO NAMA PULAU PTN PTS

1 SUMATERA 19 KAMPUS 506

2 JAWA 31 KAMPUS 1.291

3 BALI DAN NUSATENGGARA 8 KAMPUS 85

4 KALIMANTAN 8 KAMPUS 92

5 SULAWESI 10 KAMPUS 94

6 MALUKU DAN PAPUA 7 KAMPUS 34

TOTAL KAMPUS INDONESIA

83 KAMPUS 2.102

Page 12: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

Visi MPM Al-Iqra’

Menjadikan MPM Al-Iqra’ sebagai sarana perekat, pelopor dan pusat kegiatan mahasiswa dalam mengembangkan kecerdasan intelektual

dan spiritual di Fakultas Ekonomi Universitas Tadulako.

Page 13: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

Misi MPM Al-Iqra’

• Mensyiarkan nilai-nilai Islam di Fakultas Ekonomi Universitas Tadulako.

• Menyelenggarakan kegiatan-kegiatan yang mendukung terciptanya kader yang mampu memahami dan menjalankan perannya sebagai aktivis dakwah.

• Menyelenggarakan pelatihan, pembinaan dan pengembangan potensi agar menjadi sumber daya manusia yang inovatif dan kreatif serta berakhlak mulia.

Page 14: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

Sekretaris Umum

Divisi Dakwah

Bendahara Umum

Divisi Kaderisasi

Div.Bisnis

Dan Pendanaan

Divisi Humas

Divisi Kemuslimahan

FIESTO

Ketua Umum

Rekruitmen

Litbang

Pembinaan

Humas

Infokom

Kajian Keislaman

Syiar

Pendanaan

Kewirausahaan

Jarmus

Binmus

Biro Kesekretariatan

STRUKTUR KEPENGURUSAN MPM AL-IQRA’ FE-UNTAD

Page 15: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

KESEKRETARIATAN

Kesekretariatan merupakan salah satu elemen yang sangat penting dalam menyokong kehidupan suatu Lembaga Dakwah. Bagaimana sistem pengelolaan

administrasi, sistem manajemen pengarsipan data dan informasi, sampai bagaimana kerapian sekretariat

sebagai ”rumah” bagi pengurus menjadi salah satu faktor yang mempengaruhi nafas kehidupan sebuah LDK.

Apalagi dengan semakin banyak “catatan sejarah” dan kemajuan yang dicapai serta seiring dengan semakin bertambahnya usia LDK, kerapihan dan kelengkapan

administrasi pun menjadi semakin penting.

Page 16: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

Peran Biro Kesekretariatan

1. Menyusun dan melaksanakan sistem dan mekanisme kesekretariatan. 2. Menjalankan tugas dalam hal administrasi seperti membuat surat-surat, 3. Merapihkan data-data dan sejenisnya. 4. Mendata, Menjaga, memelihara, dan mengoptimalkan inventaris MPM 5. Bertanggung jawab kepada Sekretaris Umum

1.Pembuatan data base pengurus, anggota, alumni, pemateri dan para tokoh 2.Pembuatan organigram kepengurusan MPM 3.Pengelolaan surat menyurat, LPJ kegiatan, catatan rapat Divisi 4.Pendataan fasilitas dan inventaris 5.Pengelolaan piket Mushallah

Program Kerja Biro Kesekretariatan

Page 17: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

3 Lini Dakwah Kampus

KADERISASI

LINI DA’WIY LINI ‘ILMI LINI SIYASIH

Page 18: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

Divisi Kaderisasi

Rekruitmen

Litbang

Pembinaan

Melaksanakan segala rangkaian pola kaderisasi

Penelitian dan pengembangan kader dalam semua tingkatan

Bagian Folow up dari Bagian rekruitmen dan Litbang khusunya dalam bidang Mentoring dan Pengembangan Minat Bakat

Page 19: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

Divisi Dakwah

Syiar

Kajian Keislaman

melaksanakan rangkaian kegiatan yang berhubungan dengan kajian keislaman sehingga dapat menambah keimanan dan

wawasan keislaman bagi civitas akademika UNTAD

berperan dalam melaksanakan rangkaian kegiatan yang berhubungan Syiar keislaman melalui propaganda dalam bentuk

aksi, pemanfaatan media serta bentuk lain

Page 20: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015
Page 21: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

Divisi Humas

Humas

Infokom

Menjalin hubungan yang baik dengan seluruh seluruh elemen, baik internal maupun eksternal kampus. Mengelola kegiatan yang berhubungan dengan sosial kemasyarakatan.

Pengelolaan media informasi yang berkaitan dengan seluruh aktivitas MPM

Page 22: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

JOB DESCRIPTION

As Known As : Public Relation (PR), Hubungan Masyarakat (Humas), Hubungan Luar (Hublu), dll. Jalan-jalan, silaturahim, kontak-kontakan, dsb. Jaringan sebagai simbiosis :

Mutualisme, komensalisme, parasitisme

Page 23: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

FUNGSI JARINGAN

Pencitraan MPM

Data & informasi

Dana & birokrasi

Akselerasi MPM

Sinergitas

Lain-lain

Page 24: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

JENIS JARINGAN

• Birokrat kampus

• Organisasi kemahasiswaan

• Civitas akademika

• Lembaga dakwah lain

Jaringan Internal Kampus

• Alumni

• Public sector

• Private sector

• 3rd sector

• Tokoh

• Media massa

• Lembaga dakwah lain

• FORUM SILATURAHIM

Jaringan eksternal kampus

Page 25: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

Analisis Kebutuhan Lembaga Dakwah Kampus Pra-Mula Mula Madya Mandiri

Eksistensi

Lembaga

Belum ada.

