Program Tahunan Matematika Kelas XII IPA

Embed Size (px)

Citation preview

PROGRAM TAHUNAN SEMESTER GANJIL STANDAR KOMPETENSI / KOMPETENSI DASAR 1. Menggunakan konsep integral dalam pemecahan masalah. 1.1 Memahami konsep integral tak tentu dan integral tentu 1.2 Menghitung integral tak tentu dan integral tentu dari fungsi aljabar dan fungsi trigonometri yang sederhana 1.3 Menggunakan integral untuk menghitung luas daerah dan volum benda putar 2. Menyelesaikan masalah program linear 2.1 Menyelesaikan sistem pertidaksamaan linear dua variabel 2.2 Merancang model matematika dari masalah program linear 2.3 Menyelesaikan model matematika dari masalah program linear daan penafsirannya 3. Menggunakan konsep matriks, vektor, dan transformasi dalam pemecahan masalah 3.1 Menggunakan sifat-sifat dan operasi matriks untuk menunjukkan bahwa suatu matriks persegi merupakan invers dari persegi matriks lain. 3.2 Menetukan determinan dan invers matriks 2x2 3.3 Menggunakan determinan dan invers dalam penyelesaian sistem persamaan linear dua variabel 3.4 Menggunakan sifat dan operasi aljabar vektor dalam pemecahan masalah 3.5 Menggunakan sifat-sifat dan operasi perkalian skalar dua vektor dalam pemecahan masalah 3.6 Menggunakan transformasi geometri yang dapat dinyatakan dengan matriks dalam pemecahan masalah 3.7 Menentukan komposisi dari beberapa tranformasi geometri beserta matriks transformasinya WAKTU 20 x 45

20 x 45

10 x 45

80 x 45 GENAP 4. Menggunakan konsep barisan dan deret dalam pemecahan masalah 4.1 Menetukan suku ke-n barisan dan jumlah n suku deret aritmatika geometri 4.2 Menggunakan notasi sigma dalam deret dan induksi matematika dalam pembuktian 4.3 Merancang model matematika dari masalah yang berkaitan dengan deret 4.4 Menyelesaikan model matematika dari masalah yang berkaitan 5. dengan deret dan penafsiran Menggunakan aturan yang berkaitan dengan fungsi eksponen dan logaritma dalam pemecahan masalah 5.1 Menggunakan sifat-sifat fungsi eksponen dan logaritma dalam pemecahan masalah 5.2 Menggambar grafik fungsi eksponen dan logaritma 5.3 Menggunakan sifat-sifat fungsi eksponen atau logaritma-logaritma dalam penyelesaian pertidaksamaan eksponen atau logaritma sederhana 54 x 45

ANALISIS MINGGU EFEKTIF SEMESTER : GANJIL I. ALOKASI WAKTU 1. Banyak Minggu dalam semester No. BULAN MINGGU 1. Juli 3 2. Agustus 4 3. September 5 4. Oktober 4 5. November 4 6. Desember 5 7. Januari 2 JUMLAH 27 ....(a1) 2. Banyak Minggu yang Tidak Efektif No. BULAN MINGGU KEGIATAN 1. Juli 1 MOS Tahun Pelajaran 2007/2008 2. Agustus 3 Kegiatan Menyambut HUT RI 3. September 3 Libur Awal Ramadhan 4. Oktober 0 Libur Idul Fitri 5. November 0 6. Desember 1 Libur Natal dan Tahun Baru 7. Januari 2 JUMLAH 10 ....(a2) 3. Banyak Minggu Efektif 4. Banyaknya Jam Efektif = 27-10 = 17 Minggu = 17 x 6 Jam Pelajaran / Minggu = 102 Jam Pelajaran

SEMESTER : GENAP I. ALOKASI WAKTU 1. Banyak Minggu dalam semester No. BULAN MINGGU 1. Januari 2 2. Februari 4 3. Maret 4 4. April 4 5. Mei 4 6. Juni 4 JUMLAH 22 ....(a1) 2. Banyak Minggu yang Tidak Efektif No. BULAN MINGGU KEGIATAN 1. Januari 1 Awal Semester genap 2. Februari 1 3. Maret 1 4. April 2 Ujian Praktik 5. Mei 4 UN DAN US 6. Juni 4 KELULUSAN JUMLAH 13 ....(a2) 1. Banyak Minggu Efektif 2. Banyaknya Jam Efektif = 22-12 = 9 Minggu = 8 x 6 Jam Pelajaran / Minggu = 54 Jam Pelajaran

II. DISTRIBUSI JAM PELAJARAN SEMESTER : GANJIL No. STANDAR KOMPETENSI / KOMPETENSI DASAR 1. Menggunakan konsep integral dalam pemecahan masalah. 1.1 Memahami konsep integral tak tentu dan integral tentu 1.2 Menghitung integral tak tentu dan integral tentu dari fungsi aljabar dan fungsi trigonometri yang sederhana 1.3 Menggunakan integral untuk menghitung luas daerah dan volum nemda putar Menyelesaikan masalah program linear 1.1 Menyelesaikan sistem pertidaksamaan linear dua variabel 1.2 Merancang model matematika dari masalah program linear 1.3 Menyelesaikan model matematika dari masalah program linear dan penafsirannya Menggunkan konsep matriks, vektor, dan transformasi dalam pemecahan masalah 3.1 Mengunakan sifat-sifat dan operasi matriks untuk menunjukkan bahwa suatu matriks persegi merupakan invers dari matriks persegi lain 3.2 Menentukan determain dan invers matriks 2 x 2 3.3 Menggunakan determain dan invers dalam penyelesaian sistem persamaan linear dua variabel 3.4 Menggunakan sifat-sifat dan operasi aljabar vektor dalam pemecahan masalah 3.5 Menggunakan sifat-sifat dan operasi perkalian skalar dua vektor dalam pemecahan masalah 3.6 Menggunakan transformasi geometri yang dapat dinyatakan dengan matriks dalam pemecahan masalah 3.7 Menentukan komposisi dari beberapa transformasi geometri beserta matriks transformasinya JUMLAH

Waktu 6 x 45 8 x 45 10 x 45 6 x 45 10 x 45 10 x 45 8 x 45 6 x 45 6 x 45 8 x 45 8 x 45 8 x 45 8 x 45

2.

3.

80 x 45

SEMESTER : GENAP No. STANDAR KOMPETENSI / KOMPETENSI DASAR 4. Menggunakan konsep barisan dan deret dalam pemecahan masalah 4.1 Menetukan suku ke-n barisan dan jumlah n suku deret aritmatika dan geomatri 4.2 Menggunakan notasi sigma dalam deret dan induksi matematika dalam pembuktian 4.3 Merancang model matematika dari masalah yang berkaitan dengan deret 4.4 Menyelesaikan model matematika dari masalah yang berkaitan dengan deret dan penafsirannya Menggunakan aturan yang berkaitan dengan fungsi eksponen dan logaritma dalam pemecahan masalah 5.1 Menggunakan sifat-sifat fungsi eksponen dan logaritma dalam pemecahan maslah 5.2 Menggambar grafik fungsi eksponen dan logaritma 5.3 Menggunakan sifat-sifat fungsi eksponen atau logaritma dalam penyelesaian pertidaksamaan eksponen atau logaritma sederhana JUMLAH

Waktu 6 x 45 8 x 45 6 x 45 6 x 45

5.

10 x 45 8 x 45 10 x 45

54 x 45