4
surat teguran kontraktor Padang, 15 Mei 2008 Nomor : /STC-Peng-/V/08 Lamp : Hal : Teguran I (Keterlambatan Pekerjaan) Kepada Yth: Bapak Direktur CV. Meliankoba Gautama Di Padang Dengan Hormat Sehubungan dengan telah dimulainya Pekerjaan Perubahan Lantai Gedung Utama lokasi Padang, yang dilaksanakan oleh CV. Meliankoba Gautama dengan Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) Gunning Nomor : 479/Parsenibud-TU/IV-2008 Tanggal 21 April 2008, maka dengan ini kami melihat terjadinya keterlambatan pekerjaan sampai minggu ke III (terhitung tanggal 05 – 11 Mei 2008) yaitu sebesar 22,83 % (minus). Dan menurut pengamatan kami dilapangan keterlambatan tersebut disebabkan oleh : - Kurangnya tenaga (tukang) sehingga beberapa item pekerjaan yang seharusnya sudah dilaksanakan ternyata belum dilaksanakan. Selanjutnya kami instruksikan kepada Kontraktor agar segera memacu pekerjaan untuk mengejar keterlambatan pekerjaan tersebut dengan menambah tenaga (tukang). Demikianlah disampaikan, atas perhatian dan kerja samanya kami ucapkan terima kasih. Hormat kami Konsultan Pengawas CV. SANTYAYA GROUP CONSULTANT JON NEFRI,ST Koordinator Pengawas Tembusan kepada yth: 1. Bapak Kuasa Pengguna Anggaran Dinas Parsenibud Prop.

Contoh Surat Teguran

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Format surat Teguran

Citation preview

Page 1: Contoh Surat Teguran

surat teguran   kontraktor

Padang, 15 Mei 2008Nomor : /STC-Peng-/V/08Lamp :Hal : Teguran I (Keterlambatan Pekerjaan)

Kepada Yth:Bapak DirekturCV. Meliankoba GautamaDiPadang

Dengan HormatSehubungan dengan telah dimulainya Pekerjaan Perubahan Lantai Gedung Utama lokasi Padang, yang dilaksanakan oleh CV. Meliankoba Gautama dengan Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) Gunning Nomor : 479/Parsenibud-TU/IV-2008 Tanggal 21 April 2008, maka dengan ini kami melihat terjadinya keterlambatan pekerjaan sampai minggu ke III (terhitung tanggal 05 – 11 Mei 2008) yaitu sebesar 22,83 % (minus). Dan menurut pengamatan kami dilapangan keterlambatan tersebut disebabkan oleh :

- Kurangnya tenaga (tukang) sehingga beberapa item pekerjaan yang seharusnya sudah dilaksanakan ternyata belum dilaksanakan.

Selanjutnya kami instruksikan kepada Kontraktor agar segera memacu pekerjaan untuk mengejar keterlambatan pekerjaan tersebut dengan menambah tenaga (tukang).

Demikianlah disampaikan, atas perhatian dan kerja samanya kami ucapkan terima kasih.

Hormat kamiKonsultan PengawasCV. SANTYAYA GROUP CONSULTANT

JON NEFRI,STKoordinator Pengawas

Tembusan kepada yth:1. Bapak Kuasa Pengguna Anggaran Dinas Parsenibud Prop. Sumbar-UPTD Taman Budaya2. Bapak Pengelola Teknis Proyek, di Padang3. Arsip,-

Padang, 05 Juni 2008Nomor : 65/RGC-PDG/VI/2008Lamp : -Hal : Teguran II (Keterlambatan Pekerjaan)