Aktivitasnya

belum dilirik

oleh massa

kampus.

Masih dianggap

sebagai

komunitas

kemahasiswaan

biasa.

Dalam skala kampus,

kegiatannya selalu

menarik perhatian

massa kampus.

Dalam skala daerah

sudah mulai

terdengar kiprahnya.

Sudah dipandang

sebagai lembaga

“terhormat” oleh

massa kampus. Juga

disegani dalam skala

nasional sebagai

teladan bagi LDK lain.

Sering pula diajak

untuk bekerja sama

dengan lembaga lain.

Luas jaringan Skala birokrat

kampus.

Alumni dan organisasi

mahasiswa internal

kampus. Sudah mulai

mengikuti kegiatan

yang diadakan FSLDK.

Sudah menjamah

elemen di luar kampus,

walau dalam skala

regional. Mulai

mensinergikan

dakwahnya di luar

kampus.

Sudah menjamah ke

berbagai perusahaan

nasional, elemen dan

organisasi nasional

bahkan mulai ke

internasional.

Pemanfaatan

jaringan

Menggunakan

jaringan sebagai

usaha pelegalan

LDK.

Sebagai alat untuk

membantu kegiatan

LDK terutama

terkait birokrasi dan

pendanaan.

Mulai bersinergi

untuk kelancaran

aktivitas dakwah

internal kampus.

Bersinergi dengan

elemen lain, intra

dan ekstra kampus,

dalam berdakwah

bahkan

mendakwahinya.

Page 26: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

NETWORK MAINTENANCE

DATABASE

Making database

Contact Update

Feed Back

Page 27: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

F I E S T O Nashrul Fiqrah

Ekonomi Islam sebagai solusi dari berbagai permasalahan krisis multi-dimensional.

Page 28: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

Brainstorming

Pemikiran Ekonomi Konvensional: Sebuah Kritik

Mitos Kapitalisme Smithian :

1. Kebutuhan manusia yang tidak terbatas;

2. Utility maximization of self interest;

3. Perfect competition;

4. Perfect information.

Page 29: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

Brainstorming

Asumsi dasar yang terlalu sederhana adalah bahwa manusia rasional adalah manusia yang dengan

dasar inisiatifnya sendiri mengejar utilitas ekonomi optimal, yaitu mencari keuntungan maksimal (maximum gain) dengan pengorbanan yang

minimal (minimum sacrifice), ia bersaing di pasar bebas (free market) dan menjadi pelaku pasar yang

bebas dengan berpedoman pada laissez-faire laissez-passer yang meneguhkan doktrin individual

freedom of action. (Dr. Euis Amalia, M.Ag. , 2009)

Page 30: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

KEISLAMAN

KAMMI

POSITIONING

ORGANISASI

PERGERAKAN

PMII

HMI

IMM

LDK/LDF

ORGANISASI DAKWAH KAMPUS

(ODIK)

BEM

Page 31: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

BI

POSITIONING PASCA KAMPUS

INDUSTRI KEUANGAN

NON KEUANGAN

BANK SYARIAH

REGULATOR

ASURANSI SYARIAH

PRODI

/JURUSAN

UNIVERSITAS/ SEKOLAH TINGGI/

IAIN

Page 32: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

Divisi Kemuslimahan

Jarmus

Bina Muslimah

Page 33: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

1.Bertanggungjawab secara penuh terhadap pengelolaan keuangan organisasi 2.Meningkatkan pendapatan keuangan organisasi 3.Membuat Anggaran Pendapatan Belanja Organisasi 4.Menyusun, melaksanakan, dan mengontrol sistem dan mekanisme keuangan organisasi baik secara internal maupun ekternal 5.Melaksanakan usaha-usaha kearah pemasukan keuangan organisasi dengan cara bekerjasama dengan tiap elemen yang ada diorganisasi maupun dengan pihak lain Divisi BisPen memiliki program kerja antara lain : Pengelolaan keuangan MPM Produksi barang dan jasa (atribut lembaga, souvenir Asuransi dll) Pemasaran (Memasarkan barang, kerjasama dengan elemen lain, Jualan, dll)

Divisi Bisnis dan Pendanaan

Sinergi Bersama

Bendahara Umum !!!!

Page 34: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015
Page 35: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015
Page 36: Kelembagaan MPM Al-Iqra' ; Upgrading Pengurus Periode 2014-2015

Rabithah Sesungguhnya Engkau tahu

Bahwa hati ini t’lah berpadu

Berhimpun dalam naungan cintamu

Bertemu dalam ketaatan

Bersatu dalam perjuangan

Menegakkan Syari’at dalam Kehidupan

REFF.

Kuatkanlah Ikatannya

Kekalkanlah Cintanya

Tunjukilah jalan-jalannya

Terangilah dengan CahyaMu

Yang tiada pernah padam

Ya Rabbi bimbinglah kami

Lapangkanlah dada kami

Dengan karunia Iman

Dan indahnya Tawakkal padaMu

Hidupkan dengan Ma’rifatMu

Matikan dalam Syahid di JalanMu

Engkaulah Pelindung dan Pembela

REFF.

Kuatkanlah Ikatannya

Kekalkanlah Cintanya

Tunjukilah jalan-jalannya

Terangilah dengan CahyaMu

Yang tiada pernah padam

Ya Rabbi bimbinglah kami