Kepada Yth:Bapak DirekturCV. Asra Karya Mandiri

Page 2: Contoh Surat Teguran

DiPadang

Dengan HormatSehubungan dengan telah diberikannya Surat Teguran I pada tanggal 15 Mei 2008 untuk Pekerjaan Perubahan Dinding Akustik Gedung Utama lokasi Padang, yang dilaksanakan oleh CV. Asra Karya Mandiri dengan Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK)/ Gunning Nomor : 478/Parsenibud-TU/IV-2008, maka dengan ini kami :1. Masih melihat terjadinya keterlambatan pekerjaan sampai minggu ke VI (terhitung tanggal 26 Mei – 01 Juni 2008) yaitu sebesar 15,961 % (minus). Dan menurut pengamatan kami dilapangan keterlambatan tersebut disebabkan oleh :- Kurangnya tenaga kerja sehingga beberapa item pekerjaan yang seharusnya sudah selesai ternyata belum dapat diselesaikan.2. Melakukan pergeseran wing pentas dan disesuaikan dengan gambar rencana.3. Untuk pengerjaan dinding akustik, harus dipasang sesuai dengan spesifikasi teknis, kemudian pada permukaan dinding akustik yang kellihatan harus dilaksanakan pekerjaan plesteran. Untuk pengecatannya, harus menggunakan cat tekstur dengan menggunakan alat bantu (sped cat) dan warnanya harus disesuaikan dengan warna cat dinding akustik yang telah ada.4. Untuk pelaksanaan pekerjaan secara keseluruhan agar disesuaikan dengan gambar rencana yang ada dan dikoordinasikan dengan direksi, dan untuk kelancaran pekerjaan pelaksana lapangan harus selalu berada di lapanganSelanjutnya kami instruksikan kepada Kontraktor agar segera memacu pekerjaan untuk mengejar keterlambatan pekerjaan tersebut dengan menambah tenaga (tukang).

Demikianlah disampaikan, atas perhatian dan kerja samanya kami ucapkan terima kasih.

Hormat kamiKonsultan PengawasCV. RESTU GRAHA CIPTA

NINA, STKoordinator PengawasTembusan kepada yth:1. Bapak Kuasa Pengguna Anggaran Dinas Parsenibud Prop. Sumbar-UPTD Taman Budaya2. Bapak Pengelola Teknis Proyek, di Padang3. Arsip,-Padang, 05 Juni 2008Nomor :Lamp :Hal : Teguran II (Keterlambatan Pekerjaan)

Kepada Yth:Bapak DirekturCV. Meliankoba GautamaDiPadang

Dengan HormatSehubungan dengan telah diberikannya Surat Teguran I pada tanggal 15 Mei 2008 untuk

Page 3: Contoh Surat Teguran

Pekerjaan Perubahan Lantai Gedung Utama lokasi Padang, yang dilaksanakan oleh CV. Meliankoba Gautama dengan Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) Gunning Nomor : 479/Parsenibud-TU/IV-2008 Tanggal 21 April 2008, maka dengan ini kami masih melihat terjadinya keterlambatan pekerjaan sampai minggu ke VI (terhitung tanggal 26 Mei – 01 Juni 2008) yaitu sebesar 25,56 % (minus). Dan menurut pengamatan kami dilapangan keterlambatan tersebut disebabkan oleh :

- Kurangnya tenaga (tukang) sehingga beberapa item pekerjaan yang seharusnya sudah dilaksanakan ternyata belum dilaksanakan.

Selanjutnya kami instruksikan kepada Kontraktor agar segera memacu pekerjaan untuk mengejar keterlambatan pekerjaan tersebut dengan menambah tenaga (tukang).

Demikianlah disampaikan, atas perhatian dan kerja samanya kami ucapkan terima kasih.

Hormat kamiKonsultan PengawasCV. SANTYAYA GROUP CONSULTANT

JON NEFRI,STKoordinator Pengawas

Tembusan kepada yth:1. Bapak Kuasa Pengguna Anggaran Dinas Parsenibud Prop. Sumbar-UPTD Taman Budaya4. Bapak Pengelola Teknis Proyek, di Padang5. Arsip,-

Oi ciang kalau manegur urang tua ang ado beberapo langkah ang paratiuan yang dibawahko dih…..jan asalai manegur urang seang…lah,,denajaan ang saketek…atau ado jalan yang paliang capek…angtelponse yang yang punyo proyek salasei joinyo tu,mah…samo-samo aman ang…..mahe.1. Bahasa Lisan2. Buku harian3. Memo4. Surat teguran